AtasiKonflik

3
CONFLICT HANDLING ASSESSMENT Ketika saya berbeda pandangan dengan orang lain: Sering Kadang- kadang Tidak Pernah 1. Saya membahas perbedaan tersebut, tidak mendukung tapi tidak juga memaksakan pandangan saya 2. Saya tidak menyetujui secara terbuka, lalu saya mengundang pembahasan tentang perbedaan tersebut 3. Saya mencari suatu solusi yang saling memuaskan 4. Daripada membiarkan orang lain membuat suatu keputusan tanpa input dari saya, saya perlu memastikan bahwa saya cukup mendapat informasi dan mau juga mendengar pandangan orang lain. 5. Saya menyetujui suatu titik tengah daripada mencari suatu solusi yang benar-benar memuaskansemua pihak 6. Saya mengakui bahwa saya keliru sebagian daripada terus membahas perbedaan yang ada. 7. Saya dikenal sebagai orang yang bisa menemukan titik tengah. 8. Saya berharap dapat menyampaikan sebagian dari keseluruhan yang benar-benar ingin saya sampaikan. 9. Saya mengalah saja daripada harus mengubah pendapat orang lain. 10. Saya menyisihkan aspek-aspek yang bisa bertentangan terhadap suatu masalah. 11. Saya lebih suka setuju diawal daripada berargumentasi tentang suatu hal. 12. Saya baru mulai bicara jika pihak lain kelihatan mulai emosi terhadap suatu hal. 13. Saya mencoba untuk menang 14. Saya berusaha keras untuk menang bagaimanapun caranya 15. Saya selalu punya argumen yang bagus

description

cara atasi konflik

Transcript of AtasiKonflik

Page 1: AtasiKonflik

CONFLICT HANDLING ASSESSMENT

Ketika saya berbeda pandangan dengan orang lain: Sering Kadang-kadang

Tidak Pernah

1. Saya membahas perbedaan tersebut, tidak mendukung tapi tidak juga memaksakan pandangan saya

2. Saya tidak menyetujui secara terbuka, lalu saya mengundang pembahasan tentang perbedaan tersebut

3. Saya mencari suatu solusi yang saling memuaskan

4. Daripada membiarkan orang lain membuat suatu keputusan tanpa input dari saya, saya perlu memastikan bahwa saya cukup mendapat informasi dan mau juga mendengar pandangan orang lain.

5. Saya menyetujui suatu titik tengah daripada mencari suatu solusi yang benar-benar memuaskansemua pihak

6. Saya mengakui bahwa saya keliru sebagian daripada terus membahas perbedaan yang ada.

7. Saya dikenal sebagai orang yang bisa menemukan titik tengah.

8. Saya berharap dapat menyampaikan sebagian dari keseluruhan yang benar-benar ingin saya sampaikan.

9. Saya mengalah saja daripada harus mengubah pendapat orang lain.

10. Saya menyisihkan aspek-aspek yang bisa bertentangan terhadap suatu masalah.

11. Saya lebih suka setuju diawal daripada berargumentasi tentang suatu hal.

12. Saya baru mulai bicara jika pihak lain kelihatan mulai emosi terhadap suatu hal.

13. Saya mencoba untuk menang 14. Saya berusaha keras untuk menang

bagaimanapun caranya15. Saya selalu punya argumen yang bagus16. Saya lebih suka menang daripada berkompromi

Page 2: AtasiKonflik

KUNCIAngkaSering : 5Kadang-kadang : 3Tidak Pernah : 1

Sering Kadang-kadang

Tidak Pernah

Skor Total

D 1Collaboration 2I win, you win 3

4

C 5Compromise 6Lose some, win siome

7

8

B 9Accommodation 10I lose, you win 11

12

A 13Forcing & Domination

14

I win, you lose 1516