Bahasa inggris untuk polisi (mengintrogasi saksi)

8
Bahasa Inggris Untuk Polisi

Transcript of Bahasa inggris untuk polisi (mengintrogasi saksi)

Page 1: Bahasa inggris untuk polisi (mengintrogasi saksi)

Bahasa Inggris

Untuk Polisi

Page 2: Bahasa inggris untuk polisi (mengintrogasi saksi)

Saksi adalah orang yang

melihat kejadian atau

orang yang berada di

tempat kejadian perkara

dan mengetahui apa yang

terjadi di tempat itu.

Kadang kala polisi

mengalami kesulitan untuk

memeriksa saksi yang

tidak bisa berbahasa

indonesia. Berikut kami

sampaikan beberapa contoh

kalimat yang bisa

dipergunakan ketika

mengintrogasi saksi.

Page 3: Bahasa inggris untuk polisi (mengintrogasi saksi)

• Do you remember how was the man look like? (Apakah kamu ingan bagaimana ciri-ciri nya?)

• What kind of car was the murder driving? (Jenis mobil apa yang dikendarai pembunuh?)

• What was he wearing?

(Apa yang ia kenakan?) • How tall is she? (Seberapa tingginya?) • Have you ever met him before?

(Apakah anda pernah bertemu dengannya sebelumnya?)

Page 4: Bahasa inggris untuk polisi (mengintrogasi saksi)

• Did he have weapon?

(Apakah ia punya senjata?)

• What did he take?

(Apakah yang ia ambil?) • Was the gun loaded?

(Apakah senjatanya ditembakan?) • When did it happen?

(Kapan itu terjadi? • If you have another

information, please tell us.

(jika kamu memiliki informasi lain, tolong beritahu kami.)

Page 5: Bahasa inggris untuk polisi (mengintrogasi saksi)

• He was wearing blue

shirt.

• He had long hair.

• He was wearing glasses.

• He was wearing mask.

• He was wearing gloves.

• He had black hair

(curly,straight, spiky,

brown, blond,red)

• He is fat. (skinny,

cubby, muscular, tall,

short, average height)

Page 6: Bahasa inggris untuk polisi (mengintrogasi saksi)

Police: I really need your information of the robbery.

Girl: Yes, sure.

Police: Do you mind answering some question from me?

Girl: no problem, as long as I know it, I’ll answer it, because I didn’t see him clearly.

Police: did he carry a weapon?

Girl: yes, he used it to make us scared. But he didn’t load it.

Police: Can you guess how old is he?

Girl: I think he is around 30es.

Police: Can you describe him?

Page 7: Bahasa inggris untuk polisi (mengintrogasi saksi)

Girl: he was wearing black shit, sunglasses, gloves and a hat. He is tall, slim and had long straight hair.

Police: Did he talk to you at that time?

Girl: yes, he asked me to turn over my body.

Police: Ok. Thanks for your information. Please give me your phone number and your address to make me easier to contact you if we need further information.