Anatomi umum

40

Transcript of Anatomi umum

Page 1: Anatomi umum
Page 2: Anatomi umum

BATASAN

ANATOMI UMUM:

ADALAH ILMU YANG MEMPELAJARI BENTUK,BAGIAN-BAGIAN TUBUH,SUSUNAN TUBUH DAN HUBUNGAN ALAT-ALAT TUBUH SATU TERHADAP LAINNYA DENGAN JALAN MEMOTONG DAN MENGURAIKANNYA

Page 3: Anatomi umum

PEMBAGIANBERDASARKAN CARA MEMPELAJARINYA ANATOMI DAPAT DIBAGI ATAS :

1.ANATOMI MAKROSKOPIK2.ANATOMI MIKROSKOPIK3.ANATOMI SISTEMIK (ANATOMI DESCRIPTIVA)4.ANATOMI REGIONAL ( ANATOMI TOPOGRAPHICA)5.ANATOMI COMPARATIVA (PERBANDINGAN)6.ANATOMI PERMUKAAN (SURFACE ANATOMY)7.ANATOMI EMBRYOLOGIA8.ANATOMI RADIOLOGIA9.ANATOMI ANTROPOLOGI RAGAWI

Page 4: Anatomi umum

1.ANATOMI MAKROSKOPIK

MEMPELAJARI BAGIAN-BAGIAN TUBUH TAMPA MENGGUNAKAN ALAT KHUSUS ,KARENA BAGIAN TUBUH YANG DIPELAJARI CUKUP BESAR SEHINGGA DAPAT DILIHAT DENGAN MATA TELANJANG

Page 5: Anatomi umum

2.ANATOMI MIKROSKOPIK

MEMPELAJARI BAGIAN-BAGIAN TUBUH DENGAN MENGGUNAKAN ALAT KHUSUS SEPERTI MIKROSKOP,LUP (SURYAKANTA) DAN LAIN SEBAGAINYA KARENA UKURAN BAGIAN TUBUH YANG AKAN DIPELAJARINYA CUKUP KECIL SEHINGGA TIDAK DAPAT DILIHAT DENGAN MATA TELANJANG

Page 6: Anatomi umum

3.ANATOMI SISTEMIK

MEMPELAJARI ANATOMI BERDASARKAN SISTEM.

SYSTEMA : ADALAH SUSUNAN (KUMPULAN) ALAT-ALAT TUBUH YANG MEMPUNYAI FUNGSI SAMA ATAU BERHUBUNGAN

Page 7: Anatomi umum

SYSTEMA LOCOMOTORICA

OSTEOLOGI A ; MYOLOGIA ARTHROLOGIA ; KINESIOLOGIA

Page 8: Anatomi umum

SYSTEMA DIGESTIVA

Page 9: Anatomi umum

SYSTEMA UROGENITALIA

SYSTEMA URINARIUS SYSTEMA GENITALIA

Page 10: Anatomi umum

SYSTEMA CARDIO VASCULARIA

JANTUNG/COR PEMBULUH DARAH A dan V

Page 11: Anatomi umum

SYSTEMA RESPIRATORIA

Page 12: Anatomi umum

SYSTEMA NERVOSUM

Page 13: Anatomi umum

SYSTEMA ENDOKRIN

Page 14: Anatomi umum

4.ANATOMI REGIONAL (ANATOMI TOPOGRAPHICA)

MEMPELAJARI TUBUH BERDASARKAN ATAS BAGIAN-BAGIAN TUBUH (REGIO)

1.REGIO COLLI ET CAPITIS (BAG.LEHER DAN KEPALA)2.REGIO THORAX3.REGIO ABDOMINALIS4.REGIO PELVICA5.REGIO EXTREMITATES SUPERIORES ET INFERIORES

Page 15: Anatomi umum

ANATOMI REGIONAL

Page 16: Anatomi umum

5.ANATOMI COMPARATIVA (PERBANDINGAN)

MEMBANDINGKANANATOMI MANUSIA DENGAN JENIS MAMMALIA LAINNYA

Page 17: Anatomi umum

6.SURFACE ANATOMY (ANATOMI PERMUKAAN )

MEMPELAJARI PROYEKSI DAN HUBUNGAN ALAT-ALAT TUBUH /ORGAN ORGAN TUBUH DENGAN PERMUKAAN TUBUH

Page 18: Anatomi umum

7.ANATOMI EMBRYOLOGIA (ILMU PERKEMBANGAN)

MEMPELAJARI PERKEMBANGAN MAHLUK HIDUP SEJAK DARI PEMBUAHAN SAMPAI LAHIR,BESERTA KEJADIAN- KEJADIAN YANG MENGIKUTINYA

Page 19: Anatomi umum

8.ANATOMI RADIOLOGIA

MEMPELAJARI ANATOMI DENGAN MENGGUNAKAN SINAR X (SINAR RONGENT)

Page 20: Anatomi umum

9.ANATOMI ANTROPOLOGI RAGAWI

MEMPELAJARI MANUSIA DARI BENTUK LUARNYA ,UKURAN-UKURANNYA PADA RAS ATAU KELOMPOK YANG BERBEDA SERTA PENINGGALAN PREHISTORIKNYA

Page 21: Anatomi umum

TERMINOLOGIA ANATOMICAADALAH ISTILAH-ISTILAH YANG DIGUNAKAN DALAM ANATOMI DAN HARUS SELALU MENGACU PADA SUATU SIKAP YANG DINAMAKAN SIKAP ANATOMI (ANATOMICAL POSISITION;POSITIO ANATOMICA)

YAITU SIKAP DIMANA SESEORANG :1.BERDIRI TEGAK DENGAN KEDUA LENGAN BERADA DISISI TUBUH DAN TELAPAK TANGAN MENHADAP KEDEPAN2. KEDUA KAKI BERDAMPINGAN DENGAN IBUJARI KAKI MENUNJUK KEDEPAN3.PANDANGAN LURUS KEDEPAN MELALUI S UATU BIDANG YANG DINAMAKAN :PLANUM HORIZONTALIS FRANKFORT (BIDANG JERMAN)

PLANUM HORIZONTALIS FRANKFORT (BIDANG JERMAN ) : ADALAH BIDANG KHAYALAN MELALUI LINEA CANTHO MEATICUS ( GARIS YANG DITARIK DARI CANTHUS EXTERNUS =SUDUT MATA BAG.LUAR , DAN TEPI ATAS MEATUS ACUSTICUS EXTERNUS = LIANG TELINGA LUAR )

Page 22: Anatomi umum

ANATOMICAL POSISITION

Page 23: Anatomi umum

PLANUM CARDNALEDENGAN MENGACU KEPADA SIKAP ANATOMI MAKA MELALUI TUBUH DAPAT DIBUAT BIDANG-BIDANG UTAMA TUBUH (PLANUM CARDINALE):

1.PLANUM SAGITALIS (membagi tubuh menjadi sinistra/kiri dan dextra/kanan)

2.PLANUM FRONTALIS /CORONALIS( membagi tubuh menjadi anterior/depan dan posterior/belakang)

3.PLANUM HORIZONTALIS/TRANSVERSALIS (membagi tubuh menjadi superior/atas dan inferior/bawah

Page 24: Anatomi umum

PLANUM CARDINALE

Page 25: Anatomi umum

Untuk menghindari kerancuan dengan hewan berkaki empat maka digunakan istilah :

VENTRAL (VENTER=PERUT)UNTUK BAGIAN ANTERIORDORSAL ( DORSUM=PUNGGUNG) UNTUK POSTERIORCRANIAL ( CRANIO =KEPALA/TENGKORAK)UNTUK SUPERIORCAUDAL (CAUDA=EKOR) UNTUK INFERIOR

Page 26: Anatomi umum

UNTUK BAGIAN TUBUH YANG BERONGGA

INTERIOR/INTERNA –DALAM

EXTERIOR/EXTERNA----LUAR

Page 27: Anatomi umum

UNTUK MENUNJUKAN KEDALAMAN DAN KEDANGKALAN LETAK SUATU ALAT TUBUH DIGUNAKAN ISTILAH :

SUPERFICIAL-----DANGKALPROFUNDA-------DALAM

UNTUK MENUNJUKAN ARAH DIGUNAKAN ;1.MEDIAL: MENUNJUK ARAH MENDEKATI/LEBIH DEKAT KEGARIS TENGAH

2.LATERAL MENUNJUK ARAH MENJAUHI/LEBIH JAUH KEGARIS TENGAH3.PROXIMAL MENUNJUK ARAH MENDEKATI PANGKAL ANGGAUTA TUBUH YANG BERSANGKUTAN

4.DISTAL MENUNJUK ARAH LEBIH JAUH DARI PANGKAL ANGGAUTA TUBUH YANG BERSANGKUTAN

Page 28: Anatomi umum

TERMINOLOGI GERAKANSUATU GERAKAN BERLANGSUNG PADA SENDI,MENGELILINGI SUATU SUMBU KHAYALAN YANG DINAMAKAN SUMBU GERAK YANG BERIMPIT,SEJAJAR ATAU TEGAK LURUS DENGAN SUMBU PANJANG BAGIAN TUBUH ATAU RANGKA YANG DIGERAKAN

Page 29: Anatomi umum
Page 30: Anatomi umum
Page 31: Anatomi umum
Page 32: Anatomi umum
Page 33: Anatomi umum
Page 34: Anatomi umum
Page 35: Anatomi umum
Page 36: Anatomi umum
Page 37: Anatomi umum
Page 38: Anatomi umum
Page 39: Anatomi umum
Page 40: Anatomi umum