Analisis Pemakaian Rekening Listrik

3
RERATA PEMAKAIAN ENERGI LISTRIK TIAP TAHUN Rerata dalam bentuk kWh = jumlah kWh dalamsatu tahun 12 TAHUN 2011 ¿ 104+103 +104+ 106+105 + 104+ 105+105 +102+104 + 105 +104 12 ¿ 1251 12 ¿ 104,25 kW per bulan TAHUN 2012 ¿ 104+103 +105+ 106+105 + 102+106 +105 +102+117 + 135 +137 12 ¿ 1317 12 ¿ 109 , 75 kW per bulan Rerata dalam bentuk Rp ¿ jumlah rupiah dalamsatu tahun 12 TAHUN 2011 ¿ 790.254 12 ¿ Rp 65.854 perbulan

description

analisa pemaakaian listrik rumah tangga

Transcript of Analisis Pemakaian Rekening Listrik

RERATA PEMAKAIAN ENERGI LISTRIK TIAP TAHUN

Rerata dalam bentuk kWh = jumlah kWhdalamsatu tahun

12

TAHUN 2011

¿ 104+103+104+106+105+104+105+105+102+104+105+10412

¿ 125112

¿104,25kW per bulan

TAHUN 2012

¿ 104+103+105+106+105+102+106+105+102+117+135+13712

¿ 131712

¿109 ,75kW per bulan

Rerata dalam bentuk Rp ¿jumlahrupiah dalamsatu tahun

12

TAHUN 2011

¿ 790.25412

¿ Rp65.854 per bulan

TAHUN 2012

¿ 90948812

¿ Rp75.790 per bulan

ANALISA PEMAKAIAN DARI TAHUN KE TAHUN

Pemakaian energi listrik pada rumah saya, antara tahun 2011 dan 2012 kurang lebih sama,

hanya terdapat sedikit perbedaan dengan selisih 1 sampai 10 kWh pada tiap bulannya . ini terjadi di

karenakan ada penambahan beban pada 2012 seperti dengan penambahan lampu da lain-lain.

Hanya saja pada pemakaian terakhir, yaitu bulan September dan oktober terjadi peningkatan

pemakaian energi listrik secara signifikan, hal ini disebabkan karena adanya tambahan beberapa

lampu hias pada kamar-kamar baru dirumah yang memakai energi listrik. Lampu hias yang menyala

dari sore sampai pagi, ini membuat selisih sekitar 19 kWh dari September bulan lalu. Sehingga

membuat nilai IKE dari yang sebelumnya selama Bulan Januari 2011 sampai September 2012

termasuk dalam golongan efisien, menjadi golongan cukup karena nilai IKE mencapai 1,86 (dari

yang sebelumnya sekitar 1,67). Dari segi biaya, perbedaan 13kWh tidak berdampak terlalu besar,

hanya selisih sekitar Rp6.949 dari yang sebelumnya tanpa lampu hias.

Dengan menganalisa pemakaian energi listrik tahun 2011 dan 2012 didapat adanya

peningkatan pemakaian energi listrik pada tahun 2012 karena adanya tambahan peralatan baru, hal

ini berarti semakin kedepan semakin ada potensi untuk penambahan pemakaian energi listrik pada

setiap rumah tangga. Karena perkembangan jaman akan selalui diikuti perkembangan teknologi,

dan semakin berkembang teknologi akan semakin banyak alat-alat yang diciptakan lebih modern,

yaitu menggunakan bantuan mesin dan listrik. Sehingga penggunaan energi listrik pun meningkat

sebanding dengan majunya jaman dan modernnya peralatan.

Untuk bulan November dan Desember tahun 2012 adalah nilai perkiraan. Kemungkinan

hanya akan berselisih sekitar 1 sampai 2kWh dari bulan Oktober. Hal ini wajar karena penggunaan

bersifat fluktuatif tiap bulannya, akibat pengaruh dari perbedaan lama penggunaan setiap harinya.