Bedah buku menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

37
Best Practice: Dari Catatan Harian Hingga Menghasilkan Buku- Buku Populer Oleh: Marjohan, M.Pd (Guru Berprestasi Nasional dari SMAN 3 Batusangkar) SMAN 1 PADANG GANTING

Transcript of Bedah buku menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Page 1: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Best Practice:Dari Catatan Harian Hingga Menghasilkan

Buku- Buku Populer

Oleh: Marjohan, M.Pd(Guru Berprestasi Nasional dari SMAN 3 Batusangkar)

SMAN 1 PADANG GANTING

Page 2: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

BIODATA• Nama : Drs.Marjohan, M.Pd.• Tmt/ T. lahir : Lubuk Alung, 22 Maret 1965 • Pendidikan : Pascasarjana, Bhs Inggris, UNP• Pekerjaan : Guru SMAN 3 Batusangkar- Sumbar • Alamat : Griya Alam Segar, Bukit Gombak, Blok D-2, • Batusangkar, Sumatera Barat.

•  Bahasa : 1. Bahasa Inggris• 2. Bahasa Perancis• 3. Bahasa Arab (Pasif)

• Kunjungan Luar Negeri: • 1. Singapore, Malaysia dan 3. Australia

• Karya Tulis : 1. School Healing- Menyembuhkan Problem Sekolah (Pustakan • Insan Madani,2009- Yogyakarta).• 2. Generasi Masa Depan- Memaksimalkan Potensi Diri Melalui • Pendidikan (Bahtera Buku,2010-Yogyakarta)• 3. Tuntutlah Ilmu Hingga ke Negeri Prancis.• 4. Akhirnya Kutaklukan Kampus Jerman• 5. Budaya Alam Minangkabau (Citra Pustaka, 2012- Solo). • 6. Pengalaman Meraih Guru Berprestasi Nasional • 7. Melbourne Memang Dahsyat.• 8. Menimba Motivasi di Jepang

– 9. 120 Artikel terbit pada koran- koran nasional 10. Tulisan di Jurnal Speleologie- Perancis

Page 3: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

1.Blogger:penulisbatusangkar.blogspot.com

2. email:[email protected]

3. Facebook dan twitterMarjohan Usman

4. HP:

0852635379815. Marriage:Emi Surya (wife- Guru SMPN 2 Batusangkar)

Muhammad Fachrul Anshar dan Nadhila Azzahra (Kids- SMAN 2 Btsk & MTsN Btsk)

Page 4: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

In the year 1990- 1980- 1970- 1960- etc. The technology was not like today

Page 5: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Generasi Hari ini….

Banjir dengan technology…..

Harus berlari untuk maju….

Page 6: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Dengan adanya ICT, bukan harus berhenti berinovasi…..bukan harus berhenti menulis

Page 7: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Mari Kita biasakan menuliskan pengalaman

Itu Bisa untuk kita jadikan buku

Buku yang bisa kita wariskan buat bangsa ini….

Page 8: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

“Melbourne Memang Dahsyat”

Adalah kumpulan catatan- pengalaman menuju dan selama di Australia

Page 9: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

• Buku ini merupakan kumpulan catatan harian penulis saat berkunjung ke Melbourne. Kesempatan pergi ke Australia (Melbourne) tidak pernah terlintas dalam fikiran. Namun pergi berkunjung ke benua kecil yang bersih dan maju ini ibarat sebuah mimpi indah.

• • Memang hidup perlu bermimpi. Penulis tentu juga

punya mimpi, ia punya kebiasaan suka menulis dan mempublikasikannya pada berbagai surat kabar.

• • Di samping itu ia juga punya motivasi kuat dalam

mempelajari beberapa bahasa asing, yaitu bahasa Perancis, bahasa Inggris dan bahasa Arab (Pasif untuk memahami Al-Quran).

Page 10: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

• Kemudian sebagai guru ia juga menambah wawasan dan ilmu pengetahuan agar menjadi guru yang memiliki empat kompetensi (kompetensi sosial, paedagogi, professional dan kepribadian). Dengan demikian ini merupakan salah satu cara untuk menjadi guru dengan beberapa talenta.

• • Alhasil dalam tahun 2012 ia mengikuti seleksi

guru berprestasi. Alhamdulillah ia mampu memperoleh predikat juara satu (1) sejak dari tingkat Kecamatan, Kabupaten, Propinsi dan juga juara 1 (satu) untuk predikat guru berprestasi tingkat nasional.

Page 11: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

• Tentu saja predikat tersebut ikut mengakat nama baik (prestise) sekolah, kabupaten dan Propinsi Sumatera Barat. Juga di akhir tahun 2012 ia juga memperoleh anugerah Satyalencana dalam bidang pendidikan dari Presiden Republik Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

• Pemerintah Daerah Kab. Tanah Datar memberi reward (penghargaan) bagi warganya yang berprestasi. Dengan demikian pemda menyediakan anggaran bagi penulis (Marjohan) dan sekaligus untuk merespon undangan dari Prof. Dr Ismet Fanany dan Dr. Rebecca Fanany.

• • Penulis menggunakan kesempatan berharga ini dengan sebaik

mungkin dan menuliskan setiap jengkal pengalamannya dalam buku diari- atau buku agenda.

Page 12: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

BERTEMU PRESIDEN RI• Perjalanan Seorang Diri• “Waiting is boring- menunggu itu

membosankan”.

• Salah hotel “Hotel Mirah Santika” yang benar “Hotel Mirah Sartika”.

• Sopir taxi yang tidak tahu dengan alamat hotel.

• Janjian dengan alumni SMAN 3 Btsk di Bogor, kemudian membatalkan janji

• Kegiatan kami selama di Bogor- mampir ke dalam kompleks istana di Bogor.

• Presiden dan romobongan memasuki ruangan audiotorium lewat pintu belakang.

• Pak Presiden dan saya (penulis) saling melempar senyum.

Page 13: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Fly to Australia• Terbang ke Australia• Persiapan Dokumen• Terbang dari Batusangkar –

Jakarta- Sydney dan Melbourne

• Menunggu visa ke Australia

• Menukarkan mata uang Rupiah ke dalam Dollar Australia, namun jumlah mata uang dollar Australia ternyata terbatas.

Page 14: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Kesibukan Dalam Pesawat• Pramugari berjalan mondar

mandir memeriksa kenyamanan penumpang.

• Aku tidak bisa menghabiskan makanan Australia yang terasa tidak cocok pada lidahku.

• Aku mencari tahu tentang perbedaan waktu antara Jakarta dan Sydney.

• Kami bertayamum-dan sholat subuh dalam pesawat.

• Pengalaman selama pemeriksaan di imigrasi

• Phonecell-ku berdering,

• oh…ternyata penawaran roaming. • Kurang mengerti dimana lokasi

pesawat yang terbang dari Sydney ke Melbourne

Page 15: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Kami Tersesat Di Airport

Sebuah Pengalaman Transit Kami duduk sudah agak lama di gate 2, namun belum terlihat isyarat/ tanda- tanda keberangkatan.

Aku tidak mengenal siapa yang bakal menyambut kami atau Prof. Ismet itu seperti siapa ya (?).

Page 16: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

• Mengenal Australia Lebih Dekat

• Nggak bisa makan dengan lahap di restoran yangbertaburan daging babi.

• Mencari Rumah Makan Halal• Harga Akomodasi yang

kemahalan.

• Menyusuri Kota• Departemen Pendidikan Victoria.

• Seminar Internasional• KUALITAS GURU• MEMAHAMI HARGA DI

AUSTRALIA

Page 17: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

• Pergi Jalan- Jalan dan kami hampir ditabrak mobil karena tak tahu cara menyeberang

• Mengunjungi NORWOOD SECONDARY COLLEGE

• BERKUNJUNG KE DEAKIN UNIVERSITY DAN MONASH UNIVERSITY

• Menjelang pulang ke Indonesia, mampir dulu di teluk Melbourne buat melihat penguin

Page 18: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Kemudian, Menulis buku……

Juga berasal dari penjabaran catatan pengalaman seleksi guru teladan/ berprestasi dari sekolah- kecamatan- kabupaten- tingkat propinsi- hingga menjadi Guru Berprestasi Nasional.

Page 19: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

From School to National

Page 20: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Kisah Dahsyat Menjadi Guru Berprestasi NasionalKisah Dahsyat Menjadi Guru Berprestasi SELANGIT

• I. Pengalaman Hidup• A. Jangan Menyalahkan Masa Lalu• C. Ikut Seleksi Guru Berprestasi• D. Mengikuti Seleksi Guru Berprestasi • Tingkat Nasional 2012•  • II. Pemikiranku• A. Aktifkan Motivasi Dari Dalam Diri• B. Prestasi Besar Butuh Karakter Yang • Hebat•  • III. Testimon• A. Kadisdik Sumbar Sambut Kedatangan • Guru dan Kepsek dan Berprestasi • B. Guruku Jadi Guru Terbaik Se-Indonesia• D. 19 Guru dan Kepsek Berprestasi

Raih • Penghargaan dari Mendikbud

Page 21: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

More over (lebih lanjut)

• Jangan Menyalahkan Masa Lalu

• 1.Makna Figur Ayah bagiku

• 2. Tidak Guna Menyesal

• 3. Saat Kelahiranku Ke Dunia

• Ikut Seleksi Guru Berprestasi

• 1.Memotivasi Diri• 2. Menjadi Seorang

Penulis

• 3. Otodidak Belajar Bahasa Asing

• 4. Menjadi Guru dengan Pendekatan Humanisme

• 5. Alasan: Mengapa Aku Ikut Seleksi Guru Berprestasi

Page 22: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Perjalanan Mengikuti Seleksi Guru Berprestasi Tingkat Nasional 2012

• 1. Memilih Masa Depan• 2. Ingin menjadi guru dengan keterampilan berganda• 3. Hijrah Ke SMA • Unggulan Kab. Tanah Datar• 4. Seleksi Guru Berprestasi

Page 23: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Persiapan diri menuju lomba Guru berprestasi tingkat nasional

• - Kualifikasi akademik• - Pendidikan dan pelatihan• - Pengalaman mengajar• - Perencanaan pembelajaran • - Prestasi akademik yang meliputi lomba dan karya akademik• - Sertifikat keahlian dan keterampilan• - Pembinaan siswa• - Karya tulis• - Penelitian• - Sertifikat forum ilmiah• - Pengalaman pengurus organisasi dan sosial• - Penghargaan

Page 24: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Utusan Sumbar

- Yeni Fitri Yenti (Guru TK)- Deswita (Guru SD)- Suyetmi (Guru SMP)- Marjohan (Guru SMA)- Netrowintis (Guru SMK)-Afrida (Guru SLB)- Lasmayeni (Kepala TK)- Artispen (Kepala SD)- Edison (Kepala SMP)-Dian Mulyati Syarfi (Kepala SMA)-Endryaty (Pengawas TK/SD)-Sudirman (Pengawas SMP)-Azwirman (Pengawas SMA/ SMK)

Page 25: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

• Pembelajaran abad 21• Pada saat itu juga disampaikan tentang

bagaimana konten pembelajaran abad 21. Ciri-ciri pembelajaran dalam abad 21 adalah sebagai berikut:

• - Critical thingking dan problem solving• - Creativity dan innovation• - Communication• - Collaboration• - Global awareness (peduli terhadap

keadaan financial, economy, bisnis dan • kewirausahaan, civic literacy, healthy

dan wealthiness).

Liputan

Page 26: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

• DAFTAR PEMENANG TINGKAT NASIONAL PADA KEMENTRIAN PENDIDIKAN di JAKARTA

• 1. Guru TK Berprestasi: Iis Sumyati Shalihat (TK Darul Hikam Bandung/Jabar)2. Kepala TK Beprestasi: Zahra (TK Raudhah Pasuruan/Jatim)

• 3. Guru SD Beprestasi: Dhebora Krisnowati Sumarahingsih (SDN Kepahitan 06 Jember • Kaliwates/Jatim)•

4. Kepala SD Berprestasi Slamet (SDN Kalisari Sayung Demak/Jateng)5. Pengawas SD Beprestasi: Dyah Budiarsih (UPK Purwekerto Utara/Jateng

• 6. Guru SMP Berprestasi: Subhan (SMPN 9 Pontianak/Kalbar)7. Kepala SMP Beprestasi: Suyoso (SMP Meranti Mustika Seranau/Kalteng)8. Pengawas SMP Berprestasi: Ganif Rojikin (Dinas Pendidikan Kab Probolinggo/Jatim)

• 9. Guru Sekolah Pendidikan Khusus Berdedikasi: Dedeh Kurniasih (SLB Negeri 7 Jakarta/DKI)10. Kepala Sekolah Pendidikan Khusus Berdedikasi: Ratmartini (SLB Ulaka Penca/DKI Jakarta

• 11. Guru SMA Beprestasi: Marjohan (SMAN 3 Batusangkar/Sumbar)12. Kepala SMA Berprestasi: Isdarmoko (SMA 1 Bantul/DIY)

•13. Pengawas SMA Berprestasi: Budihardjo (Dinas Pendidikan Semarang/Jateng)

• 14. Guuru SMK Berprestasi: Ejon Sujana (SMKN 1 Cimahi/Jabar)15. Kepala SMK Berprestasi: Ahmad Ishom (SMK Negeri 6 Semarang/Jateng)16. Pengawas SMK Berprestasi: Riadi Nugroho (Dinas Pendidikan Pati/Jateng)

• 17. Tutor Paket C Berprestasi: Alif Rokhana Mukhromah (UPTD SKB Kota Salatiga/Jateng)18. Lomba Kreativitas Pembelajaran Guru SMALB: Endang Sri Lestari (SLB A Yaketunis/DIY)19. Lomba Guru Berdedikasi Pendidikan Menengah: Elmapida (SMA Mesuji Timur/Lampung)

Page 27: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Bila kita Menang …..

Page 28: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Apa Manfaat Lain dari Menulis ???

Page 29: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi
Page 30: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

What happen….if there is no writer….no books…???

Page 31: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

So…..they need reading books

Page 32: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

They Need….

YouWriterbooks

Page 33: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

The writers getting older and die….who inherit them…???

Page 34: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi
Page 35: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

This world need YOU….to write

Page 36: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi

Let’s write from now….!!!!

Page 37: Bedah buku   menulis buku oleh Marjohan M.Pd di Bukittinggi