BAB III

4
BAB III KERANGKA KONSEP, DEFINISI OPERASIONAL, DAN HIPOTESIS 3.1 Kerangka Konsep Kerangka konsep merupakan kerangka hubungan antara konsep-konsep yang ingin diamati atau diukur melalui penelitian yang akan dilakukan. (Soekidjo, 2012) 20 Keterangan : Rasa Nyeri Pengobatan Pengobatan Modern Pengobatan Tradisional Ekstrak etanol daun alpukat Metode Writhing Reflex Efek analgetik pada mencit jantan galur Balb/c Tidak diteliti Diteli ti

description

farmasi

Transcript of BAB III

Page 1: BAB III

BAB III

KERANGKA KONSEP, DEFINISI OPERASIONAL, DAN HIPOTESIS

3.1 Kerangka Konsep

Kerangka konsep merupakan kerangka hubungan antara konsep-

konsep yang ingin diamati atau diukur melalui penelitian yang akan

dilakukan. (Soekidjo, 2012)

20

Gambar 3.1 Kerangka Konsep

Keterangan :

Rasa Nyeri Pengobatan

Pengobatan Modern

Pengobatan Tradisional

Ekstrak etanol daun alpukat

Metode Writhing Reflex

Efek analgetik pada mencit jantan galur

Balb/c

Tidak diteliti

Diteliti

Page 2: BAB III

21

3.2 Definisi Operasional

Variabel penelitian

Definisi operasional Cara ukur Alat ukur Hasil ukurSkala ukur

Variabel bebas (Independent variable):ekstrak etanol daun alpukat(persea americana Mill)

Maserasi merupakan

proses penyarian

senyawa kimia

secara sederhana

dengan cara

merendam simplisia

pada suhu kamar

selama beberapa hari

dengan

menggunakan

pelarut yang sesuai

sehingga bahan

menjadi lunak dan

larut.

Diekstrak dengan menggunakan metode maserasi

Erlenmeyer, gelas ukur, beaker gelas,timbangan

Ekstrak etanol daun alpukat yang siap diberikan peroral pada mencit dengan konsentras30%, 60%, 100%

Ordinal

Variabel terikat (Dependent variable): Efek analgetik

Merupakan efek yang dihasilkan setelah perlakuan ekstrak etanol daun alpukat, yang ditunjukkan dengan berkurangnya rasa nyeri pada mencit dengan adanya pengurangan jumlah geliat

Menghitung jumlah geliat mencit

stopwatch Berkurangnya jumlah geliat mencit

Rasio

Page 3: BAB III

22

3.3 Hipotesis Ekstrak etanol daun alpukat (Persea americana Mill) memiliki efek

analgetik pada mencit jantan galur Balb/c.