BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf ·...

24
26 BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASAN 5.1 Logo Gambar 16. Logo baru Monica Cookies Logogram : 1. Mengambil dari siluet dari kilauan dari sebuah crystal yang berkilau menggambarkan bahwa seorang ibu yang mempunyai sikap,perhatian seperti sebuah pancaran crystal yang selalu berkilau. Kilauan crystal itulah yang ingin di tonjolkan untuk sisi Monica Cookies. Monica Cookies ingin menampilkan sebagai cookies yang elegant dan berasal dari tradisi menu keluarga yang sudah lama sekali. 2. Merupakan siluet dari bentuk sebuah mahkota yang dimana sebuah mahkota itu merupakan bentuk penghargaan bahwa orang yang mempunyai mahkota dialah yang berkuasa atas segalanya. Sama halnya juga dengan seorang ibu,ibu kita ibaratkan sebagai seorang ratu yang ada di rumah. Ia berkuasa atas segalanya. Tipografi : 1. Menggunakan sebuah font yang di modifikasikan dari jenis Font Diavlo. Penggubahan bentuk yang mempunyai sebuah lengkungan kecil di bagian di ujung-ujung huruf dengan maksud agar memberikan kesan dimana lemah lembut seorang ibu.

Transcript of BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf ·...

Page 1: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

26

BAB 5

HASIL DAN PEMBAHASAN

5.1 Logo

Gambar 16. Logo baru Monica Cookies

Logogram : 1. Mengambil dari siluet dari kilauan dari sebuah crystal yang berkilau

menggambarkan bahwa seorang ibu yang mempunyai sikap,perhatian seperti sebuah pancaran crystal yang selalu berkilau. Kilauan crystal itulah yang ingin di tonjolkan untuk sisi Monica Cookies. Monica Cookies ingin menampilkan sebagai cookies yang elegant dan berasal dari tradisi menu keluarga yang sudah lama sekali.

2. Merupakan siluet dari bentuk sebuah mahkota yang dimana sebuah mahkota itu merupakan bentuk penghargaan bahwa orang yang mempunyai mahkota dialah yang berkuasa atas segalanya. Sama halnya juga dengan seorang ibu,ibu kita ibaratkan sebagai seorang ratu yang ada di rumah. Ia berkuasa atas segalanya.

Tipografi : 1. Menggunakan sebuah font yang di modifikasikan dari jenis Font Diavlo.

Penggubahan bentuk yang mempunyai sebuah lengkungan kecil di bagian di ujung-ujung huruf dengan maksud agar memberikan kesan dimana lemah lembut seorang ibu.

Page 2: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

27

Gambar 17. Penjelasan Tipografi

2. Untuk penulisan font Cookies menggunakan jenis font Artifika Medium

dimana jenis font ini diharapkan dapat menunjang dari font yang khusus diciptakan pada Monica Cookies.

Gambar 18. Jenis Font yang digunakan

Warna : Warna-warna yang di gunakan untuk Monica Cookies ini adalah penggunaan warna emas yang dimana mempunyai maksud untuk menunjukkan kesan eksklusif, yang dimana kesan ekslusif ini mengandaikan sebagai crystal yang berkilau. Selain penggunaan warna emas di dukung juga dengan warna coklat untuk mempertegas kesan dari warna makanan dan kesan mahal dari kue kering ini.

Warna Palet :

C : 40,8 M : 68 Y : 76 K : 0

Page 3: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

28

C : 50 M : 70 Y : 80 K : 70

Gambar 19. Palet Warna 5.2 Supergrafis

Untuk penggunaan supergrafis yang digunakan pada identitas visual dari Monica Cookies ini mempunyai beberapa peraturan yang dimana bergantung dengan warna background yang digunakan. Beberapa warna yang digunakan pada supergrafis adalah :

1. Warna Emas

Gambar 20. Supergrafis 1

Page 4: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

29

2. Warna Coklat

Gambar 21. Supergrafis 2

3. Warna Putih dengan Background Emas

Gambar 22. Supergrafis 3

Page 5: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

30

5.3 Kop Surat (Ukuran A4)

Kop surat berisi alamat, nomor telepon, dan e-mail perusahaan, logo ditempatkan di kanan atas dan alamat ditempatkan di bagian bawah.

Gambar 23. Kop Surat

Page 6: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

31

5.4 Kartu Nama (ukuran 9 cm x 4.5 cm)

Kartu nama Monica Cookies ini dibuat menjadi 2 sisi yang dimana pada tampak depan berisikan informasi-informasi yang mencakup tentang informasi lokasi,nomor telepon,alamat email yang dapat dihubungi dan terdapat visual berupa supergrafis. Pada sisi sebaliknya yaitu pada tampak bagian belakang terdapat logo dari Monica Cookies dan supergrafis.

Gambar 24. Kartu Nama Tampak Depan & Tampak Belakang

5.5 Amplop Surat (ukuran 23 cm x 11 cm)

Page 7: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

32

Gambar 25. Amplop

5.6 Label Varian

Untuk label varian ini digunakan untuk membedakan antara satu produk dengan produk yang lainnya. Agar para customer tidak bingung dalam memilih produk yang ingin di beli. Produk-produk dari Monica Cookies ada berbagai macam dan varian untuk membedakannya dari warna dan rasa. Berikut merupakan adalah beberapa label varian:

1. Label Warna Coklat

Label Coklat dibedakan menjadi 3 varian yang terbagi menjadi 3 varian rasa dari jenis kue kering Monica Cookies.

* Nut Chocolate Butter Cookies

Page 8: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

33

Gambar 26. Nut Chocolate Butter Cookies

* Chocolate Stick Butter Cookies

Page 9: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

34

Gambar 27. Chocolate Stick Butter Cookies

* Chocolate Cheese Butter Cookies

Page 10: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

35

Gambar 28. Chocolate Cheese Butter Cookies

2. Label Warna Emas

Label warna emas dibedakan menjadi 3 varian yang terbagi menjadi 3 varian rasa dan jenis kue kering Monica Cookies, tetapi dalam masing-masing varian rasanya dibedakan lagi dari jenis rasa.

* Nastar Butter Cookies

Page 11: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

36

Gambar 29. Nastar Butter Cookies

* Black & White Sesame Kastangel Butter Cookies

Page 12: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

37

Gambar 30. Black & White Sesame Kastangel Butter Cookies

5.7 Bon Tagihan (10.7 cm x 20.5 cm)

Dalam bon tagihan Monica Cookies terdapat logo dan elemen supergrafis untuk menguatkan identitas visual dari Monica Cookies.

Page 13: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

38

Gambar 31. Bon Tagihan

5.8 Comment Card (18 cm x 12.5 cm)

Comment card berfungsi untuk mengetahui tanggapan customer tentang tempat atau service dari sebuah produk atau jasa.

Page 14: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

39

Gambar 32. Comment Card – Tampak Depan & Tampak Belakang

5.9 Kartu Ucapan (18 cm x 12.5 cm)

Page 15: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

40

Gambar 33. Kartu Ucapan – Tampak Depan & Tampak Belakang

5.10 Seal

Penggunaan seal untuk menerangkan bahwa produk Monica Cookies merupakan produk yang segel dari Monica Cookies.

Gambar 34. Seal

Page 16: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

41

5.11 Brosur

Gambar 35. Brosur

5.12 Stempel

Gambar 36. Stempel

Page 17: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

42

5.13 VIP Card

Gambar 37. VIP Card

5.14 Info Produk

Gambar 38. Info Produk

Page 18: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

43

5.15 Uniform

Gambar 39. Uniform

5.16 Celemek

Gambar 40. Celemek

Page 19: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

44

5.17 Simulasi Interior

Monica Cookies ini sedang mengembangkan usahanya lebih besar lagi dengan membuka sebuah tokonya yang menyajikan macam-macam varian kue keringnya.

Gambar 41. Simulasi Interior

5.18 Emblem Nama

Gambar 42. Emblem Nama

Page 20: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

45

5.19 Cars/Vehicle

Gambar 43. Kendaraan

5.20 Kemasan Isi 2

Kemasan isi 2 dibuat untuk mempermudah konsumen membeli produk-produk skaligus mendapatkan kemasan yang elegant.

Gambar 44. Kemasan isi 2

Page 21: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

46

5.21 Kemasan Isi 3

Untuk kemasan dari Monica Cookies ini merupakan kemasan yang tampil dengan elegant dan berkesan mahal,sehingga mengundang konsumen untuk memilikinya. Untuk logonya sendiri menggunakan acrylic gold untuk membuat kesan kue mahal.

Gambar 45. Kemasan isi 3

5.22 Mini Banner

Page 22: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

47

Gambar 46. Mini X-Banner

5.23 Tissue

Gambar 47. Tissue

Page 23: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

48

5.24 Paper Bag

Paper Bag untuk Monica Cookies terbagi menjadi 2 desain yaitu dengan warna yang berbeda.

1. Warna Emas dan Coklat

Gambar 48. PaperBag 1

4. Warna Putih dan Emas

Gambar 49. PaperBag 2

Page 24: BAB 5 HASIL DAN PEMBAHASANlibrary.binus.ac.id/eColls/eThesisdoc/Bab5/2011-2-01452-DS Bab5001.pdf · keluarga yang sudah lama sekali. ... Jenis Font yang digunakan ... Agar para customer

49

5.25 GSM

Gambar 50. GSM