BAB III Biomekanika

11
BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Flow Chart Penelitian Umum Berikut ini adalah langkah-langkah yang dilakukan dalam penelitian biomekanika dan postur kerja : Gambar 3.1 Flow Chart Pemecahan Masalah

description

Biomekanika

Transcript of BAB III Biomekanika

III-9

BAB IIIMETODOLOGI PENELITIAN

3.1Flow Chart Penelitian UmumBerikut ini adalah langkah-langkah yang dilakukan dalam penelitian biomekanika dan postur kerja :

Gambar 3.1 Flow Chart Pemecahan Masalah

3.2 Deskripsi Flow Chart Penelitian UmumAdapun deskripsi flow chart pemecahan masalah pada penelitian biomekanika dan postur kerja adalah sebagai berikut :1. MulaiPenelitia dimulai dari awal.2. Studi LiteraturMelakukan studi literatur untuk mempelajari mengenai definisi dan teori-teori yang dapat digunakan untuk menyelesaikan permasalahan yang akan dibahas.3. Rumusan MasalahMerupakan kegiatan merumuskanmasalh yang akan diamati dan dianalisis dalam penelitian dengan bentuk poin-poin pertanyaan.4. Tujuan PenelitianMerupakan tujuan dilakukannya penelitian ini (jawaban dari rumusan masalah).5. Batasan MasalahMerupakan batasan yang membatasi praktikum dalam penelitian ini.6. Pengumpulan DataData yang digunakan dalam penelitian ini berasal dari data foto postur kerja dari operator saat melakukan pekerjaan.7. Pengolahan DataMengolah data dari pengumpulan data dengan melakukan penilaian postur kerja menggunakan metode OWAS, RULA dan Biomekanika Gaya.8. Menetukan Nilai OWASMenganalisa data postur kerja untuk menentukan nilai postur kerja menggunakan metode OWAS.9. Menentukan Nilai RULAMenganalisa data postur kerja untuk menentukan nilai postur kerja menggunakan metode RULA.10. Menentukan Nilai Biomekanika GayaMenganalisa data postur kerja untuk menentukan nilai postur kerja menggunakan metode Biomekanika Gaya.11. Analisa dan PembahasanMenganalisa hasil pengumpulan dan pengolahan data. Dilihat apakah hasil yang didapat sudah tepat atau belum.12. Kesimpulan dan SaranKesimpulan merupakan jawaban dari tujun penelitian yang dibahas dan saran terhadap jalannya penelitian.13. SelesaiSetelah didapatkan kesimplan dan saran, maka berakhirlah penelitian tersebut.

3.3 Flow Chart Pengolahan Data3.3.1 Flow Chart Pemecahan MasalahBerikut ini merupakan flow chart pada pemecahan masalah.

Gambar 3.2 Flow Chart Pemecahan Masalah3.3.2 Flow Chart Perhitungan Skor Postur Kerja dengan Metode OWASBerikut ini adalah perhitungan skor postur kerja dengan metode OWAS :

Gambar 3.3 Flow Chart Perhitungan Skor Postur Kerja dengan Metode OWAS

3.3.3Flow Chart Perhitungan Besar Skor Postur Kerja dengan Metode RULABerikut ini adalah flow chart perhitungan perhitungan besar skor postur kerja dengan mtode RULA :

Gambar 3.3 Flow Chart Perhitungan Besar Momen dan Gaya Tekan pada Segmen L5/S1

3.3.4Flow Chart Perhitungan Besar Momen dan Gaya Tekan pada Segmen L5/S1Berikut ini adalah pengolahan data menggunakan metode perhitungan besar momen dan gaya tekan pada segmen L5/S1 :

3.4 Flow Chart Perhitungan Besar Momen dan Gaya Tekan pada Segmen L5/S1

3.4 Deskripsi Flow Chart Pengolahan Data3.4.1 Deskripsi Flow Chart Pemecahan MasalahAdapun deskripsi flow chart pemecahan masalah biomekanika adalah sebagai berikut:1. MulaiMemulai pengolahan data.2. Pengumpulan DataMengumpulkan data untuk selanjutnya data diolah.3. Pengolahan DataPengolahan data menggunakan metode OWAS, RULA, dan segmen tubuh.4. Metode OWASMengidentifikasi postur kerja tiap operator dengan metode OWAS.5. Metode RULAMengidentifikasi postur kerja tiap operator dengan metode RULA.6. Segmen TubuhMelakukan perhitungan yang didapatkan terhadap L5/S1 dari postur kerja pada saat kegiatan mengangkat beban7. Perbaikan Postur KerjaMelakukan perbaikan postur dan sistem kerja untuk mengurangi risiko musculuoskeletal disorders.8. AnalisaMenganalisa hasil identifikasi postur kerja dengan metode OWAS, identifikasi postur kerja dengan metode RULA, dan perhitungan yang didapatkan terhadap L5/S1.9. Kesimpulan dan SaranMembuat kesimpulan dan saran berdasarkan pengolahan data.10. SelesaiPengolahan data untuk penelitian biomekanika telah selesai.

3.4.2 Deskripsi Flow Chart Perhitungan Skor Postur Kerja dengan Metode OWASAdapun deskripsi flow chart Perhitungan Skor Postur Kerja dengan Metode OWASbiomekanika adalah sebagai berikut:1. MulaiMemulai pengolahan data.2. Pengumpulan DataMengumpulkan data postur kerja operator dalam setiap kegiatan.3. Input Data pada Software Ergofellow.Memasukan data foto ke dalam software ergofellow untuk menentukan nilai postur kerja dengan metode OWAS.4. Input Data dengan Menghitung ManualPenilaian postur kerja pada metode OWAS secara manual dengan 4 digit skor.5. Menentukan skor pada postur kejra.Postur kerja yang digunakan pada metode OWAS yaitu sikap punggung, sikap lengan, sikap kaki, dan berat beban.6. Penentuan level skala sikap kerja.Menentukan skor terakhir pada level skala sikap kerja. Mengidentifikasi postur kerja tiap operator dengan metode OWAS.7. SelesaiPengolahan data untuk penelitian biomekanika telah selesai.

3.4.3 Deskripsi Flow Chart Perhitungan Skor Postur Kerja dengan Metode RULAAdapun deskripsi flow chart Perhitungan Skor Postur Kerja dengan Metode RULA biomekanika adalah sebagai berikut:1. MulaiMemulai pengolahan data.2. Pengumpulan DataMengumpulkan data postur kerja operator dalam setiap kegiatan.3. Input Data pada Software CATIAMemasukan data foto ke dalam software CATIA untuk menentukan nilai postur kerja dengan metode RULA.4. Menentukan Skor Pada Postur Kejra.Postur kerja yang digunakan pada metode RULA yaitu sikap lengan atas, lengan bawah, pergelangan tangan, putaran pergelangan tangan, leher, batang tubuh, dan kaki.5. Penentuan Level Skala Sikap Kerja.Menentukan skor terakhir pada level skala sikap kerja. Mengidentifikasi postur kerja tiap operator dengan metode RULA.6. SelesaiPengolahan data untuk penelitian biomekanika telah selesai.

3.4.4 Deskripsi Flow Chart Perhitungan Besar Momen dan Gaya Tekan pada Segmen L5/S11. MulaiMemulai pengolahan data.2. Pengumpulan DataMengumpulkan data postur kerja operator dalam setiap kegiatan.3. Menetukan Nilai Biomekanika GayaMenentukan nilai maximum permessible limit.4. SelesaiPengolahan data untuk penelitian biomekanika telah selesai.

Mulai

DataFoto postur kerja operator dalam setiap kegiatan

Penilaian postur kerja metode OWAS dengan software Ergofellow

Penilaian postur kerja metode OWAS dengan secara manual dengan 4 digit skor

Sikap punggung (back)

Sikap lengan (arms)

Sikap kaki (legs)

Berat beban (load)

Penentuan level skala sikap kerja

Selesai

Mulai

Data foto postur kerja operator dalam setiap kegiatan

Penilaian postur kerja metode RULA dengan software CATIA

Penilaian postur kerja metode RULA dengan secara manual dengan tabel RULA

Lengan atas (upper arm)

Lengan bawah (lower arm)

Pergelangan tangan (wirst)

Putaran pergelangan tangan (wirst twist)

Leher (neck)

Batang tubuh (trunk)

Kaki (leg)

Penambahan skor aktivitas dan skor beban

Penentuan level skala sikap kerja

Selesai

Mulai

Selesai

Pengumpulan Data:Foto Postur Kerja Operator

Penetuan Nilai Biomekanika Gaya :1. Menentukan nilai Maximum Permissible Limit

Mulai

Studi Literatur

Rumusan Masalah

Tujuan Penelitian

Batasan Masalah

Pengumpulan Data:Foto Postur Kerja Operator

Pengolahan Data

Menentukan Nilai OWAS

Menentukan Nilai RULA

Menentukan Nilai Biomekanika Gaya

Analisa dan Pembahasan

Kesimpulan dan Saran

Selesai