Askep Tumor Otak 2

download Askep Tumor Otak 2

of 10

Transcript of Askep Tumor Otak 2

  • 8/6/2019 Askep Tumor Otak 2

    1/10

    OLEH : tim kmb

  • 8/6/2019 Askep Tumor Otak 2

    2/10

    D

    EFINISI Tumor otak adl lesi intrakranial terlokalisasi yg menempati ruang dlm tengkorak & berkembang sbg massa spesifik tapi tumbuh scr difus, menginfiltasi jaringan. memunculkan beberapa gejala : peningkatan TIK, edema serebral, kejang

    jacksonian, hidrosefalus & perub fungsi pituitary.Tumor ini metastasis dr : ca paru, ca mamae, ca GI T, ca pankreas, ca ginjal & ca kulit

  • 8/6/2019 Askep Tumor Otak 2

    3/10

    KLASIFIKASI Tumor pelindung otak (meningioma dll), Tumor saraf kranial (neuroma akustik dll), Tumor jaringan

    otak (meduloblastoma dll), Tumor metastatik (kelenjar pituitary & kelenjar pineal), DuralMeningioma, Accoustic Neuroma, Optik Nerve,Spongioblastoma Polar, Glioma, Lesi Metastatik,Adenoma Pituitari, Hemangioblastoma, Angioma,Astrositoma, Glioblastoma, Ependimoma,Meduloblastoma, Oligodendroglioma, Sistis Koloid,Meningioma, Pineal Adenoma

  • 8/6/2019 Askep Tumor Otak 2

    4/10

    TAN D

    A GEJALA Peningkatan tekanan intra cranial, Nyeri kepala,Muntah, Papil edema, Perubahan personal,D efisit sensorik

    dan motorik, D isfungsi saraf cranial, Perubahan visual,Kejang konvulsif, Tumor pada motor kortek : kejang jaksonian, Tumor lobus oksipital : homonymous hemianopsia, Tumor pada serebelum : pusing, ataksia,

    nistagmus, Tumor lobus frontal : gangguan personal, perubahan tahap emosional dan tingkah laku, sikap mental tidak menarik, Tumor intrakranial : perubahan personal,bingung, disfungsi bicara

  • 8/6/2019 Askep Tumor Otak 2

    5/10

    EVALUASI D

    IAGNOSTIK CT SCANMRI

    Tes sitologik pada CSFElectroenchepalogramCerebral angiografiComputer assisted stereotic

  • 8/6/2019 Askep Tumor Otak 2

    6/10

    PENATALAKSANAAN - Terapi radiasi- Kemoterapi- Prosedur bedah otak- Laser karbon dioksida

    - Transplantasi sumsum tulang- Implantasi radioisotop

  • 8/6/2019 Askep Tumor Otak 2

    7/10

    PENGKAJIAN - pergerakan dan gaya berjalan, adaptasi terhadap

    kelemahan atau paralysis, kehilangan penglihatandan bicara, kejang, pengukuran antropometri, pengukuran ( albumin, transferring, total limfositcount, creatinin index dan tes urin ), Kakexia,

    Anorexia, Nyeri, Kehilangan berat badan,Perubahan metabolisme, Kelemahan otot,Malabsorbsi, Diare

  • 8/6/2019 Askep Tumor Otak 2

    8/10

    D

    IAGNOSA KEPERAWATAN - kurang perawatan diri b.d kerusakan fungsi sensorik motorik dan penurunan kemampuan kognitif

    - perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh b.defek tumor, penurunan intake nutrisi dan malabsorbsi- cemas b.d perubahan penampilan - potensial perubahan proses keluarga b.d antisipasi

    proses kehilangan dan perawatan klien dengan penyakit terminal

  • 8/6/2019 Askep Tumor Otak 2

    9/10

    INTERVENSI - B antu perawatan diri atau kompensasiterhadap perawatan diri, B erikan pilihan

    bantuan, B uat jadwal istirahat secara periodik,Managemen nutrisi, Timbang BB ,Peningkatan intake kalori, Reduksi cemas,Libatkan pasien dalam aktivitas atau kegiatanlingkungan, B antu koping keluarga, B antukeluarga mengeksplorasi perasaan

  • 8/6/2019 Askep Tumor Otak 2

    10/10

    EVALUASI Bantu dalam aktivitas perawatan diri ( mampu menggunakan pilihan bantuan, menerima bantuan,

    menunjukkan hygiene yang optimal, periode istirahat terjadwal ), Menunjukkan peningkatan status nutrisi (menunjukkan tidak ada peningkatan dari penurunanBB, intake kalori meningkat ), Cemas ( istirahat cukup,verbal, berpartisipasi dalam aktivitas lingkungan,menujukkan ketertarikan dalam tiap aktivitas),Kopingkeluarga ( meminta bantuan professional kesehatan