BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP...

33
74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu sebagai berikut: 1. Berdasarkan hasil uji parsial menunjukkan bahwa pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) tidak berpengaruh terhadap keinformatifan laba, leverage tidak berpengaruh terhadap keinformatifan laba, profitabilitas berpengaruh terhadap keinformatifan laba, ukuran perusahaan tidak berpengaruh pada keinformatifan laba, sedangkan untuk hubungan moderasi antara kualitas auditor tidak memperkuat hubungan antara Corporate Social Responsibility (CSR) dengan kualitas auditor, hubungan antara kaulitas auditor tidak memperkuat hubungan antara profitabilitas dengan keinformatifan laba, hubungan antara kualitas auditor tidak mempengaruhi antara leverage dengan keinformatifan laba, hubungan antara kualitas auditor tidak saling mempengaruhi antara ukuran perusahaan dengan keinfromatifan laba. 2. Berdasarkan hasil uji simultan, dapat disimpulkan bahwa bahwa variabel- variabel bebas yaitu pengungkapan corporate social responsibility, profitabilitas, leverage dengan variabel moderasi yaitu kualitas auditor dan variabel kontrol

Transcript of BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP...

Page 1: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

74

BAB V

PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

sebagai berikut:

1. Berdasarkan hasil uji parsial menunjukkan bahwa pengungkapan Corporate

Social Responsibility (CSR) tidak berpengaruh terhadap keinformatifan laba,

leverage tidak berpengaruh terhadap keinformatifan laba, profitabilitas

berpengaruh terhadap keinformatifan laba, ukuran perusahaan tidak berpengaruh

pada keinformatifan laba, sedangkan untuk hubungan moderasi antara kualitas

auditor tidak memperkuat hubungan antara Corporate Social Responsibility

(CSR) dengan kualitas auditor, hubungan antara kaulitas auditor tidak

memperkuat hubungan antara profitabilitas dengan keinformatifan laba,

hubungan antara kualitas auditor tidak mempengaruhi antara leverage dengan

keinformatifan laba, hubungan antara kualitas auditor tidak saling mempengaruhi

antara ukuran perusahaan dengan keinfromatifan laba.

2. Berdasarkan hasil uji simultan, dapat disimpulkan bahwa bahwa variabel-

variabel bebas yaitu pengungkapan corporate social responsibility, profitabilitas,

leverage dengan variabel moderasi yaitu kualitas auditor dan variabel kontrol

Page 2: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

75

yaitu kesempatan bertumbuh dan presistensi laba secara bersama-sama

(simultan) berpengaruh secara signifikan terhadap variabel keinformatifan laba.

3. Berdasarkan hasil uji variabel kontrol, dapat di simpulkan bahwa kesempatan

bertumbuh berpengaruh positif terhadap keinformatifan laba, sedangkan untuk

persistensi laba berpengaruh terhadap keinformatifan laba.

5.1.1 Implikasi

Implikasi hasil dari penelitian ini dapat ditunjukkan untuk investor,

perusahaan, akademik,masyarakat, dan penelitian selanjutnya yang sebagai berikut:

1. Bagi Investor

Berdasarkan hasil penelitian ini, dapat membantu investor menganalisis faktor

– faktor apa saja yang dapat mempengaruhi keinformatifan laba Dalam berinvetasi,

investor tentunya akan dihadapkan pada resiko investasi yang besar, jika investor

menginginkan laba yang besar pula, karena hampir semua investasi mengandung

unsur ketidakpastian. Oleh karena itu, investor perlu mempertimbangkan hal-hal yang

berkaitan dengan pengambilan keputusan investasi, sehingga menghasilkan

keuntungan yang diharapkan oleh investor.

2. Bagi Perusahaan

Hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai informasi tambahan dalam

perusahaan untuk mengetahui ada atau tidaknya keinformatifan laba.

3. Bagi Akademik

Hasil penelitian ini dapat memberikan manfaat dan ilmu pengetahuan

mengenai pengaruh pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR), leverage,

Page 3: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

76

profitabilitas, terhadap keinformatifan laba dengan kualitas auditor sebagai variabel

moderasi.

4. Bagi Masyarakat

Hasil penelitian ini dijadikan sebagai informasi tambahan untuk masyarakat

agar mereka mengetahui perusahaan yang baik, adalah perusahaan yang laporan

keuangannya di audit oleh KAP Big Four.

5. Penelitian Selanjutnya

Hasil penelitian ini bisa dijadikan sebuah informasi dan bisa menambahkan

variabel-variabel untuk menggembangkan teori.

5.2 Saran

Dari hasil analisis dan pembahasan yang diperoleh, maka saran yang dapat

diberikan pada penelitian adalah sebagai berikut :

1. Dalam penelitian selanjutnya sebaiknya untuk memperluas populasi dan sampel

penelitian dan menggunakan data laporan tahunan yang paling muktahir untuk

dapat menggambarkan kondisi yang paling terbaru, dan periode penelitian

sebaiknya diperpanjang menjadi beberapa periode, sehingga akan mendapatkan

hasil yang lebih baik.

2. Dalam penelitian ini menggunakan variabel kontrol yaitu kesempatan bertumbuh

dan persistensi laba, sebaiknya di masa mendatang bisa menambahkan variabel

kontrol seperti beta atau risiko.

Page 4: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

77

3. Dalam penelitian ini alat pengukuran untuk profitabilitas menggunakan ROA

karena sudanh sering digunakan dalam penelitian, untuk masa mendatang bisa

mengubah alat pengukurannya dengan return on equity (ROE).

Page 5: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

78

DAFTAR PUSTAKA

Duwi Priyanto, Andi Yogyakarta. 2014. SPSS 22 Pengolah Data Terpaktris.

Eka Kristin Paulina Br Ginting. 2014. Pengaruh Kualitas Audit dan Prediktabilitas

Laba Akuntansi Terhadap ERC. (http://ejournal.unp.ac.id/students/index.php/

akt/article/viewFile/1586/1209, diaskes 20 September 2016).

Ely Imroatussolihah. Pengaruh Risiko, Leverage, Peluang Pertumbuhan,

PersistensiLaba Dan Kualitas Tanggung Jawav Sosial Pada Perusahaan

Terhadap Ear-Nigs Response Coefficient Pada Perusahaan High Profile.

(http:// //ejournal.unesa.ac.id/index.php/jim/article/view/1496, diaskes 06

Febauri 2017).

Erma Setawati, Nursiam. 2014. Analisis Pengaruh Ukuran, Pertumbuhan Dan

Profitabilitas Perusahaan Terhadap Koefisien Respon Laba. (Studi Empiris

Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

Tahun 2009-2011.(http:// publikasiilmiah.ums.ac.id/bitstream/handle/11617/

4674/23-Analisis Pengaruh Ukuran, Pertumbuhan Dan Profitabilitas

Perusahaan, diaskes 29 Januari 2017).

Dedi Rahman. 2008. Pengaruh CSR Disclosure Terhadap Earning Response

Coefficient.(http://thesis.umy.ac.id/datapublik/t2722.pdf,jenis-macam-macam,

diakses 21 September 2016).

Haris Ahmadillah. 2013. Pengaruh Leverage, Risiko Sistematis Dan Kualitas Auditor

Terhadap Relevasi Nilai Laba Akuntansi. (http://ejournal .unp.ac.id/index.

php/akt/aktarticle/download/670/427.pdf, diakses 20 September 2016).

Ihsanul Lukman. 2014. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Kesempatan Bertumbuh, Dan

Leverage Terhadap Keresponan Laba Pada Perusahaan Properti Dan Real

Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2010.

(http://ejournal.unp.ac.idlstudents/index.php/akt/article/download/10621755,

diakses 10 Oktober 2016).

Imannuel Wiryawan, Martinus Budiantara. 2011. Pengaruh Struktur Kepemilikan

Institusioal Dan Kualitas Audit Terhadap Pengungkapan Corporate Social

Resposibility (CSR). (http://lppm.mercubuana-yogya.ac.id/wp-content/

uploads/2014/12/PENGARUH-STRUKTUR-KEPEMILIKAN-PENG-

UNGKAPAN-CORPORATE-SOCIAL-RESPONSIBILITY-CSR.pdf. diaskes

29 Januari 2017).

Page 6: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

79

Gusti Ayu Putu Sintya Aryanti dan Eka Ardhani Sisdyani. Profitabilitas Pada

Earnings Response Coefficient Dengan Pengungkapan Corporate Social

Responsibility Sebagai Variabel Moderasi. (http://ojs.unud.ac.id/

index.php/Akuntansi/article/view/15948)

Januar Eky Pambudi, Farid Addy Sumantri. 2014. Kualitas Audit, Ukuran

Perusahaan, Dan Leverage Terhadap Manajemen Laba. SNA 17 Mataram,

Lombok Universitas Mataram. (http:// multiparadigma.lecture.ub.ac.id,

diakses 11 Oktober 2016).

Junaidi Fe-Unja. Download Tabel T (http:// https://junaidichaniago.files.

wordpress.com/2010/04/tabel-f-0-, diaskes 29 Januari 2017).

Kadek Trisna Wulandari, I Gede Ary Wirajaya, Hidayati dan Murni (2009).Pengaruh

Pengungkapan Corporate Social Responsibility Terhadap Earnings Response

Coeficient.(http:// download.portalgaruda.org/ article.php?article=151113

&val=986&title=PENGARUH%20PENGUNGKAPAN%20CORPORATE%

20SOCIAL%20RESPONSIBILITY%20TERHADAP%20EARNINGS%20R

ESPONSE%20COEFFICIENT), diaskes 29 januari 2017).

Keshia Anjelica. 2014. Pengaruh Profitabilitas, Umur Perusahaan, Ukuran

Perusahaan, Kualitas Audit, Dan Struktur Modal Terhadap Kualitas Laba.

(http://library.umn.ac.id/jurnal/public/uploads/papers/pdf/078e69e7fd6ea6cd3

90e1d0a0b5db645.pdf, diakses 11 Oktober 2016).

Ni Made Dwi Ari Murtil, Ni Luh Sari Widhiyani2. Eka Kristin Paulina Br Ginting.

Pengaruh Ukuran Perusahaab Dan Profitabilitas Pada Audit Delay Dengan

Repurtasi KAP Sebagai Variabel Moderasi. (http:// ojs.unud.ac.id/index.php/

Akuntansi/article/download/17017/14311, diaskes 20 September 2016).

Pramudito Adisusilo, Sudarno 2011. Pengaruh Informasi Corporate Social

Responsibility (CSR) Dalam Laporan Tahunan Terhadap Earning Response

Coefficient (ERC), (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang

Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2009.

(http://eprints.undip.ac.id/33088/1/jurnal.pdf, diakses 21 September 2016).

Rafika Anggraini Putri, Yulius Jugi Christiawan. 2014. Pengaruh Porfatibilitas,

Likuiditas, Dan Leverage Terhadap Pengungkapan Corporate Social

Responsibility, (Studi Pada Perusahaan Yang Mendapat Penghargaan ISRA

Dan Listed (Go Public) Di BEI Tahun 2010-2012).

(http://studentjournal.petra.ac.id/index.php/akuntansi.bisnis/article/viewfile/13

64/1227, diakses 28 September 2016).

Page 7: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

80

Riski Oktavia Lestari. Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility

(CSR) Terhadap ERC Dengan Good Corporate Goverance (GCG) Sebagai

Variabel Moderasi. (http://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jurnal.akuntansi/

article/viewa/10501/baca.artikel, diakses 29 September 2016).

Sonya Romasari. 2013. Pengaruh Persintensi Laba, Struktur Laba, Stuktur Modal,

Ukuran Perusahaan Dan Alokasi Pajak Antar Periode Terhadap Kualitas

Laba Diperusahaan Bursa Efek Indonesia. (http://ejournal.unp.ac.id/students/

index.php/aktarticle/view/614/0.pdf, diakses 21 Septmber 2016).

Tim Penyusun. 2016. Pedoman Penulisan Skripsi. Edisi 31. Banjarmasin: STIE

Indonesia Banjarmasin.

Tri Hari Wahono, Edi Joko Setiadi, Pengaruh Tenur, Reputasi KAP Serta Ukuran

Perusahaan Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Manufaktur Sektor

Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia ..(http://

jurnalnasional.ump.ac.id/index.php/kompartemen/article/view/353/349,

diaskes 29 januari 2017).

Vinola Herawaty, Ganiz Yudhadhita Wijaya. 2016. Pengaruh Pengungkapan

Corporate Social Responsibility, Profitabilitas, Dan Leverage Terhadap

Keinformatifan Laba Dengan Kinerja Lingkungan Sebagai Variabel

Moderasi. (Simposium Nasional Akuntansi XIX Lampung 2016, diakses 16

Agustus 2016).

Vinta Paulinda Awuy. 2016. Pengaruh Pengungkapan CSR Terhadap ERC (The

Effect Of Corporate Social Responsibility Disclosure On Earnings Response

Coefficient.

(http://repository.unej.ac.id/bitstream/handle/123456789/74065/VINTA%20P

AULINDA%20AWUY.pdf?sequenie=I, diakses 21 September 2016).

Yosefa Sayekti, Ludovicus Sensi Wondabio. 2007. Pengaruh CSR Disclosure

Terhadap ERC. Simposium Nasional Akuntansi X. Makasar 26-27 Juli 2007.

(http://coursehero.com/file/pf7fg6/Sayekti-Yosefa-dan-Ludovicus-Sensi-

Wondabio-2007-Pengaruh-CSR-Disclosure, diakses 22 September 2016).

Page 8: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 1

Pengungkapan CSR Checklist Item Pengungkapan Informasi Corporate

Social Responsibility

KATEGORI (TOTAL 78) Checklist

LINGKUNGAN

1 Pengendalian polusi kegiatan operasi, pengeluaran riset dan

pengembangan untuk pemgurangan polusi

2 Pernyataa yang menunjukkan bahwa operasi perusahaan tidak

mengakibatkan polusi atau memenuhi ketentuan hukum dan

peraturan polusi

3 Pernyataan yang menunjukkan bahwa polusi operasi telah atau

akan dikurangi

4 Pencengahan atau perbaikan kerusakan lingkungan akibat

pengolahaan sumber alam ,misalnya reklamasi daratan atau

reboisasi

5 Konservasi sumber alam misalnya, mendaur ulang kaca, besi,

minyak, air dan kertas

6 Penggunaan material daur ulang

7 Menerima penghargaan berkaitan dengan program lingkungan

yang dibuat perusahaan

8 Merancang fasilitas yang harmonis dengan lingkungan

9 Kontribusi dalam seni yang bertujuan untuk memperindah

lingkungan

10 Kontribusi dalam pembugaran bangunan sejarah

11 Pengolahan limbah

12 Mempelajari dampak lingkungan untuk memintor dampak

lingkungan perusahaan

13 Perlindungan lingkungan hidup

ENERGI

1 Menggunakan energi secara lebih efisien dalam kegiatan

operasi

2 Memanfaatkan barang bekas untuk memproduksi energi

3 Penghematan energi sebagian hasil produk daur ulang

4 Membahas upaya perusahaan dalam mengurangi konsumsi

energy

5 Peningkatan efisiensi energi dari produk

6 Riset yang mengarah pada peningkatan efisiensi energi dan

produk

7 Kebijakan energi perusahaan

KESEHATAN DAN KESELAMATAN

1 Mengurangi polusi, iritasi, atau risiko dalam lingkungan kerja

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 9: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 2

Pengungkapan CSR Checklist Item Pengungkapan Informasi Corporate

Social Responsibility

1 Mengurangi polusi, iritasi, atau risiko dalam lingkungan kerja

2 Mempromosikan keselamatan tenaga kerja dan kesehatan fisik

atau material

3 Statistik kecelakan kerja

4 Mentaati peraturan standar kesehatan dan keselamatan kerja

5 Menerima penghargaan yang berkaitan dengan keselamatan

kerja

6 Menentapkan suatu komite keselamatan kerja

7 Melaksanakan riset untuk meningkatkan keselamatan kerja

8 Pelayanan kesehatan tenaga kerja

LAIN-LAIN TENAGA KERJA

1 Perekrutan atau memanfaatkan tenaga kerja wanita/orang cacat

2 Persentase/jumlah tenaga kerja wanita/ orang cacat dalam

tingkat managerial

3 Tujuan penggunaan tenaga kerja wanita/ orang cacat dalam

pekerjaan

4 Program untuk kemajuan tenaga kerja wanita/orang cacat

5 Pelatihan tenaga kerja melalui program tertentu ditempat kerja

6 Memberikan bantuan keuangan pada tenaga kerja dalam

bidang pendidikan

7 Mendirikan suatu pusat pelatihan tenaga kerja

8 Bantuan atau bimbingan untuk tenaga kerja yang dalam proses

mengundurkan diri atau yang telah membuat kesalahan

9 Perencanaa kepemilikan rumah karyawan

10 Fasilitas untuk aktivitas rekreasi

11 Presentase gaji untuk pension

12 Kebijakan penggajian dalam perusahaan

13 Jumlah tenaga kerja dalam perusahaan

14 Tingkatan managerial yang ada

15 Diposisi staff- dimana staff ditempatkan

16 Jumlah staff, masa kerja dan kelompok usia mereka

17 Statistik tenaga kerja, missal penjualan per tenaga kerja

18 Kualifikasi tenaga kerja yang direkrut

19 Rencana kepemilikan saham oleh tenaga kerja

20 Rencana pembagian keuntungan lain

21 Informasi hubungan manajemen dengan tenaga kerja dalam

meningkatkan kepuasan dan motivasi kerja

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 10: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 3

Pengungkapan CSR Checklist Item Pengungkapan Informasi Corporate

Social Responsibility

22 Informasi stabilitas pekerjaan tenaga kerja dan masa depan

perusahaan

23 Laporan tenaga kerja yang terpisah

24 Hubungan perusahaan dengan serikat buruh

25 Gangguan dan aksi tenaga kerja

25 Gangguan dan aksi tenaga kerja

26 Informasi bagaimana aksi tenaga kerja dinegosiasikan

27 Kondisi kerja secara umum

28 Re-organisasi perusahaan yang mempengaruhi tenaga kerja

29 Statistik perputaran tenaga kerja

PRODUK

1 Pengembangan produk perusahaan termasuk pengemasannya

2 Gambaran pengeluaran riset dan pengembangan produk

3 Informasi proyek riset perusahaan untuk memperbaiki produk

4 Produk memenuhi standar keselamatan

5 Membuat produk lebih aman untuk konsumen

6 Melaksanakan riset atas tingkat keselamatan produk

perusahaan

7 Peningkatan kebersihan/kesehatan dalam pengolahan dan

penyiapan produk

8 Infromasi atas keselamatan produk perusahaan

9 Infromasi mutu produk yang dicerminkan dalam penerimaan

penghargaan

10 Informasin yang dapat diverifikasi bahwa mutu produk telah

menigkat (misalnya ISO 9000)

KETERLIBATAN MASYARAKAT

1 Sumbangan tunai, produk , pelayanan untuk mendukung

aktivitas masyarakat, penelitian dan seni

2 Tenaga kerja paruh waktu dari mahasiswa/pelajar

3 Sebagai sponsor untuk proyek kesehatan masyarakat

4 Produk memenuhi standar keselamatan

5 Membuat produk lebih aman untuk konsumen

6 Melaksanakan riset atas tingkat keselamatan produk

perusahaan

7 Peningkatan kebersihan/kesehatan dalam pengolahan dan

penyiapan produk

8 Infromasi atas keselamatan produk perusahaan

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 11: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 4

Pengungkapan CSR Checklist Item Pengungkapan Informasi Corporate

Social Responsibility

9 Infromasi mutu produk yang dicerminkan dalam penerimaan

penghargaan

10 Informasin yang dapat diverifikasi bahwa mutu produk telah

menigkat (misalnya ISO 9000)

KETERLIBATAN MASYARAKAT

1 Sumbangan tunai, produk , pelayanan untuk mendukung

aktivitas masyarakat, penelitian dan seni

2 Tenaga kerja paruh waktu dari mahasiswa/pelajar

3 Sebagai sponsor untuk proyek kesehatan masyarakat

4 Membantu riset medis

5 Sponsor untuk konferensi pendidikan, seminar atau pameran

seni

6 Membiayai program beasiswa

7 Membuka fasilitas perusahan untuk masyarakat

8 Sponsor kampanye nasional

9 Mendukung pengembangan industri local

UMUM

1 Tujuan atau kebijakan perusahansecara umum berkaitan

dengan tanggung jawab sosial perusahaan kepada masyarakat

2 Informasi berhubungan dengan tanggung jawab sosial

perusahaan selain yang disebutkan di atas

TOTAL ITEM

Sumber : Data diolah 2017

Page 12: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 5

Perhitungan CSRI

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

1 ADES

Akasha

Wira

International

Tbk

0,03 0,03 0,04 0,06 0,01 0,06

2 AUTO Astra Auto

Part Tbk 0,04 0,08 0,06 0,17 0 0,17

3 CPIN

Charoen

Pokphand

Indonesia

Tbk

0,03 0,03 0,03 0,06 0,01 0,05

4

GGRM

Gudang

Garam Tbk 0,03 0,03 0,03 0,04 0,01 0,04

5 HMSP

Hanjaya

Mandala

Sompoerna

Tbk

0,03 0,04 0,04 0,03 0,01 0,05

6 INAI

Indal

Aluminium

Industry

Tbk

0,03 0,03 0,03 0,04 0,01 0,08

7 INDS Indospring

Tbk 0,03 0,04 0,04 0,09 0 0,08

8 INTP

Indocement

Tunggal

Prakasa Tbk

0,04 0,13 0,09 0,09 0,01 0,08

9 KAEF Kimia

Farma Tbk 0,03 0,05 0,05 0,05 0,01 0,05

10 KLBI

Kmi Wire

And Cable

Tbk

0,09 0,09 0,08 0,06 0,02 0,06

11 KLBF Kalbe

Farma Tbk 0,04 0,04 0,17 0,17 0 0,15

12 TCID

Madom

Indonesia

Tbk

0,03 0,04 0,08 0,08 0 0,08

13 TRST

Tirta

Mahakam

Resource

Tbk

0,04 0,04 0,04 0,04 0,01 0,04

Sumber : Data diolah 2017

Page 13: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 6

Perhitungan CSRI

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

14 ROTI

Nippon

Indosari

Corporindo

Tbk

0,03 0,03 0,04 0,05 0,01 0,05

15 VOKS Voksel

Electric Tbk 0,03 0,03 0,06 0,12 0 0,12

Sumber : Data diolah 2017

Perhitungan ROA

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

1 ADES

Akasha

Wira

International

Tbk

8,00 10,00 21,43 12,62 6,14 5,03

2 AUTO Astra Auto

Part Tbk 22,00 16,00 12,79 8,39 6,65 2,25

3 CPIN

Charoen

Pokphand

Indonesia

Tbk

15,43 16,42 21,71 16,08 8,37 7,42

4

GGRM

Gudang

Garam Tbk 13,49 12,68 9,8 8,63 9,27 10,16

5 HMSP

Hanjaya

Mandala

Sompoerna

Tbk

31,29 41,62 37,89 39,48 35,87 27,26

6 INAI

Indal

Aluminium

Industry

Tbk

4,09 4,48 3,78 0,66 2,46 2,15

7 INDS Indospring

Tbk 9,1 10,6 8,05 6,72 5,59 0,08

8 INTP

Indocement

Tunggal

Prakasa Tbk

21,01 19,84 20,93 18,84 18,26 15,76

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 14: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 7

Perhitungan ROA

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

9 KAEF Kimia

Farma Tbk 8,37 9,57 9,68 8,72 7,97 7,82

10 KLBI

Kmi Wire

And Cable

Tbk

5,04 5,88 10,78 5,5 5,24 7,43

11 KLBF Kalbe

Farma Tbk 18,41 21,89 18,41 17,41 17,07 15,02

12 TCID

Madom

Indonesia

Tbk

12,55 12,38 11,92 10,92 9,41 26,15

13 TRST

Tirta

Mahakam

Resource

Tbk

6,74 0,61 0,62 0,91 0,9 6,39

14 ROTI

Nippon

Indosari

Corporindo

Tbk

17,56 15,27 12,38 8,67 8,8 9,74

15 VOKS Voksel

Electric Tbk 0,91 7,03 8,66 2,00 5,48 0,02

Sumber: Data sekunder diolah 2017

Perhitungan DER

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

1 ADES

Akasha

Wira

International

Tbk

0,25 0,51 1,86 2,67 2,71 3,99

2 AUTO Astra Auto

Part Tbk 1,4 0,5 2,62 2,32 2,42 2,41

3 CPIN

Charoen

Pokphand

Indonesia

Tbk

2,45 1,43 1,51 1,58 1,91 1,97

Sumber: Data sekunder diolah 2017

Page 15: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 8

Perhitungan DER

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

4

GGRM

Gudang

Garam Tbk 0,44 0,59 1,56 1,73 0,75 2,67

5 HMSP

Hanjaya

Mandala

Sompoerna

Tbk

1,01 0,01 1,97 2,94 0,1 2,19

6 INAI

Indal

Aluminium

Industry

Tbk

1,88 2,13 2,74 2,07 3,15 1,55

7 INDS Indospring

Tbk 1,00 1,8 2,05 1,72 2,59 2,08

8 INTP

Indocement

Tunggal

Prakasa Tbk

0,17 1,15 5,93 4,84 8,26 2,76

9 KAEF Kimia

Farma Tbk 1,49 0,43 2,45 2,52 1,64 1,74

10 KLBI Kmi Wire

And Cable

Tbk

0,55 1,42 1,37 0,51 1,42 2,51

11 KLBF Kalbe

Farma Tbk 0,12 1,27 1,28 0,33 0,27 2,25

12 TCID Madom

Indonesia

Tbk

1,1 1,11 1,15 1,24 1,44 1,21

13 TRST Tirta

Mahakam

Resource

Tbk

0,64 1,61 2,62 2,91 1,9 0,72

14 ROTI Nippon

Indosari

Corporindo

Tbk

5,56 3,27 3,38 3,67 5,8 0,28

15 VOKS Voksel

Electric Tbk 0,98 1,17 1,82 1,25 2,24 1,01

Sumber: Data sekunder diolah 2017

Page 16: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 9

Perhitungan Ukuran Perusahaan

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

1 ADES

Akasha

Wira

International

Tbk

12,69 12,66 12,87 13,00 13,13 13,39

2 AUTO Astra Auto

Part Tbk 15,54 15,76 16 16,35 16,48 16,48

3 CPIN

Charoen

Pokphand

Indonesia

Tbk

16,48 16,48 16,33 16,48 16,85 17,02

4

GGRM

Gudang

Garam Tbk 17,24 17,48 17,54 17,74 17,88 17,97

5 HMSP

Hanjaya

Mandala

Sompoerna

Tbk

16,84 16,78 17,08 17,13 17,16 17,45

6 INAI

Indal

Aluminium

Industry

Tbk

12,87 13,21 13,32 13,55 13,70 14,1

7 INDS Indospring

Tbk 13,55 13,95 14,33 14,6 14,64 14,75

8 INTP

Indocement

Tunggal

Prakasa Tbk

16,55 16,71 16,55 16,55 17,18 17,13

9 KAEF Kimia

Farma Tbk 14,32 14,4 14,55 14,72 14,92 14,99

10 KLBI

Kmi Wire

And Cable

Tbk

13,77 13,9 13,97 14,11 14,11 14,25

11 KLBF Kalbe

Farma Tbk 15,93 15,77 16,06 16,24 16,34 16,43

12 TCID

Madom

Indonesia

Tbk

13,86 13,94 14,05 14,2 14,44 14,55

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 17: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 10

PerhitunganUkuran Perusahaan

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

13 TRST

Tirta

Mahakam

Resource

Tbk

21,43 20,35 20,34 20,40 20,39 20,45

14 ROTI

Nippon

Indosari

Corporindo

Tbk

13,25 13,54 14,00 14,42 14,58 14,81

15 VOKS Voksel

Electric Tbk 13,93 14,27 14,35 14,49 14,26 14,24

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Perhitungan Kualitas aduitor

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

1 ADES

Akasha

Wira

International

Tbk

0 0 0 0 0 0

2 AUTO Astra Auto

Part Tbk 1 1 1 1 1 1

3 CPIN

Charoen

Pokphand

Indonesia

Tbk

1 1 1 1 1 1

4

GGRM

Gudang

Garam Tbk 0 0 0 0 0 0

5 HMSP

Hanjaya

Mandala

Sompoerna

Tbk

1 1 1 1 1 1

6 INAI

Indal

Aluminium

Industry

Tbk

0 0 0 0 0 0

7 INDS Indospring

Tbk 0 0 0 0 0 0

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 18: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 11

Perhitungan Kualitas aduitor

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

8 INTP

Indocement

Tunggal

Prakasa Tbk

1 1 1 1 1 1

9 KAEF Kimia

Farma Tbk 0 0 0 0 0 0

10 KLBI

Kmi Wire

And Cable

Tbk

1 1 1 1 1 1

11 KLBF Kalbe

Farma Tbk 1 1 1 1 1 1

12 TCID

Madom

Indonesia

Tbk

1 1 1 1 1 1

13 TRST

Tirta

Mahakam

Resource

Tbk

1 1 1 1 1 1

14 ROTI

Nippon

Indosari

Corporindo

Tbk

1 1 1 1 1 1

15 VOKS Voksel

Electric Tbk 0 0 0 0 0 0

Sumber : Data sekunde diolah 2017

Perhitungan CAR (Cumulative Abnormal Return )

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

1 ADES

Akasha

Wira

International

Tbk

0,17 0,1 0,05 0,03 2015 -0,02

2 AUTO Astra Auto

Part Tbk 0,1 -0,13 0,04 0,11 0,12 0,04

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 19: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 12

PerhitunganCAR (Cumulative Abnormal Return )

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

3 CPIN

Charoen

Pokphand

Indonesia

Tbk

0,04 -0,04 0,01 -0,12 -0,14 0,15

4

GGRM

Gudang

Garam Tbk -0,06 -0,11 -0,06 -0,15 -0,18 -0,01

5 HMSP

Hanjaya

Mandala

Sompoerna

Tbk

0,17 0,12 0,06 0,02 0,1 -0,01

6 INAI

Indal

Aluminium

Industry

Tbk

0,21 0,03 0,02 -0,17 -0,03 -0,1

7 INDS Indospring

Tbk -0,06 0,02 -0,08 0,01 -0,09 -0,06

8 INTP Indocement

Tunggal

Prakasa Tbk

-0,09 0,15 0,05 0,17 0,15 0,09

9 KAEF Kimia

Farma Tbk 0,2 -0,09 0,17 -0,03 0,07 0,03

10 KLBI Kmi Wire

And Cable

Tbk

0,11 0,15 0,19 0,03 -0,11 -0,18

11 KLBF Kalbe

Farma Tbk 0,05 -0,03 -0,14 0,01 0,09 -0,03

12 TCID Madom

Indonesia

Tbk

0,16 0,08 0,07 0,11 0,08 0,07

13 TRST Tirta

Mahakam

Resource

Tbk

0,15 0,11 0,03 -0,15 0,17 0,11

14 ROTI Nippon

Indosari

Corporindo

Tbk

0,26 -0,05 -0,11 0,16 -0,02 -0,02

15 VOKS Voksel

Electric Tbk -0,11 0,1 0,12 -0,08 -0,06 0,13

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 20: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 13

Perhitungan UE (Unexpected Earnings )

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

1 ADES

Akasha

Wira

International

Tbk

-0,84 -0,06 4,77 -2,25 0,02 -0,06

2 AUTO Astra Auto

Part Tbk -0,84 -0,1 0,18 -0,17 -0,48 -1,7

3 CPIN Charoen

Pokphand

Indonesia

Tbk

-8,34 4,72 9,02 -2,54 -1,11 1,67

4

GGRM Gudang

Garam Tbk -3,16 1,43 -8,80 2,91 2,52 9,1

5 HMSP Hanjaya

Mandala

Sompoerna

Tbk

-2,27 3,32 11 83,70 0,04 -3,1

6 INAI Indal

Aluminium

Industry

Tbk

-0,01 2,22 -0,19 -1,48 -1,38 0

7 INDS Indospring

Tbk -0,26 0,13 0,32 -4,23 -0,25 -2,1

8 INTP Indocement

Tunggal

Prakasa Tbk

-0,75 0,87 2,07 0,55 -0,09 -0,97

9 KAEF Kimia

Farma Tbk 4,21 0,37 0,08 0,02 0,06 -0,06

10 KLBI Kmi Wire

And Cable

Tbk

-0,06 0,08 0,15 -0,07 -0,01 0,08

11 KLBF Kalbe

Farma Tbk 2,04 0 0,01 0,02 0,01 0

12 TCID Madom

Indonesia

Tbk

-0,01 0,01 0,01 0 0,01 0,11

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 21: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 14

PerhitunganUE (Unexpected Earnings )

No Kode

Nama

perusahaa

n

2010 2011 2012 2013 2014

2015

13 TRST Tirta

Mahakam

Resource

Tbk

2,76 21,71 -1,38 -6,8 2,71 -2,59

14 ROTI Nippon

Indosari

Corporind

o Tbk

0,04 0,06 0,05 0,01 0,03 0,05

15 VOKS Voksel

Electric

Tbk

-0,02 0,27 0,05 -0,13 -0,2 0,13

Sumber : Data sekunder diolah 2017

PerhitunganPBV

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

1 ADES

Akasha

Wira

International

Tbk

7,6 0,6 5,42 4,46 2,8 1,82

2 AUTO Astra Auto

Part Tbk 0,34 0,06 2,6 1,84 2,08 0,76

3 CPIN Charoen

Pokphand

Indonesia

Tbk

0 0,01 7,32 5,56 5,68 3,39

4

GGRM Gudang

Garam Tbk 0 0 4,07 2,75 3,66 2,78

5 HMSP Hanjaya

Mandala

Sompoerna

Tbk

0,01 0,02 19,73 19,32 27,35 13,66

6 INAI Indal

Aluminium

Industry

Tbk

0,14 0,16 0,55 0,75 0,75 0,53

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 22: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 15

PerhitunganPBV

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

7 INDS Indospring

Tbk 0,02 2,08 1,16 0,8 0,58 0,12

8 INTP Indocement

Tunggal

Prakasa Tbk

0,03 0,04 4,26 3,2 3,96 3,44

9 KAEF Kimia

Farma Tbk 0,08 0,35 2,86 2,02 4,75 2,59

10 KLBI Kmi Wire

And Cable

Tbk

0,31 0,58 0,89 0,64 0,61 0,46

11 KLBF Kalbe

Farma Tbk 5,28 4,89 7,3 6,89 9,3 5,66

12 TCID Madom

Indonesia

Tbk

1,48 1,52 1,52 2,02 2,02 2,8

13 TRST Tirta

Mahakam

Resource

Tbk

0,11 0,83 0,72 0,41 0,62 0,06

14 ROTI Nippon

Indosari

Corporindo

Tbk

0,59 6,16 10,48 6,56 7,76 1,08

15 VOKS Voksel

Electric Tbk 9,69 1,37 1,02 0,30 1,31 1,6

Sumber : Data sekunder diolah 2017

PerhitunganEIT

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

1 ADES

Akasha

Wira

International

Tbk

0,47 1,31 1,00 0,59 0,45 0,70

2 AUTO Astra Auto

Part Tbk 0,34 1,14 0,52 0,48 1,43 0,58

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 23: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 16

PerhitunganEIT

No Kode Nama

perusahaan 2010 2011 2012 2013 2014

2015

3 CPIN

Charoen

Pokphand

Indonesia

Tbk

1,29 0,40 0,57 0,47 0,65 0,53

4

GGRM

Gudang

Garam Tbk 1,20 0,60 0,41 0,54 0,62 0,6

5 HMSP

Hanjaya

Mandala

Sompoerna

Tbk

1,33 0,63 0,62 0,54 1,50 1,48

6 INAI

Indal

Aluminium

Industry

Tbk

0,36 1,28 0,44 0,58 1,30 0,52

7 INDS Indospring

Tbk 1,21 0,55 1,24 0,44 1,43 1,31

8 INTP Indocement

Tunggal

Prakasa Tbk

1,39 1,36 0,66 1,55 1,49 1,41

9 KAEF Kimia

Farma Tbk 1,43 1,32 0,6 0,52 0,55 0,50

10 KLBI Kmi Wire

And Cable

Tbk

1,52 1,36 0,28 1,39 1,48 0,52

11 KLBF Kalbe

Farma Tbk 1,13 0,21 0,58 0,57 0,53 0,59

12 TCID Madom

Indonesia

Tbk

1,23 0,33 0,54 0,53 0,54 0,56

13 TRST Tirta

Mahakam

Resource

Tbk

0,18 1,08 1,39 0,71 0,58 0,69

14 ROTI Nippon

Indosari

Corporindo

Tbk

1,30 0,58 0,64 0,53 0,60 0,70

15 VOKS Voksel

Electric Tbk 0,65 0,49 0,66 0,33 1,09 0,50

Sumber : Data sekunder diolah 2017

Page 24: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 17

Statistik Uji Multikolinearitas

Coefficientsa

Model Unstandardized

Coefficients

Standardize

d

Coefficients

t Sig. Collinearity

Statistics

B Std.

Error

Beta Toler

ance

VIF

1

(Constant) ,028 ,030

,920 ,361

UE ,000 ,002 ,033 ,240 ,811 ,043 23,203

CSRI ,012 ,083 ,004 ,139 ,890 ,831 1,204

ROA ,003 ,001 ,278 6,111 ,000 ,385 2,597

DER -,001 ,001 -,022 -,657 ,513 ,731 1,367

U_P -,001 ,002 -,026 -,750 ,456 ,671 1,490

KAP ,003 ,008 ,015 ,402 ,689 ,547 1,828

PBV -,004 ,001 -,170 -4,476 ,000 ,551 1,814

EIT -,004 ,008 -,017 -,536 ,593 ,832 1,202

UEXCSRI ,034 ,077 ,180 ,447 ,657 ,005 202,971

UEXROA -,001 ,000 -3,044 -2,166 ,034 ,000 2476,714

UEXDER ,001 ,001 ,308 1,306 ,196 ,014 69,975

UEXU_P ,000 ,000 ,708 1,016 ,313 ,002 608,848

UEXKAP -,005 ,007 -,779 -,707 ,482 ,001 1522,817

UEXPBV ,000 ,000 ,399 3,320 ,001 ,055 18,125

UEXEIT ,003 ,001 ,490 2,283 ,025 ,017 57,839

UEXROAXKA

P

,001 ,000 2,326 1,624 ,109 ,000 2571,777

UEXCSRIXKA

P

-,094 ,091 -,480 -1,030 ,307 ,004 271,813

UEXDERXKAP -,001 ,001 -,231 -1,064 ,291 ,017 58,918

UEXU_PXKAP ,000 ,000 ,275 ,231 ,818 ,001 1782,562

Unstandardized

Residual

,998 ,032 ,921 31,049 ,000 ,906 1,104

a. Dependent Variable: CAR

Sumber : Output SPP

Page 25: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 18

Tabel F

Titik Persentase Distribusi F untuk Probabilita = 0,05 df untuk penyebut (N2) df untuk pembilang (N1)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16

1 161 199 216 225 230 234 237 239 241 242 243 244 245 245 246

2 18.51 19.00 19.16 19.25 19.30 19.33 19.35 19.37 19.38 19.40 19.40 19.41 19.42 19.42 19.43

3 10.13 9.55 9.28 9.12 9.01 8.94 8.89 8.85 8.81 8.79 8.76 8.74 8.73 8.71 8.70

4 7.71 6.94 6.59 6.39 6.26 6.16 6.09 6.04 6.00 5.96 5.94 5.91 5.89 5.87 5.86

5 6.61 5.79 5.41 5.19 5.05 4.95 4.88 4.82 4.77 4.74 4.70 4.68 4.66 4.64 4.62

6 5.99 5.14 4.76 4.53 4.39 4.28 4.21 4.15 4.10 4.06 4.03 4.00 3.98 3.96 3.94

7 5.59 4.74 4.35 4.12 3.97 3.87 3.79 3.73 3.68 3.64 3.60 3.57 3.55 3.53 3.51

8 5.32 4.46 4.07 3.84 3.69 3.58 3.50 3.44 3.39 3.35 3.31 3.28 3.26 3.24 3.22

9 5.12 4.26 3.86 3.63 3.48 3.37 3.29 3.23 3.18 3.14 3.10 3.07 3.05 3.03 3.01

10 4.96 4.10 3.71 3.48 3.33 3.22 3.14 3.07 3.02 2.98 2.94 2.91 2.89 2.86 2.85

11 4.84 3.98 3.59 3.36 3.20 3.09 3.01 2.95 2.90 2.85 2.82 2.79 2.76 2.74 2.72

12 4.75 3.89 3.49 3.26 3.11 3.00 2.91 2.85 2.80 2.75 2.72 2.69 2.66 2.64 2.62

13 4.67 3.81 3.41 3.18 3.03 2.92 2.83 2.77 2.71 2.67 2.63 2.60 2.58 2.55 2.53

14 4.60 3.74 3.34 3.11 2.96 2.85 2.76 2.70 2.65 2.60 2.57 2.53 2.51 2.48 2.46

15 4.54 3.68 3.29 3.06 2.90 2.79 2.71 2.64 2.59 2.54 2.51 2.48 2.45 2.42 2.40

16 4.49 3.63 3.24 3.01 2.85 2.74 2.66 2.59 2.54 2.49 2.46 2.42 2.40 2.37 2.35

17 4.45 3.59 3.20 2.96 2.81 2.70 2.61 2.55 2.49 2.45 2.41 2.38 2.35 2.33 2.31

18 4.41 3.55 3.16 2.93 2.77 2.66 2.58 2.51 2.46 2.41 2.37 2.34 2.31 2.29 2.27

19 4.38 3.52 3.13 2.90 2.74 2.63 2.54 2.48 2.42 2.38 2.34 2.31 2.28 2.26 2.23

20 4.35 3.49 3.10 2.87 2.71 2.60 2.51 2.45 2.39 2.35 2.31 2.28 2.25 2.22 2.20

21 4.32 3.47 3.07 2.84 2.68 2.57 2.49 2.42 2.37 2.32 2.28 2.25 2.22 2.20 2.18

22 4.30 3.44 3.05 2.82 2.66 2.55 2.46 2.40 2.34 2.30 2.26 2.23 2.20 2.17 2.15

23 4.28 3.42 3.03 2.80 2.64 2.53 2.44 2.37 2.32 2.27 2.24 2.20 2.18 2.15 2.13

24 4.26 3.40 3.01 2.78 2.62 2.51 2.42 2.36 2.30 2.25 2.22 2.18 2.15 2.13 2.11

25 4.24 3.39 2.99 2.76 2.60 2.49 2.40 2.34 2.28 2.24 2.20 2.16 2.14 2.11 2.09

26 4.23 3.37 2.98 2.74 2.59 2.47 2.39 2.32 2.27 2.22 2.18 2.15 2.12 2.09 2.07

27 4.21 3.35 2.96 2.73 2.57 2.46 2.37 2.31 2.25 2.20 2.17 2.13 2.10 2.08 2.06

28 4.20 3.34 2.95 2.71 2.56 2.45 2.36 2.29 2.24 2.19 2.15 2.12 2.09 2.06 2.04

Sumber: Data sekunder diolah 2017

Page 26: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 19

Tabel 4.18 Tabel F

29 4.18 3.33 2.93 2.70 2.55 2.43 2.35 2.28 2.22 2.18 2.14 2.10 2.08 2.05 2.03

30 4.17 3.32 2.92 2.69 2.53 2.42 2.33 2.27 2.21 2.16 2.13 2.09 2.06 2.04 2.01

31 4.16 3.30 2.91 2.68 2.52 2.41 2.32 2.25 2.20 2.15 2.11 2.08 2.05 2.03 2.00

32 4.15 3.29 2.90 2.67 2.51 2.40 2.31 2.24 2.19 2.14 2.10 2.07 2.04 2.01 1.99

33 4.14 3.28 2.89 2.66 2.50 2.39 2.30 2.23 2.18 2.13 2.09 2.06 2.03 2.00 1.98

34 4.13 3.28 2.88 2.65 2.49 2.38 2.29 2.23 2.17 2.12 2.08 2.05 2.02 1.99 1.97

35 4.12 3.27 2.87 2.64 2.49 2.37 2.29 2.22 2.16 2.11 2.07 2.04 2.01 1.99 1.96

36 4.11 3.26 2.87 2.63 2.48 2.36 2.28 2.21 2.15 2.11 2.07 2.03 2.00 1.98 1.95

37 4.11 3.25 2.86 2.63 2.47 2.36 2.27 2.20 2.14 2.10 2.06 2.02 2.00 1.97 1.95

38 4.10 3.24 2.85 2.62 2.46 2.35 2.26 2.19 2.14 2.09 2.05 2.02 1.99 1.96 1.94

39 4.09 3.24 2.85 2.61 2.46 2.34 2.26 2.19 2.13 2.08 2.04 2.01 1.98 1.95 1.93

40 4.08 3.23 2.84 2.61 2.45 2.34 2.25 2.18 2.12 2.08 2.04 2.00 1.97 1.95 1.92

41 4.08 3.23 2.83 2.60 2.44 2.33 2.24 2.17 2.12 2.07 2.03 2.00 1.97 1.94 1.92

42 4.07 3.22 2.83 2.59 2.44 2.32 2.24 2.17 2.11 2.06 2.03 1.99 1.96 1.94 1.91

43 4.07 3.21 2.82 2.59 2.43 2.32 2.23 2.16 2.11 2.06 2.02 1.99 1.96 1.93 1.91

44 4.06 3.21 2.82 2.58 2.43 2.31 2.23 2.16 2.10 2.05 2.01 1.98 1.95 1.92 1.90

45 4.06 3.20 2.81 2.58 2.42 2.31 2.22 2.15 2.10 2.05 2.01 1.97 1.94 1.92 1.89

46 4.05 3.20 2.81 2.57 2.42 2.30 2.22 2.15 2.09 2.04 2.00 1.97 1.94 1.91 1.89

47 4.05 3.20 2.80 2.57 2.41 2.30 2.21 2.14 2.09 2.04 2.00 1.96 1.93 1.91 1.88

48 4.04 3.19 2.80 2.57 2.41 2.29 2.21 2.14 2.08 2.03 1.99 1.96 1.93 1.90 1.88

49 4.04 3.19 2.79 2.56 2.40 2.29 2.20 2.13 2.08 2.03 1.99 1.96 1.93 1.90 1.88

50 4.03 3.18 2.79 2.56 2.40 2.29 2.20 2.13 2.07 2.03 1.99 1.95 1.92 1.89 1.87

51 4.03 3.18 2.79 2.55 2.40 2.28 2.20 2.13 2.07 2.02 1.98 1.95 1.92 1.89 1.87

52 4.03 3.18 2.78 2.55 2.39 2.28 2.19 2.12 2.07 2.02 1.98 1.94 1.91 1.89 1.86

53 4.02 3.17 2.78 2.55 2.39 2.28 2.19 2.12 2.06 2.01 1.97 1.94 1.91 1.88 1.86

54 4.02 3.17 2.78 2.54 2.39 2.27 2.18 2.12 2.06 2.01 1.97 1.94 1.91 1.88 1.86

55 4.02 3.16 2.77 2.54 2.38 2.27 2.18 2.11 2.06 2.01 1.97 1.93 1.90 1.88 1.85

56 4.01 3.16 2.77 2.54 2.38 2.27 2.18 2.11 2.05 2.00 1.96 1.93 1.90 1.87 1.85

57 4.01 3.16 2.77 2.53 2.38 2.26 2.18 2.11 2.05 2.00 1.96 1.93 1.90 1.87 1.85

Sumber: Data sekunder diolah 2017

Page 27: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 20

Tabel 4.18 Tabel F

58 4.01 3.16 2.76 2.53 2.37 2.26 2.17 2.10 2.05 2.00 1.96 1.92 1.89 1.87 1.84

59 4.00 3.15 2.76 2.53 2.37 2.26 2.17 2.10 2.04 2.00 1.96 1.92 1.89 1.86 1.84

60 4.00 3.15 2.76 2.53 2.37 2.25 2.17 2.10 2.04 1.99 1.95 1.92 1.89 1.86 1.84

61 4.00 3.15 2.76 2.52 2.37 2.25 2.16 2.09 2.04 1.99 1.95 1.91 1.88 1.86 1.83

62 4.00 3.15 2.75 2.52 2.36 2.25 2.16 2.09 2.03 1.99 1.95 1.91 1.88 1.85 1.83

63 3.99 3.14 2.75 2.52 2.36 2.25 2.16 2.09 2.03 1.98 1.94 1.91 1.88 1.85 1.83

64 3.99 3.14 2.75 2.52 2.36 2.24 2.16 2.09 2.03 1.98 1.94 1.91 1.88 1.85 1.83

65 3.99 3.14 2.75 2.51 2.36 2.24 2.15 2.08 2.03 1.98 1.94 1.90 1.87 1.85 1.82

66 3.99 3.14 2.74 2.51 2.35 2.24 2.15 2.08 2.03 1.98 1.94 1.90 1.87 1.84 1.82

67 3.98 3.13 2.74 2.51 2.35 2.24 2.15 2.08 2.02 1.98 1.93 1.90 1.87 1.84 1.82

68 3.98 3.13 2.74 2.51 2.35 2.24 2.15 2.08 2.02 1.97 1.93 1.90 1.87 1.84 1.82

69 3.98 3.13 2.74 2.50 2.35 2.23 2.15 2.08 2.02 1.97 1.93 1.90 1.86 1.84 1.81

70 3.98 3.13 2.74 2.50 2.35 2.23 2.14 2.07 2.02 1.97 1.93 1.89 1.86 1.84 1.81

71 3.98 3.13 2.73 2.50 2.34 2.23 2.14 2.07 2.01 1.97 1.93 1.89 1.86 1.83 1.81

72 3.97 3.12 2.73 2.50 2.34 2.23 2.14 2.07 2.01 1.96 1.92 1.89 1.86 1.83 1.81

73 3.97 3.12 2.73 2.50 2.34 2.23 2.14 2.07 2.01 1.96 1.92 1.89 1.86 1.83 1.81

74 3.97 3.12 2.73 2.50 2.34 2.22 2.14 2.07 2.01 1.96 1.92 1.89 1.85 1.83 1.80

75 3.97 3.12 2.73 2.49 2.34 2.22 2.13 2.06 2.01 1.96 1.92 1.88 1.85 1.83 1.80

76 3.97 3.12 2.72 2.49 2.33 2.22 2.13 2.06 2.01 1.96 1.92 1.88 1.85 1.82 1.80

77 3.97 3.12 2.72 2.49 2.33 2.22 2.13 2.06 2.00 1.96 1.92 1.88 1.85 1.82 1.80

78 3.96 3.11 2.72 2.49 2.33 2.22 2.13 2.06 2.00 1.95 1.91 1.88 1.85 1.82 1.80

79 3.96 3.11 2.72 2.49 2.33 2.22 2.13 2.06 2.00 1.95 1.91 1.88 1.85 1.82 1.79

80 3.96 3.11 2.72 2.49 2.33 2.21 2.13 2.06 2.00 1.95 1.91 1.88 1.84 1.82 1.79

81 3.96 3.11 2.72 2.48 2.33 2.21 2.12 2.05 2.00 1.95 1.91 1.87 1.84 1.82 1.79

82 3.96 3.11 2.72 2.48 2.33 2.21 2.12 2.05 2.00 1.95 1.91 1.87 1.84 1.81 1.79

83 3.96 3.11 2.71 2.48 2.32 2.21 2.12 2.05 1.99 1.95 1.91 1.87 1.84 1.81 1.79

84 3.95 3.11 2.71 2.48 2.32 2.21 2.12 2.05 1.99 1.95 1.90 1.87 1.84 1.81 1.79

85 3.95 3.10 2.71 2.48 2.32 2.21 2.12 2.05 1.99 1.94 1.90 1.87 1.84 1.81 1.79

86 3.95 3.10 2.71 2.48 2.32 2.21 2.12 2.05 1.99 1.94 1.90 1.87 1.84 1.81 1.78

87 3.95 3.10 2.71 2.48 2.32 2.20 2.12 2.05 1.99 1.94 1.90 1.87 1.83 1.81 1.78

Sumber: Data sekunder diolah 2017

Page 28: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 21

Tabel 4.18 Tabel F

88 3.95 3.10 2.71 2.48 2.32 2.20 2.12 2.05 1.99 1.94 1.90 1.86 1.83 1.81 1.78

89 3.95 3.10 2.71 2.47 2.32 2.20 2.11 2.04 1.99 1.94 1.90 1.86 1.83 1.80 1.78

90 3.95 3.10 2.71 2.47 2.32 2.20 2.11 2.04 1.99 1.94 1.90 1.86 1.83 1.80 1.78

91 3.95 3.10 2.70 2.47 2.31 2.20 2.11 2.04 1.98 1.94 1.90 1.86 1.83 1.80 1.78

92 3.94 3.10 2.70 2.47 2.31 2.20 2.11 2.04 1.98 1.94 1.89 1.86 1.83 1.80 1.78

93 3.94 3.09 2.70 2.47 2.31 2.20 2.11 2.04 1.98 1.93 1.89 1.86 1.83 1.80 1.78

94 3.94 3.09 2.70 2.47 2.31 2.20 2.11 2.04 1.98 1.93 1.89 1.86 1.83 1.80 1.77

95 3.94 3.09 2.70 2.47 2.31 2.20 2.11 2.04 1.98 1.93 1.89 1.86 1.82 1.80 1.77

96 3.94 3.09 2.70 2.47 2.31 2.19 2.11 2.04 1.98 1.93 1.89 1.85 1.82 1.80 1.77

97 3.94 3.09 2.70 2.47 2.31 2.19 2.11 2.04 1.98 1.93 1.89 1.85 1.82 1.80 1.77

98 3.94 3.09 2.70 2.46 2.31 2.19 2.10 2.03 1.98 1.93 1.89 1.85 1.82 1.79 1.77

99 3.94 3.09 2.70 2.46 2.31 2.19 2.10 2.03 1.98 1.93 1.89 1.85 1.82 1.79 1.77

100 3.94 3.09 2.70 2.46 2.31 2.19 2.10 2.03 1.97 1.93 1.89 1.85 1.82 1.79 1.77

Page 29: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 22

OUTPUT SPSS

Descriptives

Descriptive Statistics

N Minimu

m

Maximu

m

Mean Std.

Deviation

CAR 90 -,18 ,26 ,0268 ,10545

UE 90 -8,80 83,70 1,2982 9,48437

CSRI 90 ,00 ,17 ,0509 ,03928

ROA 90 ,02 41,62 11,8089 8,85856

DER 90 ,01 8,26 1,8888 1,37603

U_P 90 12,66 21,43 15,5204 1,97741

PBV 90 ,00 27,35 3,1750 4,56501

EIT 90 ,18 1,55 ,8113 ,40235

Valid N

(listwise)

90

Frequencies

Statistics

KAP

N Valid 90

Missing 0

KAP

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid

,00 36 40,0 40,0 40,0

1,00 54 60,0 60,0 100,0

Total 90 100,0 100,0

Page 30: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 23

NPar Tests

One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test

Unstandardiz

ed Residual

N 90

Normal Parametersa,b

Mean ,0000000

Std.

Deviation

,09579130

Most Extreme

Differences

Absolute ,051

Positive ,040

Negative -,051

Kolmogorov-Smirnov Z ,484

Asymp. Sig. (2-tailed) ,973

a. Test distribution is Normal.

b. Calculated from data.

Page 31: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 24

Statistik Uji Multikolinearitas

Coefficientsa

Model Unstandardized

Coefficients

Standardize

d

Coefficients

t Sig. Collinearity

Statistics

B Std.

Error

Beta Toler

ance

VIF

1

(Constant) ,028 ,030

,920 ,361

UE ,000 ,002 ,033 ,240 ,811 ,043 23,203

CSRI ,012 ,083 ,004 ,139 ,890 ,831 1,204

ROA ,003 ,001 ,278 6,111 ,000 ,385 2,597

DER -,001 ,001 -,022 -,657 ,513 ,731 1,367

U_P -,001 ,002 -,026 -,750 ,456 ,671 1,490

KAP ,003 ,008 ,015 ,402 ,689 ,547 1,828

PBV -,004 ,001 -,170 -4,476 ,000 ,551 1,814

EIT -,004 ,008 -,017 -,536 ,593 ,832 1,202

UEXCSRI ,034 ,077 ,180 ,447 ,657 ,005 202,971

UEXROA -,001 ,000 -3,044 -2,166 ,034 ,000 2476,714

UEXDER ,001 ,001 ,308 1,306 ,196 ,014 69,975

UEXU_P ,000 ,000 ,708 1,016 ,313 ,002 608,848

UEXKAP -,005 ,007 -,779 -,707 ,482 ,001 1522,817

UEXPBV ,000 ,000 ,399 3,320 ,001 ,055 18,125

UEXEIT ,003 ,001 ,490 2,283 ,025 ,017 57,839

UEXROAXKA

P

,001 ,000 2,326 1,624 ,109 ,000 2571,777

UEXCSRIXKA

P

-,094 ,091 -,480 -1,030 ,307 ,004 271,813

UEXDERXKAP -,001 ,001 -,231 -1,064 ,291 ,017 58,918

UEXU_PXKAP ,000 ,000 ,275 ,231 ,818 ,001 1782,562

Unstandardized

Residual

,998 ,032 ,921 31,049 ,000 ,906 1,104

a. Dependent Variable: CAR

Page 32: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 25

Page 33: BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulaneprints.stiei-kayutangi-bjm.ac.id/465/3/BAB V.pdf · 74 BAB V PENUTUP 5.1 Kesimpulan Berdasarkan penelitian yang sudah dilakukan, maka kesimpulannya yaitu

LAMPIRAN 26

Model Summaryb

Model R R

Squa

re

Adjust

ed R

Square

Std. Error

of the

Estimate

Change Statistics Durbin-

Watson R

Square

Change

F

Change

df1 df2 Sig. F

Chang

e

1 ,972a ,945 ,929 ,02809 ,945 59,265 20 69 ,000 1,450

a. Predictors: (Constant), Unstandardized Residual, UEXPBV, CSRI, U_P, EIT, DER, PBV,

UEXEIT, KAP, ROA, UEXDER, UEXU_PXKAP, UEXROAXKAP, UE, UEXCSRI,

UEXDERXKAP, UEXU_P, UEXCSRIXKAP, UEXKAP, UEXROA

b. Dependent Variable: CAR

ANOVAa

Model Sum of

Squares

df Mean

Square

F Sig.

1

Regression ,935 20 ,047 59,265 ,000b

Residual ,054 69 ,001

Total ,990 89

a. Dependent Variable: CAR

b. Predictors: (Constant), Unstandardized Residual, UEXPBV, CSRI, U_P,

EIT, DER, PBV, UEXEIT, KAP, ROA, UEXDER, UEXU_PXKAP,

UEXROAXKAP, UE, UEXCSRI, UEXDERXKAP, UEXU_P,

UEXCSRIXKAP, UEXKAP, UEXROA Sumber : Output SPSS