Babv Rev

15
BAB V HASIL PENELITIAN 5.1 Gambaran Umum Tempat Penelitian 5.1.1 Geografis Penelitian dilakukan di Puskesmas Margasari merupakan salah satu puskesmas dari 28 Puskesmas di Kabupaten Tegal. Wilayah kerja Puskesmas Margasari berada di perbatasan dengan Kabupaten Pemalang dengan luas wilayah 4,297 Ha atau 4,7% luas Kabupaten Tegal, dengan batas-batas wilayah yaitu: a. Sebelah timur : Kabupaten Balapulang. b. Sebelah selatan : Kecamatan Bumijawa. c. Sebelah barat : Kabupaten Brebes. d. Sebelah utara : Kecamatan Pagerbarang.. 5.1.2 Demografis Jumlah penduduk di wilayah Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal pada tahun 2008 sebanyak 62.053 jiwa, terdiri dari laki-laki 31.071 jiwa dan 43

description

bab 5

Transcript of Babv Rev

Page 1: Babv Rev

BAB V

HASIL PENELITIAN

5.1 Gambaran Umum Tempat Penelitian

5.1.1 Geografis

Penelitian dilakukan di Puskesmas Margasari merupakan salah satu

puskesmas dari 28 Puskesmas di Kabupaten Tegal. Wilayah kerja

Puskesmas Margasari berada di perbatasan dengan Kabupaten Pemalang

dengan luas wilayah 4,297 Ha atau 4,7% luas Kabupaten Tegal, dengan

batas-batas wilayah yaitu:

a. Sebelah timur : Kabupaten Balapulang.

b. Sebelah selatan : Kecamatan Bumijawa.

c. Sebelah barat : Kabupaten Brebes.

d. Sebelah utara : Kecamatan Pagerbarang..

5.1.2 Demografis

Jumlah penduduk di wilayah Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal

pada tahun 2008 sebanyak 62.053 jiwa, terdiri dari laki-laki 31.071 jiwa

dan wanita 30.981 jiwa. Jumlah penduduk tersebar di tiga belas desa yang

ada di wilayah kerja Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal.

Sebagian besar penduduk pada kelompok umur 15-44 tahun dengan

jumlah 14.167 jiwa, sedangkan berdasarkan tingkat peroduktifitas

penduduk di wilayah Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014

sebagian besar 976.924 jiwa (66,17%) berusia produktif (umur 15 – 60

43

Page 2: Babv Rev

tahun) dan 499.375 jiwa (33,83%) berusia non produktif dengan angka

beban tanggungan (dependency ratio) sebesar 34,00 artinya setiap 100

penduduk produktif menanggung 34 penduduk yang tidak produktif.

5.1.3 Sarana dan Prasarana Kesehatan

Fasilitas pelayanan kesehatan yang ada di wilayah kerja Puskesmas

Margasari Kabupaten Tegal adalah Puskesmas induk 1 buah, Puskesmas

Pembantu 3 unit dan Poliklinik Kesehatan Desa (PKD) ada 6 buah.

Pelayanan kesehatan juga dilakukan pada saat Posyandu yang ada di

masing-masing desa.

Jenis dan jumlah sumber daya manusia yang ada di Puskesmas

Margasari secara lengkap dapat dilihat pada Tabel 5.1. sebagai berikut:

Tabel 5.1.

Jenis dan Jumlah Sumber Daya Manusia

No Jenis Sumber Daya Manusia Jumlah

1 Dokter 12 Dokter Gigi 13 Asisten Apoteker 04 Bidan 505 Perawat 66 Perawat Gigi 17 Sanitarian 18 Nutrisionis 19 Analis Kesehatan 110 Asisten Apoteker 111 Tata Usaha 112 Staf Administrasi 413 Pembantu Umum 214 Wiyata Bhakti 3

Jumlah 42 Sumber: Profil Puskesmas Margasari tahun 2014

44

Page 3: Babv Rev

5.2 Hasil Penelitian

5.2.1 Analisis Univariat

Responden dalam penelitian ini adalah bidan yang bekerja di

wilayah Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014.

a. Pekerjaan

Karakteristik responden berdasarkan pekerjaan dapat dilihat pada

tabel 5.2

Tabel 5.2Distribusi frekuensi responden berdasarkan pekerjaan di Puskesmas

Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014

Umur Jumlah Persentase

BaikKurang Baik

2129

4258

Jumlah 50 100

Sumber : data primer yang diolah

Tabel 5.2 menunjukkan bahwa responden dengan pekerjaan baik

sebanyak 21 responden (42%) dan pekerjaan kurang baik sebanyak 29

responden (58%).

b. Pengembangan karier/promosi

Karakteristik responden berdasarkan pengembangan karier dapat

dilihat pada tabel 5.3

45

Page 4: Babv Rev

Tabel 5.3Distribusi frekuensi responden berdasarkan pengembangan karier di

Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014

Pengembangan Karier Jumlah Persentase

BaikKurang Baik

2822

5644

Jumlah 50 100,00

Sumber : data primer yang diolah

Tabel 5.3 menunjukkan bahwa responden dengan pengembangan

karier baik sebanyak 28 responden (56%) dan yang kurang baik

sebanyak 22 responden (44%).

c. Rekan Kerja

Karakteristik responden berdasarkan rekan kerja dapat dilihat

pada tabel 5.4

Tabel 5.4Distribusi frekuensi responden berdasarkan rekan kerja di Puskesmas

Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014

Rekan Kerja Jumlah Persentase

BaikKurang Baik

3020

60.040.0

Jumlah 50 100,00

Sumber : data primer yang diolah

Tabel 5.4 menunjukkan bahwa responden dengan rekan kerja

yang baik sebanyak 30 responden (60%) dan responden dengan rekan

kerja kurang baik ada 20 responden (40%).

d. Kondisi kerja

Karakteristik responden berdasarkan kondisi kerja dapat dilihat

pada tabel 5.5

46

Page 5: Babv Rev

Tabel 5.5Distribusi frekuensi responden berdasarkan kondisi kerja di Puskesmas

Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014

Kondisi Kerja Jumlah Persentase

BaikKurang Baik

3218

64.036.0

Jumlah 50 100,00

Sumber : data primer yang diolah

Tabel 5.5 menunjukkan bahwa responden dengan kondisi kerja

yang baik sebanyak 32 responden (64%) dan responden dengan kondisi

kerja kurang baik sebanyak 18 responden (36%).

e. Tingkat kepuasan kerja bidan

Tingkat kepuasan kerja bidan di wilayah Puskesmas Margasari

Kabupaten Tegal tahun 2014 dapat dilihat pada table 5.6.

Tabel 5.6.Distribusi Frekuensi tingkat kepuasan kerja bidan di Puskesmas

Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014

Kepuasan kerja bidan Frekuensi Persentase

PuasKurang Puas

2129

42.058.0

Total 50 100,0

Sumber : data primer yang diolah

Tabel 5.6. menunjukkan bahwa tingkat kepuasan kerja bidan yang

puas sebanyak 21 responden (42%) dan responden yang kurang puas

sebanyak 29 responden (58 %)

5.2.2 Analisis Bivariat

Untuk mengetahui hubungan antar variabel dengan tingkat kepuasan

kerja bidan seperti berikut ini

47

Page 6: Babv Rev

a. Hubungan pekerjaan dengan tingkat kepuasan kerja bidan

Untuk mengetahui hubungan antara pekerjaan dengan tingkat

kepuasan kerja bidan di Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun

2014 dapat dilihat pada table 5.8.

Tabel 5.8.Hubungan pekerjaan dengan tingkat kepuasan kerja bidan di

Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014

Pekerjaan

Tingkat Kepuasan kerja bidan

Total % pvaluePuas Kurang Puas

n % n %

Baik

Kurang Baik

13

8

61,9

27,6

8

21

38,1

72,4

21

29

100

100

Total 21 42 29 58 50 100 0,015

Sumber : data primer yang diolah

Berdasarkan tabel 5.8. dapat diketahui bahwa bidan dengan

pekerjaan baik sebagian puas yaitu 13 responden (61,9%), sedangkan

yang mempunyai pekerjaan kurang baik sebagian tidak puas dengan

kinerja yaitu sebanyak 21 responden (72,4%).

Hubungan antara pekerjaan dengan tingkat kepuasan kerja bidan

di Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014 yaitu dengan uji

chi square menggunakan program SPSS 17 (hasil terlampir) maka

diperoleh pvalue = 0,015 dengan level of significant () = 0,05, maka

berarti pvalue < . Hal ini menunjukan bahwa Ho ditolak dan Ha

diterima yang berarti ada hubungan antara pekerjaan dengan tingkat

kepuasan kerja bidan.

48

Page 7: Babv Rev

b. Hubungan pengembangan karier dengan tingkat kepuasan kerja bidan

Untuk mengetahui hubungan antara pengembangan karier

dengan tingkat kepuasan kerja bidan di Puskesmas Margasari

Kabupaten Tegal tahun 2014 dapat dilihat pada table 5.9.

Tabel 5.9.Hubungan pengembangan karier dengan tingkat kepuasan kerja bidan di Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014

Pengembangan Karier

Tingkat Kepuasan kerja bidan

Total % pvaluePuas Kurang Puasn % n %

Baik

Kurang Baik

17

4

60,7

18,2

11

18

39,3

81,8

32

18

100

100

Total 21 42 29 58 50 100 0,002

Sumber : data primer yang diolah

Berdasarkan tabel 5.9. dapat diketahui bahwa bidan dengan

pengembangan karier yang baik sebagian puas yaitu 17 responden

(60,7%) dan yang kurang baik sebagian besak tidak puas dengann

kinerja yaitu 18 responden (81,8%).

Untuk mengetahui Hubungan antara pengembangan karier

dengan tingkat kepuasan kerja bidan di Puskesmas Margasari

Kabupaten Tegal tahun 2014 yaitu dengan uji chi square

menggunakan program SPSS 17 (hasil terlampir) maka diperoleh

pvalue = 0,002 dengan level of significant () = 0,05, maka berarti

pvalue < . Hal ini menunjukan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima

49

Page 8: Babv Rev

yang berarti ada hubungan antara pengembangan karier dengan

tingkat kepuasan kerja bidan.

c. Hubungan rekan kerja dengan tingkat kepuasan kerja bidan

Untuk mengetahui hubungan antara rekan kerja dengan tingkat

kepuasan kerja bidan di Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun

2014 dapat dilihat pada table 5.10.

Tabel 5.10.Hubungan rekan kerja dengan tingkat kepuasan kerja bidan di Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014

Rekan Kerja

Tingkat Kepuasan kerja bidan

Total % pvaluePuas Kurang Puasn % n %

Baik

Kurang Baik

17

4

56,7

20,0

13

16

43,3

80,0

30

20

100

100

Total 21 42 29 58 50 100 0,010

Sumber : data primer yang diolah

Berdasarkan tabel 5.10. dapat diketahui bahwa responden

dengan rekan kerja yang baik sebagian besar puas dengan kinerja

bidan yaitu sebnayak 17 responden (56,7%), sedangkan rekan kerja

yang kurang baik sebagian besar kurang puas dengan kinerja bidan

yaitu 16 responden (80%).

Untuk mengetahui Hubungan antara rekan kerja dengan tingkat

kepuasan kerja bidan di Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun

2014 yaitu dengan uji chi square menggunakan program SPSS 17

(hasil terlampir) maka diperoleh pvalue = 0,010 dengan level of

significant () = 0,05, maka berarti pvalue < . Hal ini menunjukan

50

Page 9: Babv Rev

bahwa Ho diterima dan Ha ditolak yang berarti ada hubungan antara

rekan kerja dengan tingkat kepuasan kerja bidan.

d. Hubungan kondisi kerja dengan tingkat kepuasan kerja bidan

Untuk mengetahui hubungan antara kondisi kerja dengan tingkat

kepuasan kerja bidan di Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun

2014 dapat dilihat pada table 5.11.

Tabel 5.11.Hubungan kondisi kerja dengan tingkat kepuasan kerja bidan di Puskesmas Margasari Kabupaten Tegal tahun 2014

Kondisi kerja

Tingkat Kepuasan kerja bidan

Total % pvaluePuas Kurang Puasn % n %

Baik

Kurang Baik

18

3

56,3

16,7

14

15

43,8

83,3

32

18

100

100

Total 21 42 29 58 50 100 0,006

Sumber : data primer yang diolah

Berdasarkan tabel 5.11. dapat diketahui bahwa reponden dengan

kondisi kerja yang baik sebagian besar puas dengan kinerja yaitu

sebanyak 18 responden (56,3%), sedangkan yang kurang baik

sebagian besar kurang puas dengan kinerja bidan yaitu 15 (83,3%).

Untuk mengetahui Hubungan antara kondisi kerja dengan

tingkat kepuasan kerja bidan di Puskesmas Margasari Kabupaten

Tegal tahun 2014 yaitu dengan uji chi square menggunakan program

SPSS 17 (hasil terlampir) maka diperoleh pvalue = 0,006 dengan level

of significant () = 0,05, maka berarti pvalue < . Hal ini menunjukan

51

Page 10: Babv Rev

bahwa Ho ditolak dan Ha diterima yang berarti ada hubungan antara

kondisi kerja dengan tingkat kepuasan kerja bidan

52