BAB III

7
BAB III KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL 3.1Kerangka Konsep Berdasarkan faktor-faktor risiko yang dapat meningkatkan angka kejadian perdarahan antepartum serta komplikasi yang mungkin terjadi, dalam penelitian ini dikembangkan kerangka konsep penelitian menggunakan tiga variabel, yaitu variabel independen, variabel dependen, dan variable moderator yang sesuai dengan teori. Variabel independen yaitu termasuk usia ibu, pekerjaan, pendidikan, paritas, usia gestasi, dan penyebab perdarahan. Sementara itu, kadar hemoglobin ibu , transfusi, jenis persalinan, keadaan bayi lahir, usia janin saat terminasi, dan lamanya rawat inap dimasukan kedalam variable moderator. Sementara itu Variabel dependennya adalah kejadian perdarahan antepartum. 38 VARIABEL INDEPENDEN USIA IBU PENDIDIKAN IBU PEKERJAAN IBU PARITAS USIA GESTASI PENYEBAB PERDARAHAN Variabel Depen PERDARAHAN ANTEPARTUM VARIABEL MODERATOR KADAR HEMOGLOBIN IBU TRANSFUSI JENIS PERSALINAN KEADAAN BAYI LAHIR USIA JANIN SAAT TERMINASI LAMA RAWAT INAP

description

penelitian obgyn

Transcript of BAB III

Page 1: BAB III

BAB III

KERANGKA KONSEP DAN DEFINISI OPERASIONAL

3.1 Kerangka Konsep

Berdasarkan faktor-faktor risiko yang dapat meningkatkan angka kejadian

perdarahan antepartum serta komplikasi yang mungkin terjadi, dalam penelitian

ini dikembangkan kerangka konsep penelitian menggunakan tiga variabel, yaitu

variabel independen, variabel dependen, dan variable moderator yang sesuai

dengan teori. Variabel independen yaitu termasuk usia ibu, pekerjaan,

pendidikan, paritas, usia gestasi, dan penyebab perdarahan.

Sementara itu, kadar hemoglobin ibu , transfusi, jenis persalinan, keadaan

bayi lahir, usia janin saat terminasi, dan lamanya rawat inap dimasukan kedalam

variable moderator. Sementara itu Variabel dependennya adalah kejadian

perdarahan antepartum.

38

VARIABEL INDEPENDEN

USIA IBUPENDIDIKAN IBUPEKERJAAN IBUPARITASUSIA GESTASIPENYEBAB

PERDARAHAN

Variabel DepenPERDARAHAN ANTEPARTUM

VARIABEL MODERATOR

KADAR HEMOGLOBIN IBUTRANSFUSI

JENIS PERSALINAN

KEADAAN BAYI LAHIR

USIA JANIN SAAT TERMINASI

LAMA RAWAT INAP

Page 2: BAB III

3.2 Definisi Operasional

No Variabel Definisi Operasional Hasil Ukur Skala

1Perdarahan

Antepartum

Perdarahan yang terjadi

pada usia kehamilan

lanjut setelah melewati

trimester III

a) Ya

b) TidakNominal

2 Usia

Lama waktu hidup sejak

lahir sampai dengan

saat ini

a) < 20 tahun

b) 21-35 tahun

c) > 35 tahun

Ordinal

3 Pendidikan

Pendidikan formal yang

diambil terakhir

sebelum hamil atau

pendidikan yang sedang

ditempuh penderita

perdarahan antepartum

a) Tidak sekolah

b) SD

c) SLTP

d) SLTA

e) Akademi/

perguruan tinggi

Ordinal

4 Pekerjaan

Sesuatu yg dilakukan untuk

mencari nafkah; mata

pencaharian; kegiatan utama

yang dilakukan penderita

perdarahan antepartum

a) Ibu Rumah

Tangga

b) Wirausaha

c) Pegawai swasta

d) Pegawai negeri

e) Pekerja seni

Nominal

39

Page 3: BAB III

5 Paritas

Jumlah kehamilan yang

dialami oleh seorang

wanita

a) Primigravida

b) Multigravida

c) Grandemulti-

Gravida

Ordinal

6 Usia Gestasi

Lama waktu hidup hasil

konsepsi di dalam

kandungan sampai

dengan diagnosa

perdarahan antepartum

a) Trimester Dua

b) Trimester TigaOrdinal

7Penyebab

perdarahan

Pembagian perdarahan

antepartum sesuai

dengan yang tercatat di

status

a) Solusio plasenta

b) Plasenta previa

c) Penyebab lain

Nominal

8 Kadar

hemoglobin

Kadar Hemoglobin

penderita perdarahan

antepartum saat dibawa

ke rumah sakit

a) ≥ 11

b) 10.1-11.0

c) 9.1 – 10.0

d) 8.1 – 9.0

e) 7.0 – 8.0

f) <7.0

Ordinal

40

Page 4: BAB III

9 Transfusi

Penderita pendarahan

antepartum yang

membutuhkan transfusi

saat dilakukan

pemeriksaan

a) Ya

b) Tidak Nominal

10Jenis

Persalinan

Suatu tindakan yang

dilakukan untuk

mengeluarkan janin dari

uterus

a) Sectio Cesarean

b) PervaginamNominal

11Keadaan

Bayi Lahir

Kondisi bayi lahir

setelah dilahirkan

penderita perdarahan

antepartum yang

dilakukan

penatalaksanaan medis

secara aktif.

a) Lahir Hidup

b) IUFD

c) Lahir mati

Nominal

12 Usia Janin

saat

Terminasi

Kehamilan

Usia janin dalam

kandungan saat

dilakukan terminasi

kehamilan, baik

a) Imatur

b) Prematur

c) Matur

d) Postmatur

Ordinal

41

Page 5: BAB III

pervaginam maupun

sectio caessaria

13Lama Rawat

Inap

Waktu yang dibutuhkan

sejak pasien masuk

untuk menerima

perawatan hingga

pasien dipulangkan

a) < 3 Hari

b) 3-5 Hari

c) 6 - 10 Hari

d) >10 Hari

Ordinal

42