BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove...

32
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan Kesimpulan yang didapat dari hasil penelitian adalah sebagai berikut. 1. Keanekaragaman mangrove yang terdapat di daerah Wonorejo tergolong sangat rendah, hal ini ditunjukkan dengan nilai indeks keanekaragaman 0,34 yang terdiri atas famili Avicenniaceae (Avicennia marina dan Avicennia alba) dan famili Rhizophoraceae (Rhizophora stylosa, Rhizophora apiculata dan Rhizophora mucronata). 2. Jenis mangrove yang paling mendominasi daerah Wonorejo adalah Avicennia marina dengan nilai penting sebesar 267,8%. 3. Pola zonasi mangrove yang terdapat di daerah Wonorejo mulai dari laut hingga batas pematang tambak terluar dimulai dengan Avicennia marina, Avicennia alba, Rhizophora stylosa, Rhizophora mucronata, Rhizophora apiculata, kemudian Avicennia marina hingga batas pematang tambak terluar. 5.2 Saran 1. Apabila di daerah Wonorejo akan dilakukan penanaman mangrove, sebaiknya menanam jenis mangrove yang sesuai dengan kondisi substrat yang berlumpur yaitu, jenis mangrove Avicennia marina dan Avicennia alba. ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Transcript of BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove...

Page 1: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Kesimpulan yang didapat dari hasil penelitian adalah sebagai berikut.

1. Keanekaragaman mangrove yang terdapat di daerah Wonorejo tergolong

sangat rendah, hal ini ditunjukkan dengan nilai indeks keanekaragaman

0,34 yang terdiri atas famili Avicenniaceae (Avicennia marina dan

Avicennia alba) dan famili Rhizophoraceae (Rhizophora stylosa,

Rhizophora apiculata dan Rhizophora mucronata).

2. Jenis mangrove yang paling mendominasi daerah Wonorejo adalah

Avicennia marina dengan nilai penting sebesar 267,8%.

3. Pola zonasi mangrove yang terdapat di daerah Wonorejo mulai dari laut

hingga batas pematang tambak terluar dimulai dengan Avicennia marina,

Avicennia alba, Rhizophora stylosa, Rhizophora mucronata, Rhizophora

apiculata, kemudian Avicennia marina hingga batas pematang tambak

terluar.

5.2 Saran

1. Apabila di daerah Wonorejo akan dilakukan penanaman mangrove,

sebaiknya menanam jenis mangrove yang sesuai dengan kondisi substrat

yang berlumpur yaitu, jenis mangrove Avicennia marina dan Avicennia

alba.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 2: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

2. Perlu diadakan penelitian secara berkala mengenai struktur komunitas

mangrove di Wonorejo minimal setiap tiga tahun untuk mengetahui

perkembangan mangrove Wonorejo dari waktu ke waktu.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 3: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Lampiran 1RINGKASAN

ABSTRAK

Penelitian struktur komunitas mangrove di daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya bertujuan untuk mengetahui keanekaragaman, jenis dan pola zonasi mangrove di daerah Wonorejo Surabaya. Analisis vegetasi mangrove dilakukan dengan menggunakan metode transek yang dibagi dalam beberapa plot dengan ukuran masing-masing plot 10 meter x 10 meter. Data yang telah diperoleh berupa kerapatan, frekuensi, dominansi, nilai penting dan indeks keanekaragaman. Selain itu juga diperoleh data pendukung berupa parameter fisik dan kimia. Pada pengamatan lapangan dijumpai lima jenis mangrove dari dua Famili yaituAvicenniaceae (Avicennia marina dan Avicennia alba) dan Rhizophoraceae(Rhizophora stylosa, Rhizophora mucronata dan Rhizophora apiculata). Nilai penting terbesar dimiliki oleh Avicennia marina sebesar 267,8%, hal ini menunjukkan bahwa Avicennia marina adalah jenis yang dominan di daerah ini. Berdasarkan indeks keanekaragaman, tingkat keanekaragaman yang dimiliki daerah ini sangat rendah (0,34). Hasil analisis substrat juga menunjukkan bahwa jenis substrat di Wonorejo berlumpur.Kata kunci : Indeks keanekaragaman, mangrove, nilai penting, struktur

komunitas, Wonorejo.

ABSTRACTThe aims of this study were to know the diversity, species, and zonation

pattern of mangrove at Wonorejo areas. The analyze of mangrove vegetation had done used transect method that was divided to several plots in which size were about 10m x10m for each plots. The data were obtained by this observation i.e.densities, frequencies, dominancies, significant values, and diversity indexes. The main datas were supported by physical and chemical parameters of mangrove areas. The results of this study were founded five species of mangrove which are members of two families, those are Avicenniaceae (Avicennia marina andAvicennia alba) and Rhizophoraceae (Rhizophora stylosa, Rhizophora mucronata, and Rizophora apiculata). Avicennia marina has the biggest significant value (267,8%), thus these areas are dominated by Avicennia marina. Depend on diversity index, these areas have very low diversity (0,34). While the substrate analyze showed that Wonorejo areas have muddy substrate.Key words: Community structure, diversity index, mangrove, significant value,

Wonorejo.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 4: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

PENDAHULUAN

Indonesia merupakan negara kepulauan yang secara geografis terletak di antara dua samudera yaitu Samudera Hindia dan Samudera Pasifik mempunyai keanekaragaman laut yang sangat banyak jumlahnya, salah satu diantaranya adalah hutan mangrove. Mangrove adalah sebutan untuk sekelompok tumbuhan yang hidup di daerah pasang surut pantai, yang mempunyai toleransi tinggi terhadap kadar garam dan dapat berkembang di daratan bersalinitas tinggi.Komunitas mangrove biasa ditemukan di sepanjang pantai daerah tropis dan subtropis, antara 32° Lintang Utara dan 38° Lintang Selatan (Irwanto, 2006).

Luas komunitas mangrove di dunia diperkirakan mencapai 15.429.000 ha,yang meliputi garis pantai kepulauan Karibia sebesar 25% dan kawasan pantai Amerika Selatan dan Asia sebesar 75%. Berdasarkan data tahun 1999, luas hutan mangrove di Indonesia adalah sekitar 8,60 juta hektar dan 5,30 juta hektar diantaranya dalam kondisi rusak (Anonim, 2001).

Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang merupakan daerah tujuan akhir dari partikel-partikel organik ataupun endapan lumpur yang terbawa dari daerah hulu akibat adanya erosi. Oleh karena itu, wilayah di sekitar tumbuhnya ekosistem mangrove merupakan wilayah yang subur (Gunarto, 2004). Ekosistem mangrove memiliki produktifitas cukup tinggi sehingga mampu menyediakan makanan berlimpah bagi berbagai jenis hewan laut (feeding ground). Selain itu, ekosistem mangrove juga dimanfaatkan sebagai tempat berlindung berbagai jenis binatang misalnya juvenile dan larva ikan (shellfish) dari predator, tempat memijah berbagai jenis ikan dan udang (spawning ground), sebagai pelindung pantai, mempercepat pembentukan lahan baru, penghasil kayu bangunan, kayu bakar, kayu arang, dan tannin (Soedjarwo, 1979).

Hutan mangrove dinilai sangat penting keberadaannya karena fungsinya yang sangat beragam, diantaranya adalah sebagai pelindung pantai dari hempasan ombak dan angin kencang, penahan abrasi, penampung air hujan sehingga dapat mencegah banjir, dan penyerap limbah yang mencemari perairan. Oleh karena itusecara tidak langsung kehidupan manusia tergantung pada keberadaan ekosistem mangrove (Pirzan dkk, 2001).

Surabaya terletak di kawasan pantai maka, penunjukan Ekowisata Mangrove Wonorejo oleh pemerintah kota Surabaya merupakan pilihan yang tepat. Karena di kawasan kota Surabaya mangrove merupakan ekosistem yang masih cukup alami, meskipun ada sebagian yang sudah beralih menjadi lahan pertambakan. Berdasarkan hal tersebut di atas, maka akan diadakan penelitian tentang struktur komunitas mangrove di daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya.

Rumusan masalah yang dapat diajukan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimanakah keanekaragaman mangrove, jenis mangrove apakah yang paling mendominansi dan bagaimanakah pola zonasi mangrove di daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya tersebut. Sedangkan tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui keanekaragaman mangrove, untuk mengetahui jenis mangrove yang paling dominan serta mengetahui pola zonasi mangrove di daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 5: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Manfaat yang bisa diambil dalam penilitian ini adalah tersedianyainformasi ilmiah kepada masyarakat tentang kondisi komunitas mangrove di daerah Wonorejo serta diharapkan dapat dijadikan pedoman tentang pentingnyakomunitas mangrove yang berada di wilayah Wonorejo Pantai Timur Surabaya.

METODE PENELITIAN

Prosedur kerja dalam penelitian ini menggunakan yaitu melakukan orientasi lapangan dan menentukan empat stasiun penelitian yang masing-masing stasiun penelitian dibagi dalam beberapa plot dengan ukuran 10 m x 10 m. Melakukan identifikasi mangrove dalam setiap plot beserta jumlahnya.

Dalam penentuan Nilai Penting (NP) menggunakan rumus Mueller dan Dumbois Ellenberg (1978) dalam Hariyanto dkk (2008). Nilai Penting merupakan indeks kepentingan yang menggambarkan pentingnya suatu spesies di dalam ekosistemnya.

Kerapatan relatif (Kr) =Kerapatan spesies tertentu

Total kerapatan seluruh spesiesx 100%

Dominansi relatif (Dr) =Dominansi spesies tertentu

Total dominansi seluruh spesiesx 100%

Frekuensi relatif (Fr) =Frekuensi spesies tertentu

Total frekuensi seluruh spesiesx 100%

Nilai Penting (NP) = Kr + Dr + Fr (Nilai maksimal adalah 300%)

Untuk mendapatkan indeks keanekaragaman menggunakan rumus Shannon Weaver (1984) dalam Arisandi (1999), sebagai berikut.

d = − � ∑ ���ln ��

��

dimana : d = Indeks diversitas jenis ni = Jumlah individu masing-masing jenis N = Jumlah total individu semua jenis

Tingkat keanekaragaman vegetasi mangrove berdasarkan indeks keanekaragaman (d) kriteria Lee et al. (1978) dalam Arisandi (1999), yaitu:5) Tinggi jika d > 2,06) Sedang jika 1,6 < d < 2,07) Rendah jika 1,0 < d < 1,58) Sangat rendah jika d < 1,0.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 6: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

HASIL DAN PEMBAHASAN

Hasil analisis vegetasi yang diperoleh dari seluruh stasiun dapat teridentifikasinya beberapa jenis mangrove yaitu Avicennia marina, Avicennia alba, Rhizophora stylosa, Rhizophora mucronata dan Rhizophora apiculata. Nilai penting dari seluruh daerah wonorejo dimiliki oleh Avicennia marina sebesar 267,8%. Keanekaragaman mangrove yang terdapat di daerah Wonorejo tergolong sangat rendah, hal ini ditunjukkan dengan nilai indeks keanekaragaman 0,34 yang terdiri atas famili Avicenniaceae (Avicennia marina dan Avicennia alba) dan famili Rhizophoraceae (Rhizophora stylosa, Rhizophora apiculata dan Rhizophora mucronata).

Tabel 1. Hasil analisis vegetasi mangrove kelas tegakan dari seluruh stasiun penelitian

No Jenis Mangrove

Kerapatan Frekuensi Dominansi NP(%)Absolut Relatif (%) Absolut Relatif (%) Absolut Relatif (%)

1 Avicennia marina

471,4 89,2 29/35 85,3 85526,9 93,3 267,8

2 Avicennia alba

57,1 10,8 5/35 14,7 6140,9 6,7 32,2

Total 528,5 100,0 34/35 100,0 91667,8 100,0 300,0

Data dari analisis vegetasi menunjukkan bahwa Avicennia marina merupakan jenis mangrove yang memiliki nilai penting paling besar dan yang paling mendominasi daerah Wonorejo. Hal itu karena setiap jenis yang memiliki nilai penting tertinggi pasti selalu mendominasi daerah tersebut.

Tabel 2. Hasil indeks keanekaragamanNama spesies Jumlah individu Indeks keanekaragaman

Avicennia marina 731 0,08Avicennia alba 51 0,18Rhizophora stylosa 8 0,05Rhizophora mucronata 2 0,02Rhizophora apiculata 1 0,01

Total 793 0,34

Hasil indeks keanekaragaman pada Tabel 2. menunjukkan nilai keanekaragaman yang diperoleh dari penelitian sebesar 0,34. Hal itu, berarti bahwa keanekaragaman yang ada di daerah Wonorejo tergolong sangat rendah. Rendahnya keanekaragaman jenis mangrove di Wonorejo disebabkan karena dominansi yang tinggi dari salah satu jenis mangrove yaitu jenis Avicennia marina.

Hasil penelitian juga telah mununjukkan pola zonasi mangrove yang ada di daerah Wonorejo. Pola zonasi mangrove yang terdapat di daerah Wonorejo mulai dari laut hingga batas pematang tambak terluar dimulai dengan Avicennia marina, Avicennia alba, Rhizophora stylosa, Rhizophora mucronata, Rhizophora

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 7: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

apiculata, kemudian ditunjukkan pada Gambar 1daerah Wonorejo.

Gambar 1. Hasil pola zonasi mangrove di daerah WonorejoKeterangan gambar :Am : Avicennia marinaAa : Avicennia albaRs : Rhizhopora stylosaRm : Rhizhopora mucronata

Jenis substrat yang diamati dalam penelitian ini adalah lumpur, jumlah prosentase substratbanyak lebih dari 50%.Wonorejo yang diapit

KESIMPULAN DAN SARAN

Penelitian ini dapat menarik beberapa kesimpulan yaitu keanekaragaman mangrove yang terdapat di daerah Wonorejo tergolong sangat rendah yaitu 0,34. Jenis mangrove yang paling mendominasi daerah Wonorejo adalah marina dengan Nilai Penting sebesar Wonorejo mulai dari laut hingga batas pematang tambak terluar dimulai dengan Avicennia marina, Avicennia albaRhizophora apiculatatambak terluar.

Apabila di daerah Wonorejo akan dilakukan penanaman mangrove, sebaiknya menanam jenis mangrove yang sesuai dengan kondisi substrat yang berlumpur, yaitu Avicennia sppmengenai struktur kperkembangan mangrove Wonorejo dari waktu ke waktu.

DAFTAR PUSTAKAAnonim, 2001. Kriteria dan Standar Teknis Rehabilitasi Hutan Mangrove.

Direktorat Jenderal Rehabilitasi Lahan dan Perhutanan Sosial, Jakarta.hlm.79

Am

, kemudian Avicennia marina hingga batas pematang tambak terluarditunjukkan pada Gambar 1. Berikut adalah gambar pola zonasi yang ada di

Gambar 1. Hasil pola zonasi mangrove di daerah WonorejoKeterangan gambar :

Avicennia marinaAvicennia albaRhizhopora stylosaRhizhopora mucronata

Jenis substrat yang diamati dalam penelitian ini adalah lumpur, substrat yang hanya bisa tersaring oleh kertas50%. Jenis substrat tersebut juga dipengaruhi

diapit oleh dua muara sungai.

KESIMPULAN DAN SARAN

Penelitian ini dapat menarik beberapa kesimpulan yaitu keanekaragaman mangrove yang terdapat di daerah Wonorejo tergolong sangat rendah yaitu 0,34. Jenis mangrove yang paling mendominasi daerah Wonorejo adalah

dengan Nilai Penting sebesar 267,8%. Pola zonasi yang terdapat di daerah Wonorejo mulai dari laut hingga batas pematang tambak terluar dimulai dengan

Avicennia alba, Rhizophora stylosa, Rhizophora mucronata, apiculata, kemudian Avicennia marina hingga bata

Apabila di daerah Wonorejo akan dilakukan penanaman mangrove, sebaiknya menanam jenis mangrove yang sesuai dengan kondisi substrat yang

Avicennia spp. Perlu diadakan penelitian secara berkala mengenai struktur komunitas mangrove di Wonorejo untuk mengetahui perkembangan mangrove Wonorejo dari waktu ke waktu.

DAFTAR PUSTAKAKriteria dan Standar Teknis Rehabilitasi Hutan Mangrove.

Direktorat Jenderal Rehabilitasi Lahan dan Perhutanan Sosial, Jakarta.

Am

Rs RmAm

Aa

hingga batas pematang tambak terluarikut adalah gambar pola zonasi yang ada di

Jenis substrat yang diamati dalam penelitian ini adalah lumpur, karenakertas saring sangat

dipengaruhi oleh posisi

Penelitian ini dapat menarik beberapa kesimpulan yaitu keanekaragaman mangrove yang terdapat di daerah Wonorejo tergolong sangat rendah yaitu 0,34. Jenis mangrove yang paling mendominasi daerah Wonorejo adalah Avicennia

267,8%. Pola zonasi yang terdapat di daerah Wonorejo mulai dari laut hingga batas pematang tambak terluar dimulai dengan

Rhizophora mucronata, hingga batas pematang

Apabila di daerah Wonorejo akan dilakukan penanaman mangrove, sebaiknya menanam jenis mangrove yang sesuai dengan kondisi substrat yang

Perlu diadakan penelitian secara berkala omunitas mangrove di Wonorejo untuk mengetahui

Kriteria dan Standar Teknis Rehabilitasi Hutan Mangrove. Direktorat Jenderal Rehabilitasi Lahan dan Perhutanan Sosial, Jakarta.

Am

Am

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 8: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Arisandi, P. 1999. Studi Struktur Komunitas dan Keanekaragaman Mangrove Berdasarkan Tipe Perubahan garis Pantai di Pantai Utara Jawa Timur. Skripsi. Universitas Airlangga.

Irwanto, 2006. Keanekaragaman Fauna pada Habitat Mangrove. Yogyakarta. (http://www.irwantoshut.com/) diakses 25 Oktober 2010.

Gunarto, 2004. Konservasi Mangrove Sebagai Pendukung Sumber Hayati Perikanan Pantai. Jurnal Litbang Pertanian, 23(1).

Hariyanto, S., B. Irawan., dan T. Soedarti. 2008. Teori dan Praktik Ekologi. Airlangga University Press : Surabaya.

Pirzan, A.M., D. Rohama, Utojo, Burhanuddin, Suharyanto, Gunarto, dan H. Padda. 2001.Telaah biodiversitas di kawasan tambak dan mangrove. Laporan Akhir Proyek Inventarisasi dan Evaluasi Sumber Daya Perikanan Pesisir. Balai Penelitian Perikanan Pantai, Maros. 37 hlm.

Soedjarwo, 1979. Mengoptimalkan fungsi-fungsi hutan mangrove untuk menjaga kelestariannya demi kesejahteraan manusia. Prosiding Seminar Ekosistem, Ekosistem Mangrove : 8-9 hlm.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 9: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Lampiran 2

Tabel jenis mangrove yang terdapat di lokasi penelitian beserta diameter batang dan jumlahnya.

A. Stasiun 1Plot Nama jenis Diameter batang (cm) Jumlah

1 Avicennia marina 8;6;4;5;2;2;6;26 8

2 Avicennia marina

3;6;2;3;3;4;5;6;3;5;5;2;3;4;2;3;3;3;3;3;2;3;2;2;2;2;3;3;3;3;4;2;3;2;4;5;3;7;5;4;6;3;5;3;4;2;3;3;2;2;3;2;5;3;5;2;5;2;2;5;4;4;4;4;5;6;3;4;3;5;4;6;2;4;3;2;3;4;4;3;2;2;4;2;2;6;5;3;2;4;2

91

3 Avicennia marina5;5;6;5;2;5;8;7;4;6;8;4;4;4;4;4;5;6;5;6;2;6;8;4;4;4;4;6;4;4;2;2;6;4;4;5;5;6;6;6;5;10

42

4 Avicennia marina4;8;4;6;5;4;4;4;6;6;7;6;6;8;5;8;6;5;2;7;5;3;2;5;5;4;6;4;9;4;4;3;6;5;6;6;3;8;7;5;6;6;8;6;2;6;4;6;2;2

50

5 Avicennia marina6;7;4;3;5;5;4;6;4;7;4;7;3;4;3;3;5;6;6;7;3;8;3;5;4;7;5;6;6;5;7;3;2;6;7;3;6;5;4 39

6 Avicennia marina4;3;8;7;6;3;5;7;7;8;5;6;6;8;4;3;7;4;5;6;7;8;3;2;4;5;7;6;4;8;7;6;6;4;7;6;5 37

7 Avicennia marina9;3;7;4;3;3;8;7;4;5;6;7;7;8;7;7;6;5;4;7;3;8;7;6;5;7;3;4;4;6;5;4;8;7;7;6;5;4;4;4;7;8;5;6;7;3;4;4;7;6;10

51

8 Avicennia marina5;4;3;6;7;4;3;6;6;7;7;7;6;5;4;3;4;4;6;8;7;4;5;7;6;4;3;9;8;6;6;7;4;6;4;3;3;5;6;7;11;12;13

43

9 Avicennia marina5;4;4;8;7;6;5;4;3;7;4;4;3;5;7;4;3;2;4;5;6;3;4;4;5;6;5;7;5;4;6;4;3;3;4;5;6;6;7;5;5;4;4;6;6;3;3;4;5;6;8;7;6;7;7;4;5;6;7;13

60

10 Avicennia marina5;6;4;4;4;3;5;7;5;5;4;3;6;3;4;4;5;6;4;5;6;8;7;4;4;3;7;4;4;5;6;5;5;7;4;5;4;7;4;4;3;2;5

43

11 Avicennia marina5;4;3;3;6;4;5;4;4;3;6;8;5;7;4;3;6;5;7;8;4;3;4;4;5;4;3;4 28

Total jumlah individu 492

B. Stasiun 2Plot Nama jenis Diameter batang (cm) Jumlah

1Avicennia marina 5; 10 2

Avicennia alba8;8;6;8;6;5;6;8;8;8;8;7;8;8;11;15;13;10;10;10; 10 21

2 Avicennia marina 8;12;10;10 4Avicennia alba 9;9;8;4;6;5;11;12;14;14;11 11

3 Avicennia marina 8;7;4;5;5;12 6Avicennia alba 6;8;5;6;7;7;8;6;7;7 10

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 10: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

4 Avicennia marina7;8;5;8;7;6;6;6;7;6;9;8;11;15;10;10;10;10 18

Avicennia alba 10;10 2

5 Avicennia marina8;6;6;8;4;15;11;13;11; 11;14;15;13;11;15;13; 11 17

Avicennia alba 6; 10;13;12 4

6 Avicennia marina 8;6;6;9;9;8;12;11;10;12;14 11Avicennia alba 12;12;12 3

Total jumlah individu 109

C. Stasiun 3Plot Nama jenis Diameter batang (cm) Jumlah

1 Avicennia marina 8;8;8;7;6;28;20;14;18;27;11;15;13 13

2 Avicennia marina3;5;3;6;9;8;14;14;11;15;17;14;13;16;11;11;18 17

3 Avicennia marina 5;8;8;9;5;10;10;13;12;15;13 114 Avicennia marina 9;7;8;10;17;15;14;16 8

5 Avicennia marina 9;4;9;13;14;14;20;14;11 9Rhizophora stylosa 6 1

6 Avicennia marina 9;7; 14;13;18;15;16 7Rhizophora stylosa 3;2;2;4;5 5

7

Avicennia marina 7;9; 21 3Rhizophora stylosa 5;2 2

Rhizophora mucronata 3 1Rhizophora apiculata 6 1

8 Avicennia marina 8;12;10;11;15;16;10;10;13;10; 22 11

9 Avicennia marina9;6;7;9;19;12;10;17;10;13;15;18;13;11;12 15

10 Avicennia marina7;3;2;4;3;2;3;8;12;10;10;13;10;12;14 15

11 Avicennia marina7;7;20;11;14;15;18;22;16;13;13;16;20 13

Rhizophora mucronata 6 1Total jumlah individu 133

D. Stasiun 4Plot Nama jenis Diameter batang (cm) Jumlah

1 Avicennia marina 15;14;10;18;22;14 62 Avicennia marina 18;16;13;20;14 53 Avicennia marina 13;17;21;14;16;14;18;19;13;14 104 Avicennia marina 14;19;19;14;16;14;25;16;14;18;19 115 Avicennia marina 20;15;17;12;32; 3;4 76 Avicennia marina 11;24;11;16;15;24; 7;7;8 97 Avicennia marina 13;17;21;13;23;19; 7;9;3;4;3 11

Total jumlah individu 59

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 11: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Lampiran 3

Foto lokasi penelitian mangrove Wonorejo.

a. Pos pengamatan mangrove yang dibangun di mangrove Wonorejo untuk Ekowisata.

b. Daerah yang telah ditanami mangrove jenis

c. Lokasi penelitian yang

Foto lokasi penelitian mangrove Wonorejo.

Pos pengamatan mangrove yang dibangun di mangrove Wonorejo untuk Ekowisata.

Daerah yang telah ditanami mangrove jenis Rhizophora sp

c. Lokasi penelitian yang mengalami kerusakan di bagian tepi laut.

Pos pengamatan mangrove yang dibangun di mangrove Wonorejo

Rhizophora sp

mengalami kerusakan di bagian tepi laut.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 12: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Lampiran 4Rincian jenis-

Avicennia alba

AKeterangan : A. Buah, B. Daun, C. Bunga

Famili

Nama daerah

Deskripsi umum

Daun

Bunga

-jenis mangrove yang dijumpai di lokasi penelitian.

alba

B C

Keterangan : A. Buah, B. Daun, C. Bunga

: Avicenniaceae

: Api-api, mangi-mangi putih, boak, koak, sia

: Pohon yang tumbuh menyebar dengan ketinggian

mencapai 25 m. Membentuk sistem perakaran horizontal

dan akar nafas yang rumit. Akar nafas biasanya tipis,

berbentuk jari yang ditutupi oleh lentisel. Kul

berwarna keabu-abuan atau gelap kecoklatan, beberapa

ditumbuhi tonjolan kecil. Kadang memiliki permukaan yang

halus.

: Permukaan halus, bagian atas hijau mengkilat, bawahnya

pucat. Bentuk lanset kadang elips, ujung meruncing.

: Seperti trisula dengan gerombolan bunga (kuning) hampir

disepanjang ruas tandan. Letak : di ujung atau pada tangkai

bunga. Formasi: bulir (ada 10-30 bunga pertandan). Daun

mahkota: 4,kuning cerah 3-4 mm. Kelopak bunga: 5.

Benang sari: 4.

jenis mangrove yang dijumpai di lokasi penelitian.

mangi putih, boak, koak, sia-sia

: Pohon yang tumbuh menyebar dengan ketinggian

mencapai 25 m. Membentuk sistem perakaran horizontal

dan akar nafas yang rumit. Akar nafas biasanya tipis,

berbentuk jari yang ditutupi oleh lentisel. Kulit kayu luar

abuan atau gelap kecoklatan, beberapa

ditumbuhi tonjolan kecil. Kadang memiliki permukaan yang

: Permukaan halus, bagian atas hijau mengkilat, bawahnya

pucat. Bentuk lanset kadang elips, ujung meruncing.

rti trisula dengan gerombolan bunga (kuning) hampir

disepanjang ruas tandan. Letak : di ujung atau pada tangkai

30 bunga pertandan). Daun

4 mm. Kelopak bunga: 5.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 13: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Buah

Ekologi

Penyebaran

Kelimpahan

Manfaat

Avicennia marina

AKeterangan : A. Buah, B. Pohon keseluruhan, C. Bunga dan daun

Famili

: Bentuk seperti kerucut. Hijau muda kekuningan.

: Merupakan jenis pionir pada habitat rawa mangrove di

lokasi pantai yang terlindungi, juga di bagian yang lebih

asin di sepanjang pinggiran sungai yang dipengaruhi pasang

surut, serta di sepanjang garis pantai. Umum

bagian muka teluk. Akarnya dapat membantu pengikatan

sedimen dan mempercepat proses pembentukan daratan.

Perbungaan terjadi sepanjang tahun. Genus ini kadang

bersifat vivipar, dimana sebagian buah berbiak ketika masih

menempel di pohon.

: Ditemukan di seluruh Indonesia. Dari India sampai Indo

Cina, melalui malaysia dan Indonesia hingga ke Filipina,

Papua New Guinea dan Australia tropis.

: Melimpah

: Kayu bakar dan bahan bangunan bermutu rendah. Buah

dapat dimakan.

Avicennia marina

B CKeterangan : A. Buah, B. Pohon keseluruhan, C. Bunga dan daun

: Avicenniaceae

kerucut. Hijau muda kekuningan.

: Merupakan jenis pionir pada habitat rawa mangrove di

lokasi pantai yang terlindungi, juga di bagian yang lebih

asin di sepanjang pinggiran sungai yang dipengaruhi pasang

surut, serta di sepanjang garis pantai. Umumnya menyukai

bagian muka teluk. Akarnya dapat membantu pengikatan

sedimen dan mempercepat proses pembentukan daratan.

Perbungaan terjadi sepanjang tahun. Genus ini kadang

bersifat vivipar, dimana sebagian buah berbiak ketika masih

: Ditemukan di seluruh Indonesia. Dari India sampai Indo

Cina, melalui malaysia dan Indonesia hingga ke Filipina,

: Kayu bakar dan bahan bangunan bermutu rendah. Buah

Keterangan : A. Buah, B. Pohon keseluruhan, C. Bunga dan daun

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 14: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Nama daerah : Api-api putih, api-api abang, sia-sia putih, sie-sie, pejapi,

nyapi.

Deskripsi umum : Belukar atau pohon yang tumbuh tegak atau menyebar,

ketinggian pohon mencapai 30 meter. Memiliki sistem

perakaran horizontal yang rumit berbentuk pensil, akar

nafas tegak dengan sejumlah lentisel. Kulit kayu halus

dengan burik-burik, hijau-abu dan terkelupas dalam

bagian kecil-kecil. Ranting muda dan tangkai daun

berwarna kuning. Tidak berbulu.

Daun : Bagian atas permukaan daun ditutupi bintik-bintik

kelenjar berbentuk cekung. Bagian bawah daun putih abu-

abu muda. Unit dan letak: sederhana dan berlawanan.

Bentuk: elips, bulat memanjang, bulat telur terbalik. Ujung

meruncing hingga membulat. Ukuran: 9x4,5 cm.

Bunga : Seperti trisula dengan bunga bergerombol muncul di

ujung tandan, bau menyengat, nektar banyak. Letak: di

ujung atau ketiak tangkai atau tandan bunga. Formasi:

bulir ( 2-12 bunga pertandan). Daun mahkota: 4, Kuning

pucat-jingga tua, 5-8mm. Kelopak: 5. Benang sari: 4.

Buah : Buah agak membulat, berwarna hijau agak keabu-abuan.

Permukaan buah berambut halus (seperti ada tepungnya)

dan ujung buah agak tajam seperti paruh. Ukuran sekitar

1,5-2,5 cm.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 15: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Ekologi : Merupakan tumbuhan pionir pada lahan pantai yang

terlindungi, memiliki kemampuan menampati dan tumbuh

pada berbagai habitat pasang-surut, bahkan di tempat asin

sekalipun. Jenis ini merupakan salah satu jenis tumbuhan

yang paling umum ditemukan sdi habitat pasang-surut.

Akarnya sering dilaporkan membantu pengikatan sedimen

dan mempercepat proses pembentukan tanah timbul. Jenis

ini dapat juga bergerombol membentuk suatu kelompok

pada habitat tertentu.berbuah sepanjang tahun kadang-

kadang bersifat vivipar. Buah membuka pada saat matang,

melalui lapisan dorsal. Buah dapat juga terbuka karena

dimakan semut atau setelah terjadi penyerapan air.

Penyebaran : Tumbuh di Afrika, Asia, Amerika selatan, Australia,

Polynesia dan Selandia Baru. Ditemukan di seluruh

Indonesia.

Kelimpahan : Melimpah.

Manfaat : Daun digunakan untuk mengatasi kulit yang terbakar.

Resin yang keluar dari kulit digunakan sebagai alat

kontrasepsi. Buah dapat dimakan. Kayu menghasilkan

bahan kertas berkualitas tinggi.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 16: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Rhizophora stylosa

AKeterangan : A. Daun, B. Akar, C. Bunga.

Famili

Nama daaerah

Deskripsi umum

Daun

Bunga

Rhizophora stylosa

B

Keterangan : A. Daun, B. Akar, C. Bunga.

: Rhizophoraceae

: Bakau, bako-kurap, slindur, tongke besar, wako, bangko.

: Pohon dengan satu atau banyak batang, tinggi hingga

10m, kulit kayu halus bercelah, berwarna abu

hitam. Memiliki akar tunjang dengan panjang hingga 3 m,

dan akar udara yang tumbuh dari cabang bawah.

: Daun berkulit, berbintil teratur di lapisan bawah. Gagang

daun berwarna hijau. Panjang gagang 1

pinak daun panjang 4-6cm. Unit dan letak: sederhana dan

berlawanan. Bentuk: elips melebar. Ujung: meruncing.

Ukuran: meruncing.

: Gagang kepala bunga seperti cagak, biseksual, masing

masing menempel pada gagang individu yang

panajangnya 2,5-5cm. Letak: di ketiak daun. Formasi:

kelompok (8-16 bunga per kelompok). Daun mahkota: 4;

putih, ada rambut,8 mm.Kelopak bunga: 4; kuning hijau,

C

kurap, slindur, tongke besar, wako, bangko.

batang, tinggi hingga

10m, kulit kayu halus bercelah, berwarna abu-abu hingga

hitam. Memiliki akar tunjang dengan panjang hingga 3 m,

dan akar udara yang tumbuh dari cabang bawah.

: Daun berkulit, berbintil teratur di lapisan bawah. Gagang

rna hijau. Panjang gagang 1-3,5cm, dengan

6cm. Unit dan letak: sederhana dan

berlawanan. Bentuk: elips melebar. Ujung: meruncing.

: Gagang kepala bunga seperti cagak, biseksual, masing-

ng individu yang

5cm. Letak: di ketiak daun. Formasi:

16 bunga per kelompok). Daun mahkota: 4;

putih, ada rambut,8 mm.Kelopak bunga: 4; kuning hijau,

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 17: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

panjangnya 13-19 mm. Benang sari: 8; dan sebuah tangkai

putik, panjang 4-6 mm.

Buah : Panjangnya 2,5-4 cm, berbentuk buah pir, berwarna

coklat, berisi 1 biji fertil. Hipokotil silindris, berbintil agak

halus. Leher kotiledon kuning kehijauan ketika matang.

Ukuran: Hipokotil: panjang 20-30cm (kadang sampai 50

cm) dan diameter 1,5-2,0 cm.

Ekologi : Tumbuh di habitat yang beragam di daerah pasang surut:

Lumpur,pasir dan batu. Menyukai pematang sungai

pasang-surut, tetapi juga sebagai jenis pionir di lingkungan

pesisir atau pada bagian daratan dari mangrove. Satu jenis

relung khas yang dapat ditempatinya adalah tepian

mangrove pada pulau/substrat karang. Menghasilkan

bunga dan buah sepanjang tahun. Kemungkinan

diserbukan oleh angin.

Penyebaran : Di Taiwan, Malaysia, Filipina, sepanjang Indonesia,

Papua New Guinea dan Australia Tropis. Tercatat dari

Jawa, Bali, Lombok, Sumatera, Sulawesi, Sumba,

Sumbawa, Maluku dan Irian Jaya.

Kelimpahan : Umum.

Manfaat : Sebagai bahan bangunan, kayu bakar dan arang.

Masyarakat Aborigin di Australia menggunakan kayu

jenis ini untuk pembuatan bumerang, tombak serta

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 18: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Catatan

Rhizophora mucronata

Keterangan : A. Akar, B. Bunga dan buah

Nama daerah

Deskripsi umum

Daun

berbagai obyek upacara. Anggur ringan serta minuman

untuk mengobati hematuria (pendarahan pada air seni)

dapat dibuat dari buahnya.

: Jumlah bunga dari jenis R. stylosa lebih banyak daripada

R. mucronata.

Rhizophora mucronata

A B

Keterangan : A. Akar, B. Bunga dan buah

: Bangka itam, dongoh korap, bakau hitam, bakau korap,

bakau merah, jankar, lenggayong, belukap, lolaro.

: Pohon dengan ketinggian mencapai 27m, jarang melebihi

30m. Batang memiliki diameter hingga mencapai 70cm

dengan kulit kayu berwarna gelap hingga hitam dan

terdapat celah horizontal. Akar tunjang dan akar udara

yang tumbuh dari percabangan bagian bawah.

: Daun berkulit. Gagang daun berwarna hijau, panjang 2,5

5,5cm. Pinak daun teletak pada pangkal gagang daun

berbagai obyek upacara. Anggur ringan serta minuman

untuk mengobati hematuria (pendarahan pada air seni)

lebih banyak daripada

: Bangka itam, dongoh korap, bakau hitam, bakau korap,

bakau merah, jankar, lenggayong, belukap, lolaro.

: Pohon dengan ketinggian mencapai 27m, jarang melebihi

iki diameter hingga mencapai 70cm

dengan kulit kayu berwarna gelap hingga hitam dan

terdapat celah horizontal. Akar tunjang dan akar udara

yang tumbuh dari percabangan bagian bawah.

: Daun berkulit. Gagang daun berwarna hijau, panjang 2,5-

5,5cm. Pinak daun teletak pada pangkal gagang daun

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 19: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

berukuran 5,5-8,5cm. Unit & Letak : sederhana &

berlawanan. Bentuk : elips melebar hingga bulat

memanjang. Ujung : meruncing. Ukuran : 11-23 x 5-13

cm.

Bunga : Gagang kepala bunga seperti cagak, bersifat bisek sual,

masing-masing menem pel pada gagang individu yang

panjangnya 2,5-5 cm. Letak: di ketiak daun. Formasi:

Kelompok (4-8 bunga per kelompok). Daun mahkota:

4;putih, ada rambut. 9 mm. Kelopak bunga: 4; kuning

pucat, panjangnya 13-19 mm. Benang sari: 8; tak

bertangkai.

Buah :Buah lonjong/panjang hingga berbentuk telur berukuran

5-7 cm, berwarna hijaukecoklatan, seringkali kasar di

bagian pangkal, berbiji tunggal. Hipokotil silindris, kasar

dan berbintil. Leher kotilodon kuning ketika matang.

Ukuran: Hipokotil: panjang 36-70 cm dan diameter 2-3

cm.

Ekologi : Di areal yang sama dengan R.apiculata tetapi lebih

toleran terhadap substrat yang lebih keras dan berpasir.

Pada umumnya tumbuh dalam kelompok, dekat atau pada

pematang sungai pasang surut dan di muara sungai, jarang

sekali tumbuh pada daerah yang jauh dari air pasang surut.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 20: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Pertumbuhan optimal pada area yang tergenang

dalam,serta pada tanah yang kaya akan humus. Merupakan

salah satu jenis tumbuhan mangrove yang paling penting

dan paling tersebar luas. Perbungaan terjadi sepanjang

tahun. Anakan sering kali dimakan oleh kepiting, sehingga

menghambat pertumbuhan mereka. Anakan yang telah

dikeringkan di bawah naungan untuk beberapan hari akan

lebih tahan terhadap gangguan kepiting. Hal tersebut

mungkin dikarenakan adanya akumulasi tanin dalam

jaringan yang kemudian melindungi mereka.

Penyebaran : Afrika Timur, Madagaskar, Asia Tenggara, Seluruh

Malaysia dan Indonesia, Melanesia dan Mikronesia.

Dibawa dan ditanam di Hawaii.

Manfaat : Kayu digunakan sebagai bahan bakar dan arang. Tanin

dari kulit kayu digunakan untuk pewarnaan, dan kadang-

kadang digunakan sebagai obat dalam kasus hematuria

(pendarahan pada air seni). Kadang-kadang ditanam di

sepanjang tambak untuk melindungi pematang.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 21: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Rhizophora apiculata

A BKeterangan : A. Pucuk tangkai, B. Daun

Nama daerah : Bakau minyak, bakau tanduk, bakau akik, bakau puteh,

bakau kacang, bakau leutik, akik, bangka minyak, donggo

akik, jankar, abat, parai, mangi-mangi.

Deskripsi umum : Pohon dengan ketinggian mencapai 30m dengan

diameter batang mencapai 50cm. Memiliki perakaran yang

khas hingga mencapai ketinggian 5 meter, dan kadang-

kadang memiliki akar udara yang keluar dari cabang. Kulit

kayu berwarna abu-abu tua dan berubah-ubah.

Daun : Berkulit, warna hijau tua dengan hijau muda pada bagian

tengah dan kemerahan di bagian bawah. Gagang daun

panjangnya 17-35mm dan warnanya kemerahan. Unit dan

letak : sederhana dan berlawanan. Bentuk: elips

menyempit. Ujung: meruncing. Ukuran: 7-19 x 3,5-8 cm.

Bunga : Biseksual, kepala bunga kekuningan yang terletak pada

gagang berukuran <14mm. Letak: di ketiak daun. Formasi:

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 22: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

kelompok (2 bunga perkelompok). Daun mahkota: 4;

kuning-putih, tidak ada rambut, panjangnya 9-11mm.

Kelopak: 4; kuning kecoklatan, melengkung. Benang sari:

11-12; tak bertangkai.

Buah : Buah kasar berbentuk bulat memanjang hingga seperti

buah pir, warna coklat, panjang 2-3,5cm, berisi satu biji

fertil. Hipokotil silindris, berbintil, berwarna hijau jingga.

Leher kotiledon berwarna merah jika sudah matang.

Ukuran: Hipokotil panjang 18-38cm dan diameter 1-2 cm.

Ekologi : Tumbuh pada tanah berlumpur, halus, dalam dan

tergenang pada saat pasang normal.tidak menyukai

substrat yang lebih keras yang bercampur dengan pasir.

Menyukai perairan pasang surut yang memiliki pengaruh

masukan air tawar yang kuat secara permanen.

Percabangan akarnya dapat tumbuh secara abnormal

karena gangguan kumbang yang menyerang ujung akar.

Kepiting juga dapat menghambat pertumbuhan mereka

karena mengganggu kulit akar anakan. Tumbuh lambat,

tetapi pembungaan terdapat sepanjang tahun.

Penyebaran : Sri Lanka, seluruh Malaysia dan Indonesia hingga

Australia Tropis dan kepulauan Pasifik.

Kelimpahan : Melimpah di Indonesia, tersebar jarang di Australia.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 23: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Manfaat : Kayu dimanfaatkan untuk bahan bangunan, kayu bakar

dan arang. Kulit kayu berisi hingga 30% tanin (per sen

berat kering). Cabang akar dapat digunakan sebagai

jangkar dengan diberati batu. Di jawa sering kali ditanam

dipinggiran tambak untuk melindungi pematang. Sering

digunakan sebagai tanaman penghijauan.

Lampiran 5

Foto sebagian alat dan fungsinya dalam penelitian.

A. Salinometer digunakan untuk mengukur salinitas air

B. Mesh (saringan bertingkat) ukuran 20, 40, 100 mesh/inci digunakan untuk menyaring/memisahkan jenis substrat.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 24: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

C. Kertas pH universal digunakan untuk mengukur pH substrat .

D. Luxmeter digunakan untuk mengukur intensitas cahaya.

E. Calipers digunakan untuk mengukur diameter batang.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 25: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

F. GPS (Global Positioning System) untuk mengetahui koordinat lokasi penelitian.

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 26: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Lampiran 6Data parameter fisik dan kimia lingkungan

A. Stasiun 1

Plot koordinatparameter

Kelembapan (%) pH Salinitas (‰ ) intensitas1 7o18’21.38”S 86 8 22 >3000

112o50’41.09”T2 7o18’21.52”S 86 8 22 >3000

112o50’40.65”T3 7o18’21.66”S 86 8 20 >3000

112o50’40.27”T4 7o18’21.74”S 86 8 20 >3000

112o50’39.98”T5 7o18’21.82”S 86 8 20 >3000

112o50’39.69”T6 7o18’21.92”S 86 8 20 >3000

112o50’39.40”T7 7o18’21.98”S 86 8 20 >3000

112o50’39.18”T8 7o18’22.05”S 86 8 20 >3000

112o50’38.85”T9 7o18’22.13”S 80 8 20 >3000

112o50’38.44”T10 7o18’22.23”S 80 8 20 >3000

112o50’38.17”T11 7o18’22.36”S 80 8 20 >3000

112o50’37.92”T

B. Stasiun 2

Plot koordinatparameter

Kelembapan (%) pH Salinitas (‰ ) intensitas1 7o18’26.25”S 86 8 20 >3000

112o50’42.52”T2 7o18’26.43”S 79 8 20 >3000

112o50’42.13”T3 7o18’26.62”S 79 8 20 >3000

112o50’41.90”T4 7o18’26.85”S 84 8 20 >3000

112o50’41.51”T5 7o18’27.11”S 79 8 20 >3000

112o50’41.19”T6 7o18’27.29”S 79 8 20 >3000

112o50’40.72”T

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 27: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

C. Stasiun 3

Plot koordinatparameter

Kelembapan (%) pH Salinitas (‰ ) intensitas1 7o18’52.01”S 76 8 22 >3000

112o50’35.39”T2 7o18’52.12”S 76 8 22 >3000

112o50’34.79”T3 7o18’52.31”S 76 8 20 >3000

112o50’34.21”T4 7o18’52.42”S 76 8 20 >3000

112o50’33.73”T5 7o18’52.52”S 76 8 20 >3000

112o50’33.16”T6 7o18’52.63”S 76 8 20 >3000

112o50’32.51”T7 7o18’52.96”S 76 8 20 >3000

112o50’31.95”T8 7o18’53.03”S 76 8 20 >3000

112o50’31.65”T9 7o18’53.14”S 76 8 20 >3000

112o50’31.40”T10 7o18’53.21”S 76 8 20 >3000

112o50’31.06”T11 7o18’53.39”S 76 8 20 >3000

112o50’30.72”T

D. Stasiun 4

Plot koordinatparameter

Kelembapan (%) pH Salinitas (‰ ) intensitas1 7o19’07.91”S 86 8 20 >3000

112o50’24.85”T2 7o19’07.69”S 86 8 20 >3000

112o50’24.01”T3 7o19’07.48”S 86 8 20 >3000

112o50’23.37”T4 7o19’07.35”S 84 8 20 >3000

112o50’22.96”T5 7o19’07.19”S 86 8 20 >3000

112o50’22.36”T6 7o19’06.98”S 86 8 20 >3000

112o50’21.92”T7 7o19’06.72”S 86 8 20 >3000

112o50’21.38”T

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 28: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

Lampiran 7Data pasang surut bulan Maret dan April 2011

A. Maret

JT 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24

1 -70 -100 -120 -110 -80 -40 0 40 70 80 70 50 20 0 -10 0 10 40 70 90 100 90 60 10

2 -40 -80 -110 -120 -100 -70 -20 20 60 80 80 60 40 10 -20 -20 -10 10 50 80 100 100 80 50

3 0 -50 -90 -120 -110 -90 -40 10 50 80 90 70 50 10 -20 -30 -30 -10 20 60 90 100 100 70

4 30 -20 -70 -100 -110 -90 -60 -10 40 70 90 80 60 20 -10 -40 -50 -30 -10 30 70 90 100 80

5 50 10 -40 -80 -90 -90 -60 -20 20 60 80 80 60 30 -10 -40 -50 -50 -30 0 40 70 90 90

6 60 30 -10 -50 -70 -70 -60 -20 20 60 80 90 70 40 0 -30 -50 -60 -50 -20 10 50 70 80

7 70 40 0 -30 -50 -60 -50 -20 20 50 80 90 80 50 20 -20 -50 -60 -60 -40 -10 20 50 60

8 60 40 20 -10 -30 -40 -40 -10 20 50 80 90 90 70 30 0 -40 -60 -70 -60 -30 -10 20 40

9 40 40 20 0 -20 -30 -30 -10 20 50 80 90 90 80 50 20 -20 -50 -60 -60 -50 -30 -10 10

10 20 20 20 0 -10 -20 -20 0 20 40 70 90 100 90 70 40 0 -30 -50 -70 -60 -50 -30 -10

11 0 10 10 0 0 -10 -10 0 20 40 60 80 90 90 80 60 30 0 -20 -40 -50 -60 -50 -40

12 -30 -20 -10 0 0 0 0 10 20 30 50 60 80 80 80 70 50 30 10 -20 -40 -50 -60 -60

13 -50 -40 -30 -10 0 10 10 20 20 30 40 50 60 60 70 70 70 60 40 20 -10 -40 -60 -70

14 -70 -70 -50 -30 -10 10 20 30 40 30 30 30 30 40 50 60 70 70 70 50 30 -10 -40 -60

15 -80 -90 -80 -50 -30 0 30 50 50 50 30 20 10 10 20 30 50 70 80 80 60 30 -10 -50

16 -80 -100 -100 -80 -50 -10 30 60 70 60 50 20 0 -20 -20 0 20 50 80 100 90 70 30 -10

17 -60 -90 -110 -100 -70 -30 20 60 80 90 70 40 0 -30 -40 -40 -20 20 60 90 110 100 70 20

18 -30 -70 -100 -110 -90 -50 0 50 90 100 90 60 20 -30 -60 -70 -60 -20 20 70 100 110 100 60

19 10 -40 -90 -110 -100 -70 -20 40 80 110 110 90 50 -10 -50 -80 -90 -70 -20 30 80 110 110 90

20 50 0 -50 -90 -100 -80 -40 20 70 110 130 110 80 20 -30 -80 -100 -100 -70 -20 30 80 100 100

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 29: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

JT

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24

21 80 60 20 -30 -60 -70 -50 -20 30 80 110 130 120 90 40 -20 -70 -100 -110 -90 -60 -10 30 60

22 80 30 -20 -60 -80 -80 -50 -10 50 100 130 130 100 60 0 -60 -100 -110 -100 -60 -10 40 70 90

23 70 60 40 10 -20 -40 -40 -20 10 50 90 120 120 100 70 20 -30 -80 -100 -100 -90 -50 -20 20

24 40 50 50 30 10 -10 -20 -10 10 40 70 100 110 110 90 50 10 -40 -70 -90 -100 -80 -60 -30

25 0 20 40 30 30 20 10 0 10 30 50 70 90 100 90 70 40 0 -30 -60 -80 -90 -80 -60

26 -40 -10 10 20 30 30 30 30 30 30 40 50 60 70 80 70 60 40 10 -20 -50 -70 -80 -80

27 -70 -50 -30 0 20 40 50 50 30 40 40 40 40 50 40 40 40 60 40 20 -10 -40 -70 -80

28 -90 -80 -60 -30 0 30 50 60 60 60 40 30 20 20 30 40 50 60 60 50 20 -10 -40 -70

29 -90 -100 -80 -60 -20 10 50 70 80 70 60 40 20 10 0 10 30 50 60 70 60 30 0 -40

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 30: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

B. AprilJ

T1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24

1 -20 -60 -80 -90 -70 -40 10 50 70 90 90 60 30 -10 -30 -50 -50 -30 0 40 70 80 70 40

2 10 -30 -60 -70 -70 -40 0 40 80 100 100 70 40 0 -40 -60 -70 -50 -20 20 50 70 70 60

3 30 -10 -40 -60 -70 -60 -10 40 70 100 100 90 50 10 -30 -70 -80 -70 -40 -10 30 50 70 60

4 40 10 -20 -40 -50 -30 0 30 70 100 110 100 70 20 -20 -60 -90 -90 -70 -40 0 30 50 60

5 50 20 0 -30 -40 -30 0 30 70 100 110 110 80 40 -10 -50 -80-

100-90 -60 -30 10 30 50

6 40 30 10 -10 -20 -20 0 30 70 100 120 120 100 60 10 -30 -70 -90 -100 -80 -50 -20 10 30

7 30 30 10 0 -20 -10 0 30 60 90 110 120 110 80 40 -10 -50 -80 -90 -90 -70 -50 -20 10

8 20 20 10 0 0 0 0 20 50 80 100 120 110 100 40 0 -30 -60 -70 -80 -80 -60 -40 -20

30 -80 -90 -100 -80 -50 -10 30 70 80 80 70 40 20 -10 -20 -10 0 30 50 70 70 60 30 -10

31 -50 -80 -90 -90 -60 -30 20 60 80 90 80 50 20 -10 -30 -40 -20 0 30 60 80 70 60 20

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 31: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

JT 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24

9 0 10 10 10 0 0 10 20 40 60 80 100 110 100 80 50 10 -20 -60 -80 -80 -80 -60 -40

10 -20 -10 0 10 10 10 10 20 30 50 60 80 90 90 80 70 40 10 -20 -50 -70 -80 -80 -70

11 -50 -30 -10 10 20 30 30 30 30 40 40 50 60 70 70 70 60 40 20 -10 -40 -60 -70 -80

12 -70 -50 -30 0 20 40 50 50 40 40 30 30 30 40 50 60 60 60 50 30 0 -30 -60 -80

13 -80 -70 -50 -20 10 40 60 70 60 50 30 10 0 0 10 30 40 60 70 60 40 0 -30 -60

14 -80 -90 -70 -40 0 40 70 90 90 70 40 10 -20 -30 -30 -30 10 40 60 80 70 40 10 -30

15 -70 -90 -90 -60 -30 20 60 100 110 100 70 20 -20 -50 -60 -60 -30 0 40 70 80 70 50 0

16 -60 -70 -90 -80 -80 0 50 100 120 120 100 50 0 -50 -80 -90 -80 -40 0 50 80 90 80 40

17 0 -50 -80 -80 -60 -20 30 80 120 140 120 90 30 -30 -80 -110 -110 -90 -40 10 60 80 90 70

18 30 -10 -50 -70 -70 -40 10 60 110 140 140 120 70 0 -60 -110 -130 -120 -90 -40 20 60 80 80

19 60 20 -20 -50 -60 -40 -10 40 90 130 150 140 100 40 -30 -80 -120 -140 -120 -80 -30 20 60 70

20 70 50 10 -20 -40 -40 -20 20 70 110 140 140 120 70 10 -50 -100 -130 -130 -110 -70 -30 20 50

21 60 60 40 10 -10 -20 -10 10 50 90 120 130 130 100 50 -10 -60 -100 -130 -120 -100 -70 -30 10

22 40 50 50 30 20 0 0 10 40 70 90 110 120 110 70 30 -20 -60 -100 -120 -110 -90 -60 -30

23 0 30 40 40 30 30 20 20 30 50 70 90 100 100 80 50 20 -20 -60 -90 -100 -100 -90 -60

24 -30 0 20 30 40 40 40 40 40 40 50 60 70 80 70 60 40 10 -20 -50 -70 -90 -90 -80

25 -60 -40 -10 20 40 50 60 60 50 50 40 40 50 50 50 50 50 30 10 -10 -40 -60 -80 -80

26 -80 -60 -30 0 30 50 60 70 70 60 40 30 20 20 30 30 40 40 30 20 0 -30 -50 -70

27 -80 -70 -50 -30 10 40 70 80 80 70 50 30 10 0 0 10 20 30 40 40 30 0 -20 -50

28 -70 -70 -60 -40 -10 30 60 80 90 80 60 30 0 -20 -30 -20 -10 20 30 50 40 30 10 -20

29 -50 -60 -60 -50 -20 20 50 80 90 90 70 40 0 -30 -50 -50 -30 -10 20 40 50 50 30 0

30 -20 -50 -50 -50 -20 10 50 80 100 100 80 50 10 -30 -60 -70 -60 -40 -10 20 40 50 40 20

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.

Page 32: BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulanrepository.unair.ac.id/25527/17/BAB V.pdf · Mangrove biasanya berada di daerah muara sungai atau estuaria, yang ... kota Surabaya mangrove

ADLN - Perpustakaan Universitas Airlangga

Skripsi Struktur Komunitas Mangrove di Daerah Wonorejo Pantai Timur Surabaya Prasetya, Ardi N.