Asi Eksklusif Bu Siwi

download Asi Eksklusif Bu Siwi

of 3

description

Asi Eksklusif

Transcript of Asi Eksklusif Bu Siwi

ASI EKSKLUSIF

ASI EKSKLUSIF adalah: bayi yang hanya diberi ASI saja, tanpa tambahan cairan/makanan sampai 6 bulan.

MANFAAT ASI Untuk BayiASI sebagai nutrisi, daya tahan tubuh, meningkatkan kecerdasan. Untuk IbuMeningkatkan jalinan kasih sayang, menghemat biaya obat obatan dan tenaga, sarana kesehatan. Untuk NegaraMenciptakan generasi penerus bangsa yang tangguh dan berkualitas.ZAT KEKEBALAN DALAM ASI Faktor Bifidus : mendukung proses perkembangan bakteri yang menguntungkan dalam usus bayi, untuk mencegah pertumbuhan bakteri yang merugikan. Laktoferin : mengikat zat besi dalam ASI sehingga zat besi tidak digunakann oleh bakteri pathogen untuk pertumbuhannya. Anti Alergi Mengandung zat anti virus polio Membantu pertumbuhan selaput usus bayi sebagai perisai untuk menghindari zat-zat merugikan yang masuk dalam peredaran darah.KOMPOSISI ASIKolostrum Merupakan cairan yang pertama kali, cairan kental dg warna kekuning kuningan dibanding susu matur. Diskresi hari ke 1-3, bila dipanaskan menggumpal se sedangkan ASI matur tidak Merupakan pencahar yang ideal untuk membersihkan mekonium dari usus bayi yang baru lahir dan mempersiapkan saluran pencernaan makanan bayi Lebih banyak mengandung karbohidrat,protein, mineral antibodi, memberikan perlindungan bagi bayi sampai umur 6 bulan dibandingkan dengan ASI maturAir Susu Masa Peralihan Merupakan ASI peralihan dari kolostrum sampai menjadi ASI yang matur. Diskresi hari ke 4-10 Kadar protein makin rendah, sedangkan kadar karbohidrat dan lemak semakin meninggi dan volume juga semakin meningkat.Air Susu Matur Merupakan ASI yang diskresi pada hari ke 10 dan seterusnya, komposisi relatif konstan Merupakan cairan berwarna putih kekuningan Tidak menggumpal jika dipanaskan Terdapat antimicrobal faktor: antibody, protein, hormon-hormon, dll.Cara Meperbanyak ASI Bayi menyusu setiap 2 jam selama 10-15 menit disetiap payudara Bangunkan bayi, buka bajau/bedong yang membuat rasa gerah, duduklah selama menyusui Pastikan bayi menyusu dengan posisi yang baik(menempel pada ibu) dan menelan secara aktif. Susui bayi ditempat yang tenang nyaman dan minumlah setiap kali menyusui Tidur bersebelahan/dekat dengan bayi Ibu meningkatkan istirahat atau minumCara Pemerasan ASIPemerasan ASI dengan Tangan1. Tangan dicuci sampai bersih2. Siapkan cangkir/gelas bertutup yang telah dicuci dengan air mendidih3. Payudara dikompres dengan kain handuk yang hangat dan dimasase dengan kedua telapak tangan dari pangkal ke arah kalang payudara. Ulangi pemijatan payudara ini pada sekitar payudara secara merata4. Dengan ibu jari disekitar payudara bagian atas dan jari telunjuk pada sisi yang lain, lalu daerah kalang payudara ditekan ke arah dada5. Daerah kalang payudara diperas dengan ibu jari dan jari telunjuk, jangan memijat atau menekan puting, karena dapat menyebabkan rasa nyeri atau lecet.6. Ulangi tekan-peras-lepas- tekan-peras-lepas, pada mulanya asi tidak keluar, setelah beberapa kali maka asi akan keluar.7. Gerakan ini diulang pada sekitar kalang payudara pada semua sisi, agar yakin bahwa ASI telah diperas dari semua segmen payudara.PENGELUARAN ASI DENGAN POMPA1. Tekan bola karet untuk mengeluarkan udara.2. Ujung leher tabung diletakkan pada payudara dengan putting susu tepat di tengah dan tabung benar benar melekat pada kulit.3. Bola karet dilepas sehingga putting susu dan kalang payudara tertarik ke dalam.4. Tekan dan lepas beberapa kali sehingga ASI akan keluar dan terkumpul pada lekukan penampung pada sisi tabung.5. Setelah selesai dipakai atau akan dipakai, maka alat harus dicuci bersih dengan menggunakan air mendidih. Bola karet sukar dibersihkan, oleh karenanya bila memungkinkan lebih baik pengeluaran ASI dengan menggunakan tangan.

CARA PENYIMPANAN ASI1. DI UDARA TERBUKA / BEBAS= 6 8 JAM2. DI LEMARI ES (4C)= 24JAM3. DI LEMARI PENDINGIN / BEKU (-18C) = 6 BULANASI yang telah didinginkan bila akan dipakai tidak boleh direbus, karena kualitasnya akan menurun yaitu unsure kekebalannya. ASI tersebut cukup didiamkan beberapa saat di dalam suhu kamar, agar tidak terlalu dingin atau dapat pula direndam di dalam wadah yang telah berisi air panas.

ASI EKSKLUSIF PADA IBU BEKERJA1. Selama cuti hanya menyusui.2. Sebelum mulai bekerja ubah pola minum bayi.3. Sebelum berangkat bekerja susui bayi.4. Selama di kantor perah ASI setiap 3 4 jam.5. Simpan di lemari es dan di bawa pulang.6. Setelah dihangatkan diberikan dengan cangkir.