ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu...

16
ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA SKRIPSI Oleh : UMI KULSUM LAILATUS SOIMAH 201310180312071 ILMU EKONOMI STUDI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2014

Transcript of ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu...

Page 1: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan

ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS

PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA

SKRIPSI

Oleh :

UMI KULSUM LAILATUS SOIMAH

201310180312071

ILMU EKONOMI STUDI PEMBANGUNAN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2014

Page 2: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan

ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS

PERBANKAN SYARIAH DI INDONESIA

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

Sarjana Ekonomi

Oleh :

Umi Kulsum Lailatus Soimah

201310180312071

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2014

Page 3: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan
Page 4: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan
Page 5: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan
Page 6: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan
Page 7: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan
Page 8: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan

RIWAYAT HIDUP

Penulis bernama Umi Kulsum Lailatus Soimah lahir pada tanggal 22 Februari

1993 di Probolinggo. Penulis adalah anak kedua dari dua bersaudara, dari

pasangan Suparman dan Aju Hairiyah. Jenjang pendidikan penulis dilalui tanpa

hambatan, penulis menamatkan sekolah dasar pada SDN 1 Pakuniran dan lulus

pada tahun 2004, kemudian melanjutkan ke SMPN 1 Pakuniran dan lulus pada

tahun 2007. Pada tahun yang sama penulis diterima di SMAN 1 Gading dan lulus

pada tahun 2010.

Pada tahun 2010 penulis melanjutkan studi ke jenjang yang lebih tinggi.

Universitas Muhammadiyah malang menjadi pilihan penulis dengan harapan

besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh

lebih baik.

Penulis masuk UMM melalui jalur Seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru UMM

(SPMB) dan diterima sebagai mahasiswa Program Studi DIII Keuangan dan

Perbankan pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis lulus pada tahun 2013. Setelah itu

melanjutkan alih jenjang S1 Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang.

e-mail penulis: [email protected]

Page 9: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr. Wb.

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT, atas limpahan

rahmat dan hidayah-MU peneliti dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul

“Pengaruh Rasio Keuangan terhadap Profitabilitas Perbankan Syariah di

Indonesia”.

Di dalam tulisan ini disajikan pokok-pokok bahasan yang meliputi rasio

BOPO (Biaya Operasional Pendapatan Operasional), Capital Adequancy Ratio

(CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR),Non Performing Finance (NPF) ,untuk

mengetahui pengaruh pada profitabilitas (ROA) yang diperoleh perbankan

syariah..

Peneliti menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya

kepada:

1. Bapak Dr. Nazaruddin Malik, M.Si. selaku dosen pembimbing 1 dan Ibu

Dra. Dwi Susilowati, M.M. selaku dosen pembimbing II, yang telah

banyak meluangkan waktu dan tenaga serta kesabarannya dalam

memberikan bimbingan dan pengarahaan kepada penulis sehingga dapat

terselesaikannya skripsi ini.

2. Bapak Dr. Nazaruddin Malik, M.Si. selaku Dekan Fakultas Ekonomi

Universitas Muhammadiyah Malang

3. Ibu Ida Nuraini., SE M.Si. selaku Ketua Jurusan Ilmu Ekonomi dan Studi

Pembangunan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Malang.

Page 10: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan

4. Bapak saya Suparman dan Ibu saya Aju Hairiyah, serta kakak-kakakku

tercinta Muhammad Maksum dan Sumiaty tak henti-hentinya selalu

memberikan motivasi, serta dukungan, doa dan semangat, yang selalu

menginginkan segera cepat lulus, terima kasih banyak.

5. Kepada teman-teman, yang telah banyak membantuku dan memberikan

motivasi serta dukungan terimakasih banyak saya ucapkan pada kak Tri

Wahyono, Fifin, Fatimah, Nurul, FikI dan lain – lainnya.

Disadari bahwa dengan kekurangan dan keterbatasan yang dimiliki

peneliti, oleh karena itu peneliti mengharapkan saran yang membangun agar

tulisan ini bermanfaat bagi yang membutuhkan.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Malang, Oktober 2014

Penulis,

Umi Kulsum LS

Page 11: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK .................................................................................................... i

KATA PENGANTAR .................................................................................... iii

DAFTAR ISI ................................................................................................. v

DAFTAR GAMBAR .................................................................................... vii

DAFTAR TABEL ......................................................................................... viii

I. PENDAHULUAN

A. Latar Belakang .................................................................................. 1

B. Rumusan Masalah ............................................................................. 5

C. Batasan Masalah ............................................................................... 5

D. Tujuan Penelitian .............................................................................. 6

E. Manfaat Penelitian ............................................................................ 7

II. LANDASAN TEORI

A. Penelitian Terdahulu ......................................................................... 8

B. Kondisi perbankan Syariah di Indonesia .......................................... 11

C. Kineja Keuangan Syariah.................................................................. 14

D. Pengertian Profitabilitas .................................................................... 14

E. Rasio Keuangan ................................................................................ 16

F. Teori Pengaruh antar Variabel .......................................................... 21

III. METODE PENELITIAN ....................................................................... 26

A. Jenis Penelitian .................................................................................. 26

B. Variabel dan Definisi Operasional variabel ...................................... 26

C. Populasi dan Sampel ......................................................................... 30

D. Jenis Data dan Sumber Data ............................................................. 31

E. Metode Pengumpulan Data ............................................................... 32

F. Metode Analisis Data ........................................................................ 32

IV. PEMBAHASAN DAN ANALISA DATA

A. Gambaran Umum bank ..................................................................... 42

1. Profil Bank Muamalat Indonesia ................................................ 42

2. Profil Bank Syariah Mandiri ....................................................... 45

3. Profil Bank Mega Syariah ........................................................... 48

B. Kriteria Rasio Keuangan ................................................................... 51

1. Return On Asset (ROA) .............................................................. 51

2. Beban Operasional Pendapatan Operasional(BOPO) ................. 53

3. Capital Adequacy Ratio (ROA) .................................................. 55

4. Financing Deposit to Ratio (FDR) ............................................. 57

5. Non Performing Financing (NPF) .............................................. 59

C. Pengaruh Rasio Keuangan terhadap Profitabilitias ........................... 61

D. Pembahasan Pengaruh Rasio Keuangan ........................................... 81

Page 12: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan

V. PENUTUP

A. Kesimpulan ....................................................................................... 84

B. Saran ................................................................................................. 85

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

Page 13: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan

DAFTAR TABEL

No Judul Halaman

1 Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu 10

2 Tabel 2.2 Perbedaan dan persamaan 11

3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan Syariah di Indonesia 12

4 Tabel 3.1Variabel dan Operasional Variabel 29

5 Tabel 3.2 Daftar Populasi Penelitian 30

6 Tabel 4.1ROA pada Perbankan syariah 539

7 Tabel 4.2 BOPO pada Perbankan Syariah 55

8 Tabel 4.3 CAR pada Perbankan Syariah 57

9 Tabel 4.4 FDR pada Perbankan Syariah 59

10 Tabel 4.5 NPF pada Perbankan Syariah 61

11 Tabel 4.6 Uji Hausman 68

12 Tabel 4.7 Hasil Analisis Regrssi 69

13 Tabel 4.8 Rangking Intercept 70

14 Tabel 4.9 Hasil Analisis Regresi 76

Page 14: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan

DAFTAR GAMBAR

No Judul Halaman

1 Kerangka Pemikiran 23

2 Pemilihan Teknik Estimasi Regresi Data Panel 64

3 Grafik Uji Pengaruh Simultan 75

4 Grafik Uji parsial BOPO 77

5 Grafik Uji parsial CAR 78

6 Grafik Uji parsial FDR 79

7 Grafik Uji parsial NPF 80

Page 15: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan

DAFTAR PUSTAKA

Agustiningrum, Riski. 2012. Analisis Pengaruh CAR, NPL, dan LDR terhadap

Profitabilitas pada Perusahan Perbankan. Bali: Universitas Udayana. Akhtar, Muhammad Farhan. 2011. Factor Influencing The Profitability of Islamic

Banks of Pakistan. International Research Journal of Finance and

Economics, Issue. 66, 125-132.

Bank Indonesia. 2014. “Daftar Bank Umum Syariah di Indonesia.” Dalam

http://www.bi.go.id

Bank Indonesia. 2014. “Kondisi Perbankan Syariah di Indonesia.” Dalam

http://www.bi.go.id

Bank Indonesia. 2014. “Laporan Keuangan Publikasi Bank Umum Syariah di

Indonesia.” Dalam http://www.bi.go.id

Bank Muamalat Indonesia. 2014. ”Laporan Keuangan Publikasi Triwulan.”

Dalam http://www.muamalatbank.co.id

Bank Syariah Mandiri. 2014. ”Laporan Keuangan Publikasi Triwulan.” Dalam

http://www.syariahmandiri.co.id

Bank Syariah Mega Indonesia. 2014. ”Laporan Keuangan Publikasi Triwulan.”

Dalam http://www.bsmi.co.id

Darmawi, H. 2012. Manajemen Perbankan. Jakarta: Bumi Aksara.

Dayinta, Dhian. 2012. Pengaruh CAR, BOPO, NPF, dan FDR terhadap ROA

Bank Umum Syariah. Semarang: Universitas Diponegoro. Dendawijaya, L. 2003. Manajemen Perbankan. Jakarta: PT Ghalia Indonesia.

Firdaus Muhammad. 2004. Ekonometrika Suatu Pendekatan Aplikatif. PT. Bumi

Aksara. Jakarta.

Gujarati Damodar dan Zain Sumarno, 2007. Ekonometrika Dasar. Jakarta.

Erlangga

Hasbi, H. T. 2011. According to Islamic Sharia Concepts and Its Permormance in

Indonesia. Banking, 60 - 76.

Helfert, E. A. 1997. Teknik Analisis Keuangan. Jakarta: Erlangga.

Kasmir. 2004. Manajemen Perbankan. PT Raja Grafindo Persada; Jakarta

Lapoliwa, N., & Kuswandi, D. S. 2000. Akuntansi Perbankan: Akuntansi

Transaksi Bank dalam Valuta Rupiah. Jakarta: Institut Bankir Indonesia.

Muhammad. 2005. Manajemen Bank Syariah. Yogyakarta: UPP AMP YKPN.

Pramuka, B. A. 2010. Faktor-faktor yang Berpengaruh terhadap Tingkat

Profitabilitas Bank Umum Syariah. Jurnal Akuntansi, Manajemen Bisnis

dan Sektor Publik (JAMBSP), Vol. 7, No. 1, pp. 63-79.

Prihadi, T. 2008. Deteksi Cepat Kondisi Keuangan: 7 Analisis Rasio Keuangan.

Jakarta: PPM.

Riyadi, S. 2004. Banking Asset & Liability Management. Jakarta: Fakultas

Ekonomi Universitas Indonesia Edisi ke-2. Soemitra, A. 2009. Bank dan

Lembaga Keuangan Syariah. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Soelistyo. 2001. Dasar-dasar Ekonometrika. Yogyakarta: BPFE-Yogyakarta.

Surat Edaran Bank Indonesia No.6/ 23./DPNP tanggal 31 Mei 2004 Perihal

Page 16: ANALISIS RASIO KEUANGAN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN ... · besar agar dapat memperoleh ilmu dan mengembangkan pola pikir yang jauh lebih baik. ... 3 Tabel 2.3 Perkembangan Perbankan

Pedoman Sistem Penilaian Tingkat Kesehatan Bank Umum (CAMELS

Rating), Bank Indonesia, Jakarta

Suryani. 2011. Analisis Pengaruh Financing to Deposit Ratio (FDR) terhadap

Profitabilitas Perbankan Syariah di Indonesia. Walisongo, Vol.19, No.

1, pp. 47-74.

Undang – undang No.7 tahun 1998 tentang Perbankan

Undang –undang No. 21 tahun 2008 tentnag Perbankan Syariah