ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf ·...

15
ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI PRODUK CACAT PADA PERUSAHAAN SABLON MALANG SKRIPSI Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Manajemen Oleh : Nadia Balqis 201710160311384 PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2021

Transcript of ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf ·...

Page 1: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS

UNTUK MENGURANGI PRODUK CACAT

PADA PERUSAHAAN SABLON MALANG

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

Derajat Sarjana Manajemen

Oleh :

Nadia Balqis

201710160311384

PROGRAM STUDI MANAJEMEN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2021

Page 2: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian
Page 3: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian
Page 4: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian
Page 5: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

i

Analisis Pengendalian Kualitas Untuk Mengurangi Produk Cacat

Pada Perusahaan Sablon Malang

Nadia Balqis, M. Jihadi, Kenny Roz

Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Malang

Jl. Raya Tlogomas No. 246 Malang

Email: [email protected]

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penyebab terjadinya produk cacat dan

solusi yang tepat untuk mengatasi produk cacat pada perusahaan. Objek dalam

penelitian ini adalah sablon kaos pada UD Double Six. Data dikumpulkan

menggunakan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi, kemudian dianalisis

dengan alat bantu statistik yaitu Seven Tools. Hasil analisis menunjukkan bahwa

produk cacat disebabkan oleh faktor metode, mesin, tenaga kerja, dan bahan baku.

Rekomendasi yang diberikan untuk mengatasi masalah produk cacat sablon kaos

yaitu dengan memberi pengawasan lebih terhadap tenaga kerja saat proses

produksi dan memperhatikan kondisi bahan baku secara rutin.

Kata Kunci: Pengendalian Kualitas, Statistical Process Control, Seven Tools

Page 6: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

ii

Quality Control Analysis To Reduce Defective Products In Malang

Screen Printing Company

Nadia Balqis, M. Jihadi, Kenny Roz

Program Study Manajemen Faculty Of Economics And Business

University of Muhammadiyah Malang

Jl. Raya Tlogomas No. 246 Malang

Email: [email protected]

Abstract

This research aims to find out the cause of the occurrence of defective products

and the right solutions to overcome defective products in the company. The object

in this study was t-shirt printing on UD Double Six. The data is collected using

interview techniques, observations and documentation, then analyzed with

statistical tools, namely Seven Tools. The results of the analysis showed that

defective products were caused by factors of methods, machinery, labor, and raw

materials. Recommendations given to overcome the problem of defective products

screen printing t-shirts is to give more supervision to the workforce during the

production process and pay attention to the condition of raw materials on a

regular basis.

Keywords: Quality Control, Statistical Process Control, Seven Tools

Page 7: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

iii

KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Bismillahirrahmanirrahim

Puji dan syukur saya panjatkan kehadirat Allah subhanahu wata’ala yang

telah memberikan anugerah dan rahmat- Nya, sehinga saya dapat menyelesaikan

tugas akhir berupa skripsi yang berjudul “Analisis Pengendalian Kualitas Untuk

Mengurangi Produk Cacat Pada Perusahaan Salon Malang”. Penulisan skripsi ini

bertujuan untuk memenuhi persyaratan untuk mencapai derajat Sarjana Ekonomi

di Universitas Muhammadiyah Malang. Tak lupa shalat serta salam semoga

tercurahkan kepada junjungan kita Nabi Muhammaad shallallahu alaihi wasallam

beserta keluarga dan sahabatnya. Tentunya dalam pembuatan tugas akhir ini, saya

sebagai peneliti menyadari begitu banyaknya keterbatasan dan kekurangan.

Namun, berkat bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak akhirnya skripsi ini

dapat terlselesaikan. Dalam kesempatan ini saya mengucapkan terima kasih

sebesar-besarnya kepada:

1. Dr. H. Fauzan, M.Pd., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Malang

2. Dr. Idah Zuhroh, M.M selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Muhammadiyah Malang

3. Dr. Marsudi, M.M., selaku Ketua Jurusan Program Studi Manajemen

Universitas Muhammadiyah Malang.

4. M. Jihadi, Dr., M.M selaku dosen pembimbing I yang telah memberikan

bimbingan, nasehat, saran, pengarahan, serta kesabaran dalam penulisan

skripsi ini

5. Kenny Roz, S.Kom., M.M, selaku dosen pembimbing II yang telah sabar

dalam membimbing penulisan skripsi ini.

6. Baroya Mila Shanty, S.E., M.M., selaku dosen penguji I telah menguji,

meluangkan waktu, memberikan saran yang membangun dan bermanfaat.

Page 8: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

iv

7. Ratya Safira A., S.E., M.AB., selaku dosen penguji II telah menguji,

meluangkan waktu, memberikan saran yang membangun dan bermanfaat.

8. Seluruh Bapak/Ibu dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang telah

memberikan ilmu dan pengalaman yang sangat bermanfaat selama masa

perkuliahan.

9. Keluarga penulis, Kedua orang tua saya Bapak Taufik Hidayat, ibu Hera

Wahyuning, dan saudara kandung saya Shafa Salsabil yang tercinta yang

senantiasa memberikan dorongan, semangat dan do’a yang diata henti

demi keberhasilan anak-anaknya.

10. Sahabat dekatku, rekan seperjuagan Trisnanda, Egga M, Nevi K dan masih

banyak lagi yang selalu senantiasa memberikan dukungan, masukan dan

semanagat yang tiada henti

11. Pihak-pihak lainnya yang penulis tidak dapat menyebutkan satu-persatu

yang juga telah memberikan bantuan kepada penulis dalam penyelesaikan

tugas akhir ini.

Semoga Allah senantiasa memberikan rahmat serta hidayahnya kepada kita

semua baik di dunia maupun diakhirat. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa

skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu penulis sangat

mengharapkan kritik dan saran dari semua puhak agar penulisan ini dapat menjadi

lebih baik dan dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkannya.

Semoga skiripsi ini bermanfaat dan berguna bagi kita semua khususnya bagi kita

semua khusunya bagi penulis sendiri.

Malang, 25 Maret 2021

Nadia Balqis

Page 9: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

v

DAFTAR ISI

ABSTRAK ............................................................................................. i

KATA PENGANTAR ........................................................................ iii

DAFTAR ISI ......................................................................................... v

DAFTAR GAMBAR ......................................................................... vii

DAFTAR TABEL ............................................................................. viii

DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................ ix

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Masalah ................................................................... 1

B. Rumusan Masalah ............................................................................ 4

C. Batasan Masalah ............................................................................... 4

D. Tujuan dan Kegunaan Penelitian...................................................... 5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

A. Landasan Teori ................................................................................. 6

B. Landasan Penelitian Terdahulu ...................................................... 15

C. Kerangka Pikir ................................................................................ 19

BAB III METODE PENELITIAN

A. Lokasi Penelitian ............................................................................ 20

B. Jenis Penelitian ............................................................................... 20

C. Definisi Operasional dan Variabel ................................................. 20

D. Jenis Data ....................................................................................... 21

E. Teknik Pengumpulan Data ............................................................. 22

F. Teknik Analisis Data....................................................................... 23

BAB IV HASIL ANALISIS DATA

A. Gambaran Umum Objek Penelitian ............................................... 26

B. Hasil Analisis Data ......................................................................... 30

C. Pembahasan Hasil Penelitian .......................................................... 38

Page 10: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

vi

BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan .................................................................................... 40

B. Saran ............................................................................................... 41

DAFTAR PUSTAKA ........................................................................ 43

LAMPIRAN ....................................................................................... 45

Page 11: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

vii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Check Sheet ---------------------------------------------------- 10

Gambar 2.2 Diagram Fishbone -------------------------------------------- 12

Gambar 2.3 Kerangka Pikir ------------------------------------------------ 19

Gambar 4.1 Struktur Organisasi UD Double Six ------------------------ 27

Gambar 4.2. Flow Chart Proses Produksi UD Double Six ------------- 29

Gambar 4.3 Diagram Fishbone Warna Tidak Merata ------------------ 33

Gambar 4.4 Miss Register -------------------------------------------------- 34

Gambar 4.5 Perbedaan Warna --------------------------------------------- 34

Page 12: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

viii

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Data Produksi UD Double Six 2020 ---------------------------- 3

Tabel 4.1 Jumlah Produksi dan Jumlah Produk Cacat ------------------ 31

Tabel 4.2 Kaizen Five M-Checklist ---------------------------------------- 36

Tabel 4.3 Kaizen Five Step Plan ------------------------------------------- 37

Page 13: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

ix

DAFTAR PUSTAKA

Afan, Mochammad Ibnu. 2015. “Pengendalian Kualitas Di PT. Xxx Dengan

Menggunakan Metode Seven Tools.”

Yuwono, Muhammad. 2013. “Proses Produksi Dan Pengendalian Kualitas

Produksi Cat Plastic Coating Di Pt Propan Raya Icc.”

Hairiyah, Nina. 2020. AGROINTEK : Jurnal Teknologi Industri Pertanian

"Pengendaian Kualitas Amplang Menggunakan Seven Tools UD. Kelompok

Melati"

Haryanto, Endi, and Ipin Novialis. 2019. “Analisis Pengendalian Kualitas Produk

Bos Rotor Pada.”

Heizer, Jay, and Barry Render. 2015. Manajemen Operasi. 11th ed. Jakarta:

Salemba Empat.

Sukendar, Irwan. 2008. “Analisis Pengendalian Kualitas Produk Cetak Buku.”

Mohammad, Gunawan. 2020. “Analisis Pengendalian Kualitas Produk Roti

Dengan Menggunakan Peta P Dan 7 Tools Of Quality.”

Bayu Tasman, and Henny Yulius. 2016. “Analisis Pengendalian Kualitas

Kantong Semen TIpe Pasted Bag Menggunakan Metode Seven Tolls ( 7QC )

Pada.”

Aripin, Mohammad. 2019. “Pengendalian Kualitas Dengan Metode Seventools

Sebagai Alat Untuk Mengurangi Produk Cacat Pada Perusahaan Tanteka

Sablon Ponorogo.”

Page 14: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

x

Prihantoro, Rudy. 2012. Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja

Rosdakarya.

Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian Kualitas Produksi Menggunakan Alat

Bantu Statistik ( Seven Tools ) Dalam Upaya Menekan Tingkat.”

Yuliasih, Ni Kadek. 2014. “Analisis Pengendalian Kualitas Produk Pada

Perusahaan Garmen Wana Sari Tahun 2013.”

Ngudi, Wiyatno, Rezha. 2016. “ Analisis Pengendalian Kualitas Untuk

Mengurangi Cacat Pada Hasil Produksi Genteng Keramik Berglazur Di PT.

Xyz.”

Gasperz, Vincent. 2001. Total Quality Manajemen. Penerbit PT Gramedia

Pustaka Utama. Jakarta.

Yulianto Nur Saputro, Dwi. 2005. Usulan Penerapan Pengendalian Kualitas

Terpadu & Studi Perbaikan (Kaizen). Skripsi S1 ISTA Yogyakarta.

Nabila, Khusnun. 2020. “Analisis Pengendalian Kualitas Menggunakan Metode

Six Sigma Dan Perbaikan Dengan Kaizen (Studi Kasus: PT. XYZ).

Page 15: ANALISIS PENGENDALIAN KUALITAS UNTUK MENGURANGI …eprints.umm.ac.id/74429/1/PENDAHULUAN.pdf · Konsep Pengendalian Mutu. Bandung: Remaja Rosdakarya. Suprianto, Erlian .2016. “Pengendalian

xi