Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

359
ANDAL RENCANA PEMBANGUNAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA AIR (PLTA) BATANGTORU KAPASITAS 500 MW DAN JARINGAN TRANSMISI 275 KV DARI PLTA BATANGTORU SAMPAI DESA PARSALAKAN KEC. ANGKOLA BARAT KAB. TAPANULI SELATAN PROV. SUMATERA UTARA M E D A N 2 0 1 4 CV. GLOBAL INTER SYSTEM Studi AMDAL dan UKL-UPL Jalan Setia Budi No. 07 Simp. Selayang – Medan (20135) Telp. 061-8219089 Email : [email protected]

Transcript of Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

Page 1: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

ANDAL

RENCANA PEMBANGUNAN PEMBANGKIT

LISTRIK TENAGA AIR (PLTA) BATANGTORU KAPASITAS 500 MW DAN JARINGAN TRANSMISI 275 KV DARI PLTA BATANGTORU SAMPAI DESA

PARSALAKAN KEC. ANGKOLA BARAT KAB. TAPANULI SELATAN PROV. SUMATERA UTARA

M E D A N 2 0 1 4

CV. GLOBAL INTER SYSTEM Studi AMDAL dan UKL-UPL Jalan Setia Budi No. 07 Simp. Selayang – Medan (20135) Telp. 061-8219089 Email : [email protected]

Page 2: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

i

Sungai Batangtoru merupakan Sungai terbesar di Kabupaten Tapanuli

Selatan yang dapat dimanfaatkan sebagai sumber energi listrik dari

tenaga air (Pembangkit Listrik Tenaga Air). Potensi tenaga listrik

tersebut telah dilakukan kajiannya oleh PT North Sumatera Hydro

Energi. Pada tahap awal PT North Sumatera Hydro Energi telah

melakukan survey potensi sungai Batangtoru yakni 2x81,35 MW dan

ditindak lanjuti dengan studi AMDAL dan telah mendapat rekomendasi

kelayakan lingkungan dari Gubernur Sumatera Utara dengan Nomor

188.44/367/KPTS/2013 tanggal 13 Mei 2013.

Sehubungan dengan adanya Optimasi design team hydro di PT.North

Sumatera Hydro Energi didapatlah skema PLTA Batangtoru I dan PLTA

Batangtoru III digabung menjadi PLTA Batangtoru dengan kapasitas 500

MW. Skema ini tidak mengubah lokasi yakni DAM di PLTA Batangtoru I

dan Power House di PLTA Batangtoru III. Sebagai tindak lanjut dari

skema PLTA Batangtoru kapasitas 500 MW ini maka disusun satu

Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL).

AMDAL PLTA Batangtoru 500 MW ini termasuk juga transmisi 275 kV

dari Swithyard PLTA Batangtoru ke Kecamatan Angkola Barat (Batas

kota Padang Sidempuan) dengan panjang ± 23 Km. Dokumen ini

merupakan ANDAL PLTA Batangtoru 500 MW dan Jaringan Transmisi

275 kV dari PLTA Batangtoru ke Kecamatan Angkola Barat (Batas kota

Padang Sidempuan) yang disusun berdasarkan Peraturan Menteri

Negara Lingkungan Hidup Republik Indonesia No. 16 Tahun 2012

tentang Pedoman Penyusunan Dokumen Lingkungan Hidup.

Page 3: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

ii

Kepada semua pihak yang telah ikut berpartisipasi dalam

penyempurnaan dokumen ini, diucapkan terima kasih.

Page 4: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

iii

KATA PENGANTAR ................................................................. i

DAFTAR ISI ........................................................................... iii

DAFTAR TABEL ..................................................................... vii

DAFTAR GAMBAR .................................................................. xvi

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................... xix

BAB - I PENDAHULUAN .......................................................... I – 1

1.1. Latar Belakang ............................................................ ....I – 1

1.2. Deskripsi Rencana Usaha dan/atau Kegiatan .............. ....I – 4

1.2.1. Status Studi AMDAL .......................................... .....I – 4

1.2.2. Kesesuaian Lokasi Rencana Usaha dan/atau Kegiatan ............................................ .....I – 5

1.2.3. Deskripsi Rencana Usaha dan / atau Kegiatan yang Berpotensi Menyebabkan Dampak

Lingkungan ....................................................... ....I – 8 1.2.3.1 PLTA Batangtoru ................................... ..I – 12 a. Pra Kontruksi ........................................... ..I – 12 b. Konstruksi ................................................. ..I – 16 c. Operasional ................................................ I – 45 1.2.3.2. Transmisi 275 kV ................................. ...I – 50 a. Pra Konstruksi ........................................... ...I – 50 b. Konstruksi ................................................. ...I – 53 c. Tahap Operasional ..................................... ...I – 61

1.3. Dampak Penting Hipotetik ........................................... ..I – 65

1.3.1. Identifikasi Dampak ........................................... ..I – 65

1.3.2. Evaluasi Dampak Potensial ................................ ..I – 70

1.4. Batas Wilayah Studi dan Waktu Kajian ........................ ..I- 102

1.4.1. Lingkup Wilayah Studi ....................................... ..I- 102

1.4.1.1. Batas Kegiatan ..................................... ..I- 102 1.4.1.2. Batas Ekologis ...................................... ..I–102 1.4.1.3. Batas Sosial ......................................... ..I–103 1.4.1.4. Batas Administratif .............................. ..I–104

Page 5: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

iv

1.4.1.5. Batas Wilayah Studi ............................. ..I–105

1.4.2. Batas Waktu Kajian ............................................ ..I-105

BAB - II DESKRIPSI RONA LINGKUNGAN HIDUP AWAL ........... .II – 1

2.1. Komponen Lingkungan Yang Terkena Dampak ............ .II – 1

2.1.1. Komponen Lingkungan Fisik Kimia .................... .II – 1

a. Kualitas Udara dan Kebisingan ....................... .II – 1 b. Hidrologi ......................................................... .II – 3 c. Kualitas Air ..................................................... .II – 11 d. Penggunaan Lahan ......................................... .II – 14 2.1.2. Komponen Lingkungan Biologi ........................... .II – 17

1. Flora ............................................................... .II – 17 2. Fauna ............................................................. .II – 35 3. Biota Perairan (Biota Aquatic) ......................... II - 44

2.1.3. Komponen Lingkungan Sosial Ekonomi Budaya . II – 46

a. Demografi Wilayah Studi ................................ .II – 46 b. Sosial Ekonomi ............................................... .II – 57 c. Sosial Budaya ................................................. II – 83 2.1.4. Komponen Kesehatan Masyarakat ...................... II-104

2.2.Komponen Lingkungan Yang Berdampak Terhadap Kegiatan ....................................................... .II-106

2.2.1. Curah Hujan ...................................................... .II-106

2.2.2. Fisiografi, Ruang, Lahan dan Tanah ................... .II-107

2.3. Kegiatan Yang Ada di Sekitar Lokasi ............................ .II-118

BAB - III PRAKIRAAN DAMPAK PENTING................................ III – 1

3.1 PLTA Batangtoru ............................................................... III – 3

3.1.1 Tahap Pra Konstruksi ............................................... III – 3

1. Keresahan Masyarakat ............................................ III – 3 2. Konflik Sosial ........................................................... III – 5 3. Kesempatan Kerja .................................................... III – 6 4. Peningkatan Pendapatan ......................................... III – 7 5. Sikap dan Persepsi Masyarakat ............................... III – 8

3.1.2 Konstruksi .............................................................. III – 9

Page 6: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

v

1. Kesempatan Kerja .................................................... III – 9 2. Peningkatan Pendapatan ......................................... III – 11 3. Kerusakan Jalan ..................................................... III – 12 4. Vegetasi Alam .......................................................... III – 14 5. Habitat Satwa Liar ................................................... III – 18 6. Vegetasi Budidaya` .................................................. III – 19 7. Air Larian ................................................................ III – 20 8.Erosi dan Sedimentasi .............................................. III – 23 9. Perubahan Penggunaan Lahan ................................ III – 25 10. Kualitas Air Sungai ................................................ III – 27

11. Biota Air ................................................................ III – 28 12. Keresahan Masyarakat .......................................... III – 29 13. Sikap dan Persepsi Masyarakat .............................. III - 30

3.1.3 Operasional .............................................................. III – 31

1. Fluktuasi Debit Air Sungai ....................................... III – 31 2. Sedimentasi ............................................................. III – 33

3. Vegetasi Alam .......................................................... III - 34 4. Habitat Satwa Liar ................................................... III – 36

5. Biota Air .................................................................. III – 37 6. Sikap dan Persepsi Masyarakat ............................... III - 39

3.2 Transmisi SUTET 275 kV dari PLTA Batangtoru ke Desa Parsalakan Kecamatan Angkola Barat .................... III – 40 3.2.1 Tahap Pra Konstruksi ............................................... III – 40

a. Keresahan Masyarakat ............................................. III – 40 b. Kesempatan Kerja .................................................... III – 42 c. Peningkatan Pendapatan .......................................... III- 43 d. Sikap dan Persepsi Masyarakat ............................... III – 44

3.2.2 Tahap Konstruksi ..................................................... III – 45

a. Kesempatan Kerja .................................................... III – 45 b. Peningkatan Pendapatan ......................................... III – 47 c. Vegetasi Alam .......................................................... III - 48 d. Habitat Satwa Liar ................................................... III - 49 e. Vegetasi Budidaya .................................................... III – 50 f. Keresahan Masyarakat ............................................. III – 52 g. Sikap dan Persepsi Masyarakat ................................ III – 53

3.2.3 Tahap Operasional ................................................... III – 54

a. Medan Magnet dan Medan Listrik ............................ III - 54 b. Kekhawatiran Masyarakat Terhadap Medan Magnet dan Medan Listrik ....................................... III - 60 c. Nilai Ekonomi Lahan ................................................ III - 63

Page 7: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

vi

BAB - IV EVALUASI SECARA HOLISTIK TERHADAP DAMPAK LINGKUNGAN ............................................ IV – 1

4.1 Hasil Evaluasi/Telaah Keterkaitan dan Interaksi Dampak ........................................................................... IV – 1

4.1.1 PLTA Batangtoru ...................................................... IV – 6

1. Tahap Pra Konstruksi .............................................. IV – 6

2. Tahap Konstruksi .................................................... IV – 8

3. Tahap Operasional ................................................... IV – 14

4.1.2 Jaringan Transmisi 275 kV ...................................... IV – 17

1 Tahap Pra Konstruksi ............................................... IV – 17

2. Tahap Konstruksi .................................................... IV – 19

3. Tahap Operasional ................................................... IV – 22

4.2 Telaahan Sebagai Dasar Pengelolaan ................................ IV – 40

4.3 Rekomendasi Penilaian Kelayakan Lingkungan ................. IV - 41

DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN

Page 8: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

vii

Tabel 1.1. Jadwal Rencana Pelaksanaan Kegiatan Pembangunan ......................................................... I – 8 Tabel 1.2. Jumlah Tenaga Kerja pada Tahap Pra Konstruksi ... I –15

Tabel 1.3. Kebutuhan lahan untuk PLTA Batangtoru dan Transmisi ........................................................ I – 16

Tabel 1.4. Jumlah Tenaga Kerja pada Tahap Konstruksi ......... I – 17

Tabel 1.5. Daerah Pembuangan ............................................... I – 19

Tabel 1.6. Lokasi Quarry PLTA Untuk Batangtoru ................... I – 19

Tabel 1.7. Luas Bangunan pada Basecamp ............................ I – 28

Tabel 1.8. Peralatan yang Digunakan pada Kegiatan Survey dan Soil Investigation ............................................... I – 50 Tabel 1.9. Jumlah Tenaga Kerja Non Lokal dan Lokal pada Tahap Pra Konstruksi .............................................. I – 51 Tabel 1.10. Jumlah Tenaga kerja Non Lokal dan lokal pada Tahap Konstruksi .................................................... I – 54 Tabel 1.11. Tipe Menara dan Span yang Digunakan pada Jaringan Transmisi 275 kV ..................................... I – 58 Tabel 1.12. Peralatan dan Material yang dipergunakan pada Tahap Konstruksi .................................................... I – 60 Tabel 1.13. Ketentuan Jarak Bebas Minimum (ROW) SUTET ..... I – 63 Tabel 1.14. Matriks Identifikasi Dampak Potensial Kegiatan

Pembangunan PLTA Batangtoru ............................... I – 66

Tabel 1.15. Matriks Identifikasi Dampak Potensial Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV ................................... I – 69

Tabel 1.16. Evaluasi Dampak Potensial Pembangunan PLTA Batangtoru ...................................................... I– 72 Tabel 1.17. Evaluasi Dampak Potensial Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV ...................................... I– 74 Tabel 1.18. Matriks Telaah Lanjutan Dampak Potensial Pembangunan PLTA Batangtoru............................... I– 75

Page 9: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

viii

Tabel 1.19. Matriks Telaah Lanjutan Dampak Potensial Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV ............... I– 77 Tabel 1.20. Ringkasan Pelingkupan ........................................... I– 80 Tabel 2.1. Hasil Analisa Kualitas Udara ................................... II – 2 Tabel 2.2. Matrik Data Hidrologi ............................................... II – 5 Tabel 2.3. Hasil Uji Konsistensi dan Homogenitas Data Hujan .. ...II – 7 Tabel 2.4. Hasil Uji Kualitas Data Debit.................................... II – 8 Tabel 2.5. Hasil Analisa Kualitas Air ......................................... II – 11 Tabel 2.6. Pengaruh pH Terhadap Komunitas Biologi Perairan ........................................................ II – 12 Tabel 2.7. Penggunaan Lahan pada Kec. Lokasi PLTA

Batangtoru dan yang Dilalui Jaringan Transmisi SUTET 275 KV, Tahun 2012 (Ha) ............................. II – 14

Tabel 2.8. Jenis Vegetsasi pada Lokasi PLTA Batangtoru .......... II – 15 Tabel 2.9. Jenis Penggunaan Lahan pada Lokasi Jaringan

Transmisi SUTET 275 KV dari PLTA Batangtoru Sampai Desa Persalakan Kec. Angkola Barat .......... II – 16

Tabel 2.10. Status Lahan Lokasi Pembangunan PLTA Batangtoru............................................................... II – 19 Tabel 2.11. Tumbuhan Bawah yang Berhabitus Selain Pohon Di Lokasi Kajian ....................................................... II – 25 Tabel 2.12. Berbagai Indeks Biologi Tumbuhan Menurut Tingkat Pertumbuhannya Pada Setiap Lokasi Petak Sampel ......................................................... II – 30 Tabel 2.13. Jenis Tanaman Pekarangan di Lokasi Pembangunan PLTA Batangtoru dan Jaringan Transmisi ...................... II – 31 Tabel 2.14. Jenis Tanaman Pertanian di Lokasi Pembangunan PLTA Batangtoru dan Jaringan Transmisi ............... II – 32 Tabel 2.15. Jenis Rumput dan Herba di Sekitar Lokasi Studi ...... II – 33 Tabel 2.16. Jenis Vegetasi Semak di Sekitar Lokasi Studi ........... II – 34

Page 10: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

ix

Tabel 2.17. Satwa Mamalia yang Dijumpai Dilokasi Kajian Beserta Sebaran dan Status Perlindungannya .......... II – 39 Tabel 2.18. Satwa Aves yang Dijumpai Dilokasi Kajian Beserta Sebaran dan Status Perlindungannya ...................... II – 40 Tabel 2.19. Satwa Hervetofauna yang Dijumpai Dilokasi

Kajian Beserta Sebaran dan Status Perlindungannya ...................................................... II – 42

Tabel 2.20. Jenis-jenis Plankton di Sekitar Sungai Batangtoru .. II – 44 Tabel 2.21. Jenis-jenis Benthos di Sekitar Sungai Batangtoru .... II – 45 Tabel 2.22. Jenis-jenis Ikan Pada Sungai Batangtoru ................. II – 46 Tabel 2.23. Gambaran Umum Kependudukan di Lokasi Studi .... II – 50

Tabel 2.24. Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur ........... II – 51 Tabel 2.25. Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur di Lokasi Studi ............................................................. II – 52 Tabel 2.26. Persentase (%) Penduduk yang Berumur 15 Tahun Keatas yang Bekerja Selama Seminggu yang Lalu Menurut Lapangan Pekerjaan Utama ...................... II – 53 Tabel 2.27. Luas dan Produksi Jenis Tanaman Pertanian Padi dan Palawija Penduduk ............................................ II – 54 Tabel 2.28. Luas Produksi Jenis Tanaman Perkebunan

Rakyat..................................................................... II– 54 Tabel 2.29. Ketersediaan Sarana Pendidikan di Lokasi Studi ...... II – 55 Tabel 2.30. Jumlah Sarana Ibadah di Lokasi Studi .................... II – 56 Tabel 2.31. Jumlah Sarana Ibadah di Kecamatan Studi ............. II – 56 Tabel 2.32. Responden di Area Sekitar Rencana Kegiatan PLTA Batangtoru ...................................................... II – 57 Tabel 2.33. Responden di Area Sekitar Rencana Kegiatan Transmisi 275 kV ..................................................... II – 58 Tabel 2.34. Sumber Pendapatan Utama Responden Di Wilayah

Pembangunan fasilitas PLTA Batangtoru .................. II – 61 Tabel 2.35. Sumber Pendapatan Responden di Wilayah Pembangunan Fasilitas PLTA Batangtoru ................. II – 62

Page 11: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

x

Tabel 2.36. Penghasilan Responden di Wilayah Pembangunan Fasilitas PLTA Batangtoru ........................................ II – 62 Tabel 2.37. Pengeluaran Responden di Wilayah Pembangunan Fasilitas PLTA Batangtoru ........................................ II – 63 Tabel 2.38. Sumber Pendapatan Utama Responden di Wilayah Lintasan Transmisi dari PLTA Batangtoru ...................................................... II - 68 Tabel 2.39. Sumber Pendapatan Tambahan Responden di Wilayah LintasanTransmisi dari PLTA Batangtoru .... II - 69 Tabel 2.40. Penghasilan Responden di Wilayah Lintasan Transmisi dari PLTA Batangtoru ................ II – 69 Tabel 2.41. Pengeluaran Responden di Wilayah Lintasan Transmisi dari PLTA Batangtoru .............................. II - 70 Tabel 2.42. Prediksi Gangguan Terhadap Mata Pencaharian Warga Akibat Pembangunan Fasilitas PLTA Batangtoru ...................................................... II – 71 Tabel 2.43. Prediksi Gangguan Terhadap Mata Pencaharian Warga Akibat Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV ...................................... II – 71

Tabel 2.44. Jumlah Pencari Kerja Menurut Tingkat Pendidikan .. II - 78 Tabel 2.45. Persentase (%) Penduduk yang Berumur 15 Tahun Keatas yang termasuk Pengangguran Terbuka ......... II – 79 Tabel 2.46. PDRB Menurut Lapangan Usaha atas Dasar Harga Berlaku Menurut Lapangan Usaha Di Kab. Tapsel Tahun 2009 - 2011 .......................... II – 82 Tabel 2.47. PDRB Menurut Lapangan Usaha atas Dasar Harga Konstan 2000 Menurut Lap. Usaha di Kab. Tapsel Tahun 2009 – 2011 (Juta Rupiah) ........ II – 82

Tabel 2.48. Tokoh yang Paling dihormati di Wilayah Studi .......... II - 87 Tabel 2.49. Keyakinan Responden pada Tokoh dii Wilayah Studi II – 88 Tabel 2.50. Pendapat Responden Mengenai Penndekatan yang

Dilakukan kepada Masyarakat yang Menolak Tanahnya Terkena Lokasi Kegiatan .......................................... II – 88

Page 12: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

xi

Tabel 2.51. Respon Warga di Area Pembangunan Fasilitas Pendukung Batangtoru dan Jaringan Transmisi Jika Pemrakarsa Tidak Menepati Janji ..................... II – 89 Tabel 2.52. Bentuk atau Cara Protes yang akan dilakukan Responden terhadap Pemrakarsa ............................. II – 89 Tabel 2.53. Cara Penyelesaian Konflik Pilihan Responden .......... II - 90 Tabel 2.54. Prediksi Responden Mengenai Masalah yang Mungkin Timbul Dengan Pihak Pemrakarsa Terkait Rencana Kegiatan ........................................ II – 90 Tabel 2.55. Tanggapan Responden Terhadap Pembangunan Fasilitas PLTA Batangtoru dan Terhadap Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV ............... II – 91 Tabel 2.56. Tanggapan Responden di Area Pembangunan Fasilitas PLTA Batangtoru dan Transmisi jika lahan/Rumah Terkena Lokasi Kegiatan ................... II – 92 Tabel 2.57. Pengetahuan Responden akan Manfaat Positif Pembanguan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV ..................................................... II - 93 Tabel 2.58. Manfaat Positif Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV............................ II - 93 Tabel 2.59. Prakiraan Responden akan Dampak Negatif Pembanguan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV ..................................................... II - 94 Tabel 2.60. Prakiraan Warga akan Dampak Negatif Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV ..................................................... II - 95 Tabel 2.61. Pendapat Responden mengenai Proses Ganti Rugi Dalam Proses Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV .............................................. II – 96 Tabel 2.62. Tanggapan Jika Dalam Proses Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV Menimbulkan Kebisingan ......................................... II – 96 Tabel 2.63. Tanggapan Jika Dalam Proses Pembangunan PLTA

Batangtoru dan Transmisi 275 kV Menimbulkan Debu dan Ceceran Tanah ................. II – 97

Page 13: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

xii

Tabel 2.64. Pandangan Responden Terhadap Kedatangan Orang Baru Terkait Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV........................... II – 97 Tabel 2.65. Pandangan Positif Terhadap Kedatangan Orang Baru Terkait Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV ................... II - 98 Tabel 2.66. Prakiraan Negatif Terhadap Kedatangan Orang Baru Terkait Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV ................... II – 98 Tabel 2.67. Kekhawatiran Responden Terkait Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV .............................................. II - 99 Tabel 2.68. Bentuk Kekhawatiran Menanggapi Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV .............................................. II – 99 Tabel 2.69. Saran/Harapan Menanggapi Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV ..................................................... II–102 Tabel 2.70. Ketersediaan Sarana Kesehatan dan Tenaga Kesehatan ................................................... II-104 Tabel 2.71. Data Jenis Penyakit Menurut Kecamatan ................. II-105 Tabel 2.72. Data Curah Hujan di Wilayah Studi Tahun 2007-2011 ........................................... II-106 Tabel 2.73. Stratigrafi Wilayah Studi dan Sekitarnya .................. II-110 Tabel 2.74. Sebagian Kejadian Gempa Bumi Tektonik di Daerah Kabupaten Tapanuli Selatan dan Sekitarnya......................................................... II–115 Tabel 3.1. Pedoman penentuan Ukuran Dampak Penting terhadap Lingkungan (Kep. Kepala Bappedal No. 056 Tahun 1994) ............ III - 2 Tabel 3.2 Perkiraan Kebutuhan Lahan untuk PLTA Batangtoru dan Jumlah Pemilik ...................... III – 4 Tabel 3.3. Hasil Prakiraan Dampak Penting Keresahan Masyarakat ............................................. III – 4 Tabel 3.4. Hasil Prakiraan Dampak Penting Konflik Sosial........ III - 6

Page 14: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

xiii

Tabel 3.5. Hasil Prakiraan Dampak Penting Kesempatan Kerja ................................................... III – 7 Tabel 3.6. Hasil Prakiraan Dampak Penting Peningkatan Pendapat ............................................ III – 8 Tabel 3.7. Hasil Prakiraan Dampak Penting Sikap dan Persepsi Masyarakat .......................................... III- 9 Tabel 3.8. Hasil Prakiraan Dampak Penting Kesempatan Kerja ................................................... III – 10 Tabel 3.9. Hasil Prakiraan Dampak Penting Peningkatan Pendapat ............................................ III – 12 Tabel 3.10. Hasil Prakiraan Dampak Penting Kerusakan Jalan .. III – 14 Tabel 3.11. Volume Kayu pada Setiap Lokasi Kajian .................. III – 16 Tabel 3.12. Hasil Prakiraan Dampak Penting Vegetasi Alam ...... III – 18 Tabel 3.13. Hasil Prakiraan Dampak Penting Satwa Liar ............................................................... III – 19 Tabel 3.14. Hasil Prakiraan Dampak Penting Vegetasi Budidaya ................................................... III – 20 Tabel 3.15. Hasil Prakiraan Dampak Penting Air Larian ............ III – 22 Tabel 3.16. Nilai Faktor C Sebelum dan Sesudah Proyek ............ III - 24 Tabel 3.17. Hasil Prakiraan Dampak Penting Erosi dan Sedimentasi .............................................................. III - 25 Tabel 3.18. Perubahan Penggunaan Lahan ................................. III - 26 Tabel 3.19. Hasil Prakiraan Dampak Penting Penggunaan Lahan ...................................................................... III - 26 Tabel 3.20. Hasil Prakiraan Dampak Penting Kualitas Air Sungai ................................................. III - 28 Tabel 3.21. Hasil Prakiraan Dampak Penting Biota Air ............... III - 29 Tabel 3.22. Hasil Prakiraan Dampak Penting Keresahan Masyarakat ............................................. III - 30 Tabel 3.23. Hasil Prakiraan Dampak Penting Sikap dan Persepsi Masyarakat ................................................. III – 31

Page 15: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

xiv

Tabel 3.24. Hasil Prakiraan Dampak Penting Fluktuasi Debit Air Sungai ....................................... III – 33 Tabel 3.25. Hasil Prakiraan Dampak Penting Sedimentasi .......... III – 34 Tabel 3.26. Hasil Prakiraan Dampak Penting Vegetasi Alam ....... III – 35 Tabel 3.27. Hasil Prakiraan Dampak Penting Satwa Liar ............ III – 36 Tabel 3.28. Hasil Prakiraan Dampak Penting Biota Air ................ III – 38 Tabel 3.29. Hasil Prakiraan Dampak Penting Sikap dan Persepsi Masyarakat ................................................. III – 39 Tabel 3.30. Hasil Prakiraan Dampak Penting Keresahan Masyarakat ............................................................... III – 42 Tabel 3.31. Hasil Prakiraan Dampak Penting Kesempatan Kerja .. III – 43 Tabel 3.32. Hasil Prakiraan Dampak Penting Peningkatan Pendapatan .............................................................. III – 44 Tabel 3.33. Hasil Prakiraan Dampak Penting Sikap dan Persepsi Masyarakat ................................................................ III – 44 Tabel 3.34. Tenaga Kerja yang Dibutuhkan Dalam Kegiatan Konstruksi Jaringan Transmisi 275 kV .................... III – 46 Tabel 3.35. Hasil Prakiraan Dampak Penting Kesempatan Kerja .................................................... III – 46 Tabel 3.36. Hasil Prakiraan Dampak Penting Peningkatan Pendapatan.......................................... III – 48 Tabel 3.37. Hasil Prakiraan Dampak Penting Vegetasi Alam ....... III – 49 Tabel 3.38. Hasil Prakiraan Dampak Penting Habitat Satwa Liar ........................................................................... III – 50 Tabel 3.39. Hasil Prakiraan Dampak Penting Vegetasi Budidaya.. III – 51 Tabel 3.40. Hasil Prakiraan Dampak Penting Kesmas .................. III – 52 Tabel 3.41. Hasil Prakiraan Dampak Penting Sikap Dan Persepsi Masyarakat ........................................... III – 53 Tabel 3.42. Kuat Medan Listrik pada Jarak 30 cm dari Beberapa Peralatan Listrik Rumah Tangga ............. III – 55

Page 16: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

xv

Tabel 3.43. Kuat Medan Magnet Disekitar Peralatan Listrik Rumah Tangga ......................................................... III – 56 Tabel 3.44. Pemaparan Medan Magnet Rata-rata Berdasarkan Jenis Pekerjaan (mG) ........................... III - 56 Tabel 3.45. Batas Pemaparan Medan Listrik Maksimum ............. III - 58 Tabel 3.46. Nilai Ambang Batas untuk Medan Listrik (WHO, 1984) ............................................................ III – 59 Tabel 3.47. Hasil Prakiraan Dampak Penting Medan Magnet Dan Medan Listrik .................................................... III – 59 Tabel 3.48. Beberapa Jenis Penyakit yang Kemungkinan Akan Timbul Dengan Adanya Medan Magnet Atau Medan Listrik Relatif Kuat ............................... III - 62 Tabel 3.49. Hasil Prakiraan Dampak Penting Kekhawatiran Masyarakat Terhadap Medan Magnet Dan Medan Listrik ................................................... III – 62 Tabel 3.50. Hasil Prakiraan Dampak Penting Nilai Ekonomi Lahan ................................................ III - 64 Tabel 4.1. Matrik Evaluasi Dampak Penting Pembangunan Batangtoru............................................................... IV – 2 Tabel 4.2. Matrik Evaluasi Dampak Penting Pembangunan Transmisi 275 kV ..................................................... IV – 4 Tabel 4.3. Ringkasan Analisis Dampak PLTA Batangtoru .......... IV – 25 Tabel 4.4. Ringkasan Analisis Dampak Transmisi 275 kV ......... IV – 35

Page 17: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

xvi

Gambar 1.1. Lokasi Proyek ..................................................... I – 6

Gambar 1.2. Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi Sumatera Utara 2003 – 2018 .............................................. I – 7

Gambar 1.3. Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru ........... I – 9

Gambar 1.4.a. Rencana Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV ............................................................... I – 10

Gambar 1.4.b. Proyeksi Rencana Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV ............................................... I – 11

Gambar 1.5.a. Access Road ke Lokasi PLTA Batangtoru ............. I – 21

Gambar 1.5.b. Access Road, Typical, Cross Section .................... I – 22

Gambar 1.5.c. Access Road, Spoil Bank and Quary (1/2) ........... I – 23

Gambar 1.5.d. Access Road, Spoil Bank and Quary (2/2) ........... I – 24

Gambar 1.6. DAM Intake Layout ............................................. I – 33

Gambar 1.7. Headrace Tunnel PLTA Batangtoru ..................... I – 36

Gambar 1.8. Profile Memanjang Waterway (Panjang Total 12.264 m) .................................... I – 37

Gambar 1.9. Waterway Section ............................................... I – 38

Gambar 1.10. Profile Penstock .................................................. I – 40

Gambar 1.11. Power House, Plan .............................................. I – 42

Gambar 1.12. Beban Puncak PLTA Batangtoru ......................... I – 46

Gambar 1.13.a. Inundation Area ................................................. I – 48

Gambar 1.13.b. Inundation Area Projection ................................. I – 49

Gambar 1.14. Tower 275 kV ..................................................... I – 58

Gambar 1.15. Ruang Bebas SUTET 275 kV ............................... I – 63

Gambar 1.16. Bagan Alir Proses Pelingkupan Pembangunan PLTA Batangtoru ................................................ I – 78

Gambar 1.17. Bagan Alir Proses Pelingkupan Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV ................................. I – 79

Gambar 1.18. Batas Proyek ...................................................... I – 106

Page 18: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

xvii

Gambar 1.19. Batas Ekologis .................................................... I – 107

Gambar 1.20. Batas Sosial ....................................................... I – 108

Gambar 1.21. Batas Administrasi ............................................. I – 109

Gambar 1.22. Wilayah Studi ..................................................... I - 110

Gambar 2.1. Daerah Tangkapan Air Sungai Batangtoru .......... II - 6

Gambar 2.2. Grafik Hujan Regional Rata-rata Bulanan ........... II – 8

Gambar 2.3. Grafik Debit Rata-rata Bulanan .......................... II – 9

Gambar 2.4. Durasi Aliran di Lokasi PLTA Batang Toru .......... II – 10

Gambar 2.5. Dinamika Penggunaan Lahan (dalam ha) di Kawasan Batangtoru .......................................... II – 18

Gambar 2.6. Perubahan Penggunaan Lahan di Kawasan Batangtoru dalam Kurun Waktu 15 Tahun (1994-2009) ........................................................ II – 18

Gambar 2.7. Profil Hutan Pada Areal Yang Direncanakan dibuat Bendung Di Desa Bulu Payung ............... II – 20

Gambar 2.8. Perladangan Masyarakat Yang Ditemukan pada APL Yang Berdekatan dengan HL .............. II – 20 Gambar 2.9. Sebaran Jenis – jenis Tumbuhan Berhabitus Pohon Yang Ditemukan di Setiap Lokasi Kajian . II – 22 Gambar 2.10. Jumlah dan Jenis Tumbuhan Berhabitus Pohon

Menurut Tingkat Pertumbuhan pada Setiap Petak Sample di Setiap Lokasi Kajian .......................... II – 23

Gambar 2.11. Luas Petak Sample (ha) Setiap Tingkat Pertumbuhan Pohon Menurut Lokasi Kajian ..... II – 23 Gambar 2.12. Lahan yang Menjadi Tempat Masyarakat setempat untuk Memanen HHBK ...................... II – 24 Gambar 2.13. Hasil Penebangan Pohon Yang Telah Diolah Menjadi Papan dan Kayu Bangunan .................. II – 24 Gambar 2.14. Sepuluh Jenis Tumbuhan yang Berhabitus Pohon yang Memiliki INP Tertinggi Menurut Tingkat Pertumbuhannya di Areal Untuk Bendung Yang Berstatus APL ............................. II – 26

Page 19: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

xviii

Gambar 2.15. Sepuluh Jenis Tumbuhan yang Berhabitus Pohon yang Memiliki INP Tertinggi Menurut Tingkat Pertumbuhannya di Areal Untuk Bendung Yang Berstatus HL ............................. II – 27 Gambar 2.16. Menurut Tingkat Pertumbuhannya di Areal Untuk Water Way pada Lokasi Petak Sampel di Areal Untuk Power House ............................................ II – 28 Gambar 2.17. Sepuluh Jenis Tumbuhan yang Berhabitus Pohon yang Memiliki INP Tertinggi Menurut Tingkat Pertumbuhannya di Areal Untuk Power House ....................................................... II – 29 Gambar 2.18. Sarang Orang Utan Sumatera Yang Ditemukan Pada Lokasi Studi Yang Termasuk Hutan lindung dan Posisinya di lapangan ..................... II – 35 Gambar 2.19. Individu Orang Utan Sumatera Jantan dan Sarang Orang Utan Yang Ditemukan Pada Tahun 2011 di Areal Untuk Bendung Berstatus APL ..................................................... II – 36 Gambar 2.20. Peta Geologi Batangtoru HEPP ............................ II–111 Gambar 2.21. Struktur Geologi di Sekitar PLTA Batangtoru ...... II -112 Gambar 2.22. Geologi Pulau Sumatera ..................................... II– 113 Gambar 2.23. Peta Zona Gempa Indonesia ............................... II– 116 Gambar 2.24. Lokasi Hotsprings di Sekitar PLTA Batangtoru .... II– 117 Gambar 3.1. Model Hubungan Kehilangan Jenis Tumbuhan Berhabitus Pohon akibat Pembersihan atau Terendam oleh Air Bendung ... III– 16

Page 20: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

xix

Lampiran 1. Surat Izin Lokasi PLTA Batangtoru dan Transmisi

Lampiran 2. Copy Sertifikat Kompetensi Penyusun AMDAL

Lampiran 3. Copy Tanda Regristrasi LPJP

Lampiran 4. Biodata Personil Penyusun AMDAL

Lampiran 5. Surat Pernyataan Personil Penyusunan AMDAL Lampiran 6. Bukti Pengumuman Studi AMDAL

Lampiran 7. Bukti Kegiatan Sosialisasi dan Konsultasi Publik

Lampiran 8. Butir-butir Hasil Pelibatan Masyarakat

Lampiran 9. Foto Sosialisasi / Konsultasi Publik

Lampiran 10. Hasil Analisa Laboratorium

Lampiran 11. Hasil Analisa Flora dan Fauna

Lampiran 12. Saran, Masukan dan Tanggapan Komisi Penilaian AMDAL

Page 21: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)
Page 22: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)
Page 23: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)
Page 24: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)
Page 25: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)
Page 26: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)
Page 27: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 1

1.1. Latar Belakang

Energi listrik nasional yang digunakan pada saat ini masih

lebih bertumpu pada energi yang berasal dari fosil yang

merupakan energi tidak terbarukan terutama bahan bakar

minyak (BBM). Penyediaan energy listrik oleh PLN

berdasarkan kapasitas terpasang sebesar 72,85% dihasilkan

dari bahan bakar fosil yang terdiri dari 28,58% berasal dari

pembangkit berbahan bakar gas, 25,28 % berasal dari minyak

bumi, dan 18,99 % berasal dari batu bara. Energi listrik yang

dihasilkan oleh tenaga air sebesar 11,96 % dan yang

dihasilkan oleh panas bumi sebesar 1,51 %. Memperhatikan

kondisi tersebut sebaiknya penyediaan energi listrik yang

bersumber dari bahan bakar fosil harus dikurangi dan beralih

ke bahan bakar yang terbarukan seperti tenaga air. Masalah

lain dengan pembangkit listrik milik PLN, seperti pembangkit

dengan bahan bakar solar berdampak terhadap terjadinya

krisis energi listrik pada saat beban puncak (PT. PLN (Persero),

2012).

Di sisi lain pertambahan penduduk dan peningkatan

pendapatan perkapita masyarakat mengakibatkan

meningkatnya kebutuhan energi listrik. Hal ini harus

diantisipasi sehingga tidak terjadi pemadaman listrik secara

bergilir.

Provinsi Sumatera Utara merupakan salah satu daerah

dengan rasio elektrifikasi sebesar 86,45 % (Maret 2013). Hal

ini berarti masih ada masyarakat yang belum merasakan

pasokan energi listrik PLN. Berdasarkan data pada tahun

Page 28: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 2

2013, sebanyak 421.660 rumah belum dialiri listrik (Dinas

Pertambangan dan Energi Provinsi Sumatera Utara, 2013).

Usaha untuk mencari sumber energi listrik baru merupakan

isu sentral yang menjadi pusat perhatian banyak pihak.

Sesuai dengan ketentuan Pasal 2 ayat (22) UU No 30 Tahun

2009 tentang Ketenagalistrikan, bahwa pembangunan

ketenagalistrikan bertujuan untuk menjamin ketersediaan

tenaga listrik dalam jumlah yang cukup, kualitas yang baik,

dan harga yang wajar dalam rangka meningkatkan

kesejahteraan dan kemakmuran rakyat secara adil dan merata

serta mewujudkan pembangunan yang berkelanjutan.

Dalam upaya penyediaan energy listrik tersebut, badan usaha

swasta, koperasi, dan swadaya masyarakat dapat

berpartisipasi, sebagaimana ditentukan dalam Pasal 4 ayat (2)

UU No. 30 Tahun 2009.

Salah satu perusahaan yang ikut berpartisipasi mencari

sumber listrik dari tenaga air di Sumatera Utara adalah PT.

North Sumatera Hydro Energy. Dalam hal ini PT. North

Sumatera Hydro Energy mengkaji potensi Sungai Batangtoru

yang merupakan salah satu sungai terbesar di Tapanuli

Selatan. Panjang sungai Batangtoru mulai dari hulu hingga ke

hilir ± 174 km. Berdasarkan studi kelayakan, diketahui debit

rata-rata tahunan/hari Sungai Batangtoru adalah 106

m3/detik, debit minimum sebesar 41,90 m3/detik, debit

maksimum sebesar 484 m3/detik. Oleh karena itu, sungai ini

dapat dimanfaatkan sebagai sumber energi listrik dari tenaga

air (Pembangkit Listrik Tenaga Air), dimana kebutuhan debit

air untuk kapasitas 4 x 125 MW adalah 4 x 51,89 m3/detik

(PT. North Sumatera Hydro Energy, 2013).

PT. North Sumatera Hydro Energy merencanakan

pembangunan PLTA Batangtoru dengan mengoptimasi design

scheme BT-1 HEPP dan BT-3 HEPP digabung menjadi BT

Page 29: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 3

HEPP (Batang Toru Hydro Electric Power Project) dimana lokasi

Dam di BT-1 dan Power House di BT-3 sehingga disebut PLTA

Batangtoru (500 MW).

Energi listrik yang dihasilkan dari PLTA Batangtoru ini, akan

disalurkan melalui jaringan transmisi 275 kV ke Desa

Parsalakan yang terdapat di Kec. Angkola Barat.

Rencana pembangunan PLTA Batangtoru ini telah mendapat

izin lokasi dari Bupati Tapanuli Selatan Nomor :

503/1150/2012, tentang Izin Lokasi Keperluan Pembangunan

Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Batangtoru I kepada PT.

Anugrah Alam Lestari Energi Kecamatan Sipirok Kabupaten

Tapanuli Selatan dan Surat Izin Bupati Tapanuli Selatan

Nomor : 671.21/2015/2012, tentang Perubahan Surat Izin

Bupati Tapanuli Selatan Nomor : 5003/8209/2011 tanggal 02

November 2011 tentang Izin Lokasi Keperluan Pembangunan

Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Aek Batangtoru III dan V

kepada PT. North Sumatera Hydro Energy di Kecamatan

Marancar, Sipirok, Batangtoru Kabupaten Tapanuli Selatan.

Selanjutnya Surat Izin Bupati Tapanuli Selatan Nomor :

503/5284/2013, tentang Perluasan Izin Lokasi Pembangunan

Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Batangtoru atas nama

PT. North Sumatera Hydro Energy Seluas ± 1.000 Ha di

Kecamatan Sipirok Kabupaten Tapanuli Selatan.

PT. North Sumatera Hydro Energy dalam merencanakan

Pembangunan PLTA Batangtoru akan mengikuti peraturan

perundangan yang berlaku, yakni UU No. 32 Tahun 2009

tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup.

Sesuai ketentuan tersebu, maka pemrakarsa akan

memberikan informasi yang terkait dengan perlindungan dan

pengelolaan lingkungan hidup secara benar, akurat, terbuka,

dan tepat waktu menjaga; keberlanjutan fungsi lingkungan

Page 30: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 4

hidup; dan menaati ketentuan tentang baku mutu lingkungan

hidup dan/atau kriteria baku kerusakan lingkungan hidup.

Berdasarkan Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup

Republik Indonesia Nomor 05 Tahun 2012 tentang Jenis

Rencana Usaha dan/atau Kegiatan yang wajib memiliki

Analisis Mengenai Dampak Lingkungan Hidup maka

Pembangunan PLTA dengan kapasitas daya (aliran langsung) ≥

50 MW dan Pembangunan Jaringan Transmisi Saluran Udara

Tegangan Tinggi ≥ 150 kV wajib memiliki Studi AMDAL.

Kegiatan rencana Pembangunan PLTA Batangtoru dengan

kapasitas 4 x 125 MW (500 MW) dan jaringan transmisi yang

akan dibangun adalah 275 kV. Oleh karena itu kegiatan ini

wajib melakukan studi AMDAL. PLTA Batangtoru ini

memanfaatkan potensi sungai Batangtoru yang daerah

tangkapan air (DTA)nya berada di Kabupaten Humbang

Hasundutan, Kabupaten Tapanuli Utara dan sebagian

Kabupaten Tapanuli Selatan. Kewenangan sungai Batangtoru

sendiri berada di Dinas Pengairan Provinsi Sumatera Utara,

sehingga dengan dasar tersebut dokumen studi AMDAL ini

dinilai oleh Komisi Penilai AMDAL BLH Provinsi Sumatera

Utara.

1.2. Deskripsi Rencana Usaha dan/atau Kegiatan

1.2.1. Status Studi AMDAL

Studi AMDAL PLTA Batangtoru kapasitas 500 MW dan

rencana jaringan transmisi 275 kV disusun setelah selesai

dilakukan kegiatan Studi Kelayakan oleh PT. North Sumatera

Hydro Energy. Sebelumnya telah disusun Studi AMDAL PLTA

Batangtoru III dengan kapasitas 2 x 87 MW. Beberapa studi

meliputi: survey soil dan investigasi, studi geologi daerah

setempat, studi hidrologi dan sebagainya juga telah dilakukan.

Oleh karena itu data-data dari studi yang dilakukan

Page 31: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 5

sebelumnya dapat dimanfaatkan dalam Studi AMDAL PLTA

Batangtoru ini. Sedangkan detail engineering design (DED)

masih dalam proses penyusunan.

1.2.2. Kesesuaian Lokasi Rencana Usaha dan/atau Kegiatan 

Lokasi rencana PLTA Batangtoru dan jaringan transmisinya

disajikan pada Gambar 1.1. Berdasarkan buku Rencana

Umum Tata Ruang Wilayah (RUTRW) Provinsi Sumatera Utara

dan RUTRW Kabupaten Tapanuli Selatan, rencana

pembangunan PLTA Batangtoru dan rencana jaringan

transmisi 275 kV ini telah dimasukkan dalam rencana

program pembangunan, sehingga rencana usaha dan/

kegiatan telah sesuai dengan rencana tata ruang. Hal ini

didukung oleh potensi dari beberapa lokasi Sungai Batangtoru

yang dapat dimanfaatkan untuk pembangunan PLTA.

Sedangkan rencana pembangunan transmisi 275 kV ini dibuat

sejajar dengan jaringan transmisi 150 kV Sibolga – Padang

Sidempuan yang telah dibangun sebelumnya (Gambar 1.2.).

Page 32: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 6

Gambar 1.1. Lokasi Proyek

Page 33: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 7

GAMBAR 1.2.

Page 34: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 8

1.2.3. Deskripsi Rencana Usaha dan / atau Kegiatan yang Berpotensi Menyebabkan Dampak Lingkungan

Rencana usaha dan / atau kegiatan dalam Studi AMDAL ini

ada 2 yakni :

1. Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru (Gambar 1.3.)

2. Rencana Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV dari

Swityard PLTA Batangtoru ke Desa Parsalakan Kecamatan

Angkola Barat (Batas Kota P. Sidempuan) (Gambar 1.4.).

Rencana kegiatan Pembangunan PLTA Batangtoru dan

Jaringan Transmisi 275 kV, diperkirakan selama 5 (lima)

tahun, dengan uraian sebagai berikut:

Tabel 1.1. Jadwal Rencana Pelaksanaan Kegiatan Pembangunan

No. Waktu Kegiatan

1. 2013 - 2014 Pembebasan Lahan

2. Jan – Mar 2014 Tanda tangan Kontrak Jual Beli Listrik (Power Purchasing Agreement, PPA) antara pengembang dengan PT. PLN (Persero)

3. April 2014 Mulai pembangunan fasilitas (Jalan akses, base camp, workshop dan lain-lain)

4. Sept 2014 – Agust 2015

Pekerjaan bangunan pengelak (Bendung dan Terowongan Pengelak)

5. Agust 2015 – Apr 2018

Pekerjaan Bendungan dan Intake

6. Feb 2015 – Jan 2017

Pekerjaan Bangunan Pembawa (Waterway) dan Tangki pendatar (Surge tank)

7. April 2015 s.d. Juli 2017

Pekerjaan Pipa Pesat (Penstock)

8. Feb. 2015 s.d. Sept. 2016

Pekerjaan Gedung Pemangkit (Power House)

9. Jan. 2015 s.d Nop. 2017

Pekerjaan Elektro-Mekanikal dan Saluran Transmisi

10. April 2018 s.d Juni 2018

Uji Kelayakan Operasi (Commissioning & Testing)

11. Juni 2018 Operasi Komersial (Commercial Operation Date, COD)

Sumber: PT. North Sumatera Hydro Energy, 2013.

Page 35: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 9

 

 

 

   Gambar 1.3.

Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru

Page 36: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 10

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 Gambar 1.4.a.

Rencana Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV

Page 37: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 11

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Gambar 1.4.b. Proyeksi Rencana Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV PLTA

Batangtoru

Page 38: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 12

Kegiatan pembangunan PLTA Batangtoru dan jaringan

transmisi dilakukan dalam tiga tahap, yaitu: Pra Konstruksi,

Konstruksi, dan Operasional. Berikut ini adalah uraian

kegiatannya :

1.2.3.1. PLTA Batangtoru A. Pra Konstruksi (i) Studi Kelayakan

Untuk mengetahui apakah Sungai Batangtoru di Kabupaten

Tapanuli Selatan dapat dimanfaatkan airnya sebagai sumber

Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA), maka terlebih dahulu

dilakukan studi kelayakan (Feasibility Studi) pada tahun 2011

– 2012. Feasibility studi tersebut mencakup 2 aspek yaitu (i)

kelayakan secara ekonomi financial, dan (ii) kelayakan secara

teknik. Untuk memperoleh data dan informasi teknis yang

dibutuhkan dalam feasilibity studi tersebut terlebih dahulu

dilakukan survei, pemetaan dan penyelidikan tanah.

Dalam pelaksanaan feasilibity studi tersebut, PT. North

Sumatera Hydro Energy terlebih dahulu melakukan studi

kelayakan ekonomi finansial dan studi kelayakan teknik.

Apabila dari studi tersebut dianggap layak maka diteruskan

dengan melaksanakan studi kelayakan lingkungan, dalam hal

ini Studi AMDAL (Analisis Mengenai Dampak Lingkungan

Hidup).

Untuk mendukung studi kelayakan tersebut maka

sebelumnya telah dilakukan beberapa studi, yaitu:

1. Studi Batangtoru Cascade Base HEPP (Hydro Electric Power

Project) oleh NSHE (North Sumatera Hydro Energy).

2. Studi Batangtoru Cascade Peak HEPP oleh NSHE

3. Feasibility Studi Batangtoru Cascade Base HEPP oleh

NSHE

4. Feasibility Studi Batangtoru Cascade Peak HEPP oleh

NSHE

Page 39: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 13

5. Feasibility Studi Batangtoru Cascade Base HEPP oleh

Sinotech-Indra Karya

6. Feasibility Studi Batangtoru Cascade Peak HEPP oleh

Sinotech-Indra Karya

Selanjutnya diperoleh konfigurasi Batangtoru Cascade HEPP

yakni :

1. Batangtoru 1 HEPP (BT 1 HEPP)

2. Batangtoru 3 HEPP (BT 3 HEPP)

3. Batangtoru 5 HEPP (BT 5 HEPP)

4. Gabungan BT 3 HEPP dan BT 5 HEPP (BT 3 + 5 HEPP)

Berdasarkan ke empat konfigurasi tersebut maka diperoleh

tiga alternatif kombinasi yakni :

Alternatif 1 : BT-1 HEPP + BT-3 HEPP

Alternatif 2 : BT-1 HEPP + BT-3 HEPP + BT-5 HEPP

Alternatif 3 : BT-1 HEPP + BT-3 + 5 HEPP

Ke-3 alternatif ini dibandingkan yang mana paling layak, baik

secara ekonomi maupun secara teknik, maka akhirnya

disimpulkan alternatif 1 paling layak yakni BT-1 HEPP + BT-3

HEPP.

Survey, pemetaan dan penyelidikan tanah mencakup

pekerjaan pengambilan sampel tanah (boring) dan uji

kelayakan lokasi secara geologi dan kestabilan struktur

batuan yang ada di lokasi bendung dan juga di lokasi Power

House.

Dalam survey, pemetaan dan penyelidikan tanah ini dilakukan

juga pengukuran topografi untuk mendapatkan situasi

lapangan lokasi kegiatan. Dari pengukuran topografi diperoleh

peta topografi yang menggambarkan kondisi lapangan baik di

intake (bendung) maupun di lokasi power house.

Secara singkat survey, pemetaan dan penyelidikan tanah yang

dilakukan mencakup :

Page 40: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 14

1. Pemetaan topografi skala 1 : 5000 dan 1 : 2000

2. Mengumpulkan data klimatologi dan hidrologi

3. Studi Geologi

4. Mengumpulkan data sosial, ekonomi, dan kelistrikan

5. Analisis data geologi, hidrologi dan topografi

6. Studi optimasi route waterway, menentukan kapasitas

instalasi dan produksi energi rata-rata

7. Penyiapan desain Hidro Electric Power Plan (HEPP)

8. Skoping pekerjaan

9. Analisa ekonomi untuk memprioritaskan alternatif

Pelaksanaan survey, pemetaan dan penyelidikan tanah dengan

peralatan-peralatan boring dan menggunakan tenaga kerja

lokal, menimbulkan keresahan masyarakat, khususnya

informasi tentang kegiatan yang akan dilakukan. Sebagian

masyarakat berpendapat bahwa di daerah mereka akan

dilaksanakan penambangan.

(ii) Penerimaan Tenaga Kerja

Untuk melaksanakan pekerjaan survey, pemetaan dan

penyelidikan tanah maka PT. North Sumatera Hydro Energy

akan memborongkan kepada kontraktor pelaksana.

Kontraktor pelaksana akan merekrut tenaga kerja baik skill

maupun tenaga kerja non skill. Tenaga kerja yang memiliki

keahlian khusus direkrut dari daerah lain jika tidak tersedia

dari tenaga kerja lokal, sedangkan perekrutan tenaga kerja

non skill diutamakan dari masyarakat setempat yaitu desa-

desa yang berada dekat dengan lokasi kegiatan. Jumlah

tenaga kerja yang dibutuhkan pada tahap Pra Konstruksi

dapat dilihat pada Tabel 1.2. berikut ini:

Page 41: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 15

Tabel 1.2 Jumlah Tenaga Kerja pada Tahap Pra Konstruksi

No.

Jenis Pekerjaan

Jumlah Tenaga Kerja

(orang)

Rekrutmen Non Lokal

(orang) Lokal (orang)

1. Koordinator Survey 3 3 - 2. Surveyor 7 7 - 3. Asisten Surveyor 25 5 20 4. Draftman 5 5 - 5. Buruh Lapangan 35 5 35

J u m l a h 75 25 50 Sumber : PT. North Sumatera Hydro Energy, 2013.

Dengan demikian sebanyak 50 orang (66,7%) tenaga kerja

berasal dari tenaga kerja lokal, dan sebanyak 25 orang (33,3%)

tenaga kerja pendatang.

Penerimaan tenaga kerja, khususnya tenaga kerja lokal

memberikan kesempatan kerja kepada tenaga kerja lokal, dan

akan memberikan pendapatan. Hal ini selanjutnya akan

mempengaruhi persepsi masyarakat.

(iii) Pembebasan Lahan

Sebelum dilakukan kegiatan pembebasan lahan maka oleh

pemrakarsa kegiatan terlebih dahulu dilakukan inventarisasi

kepemilikan lahan masyarakat yang terkena kegiatan

pembangunan PLTA. Inventarisasi lahan dilakukan untuk

mengetahui luas lahan, jenis penggunaan lahan, serta alas

hak atas lahan tersebut. Setelah dilakukan inventarisasi maka

dilakukan musyawarah sidang harga berupa negoisasi untuk

mendapatkan harga kesepakatan. Dalam negoisasi harga ini

diikutsertakan juga aparat desa dan camat setempat.

Apabila sudah terdapat harga kesepakatan, maka dilakukan

pembayaran terhadap lahan masyarakat tersebut secara

langsung ke rekening masyarakat. Adapun rencana lokasi

pembebasan lahan yang akan dilakukan meliputi :

Page 42: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 16

Tabel 1.3 Kebutuhan Lahan Untuk PLTA Batangtoru dan Transmisi

Uraian Kegiatan Kebutuhan Lahan (m2) Deskripsi

Bendung/DAM dan Intake 70.000

Base Camp 160.000 Termasuk Ruang Kerja, Batching Plant dan Crushing Plant

Daerah Genangan 670.000 Daerah antara level air tertinggi dan terendah

Access Road 2.660.000

Pintu Portal 10.000

Pembuangan & Spoil 1.710.000 14 lokasi dari Spoil Bank

Surge Tank 20.000

Power House & Tailrace 49.500

Switchyard 60.000

Saluran Transmisi 90.000 Daerah pondasi

Daerah Quarry 1.020.000 2 lokasi dari Quarry

Total 6.520.000 Sumber: PT. North Sumatera Hydro Energy, 2013.

Kegiatan pembebasan lahan berpotensi menimbulkan

keresahan masyarakat, karena status lahan yang mereka

miliki adalah tanah ulayat, sedangkan untuk proses ganti rugi

lahan, status tanah harus berdasarkan status yang sah sesuai

dengan peraturan perundang-undangan. Ketidakjelasan lokasi

yang akan dibebaskan berpotensi menimbulkan konflik dan

keresahan masyarakat.

B. Konstruksi

(i) Penerimaan Tenaga Kerja

Untuk melaksanakan pekerjaan konstruksi PLTA Batangtoru

maka PT. North Sumatera Hydro Energy akan memborongkan

kepada kontraktor (rekanan). Kontraktor pelaksana

bertanggungjawab mengerjakan proyek mulai dari tahap awal

sampai akhir.

Kontraktor pelaksana akan merekrut tenaga kerja baik skill

maupun non skill. Tenaga kerja yang memiliki keahlian

Page 43: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 17

khusus direkrut dari daerah lain jika tidak tersedia dari

tenaga kerja lokal, sedangkan perekrutan tenaga kerja non

skill diutamakan dari masyarakat setempat yaitu desa-desa

yang berada dekat dengan lokasi setempat yang terdapat di

kecamatan : (i) Sipirok (ii) Marancar (iii) Batangtoru (iv)

Angkola Barat (v) Muara Batangtoru (vi) Angkola Sangkunur.

Jumlah tenaga kerja yang dibutuhkan pada Tahap Konstruksi

dapat dilihat pada Tabel 1.4. berikut ini:

Tabel 1.4 Jumlah Tenaga Kerja pada Tahap Konstruksi

No.

Jenis Tenaga

Kerja

Pendidikan

Tenaga Kerja Total Regional Lokal Asing

1. Ahli Sarjana 60 10 5 75

2. Menengah SLTA 75 150 - 225

3. Buruh SLTP/SD 500 1.000 - 1.500

Jumlah 635 1.160 5 1.800 Sumber: PT. North Sumatera Hydro Energy Keterangan : Sarjana Teknik Sipil, Teknik Elektro, Teknik Mesin, Teknik Hidrologi

dan Sarjana Geologi

Dengan demikian sebanyak 1.160 orang (64,4%) tenaga kerja

berasal dari tenaga kerja lokal, sebanyak 635 orang (35,3%)

tenaga kerja pendatang, dan sebanyak 5 orang (0,3%) tenaga

kerja asing.

Penerimaan tenaga kerja, khususnya tenaga kerja lokal

memberikan kesempatan kerja kepada tenaga kerja lokal, dan

akan memberikan pendapatan. Hal ini selanjutnya akan

mempengaruhi persepsi masyarakat.

(ii) Mobilisasi Peralatan dan Material

a. Mobilisasi peralatan dan material konstruksi

Dalam pelaksanaan konstruksi dibutuhkan berbagai

peralatan, khususnya alat-alat berat seperti Dumptruck,

Excavator, Bulldozer, Pemecah batu (Stone Crusher), Mollen,

Crane dan Roller.

Page 44: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 18

Peralatan yang dibutuhkan didalam PLTA Batangtoru yaitu

turbin, generator dan transformer dengan bobot yang sangat

berat.

Selanjutnya untuk setiap bangunan membutuhkan material-

material bangunan seperti: pasir, batu, kerikil, besi, semen,

serta bahan-bahan lain yang dibutuhkan selama tahap

konstruksi. Khusus untuk pembangunan headrace tunnel

dibutuhkan bahan peledak yang diperoleh berdasarkan ijin

dari Departemen Pertahanan serta Mabes Polri.

Mobilisasi peralatan dan material yang berasal dari luar

daerah dilakukan melalui jalan darat yakni :

1. Medan – Tarutung – Lokasi Kegiatan (Kec.Sipirok)

2. Medan – Tarutung – Sibolga – Batangtoru – Lokasi Kegiatan

Mobilisasi peralatan PLTA Batangtoru seperti turbin, generator

dan transformer mempunyai bobot yang sangat berat diangkut

oleh trailer, sedangkan mobilisasi material berupa pasir, batu,

kerikil, besi dan semen digunakan dumptruck dan pick up.

Mobilisasi peralatan dan material konstruksi dengan

menggunakan alat-alat berat berpotensi menimbulkan

dampak berupa kemacetan jalan, kerusakan jalan, kebisingan,

dan penurunan kualitas udara.

b. Mobilisasi material galian (quarry)

Material galian dari pembangunan terowongan hantar

(headrace tunnel) sebagian digunakan untuk pembangunan

intake dan bendung, access road, power house dan

fasilitasnya, kantor dan fasilitasnya, serta kebutuhan

konstruksi lainnya. Tetapi sebagian lagi akan diangkut ke

lokasi spoil bank yang telah ditentukan dan telah memperoleh

izin dari Pemerintah Kabupaten Tapanuli Selatan.

Page 45: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 19

Berikut ini adalah Daerah Pembuangan yang terdapat di

DAM/Intake dan Check DAM serta di Power House dapat

dilihat pada Tabel 1.5. berikut :

Tabel 1.5 Daerah Pembuangan

No. Daerah Pembuangan Kapasitas

Penyimpanan (m3)

Volume dari Disposisi

Material (m3) Pembangunan Daerah Hulu (DAM/Intake dan Check DAM) 1. Daerah Pembuangan 1 369.000

3.865.832

2. Daerah Pembuangan 2 2.953.800 3. Daerah Pembuangan 3 45.900 4. Daerah Pembuangan 4 10.786 5. Pembuangan 5 (25%) 1.065.581

Sub Total : 4.444.067 Pembangunan Daerah Hilir (Power House) 1. Daerah Pembuangan 5 (75%) 3.193.743

3.963.432

2. Daerah Pembuangan 6 32.240 3. Daerah Pembuangan 7 27.188 4. Daerah Pembuangan 8 18.096 5. Daerah Pembuangan 9 44.502 6. Daerah Pembuangan 10 179.256 7. Daerah Pembuangan 11 376.455 8. Daerah Pembuangan 12 57.216 9. Daerah Pembuangan 13 79.665

10. Daerah Pembuangan 14 370.208 Sub Total : 4.378.569 TOTAL 8.822.636 7.829.432

Lokasi quarry untuk PLTA Batangtoru dapat dilihat pada Tabel

1.6. berikut.

Tabel 1.6 Lokasi Quarry PLTA Untuk Batangtoru

No. Uraian Lokasi 1 Lokasi 2 1. Desa Sitandiang Sipenggeng 2. Kecamatan Sipirok Batangtoru 3. Jarak dari intake 2 km 14 km 4. Jarak dari PH 14 km 2,5 km 5. Jenis Quarry Alluvial Lava, Alluvial 6. Jenis batuan Andesit dan

Basalt Andesit dan Basalt

7. Volume 704.854 m3 (50%) = 352.427 m3

220.100 m3 (40%) = 88.040 m3

8. Access road Tidak ada Ada 9. Access road yang akan

dibangun Ada Tidak ada

10. Penggunaan lahan Perkebunan dan Perkebunan kelapa

Page 46: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 20

Hutan 11. Bagian dari eksploitasi

quarry Giant Breacker dan Excavator

Giant Breacker dan Excavator

Sumber: PT. North Sumatera Hydro Energy, 20113.

Pengangkutan quarry dilakukan dengan menggunakan alat-

alat berat, seperti exacavator untuk memindahkan material,

dumptruck untuk mengangkut material. Pengakutan quarry

berpotensi menimbulkan dampak berupa peningkatan kadar

debu dan kebisingan di lokasi kegiatan dan lokasi spoil bank.

Lokasi spoil bank yang merupakan kawasan hutan dan lahan

masyarakat juga akan mengalami dampak berupa hilangnya

tanaman budidaya dan vegetasi hutan karena tertimbun

material, sehingga juga akan mengganggu habitat satwa liar.

(iii) Pembuatan Access Road

Pembuatan jalan masuk (access road) berupa jalan baru ke

lokasi pembangunan intake (bendung), water way, dan power

house, serta beberapa ruas jalan kecamatan dilakukan untuk

jalur pengangkutan bahan material (Gambar 1.5).

Access road akan melewati lahan masyarakat dan kawasan

hutan. Untuk lahan masyarakat akan dilakukan ganti rugi

lahan, khususnya sepanjang jalur acces road. Selanjutnya

akan dilakukan penebangan tanaman yang diusahakan

masyarakat, seperti karet, durian. Pada kawasan hutan akan

dilakukan penebangan vegetasi di sepanjang access road.

Page 47: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 21

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Gambar 1.5.a.

Access Road ke Lokasi PLTA Batangtoru  

Page 48: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 22

Gambar 1.5.b. Access Road, Typical, Cross Section

Page 49: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 23

Gambar 1.5.c.

Access Road, Spoil Bank and Quary (1/2)

Page 50: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 24

Gambar 1.5.d. Access Road, Spoil Bank and Quary (2/2)

Page 51: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 25

Secara rinci pembuatan access road yang dilakukan adalah

sebagai berikut :

1. Access Road Tetap PLTA Batangtoru bagian 1

(DAM/lokasi intake)

Access road bagian 1 dengan total panjang 7,58 km yang

menghubungkan :

R1-Jalan Prov. di Desa Bulupayung ke Base Camp: 1,44

km

R2-Base Camp ke Persimpangan 0 : 2,10 km

R4–Persimpangan 0 ke Jembatan Aek Batang Paya :2,20

km

R5-Jembatan Aek Batang Paya ke Persimpangan 1: 0,76

km

R7–Persimpangan 1 ke Persimpangan 2 : 0,76 km

R9–Persimpangan 2 ke Lokasi DAM Intake : 0,32 km

2. Access Road Tetap PLTA Batangtoru bagian 2 (Lokasi Power House)

Access road bagian 2 dengan total panjang 18,14 km yang

menghubungkan :

R26-Jalan Prov. di Sipenggeng ke Jalan kecamatan: 3,30

km

R25-Jembatan Sipenggeng di Jalan Kecamatan ke

Jembatan Batangtoru : 2,58 km

R24-Jembatan Batangtoru ke persimpangan 5 : 3,26 km

R23 - Persimpangan 5 ke Switchyard : 2,47 km

R22-Persimpangan 5 ke Power House : 1,36 km

Page 52: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 26

R21-Power House ke Persimpangan 4 : 2,62 km

R20–Pintu 6 ke Surge Tank : 2,55 km

3. Access Road Proyek PLTA Batangtoru (Headreace Tunnel dan Lokasi Lainnya)

Untuk mencapai headrace tunnel, surge tank, tempat

pembuangan dan lokasi quarry, ada 14 ruas jalan

diperlukan sepanjang 26,91 km dengan uraian sebagai

berikut :

R3 - Persimpangan 0 ke Lokasi Check DAM : 2,17 km

R6 - Persimpangan 1 ke Daerah Pembuangan : 0,22 km

R8 – Persimpangan 2 ke Daerah Sungai Diversion : 0,85

km

R10 - Daerah Sungai Diversion ke Intake Location : 0,55

km

R11 - Lokasi Intake ke Pintu 1 : 3,07 km

R12 - Persimpangan 1 ke Quarry 1 : 2,37 km

R13 - Pintu 1 ke Pintu 2 : 2,26 km

R14A - Pintu 2 ke Persimpangan 3 : 2,23 km

R14 - Persimpangan 3 ke Pintu 3 : 0,84 km

R15 - Persimpangan 3 ke Spoil bank 2 : 2,21 km

R16 - Pintu 4 ke Pintu 3 : 3,48 km

R17 - Pintu 5 ke Pintu 4 : 3,50 km

R18 - Persimpangan 4 ke Pintu 4 : 2,64 km

R19 - Persimpangan 4 ke Pintu 6 : 0,52 km

Page 53: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 27

4. Jalan Kecamatan Sipenggeng – Relokasi Persimpangan Jalan

Panjang jalan dari Desa Sipenggeng ke relokasi

persimpangan jalan berkisar 0,25 km. Jalan ini

selanjutnya akan diserahkan ke pemerintah daerah.

5. Jalan Kecamatan Sipenggeng – Perbaikan Jalan Kecamatan (Existing)

Panjang jalan dari Desa Sipenggeng ke perbaikan jalan

kecamatan (existing) berkisar 450 m. Jalan ini merupakan

kewenangan pemerintah daerah.

Pembuatan access road dengan menggunakan peralatan-

peralatan mekanis berpotensi menimbulkan dampak terhadap

peningkatan kadar debu di sekitar lokasi kegiatan. Pembuatan

access road yang melewati lahan masyarakat juga dapat

menimbulkan terganggunya kegiatan masyarakat serta

kemungkinan terjadinya kerusakan tanaman masyarakat

sehingga dapat menimbulkan keresahan masyarakat. Namun

pembangunan access road ini juga akan membuka akses

masyarakat menuju lahan usahataninya maupun hutan.

Pembukaan hutan untuk access road akan menghilangkan

beberapa vegetasi hutan yang juga menjadi habitat satwa liar.

(iv) Pembuatan Basecamp

Pembuatan basecamp dilakukan pada dua lokasi, yaitu lokasi

bendung dan lokasi power house. Untuk basecamp di lokasi

bendung dibutuhkan lahan seluas ± 6 ha, sedangkan luas

lahan basecamp di power house ± 10 ha. Basecamp juga

berfungsi sebagai kantor operasional dan tempat

penyimpangan berbagai peralatan dan material yang akan

digunakan selama konstruksi.

Basecamp dilengkapi dengan berbagai peralatan, khususnya

generator listrik sebagai pembangkit energi yang digunakan

Page 54: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 28

untuk penerangan di malam hari dan kebutuhan basecamp

lainnya. Luas dan jenis bangunan basecamp disajikan pada

tabel berikut.

Tabel 1.7 Luas Bangunan pada Basecamp

No. Penggunana Lahan untuk

Bangunan

Luas (m2) BC-1

(Bendung) BC-2 (Power

House) 1. Ruang kerja 1.000 1.500 2. Ruang istirahat/kamar tidur 1.500 1.500 3. Mesh 250 350 4. Ruang makan/dapur 230 250 5. Kamar mandi 50 50 6. Ruang sholat 100 100 7. Gudang peralatan 5.000 7.500 8. Gudang material 3.500 5.000 9. Workshop 2.300 3.000

10. Klinik kesehatan 300 500 11. Instalasi pengolahan air

bersih 100 150 12. IPAL Domestik 50 50 13. Pengolahan limbah padat 100 100 14. Ruang pelatihan 400 500 15. Ruang genset 50 100 16. Ruang security 70 150 17. Area parkir 15.000 24.200 18. Taman, halaman, jalan 30.000 55.000

Jumlah 60.000 100.000 Sumber: Hasil Analisis Konsultan, 2013.

Kebutuhan air di basecamp untuk karyawan PLTA Batangtoru

diperkirakan ± 38 l/orang per hari, sehingga dengan jumlah

karyawan konstruksi sebanyak 1.800 orang, maka kebutuhan

air bersih adalah sebanyak 68.400 l/hari atau 68,4 m3 per

hari. Sumber air untuk kebutuhan di basecamp adalah sungai

Batangtoru, dimana sebelum digunakan terlebih dahulu

dilakukan pengolahan sederhana dengan pengendapan dan

penyaringan.

Pembuatan basecamp adalah untuk menunjang kegiatan

pembangunan PLTA Batangtoru. Untuk mencegah terjadinya

pencemaran oleh adanya kegiatan di basecamp, akan

disiapkan prosedur pengoperasian baku menyangkut

Page 55: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 29

penanganan limbah padat, cair dan oli bekas yang bersumber

dari pemeliharaan mesin-mesin. Limbah padat diangkut

secara berkala setiap hari dan dibuang ke tempat

pembuangan akhir. Pengangkutan dilakukan bekerjasama

dengan Dinas Kebersihan Kab. Tapanuli Selatan. Limbah cair

diolah dalam IPAL, sedangkan oli bekas ditampung pada

wadah khusus kemudian setiap bulan diserahkan kepada

pihak ketiga pengelola oli bekas.

Pembangunan basecamp dilakukan pada lahan yang menjadi

lokasi kegiatan, dilakukan dengan pembersihan lahan berupa

penebangan pohon-pohonan. Kegiatan ini dilakukan dengan

menggunakan peralatan-peralatan mekanis dan mesin-mesin

yang menggunakan bahan bakar minyak. Oleh karena itu

kegiatan pembuatan basecamp berpotensi menimbulkan

dampak peningkatan kadar debu di sekitar lokasi basecamp,

serta hilangnya vegetasi yang juga merupakan habitat satwa

liar.

(v) Pembukaan Lahan

Sebelum pembangunan fisik dilakukan, terlebih dahulu

dilakukan pembukaan lahan di lokasi bendung, pada bagian

awal dan akhir headrace tunnel (terowongan), di lokasi power

house dan switchyard. Pembukaan lahan dilakukan dengan

menggunakan peralatan-peralatan mekanis, seperti chainsaw,

excavator, bulldozer dan berbagai peralatan lainnya.

Pembukaan lahan dilakukan pada lahan yang menjadi lokasi

konstruksi, dilakukan dengan penebangan pohon-pohonan,

baik berupa tanaman masyarakat maupun vegetasi hutan.

Sebagian kayu akan digunakan untuk kebutuhan konstruksi

dengan terlebih dahulu mengurus ijin pemanfaatan kayu (IPK)

kepada instansi yang berwenang. Sedangkan sisanya akan

diangkut ke lokasi spoil bank. Tanah-tanah atas yang dikikis

Page 56: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 30

pada saat pembukaan lahan akan diangkut ke lokasi

penampungan (spoil bank).

Oleh karena itu kegiatan pembukaan lahan berpotensi

menimbulkan dampak peningkatan sedimen pada sungai

Batangtoru, kadar debu, kebisingan dan getaran di sekitar

lokasi pembukaan lahan, serta hilangnya vegetasi yang juga

merupakan habitat satwa liar. Pembukaan lahan akan

merubah tataguna lahan di sekitar lokasi kegiatan.

(vi) Pembangunan Intake / DAM / Bendung

Pembangunan DAM dimaksudkan untuk membendung dan

menampung air sungai Batangtoru untuk kebutuhan PLTA.

Sebelum pembangunan bendung, terlebih dahulu dilakukan

pembukaan lahan, dengan menggunakan peralatan-peralatan

mekanis, seperti chainsaw, excavator, bulldozer dan berbagai

peralatan lainnya.

Pembukaan lahan dilakukan dengan penebangan pohon-

pohonan, baik berupa tanaman masyarakat maupun vegetasi

hutan.

Bendung pengatur air (Regulating Water) akan dibangun di

lokasi Batangtoru I. Pekerjaan ini terletak di bagian Sungai

Batangtoru yang lokasinya menyempit. Lokasi pembangunan

bendung merupakan lahan masyarakat dan hutan, dan untuk

dapat melakukan pembangunan bendung terlebih dahulu

dibangun terowongan pengelak (diversion tunnel) untuk

mengalihkan air sungai, sebanyak dua unit.

Deskripsi terowongan pengelak (diversion tunnel) adalah

sebagai berikut:

Jenis : bentuk tunnel D

Jumlah Tunnel : 2 (dua) unit

Lebar Inti : 7,0 m

Tinggi Inti : 8,5 m

Page 57: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 31

Panjang : Tunnel 1 : 473 m

Tunnel 2 : 328 m

Jenis DAM Pengelak : Concrete gravity DAM

Tinggi Peti Hulu DAM : 23 m

Tinggi Peti Hilir DAM : 12,5 m.

Setelah air sungai dialihkan, maka pembangunan

intake/DAM/bendung dapat dilakukan. Deskripsi intake

adalah sebagai berikut:

Jenis : Bubusan

Pola Aliran : 207,55 cm

Elevasi Intake Sill : 397,5 m

Dimensi : 6,0 m (W) x 19,0 m (H) x 3

Tempat Pemberhentian : 6,0 m (W) x 27,0 m (H) x 3

Jumlah StopLog : 14 @ 2,0 m

Trashrack : 6,0 m (W) x 31,5 m (H) x 3

Pembersihan Rak Mesin : 2

Selanjutnya deskripsi DAM/bendung adalah sebagai berikut:

Jenis : Gravitasi Beton DAM dengan

pintu Gerbang-Spillway

Tingkat Maksimum Banjir : 431,5 m

Tingkat Air Tinggi : 430,0 m

Tingkat Air Normal : 427,5 m

Tingkat Operasi Minimum : 425 m

Puncak Ketinggian : 409,50 m

Tingkat Batas Hulu : 427,50 m

Tingkat Hulu DAS : 372,50 m

Tinggi DAM : 72,50 m

Debit Disain Banjir : 2.159,89 cm (Q200-tahun)

5.159,74 cm (QPMF)

Radial Spillway Gate : 10,0 m (W) x 14,0 m (H) x 4

Spillway Stoplog : 10,0 m (W) x 15,0 m (H) x 1

Jalan Keluar Bawah Tetap

Roda Gerbang : 3,5 m (W) x 5,0 m (H) x 2

Page 58: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 32

Jalan Tetap Pemeliharaan

Roda Gerbang : 3,5 m (W) x 6,0 m (H) x 2

Tingkat Bawah Ambang Jalan

Keluar : 372,50 m

Jenis dari Stilling Basin : Jenis Vlugter

Panjang dari Stilling Basin : 42,0 m

Tinggi Akhir Ambang (a) : 1,0 m

Lebar Akhir Ambang (2a) : 2,0 m

Tingkat Hilir Abutment : 398,0 m

Tingkat Hilir DAS : 367,5 m.

Gambar intake, DAM/bendung adalah sebagaimana disajikan

pada Gambar 1.6.

Pembuatan diversion tunnel (terowongan pengelak) dilakukan

dengan menggunakan bahan peledak (blasting), sehingga

berpotensi menimbulkan getaran di sekitar lokasi bendung.

Material kemudian dikeruk dan dipindahkan ke spoil bank

yang telah ditentukan. Dalam proses pengerukan dan

pemindahan material kerukan ke dalam truk berpotensi

terjadi ceceran tanah kerukan ke dalam air sungai, sehingga

akan mempengaruhi kualitas air sungai.

Diversion tunnel berbatasan dengan lahan masyarakat,

sehingga terjadinya getaran pada saat pembuatan tunnel dapat

meresahkan masyarakat yang bekerja di ladang.

Pembangunan bendung dilakukan dengan menggunakan

peralatan berat seperti dump truck, excavator, bulldozer,

pemecah batu (stone crusher), mollen, crane dan roller. Juga

menggunakan material, seperti semen, besi beton, pasir, batu,

kerikil dan berbagai material lainnya. Peralatan-peralatan

tersebut berpotensi menimbulkan getaran selama konstruksi

bendung. Pada saat konstruksi juga berpotensi terjadi ceceran

material bangunan dan tanah ke dalam sungai, sehingga

dapat menurunkan kualitas air sungai di bagian hilir.

Page 59: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 33

Gambar 1.6. DAM Intake Layout

Page 60: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 34

(vii) Pembangunan Terowongan Hantar (Headrace Tunnel)

Terowongan hantar merupakan saluran air yang dibangun

untuk mengalirkan air dari intake (bendung) Batangtoru ke

Power House (Gambar 1.7). Terowongan berbentuk bulat

dengan rata-rata kedalaman 50 – 200 m dibawah permukaan

tanah. Pembangunan saluran air ini dilakukan dengan cara

penggalian terowongan menggunakan metoda drilling and

blasting. Dengan pertimbangan morfologi sungai Batangtoru

yang berbentuk lembah, maka terowongan akan dibangun

pada sisi kanan sungai dari bendung.

Pada tahap awal dilakukan pemboran lubang untuk

memasukkan bahan peledak. Pemboran dilakukan dengan

peralatan jumbo drill yang terdiri dari: mesin bor, stang baja,

mata bor, dan compressor udara. Pemboran dilakukan dengan

cara percussion drilling, memakai tekanan udara (tanpa bahan

kimia). Bila batuan sangat keras, maka dipakai mata bor intan

(diamond bit). Setelah lubang sesuai dengan kedalaman yang

direncanakan, maka selanjutnya dilakukan pengisian bahan

peledak dan sumbu bakar ke dalam lubang bor; pengisian

pasir ke dalam lubang bor untuk menahan energy ledakan

agar tersalur ke formasi batuan; merangkai kabel, detonator

dan mesin peledak; blasting. Kebutuhan bahan peledak untuk

headrace tunnel diperkirakan 0,5 kg/m3 batuan (Dokumen

ANDAL Batangtoru III).

Bahan peledak yang akan digunakan adalah dinamit yang

dikemas tahan air dalam bentuk dodol dengan panjang 20 cm,

diameter 3-4 cm. Dalam proses peledakan, maka bahan

peledak akan terbakar seluruhnya dan menghasilkan energy

ledakan, sehingga tidak ada sisa bahan kimia, kecuali berupa

arang dan bercampur dengan batuan hasil ledakan.

Page 61: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 35

Material ledakan selanjutnya akan diangkut dengan lokomotif

di dalam terowongan, lalu pembuangan dilanjutkan ke tempat

pembuangan tanah (spoil bank) dengan dump truck.

Setelah dilakukan penggalian terowongan, maka pada dinding

terowongan dibuat penyangga terowongan. Ada tiga jenis

penyangga (penahan/batuan/tanah di dalam terowongan yaitu

1. Tidak dilakukan penyangga untuk batuan yang keras dan

padat.

2. Penguatan dengan rock bolt dan shotcrete untuk batuan

yang agak lunak.

3. Penguatan dengan penyangga besi baja untuk daerah yang

ada patahan atau sangat jelek kondisi geologinya.

Deskripsi headrace tunnel adalah sebagai berikut:

Jenis : Jenis Sepatu Kuda, Tekanan Arus

Jumlah Tunnel : 1 unit

Tingkat Sill Saluran Air : 383,30 m

Pola Aliran : 207,55 cm

Kecepatan Aliran

Tunnel 1 (Kelas I & II) : 2,78 m/det

Tunnel 2 (Kelas III, IV & V) : 3,41 m/det

Diameter

Tunnel 1 (Kelas I & II) : 9,7 m

Tunnel 2 (Kelas III, IV & V) : 8,8 m

Linning Material

Tunnel 1 (Kelas I & II) : Shotcrete, t = 2 x 75 mm

Tunnel 2 (Kelas III, IV & V) : Tulang Beton, t = 600 mm

Panjang Total : 12.380 m

Kelas I : -

Kelas II : 8.047 m

Kelas III : 2.493 m

Kelas IV : 1.600 m

Kelas V : 240 m

Page 62: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 36

Gambar 1.7 Headrace Tunnel PLTA Batangtoru

Page 63: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 37

Gambar 1.8

Profile Memanjang Waterway (Panjang Total 12.264 m)

Page 64: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 38

Gambar 1.9 Waterway Section

Page 65: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 39

Sebelum penstock, dibangun surge tank yang berfungsi

mengatur air yang masuk ke penstock. Deskripsi surge tank

adalah sebagai berikut:

Jenis : Bawah Tanah

Jumlah Surge Tank : 1 unit

Diameter : 30,0 m

Tinggi : 54,0 cm

Tingkat Lonjakan Air di Atas Maksimum : 445,44 m

Tingkat Lonjakan Air di Bawah Minimum : 406,21 m

Diameter Muara : 3,5 m

Tinggi Muara : 95,7 m

Tingkat Atas Surge Tank : 447,0 m

Dari surge tank, air akan dialirkan menuju turbin di power

house melalui penstock. Kecepatan aliran air yang akan

memutar turbin ditentukan oleh penstock. Deskripsi penstock

adalah sebagai berikut:

Jenis : Bawah Tanah

Diameter : 8,8 – 8,2 – 8,0 – 7,8 – 7,0 Manifold (4 unit) 5,3 – 3,0 m

Bagian dari Penstock

Horizontal atas dari 8,8 m di Diameter : 45,0

Penstock Vertikal dari 8,2 m di Diameter : 739,1 m

Penstock Horizontal Bawah

Diameter 8,0 m : 319,7 m

Diameter 7,8 m : 17,9 m

Diameter 7,0 m : 17,8 m

Penstock Horizontal Bawah Manifold

Diameter 5,0 m : 149,2 m

Diameter 3,0 m : 36,0 m

Panjang Total : 1.324,7m

Pembangunan saluran air dengan menggunakan peralatan

mekanis dan blasting, berpotensi menimbulkan getaran,

meningkatkan kebisingan dan kadar debu. Material galian

dapat juga terhanyut ke dalam sungai, sehingga

meningkatkan kekeruhan dan sedimentasi. Pembukaan lahan

pada bagian awal dan akhir saluran akan menghilangkan

vegetasi alam.

Page 66: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 40

Gambar 1.10 Profile Penstock 

Page 67: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 41

(viii) Pembangunan Power House dan Fasilitasnya

Bangunan power house terdiri dari ruang mesin-mesin

(machine bay), tempat kerja (erection bay), tempat peralatan

perlengkapan (auxiliary equipment rooms) dan ruang

pengendali (control /service rooms), serta switchyard. (Gambar

1.11.)

Deskripsi power house adalah sebagai berikut:

Jenis : Semi Bawah Tanah

Dimensi : 106,0 m (L) x 21,5 m (W) x 51,10 m (H)

Tingkat Bawah dari Aliran Udara Pipa : 125,0 m

Tingkat Lantai Turbin : 137,5 m

Tingkat Lantai Generator : 144,5 m

Tingkat Pemasangan Lantai : 152,5 m

Tingkat Over Head Jalan Mesin Dasar : 164,50 m

Tingkat Bangunan Utama : 174,6 m

Pintu Aliran Udara Pipa : 7,0 m (W) x 4,0 m (H) x 4

Di dalam power house terdapat beberapa bagian bangunan,

yaitu tailrace, turbin dan generator. Deskripsi tailrace adalah

sebagai berikut:

Jenis : Saluran Terbuka

Lebar Saluran : 24,0 m

Panjang Saluran : 178,0 m

Pola Aliran : 207,55 cm

Tingkat Air Tailrace :

4 (empat) mesin beroperasi : 140,05 m

3 (tiga) mesin beroperasi : 139,60 m

2 (dua) mesin beroperasi : 139,10 m

1 (satu) mesin beroperasi : 138,50 m

Page 68: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 42

Gambar 1.11 Power House, Plan

Page 69: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 43

Deskripsi turbin pada PLTA Batangtoru adalah sebagai

berikut:

Jenis : Vertikal Francis

Jumlah : 4 (empat) unit

Pola Aliran : 4@51,89 = 207,55 cm

Gross Head : 280,45 m

Design Head : 267,99 m

Nilai Output : 4@128,0 = 512,00 MW

Kecepatan Tertinggi : 300 rpm (20 kutub)

Kecepatan Tertentu : 99,70 m-kW

Tingkat Pusat Turbin : 136,0 m

Deskripsi generator pada PLTA Batangtoru adalah sebagai

berikut:

Jenis : Vertikal Shaft, Sinkronis, Jenis Suspensi

Jumlah : 4 (empat) unit

Kapasitas Tertinggi : 4@151,00 = 604,00 MVA

Unsur Tenaga : 0,85 (tertinggal)

Nilai Tegangan : 13,8 kV

Energi yang dihasilkan generator pada power house akan

dialirkan ke switchyard. Switchyard dibangun di atas tanah

yang terletak di sebelah power house. Luas lahan bangunan

switchyard adalah 200 m x 200 m. Bangunan dengan jenis

struktur baja, dengan nilai tegangan 275 kV. Pada switchyard

juga terdapat main transformer, transformer meter dan

pengangkat derek dengan jenis overhead travelling dengan

kapasitas 305/50/5 ton.

Deskripsi main transformer pada switchyard PLTA Batangtoru

adalah sebagai berikut:

Jenis : Terbuka, 3-tahap, 2-lingkaran

Pendingan : ONAN/ONAF

Jumlah : 4 (empat) unit

Kapasitas tertinggi : 4@151,00 = 604,00 MVA

Nilai Tegangan : 13,8/275 kV

Page 70: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 44

Deskripsi transformer meter pada switchyard PLTA Batangtoru

adalah sebagai berikut:

Jenis : Jenis Struktur Baja Konvesional

Nilai Tegangan : 275 kV

Luas : 100 m x 30 m

Dari switchyard ini disalurkan energi tegangan tinggi 275 kV

dari PLTA Batangtoru selanjutnya ke Desa Parsalakan

Kecamatan Angkola Barat.

Pembangunan power house dan fasilitasnya dengan

menggunakan peralatan-peralatan mekanis, berpotensi

menimbulkan getaran, meningkatkan kebisingan dan kadar

debu. Material galian dapat juga terhanyut ke dalam sungai

sehingga menurunkan kualitas air sungai. Power house dan

fasilitasnya merupakan bangunan permanen dan cukup luas,

sehingga terjadi perubahan tataguna lahan di lokasi power

house dan fasilitasnya yang sebelumnya merupakan areal

hutan.

(ix) Pelepasan Tenaga Kerja

Pelaksanaan konstruksi diperkirakan berlangsung selama ± 48

bulan. Setelah konstruksi selesai, maka seluruh tenaga kerja

konstruksi akan dilepaskan, karena pekerjaan telah selesai.

Mekanismenya hanya berdasarkan ketentuan pada saat

rekrutmen bahwa pekerjaan akan berakhir dengan selesai

konstruksi, sehingga otomatis tenaga kerja tidak bekerja lagi.

Pelepasan tenaga kerja konstruksi akan berpotensi

menimbulkan dampak hilangnya kesempatan kerja,

penurunan pendapatan, serta persepsi masyarakat,

khususnya tenaga kerja lokal.

Page 71: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 45

C. Operasional

(i) Pengaturan dan Pelepasan Air

Air yang dibendung di dam site akan diatur pengeluarannya

selama operasional PLTA Batangtoru. Pengaturan pengeluaran

air ini disesuaikan dengan waktu beban puncak. Diperkirakan

beban puncak yang terjadi selama 6 jam setiap harinya, dan

beban normal selama 18 jam (Gambar 1.12.)

Bendung berfungsi untuk menampung air harian (daily

pondage), tinggi muka air normal rata-rata 427,5; low water

level 425 dan high water level 430. Oleh karena itu tinggi

drawdown (fluktuasi muka air harian di bendung) adalah 5 m

(430 – 425) yang dilakukan pada saat beban puncak (peak

hour) selama 6 jam.

Pola pengaturan penggunaan air adalah sebagai berikut:

setiap turbin dengan kapasitas 125 MW membutuhkan debit

51,89 m3/detik, sehingga kebutuhan air untuk menggerakkan

empat turbin adalah 207,56 m3/detik. Keempat turbin

beroperasi secara bersama-sama hanya selama 6 jam, yaitu

pada saat beban puncak (peak hour). Selanjutnya pada saat

beban normal selama 18 jam, pengoperasian turbin

tergantung pada ketersediaan air, artinya dengan ketersediaan

air yang terbatas, yang diperkirakan terjadi pada bulan Juli

hanya satu turbin yang beroperasi pada beban normal, tetapi

pada saat ketersediaan air melimpah, keempat turbin dapat

dioperasikan.

Page 72: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 46

Gambar 1.12

Beban Puncak PLTA Batangtoru

Luas genangan diperkirakan mencapai 67,7 ha dengan

tampungan efektif sebanyak 3,89 juta m3 (PT. North Sumatera

Hydro Energy, 2013). Luas genangan harian (daily pondage)

dapat dilihat pada Gambar 1.13.

Energi listrik yang dihasilkan dari PLTA Batangtoru adalah

sebagai berikut:

Total Energi Tahunan : 2.064,02 GWH

Energi Puncak Tahunan : 1.038,56 GWH

Energi Off-Peak Tahunan : 1.025,46 GWH

Selama penampungan air (18 jam), maka volume air sungai

Batangtoru di bawah bendung hingga power house akan

bekurang. Namun demikian masih terdapat beberapa sungai

dan anak sungai yang mengalir ke Sungai Batangtoru diantara

bendung dan power house, yaitu: (1) Aek Sitandiang, (2) Aek

Siholus, (3) Aek Napot-pot, (4) Aek Batang Guarna, (5) Aek

Sirabun, (6) Aek Sialang, (7) Aek Binanga, (8) Aek Toras, dan

(9) Aek Ulu Hala Namenek. Sungai dan anak sungai tersebut

akan menambah volume air Sungai Batangtoru diantara

bendung dan power house. Terkait debit air masing-masing

sungai dan anak sungai tersebut, akan dilakukan kajian

tersendiri.

Page 73: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 47

Pengaturan pelepasan air untuk operasional PLTA Batangtoru

berpotensi menimbulkan dampak kerusakan vegetasi hutan

karena terjadinya genangan. Selanjutnya fluktuasi air sungai

juga akan mempengaruhi kegiatan masyarakat di bagian hilir,

dimana masih ada masyarakat yang menggunakan sungai

Batangtoru untuk pengairan sawah, kolam ikan, sarana

transportasi, dan berbagai kebutuhan lainnya.

Untuk mencegah terjadinya logsoran pada tebing di lokasi

genangan, maka dilakukan perlindungan dengan

menggunakan drain hole dan rock bolt, khususnya untuk

daerah yang berpotensi longsor.

(ii) Pemeliharaan PLTA Batangtoru

Pemeliharaan PLTA Batangtoru diantaranya adalah

pengerukan pasir dan lumpur. Untuk itu dibangun Check

DAM (DAM Pengendali) dengan dimensi 38,0 m (L) x 58,4 m

(W) x 18,5 m (H). DAM Pengendali memiliki puncak 421,0

(m.msl). Selain itu juga dibangun sedimen trap (pengendali

DAM yang kecil) pada dua lokasi, yaitu Sungai Aek Batang

Paya, dan Sungai Aek Sihoru-horu.

Pengerukan pasir dan lumpur tersebut berpotensi

menimbulkan dampak berupa penurunan kualitas air sungai

dan sedimentasi di bagian hilir sungai. Hasil pengerukan pasir

dan lumpur diangkut ke spoil bank dimana sebagian dijadikan

bahan timbunan atau material lainnya. Pengelolaan

sedimentasi pada bendungan dilakukan dengan penyedotan

sedimen dan diangkut ke spoil bank.

Pemeliharaan mesin-mesin komponen PLTA Batangtoru dan

sebagainya secara rutin dilakukan. Oli bekas dari

pemeliharaan ditampung pada wadah khusus, dan setiap

bulan diserahkan kepada pihak ketiga yang memiliki ijin

pengelolaan oli bekas.

Page 74: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 48

Gambar 1.13.a. Inundation Area

Page 75: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 49

Gambar 1.13.b. Inundation Area Projection

Page 76: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 50

1.2.3.2. Transmisi 275 kV A. Pra Konstruksi

1. Survey, Pemetaan dan Penyelidikan Tanah

Pada kegiatan ini dilakukan pengukuran topografi dan

pemetaan lokasi jalur jaringan, penentuan lokasi tapak tower

serta pematokan arah jalur transmisi 275 kV. Dari hasil

survey ini akan diketahui jarak antar tower yang satu dengan

lainnya dan jumlah tower yang dibutuhkan, kondisi

lingkungan tapak tower serta data ruang bebas (row).

Di lapangan kegiatan ini akan ditandai dengan adanya patok-

patok merah yang bertuliskan TW pada rencana lokasi titik

tower. Adanya tandanya tersebut menimbulkan berbagai

pertanyaan bagi masyarakat, sehingga akan berpotensi

menimbulkan keresahan masyarakat.

Kegiatan penyelidikan tanah (soil investigation) dilakukan

berupa kegiatan boring dan sondir tanah pada lokasi rencana

tapak tower. Hasil penyelidikan akan memberikan informasi

daya dukung tanah terhadap beban tanah diatasnya atau

derajat kestabilan tanah untuk pondasi yang akan memikul

konstruksi diatasnya. Peralatan yang digunakan pada tahap

pra konstruksi dapat dilihat pada Tabel 1.8.

Tabel 1.8 Peralatan yang Digunakan pada Kegiatan Survey dan Soil Investigation

No. Peralatan Jumlah Keterangan 1. Ground Total Station 3 Set Untuk Survey 2. Theodolite 3 Set Untuk Survey 3. Water Pass 3 Set Untuk Survey 4. Kompas 3 Unit Untuk Survey 5. Kalkulator 3 Unit Untuk Survey 6. Kamera 3 Unit Untuk Survey 7. Peralatan Tukang 3 Set Untuk Survey 8. Laptop 3 Unit Untuk Survey 9. Meteran 50 m dan 5 m 3 Set Untuk Survey

10. Kenderaan 4 Unit Untuk Survey 11. Sondir, terdiri dari :

Mesin Sondir Ringan (2,5 ton) dan Mesin Sondir Besar (10 ton)

3 Unit

Untuk Soil

Investigation

Page 77: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 51

Manometer dengan tekanan besar dan kecil

Conus dan Biconus Stang Sondir Auger Daun atau Spiral Kunci Monyet, Engkol Auger,

Kunci Pipa Besi Kamal Panjang dan Pendek Kunci Pluger Kastroli Oil SAE Minyak Hidrolik Meteran Alat-alat Tulis Alat-alat Pembersih

3 Unit

1 Unit 20 – 25 Batang 4 Unit 1 Set

4 Unit 4 Unit

10 Botol 10 Botol

3 Set 6 Set 6 Set

Sumber : PT. North Sumatera Hydro Energy, 2013

Pelaksanaan peyelidikan tanah dengan bantuan tenaga kerja

lokal akan memberikan informasi bagi masyarakat tentang

rencana kegiatan. Hal ini akan berpotensi menimbulkan

keresahan masyarakat dan persepsi masyarakat.

2. Penerimaan Tenaga Kerja

Kegiatan survey dan pemetaan maupun penyelidikan tanah

(soil investigation) membutuhkan tenaga kerja, baik sebagai

tenaga kerja skill maupun tenaga kerja non skill (buruh

lapangan). Adapun tenaga kerja yang dibutuhkan/direkrut

diantaranya adalah koordinator survey, surveyor, asisten

surveyor, tukang, draftman dan buruh lapangan. Jumlah

tenaga kerja yang dibutuhkan pada kegiatan ini disajikan

pada Tabel 1.9. sebagai berikut :

Tabel 1.9 Jumlah Tenaga Kerja Non Lokal dan Lokal

pada Tahap Pra Konstruksi

No.

Jenis Pekerjaan Jumlah

Tenaga Kerja (orang)

Rekrutmen Non Lokal

(orang) Lokal (orang)

1. Koordinator Survey 2 2 - 2. Surveyor 3 3 - 3. Asisten Surveyor 14 7 7 4. Tukang 14 - 14 5. Draftman 4 4 - 6. Buruh Lapangan 20 5 15

J u m l a h 57 21 36 Sumber : PT. North Sumatera Hydro Energy, 2013.

Page 78: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 52

Penerimaan tenaga kerja lokal untuk membantu pelaksanaan

peyelidikan tanah memberikan peluang kerja dan pendapatan

bagi masyarakat sekitar. Hal ini selanjutnya akan

mempengaruhi persepsi masyarakat.

3. Pembebasan Lahan

Sebelum dilakukan kegiatan pembebasan lahan pada rencana

lokasi tapak tower maka terlebih dahulu dilakukan kegiatan

sosialisasi dan inventarisasi pemilik tanah oleh pihak PT.

North Sumatera Hydro Energy.

Tanah yang akan dibebaskan hanya pada rencana tapak tower

dengan ukuran 20 x 20 m. Sementara tanaman dan bangunan

yang akan diganti rugi disesuaikan dengan jarak bebas

minimum antara kawat penghantar jaringan transmisi dengan

tanaman dan bangunan mengacu kepada Peraturan Menteri

Pertambangan dan Energi No. 975.K/47/MPE/1999 tentang

Ruang Bebas SUTT dan SUTET. Sesuai ketentuan Permen

tersebut, maka semua pohon yang berada dan berpotensi

memasuki ruang bebas akan diganti rugi. Dengan demikian

lahan masyarakat yang berada di bawah jaringan transmisi

tetap menjadi milik masyarakat, hanya akan diberikan

kompensasi terhadap tanaman yang akan dipotong karena

memasuki ruang bebas.

Berdasarkan hasil inventarisasi ini kemudian dilakukan

pertemuan sidang harga antara PT. North Sumatera Hydro

Energy dengan pemilik tanah, tanaman serta Camat dan

Kepala Desa setempat di ruang pertemuan kantor kecamatan.

Dalam pertemuan sidang harga ini akan ditentukan besarnya

nilai pembebasan tanah yang terkena rencana kegiatan.

Penyerahan ganti rugi sesuai dengan harga yang telah

disepakati bersama dilakukan oleh PT. North Sumatera Hyidro

Energy dan diterima langsung oleh pemilik yang

Page 79: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 53

bersangkutan. Penyerahan ganti rugi dilakukan langsung ke

rekening pemilik lahan.

Pembebasan lahan akan berpotensi menimbulkan keresahan

masyarakat, khususnya berkaitan dengan status lahan

masyarakat yang pada umumnya dengan alas hak ulayat.

Selain itu, lahan yang dibebaskan hanya pada lokasi tapak

menara dengan ukuran 20 m x 20 m, sedangkan diantara

tower, lahan tidak dibebaskan. Hal ini akan mempengaruhi

keresahan dan persepsi masyarakat.

B. Konstruksi

1. Penerimaan Tenaga Kerja

Kegiatan yang pertama sekali dilaksanakan pada tahap

konstruksi adalah penerimaan tenaga kerja untuk

membangun jaringan transmisi 275 kV, baik tenaga kerja skill

(ahli) maupun non skill. Tenaga kerja yang direkrut berupa

manajer untuk proyek (pendidikan Sarjana Teknik Sipil), site

supervisor (pendidikan Sarjana Teknik Sipil), surveyor

(pendidikan STM), pelaksana (Pendidikan STM), mandor

(Pendidikan STM), tukang dan pembantu tukang (pendidikan

STM), operator alat-alat mekanik (Pendidikan STM), tukang las

(Pendidikan SMP) dan tenaga kerja buruh (Pendidikan SD).

Penerimaan tenaga kerja ini dilakukan oleh rekanan pelaksana

pembangunan jaringan transmisi dengan memproritaskan

tenaga kerja lokal.

Pelaksanaan pembangunan jaringan transmisi 275 kV ini

diperkirakan memakan waktu 12 bulan mulai dari kegiatan

pembersihan lahan tapak tower sampai pada kegiatan

pengujian arus listrik/pembebanan dan pengujian peralatan.

Adapun perincian jumlah tenaga kerja yang dibutuhkan dapat

dilihat pada Tabel 1.10. berikut ini.

Page 80: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 54

Tabel 1.10 Jumlah Tenaga Kerja Non Lokal dan Lokal pada Tahap Konstruksi

No.

Jenis Pekerjaan Jumlah Tenaga Kerja (orang)

Rekrutmen Non Lokal

(orang) Lokal

(orang) 1. Pembersihan Ruang Bebas 30 - 30 2. Pembangunan Pondasi

Menara 120 40 80

3. Erection Tower 60 30 30 4. Swakelola Stringing 30 20 10

J u m l a h 240 90 150 Sumber : PT. North Sumatera Hydro Energy, 2013.

Penerimaan tenaga kerja lokal untuk konstruksi memberikan

peluang kerja dan pendapatan bagi masyarakat sekitar. Hal ini

selanjutnya akan mempengaruhi persepsi masyarakat.

2. Mobilisasi Peralatan dan Material

Selama masa konstruksi semua peralatan dan material yang

digunakan diusahakan diperoleh dari wilayah sekitar proyek.

Peralatan dan material yang digunakan diangkut ke lokasi

base camp melalui jalan darat dengan mobil truk. Dari

basecamp ke lokasi kegiatan yang dapat dicapai dengan

kenderaan, dilakukan dengan menggunakan mobil pick up.

Sedangkan untuk menghantarkan peralatan dan material

sampai di site kegiatan dilakukan secara manual.

Bahan-bahan material yang dipergunakan pada waktu

konstruksi pembangunan jaringan transmisi 275 kV adalah :

Untuk Pondasi; semen, batu pecah, pasir urug, sirtu,

kerikil, kawat, paku, kayu, plywood.

Untuk Menara; besi menara, mur, baut, single suspension

sting set complete insulator disc.

Untuk Stringing (penarikan kawat); insulator, suspension,

strain, kawat pasa, kawat tanah, dumper dan jointer.

Sedangkan peralatan yang dipergunakan pada waktu

konstruksi jaringan transmisi 275 kV adalah :

Page 81: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 55

Untuk Pondasi; automatic level, melon, mixer, cangkul,

linggis, sekop, vibrator complete with engginer power,

pompa air, chain shaw, meter gulung, bore hole pile.

Untuk Pendirian Menara; alat klem, kunci ring, alat las,

bor besi, alat keselamatan kerja.

Untuk Stringing (Penarikan Kawat); pulling winches

machine, tension winches machine, conductor tension,

pemotong konduktor, montage role.

Bahan material seperti: batu kali, pasir dan kerikil di ambil

dari daerah sekitar lokasi kegiatan. Lokasi tersebut

merupakan lokasi tambang yang mamiliki izin galian C.

Berdasarkan data dari PT. North Sumatera Hydro Energy,

kebutuhan material untuk membangun pondasi tower

dibutuhkan pasir, batu, kerikil sebanyak 5,6 m3 per tower.

Bahan material ini pada umumnya tersedia disekitar lokasi

kegiatan. Untuk mengangkut bahan material ini dipergunakan

mobil dump truk atau mobil pick up dimana tonase kenderaan

akan disesuaikan dengan kondisi jalan yang dilalui.

Bahan material lain yang dibutuhkan namun tidak tersedia

dilokasi kegiatan sehingga perlu diangkut dengan mobil dump

truk. Bahan material tersebut berupa : anti climbing device,

danger plate, mesin las, besi beton, cetakan, beton k175

concrete frame, number dan phase plate, pengelasan bolt dan

nut pada basic tower, bowplank, concrete pile, mesin bor dan

peralatannya, dutch core static penetrometer, plesteran 1:2,

concrete poise cable, tower.

Untuk mobilisasi material dan peralatan tersebut digunakan

mobil truk dan mobil pick up. Pengakutan material berpotesi

menimbulkan dampak terhadap gangguan lalu lintas,

kerusakan jalan, peningkatan kadar debu, kebisingan, serta

keresahan masyarakat. Hal ini selanjutnya akan

mempengaruhi persepsi masyarakat.

Page 82: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 56

3. Pembukaan lahan (land clearing)

Kegiatan pembukaan lahan (land clearing) dilakukan pada

rencana lokasi tapak menara yang berukuran 20 x 20 m dan

jalur transmisi sepanjang 22 km yang benar-benar

mengganggu jaringan transmisi. Pada lokasi tapak menara

semua vegetasi yang ada baik yang berbentuk pohon maupun

berupa semak belukar benar-benar dibersihkan. Sedangkan

pada lokasi jalur transmisi pemotongan vegetasi pohon hanya

dilakukan pada tegakkan yang diperkirakan akan mengganggu

jaringan transmisi dengan pedoman pada ketentuan menurut

Peraturan Menteri Pertambangan dan Energi No.

01.P/47/MPE/1992.

Sebagian kayu akan digunakan untuk kebutuhan konstruksi

dengan terlebih dahulu mengurus ijin penggunaan kepada

instansi yang berwenang. Sedangkan sisanya akan diangkut

ke lokasi spoil bank.

Pembersihan lokasi tower dilakukan dengan menggunakan

peralatan-peralatan mekanis, yaitu untuk menebang pohon-

pohon, dan dilakukan juga pengupasan lapisan atas tanah.

Oleh karena itu, pembersihan lokasi tower berpotensi

memberikan dampak terhadap hilangnya vegetasi hutan dan

budidaya, serta peningkatan kadar debu di sekitar lokasi

kegiatan. Penebangan tanaman budidaya juga kemungkinan

akan menganggu tanaman lain di sekitarnya, sehingga akan

meresahkan masyarakat pemilik tanaman, sedangkan

penebangan vegetasi alam akan mengurangi habitat satwa liar.

Hal ini selanjutnya akan mempengaruhi persepsi masyarakat.

4. Pembangunan Tower

Pembangunan tower dimulai dengan pembuatan pondasi

tower. Dalam pembuatan pondasi tower kegiatan-kegiatan

yang akan dilakukan meliputi :

Page 83: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 57

Pemeriksaan kembali terhadap letak titik point pondasi

tower.

Pengukuran letak dan arah dari keempat kaki pondasi

tower yang akan dibangun.

Pembersihan lokasi dari vegetasi dan lahan lainnya yang

mengganggu.

Pemasangan bowplank untuk menentukan titik ukuran

pondasi tower yang akan dibangun.

Untuk mempermudah pembawaaan material dan bahan ke

lokasi kegiatan terutama pada lokasi yang bersemak

belukar dibuat jalan masuk berupa jalan rintisan.

Penenuan iipe pondasi

Pada umumnya pondasi menara akan dibangun 2 jenis

tipe pondasi yaitu : tipe pondasi normal dan tipe pondasi

tiang pancang. Ukuran setiap pondasi sesuai dengan daya

dukung tanah. Penerapan tipe pondasi tiang pancang

dilakukan apabila pembangunan tapak tower dilakukan

pada daerah rawa yang menggunakan alat berat,

sedangkan tipe pondasi normal dapat dilakukan pada

lokasi tanah darat dan dapat dilakukan dengan tenaga

manusia tanpa bantuan alat berat.

Pembuatan pondasi tower dilakukan menggunakan

peralatan-peralatan mekanis, sehingga berpotensi

meningkatkan kadar debu di sekitar lokasi kegiatan.

Tower jaringan transmisi yang akan dibangun terdiri dari 2

tipe yaitu tipe end tower dan suspension tower. Urutan

masing-masing tipe tower yang akan dipasang yaitu

pemasangan kaki tower yang mana hal ini dilakukan

bersamaan pada waktu pembuatan pondasi tower. Mulai

dari kaki tower ini kemudian dirangkai besi-besi/profil dan

upper dengan ketinggian sekitar 32 – 50 m tergantung

pada lokasi tapak tower.

Page 84: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 58

Gambar 1.14 Tower 275 kV

Tabel 1.11

Tipe Menara dan Span yang Digunakan pada Jaringan Transmisi 275 kV

No. Tipe Menara dan Span Jumlah (buah)

1. AA + 0 4 2. AA + 3 4

3. AA + 6 6 4. AA + 9 6

5. AA + 12 19

6. BB + 6 5 7. BB + 9 3

8. BB + 12 9 9. CC + 12 5

10. DD + 12 1 11. DRD + 3 1

Jumlah 63 Sumber: PT. North Sumatera Hydro Energy, 2013 Keterangan : AA : Menara Singgung

BB : Menara Sudut 20O CC : Menara Sudut 30O DD : Menara Ujung

BAGIAN BAWAH -Pondasi -Stub -Grounding -Urugan pondasi -patok batas tanah

TOWER - member - baut - plate - anti climbing device - step bolt

KONDUKTOR GROUP : - konduktor - fitting - isolator

GSW/OPGW

50.4M

35M

6,5M

6,5M

5,4M

Page 85: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 59

Pembangunan setiap unit tower, mulai dari pembersihan

lahan, pembuatan pondasi, hingga pendirian tower

diperkirakan ± 12 bulan.

Pembangunan tower dilakukan dengan menggunakan

peralatan-peralatan mekanis dan khusus, dimana selama

pembangunan dapat menganggu ketenangan masyarakat,

khususnya yang berdekatan dengan pemukiman, sehingga

meresahkan masyarakat. Pembangunan tower dengan

ketinggian tertentu juga berpotensi menimbulkan kecelakaan

kerja.

5. Penarikan Kawat (Stringing)

Kegiatan penarikan kawat dilakukan setelah pembuatan dan

pendirian tower selesai dilakukan. Penarikan kawat dilakukan

dengan menghubungkan kabel transmisi antar satu tower

dengan tower lainnya.

Penarikan kawat terdiri dari tiga kegiatan yaitu :

Pemasangan isolasi pada cross arm tower;

Penarikan kawat;

Penyetelan andongan (sagging).

Kegiatan pemasangan isolasi pada cross arm tower dilakukan

dengan memanjat tower dan menggunakan safety belt. Isolator

yang dipasang pada setiap fasa bervariasi antar 24 – 25

piringan untuk masing-masing pendukung (suspension) dan

tension (tarik). Peralatan yang digunakan pada waktu

pemasangan isolator adalah conductor tension.

Selanjutnya dilakukan penarikan kawat tanah (ACSR 70 mm2)

dan kawat fasa (ACSR Zebra 429 mm2) dengan menggunakan

peralatan pulling winches dan tension winches mechine. Kawat

tanah (ground wires) disebut juga kawat pelindung (shield

wires) gunanya untuk melindungi kawat-kawat penghantar

atau kawat fasa terhadap sambaran petir. Jadi kawat tanah

Page 86: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 60

itu dipasang di atas kawat fasa. Sebagai kawat tanah

umumnya dipasang kawat baja (steel wires) atau ACSR.

Penyetelan andongan (sag) dilakukan guna mendapatkan

jarak lendutan pada tengah gawang sesuai dengan

persyaratan teknis yang telah dihitung sebelumnya, termasuk

mendapatkan jarak nyata terhadap tanah/bangunan.

Peralatan dan material yang digunakan pada tahap konstruksi

SUTET 275 kV ini disajikan pada Tabel 1.12. berikut :

Tabel 1.12

Peralatan dan Material yang Dipergunakan pada Tahap Konstruksi

No. Tahap Kegiatan Peralatan Jumlah Keterangan

1. 2. 3. 4.

Konstruksi Pondasi Mobilisasi Peralatan dan Material Pendirian Tower Penarikan Kawat (Stringging)

- Automatic Level - Molen - Mixed - Cangkul - Linggis - Sekop - Vibrator Complete

With Engine Power - Pompa Air - Chain Shaw - Meteran Gulung - Bore Hole Pile - Truk Colt Diesel

- Pick Up

- Dump Truck - Truck Tronton - Alat Klem - Kunci Ring - Alat Las - Bor besi - Alat keselamatan

kerja - Pulling winches

machine - Tension Winches

Machine - Conductor Tension - Pemotong

Konduktor - Montage Roll

30 unit 60 unit 60 unit 40 unit 40 unit 60 unit 30 unit

IAIT & 3” 60 unit 56 T.75 30 unit

WA.30/WB.30 5 unit

30 & 5 M (5 unit)

Diameter (60 cm)

5 ton/4 unit 1 ton/4 unit 9 ton/10 unit 40 ton/20 unit

60 buah 10 buah 4 buah 10 buah 40 buah

4 buah

4 buah

4 buah

4 buah 4 buah

Semen Batu pecah Kayu sembarang Pasir urug Pasir beton Kawat Paku Kayu Meranti Polywood 9 mm Sirtu Kerikil Konstruksi Besi

menara Mur, Baut Single suspensi

on string setcomplete insulator disc.

Double Suspension stringsetcomplete insulator disc.

Double Suspension stringsetcomplete insulator disc.

Double Suspension stringsetcomplete insulator disc.

Double Suspension stringsetcomplete insulator disc.

Suspension set

Kawat Fasa

Page 87: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 61

Sumber : PT. North Sumatera Hydro Energy, 2013.

Kegiatan penarikan kawat ini berpotensi menganggu tanaman

diantara tower sehingga akan meresahkan masyarakat. Selain

itu, untuk tanaman dan pohon yang berada di bawah

andongan yang memasuki ruang bebas, akan dipangkas

sehingga tidak membahayakan. Dengan demikian, akan

mempengaruhi terhadap vegetasi alami dan habitat satwa liar

serta tanaman budidaya.

6. Pelepasan Tenaga Kerja

Pelepasan tenaga kerja pada masa kegiatan konstruksi ini

dilakukan oleh rekanan pelaksana konstruksi apabila seluruh

kegiatan telah selesai. Pelepasan tenaga kerja lokal akan

berdampak terhadap hilangnya kesempatan kerja dan

pendapatan tenaga kerja lokal. Hal ini selanjutnya akan

mempengaruhi persepsi masyarakat.

C. Tahap Operasional

Pada tahap operasional, kegiatan yang dilakukan adalah :

1. Uji Coba (Commisioning);

2. Pengoperasian Jaringan Transmisi;

3. Pemeliharaan Jaringan Transmisi.

Berikut ini merupakan uraian tahap operasional tersebut :

ACSR 240/40MM2

Kawat tanahGSW 55 mm2

Damper ACSR240/40 mm2

Damper GSW 55mm2

Jointing ACSR240/40 mm2

Page 88: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 62

1) Uji Coba (Commisioning)

Pada kegiatan comissioning dilakukan uji coba apakah

jaringan transmisi 275 kV sudah berfungsi dengan baik,

apabila masih ada yang kurang baik maka dilakukan

perbaikan-perbaikan tetapi apabila sudah berfungsi dengan

baik maka seterusnya dilakukan operasional.

Kegiatan commissioning akan memberikan tegangan pada

kawat sehingga akan menimbulkan medan magnet dan medan

listrik di sekitarnya.

2) Pengoperasian Jaringan Transmisi

Apabila kegiatan commisioning telah berjalan dengan baik

maka dilakukan penyaluran arus listrik melalui jaringan

transmisi 275 kV.

Pada saat operasional jaringan transmisi, maka arus akan

mengalir terus menerus pada kawat, sehingga akan

menimbulkan medan magnet dan medan listrik di sekitarnya.

3) Pemeliharaan Jaringan Transmisi

Pada kegiatan operasional dilakukan juga kegiatan

pemeliharaan jaringan berupa pemangkasan pohon-pohon

yang tumbuh di jalur ruang bebas, pengecatan tower dan

penggantian bagian tower yang sudah rusak. Ketentuan ruang

bebas (jarak bebas minimum) berdasarkan Surat Keputusan

Menteri Pertambangan dan Energi No. 975.K/47/MPE/1999

Perubahan Peraturan Menteri Pertambangan dan Energi No.

01.P/47/MPE/1992 tentang Ruang Bebas Saluran Udara

Tegangan Ekstra Tinggi (SUTT) dan Saluran Udara Tegangan

Ekstra Tinggi (SUTET) untuk Penyaluran Tenaga Listrik,

adalah sebagai berikut.

Page 89: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 63

Tabel 1.13 Ketentuan Jarak Bebas Minimum (ROW) SUTET

No. Uraian Jarak Bebas SUTET 275 kV (m)

1. Daerah terbuka 10,5 2. Bangunan tidak tahan api 13,7 3. Bangunan tahan api 7,5 4. Jalan atau jalan raya 11,0 5. Pohon, hutan 7,5 6. Lapangan olah raga 15,0 7. Jalur transmisi lain 5,0 8. Rel kereta api 11,0 9. Jembatan besi 7,5 10. Tiang kapal, lalu lintas air 6,0 Sumber: Surat Keputusan Menteri Pertambangan dan Energi No.

975.K/47/MPE/1999

Gambar 1.15 Ruang Bebas SUTET 275 kV

Sumber: Surat Keputusan Menteri Pertambangan dan Energi No. 975.K/47/MPE/1999

L H I

Daftar Uj

 

33

Page 90: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 64

Pemeliharaan jaringan bertujuan untuk pengamanan atau

melindungi jaringan transmisi sehingga menjamin

kontinuitas/keberlangsungan penyaluran tenaga listrik ke

gardu induk. Untuk tercapainya tujuan tersebut hal-hal yang

perlu dilakukan adalah :

Memasang tanda peringatan dan bahaya pada menara

karena penghantar yang bertegangan tinggi jika tersentuh

akan membahayakan keselamatan (tiang tower tidak

bertegangan listrik).

Melarang kegiatan-kegiatan yang dapat merusak dan atau

membahayakan keselamatan umum seperti mengambil,

mengganggu, merusak dan membongkar bagian dari

penyangga, memanjat tower, menembak atau melempar

penghantar maupun isolator, bermain layang-layang, dan

membuka lahan di sekitar jalur transmisi dengan cara

pembakaran.

Pemeliharaan dilakukan secara rutin sepanjang jalur

transmisi berupa penebangan/pemangkasan pohon-pohon di

ruang bebas dan membersihkan tapak tower dari tumbuhan

yang diperkirakan akan mengganggu/ merusak pondasi tower.

Pada tahap operasional ini, pekerjaan langsung dikelola oleh

PT. North Sumatera Hydro Energy.

Kegiatan pemeliharaan dilakukan untuk menghindari

gangguan terhadap penyaluran arus listrik memalui jaringan

transmisi. Pemeliharaan dilakukan berupa perbaikan

komponen tower yang rusak, perbaikan tanda-tanda larangan

pada tower, pembersiharan tapak tower, serta pemangkasan

pohon-pohon yang memasuki ruang bebas di sepanjang jalur

transmisi.

Kegiatan pemeliharaan, khususnya pemangkasan pohon-

pohon di bawah jaringan akan tataguna lahan di bawah

jaringan transmisi berupa keterbatasan penggunaan lahan.

Page 91: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 65

Keterbatasan penggunaan lahan di bawah jaringan transmisi

ini juga akan mempengaruhi nilai ekonomi lahan, yang

selanjutnya akan mempengaruhi persepsi masyarakat.

1.3. Dampak Penting Hipotetik

1.3.1. Identifikasi Dampak Potensial

Proses identifikasi dampak potensial yang kemungkinan akan

terjadi terhadap lingkungan di lokasi dan di sekitar lokasi

rencana pembangunan PLTA Batangtoru dilakukan dengan

penelahaan terhadap berbagai komponen-komponen kegiatan

pembangunan yang akan dilakukan baik untuk kegiatan pada

tahap prakonstruksi, konstruksi maupun pada tahap

operasional serta penelahaan terhadap komponen-komponen

lingkungan yang diperkirakan akan terkena dampak dari

kegiatan pembangunan PLTA Batangtoru ini serta hasil

sosialisasi dan konsultasi publik.

Proses identifikasi dampak potensial juga dilakukan dengan

mempelajari berbagai bahan pustaka literatur yang terkait

dengan kegiatan yang akan dilakukan serta dampak yang

akan ditimbulkannya dan proses analogi dari kegiatan yang

sama atau mirip dengan kegiatan yang akan dilakukan.

Dampak-dampak yang diperkirakan akan timbul merupakan

interaksi antara lingkup komponen-komponen kegiatan yang

akan dilaksanakan dengan komponen-komponen rona

lingkungan yang diperkirakan akan terkena dampak dari

kegiatan.

Matriks identifikasi dampak potensial pembangunan PLTA

Batangtoru dan jaringan transmisi 275 kV tersebut secara

ringkas disajikan pada Tabel 1.14. dan Tabel 1.15.berikut

Page 92: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 66

Tabel 1.14. Matriks Identifikasi Dampak Potensial Kegiatan Pembangunan

PLTA Batangtoru

No. Komponen / Parameter Lingkungan

Pra Konstruksi Operasional

1 2 3 1 2 3 4 5 6 7 8 9 1 2 A Fisik Kimia 1. Kualitas udara 2. Kebisingan 3. Transportasi a. Kemacetan lalu lintas b. Kerusakan jalan

4. Air Larian 5. Hidrologi a. Erosi dan Sedimentasi

b. Debit air sungai c. Transportasi air sungai d. Irigasi sawah

5. Kualitas air sungai

6. Tanah dan lahan a. Penggunaan lahan

7. Getaran B Biologi 1. Flora

a. Vegetasi alam b. Vegetasi budidaya 2. Fauna a. Biota teresterial/satwa liar b. Biota air

C. Sosekbud 1. Sosial ekonomi

a. Kesempatan Kerja b. Pendapatan Masyarakat c. Kehidupan Nelayan 2. Sosial budaya

a. Konflik Sosial b. Keresahan Masyarakat c. Sikap dan Persepsi

Masyarakat

D. Kesehatan Masyarakat a. Kecelakaan Kerja b. Angka penyakit c. Pola penyakit

Page 93: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 67

Keterangan : A. Kegiatan Tahap Pra Konstruksi : 1. Studi Kelayakan 2. Penerimaan Tenaga Kerja 3. Pembebasan Lahan B. Kegiatan Tahap Konstruksi : 1. Penerimaan Tenaga Kerja 2. Mobilisasi peralatan dan material 3. Pembukaan Lahan 4. Pembuatan Access Road 5. Pembuatan Basecamp 6. Pembangunan Intake/DAM/Bendung 7. Pembangunan Saluran Air (Water Channel) 8. Pembangunan Power House dan Fasilitasnya 9. Pelepasan Tenaga Kerja C. Kegiatan Tahap Operasional 1. Pengaturan dan pelepasan air 2. Pemeliharaan PLTA

Berdasarkan indentifikasi dampak tersebut diperoleh dampak

potensial kegiatan pembangunan PLTA Batangtoru sebagai

berikut :

1. Kualitas Udara

2. Kebisingan

3. Kemacetan lalu lintas

4. Kerusakan jalan

5. Air larian

6. Erosi dan Sedimentasi

7. Debit Air Sungai

8. Transportasi air sungai

9. Irigasi sawah

10. Kualitas air sungai

11. Penggunaan lahan

12. Getaran

13. Vegetasi alam

14. Vegetasi budidaya

15. Satwa liar (habitat)

16. Biota air

Page 94: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 68

17. Kesempatan kerja

18. Pendapatan masyarakat

19. Kehidupan nelayan

20. Konflik sosial

21. Keresahan masyarakat

22. Sikap dan persepsi masyarakat

23. Kecelakaan kerja

24. Angka penyakit

25. Pola penyakit

Page 95: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 69

Tabel 1.15 Matriks Identifikasi Dampak Potensial Kegiatan Pembangunan

Jaringan Transmisi 275 kV

No. Komponen / Parameter

Lingkungan Pra Konstruksi Operasional

1 2 3 1 2 3 4 5 6 1 2 3 A Fisik Kimia

1. Kualitas udara 2. Kebisingan

3. Transportasi

a. Kerusakan jalan

4. Medan magnet dan medan listrik

5. Tanah dan lahan

a. Penggunaan lahan

B Biologi 1. Flora

a. Vegetasi alam

b. Vegetasi budidaya

2. Fauna

a. Biota teresterial/satwa liar

C. Sosekbud 1. Sosial ekonomi

a. Kesempatan Kerja

b. Pendapatan Masyarakat

c. Nilai ekonomi lahan

2. Sosial budaya

a. Keresahan Masyarakat b. Kekhawatiran Masyarakat c. Sikap dan Persepsi Masyarakat D. Kesehatan Masyarakat

a. Kecelakaan Kerja b. Angka penyakit c. Pola penyakit

Keterangan : A. Kegiatan Tahap Pra Konstruksi : 1. Survei, pemetaan dan penyelidikan tanah 2. Penerimaan tenaga kerja 3. Pembebasan lahan B. Kegiatan Tahap Konstruksi 1. Penerimaan Tenaga Kerja 2. Mobilisasi peralatan dan material 3. Pembukaan lahan 4. Pembangunan tower 5. Penarikan kawat (stringing) 6. Pelepasan Tenaga Kerja

Page 96: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 70

C. Kegiatan Tahap Operasional 1. Uji coba 2. Penyaluran tenaga listrik 3. Pemeliharaan jaringan transmisi

Berdasarkan indentifikasi dampak tersebut diperoleh dampak

potensial pembangunan jaringan transmisi 275 kV sebagai

berikut:

1. Kualitas Udara

2. Kebisingan

3. Kerusakan jalan

4. Penggunaan lahan

5. Medan magnet dan medan listrik

6. Vegetasi alam

7. Vegetasi budidaya

8. Satwa liar (habitat)

9. Kesempatan kerja

10. Pendapatan masyarakat

11. Nilai ekonomi lahan

12. Keresahan masyarakat

13. Kekhawatiran masyarakat terhadap medan magnet dan

medan listrik

14. Sikap dan persepsi masyarakat

15. Kecelakaan kerja

16. Angka penyakit

17. Pola penyakit

1.3.2. Evaluasi Dampak Potensial

Setelah diperoleh daftar panjang dampak potensial yang

mungkin terjadi maka dilakukan evaluasi dampak potensial

untuk menentukan dampak penting hipotetik yang

selanjutnya akan dikaji lebih lanjut.

Page 97: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 71

Metode penentuan dampak penting hipotesis dilakukan

dengan metode daftar uji sesuai dengan pedoman penentuan

dampak penting hipotetik dari Kementrian Lingkungan Hidup,

yaitu berdasarkan pertanyaan :

1. Apakah beban terhadap komponen lingkungan tertentu

sudah tinggi?

2. Apakah komponen lingkungan tersebut memegang peranan

penting dalam kehidupan sehari-hari masyarakat sekitar

(nilai sosial dan ekonomi) dan terhadap komponen

lingkungan lainnya (nilai ekologis) (sehingga perubahan

besar pada kondisi komponen lingkungan tersebut akan

sangat berpengaruh pada kehidupan masyarakat dan

keutuhan ekosistem?

3. Apakah ada kekhawatiran masyarakat yang tinggi tentang

komponen lingkungan tersebut?

4. Apakah ada aturan atau kebijakan yang akan dilanggar dan

atau dilampaui oleh dampak tersebut?

Secara ringkas evaluasi dampak potensial kegiatan

pembangunan PLTA Batangtoru dan jaringan transmisinya

disajikan pada Tabel 1.16. dan Tabel 1.17. berikut.

Page 98: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 72

Tabel 1.16 Evaluasi Dampak Potensial Pembangunan PLTA Batangtoru

Kegiatan Dampak Kriteria Dikaji

Dalam ANDAL 1 2 3 4

Pra Konstruksi

Keresahan masyarakat Ya Tidak Ya Tidak Ya Konflik sosial Tidak Tidak Ya Tidak Ya Kesempatan kerja Tidak Ya Ya Tidak Ya Pendapatan masyarakat Tidak Ya Ya Tidak Ya Sikap dan persepsi masyarakat Ya Tidak Ya Tidak Ya

Konstruksi

Kualitas udara Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Kebisingan Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak Kemacetan lalu lintas Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak Kerusakan jalan Tidak Tidak Ya Tidak Ya Air larian Tidak Ya Ya Tidak Ya Erosi dan Sedimentasi Ya Tidak Ya Tidak Ya Kualitas air sungai Tidak Ya Ya Tidak Ya Penggunaan lahan Tidak Ya Tidak Tidak Ya Getaran Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak Vegetasi alam Tidak Ya Tidak Tidak Ya Vegetasi budidaya Ya Ya Tidak Tidak Ya Satwa liar (habitat) Tidak Ya Tidak Tidak Ya Biota air Tidak Ya Tidak Tidak Ya Kesempatan kerja Tidak Ya Ya Tidak Ya Pendapatan masyarakat Tidak Ya Ya Tidak Ya Kecelakaan kerja Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak Keresahan masyarakat Tidak Tidak Ya Tidak Ya Sikap dan persepsi masyarakat Tidak Tidak Ya Tidak Ya Angka penyakit Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak Pola penyakit Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Operasional

Sedimentasi Tidak Tidak Ya Tidak Ya Debit air sungai Tidak Ya Ya Tidak Ya Transportasi air sungai Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak Kualitas air sungai Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak Irigasi sawah Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak Vegetasi alam Tidak Ya Tidak Tidak Ya Satwa liar (habitat) Tidak Ya Tidak Tidak Ya Biota air Tidak Ya Tidak Tidak Ya Kehidupan nelayan Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak Sikap dan persepsi masyarakat Tidak Tidak Ya Tidak Ya

Berdasarkan hasil evaluasi dampak potensial kegiatan

pembangunan PLTA Batangtoru diperoleh 15 (lima belas)

dampak penting hipotetik yang akan dikaji yaitu :

1. Kerusakan jalan

Page 99: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 73

2. Kualitas air sungai

3. Debit air sungai

4. Air larian

5. Erosi dan sedimentasi

6. Penggunaan lahan

7. Vegetasi alam

8. Vegetasi budidaya

9. Satwa liar (habitat)

10. Biota air

11. Kesempatan kerja

12. Pendapatan masyarakat

13. Keresahan masyarakat

14. Konflik sosial

15. Sikap dan persepsi masyarakat

Page 100: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 74

Tabel 1.17 Evaluasi Dampak Potensial Pembangunan

Jaringan Transmisi 275 kV

Kegiatan Dampak Kriteria Dikaji

Dalam ANDAL 1 2 3 4

Pra Konstruksi

Keresahan masyarakat Ya Tidak Ya Tidak Ya

Kesempatan kerja Ya Ya Tidak Tidak Ya

Pendapatan masyarakat Ya Ya Tidak Tidak Ya

Sikap dan persepsi masyarakat

Ya Tidak Ya Tidak Ya

Konstruksi

Peningkatan kadar debu Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Kebisingan Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Kerusakan jalan Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Penggunaan lahan Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Vegetasi alam Tidak Ya Tidak Tidak Ya

Vegetasi budidaya Ya Ya Tidak Tidak Ya

Satwa liar (habitat) Tidak Ya Tidak Tidak Ya

Kesempatan kerja Tidak Ya Ya Tidak Ya

Pendapatan masyarakat Tidak Ya Ya Tidak Ya

Kecelakaan kerja Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Keresahan masyarakat Tidak Tidak Ya Tidak Ya

Sikap dan persepsi masyarakat

Tidak Tidak Ya Tidak Ya

Angka penyakit Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Pola penyakit Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Operasional

Medan magnet dan medan listrik

Tidak Tidak Ya Tidak Ya

Penggunaan lahan Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Vegetasi alam Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Vegetasi budidaya Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Satwa liar (habitat) Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Nilai ekonomi lahan Tidak Ya Ya Tidak Ya

Keresahan masyarakat Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Kekhawatiran masyarakat Tidak Tidak Ya Tidak Ya

Sikap dan persepsi masyarakat

Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Angka penyakit Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Pola penyakit Tidak Tidak Tidak Tidak Tidak

Berdasarkan hasil evaluasi dampak potensial diperoleh 10

(sepuluh) dampak penting hipotetik kegiatan pembangunan

jaringan transmisi 275 kV yang akan dikaji yaitu :

1. Vegetasi alam

2. Vegetasi budidaya

Page 101: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 75

3. Satwa liar (habitat)

4. Kesempatan kerja

5. Pendapatan masyarakat

6. Nilai ekonomi lahan

7. Keresahan masyarakat

8. Kekhawatiran masyarakat terhadap medan magnet dan

medan listrik

9. Sikap dan persepsi masyarakat

10. Medan magnet dan medan listik

Berdasarkan daftar uji di atas sebagian dampak potensial

tidak akan dikaji lebih lanjut, dengan alasan-alasan ilmiah

sebagai berikut :

Tabel 1.18 Matriks Telaah Lanjutan Dampak Potensial yang Tidak Menjadi

DPH pada Pembangunan PLTA Batangtoru

No. Dampak Potensial

Kepentingan Dampak dan Alasan

1. Penurunan kualitas udara

Penurunan kualitas udara berupa peningkatan kadar debu, CO, SO2, H2S, NH3, NO2 bersumber dari peralatan dan mesin-mesin yang digunakan pada tahap konstruksi. Lokasi konstruksi PLTA Batangtoru yang cukup jauh dari pemukiman penduduk (± 3 km), sehingga debu akibat konstruksi sangat kecil sampai ke perumahan penduduk. Dengan demikian kualitas udara bukan merupakan dampak penting.

2. Kebisingan

Kebisingan bersumber dari peralatan dan mesin-mesin yang digunakan pada tahap konstruksi. Lokasi konstruksi PLTA Batangtoru yang cukup jauh dari pemukiman penduduk, sehingga kebisingan akibat konstruksi sangat kecil sampai ke perumahan penduduk. Dengan demikian kebisingan bukan merupakan dampak penting.

3. Kemacetan lalu lintas

Potensi kemacetan lalu lintas terjadi akibat pengangkutan peralatan dan material dengan menggunakan dumptruck. Pengangkutan juga lebih banyak dilakukan pada malam hari pada saat kenderaan yang melintas di jalan sudah berkurang, sehingga tidak menganggu lalu lintas. Dengan demikian kemacetan lalu lintas bukan merupakan dampak penting.

4. Getaran

Getaran bersumber terutama dari penggunaan dinamit untuk pembuatan terowongan (tunnel). Penggunaan dinamit dilakukan dengan SOP dan pengawasan yang ketat dari aparat keamanan. Lokasi lokasi konstruksi PLTA Batangtoru yang cukup jauh dari pemukiman penduduk, sehingga

Page 102: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 76

getaran akibat konstruksi sangat kecil sampai ke perumahan penduduk. Dengan demikian getaran bukan merupakan dampak penting.

5. Transportasi air sungai

Operasional PLTA akan mempengaruhi debit air sungai Batangtoru di bagian hilir, setiap hari PLTA beroperasi yang berarti mengeluarkan air dari bendung, dan disepanjang bendung dan power house terdapat beberapa sungai dan anak sungai yang mengalir ke sungai Batangtoru, sehingga volume air di bagian hilir tidak akan mengganggu transportasi air sungai. Oleh karena itu transportasi air sungai bukan merupakan dampak penting.

6. Irigasi sawah

Diantara bendung dan power house tidak terdapat areal persawahan, tetapi di bagian hilir setelah power house, sehingga air untuk irigasi sawah akan tetap tersedia. Kebutuhan air untuk sawah juga ada waktunya (musimnya). Oleh karena itu irigasi sawah bukan merupakan dampak penting.

7. Kehidupan nelayan

Nelayan terdapat di bagian hilir sungai Batangtoru, yang berbatasan dengan laut. Dengan demikian volume air di bagian hilir tidak akan mengganggu aktivitas nelayan. Oleh karena itu kehidupan nelayan bukan merupakan dampak penting.

8. Kecelakaan Kerja

Pelaksanaan konstruksi PLTA Batangtoru dilakukan oleh kontraktor yang ditunjuk oleh PT. North Sumatera Hydro Energy, dimana seluruh pekerjaan dilakukan dengan SOP yang telah ditetukan oleh PT. North Sumatera Hydro Energy. Oleh karena itu potensi kecelakaan kerja akan kecil, sehingga tidak menjadi dampak penting.

9. Angka penyakit

Peningkatan angka penyakit merupakan dampak turunan dari dampak lain, seperti kualitas udara. Lokasi kegiatan yang jauh dari pemukiman, maka potensi peningkatan angka penyakit adalah kecil, sehingga tidak menjadi dampak penting.

10. Pola penyakit Potensi peningkatan angka penyakit yang kecil juga akan berdampak kecil terhadap pola penyakit, sehingga tidak menjadi dampak penting.

Page 103: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 77

Tabel 1.19

Matriks Telaah Lanjutan Dampak Potensial yang Tidak Menjadi DPH pada Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV

No. Dampak Potensial Kepentingan Dampak dan Alasan

1. Kualitas udara

Penurunan kualitas udara berupa peningkatan kadar debu bersumber dari peralatan dan mesin-mesin yang digunakan pada tahap konstruksi. Pada saat pembukaan lahan tapak tower, debu hanya terjadi saat pembukaan dengan berada di sekitar kebun masyarakat. Dengan demikian kualitas udara bukan merupakan dampak penting.

2. Kebisingan

Kebisingan bersumber dari peralatan dan mesin-mesin yang digunakan pada tahap konstruksi. Lokasi konstruksi tower yang cukup jauh dari pemukiman penduduk, dan waktu konstruksi tapak tower diperkirakan berlangsung singkat (± 2 minggu) per tapak tower, sehingga kebisingan akibat konstruksi sangat kecil sampai ke perumahan penduduk. Dengan demikian kebisingan bukan merupakan dampak penting.

3. Kerusakan jalan

Potensi kerusakan jalan terjadi akibat pengangkutan peralatan dan material dengan menggunakan dumptruck. Pengangkutan peralatan dan material dengan frekwensi rendah, dan tonase dumptruk disesuaikan dengan kapasitas jalan. Dengan demikian kerusakan jalan bukan merupakan dampak penting.

4. Tataguna Lahan

Terjadinya perubahan tataguna adalah akibat pembangunan tapak menara transmisi dan gardu induk. Penggunaan lahan-lahan di bawah jaringan transmisi juga akan terbatas hanya untuk tanaman dengan ketinggian di bawah 25 m. Oleh karena itu luas lahan yang digunakan relatif sangat sedikit dibandingkan dengan luas lahan masyarakat, maka perubahan tataguna lahan bukan merupakan dampak penting.

5. Kecelakaan Kerja

Pelaksanaan konstruksi jaringan transmisi 275 kV ilakukan oleh kontraktor yang ditunjuk oleh PT. North Sumatera Hydro Energy, dimana seluruh pekerjaan dilakukan dengan SOP yang telah ditetukan oleh PT. North Sumatera Hydro Energy. Oleh karena itu potensi kecelakaan kerja akan kecil, sehingga tidak menjadi dampak penting.

6. Angka penyakit

Peningkatan angka penyakit merupakan dampak turunan dari dampak lain, seperti kualitas udara. Lokasi kegiatan yang jauh dari pemukiman, maka potensi peningkatan angka penyakit adalah kecil, sehingga tidak menjadi dampak penting.

7. Pola penyakit Potensi peningkatan angka penyakit yang kecil juga akan berdampak kecil terhdap pola penyakit, sehingga tidak menjadi dampak penting.

Page 104: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 78

Gambar 1.16 Bagan Alir Proses Pelingkupan Pembangunan PLTA Batangtoru

 KEGIATAN  a. Pra Konstruksi 

1. Studi kelayakan 2. Penerimaan tenaga kerja 3. Pembebasan lahan  

b. Konstruksi 1. Penerimaan tenaga kerja  2. Mobilisasi peralatan & material 3. Pembukaan lahan 4. Pembuatan access road 5. Pembuatan basecamp 6. Pembangunan intake/DAM/bendung 7. Pembangunan saluran air (water channel) 8. Pembangunan power house dan 

fasilitasnya 9. Pelepasan tenaga kerja  

c. Pasca Konstruksi 1. Pengaturan dan pelepasan air 2. Pemeliharaan PLTA 

Dampak Potensial

Pra Konstruksi 1. Keresahan masyarakat 2. Konflik Sosial 3. Kesempatan kerja 4. Pendapatan masyarakat 5. Sikap dan persepsi masyarakat 

 Konstruksi 1. Kualitas udara 2. Kebisingan 3. Kemacetan lalu lintas 4. Kerusakan jalan 5. Air larian 6. Erosi dan Sedimentasi 7. Kualitas air sungai 8. Penggunaan lahan 9. Getaran 10. Vegetasi alam 11. Vegetasi budidaya 12. Satwa liar (habitat) 13. Biota air 14. Kesempatan kerja 15. Pendapatan masyarakat 16. Kecelakaan kerja 17. Keresahan masyarakat 18. Sikap dan persepsi masyarakat 19. Angka penyakit 20. Pola penyakit  Operasional 1. Sedimentasi 2. Debit air sungai 3. Transportasi air sungai 4. Kualitas air sungai 5. Irigasi sawah 6. Vegetasi alam 7. Satwa liar (habitat) 8. Biota air 9. Kehidupan nelayan 10. Sikap dan persepsi masyarakat  

 

Pra Konstruksi 1. Keresahan masyarakat 2. Konflik sosial 3. Kesempatan kerja 4. Pendapatan masyarakat 5. Sikap dan persepsi masyarakat 

 Konstruksi 1. Kerusakan jalan 2. Air larian 3. Erosi dan Sedimentasi 4. Penggunaan lahan 5. Kualitas air sungai 6. Vegetasi alam 7. Vegetasi budidaya 8. Satwa liar (habitat) 9. Biota air 10. Kesempatan kerja 11. Pendapatan masyarakat 12. Keresahan masyarakat 13. Sikap dan persepsi masyarakat 

 Operasional 1. Debit air sungai 2. Sedimentasi 3. Vegetasi alam 4. Satwa liar (habitat) 5. Biota air 6. Sikap dan persesi masyarakat 

 

Dampak Penting Hipotetik 

SARAN/MASUKAN DARI MASYARAKAT 1. Utamakan tenaga kerja lokal 2. Masalah pembebasan lahan dang anti rugi 3. Terganggunya kehidupan nelayan, irigasi 

sawah, dan transportasi masyarakan menggunakan sungai 

4. Gangguan kamtibmas 

KOMPONEN LINGKUNGAN HIDUP 

1. Fisik Kimia 2. Biologi 3. Sosekbud 4. Kesehatan masyarakat 

Daftar Uji 

KEGIATAN LAIN DI SEKITAR 4. Pertanian dan perkebunan 5. Pemukiman 6. Pertambangan emas 

Matriks interaksiDaftar Uji Saran/Masukan masyarakat Studi literature Tinjauan lapangan 

Page 105: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 79

Gambar 1.17 Bagan Alir Proses Pelingkupan Pembangunan

Jaringan Transmisi 275 kV

Secara ringkas proses pelingkupan tersebut di atas disajikan pada

Tabel 1.20. berikut.

KEGIATAN  a. Pra Konstruksi 

1. Survey, pemetaan dan penyelidikan tanah 2. Pembebasan lahan 3. Penerimaan tenaga kerja 

 b. Konstruksi 

1. Penerimaan tenaga kerja  2. Mobilisasi peralatan & material 3. Pembukaan lahan  4. Pembangunan tower 5. Penarikan kawat (stringing) 6. Pelepasan tenaga kerja  

c. Pasca Konstruksi 1. Uji coba 2. Penyaluran tenaga listrik 3. Pemeliharaan jaringan transmisi 

 SARAN/MASUKAN DARI MASYARAKAT 1. Utamakan tenaga kerja lokal 2. Masalah pembebasan lahan dang anti rugi 

Dampak Potensial 

 Pra Konstruksi 1. Keresahan masyarakat 2. Kesempatan kerja 3. Pendapatan masyarakat 4. Sikap dan persepsi masyarakat 

 Konstruksi 1. Kualitas udara 2. Kebisingan 3. Kerusakan jalan 4. Penggunaan lahan 5. Vegetasi alam 6. Vegetasi budidaya 7. Satwa liar (habitat) 8. Kesempatan kerja 9. Pendapatan masyarakat 10. Kecelakaan kerja 11. Keresahan masyarakat 12. Sikap dan persepsi masyarakat 13. Angka penyakit 14. Pola penyakit  Operasional 1. Medan magnet dan medan listrik 2. Penggunaan lahan 3. Vegetasi alam 4. Vegetasi budidaya 5. Satwa liar (habitat) 6. Nilai ekonomi lahan 7. Keresahan masyarakat 8. Sikap dan persepsi masyarakat 9. Kekhawatiran masyarakat terhadap 

medan magnet dan medan listrik 10. Angka penyakit 11. Pola penyakit  

Pra Konstruksi 1. Keresahan masyarakat 2. Kesempatan kerja 3. Pendapatan masyarakat 4. Sikap dan persepsi masyarakat 

 Konstruksi 1. Vegetasi alam  2. Vegetasi budidaya 3. Satwa liar (habitat) 4. Kesempatan kerja 5. Pendapatan masyarakat 6. Keresahan masyarakat 7. Sikap & persepsi masyarakat  Operasional 1. Medan magnet dan medan 

listrik 2. Nilai ekonomi lahan 3. Kekhawatiran masyarakat 

KOMPONEN LINGKUNGAN HIDUP 1. Fisik Kimia 2. Biologi 3. Sosekbud 4. Kesehatan Masyarakat 

Dampak Penting 

Hipotetik 

Daftar Uji

Matriks interaksi Daftar Uji Saran/Masukan masyarakat Studi literature Tinjauan lapangan 

KEGIATAN LAIN DI SEKITAR 1. Pertanian dan perkebunan 2. Pemukiman 3. Jaringan transmisi 150 kV 

Page 106: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 80

Tabel 1.20 Ringkasan Pelingkupan

No.

Deskripsi Rencana Kegiatan yang

Berpotensi Menimbulkan

Dampak Lingkungan

Pengelolaan Lingkungan yang

Sudah Direncanakan Sejak Awal Sebagai Bagian dari Rencana

Kegiatan

Komponen Lingkungan

Terkena Dampak

Pelingkupan

Wilayah Studi Batas Waktu Kajian Dampak Potensial Evaluasi Dampak Potensial

Dampak Penting

Hipotetik (DPH)

Tahap Pra Konstruksi

1. Survey, pemetaan dan penyelidikan tanah

Tidak ada Sosial Budaya Keresahan masyarakat

Informasi rencana kegiatan pembangunan PLTA dan jaringan transmisi dengan adanya kegiatan survey dan soil test menimbulkan keresahan masyarakat sehubungan dengan lokasi dan adanya pembebasan lahan

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa keresahan masyarakat akan berubah pada saat konstruksi

Sikap dan persepsi masyarakat

Informasi rencana kegiatan pembangunan PLTA dan jaringan transmisi, memberikan sikap dan persepsi yang berbeda di masyarakat

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa sikap dan persepsi masyarakat akan berubah pada saat konstruksi

2. Pembebasan Lahan Tidak ada Sosial Budaya Konflik sosial

Status lahan milik masyarakat adalah hak ulayat, berpotensi menimbulkan konflik dalam pengukuran batas dan pengurusan surat alas hak untuk pembebasan lahan

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa kegiatan pembebasan lahan akan selesai dilakukan

Keresahan masyarakat

Kegiatan pembebasan lahan menimbulkan keresahan

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok,

6 bulan dengan asumsi bahwa

Page 107: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 81

masyarakat sehubungan dengan penentuan batas-batas lahan yang akan dibebaskan

Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

keresahan masyarakat akan berubah pada saat konstruksi

Sikap dan persepsi masyarakat

Pembebasan lahan melalui musyawarah antara pemrakarsa dengan pemilik lahan didukung oleh masyarakat

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa kegiatan pembebasan lahan akan selesai dilakukan

3. Penerimaan tenaga kerja

Tidak ada Sosial Ekonomi Kesempatan kerja

Kegiatan survei dan penyelidikan tanah membutuhkan tenaga lokal, sehingga memberikan kesempatan kerja kepada masyarakat sekitar

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, Angkola Sangknur, dan Muara Batangtoru

3 bulan dengan asumsi bahwa kegiatan berlangsung singkat

Pendapatan masyarakat

Tenaga kerja lokal yang bekerja pada saat pra konstruksi akan menerima sejumlah upah, sehingga akan menambah pendapatan

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, Angkola Sangknur, dan Muara Batangtoru

3 bulan dengan asumsi bahwa kegiatan berlangsung singkat

Sosial Budaya Sikap dan persepsi masyarakat

Pelibatan masyarakat untuk bekerja dalam tahap pra konstruksi membentuk persepsi

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru,

3 bulan dengan asumsi bahwa kegiatan berlangsung

Page 108: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 82

positif di masyarakat Marancar, Angkola Barat, Angkola Sangknur, dan Muara Batangtoru

singkat

Tahap Konstruksi 1. Penerimaan Tenaga

Kerja Konstruksi Tidak ada Sosial ekonomi Kesempatan

kerja tenaga kerja lokal

Adanya peluang kerja untuk konstruksi dapat dimanfaatkan oleh masyarakat lokal, diharapkan 60% tenaga kerja non skill direkrut dari tenaga kerja lokal, sehingga akan bermanfaat secara langsung bagi masyarakat sekitar

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan, dengan asumsi selama konstruksi PLTA (4 tahun) dan konstruksi jaringan transmisi (2 tahun), tenaga kerja dan upah dianggap sama

Pendapatan msayarakat

Tenaga kerja akan menerima upah minimal sesuai dengan upah minimum Kabupaten Tapanuli Selatan, sehingga memberikan tambahan pendapatan kepada pekerja dan keluarga selama masa konstruksi

Disimpulkan menjadi DPH

Termasuk daerah asal tenaga kerja non lokal

6 bulan sama dengan kesempatan kerja

Sosial Sikap dan persepsi masyarakat

Adanya penerimaan tenaga kerja lokal dan upah yang sesuai dengan upah minimum Kab. Tap. Selatan akan memberikan sikap dan persepsi yang positif bagi masyarakat sekitar.

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

2. Mobilisasi Peralatan dan Material

Tidak ada Fisik-kimia : Kualitas udara

Peningkatan kadar debu, CO, SO2, H2S, NH3,

Mobilisasi dengan menggunakan truk akan meningkatkan kadar debu dan kadar pencemar pada udara ambien

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar,

6 bulan dengan asumsi bahwa frekwensi mobilisasi rendah dan lebih

Page 109: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 83

NO2 pada udara

Angkola Barat banyak dilakukan pada malam hari

Peningkatan kebisingan

Mobilisasi dengan menggunakan truk akan meningkatkan kebisingan pada jalur yang dilalui

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa frekwensi mobilisasi rendah dan lebih banyak dilakukan pada malam hari

Fisik-kimia : Transportasi

Kemacetan lalu lintas

Potensi kemacetan lalu lintas adalah akibat mobilisasi peralatan dan material dengan menggunakan truk besar

Disimpulkan tidak menjadi DPH, karena pengangkutan lebih banyak dilakukan pada malam hari, namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa frekwensi mobilisasi rendah dan lebih banyak dilakukan pada malam hari

Kerusakan jalan

Potensi kerusakan jalan adalah akibat mobilisasi peralatan dan material dengan menggunakan truk dengan tonase tertentu.

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa mobilisasi lebih intensif dilakukan pada 3 bulan pertama

Biologi : Flora Vegetasi alam

Penempatan material galian pada spoil bank akan menimbun vegetasi alam yang juga menjadi habitat satwa liar, sehingga terjadi penurunan vegetasi alam

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

3 bulan

Vegetasi budidaya

Penempatan material galian pada spoil bank yang sebagian berlokasi di lahan budidaya akan menimbun vegetasi budidaya, sehingga terjadi penurunan

Disimpulkan tidak menjadi DPH, tetapi tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

3 bulan

Page 110: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 84

vegetasi alam Biologi : Biota

teresterial Satwa liar Terjadinya penimbunan vegetasi

alam akan mengganggu terhadap satwa liar, karena habitatnya berkurang

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

3 bulan

Sosial Budaya Keresahan masyarakat

Mobilisasi dengan menggunakan truk akan meningkatkan keresahan masyarakat, khususnya pada jalur mobilisasi

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa mobilisasi lebih intensif dilakukan pada tiga bulan pertama

Sikap dan persepsi masyarakat

Peningkatan kadar debu dan gangguan lalu lintas akan memberikan persepsi yang negatif bagi masyarakat sekitar.

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa mobilisasi lebih intensif dilakukan pada tiga bulan pertama

Kesehatan masyarakat

Angka penyakit

Peningkatan kadar debu berpotensi meningkatkan angkat penyakit pada masyarakat sekitar.

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa mobilisasi lebih intensif dilakukan pada tiga bulan pertama

Pola penyakit

Perubahan angka penyakit menyebabkan perubahan pola penyakit pada masyarakat sekitar.

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa mobilisasi lebih intensif dilakukan pada 3 bulan pertama

3. Pembuatan Acces Road

Tidak ada Fisik-kimia : Kualitas udara

Peningkatan kadar debu

Pembukaan lahan untuk acces road dengan menggunakan

Disimpulkan tidak menjadi

Kecamatan Sipirok,

3 bulan dengan asumsi bahwa

Page 111: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 85

peralatan berat akan meningkatkan kadar debu dan kadar pencemar pada udara ambien

DPH namun tetap dikelola

Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

kegiatan pembukaan lahan akan selesai dalam waktu tersebut

Fisik-kimia: Terbukanya akses masyarakat

Acces road yang dibuat perusahaan dapat digunakan oleh masyarakat sebagai akses ke kebun mereka

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Fisik-kimia: Hidrologi

Erosi dan Sedimentasi

Pembuatan access road dengan pembukaan lahan akan meningkatkan erosi yang pada akhirnya akan menyebabkan sedimentasi pada sungai, khususnya pada musim hujan, namun hanya terjadi pada lahan yang dibuka

Disimpulkan tidak menjadi DPH, namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Biologi: Flora Vegetasi alam

Pembuatan accses road akan menghilangkan vegetasi alam sepanjang acces road

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Vegetasi budidaya

Pembuatan accses road akan menghilangkan vegetasi budidaya sepanjang acces road

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Biologi: Biota teresterial

Satwa liar Perubahan vegetasi alam menjadi acces road akan mengganggu satwa liar, karena habitatnya terganggu

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Page 112: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 86

Biologi: Biota air Biota air Terjadinya erosi akan meningkatkan kekeruhan pada sungai sehingga akan menganggu biota air

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Sosial Budaya Keresahan masyarakat

Acces road yang berbatasan dengan lahan masyarakat menimbulkan keresahan masyarakat sehubungan dengan kerusakan tanaman mereka

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Sikap dan persepsi masyarakat

Terbukanya akses menuju lahan masyarakat akan memudahkan masyarakat mengangkut hasil-hasil pertanian

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Kesehatan masyarakat

Angka penyakit

Peningkatan kadar debu berpotensi meningkatkan gangguan kesehatan pada masyarakat sekitar.

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Pola penyakit

Perubahan angka penyakit menyebabkan perubahan pola penyakit pada masyarakat sekitar.

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

4. Pembuatan Basecamp

Tidak ada Fisik-kimia : Kualitas udara

Peningkatan kadar debu

Pembukaan lahan untuk basecamp dengan menggunakan peralatan berat akan meningkatkan kadar debu dan kadar pencemar pada udara ambien

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok dan Batangtoru

1 bulan, karena lokasi basecamp tidak luas

Fisik-kimia: Erosi dan Pembukaan lahan akan Disimpulkan Kecamatan 1 bulan

Page 113: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 87

Hidrologi Sedimentasi meningkatkan erosi yang pada akhirnya akan menyebabkan sedimentasi pada sungai, khususnya pada musim hujan, namun hanya terjadi pada lahan yang dibuka

tidak menjadi DPH, namun tetap dikelola

Sipirok dan Batangtoru

Biologi: Flora Vegetasi alam

Pembuatan basecamp akan menghilangkan vegetasi alam

Disimpulkan tidak menjadi menjadi DPH

Kecamatan Sipirok dan Batangtoru

1 bulan, karena lokasi basecamp tidak luas

Vegetasi budidaya

Pembuatan basecamp akan menghilangkan vegetasi alam

Disimpulkan tidak menjadi menjadi DPH

Kecamatan Sipirok dan Batangtoru

1 bulan, karena lokasi basecamp tidak luas

Biologi: Biota teresterial

Satwa liar Perubahan vegetasi alam menjadi acces road akan mengganggu satwa liar, karena habitatnya terganggu

Disimpulkan tidak menjadi DPH

Kecamatan Sipirok dan Batangtoru

1 bulan

Biologi: Biota air Biota air Terjadinya erosi akan meningkatkan kekeruhan pada sungai sehingga akan menganggu biota air

Disimpulkan tidak menjadi DPH

Kecamatan Sipirok dan Batangtoru

1 bulan

Sosial Sikap dan persepsi masyarakat

Pemanfaatan lahan masyarakat menjadi lokasi basecamp akan mempengaruhi sikap dan persepsi

Disimpulkan tidak menjadi menjadi DPH

Kecamatan Sipirok dan Batangtoru

1 bulan

5. Pembukaan lahan Tidak ada Fisik-kimia: Kualitas udara

Peningkatan kadar debu pada udara ambient

Pembukaaan lahan untuk tapak tower berupa pengikisan permukaan tanah akan meningkatkan kadar debu dan kadar bahan pencemar di sekitar kegiatan

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa pembukaan lahan akan dilakukan selama 6 bulan

Penggunaan lahan

Pembangunan PLTA akan menyebabkan terjadinya perubahan penggunaan lahan dan

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru,

6 bulan

Page 114: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 88

sudah memperoleh ijin dari Bupati Tapanuli Selatan

Marancar, Angkola Barat

Fisik-kimia: Kebisingan

Peningkatan kebisingan

Pembukaan lahan dengan menggunakan mesin-mesin akan meningkatkan kebisingan di sekitar kegiatan

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa pembukaan lahan akan dilakukan selama 6 bulan

Biologi: Flora Jumlah dan keragaman vegetasi alami

Lokasi studi yang berada pada kawasan hutan sehingga pembukaan lahan sepanjang water way akan mengurangi keragaman vegetasi alami

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa pembukaan lahan akan dilakukan selama 6 bulan

Jumlah dan keragaman vegetasi budidaya

Sebagian lokasi kegiatan berada pada lahan masyarakat dengan tanaman budidaya, sehingga kegiatan akan mengurangi luas tanaman budidaya

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa pembukaan lahan akan dilakukan selama 6 bulan

Biologi: Fauna teresterial

Satwa liar yaitu terganggu nya habitat satwa liar

Kawasan hutan juga merupakan habitat satwa liar, sehingga pembukaan lahan akan menyebabkan terganggunya habitat satwa liar

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan dengan asumsi bahwa pembukaan lahan akan dilakukan selama 6 bulan

Sosial budaya Keresahan masyarakat

Kegiatan pembukaan lahan yang menimbulkan dampak kualitas udara dan lahan budidaya meningkatkan keresahan masyarakat

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Sikap dan persepsi masyarakat

Kegiatan pembukaan lahan akan memberikan persepsi yang negatif bagi masyarakat sekitar.

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Page 115: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 89

6. Pembangunan Intake/DAM/ Bendung

Tidak ada Fisik-kimia Peningkatan kebisingan

Pembangunan bendung dengan menggunakan peralatan mekanis akan meningkatkan kebisingan di sekitar lokasi kegiatan

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok

6 bulan

Fisik-kimia : Hidrologi

Erosi dan Sedimentasi

Pembangunan bendung dengan pembukaan lahan akan meningkatkan erosi, khususnya pada musim hujan. Material berupa bahan bangunan yang jatuh ke sungai akan menimbulkan sedimentasi pada sungai

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok

6 bulan

Fisik-kimia : Kualitas air sungai

Peningkatan kekeruhan

Material berupa bahan bangunan yang jatuh ke sungai akan meningkatkan kekeruhan air sungai

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok

6 bulan

Fisik-kimia Getaran Pembangunan bendung dengan peralatan-peralatan berat akan meningkatkan getaran di sekitarnya

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok

6 bulan

Biologi: Flora Vegetasi alam

Pembangunan bendung akan menghilangkan vegetasi alam berupa hutan di lokasi bendung

Disimpulkan menjadi menjadi DPH

Kecamatan Sipirok

6 bulan

Vegetasi budidaya

Pembangunan bendung akan menghilangkan vegetasi budidaya berupa tanaman masyarakat di lokasi bendung

Disimpulkan tidak menjadi menjadi DPH

Kecamatan Sipirok

6 bulan

Biologi : Fauna Satwa liar Perubahan vegetasi alam menjadi lokasi bendung akan mengganggu satwa liar, karena habitatnya terganggu

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok

6 bulan

Page 116: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 90

Biota air Peningkatan kekeruhan sungai dan sedimentasi akan menganggu biota air

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok

6 bulan

Sosial budaya Keresahan masyarakat

Pembangunan bendung yang menimbulkan kekeruhan air sungai meningkatkan keresahan masyarakat

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Sikap dan persepsi masyarakat

Pembangunan bendung yang menimbulkan kekeruhan akan memberikan persepsi yang negatif bagi masyarakat sekitar.

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Kesehatan masyarakat

Kecelakaan kerja

Kegiatan pembangunan bendung dilakukan dengan peralatan-peralatan mekanis dan bekerja pada ketinggian tertentu akan berpotensi menyebabkan kecelakaan kerja

Disimpulkan tidak menjadi DPH karena pekerjaan dilakukan sesuai SOP, namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok

6 bulan

Angka penyakit

Peningkatan kadar debu berpotensi meningkatkan angkat penyakit pada masyarakat sekitar.

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok

6 bulan

Pola penyakit

Perubahan angka penyakit menyebabkan perubahan pola penyakit pada masyarakat sekitar.

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok

6 bulan

7. Pembangunan Saluran Air (Water Channel)

Tidak ada Fisik-kimia: Penurunan kualitas udara

Peningkatan kadar debu

Pembangunan water way dengan menggunakan mesin akan meningkatkan kadar debu dan kadar bahan pencemar di sekitar

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar,

6 bulan

Page 117: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 91

kegiatan Angkola Barat Fisik-kimia: Peningkatan

kebisingan Pembangunan dengan menggunakan mesin-mesin akan meningkatkan kebisingan di sekitar kegiatan

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Fisik-kimia: Hidrologi

Sedimentasi Material berupa bahan galian yang jatuh ke sungai akan menimbulkan sedimentasi pada sungai

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Fisik-kimia: Kualitas air sungai

Kekeruhan air sungai

Material galian yang jatuh ke sungai akan meningkatkan kekeruhan air sungai

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Fisik-kimia: Tanah dan lahan

Penggunaan lahan

Pembangunan water way akan menyebabkan terjadinya perubahan penggunaan lahan

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Fisik-kimia  Getaran Pembangunan water way, khususnya terowongan dengan menggunakan bahan peledak akan meningkatkan getaran di sekitarnya, tetapi lokasi jauh dari pemukiman

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Biologi: Flora Vegetasi alam

Pembangunan saluran air akan menghilangkan vegetasi alam

Disimpulkan menjadi menjadi

Kecamatan Sipirok,

6 bulan

Page 118: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 92

berupa hutan pada bagian awal dan akhir saluran air

DPH Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

Biologi : Fauna Satwa liar Perubahan vegetasi alam menjadi lokasi pintu saluran air akan mengganggu satwa liar, karena habitatnya terganggu

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Biota air Peningkatan kekeruhan sungai dan sedimentasi akan menganggu biota air

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Sosial budaya Sikap dan persepsi masyarakat

Pembangunan water way akan memberikan persepsi yang negatif bagi masyarakat sekitar.

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Kesehatan masyarakat

Kecelakaan kerja

Kegiatan pembangunan water way dilakukan dengan peralatan-peralatan mekanis dan bahan peledak akan berpotensi menyebabkan kecelakaan kerja

Disimpulkan tidak menjadi DPH karena pekerjaan dilakukan sesuai SOP, namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Angka penyakit

Peningkatan kadar debu berpotensi meningkatkan angkat penyakit pada masyarakat sekitar.

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Pola penyakit

Perubahan angka penyakit menyebabkan perubahan pola

Disimpulkan tidak menjadi

Kecamatan Sipirok,

6 bulan

Page 119: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 93

penyakit pada masyarakat sekitar. DPH namun tetap dikelola

Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

8. Pembangunan Power House dan Fasilitasnya

Tidak ada Fisik-kimia: Kualitas udara

Peningkatan kadar debu

Pembangunan power house dengan menggunakan mesin akan meningkatkan kadar debu dan kadar bahan pencemar di sekitar kegiatan

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

Fisik-kimia: Kebisingan

Peningkatan kebisingan

Pembangunan dengan menggunakan mesin-mesin akan meningkatkan kebisingan di sekitar kegiatan

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

Fisik-kimia: Kualitas air sungai

Peningkatan kekeruhan air sungai

Material berupa tanah yang jatuh ke sungai akan meningkatkan kekeruhan air sungai

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

Fisik-kimia: Tanah dan lahan

Penggunaanlahan

Pembangunan power house akan menyebabkan terjadinya perubahan penggunaan lahan

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

Biologi: Flora Vegetasi alam

Pembangunan power house akan menghilangkan vegetasi alam berupa hutan pada lokasi power house

Disimpulkan menjadi menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

Biologi : Fauna Satwa liar Perubahan vegetasi alam menjadi lokasi power house akan mengganggu satwa liar, karena habitatnya terganggu

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

Biologi : Fauna Biota air, berupa kelimpahan jenis dan

Adanya gangguan terhadap badan sungai akibat pelaksanaan kegiatan akan mempengaruhi biota air

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

Page 120: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 94

keanekara gaman

Sosial budaya Sikap dan persepsi masyarakat

Pembangunan power house akan memberikan persepsi yang negatif bagi masyarakat sekitar.

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

Kesehatan masyarakat

Kecelakaan kerja

Kegiatan pembangunan yang dilakukan dengan peralatan-peralatan mekanis dan bahan peledak akan berpotensi menyebabkan kecelakaan kerja

Disimpulkan tidak menjadi DPH karena pekerjaan dilakukan sesuai SOP, namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

Angka penyakit

Peningkatan kadar debu berpotensi meningkatkan angkat penyakit pada masyarakat sekitar.

Disimpulkan tidak menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

Pola penyakit

Perubahan angka penyakit menyebabkan perubahan pola penyakit pada masyarakat sekitar.

Disimpulkan tidak menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

9. Pelepasan Tenaga Kerja

Tidak ada Sosial ekonomi Kesempatan kerja tenaga kerja lokal

Setelah selesai konstruksi, maka seluruh tenaga kerja konstruksi tidak lagi bekerja

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

1 bulan, dengan asumsi bahwa tenaga kerja akan segera kembali ke pekerjaan lama sebagai petani

Tingkat pendapatan masyarakat

Pendapatan tenaga kerja dan keluarga akan berkurang karena tidak bekerja lagi

Disimpulkan menjadi DPH

Termasuk daerah asal tenaga kerja non lokal

1 bulan, dengan asumsi bahwa tenaga kerja akan segera kembali ke pekerjaan lama sebagai petani

Sosial budaya Sikap dan persepsi masyarakat

Pemutusan hubungan kerja karena pekerjaan telah selesai dapat diterima oleh masyarakat

Disimpulkan tidak menjadi DPH

Kec. Sipirok, Batangtoru, Marancar,

1 bulan

Page 121: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 95

sekitar Angkola Barat 10 Pembangunan tower Tidak ada Fisik-kimia:

Tanah dan lahan Penggunaan lahan

Pembangunan tower akan menyebabkan terjadinya perubahan penggunaan lahan

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Sosial budaya Keresahan masyarakat

Pembangunan tower yang berbatasan dengan lahan masyarakat dapat mengakibatkan kerusakan tanaman masyarakat, sehingga menyebabkan keresahan masyarakat

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Sikap dan persepsi masyarakat

Keresahan masyarakat akan memberikan persepsi yang negatif bagi masyarakat sekitar.

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

Kesehatan masyarakat

Kecelakaan kerja

Pembangunan tower dengan ketinggian mencapai 50 m berpotensi menyebabkan terjadinya kecelakaan kerja, namun para pekerja merupakan tenaga kerja skill yang bekerja berdasarkan SOP.

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

6 bulan

11 Penarikan kawat (stringing)

Tidak ada Biologi: Flora Jumlah dan keragaman vegetasi alami

Penarikan kawat pada kawasan hutan akan menganggu pohon-pohon pada ketinggian tertentu, sehingga harus dipangkas

Disimpulkan tidak menjadi DPH, namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

1 bulan karena kegiatan diperkirakan hanya 1 bulan

Jumlah dan keragaman vegetasi budidaya

Demikian juga penarikan kawat pada lahan masyarakat akan menganggu pohon-pohon pada ketinggian tertentu, sehingga harus dipangkas

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

1 bulan karena kegiatan diperkirakan hanya 1 bulan

Biologi: Fauna Satwa liar Penarikan kawat pada kawasan Disimpulkan Kecamatan 1 bulan karena

Page 122: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 96

teresterial yaitu terganggu nya habitat satwa liar

hutan akan menganggu satwa liar tidak menjadi DPH, namun tetap dikelola

Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

kegiatan diperkirakan hanya 1 bulan

Sosial budaya Keresahan masyarakat

Pemangkasan pohon pada lahan budidaya akan meningkatkan keresahan masyarakat

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

1 bulan karena kegiatan diperkirakan hanya 1 bulan

Sikap dan persepsi masyarakat

Keresahan msayarakat akan memberikan persepsi yang negatif bagi masyarakat sekitar.

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

1 bulan karena kegiatan diperkirakan hanya 1 bulan

Operasional 1 Pengaturan dan

pelepasan air Tidak ada Fisik-kimia:

Hidrologi Debit air sungai

Operasi PLTA dilakukan dengan pengaturan pelepasan air sesuai dengan kebutuhan, sehingga debit air akan berfluktuasi, yang cenderung berkurang pada saat beban normal, dan akan meluap pada saat beban puncak.

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat

1 tahun untuk mengetahui pada saat musim kemarau dan pada saat musim hujan, karena pola operasi akan tetap sama

Transportasi masyarakat dengan mengguna kan air sungai

Pembendungan air di hulu akan mempengaruhi debit air sungai di bagian hilir, padahal sungai digunakan masyarakat sebagai media transportasi

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru

6 bulan

Irigasi sawah

Pada bagian hilir, air sungai digunakan oleh masyarakat untuk mengairi sawah, sehingga fluktuasi debit akan mempengaruhi kecukupan air untuk sawah masyarakat

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Muara Batangtoru

6 bulan

Page 123: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 97

Biologi: Flora Vegetasi alam

Pembendungan sungai akan menimbulkan genangan pada bagian hulu, yaitu kawasah hutan sehingga genangan akan mempengaruhi vegetasi alam

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok

1 tahun

Biologi: Fauna teresterial

Satwa liar Genangan pada kawasan hutan akan menganggu satwa liar di sekitar lokasi kegiatan

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok

1 tahun

Biologi: Biota air Keragaman jenis ikan, plankton, benthos

Fluktuasi genangan air di bagian hulu akan mempengaruhi biota air dibagian hulu dan di bagian hilir sungai

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Sosial ekonomi Kehidupan nelayan

Sungai Batangtoru di bagian hilir masih dimanfaatkan oleh masyarakat untuk menangkap ikan, sehingga terjadinya fluktuasi air sungai akan mempengaruhi kehidupan nelayan tersebut

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Sosial budaya Sikap dan persepsi masyarakat

Terjadinya gangguan terhadap aktivitas dan kehidupan masyarakat akibat fluktuasi air sungai akan memberikan persepsi negatif di masyarakat

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, dan Muara Batangtoru

1 tahun

2 Pemeliharaan PLTA Tidak ada Fisik-kimia: Hidrologi

Sedimentasi Pembendungan sungai akan meningkatkan sedimentasi di sekitar bendung, kemudian pembukaan pintu pembilas akan membawa sedimen ke bagian hilir sehingga akan meningkatkan sedimentasi di hilir sungai

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Sipirok, Batangtoru, Marancar, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Page 124: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 98

Fisik-kimia: Kualitas air sungai

Peningkatan kekeruhan

Pembukaan pintu pembilas akan membawa sedimen ke bagian hilir sehingga akan meningkatkan kekeruhan di hilir sungai

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Biologi: Biota air Keragaman jenis ikan, plankton, benthos

Peningkatan kekeruhan air sungai akan mempengaruhi biota air dibagian hilir sungai

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Sosial budaya Sikap dan persepsi masyarakat

Penurunan kualitas air sungai berupa peningkatan kekeruhan akan mempengaruhi sikap dan persepsi masyarakat

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, dan Muara Batangtoru

1 tahun

3 Uji Coba Transmisi Tidak ada Fisik-kimia Medan magnet dan medan listrik

Uji coba jaringan transmisi 275 kV dilakukan dengan mengalirkan arus listrik pada kabel, sehingga akan menimbulkan medan magnet dan medan listrik di sekitar jaringan

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

3 bulan

4 Penyaluran tenaga listrik

Tidak ada Fisik-kimia Medan magnet dan medan listrik

Penyaluran tenaga listrik pada jaringan transmisi 275 kV akan menimbulkan medan magnet dan medan listrik di sekitar jaringan

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

1 tahun untuk memperoleh pola pembebanan jaringan transmisi

Sosial budaya Kekhawatir an masyarakat

Jaringan transmisi yang melalui lahan pertanian akan menimbulkan kekhawatiran bagi

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar,

1 tahun

Page 125: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 99

terhadap medan magnet dan medan listrik

masyarakat untuk bekerja di bahwa jaringan transmisi akibat adanya medan magnet dan medan listrik

Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

Sikap dan persepsi masyarakat

Timbulnya kekhawatiran masyarakat akan mempengaruhi sikap dan persepsi masyarakat

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Kesehatan masyarakat

Angka penyakit

Pemajanan pada medan magnet dan medan listrik berpotensi meningkatkan angkat penyakit pada masyarakat sekitar.

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Pola penyakit

Perubahan angka penyakit menyebabkan perubahan pola penyakit pada masyarakat sekitar.

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

1 tahun

5 Pemeliharaan jaringan transmisi

Tidak ada Fisik-kimia: Tanah dan lahan

Tataguna lahan

Dalam pemeliharaan jaringan transmisi akan dilakukan pemangkasan pohon yang berada di bawah jaringan yang telah memasuki ruang bebas, oleh karena itu akan mempengaruhi penggunaan lahan di bawah

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Page 126: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 100

jaringan transmisi Biologi: Flora Jumlah dan

keragaman vegetasi alami

Pemeliharaan jaringan transmisi akan memangkas pohon-pohon yang telah memasuki ruang bebas

Disimpulkan tidak menjadi DPH, namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Jumlah dan keragaman vegetasi budidaya

Pemeliharaan jaringan transmisi akan memangkas pohon-pohon yang telah memasuki ruang bebas

Disimpulkan tidak menjadi DPH namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Biologi: Fauna teresterial

Satwa liar yaitu terganggu nya habitat satwa liar

Pemangkasan pohon pada kawasan hutan akan menganggu satwa liar

Disimpulkan tidak menjadi DPH, namun tetap dikelola

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Sosial ekonomi Nilai ekonomi lahan

Adanya ketentuan tinggi tanaman di bawah jaringan transmisi serta adanya kekhawatiran terhadap medan magnet dan medan listrik menyebabkan menurunnya harga lahan di bawah jaringan transmisi

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Sosial budaya Keresahan masyarakat

Pemangkasan pohon pada lahan budidaya akan meningkatkan keresahan masyarakat

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar,

1 tahun

Page 127: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 101

Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

Sikap dan persepsi masyarakat

Keresahan msayarakat akan memberikan persepsi yang negatif bagi masyarakat sekitar.

Disimpulkan menjadi DPH

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Angkola Barat, A. Sangkunur, dan Muara Batangtoru

1 tahun

Page 128: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 102

1.4. Batas Wilayah Studi dan Waktu Kajian

1.4.1. Lingkup Wilayah Studi

Lingkup wilayah studi ANDAL Pembangunan dan Operasional

PLTA Batangtoru dan Jaringan Transmisi di Kabupaten

Tapanuli Selatan merupakan kumpulan dari batas lingkup

wilayah fisik tapak rencana kegiatan/wilayah kegiatan, batas

ekologis, batas sosial, dan batas wilayah administrasi setelah

mempertimbangkan kendala (teknis, ekonomis dan waktu)

yang dihadapi. Uraian singkat mengenai wilayah studi ini

adalah sebagai berikut :

1.4.1.1. Batas Kegiatan

Batas kegiatan adalah ruang tempat pelaksanaan kegiatan

Konstruksi dan Operasional PLTA Batangtoru dan Jaringan

Transmisi di Kabupaten Tapanuli Selatan. Kegiatan

pembangunan PLTA Batangtoru mengikuti sungai Batangtoru

sepanjang ± 30 km mulai dari bendung. Kegiatan

pembangunan jaringan transmisi mulai dari power house

hingga Desa Parsalakan kecamatan Angkola Barat.

1.4.1.2. Batas Ekologis

Batas ekologis merupakan batas ruang persebaran dampak

dari rencana kegiatan menurut media transportasi limbah

berupa aliran air sungai Batangtoru dimana proses alami yang

berlangsung di dalam ruang tersebut akan mengalami

perubahan mendasar. Bangunan paling hulu dari konstruksi

PLTA Batangtoru adalah Bendung/DAM sedangkan bangunan

paling hilir adalah power house.

Sungai Batangtoru bermuara ke laut, dan di bagian hilir

terdapat permukiman dan persawahan yang dipengaruhi oleh

kondisi air sungai Batangtoru, sehingga batas ekologis dimulai

dari bendung hingga ke muara di laut.

Page 129: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 103

Pembangunan dan operasional jaringan transmisi dimulai dari

power house hingga ke Desa Parsalakan Kecamatan Angkola

Barat, oleh karena itu batas ekologis dimulai dari power house

hingga ke Desa Parsalakan Kecamatan Angkola Barat.

1.4.1.3. Batas Sosial

Batas sosial adalah ruang disekitar rencana kegiatan yang

merupakan tempat berlangsungnya berbagai interaksi sosial

yang mengandung norma dan nilai tertentu yang sudah

mapan termasuk sistem dan struktur sosial yang diperkirakan

akan mengalami perubahan mendasar akibat rencana

Pembangunan dan Operasional PLTA Batangtoru dan Jaringan

Transmisi. Mengingat dampak lingkungan hidup yang

ditimbulkan oleh suatu rencana kegiatan menyebar tidak

merata, maka batas sosial dalam hal ini ditetapkan dengan

membatasi kepada masyarakat terdekat sekitar lokasi kegiatan

karena masyarakat tersebut akan terkena dampak langsung

yaitu terkena dampak debu dan kebisingan di tahap kegiatan

konstruksi meliputi kecamatan. Batas sosial tersebut adalah

desa pada 6 (enam) kecamatan, sebagai berikut :

1) Kec. Sipirok : Desa Luat Lombang, Aek

Batang Paya, Bulu Mario,

Sitanggiang.

2) Kec. Marancar : Desa Huraba, Gunung

Binanga, Pasar Sempurna,

Marancar Godang,

Simaninggir, Aek Nabara,

Tanjung Dolok, Haunatas, dan

Marancar Julu.

3) Kec. Batang Toru : Desa Sipenggeng, Hapesong

Baru, Telo, Huta Baru

Page 130: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 104

Siagian, dan Hapesong Baru

dan Kelurahan Wek 1.

4) Kec. Angkola Barat : Desa Parsalakan, Aek Nabara,

Sibangkuah, Sigumur, Desa

Sisundung, Siuhom,

Panobasan (Dolok),

Panobasan Lombang, Kel.

Sitinjak, Kel. Simartokis

Sisioma.

5) Kec. Angkola Sangkunur : Desa Bandar Tarutung,

Simataniari/Sibara-bara, Kel.

Rianiate/ Desa Aek Rambe.

6) Kec. Muara Batang Toru : Desa Bandar Hapinis, Muara

Hutaraja, Terapung Jaya,

Desa Upu, Pardamean, Kel.

Hutaraja, dan Kel. Muara

Ampolu.

1.4.1.4. Batas Administratif

Batas administratif adalah batas wilayah atau ruang yang

dibatasi oleh kesatuan wewenang tata administrasi

pemerintahan. Batas administrasi ditentukan berdasarkan

pertimbangan skala sosial dan ekonomi masyarakat yang

diperkirakan akan terpengaruh oleh kegiatan Pembangunan

dan Operasional PLTA Batangtoru dan Jaringan Transmisi.

Dengan demikian batas administratif PLTA Batangtoru dan

Jaringan Transmisi adalah kecamatan-kecamatan yang

menjadi lokasi kegiatan, yaitu: Kecamatan Batangtoru,

Marancar, Sipirok, Muara Batangtoru, Angkola Sangkunur,

Angkola Barat, Kabupaten Tapanuli Selatan.

Page 131: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

I - 105

1.4.1.5. Batas Wilayah Studi

Dengan cara overlay batas kegiatan, batas ekologis, batas

sosial, dan batas administratif maka diperoleh batas wilayah

studi yang merupakan resultante dari ke empat batas tersebut

di atas. Dengan demikian batas wilayah studi meliputi

Kecamatan Batangtoru, Marancar, Sipirok, Muara Batangtoru,

Angkola Sangkunur, Angkola Barat, Kabupaten Tapanuli

Selatan.

1.4.2. Batas Waktu Kajian

Studi ANDAL PLTA Batangtoru tidak memasukkan tahapan

Pasca Operasional. Batas waktu kajian diambil pada saat

mana keseimbangan lingkungan baru secara ekologis tercapai

di tahap Operasional. Dengan demikian batas waktu kajian

studi ANDAL PLTA Batangtoru ditetapkan sebagai berikut :

1. Batas waktu kajian tahap Pra-konstruksi sampai

berakhirnya masa kegiatan Pra-konstruksi, yaitu 12 bulan

untuk PLTA dan 6 bulan untuk jaringan transmisi.

2. Batas waktu kajian tahap Konstruksi sampai berakhirnya

masa kegiatan Konstruksi, yaitu 48 bulan untuk PLTA dan

12 bulan untuk jaringan transmisi.

3. Batas waktu kajian tahap Operasional ditetapkan 10 tahun

hingga keseimbangan ekologis baru tercapai.

 

Page 132: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

Hutaimbaru

DK. SOMANGKAR

Bulupayung

A. Ramba

A

. B

. P

a

y

a

A

.

B

.

T

o

r

u

A

. B

. G

u

a

rn

a

A

.

S

i

h

o

l

u

s

A

.

N

a

P

o

t

-

p

o

t

A

.

S

i

r

a

b

u

n

A

.

T

a

p

u

s

A

. P

a

sir

A

. S

ia

la

n

g

A. S

ingkut

A. B

inanga

A

.

R

a

m

b

a

t

A

.

T

o

r

a

s

A

.

B

.

T

o

r

u

Mambangbaru

DK. ADIAN HOMPA

Parsariran

DK. PANGARIMBASAN

Pasar Sempurna

A

.

B

a

t

a

n

g

T

o

r

u

A

.

U

l

u

H

a

l

a

N

a

m

e

n

e

k

RIMBAJANJIMAU

Gununghasahatan

A

. H

o

p

o

n

POWERHOUSE

DAM SITE

HEADRACE TUNNEL

Sipenggeng

Huta Padang

Siagian

Huta Baru

B A T A N G T O R U

Sianggunan

Sialang

Parinduan

Siloung

Padang Lancat

Sisoma Jahe

Sidahanon

Panobasan Lombang

Panobasan Dolok

Sisoma Julu

Simatorkis Payabolak

Simatorkis Tongah

Simatorkis Jahe

Simatorkis Tanah Tinggi

Kampung Baru

Simatorkis

Sitinjak

Simaninggir

Si uhom

Tanahpongol

A

.

P

a

r

s

a

r

i

r

a

n

A. Siandi - andi

A

.

P

a

r

s

a

r

i

r

a

n

A

.

S

i

m

a

j

a

m

b

u

A

.

S

i

m

a

j

a

m

b

u

A

.

B

a

t

a

n

g

A

n

g

k

o

l

a

Pangaran

A. S

isom

a

KONSULTAN :

PENGGUNA JASA :

Jalan Darmawangsa VII / 7 , Kebayoran Baru , Jakarta - 12160

Tlp. 62- 21-7256378. Fax : 62 - 21- 7260584

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Study AMDAL dan UKL - UPL

Jalan Setia Budi No. 07 Simp. Selayang - Medan ( 20135 )

Tlp. 061-8219089 Email: global .inter. [email protected]

G

G

S

S

- l -

-

-

- Batas provinsi- Batas kabupaten- Batas kota madya- Batas kecamatan- Jalan keras- Jalan tidak keras- Sungai- Jembatan- Kampung berbatas tegas- Kampung berbatas tidak tegas- Sawah- Tegalan- Tanaman teratur- Hutan Belantara- Karet- Batas Proyek

Page 133: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

- Batas provinsi- Batas kabupaten- Batas kota madya- Batas kecamatan- Jalan keras- Jalan tidak keras- Sungai- Jembatan- Kampung berbatas tegas- Kampung berbatas tidak tegas- Sawah- Tegalan- Tanaman teratur- Hutan Belantara- Karet- Batas Ekologis

KONSULTAN :

PENGGUNA JASA :

Jalan Darmawangsa VII / 7 , Kebayoran Baru , Jakarta - 12160

Tlp. 62- 21-7256378. Fax : 62 - 21- 7260584

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Study AMDAL dan UKL - UPL

Jalan Setia Budi No. 07 Simp. Selayang - Medan ( 20135 )

Tlp. 061-8219089 Email: global .inter. [email protected]

G

G

S

S

- l -

-

-

Mabang 1

Bongal

Mabang 2

Sipirok Janji Raya

A

.

S

a

n

g

k

u

n

u

Sibara - bara

DK. SIBUSUK

A

.

K

e

m

e

n

i

n

g

A

.

B

a

t

a

n

g

t

o

r

u

PADANG SIDEMPUAN BARATtPADANG SIDEMPUAN BARATt

G. GUA TANGA

A

.

D

a

n

o

G. BATUPATI

G. MATUTUNG

A

.

K

o

r

s

i

k

A. S

ihita

m

- hita

m

Gadang

G. RANTO PANJANG

G. ANGKU TANGAN

Swangan

G. BATUMUNDAM

Rianiate

D. SIASIS

A

.

B

a

h

u

n

g

A

.

R

i

a

n

i

a

t

e

A. Banggungan Dano

A

.

A

m

b

a

r

l

a

n

g

A

. s

im

a

rle

la

n

g

Hutaimbaru

DK. SOMANGKAR

Bulupayung

A. Ramba

A

. B

. P

a

y

a

A

.

B

.

T

o

r

u

A

. B

. G

u

a

rn

a

A

.

S

i

h

o

l

u

s

A

.

N

a

P

o

t

-

p

o

t

A

.

S

i

r

a

b

u

n

A

.

T

a

p

u

s

A

. P

a

sir

A

. S

ia

la

n

g

A. S

ingkut

A

. B

inanga

A

.

R

a

m

b

a

t

A

.

T

o

r

a

s

A

.

B

.

T

o

r

u

Mambangbaru

DK. ADIAN HOMPA

PERKEBUNAN BATANG TORU

Karang Moncol

T. SIPISANG

Bandar Hapinis

A

.

B

a

t

a

n

g

T

o

r

u

A

.

S

ik

ip

Pondok

Sipenggeng

Parsariran

Hapesong Baru 2

Hapesong Baru 1

Hapesong Baru 3

DK. SIPENTE

Pondok Sipisang

Kampung Telo

Huta Padang

DK. PANGARIMBASAN

Pasar Sempurna

TABARAN

Kampung Napa

BATANG TORU

A

.

B

a

t

a

n

g

T

o

r

u

A

.

U

l

u

H

a

l

a

N

a

m

e

n

e

k

RIMBAJANJIMAU

Gununghasahatan

A

. H

o

p

o

n

SAMUDERA INDONESIA

POWERHOUSE

DAM SITE

HEADRACE TUNNEL

Sipenggeng

Huta Padang

Siagian

Huta Baru

B A T A N G T O R U

Sianggunan

Sialang

Parinduan

Siloung

Padang LancatSisoma Jahe

Sidahanon

Panobasan Lombang

Panobasan Dolok

Sisoma Julu

Simatorkis Payabolak

Simatorkis Tongah

Simatorkis Jahe

Simatorkis Tanah Tinggi

Kampung Baru Simatorkis

A

.

P

a

r

s

a

r

i

r

a

n

A. Siandi - andi

A

.

P

a

r

s

a

r

i

r

a

n

A

.

S

i

m

a

j

a

m

b

u

A. S

isom

a

Page 134: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

- Batas provinsi- Batas kabupaten- Batas kota madya- Batas kecamatan- Jalan keras- Jalan tidak keras- Sungai- Jembatan- Kampung berbatas tegas- Kampung berbatas tidak tegas- Sawah- Tegalan- Tanaman teratur- Hutan Belantara- Karet- Batas Sosial

KONSULTAN :

PENGGUNA JASA :

Jalan Darmawangsa VII / 7 , Kebayoran Baru , Jakarta - 12160

Tlp. 62- 21-7256378. Fax : 62 - 21- 7260584

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Study AMDAL dan UKL - UPL

Jalan Setia Budi No. 07 Simp. Selayang - Medan ( 20135 )

Tlp. 061-8219089 Email: global .inter. [email protected]

G

G

S

S

- l -

-

-

Mabang 1

Bongal

Mabang 2

Sipirok Janji Raya

A

.

S

a

n

g

k

u

n

u

Sibara - bara

DK. SIBUSUK

A

.

K

e

m

e

n

i

n

g

A

.

B

a

t

a

n

g

t

o

r

u

PADANG SIDEMPUAN BARATtPADANG SIDEMPUAN BARATt

G. GUA TANGA

A

.

D

a

n

o

G. BATUPATI

G. MATUTUNG

A

.

K

o

r

s

i

k

A. S

ihita

m

- hita

m

Gadang

G. RANTO PANJANG

G. ANGKU TANGAN

Swangan

G. BATUMUNDAM

Rianiate

D. SIASIS

A

.

B

a

h

u

n

g

A

.

R

i

a

n

i

a

t

e

A. Banggungan Dano

A

.

A

m

b

a

r

l

a

n

g

A

. s

im

a

rle

la

n

g

Hutaimbaru

DK. SOMANGKAR

Bulupayung

A. Ramba

A

. B

. P

a

y

a

A

.

B

.

T

o

r

u

A

. B

. G

u

a

rn

a

A

.

S

i

h

o

l

u

s

A

.

N

a

P

o

t

-

p

o

t

A

.

S

i

r

a

b

u

n

A

.

T

a

p

u

s

A

. P

a

sir

A

. S

ia

la

n

g

A. S

ingkut

A. B

inanga

A

.

R

a

m

b

a

t

A

.

T

o

r

a

s

A

.

B

.

T

o

r

u

Mambangbaru

DK. ADIAN HOMPA

PERKEBUNAN BATANG TORU

Karang Moncol

T. SIPISANG

Bandar Hapinis

A

.

B

a

t

a

n

g

T

o

r

u

A

.

S

ik

ip

Pondok

Sipenggeng

Parsariran

Hapesong Baru 2

Hapesong Baru 1

Hapesong Baru 3

DK. SIPENTE

Pondok Sipisang

Kampung Telo

Huta Padang

DK. PANGARIMBASAN

Pasar Sempurna

TABARAN

Kampung Napa

BATANG TORU

A

.

B

a

t

a

n

g

T

o

r

u

A

.

U

l

u

H

a

l

a

N

a

m

e

n

e

k

RIMBAJANJIMAU

Gununghasahatan

A

. H

o

p

o

n

SAMUDERA INDONESIA

POWERHOUSE

DAM SITE

HEADRACE TUNNEL

Sipenggeng

Huta Padang

Siagian

Huta Baru

B A T A N G T O R U

Sianggunan

Sialang

Parinduan

Siloung

Padang Lancat

Sisoma Jahe

Sidahanon

Panobasan Lombang

Panobasan Dolok

Sisoma Julu

Simatorkis Payabolak

Simatorkis Tongah

Simatorkis Jahe

Simatorkis Tanah Tinggi

Kampung Baru Simatorkis

A

.

P

a

r

s

a

r

i

r

a

n

A. Siandi - andi

A

.

P

a

r

s

a

r

i

r

a

n

A

.

S

i

m

a

j

a

m

b

u

A

. S

isom

a

Page 135: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

KONSULTAN :

PENGGUNA JASA :

Jalan Darmawangsa VII / 7 , Kebayoran Baru , Jakarta - 12160

Tlp. 62- 21-7256378. Fax : 62 - 21- 7260584

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Study AMDAL dan UKL - UPL

Jalan Setia Budi No. 07 Simp. Selayang - Medan ( 20135 )

Tlp. 061-8219089 Email: global .inter. [email protected]

G

G

S

S

- l -

-

-

Mabang 1

Bongal

Mabang 2

Sipirok Janji Raya

A

.

S

a

n

g

k

u

n

u

Sibara - bara

DK. SIBUSUK

A

.

K

e

m

e

n

i

n

g

A

.

B

a

t

a

n

g

t

o

r

u

PADANG SIDEMPUAN

BARATt

PADANG SIDEMPUAN

BARATt

G. GUA TANGA

A

.

D

a

n

o

G. BATUPATI

G. MATUTUNG

A

.

K

o

r

s

i

k

A. S

ihita

m

- h

itam

Gadang

G. RANTO PANJANG

G. ANGKU TANGAN

Swangan

G. BATUMUNDAM

Rianiate

D. SIASIS

A

.

B

a

h

u

n

g

A

.

R

i

a

n

i

a

t

e

A. B

anggungan Dano

A

.

A

m

b

a

r

l

a

n

g

A

. s

im

a

rle

la

n

g

Hutaimbaru

DK. SOMANGKAR

Bulupayung

A. Ramba

A

. B

. P

a

y

a

A

.

B

.

T

o

r

u

A

. B

. G

u

a

rn

a

A

.

S

i

h

o

l

u

s

A

. N

a

P

o

t -

p

o

t

A

.

S

i

r

a

b

u

n

A

.

T

a

p

u

sA

. P

a

sir

A

. S

ia

la

n

g

A. S

ingkut

A. B

inanga

A

.

R

a

m

b

a

t

A

.

T

o

r

a

s

A

.

B

.

T

o

r

u

Mambangbaru

DK. ADIAN HOMPA

PERKEBUNAN

BATANG TORU

Karang Moncol

T. SIPISANG

Bandar Hapinis

A

.

B

a

t

a

n

g

T

o

r

u

A

.

S

ik

ip

Pondok

Sipenggeng

Parsariran

Hapesong Baru 2

Hapesong Baru 1

Hapesong Baru 3

DK. SIPENTE

Pondok Sipisang

Kampung Telo

Huta Padang

DK. PANGARIMBASAN

Pasar Sempurna

TABARAN

Kampung Napa

BATANG TORU

A

.

B

a

t

a

n

g

T

o

r

u

A

.

U

l

u

H

a

l

a

N

a

m

e

n

e

k

RIMBAJANJIMAU

Gununghasahatan

A

. H

o

p

o

n

SAMUDERA

INDONESIA

Sipenggeng

Huta Padang

Siagian

Huta Baru

B A T A N G T O R U

Sianggunan

Sialang

Parinduan

Siloung

Padang LancatSisoma Jahe

Sidahanon

Panobasan Lombang

Panobasan Dolok

Sisoma Julu

Simatorkis Payabolak

Simatorkis Tongah

Simatorkis Jahe

Simatorkis Tanah Tinggi

Kampung Baru

Simatorkis

A

.

P

a

r

s

a

r

i

r

a

n

A. Siandi - andi

A

.

P

a

r

s

a

r

i

r

a

n

A

.

S

i

m

a

j

a

m

b

u

A

. S

isom

a

- Batas provinsi- Batas kabupaten- Batas kota madya- Batas kecamatan- Jalan keras- Jalan tidak keras- Sungai- Jembatan- Kampung berbatas tegas- Kampung berbatas tidak tegas- Sawah- Tegalan- Tanaman teratur- Hutan Belantara- Karet

KEC. SIPIROK

KEC. ANGKOLA BARAT

KEC. ANGKOLA SANGKUNUR

KEC. MUARA BATANG TORU

KEC. BATANG TORU

KEC. MARANCAR

Page 136: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

Hutaimbaru

DK. SOMANGKAR

Bulupayung

A. Ramba

A

. B

. P

a

y

a

A

.

B

.

T

o

r

u

A

. B

. G

u

a

rn

a A

.

S

i

h

o

l

u

s

A

.

N

a

P

o

t

-

p

o

t

A

.

S

i

r

a

b

u

n

A

.

T

a

p

u

s

A

. P

a

sir

A

. S

ia

la

n

g

A. S

ingkut

A. B

inanga

A

.

R

a

m

b

a

t

A

.

T

o

r

a

s

A

.

B

.

T

o

r

u

Mambangbaru

DK. ADIAN HOMPA

Sipenggeng

Parsariran

Huta Padang

DK. PANGARIMBASAN

Pasar Sempurna

A

.

B

a

t

a

n

g

T

o

r

u

A

.

U

l

u

H

a

l

a

N

a

m

e

n

e

k

RIMBAJANJIMAU

Gununghasahatan

A

. H

o

p

o

n

Sipenggeng

Huta Padang

Siagian

Huta Baru

B A T A N G T O R U

Sianggunan

Sialang

Parinduan

Siloung

Padang LancatSisoma Jahe

Sidahanon

Panobasan Lombang

Panobasan Dolok

Sisoma Julu

Simatorkis Payabolak

Simatorkis Tongah

Simatorkis Jahe

Simatorkis Tanah Tinggi

Kampung Baru Simatorkis

Sitinjak

Simaninggir

Si uhom

Tanahpongol

A

.

P

a

r

s

a

r

i

r

a

n

A. Siandi - andi

A

.

P

a

r

s

a

r

i

r

a

n

A

.

S

i

m

a

j

a

m

b

u

A

.

S

i

m

a

j

a

m

b

u

A

.

B

a

t

a

n

g

A

n

g

k

o

l

a

Pangaran

A

. S

isom

a

KONSULTAN :

PENGGUNA JASA :

Jalan Darmawangsa VII / 7 , Kebayoran Baru , Jakarta - 12160

Tlp. 62- 21-7256378. Fax : 62 - 21- 7260584

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Study AMDAL dan UKL - UPL

Jalan Setia Budi No. 07 Simp. Selayang - Medan ( 20135 )

Tlp. 061-8219089 Email: global .inter. [email protected]

G

G

S

S

- l -

-

-

- Batas provinsi- Batas kabupaten- Batas kota madya- Batas kecamatan- Jalan keras- Jalan tidak keras- Sungai- Jembatan- Kampung berbatas tegas- Kampung berbatas tidak tegas- Sawah- Tegalan- Tanaman teratur- Hutan Belantara- Karet- Batas Wilayah Study

Page 137: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 1

2.1.Komponen Lingkungan yang Terkena Dampak

Berikut ini akan diuraikan kondisi kualitas lingkungan hidup

yang diperkirakan akan terkena dampak penting pada rencana

usaha dan/atau kegiatan.

2.1.1 Komponen Lingkungan Fisik – Kimia

a). Kualitas Udara dan Kebisingan

Komponen lingkungan kualitas dan kebisingan akan

diperkirakan akan terkena dampak adalah : kadar debu dan

kebisingan.

Untuk memperoleh data keadaan kualitas udara dan

kebisingan, dilakukan pengambilan sampel pada dua lokasi

sampling yaitu lokasi rencana bendungan Dusun Buluh

Payung, Sipirok (U-1: N01062898; E99019439); lokasi

rencana power house Desa Pasar Sempurna (U-2:

N01050875; E99012958). Hasil analisa kualitas udara dan

kebisingan disajikan pada Tabel 2.1.

SO2

Hasil pengukuran SO2 pada kedua lokasi pengkuran adalah

28,34 µg/Nm³ dan 23,67 µg/Nm³. Baku mutu Udara Ambien

berdasarkan PP No.41 Tahun 1999 dimana SO2 sebesar 365

µg/Nm³, dengan demikian hasil pengukuran sesuai baku

mutu berdasarkan PPRI No. 41 Tahun 1999 tentang

pengendalian Pencemaran Udara belum melampaui baku

mutu.

Page 138: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 2

Tabel 2.1 Hasil Analisa Kualitas Udara

No. Parameter Satuan Hasil Pengujian Baku Mutu Metoda

UA -1 UA - 2

1 Sulfur Dioksida (SO2) µg/Nm³ 28,34 23,67 3651) SNI 19-7119.7-2005

2 Nitrogen Dioksida (NO2) µg/Nm³ 24,31 21,54 1501) SNI 19-7119.2-2005

3 Timbal (Pb) µg/Nm³ <0,10 <0,10 21) SNI 19-7119.4-2005

4 Sulfida (H2S) ppm <0,01 <0,01 0,022) SNI 19-7117.7-2005

5 Amoniak NH3 ppm 0,06 0,03 2,02) SNI 19-7119.1-2005

6 TSP µg/Nm³ 31,25 24,98 2301) SNI 19-7119.3-2005

7 Kebisingan dBA 61,5 50,5 703) Sound Level Meter Keterangan : U – 1 Lokasi Rencana Bendungan Dusun Buluh Payung, Sipirok (N01062898;

E99019439) U – 2 Lokasi Rencana Power House Desa Pasar Sempurna (N01050875; E99012958) -1) Baku Mutu Udara Ambien Berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 41 Tahun 1999. -2) Baku Mutu Tingkat Kebauan Berdasarkan Keputusan Menteri Lingkungan Hidup No. KEP-50/MENLH/11/1996 -3) Baku Mutu Tingkat Kebisingan Berdasarkan Keputusan Menteri Lingkungan Hidup, No. KEP-48/MENLH/II/1996 - Tanda < menunjukkan hasil di bawah limit deteksi

NO2

Hasil pengukuran parameter NO2 berkisar antara 24,31

µg/Nm³ dan 21,54 µg/Nm³, dengan baku mutu NO2 sebesar

150 µg/Nm³ berdasarkan PP RI No.41 Tahun 1999 tentang

Pengendalian Pencemaran Udara, sehingga hasil pengukuran

masih di bawah baku mutu.

Debu

Parameter TSP/Debu hasil pengukuran berkisar antara 31,25

µg/Nm³ dan 124,34 µg/Nm³, baku mutu debu sebesar 24,98

µg/Nm³, dengan demikian hasil pengukuran masih di bawah

baku mutu.

H2S

Parameter H2S hasil pengukuran berkisar antara <0,01 ppm

dan <0,01 ppm dan baku mutu H2S sebesar 0,02 ppm

berdasarkan PP RI No.41 Tahun 1999 tentang Pengendalian

Page 139: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 3

Pencemaran Udara, sehingga hasil pengukuran masih di

bawah baku mutu.

NH3

Parameter NH3 hasil pengukuran berkisar antara 0,06 ppm

dan 0,03 ppm, dengan baku mutu NH3 sebesar 2,0 ppm

berdasarkan PP RI No.41 Tahun 1999 tentang Pengendalian

Pencemaran Udara, maka hasil pengukuran masih di bawah

baku mutu.

Timbal (Pb)

Parameter Pb hasil pengukuran berkisar antara 0,10 µg/Nm³

dan 0,10 µg/Nm³, dengan baku mutu Pb sebesar 2 µg/Nm³

berdasarkan PP RI No.41 Tahun 1999 tentang Pengendalian

Pencemaran Udara, maka demikian hasil pengukuran masih

di bawah baku mutu.

Kebisingan

Pada lokasi rencana bendung hasil pengukuran kebisingan

secara langsung di lapangan adalah 61,5 dBA dan pada

lokasi rencana power house adalah 50,5 dBA. Dari hasil

pengukuran dapat diketahui bahwa tingkat kebisingan pada

kedua lokasi tersebut masih dibawah ambang baku mutu

yaitu 70 dBA, berdasarkan Keputusan Menteri Negara

Lingkungan Hidup No. KEP-48/MENLH/II/1996.

b). Hidrologi

Sungai Batangtoru merupakan sungai yang terdapat di

Kabupaten Tapanuli Selatan, bermuara di Pantai Barat Pulau

Sumatera, dengan luas DAS Batangtoru adalah 3.193 km2.

Sungai utama di DAS Batangtoru adalah Sungai Batangtoru

yang berasal dari Lintong Nihuta (Kabupaten Humbang

Hasundutan) dan bermuara di Samudera Indonesia dengan

panjang total adalah sekitar 173,7 km.

Page 140: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 4

Karakteristik umum Sungai Batangtoru di daerah lokasi

kegiatan mempunyai kemiringan tebing sungai 45 – 60o

dengan lebar sungai 40 - 60 m, kemiringan memanjang dasar

sungai 1,5% - 2,5%, kecepatan air sungai 1,0 – 1,5 m/det

serta kondisi batuan umumnya baik dan stabil.

Analisis hidrologi dalam studi kelayakan PLTA Batangtoru

menggunakan data hujan yang terletak di sekitar Daerah

Aliran sungai (DAS) PLTA baik di dalam area DAS maupun di

luar area DAS.

Adapun data debit dan data muka air sungai dari Sungai

Batangtoru adalah sesuai dengan matrik data dan lokasi

sumber data sebagaimana Tabel 2.2 dan Gambar 2.1 berikut:

Page 141: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 5

Tabel 2.2 Matrik Data Hidrologi

Page 142: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 6

Gambar 2.1 Daerah Tangkapan Air Sungai Batangtoru

(Sumber: PT North Sumatera Hydro Energy, 2013)

Page 143: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 7

Analisis hidrologi dengan data tahun 1960 sampai dengan 2010

(50 tahun), yang terdiri dari data klimatologi, data hujan, data

debit dan data tinggi muka air, dengan kondisi tidak terisi penuh

dan banyak kekosongan di beberapa tahun. Untuk mendapatkan

data debit di rencana bendung intake PLTA Batangtoru, akan

digunakan stasiun Pos Duga Air atau WLR (Water Lever Recorder)

di stasiun WLR Hapesong dan Stasiun WLR Sipetang. Adapun

data debit Aek Sigeaon karena lokasinya berada terlalu jauh di

hulu rencana bendung intake PLTA hanya digunakan sebagai

pembanding untuk mendapatkan koefisien korelasi.

Adapun data hujan regional yang digunakan untuk perhitungan

debit adalah menggunakan beberapa stasiun setelah melalui uji

konsistensi dan uji homogenitas data dengan hasil sebagai

berikut :

Tabel 2.3 Hasil Uji Konsistensi dan Homogenitas Data Hujan

No. Rainfall Stations

Duration (Years)

Homogenecity Test

Consistency Test Catchment

Data Quality

1. Tarutung 16 Homogenous Consisten Batangtoru Good 2. Gabe

Huataraja 41 Homogenous Consisten Batangtoru Good

3. Pagar Batu 10 * * Batangtoru Good 4. Siarang-

arang 10 * * Batangtoru Bad

5. Sipahutar 10 * * Batangtoru Bad 6. Pahae Jae 10 * * Batangtoru Bad 7. Sipirok 6 * * Batangtoru Bad 8. Arse 23 Homogenous Consisten Batangtoru Good 9. Marancar 24 Homogenous Consisten Batangtoru Good

10. Hapesong 31 Homogenous Consisten Batangtoru Good 11. Padang

Balangka 14 * * Batang

Gadis Bad

Sumber: PT North Sumatera Hydro Energy, 2013 Keterangan : * Data curah hujan di bawah 15 tahun, sehingga tidak digunakan dalam

perhitungan desain banjir.

Dari uji konsistensi dan homogenitas di atas digunakan 5

stasiun hujan, kemudian menghasilkan curah hujan regional

yang digunakan dalam pengujian kesesuaian korelasi antara

Page 144: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 8

data hujan dan data debit pada kondisi abnormal dari stasiun

WLR Hapseong dan Sipetang. Selain itu, pengukuran debit oleh

konsultan Sinotech Engineering pada dua lokasi; WLR-1

dibagian hulu rencana intake dan WLR-2 dibagian hilir rencana

power house PLTA Batangtoru juga digunakan sebagai

pembanding dalam proses uji kualitas data debit. Grafik hujan

regional rata-rata bulanan dari lima stasiun hujan terpilih

adalah sebagai berikut :

Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec

Monthly Average

184.3   175.8  219.2   250.3  140.3   105.3  118.3   131.0  178.7   213.9  247.1   222.5 

0  

50  

100 

150 

200 

250 

300 

350 

400 

Regional Monthly Average Rainfall (mm)

Time  (mon th)

Average                            =  186 mm/monthDry  Season Average      =  126 mm/monthWet Season Average     =   216  mm/month

note  :  Dry  Season =  May‐Aug, Wet Season=other  months.

Gambar 2.2 Grafik Hujan Regional Rata-rata Bulanan

(Sumber: PT North Sumatera Hydro Energy, 2013)

Adapun pengujian kualitas data debit untuk setiap stasiun dan

setiap tahun dengan menggunakan data hujan regional sebagai

pembanding korelasi adalah sesuai Tabel 2.4. berikut :

Tabel 2.4 Tabel Hasil Uji Kualitas Data Debit

Stasiun Data Quality

Baik/Good Buruk/Bad

Sigeaon 1982-1987, 1992-1998, 2001 1991, 2008

Hapesong 1977-1980, 1982-1986, 1989-1990, 1996, 1999-2000, 2003-2005, 2009

1992-1995, 1997-1998, 2006/8-2007/8

Sipetang 2000-2009

Sumber: PT North Sumatera Hydro Energy, 2013

Page 145: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 9

Grafik debit rata-rata bulanan dari hasil uji kualitas selama 26

tahun adalah sebagai berikut :

Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec

105.1 94.9  110.6 126.4 102.3 87.1  82.6  83.8  97.5  116.1 132.5 130.1

20 

40 

60 

80 

100 

120 

140 

160 

180 

200 

Daily Average Discharge(cms)

Time (month)

Daily Average  Discharge    =  105.8 cms

Annual Runoff Volume =  3.3*109 m3

Gambar 2.3 Grafik Debit Rata-rata Bulanan

(Sumber: PT North Sumatera Hydro Energy, 2013)

Luas DAS di WLR Hapesong yang terletak di hilir adalah 2.773

km2, sedangkan lokasi bendung PLTA Batangtoru terletak di

hulu berjarak sekitar 20 km di sebelah hulu WLR Hapesong

dengan luas DAS pada lokasi bendung adalah 2.405 km2 (PT.

North Sumatera Hydro Energy, 2013).

Hasil pengukuran di WLR Hapesong dan WLR Sigeaon,

pengukuran WLR-1 dan WLR-2 serta beberapa referensi teoritis

digunakan untuk mendapatkan hubungan korelasi debit antara

WLR Hapesong dan bendung intake PLTA. Perbandingan luas

DAS antara beberapa stasiun WLR adalah sebagai berikut :

a. Bendung Intake WLR = 2.405 km2

b. WLR Hapesong = 2.773 km2

c. WLR Sigeaon = 3.50 km2

d. WLR-1 = 2.364 km2

e. WLR-2 = 2.661 km2

Page 146: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 10

(WLR-1 dan WLR-2 pengukuran oleg konsultan Sinotech

Engineering Co.Ltd. selama 6 tahun)

Diperoleh korelasi :

QBT = QHP* (2432/2773)1.285

QBT = debit harian intake PLTA Batangtoru

QHP = debit harian di WLR Hapesong

Berdasarkan perhitungan tersebut diperoleh kurva durasi aliran

di lokasi intake PLTA sebagai berikut :

Gambar 2.4 Durasi Aliran di Lokasi PLTA Batangtoru

(Sumber: PT North Sumatera Hydro Energy, 2013)

Dari kurva debit di atas maka diperoleh debit pasti (Firm

Discharge) sebesar 52,6 m3/detik yang merupakan debit sungai

Batangtoru dengan tingkat keandalan 95% yang artinya 95% dari

pada waktu debit sungai Batangtoru minimal 52,6 m3/detik.

Page 147: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 11

c). Kualitas Air

Pengukuran kualitas air sungai Batangtoru dilakukan dengan

pengambilan sampel untuk dilakukan pengujian di

Laboratorium. Pengambilan sampel kualitas air permukaan

dilakukan pada dua lokasi yaitu pada Sungai Batangtoru di

Dusun Buluh Payung, Kecamatan Sipirok (A-1: N01062467;

E99017670), dan Sungai Batangtoru di Desa Pasar Sempurna (A-

2: N01051480; E99013132). Hasil analisa kualitas air disajikan

pada Tabel 2.5.

Tabel 2.5 Hasil Analisa Kualitas Air

No. Parameter Satuan Hasil

Baku Mutu Metoda A -1 A – 2

FISIKA 1 Temperatur

oc 28,0 28,0 ± 3 SNI 06-6989.23-2005 2 TSS mg/L 27,2 28,3 50 SNI 06-6989.3-2004 3 TDS mg/L 198,4 215,6 1000 SNI 06-6989.27-2005 KIMIA

1 pH mg/L 7,2 7,2 6 - 9 SNI 06-6989.11-2004 2 BOD mg/L <1,03 <1,03 3 APHA 5210 B 2005 3 COD mg/L 15,36 16,32 25 SNI 06-6989.73-2009 4 DO mg/L 6,04 5,89 >4 APHA 4500 O-G 20055 Nitrat (NO3-N) mg/L 0,72 1,05 10 APHA NO3- E 20056 Amonia (NH3-N) mg/L 0,32 0,43 - SNI 06-6989.52-2005

7 Kadmium (Cd) mg/L <0,01 <0,01 0,01 APHA 3111 B 2005 8 Tembaga (Cu) mg/L <0,02 <0,02 0,02 APHA 3111 B 2005 9 Besi (Fe) mg/L <0,08 <0,08 - APHA 3111 B 2005

10 Timbal (Pb) mg/L <0,02 <0,02 0,03 APHA 3111 B 2005 11 Seng (Zn) mg/L <0,02 <0,02 0,05 APHA 3111 B 2005 12 Klorida (CI) mg/L 15,22 16,43 - SNI 06-6989.19-2009 13 Nitrit (NO2-N) mg/L <0,01 <0,01 0,06 SNI 06-6989.9-2004 14 Sulfat (SO4) mg/L 32,41 34,56 - SNI 06-6989.20-2009 15 Minyak dan Lemak mg/L <0,75 <0,75 1 SNI 06-6989.10-2011 16 Fospat (PO4) mg/L 0,09 0,12 0,2 SNI 06-6989.31-2004

Keterangan : A – 1 Aek Batangtoru I Ds. Buluh Payung, Sipirok (N01062467; E99017670). A – 2 Aek Batangtoru III Ds. Pasar Sempurna (N01051480; E99013132). Baku Mutu Peraturan Pemerintah No. 82 Tahun 2001 Kelas II. Tanda < menunjukkan hasil dibawah limit deteksi.

pH atau Konsentrasi Ion Hidrogen

Air normal yang memenuhi syarat untuk suatu kehidupan

mempunyai pH sekitar 6,5 – 7,5. Air akan bersifat asam atau

basa tergantung besar kecilnya pH. Bila pH di bawah pH

Page 148: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 12

normal, maka air tersebut bersifat asam, sedangkan air yang

mempunyai pH di atas pH normal bersifat basa.

Sebagian besar biota akuatik sensitif terhadap perubahab pH

dan menyukai pH antara 7 – 8,5. Nilai pH sangat

mempengaruhi proses biokimiawi perairan, misalnya proses

nitrifikasi akan berakhir pada pH yang rendah. Pengaruh nilai

pH pada komunitas biologi perairan dapat dilihat pada tabel di

bawah ini :

Tabel 2.6 Pengaruh pH Terhadap Komunitas Biologi Perairan

Nilai pH Pengaruh Umum

6,0 – 6,5 1. Keanekaragaman plankton dan bentos sedikit menurun

2. Kelimpahan total, biomassa, dan produktivitas tidak mengalami perubahan

5,5 – 6,0 1. Penurunan nilai keanekaragaman plankton dan bentos semakin tampak

2. Kelimpahan total, biomassa, dan produktivitas masih belum mengalami perubahan yang berarti

3. Algae hijau berfilamen mulai tampak pada zona litoral

5,0 – 5,5 1. Penurunan keanekaragaman dan komposisi jenis plankton, perifilton dan bentos semakin besar

2. Terjadi penurunan kelimpahan total dan biomassa zooplankton dan bentos

3. Algae hijau berfilamen semakin banyak

4. Proses nitrifikasi terhambat

4,5 – 5,0 1. Penurunan keanekaragaman dan komposisi jenis plankton, perifilton dan bentos semakin besar

2. Penurunan kelimpahan total dan biomassa zooplankton dan bentos

3. Algae hijau berfilamen semakin banyak

4. Proses nitrifikasi terhambat Sumber : Modifikasi Baker et al., 1990 dalam Efendi, 2003

Pada pH < 4, sebagian besar tumbuhan air mati karena tidak

dapat bertoleransi terhadap pH rendah. Namun ada sejenis

algae yaitu Chlamydomonas acidophila mampu bertahan pada

pH =1 dan algae Euglena pada pH 1,6.

Page 149: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 13

Oksigen terlarut (DO)

Oksigen terlarut merupakan salah satu faktor pendukung

hidup mikroorganisme, karena oksigen terlarut digunakan

untuk proses degradasi senyawa organik dalam air. Oksigen

dapat dihasilkan dari atmosfir atau dari reaksi fotosintesa

algae. Oksigen yang dihasilkan dari reaksi fotosintesa algae

tidak efisien, karena oksigen yang terbentuk akan digunakan

kembali oleh algae untuk proses metabolisme pada saat tidak

ada cahaya. Kelarutan oksigen dalam air tergantung pada

temperature dan tekanan atmosfir. Berdasarkan data-data

temperature dan tekanan, maka kalarutan oksigen jenuh dalam

air pada 25o C dan tekanan 1 atmosfir adalah 8,32 mg/L

(Warlina, 1985).

Kadar oksigen terlarut yang tinggi tidak menimbulkan pengaruh

fisiologis bagi manusia. Ikan dan organisme akuatik lain

membutuhkan oksigen terlarut dengan jumlah cukup banyak.

Kebutuhan oksigen ini bervariasi antar organisme. Keberadaan

logam berta yang berlebihan di perairan akan mempengaruhi

system respirasi organisme akuatik, sehingga pada saat kadar

oksigen terlarut rendah dan terdapat logam berat dengan

konsentrasi tinggi, organisme akuatik menjadi lebih menderita

(Tebbut, 1992 dalam Effendi, 2003).

Pada siang hari, ketika matahari bersinar terang, pelepasan

oksigen oleh proses fotosintesa yang berlangsung intensif pada

lapisan eufotik lebih besar daripada oksigen yang dikonsumsi

oleh proses respirasi. Kadar oksigen terlarut dapat melebihi

kadar oksigen jenuh, sehingga perairan mengalami

supersaturasi. Sedangkan pada malam hari, tidak ada

fotosintesa, tetapi respirasi terus berlangsung. Pola perubahan

kadar oksigen ini mengakibatkan terjadinya fluktuasi harian

oksigen pada lapisan eufotik perairan.

Page 150: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 14

Kadar oksigen maksimum terjadi pada sore hari dan minimum

pada pagi hari.

Kebutuhan Oksigen Biokimia (BOD)

Jumlah mikroorganisme dalam air lingkungan tergantung pada

tingkat kebersihan air. Air yang bersih relative mengandung

mikroorganisme lebih sedikit dibandingkan yang tercemar. Air

yang telah tercemar oleh bahan buangan yang bersifat antiseptic

atau bersifat racun, seperti fenol, kreolin, detergen, asam

cianida, insektisida dan sebagainya, jumlah mikroorganismenya

juga relative sedikit. Sehingga makin besar kadar BOD nya,

maka merupakan indikasi bahwa perairan tersebut telah

tercemar, sebagai contoh adalah kadar maksimum BOD5 yang

diperkenankan untuk kepentingan air minum dan menopang

kehidupan organisme akuatik adalah 3,0 – 6,0 mg/L

berdasarkan UNESCO/WHO/UNEP, 1992. Sedangkan

berdasarkan Kep.51/MENKLH/10/1995 nilai BOD5 untuk baku

mutu limbah cair bagi kegiatan industri golongan I adalah 50

mg/L dan golongan II adalah 150 mg/L.

d). Penggunaan Lahan

Secara umum penggunaan lahan di wilayah kajian didominasi

oleh kebun campuran, hutan, perkebunan dan pemukiman

(Tabel 2.7).

Tabel 2.7 Penggunaan Lahan pada Kecamatan Lokasi PLTA Batangtoru dan yang

Dilalui Jaringan Transmisi SUTET 275 kV, Tahun 2012 (Ha)

No. Kecamatan Perkam pungan Sawah

Ladang/ Tanah Kering

Perkebunan

Kebun Campuran

Hutan Lain-lain

Jumlah

1. Sipirok 323 1.538 5.254 - 877 2.533 7.136 17.661

2. Marancar 174 1.151 17.632 186 6.693 11.917 19.451 57.204

3. Batangtoru

Page 151: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 15

4. Muara Batangtoru 187 5.450 15.198 - 12.868 16.177 19.619 69.499

2. Angkola Sangkunur - - - - - - - -

3. Angkola Barat 119 639 994 294 1.552 29.701 22.219 55.518 WILAYAH STUDI 1.022 11.942 40.682 818 23.059 111.493 132.846 321.862

Sumber : Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Angka, 2012

Untuk lebih jelasnya, jenis penggunaan lahan pada lokasi PLTA

Batangtoru dapat dilihat pada Tabel 2.8.

Tabel 2.8 Jenis Vegetasi pada Lokasi PLTA Batangtoru

Peruntukan Luas

Lahan (m2)

Kecamatan Desa Jenis Vegetasi

Bendung/DAM dan Intake

70.000 Sipirok Luat Lombang, Aek Batang Paya

Petai, Jengkol, Aren, Kemiri, Durian

Base Camp 160.000 Sipirok

Aek Batang Paya Petai, Jengkol, Aren, Kemiri, Durian, Pisang, Ubi Kayu, Langsat

Marancar Pasar Sempurna, Huraba

Daerah Genangan

670.000 Sipirok Luat Lombang, Aek Batang Paya

Access Road 2.660.000

Sipirok Luat Lombang, Aek Batang Paya, Bulu Mario

Batangtoru Sipenggeng, Kel. Wek I, Desa Telo, Hapesong Baru

Marancar Pasar Sempurna, Gunung Binanga, Marancar Godang, Simaninggir, Haunatas, Tanjung Dolok, Aek Nabara, Marancar Hulu

Pintu Portal 10.000 Batangtoru Sipenggeng,

Marancar Huraba, Aek Binanga, Marancar Godang, Haunatas

Pembuangan & Spoil Bank

1.710.000 Sipirok Aek Batang Paya

(14 lokasi) Marancar Simaninggir, Aek Nabara

Batangtoru Sipenggeng

Surge Tank 20.000 Marancar Simaninggir Coklat, pinang, pisang, salak, salak hutan

Power House & Tailrace

50.000 Marancar Huraba Karet, Salak, Kemiri, Durian, Aren

Switchyard 60.000 Marancar Simaninggir Salak hutan, kemiri, aren, jengkol, langsat,

Page 152: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 16

durian

Daerah Quarry 1.020.000 Sipirok Sitangiang Hutan, kebun

(2 lokasi) Batangtoru Sipenggeng Kebun kelapa

Total 6.430.000 Sumber : PT. North Sumatera Hydro Energi Survei Tim AMDAL, 2013.

Selanjutnya jenis penggunaan lahan pada lokasi yang dilalui

jaringan transmisi SUTET 275 kV dapat dilihat pada Tabel 2.9.

Tabel 2.9 Jenis Pengunaan Lahan pada Lokasi Jaringan Transmisi SUTET 275 kV

dari PLTA Batangtoru Sampai Desa Parsalakan Kec. Angkola Barat

No Kecamatan Desa/

Kelurahan

Jumlah Menara (unit)

Luas Tapak Menara

(m2)

Jenis Penggunaan Lahan yang dilalui Transmisi

1 Marancar 1. Desa Huraba 3 1.200 Salak, kelapa, coklat, pisang

2. Pasar Sempurna 3 1.200 Salak, aren, durian, pisang

3. Gunung Binanga 2 800 Jengkol, karet, sawit, pinang

4. Marancar Godang

3 1.200 Karet, salak, coklat, durian

5. Simaninggir 3 1.200 Pisang,ubi kayu, kemiri, langsat, salak hutan

6. HHaunatas 2 800 Kelapa, karet, pinang, pisang, ubi kayu

7. Tanjung Dolok 3 1.200 Coklat, pinang, pisang, coklat

8. Aek Nabara 3 1.200 Jengkol, salak, aren, durian

9. Marancar Hulu 2 800 Pisang,ubi kayu, kemiri, langsat

10. Pancur Batu 2 800 Kelapa, karet, pinang, pisang, ubi kayu

Jumlah 26 10.400

2. Angkola 1. Parsalakan 4 1.600 Salak, salak hutan

Barat 2. Aek Nabara 3 1.200 Salak hutan, sawit, kunyit

3. Sibangkua 2 800 Bambu-bambuan, kapuk, karet

4. Sigumuru 3 1.200 Petai, jengkol, kemiri, salak

5. Sisundung 3 1.200 Aren, kapuk, pinang, pisang

6. Kel. Sitinjak 2 800 Salak, kelapa, coklat, pisang

7. Siuhom 2 800 Salak, aren, durian,pisang

8. Simatorkis Sisoma

3 1.200 Jengkol, karet, sawit, pinang

9. Panombasan Dolok

3 1.200 Karet, salak, coklat, durian

10. Panombasan Lombang

2 800 Kelapa, karet, pinang, pisang, ubi kayu

Jumlah 27 10.800

Page 153: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 17

3 Batangtoru

1. Sipenggeng 3 1.200 Coklat, pinang, pisang, coklat

2. Kel. Wek I 2 800 Jengkol, salak, aren, durian

3. Hapesong Baru 3 1.200 Pisang,ubi kayu, kemiri, langsat

4. Telo 2 800 Kelapa, karet, pinang, pisang, ubi kayu

Jumlah 10 4.000

Total 63 25.200 Sumber : PT. North Sumatera Hydro Energi Survei Tim AMDAL, 2013.

2.1.2 Komponen Lingkungan Biologi

1) Flora

a. Tutupan Vegetasi

Keberlanjutan PLTA sangat tergantung pada kestabilan debit air

sepanjang tahun yang erat kaitannya dengan terjaganya

tutupan vegetasi di kawasan tersebut yang berfungsi untuk

mengkonservasi air. Berdasarkan studi oleh Widayati et al.,

(2010) diketahui bahwa sampai tahun 2009, kawasan

Batangtoru masih didominasi oleh hutan (61%) yang terdiri dari

hutan primer (54% atau 151.076 ha) dan hutan sekunder (7%

atau 17.513 ha) (Gambar 2.5). Dibandingkan dengan kondisi

tutupan vegetasi tahun 1994, luas areal berhutan pada tahun

2009 tersebut telah berkurang sebesar 11.706 ha. Penebangan

hutan yang kemudian diikuti dengan ekspansi perkebunan

(kelapa sawit) dan kebun campuran merupakan penyebab

utama berkurangnya kawasan berhutan dalam kurun waktu

1994-2009 (Gambar 2.5)

Page 154: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 18

Gambar 2.5 Dinamika Penggunaan Lahan (dalam ha) di Kawasan Batangtoru HP = hutan primer, HS = hutan sekunder, AK = agrofores karet,

KC = kebun campuran, TL = tanaman lain, PK = perkebunan

Gambar 2.6 Perubahan Penggunaan Lahan di Kawasan Batangtoru dalam

Kurun Waktu 15 Tahun (1994-2009)

Komunitas vegetasi alami pada lokasi kajian termasuk ke dalam

hutan hujan pamah tropika (tropical lowland rain forests)

dengan ketinggian kurang dari 600 m dpl. Lokasi tertinggi

Page 155: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 19

terdapat pada areal untuk bendung, kemudian diikuti oleh

areal untuk water way dan terendah pada areal untuk power

house. Berdasarkan statusnya, sebagian besar lokasi berada

pada areal penggunaan lahan (APL), dan sebagian kecil terdapat

pada kawasan hutan dengan fungsi sebagai hutan lindung (HL)

dan hutan produksi (HP), sebagaimana disajikan pada tabel.

Tabel 2.10 Status Lahan Lokasi Pembangunan PLTA Batangtoru

No. Penggunaan Status Lahan (Ha) Total

(Ha) HL HP APL 1. Bendung 3,00 2,00 2,00 7,00 2. Basecamp 0,00 5,00 11,00 16,00 3. Daerah Genangan 32,50 0,00 34,50 67,00 4. Accesroad dan Pintu Portal 0,00 87,00 180,00 267,00 5. Spoil Bank 0,00 35,00 136,00 171,00 6. Surge Tank 0,00 2,00 0,00 2,00 7. Power House & Tailrace 0,00 1,50 3,50 5,00 8. Switchyard 0,00 0,00 6,00 6,00 9. Quarry 0,00 35,00 67,00 102,00 Jumlah 35,50 168,50 439,00 643,00

Sumber: Diolah dari FS PLTA Batangtoru, 2013. Sesuai dengan ketentuan Peraturan PermenHut RI:

P.14/Menhut-II/2012 tentang Perubahan Kedua Atas

PermenHut RI No. 18/Menhut-II/2011 tentang Pedoman Pinjam

Pakai Kawasan Hutan, maka akan diurus ijin pinjam pakai

untuk kawasan hutan lindung dari Kementerian Kehutanan.

Secara umum, kondisi hutan lindung masih tergolong baik

(Gambar 2.7), sedangkan pada APL umumnya berupa hutan

sekunder yang terganggu akibat penebangan dan sebagian

arealnya sudah mulai ditanami dengan berbagai jenis tanaman

budidaya yang umumnya berupa tanaman keras, seperti karet

(Gambar 2.8).

Page 156: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 20

HutanLindung

Areal Penggunaan 

Lain

Gambar 2.7

Profil Hutan Pada Areal yang Direncanakan Dibuat Bendung di Dekat Desa Bulu Payung yang Terdiri dari APL dan HL.

Gambar 2.8 Perladangan Masyarakat yang Ditemukan Pada APL

yang Berdekatan Dengan HL.

Page 157: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 21

Berdasarkan hasil analisis vegetasi, pada petak sampel 3,4 ha

ditemukan 176 jenis tumbuhan berhabitus pohon dengan

sebaran secara detil setiap jenis menurut tingkat

pertumbuhannya disajikan pada Lampiran 1 (1). Dari total 176

jenis tersebut, terdapat 6 jenis (3,4%) tumbuhan berhabitus

pohon tersebar 50% atau lebih petak sampel, yakni Artocarpus

elasticus (87,5% atau terdapat pada 14 dari total 16 sub-plot

tingkat pertumbuhan), Durio zibethinus (75,0%), Macaranga sp.

(68,8%), Cinnamomum sp. (56,3%), Ficus sp., dan Mallotus

paniculatus yang masing-masing memiliki sebaran sebesar 50%.

Selain ke-6 jenis tersebut, terdapat 3 jenis tumbuhan

berhabitus pohon lainnya, yakni Aglaia glabriflora, Macaranga

pearsonii, Syzygium sp. yang juga ditemukan pada setiap lokasi

kajian (Gambar 2.9). Sebanyak 83 jenis (47,2%) tumbuhan

berhabitus pohon hanya ditemukan pada 1 sub-plot saja dari

total 16 sub-plot saja, seperti disajikan pada Lampiran 1 (1).

Hal ini menunjukkan bahwa hampir setengah dari jenis

tumbuhan berhabitus pohon berada pada tingkat

keterancaman hilang akibat perubahan penggunaan lahan dari

hutan menjadi penggunaan lainnya.

Hutan lindung memiliki kekayaan jenis tumbuhan berhabitus

pohon yang tinggi dibandingkan lokasi lainnya. Kekayaan jenis

gabungan hutan lindung mencapai 213,5% terhadap areal

untuk water way, 86,8% terhadap APL untuk bendung, dan

81,4% terhadap areal untuk power house (Gambar 2.10),

meskipun luas petak sampel pada hutan lindung hanya 40%

untuk setiap tingkat pertumbuhan dibandingkan dengan petak

sampel pada lokasi lainnya (Gambar 2.11). Dengan demikian,

kekayaan jenis tumbuhan berhabitus pohon di lokasi studi

sangat rentan terhadap gangguan hutan. Hal ini menguatkan

hasil sebelumnya bahwa penyebaran 47,2% jenis tumbuhan

Page 158: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 22

pada lokasi studi yang sangat terbatas, yakni hanya 1 sub-plot

saja dari total 16 sub-plot menurut 4 tingkat pertumbuhan di 4

lokasi kajian.

Gambar 2.9

Sebaran Jenis-Jenis Tumbuhan Berhabitus Pohon yang Ditemukan di Setiap Lokasi Kajian:

B_APL = areal untuk bendungan berupa APL; B_HL = areal

untuk bendungan berupa HL, WW = areal untuk water way,

dan PH = areal untuk power house. Pada setial lokasi terdapat 4

sub-plot yang diletakan secara tersarang (nested sampling),

yakni untuk tingkat semai, tingkat pancang, tingkat tiang dan

tingkat pohon, sehingga untuk 4 lokasi terdapat total 16 sub-

plot.

0 2 4 6 8 10 12 14 16

Artocarpus elasticus

Durio zibethinus

Macaranga sp.

Cinnamomum sp.

Ficus sp.

Mallotus paniculatus

Aglaia glabriflora

Macaranga pearsonii

Syzygium sp.

B_APL

B_HL

WW

PH

Page 159: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 23

28 23 15

36

71

42 50

16

52

104

218 10 14

374122 16

26

64

9179

37

97

176

Areal untuk Bendung (APL)

Areal Untuk Bendung (HL)

Areal untuk Water Way

Areal untuk Power House

Total Jenis

Semai Pancang Tiang Pohon Gabungan

Gambar 2.10 Jumlah Jenis Tumbuhan Berhabitus Pohon Menurut Tingkat Pertumbuhan

Pada Setiap Petak Sample di Setiap Lokasi Kajian

0.0

0.2

0.4

0.6

0.8

1.0

1.2

Areal untuk Bendung (APL)

Areal Untuk Bendung (HL)

Areal untuk Water Way

Areal untuk Power House

Semai

Pancang

Tiang

Pohon

Gambar 2.11 Luas Petak Sampel (ha) Setiap Tingkat Pertumbuhan

Pohon Menurut Lokasi Kajian.

Page 160: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 24

Berbagai hasil hutan bukan kayu (HHBK) (Gambar 2.12) telah

dimanfaatkan oleh masyarakat di sekitar hutan, baik yang

berada di kawasan hutan (HL dan HP) maupun di luar kawasan

hutan (APL). HHBK tersebut dipanen dari pohon durian (Durio

spp.), petai (Parkia speciosa), cempedak (Artocarpus spp.), aren

(Arenga pinnata dan Arenga catechu), kemiri (Aleurites

moluccana), kapur (Dryobalanops aromatica). Pada saat survey

lapangan, juga ditemukan penebangan pohon di APL untuk

dibuat papan atau bahan bangunan lainnya (Gambar 2.13).

Gambar 2.12

Lahan yang Menjadi Tempat Masyarakat Setempat Untuk Memanen HHBK yang Didapatkan Dari Durian (sebelah kiri) dan Area (sebelah kanan)

Gambar 2.13

Hasil penebangan pohon yang telah diolah menjadi papan dan kayu bangunan lainnya langsung di lapangan oleh penduduk setempat pemilik lahan (sebelah kiri) dan pengangukan kayu bulat dengan truk (sebelah kanan) yang berasal

dari areal sekitar lokasi kajian

Page 161: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 25

Selain tumbuhan berhabitus pohon, pada lokasi kajian juga

terdapat tumbuhan bawah yang didominasi oleh herba dan

pakis. Berdasarkan hasil inventarisasi dalam petak sampel

ditemukan 23 jenis tumbuhan bawah dengan habitus bukan

pohon dengan sebarannya secara detil pada Tabel 2.11.

Tabel 2.11 Tumbuhan bawah yang berhabitus selain pohon di lokasi kajian

No Famili Jenis B_APL B_HL WW PW Habitus

1. Arecaceae Calamus sp. + Liana

2. Asteraceae Ageratum conyzoides + + + Herba

3. Asteraceae Pluchea indica + + + Herba

4. Blechnaceae Blechnum orientale + + + + Pakis

5. Ceratopteridaceae Ceratopteris thalictroides + + + + Pakis

6. Cyatheaceae Cyathea contaminans + + Pakis

7. Cyperaceae Cyperus rotundus + + + Herba

8. Cyperaceae Kyllinga monocephala + + Herba

9. Gleicheniaceae Gleichenia linearis + + + + Pakis

10. Passifloraceae Passiflora sp. + + Liana

11. Poaceae Andropogon aciculatus + + + + Herba

12. Poaceae Axonopus compresis + + Herba

13. Poaceae Chloris barbata + + Herba

14. Poaceae Dactyloctenium aegyptium

+ Herba

15. Poaceae Imperata cylindrica + + + Herba

16. Polypodiaceae Cyclophorus nummularifolius

+ + + + Herba

17. Polypodiaceae Nephrolepis cordifolia + + + + Pakis

18. Polypodiaceae Nephrolepis exaltata + + Pakis

19. Polypodiaceae Pityrogramma calomelanos

+ + + + Pakis

20. Solanaceae Physalis angulata + + + + Herba

21. Urticaceae Girardinia sp. + + + + Herba

22. Viscaceae Viscum sp. + + + Herba

23. Zingiberaceae Curcuma sp. + + + Herba Keterangan: B_APL = areal untuk bendung berstatus APL; B_HL = areal untuk bendung

berstatus HL; WW = areal untuk water way; PW = areal untuk power house

Page 162: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 26

b. Indeks Nilai Penting

Hasil analisis menunjukan bahwa jenis-jenis pepohonan

dominan, baik antar lokasi, mapun antar tingkat pertumbuhan

secara umum berbeda. Pada petak sampel di areal untuk

bendung dengan status APL ditemukan 91 jenis tumbuhan

berhabitus pohon dengan luas total petak sampel 1,0 ha atau

25 unit petak sampel. Pada tingkat semai didominasi Mallotus

paniculatus, kemudian jenis Maducca lowii mendominasi tingkat

pancang, jenis Nauclea subtida dominan pada tingkat tiang dan

jenis Durio zibethinus yang dominan pada tingkat pohon. Jenis-

jenis yang dominan pada tingkat semai, pancang dan tiang

merupakan jenis pionir yang umumnya tumbuh pada daerah

yang terbuka. Berbagai jenis pionir lainnya, seperti dari

kelompok Macaranga spp., dan Piper aducum juga dijumpai

pada lokasi ini dengan 10 jenis yang memiliki nilai indeks nilai

penting (INP) seperti pada Gambar 2.14 dan secara detil pada

Lampiran 1(2) s.d. 1(5).

7.68.18.59.79.7

11.212.313.213.9

26.9

0 5 10 15 20 25 30

Artocarpus elasticus 

Lea indica

Artocarpus kemando 

Durio zibethinus 

Macaranga sp.

Aporusa benthamiana

Euthemis  leucocarpa 

Lea rubra

Goioa bijuga 

Mallotus paniculatus 

Tingkat Semai

8.810.311.812.612.913.5

18.824.024.1

38.4

0 10 20 30 40 50

Nephelium sp.

Desoxylum sp.

Baccaurea  lanceolata

Breynia sp.

Coffea sp.

Syzygium sp.

Piper aduncum

Artocarpus elasticus 

Macaranga pearsonii

Maducca lowii

Tingkat Pancang

8.113.514.414.415.7

18.320.120.4

46.948.3

0 10 20 30 40 50 60

Aglaia glabriflora

Lepisantes sp.

Lithocarpus sp.

Artocarpus nitidus 

Mallotus paniculatus

Artocarpus kemando 

Homalanthus sp.

Brucea amarissima 

Artocarpus elasticus

Nauclea subtida

Tingkat Tiang

9.910.110.4

12.414.3

17.519.320.722.0

33.9

0 5 10 15 20 25 30 35 40

Mastxia rostra

Artocarpus nitidus

Brucea amarissima 

Baccaurea macrocarpa

Maducha sp.

Styrax crotonoides 

Artocarpus sp.

Arytera  littoralis

Artocarpus elasticus

Durio zibethinus 

Tingkat Pohon

Gambar 2.14 Sepuluh Jenis Tumbuhan Berhabitus Pohon

yang Memiliki INP Tertinggi Menurut Tingkat Pertumbuhannya di Areal Untuk Bendung yang Berstatus APL

Page 163: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 27

Pada areal untuk bendung yang berstatus Hutan Lindung (HL)

ditemukan jenis 79 jenis dengan luas total petak sampel 0,4 ha

atau 10 unit petak contoh. Jenis dominan pada lokasi ini

berbeda dengan areal untuk bendung berupa APL, yakni

Actinodaphne maingayi pada tingkat semai, Artocarpus elasticus

pada tingkat pancang dan pohon, Cinnamomum sp. pada

tingkat tiang serta 9 jenis dengan nilai INP tertinggi lainnya

seperti pada Gambar 2.15. Sebaran nilai INP secara detil untuk

seluruh jenis tumbuhan yang ditemukan pada petak sampel di

hutan lindung disajikan pada Lampiran 1(6) s.d. 1(9).

Gambar 2.15 Sepuluh Jenis Tumbuhan Berhabitus Pohon

yang Memiliki INP Tertinggi Menurut Tingkat Pertumbuhannya di Areal Untuk Bendung yang Berstatus HL

Jumlah jenis gabungan tumbuhan berhabitus pohon

ditemukan terendah pada areal untuk water way, yakni 37

jenis dengan luas total petak sampel 1,0 ha atau 25 unit petak

sampel. Jenis Mallotus paniculatus yang merupakan jenis

10.210.410.510.7

13.313.8

15.016.517.0

20.9

0 5 10 15 20 25

Coffea liberica 

Lithocarpus sp.

Cryptocarya loevigata 

Cinnamomum obtusifolium 

Coffea abeokutae 

Syzygium filiformis 

Maducha lowii

Lea indica

Coffea sp.

Artocarpus elasticus 

Tingkat Pancang

8.08.0

11.312.512.713.114.3

18.318.8

25.8

0 5 10 15 20 25 30

Drypetes microphylla

Lindera sp.

Syzygium sp.

Aglaia sp.

Cinnamomum sp.

Dysoxylum sp.

Psyhotria stipulacea   

Melia exelsa 

Syzygium koordersiana 

Actinodapne maingayi 

Tingkat Semai

21.5

22.7

22.7

26.1

27.5

27.5

50.2

50.2

51.6

0 10 20 30 40 50 60

Macaranga sp.

Artocarpus nitidus 

Baccaurea macrocarpa

Artocarpus nitidus

Maducca lowii

Maducha sp.

Artocarpus elasticus 

Syzygium claviflora 

Cinnamomum sp.

Tingkat Tiang

14.414.717.017.117.418.219.7

25.531.0

53.4

0 10 20 30 40 50 60

Claoxylon sp.

Maducha sp.

Brucea amarissima 

Artocarpus nitidus 

Artocarpus nitidus 

Aglaia glabriflora 

Durio zibethinus 

Ficus benghalensis 

Mallotus paniculatus

Artocarpus elasticus 

Tingkat Pohon

Page 164: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 28

tumbuhan pionir ditemukan sangat mendominasi pada areal

untuk water way (Gambar 2.16 dan Lampiran 1(10) s.d. 1(13)

utamanya pada tingkat tiang dan pohon. Pada tingkat semai

dan pancang, secara berturut-turut jenis Ficus sp., dan Trema

sp. sangat mendominasi. Berbagai jenis Macarangan spp. yang

juga merupakan jenis pionir juga banyak dijumpai pada lokasi

ini. Namun demikian, jenis pohon yang tidak termasuk pionir,

seperti Shorea sp. juga termasuk kelompok 10 jenis tumbuhan

dengan INP tertinggi (Gambar 2.16). Hal ini menunjukkan

bahwa kegiatan penebangan hutan yang dilakukan sebelumnya

tidak dilakukan dengan tebang habis.

4.67.4

10.912.3

15.717.1

26.126.1

32.837.5

0 5 10 15 20 25 30 35 40

Endospermum sp.

Artocarpus elasticus 

Trema sp.

Shorea sp.

Dehaasia sp.

Ptenandra capitallata

Lea indica

Melia sp.

Pithecellobium sp.

Ficus sp

Tingkat Semai

4.58.08.611.613.919.920.721.123.9

144.8

0 20 40 60 80 100 120 140 160

Pentace sp.

Homalonthus sp.

Dillenia reticulata

Piper aduncum

Syzygium sp.

Macaranga pearsonii

Macaranga tanarius

Macaranga tanarus

Cinnamomum sp.

Trema sp.

Tingkat Pancang

9.610.310.610.710.711.0

26.537.0

60.9112.8

0 20 40 60 80 100 120

Mallotus sp. 1

Ficus glomerata

Artocarpus elasticus 

Durio zibethinus 

Phitecellobium sp.

Macaranga sp.

Ficus sp.

Macaranga pearsonii

Shorea sp.2

Mallotus paniculatus 

Tingkat Tiang

6.06.1

12.113.816.219.621.024.8

47.4101.5

0 20 40 60 80 100 120

Syzygium sp.

Scima wallichi 

Shorea sp.

Ficus sp.

Macaranga sp.

Aglaia glabriflora 

Hevea brasiliensis

Shorea sp.2

Macaranga pearsonii

Mallotus paniculatus 

Tingkat Pohon

Gambar 2.16 Menurut Tingkat Pertumbuhannya di Areal Untuk Water Way.

Pada Lokasi Petak Sampel di Areal Untuk Power House (PH) ditemukan 97 jenis gabungan tumbuhan berhabitus pohon

dengan luas total petak sampel 1,0 ha atau 25 unit petak

sampel. Areal untuk power house (PH) berupa hutan sekunder

yang juga telah ditanami karet (Hevea brasiliensis) yang

Page 165: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 29

dominan pada tingkat pancang (diameter 2 s.d. 10 cm) dan

kodominan pada tingkat tiang (diameter 10 s.d. 20 cm). Jenis

jambu-jambuan (Syzygium sp.) dijumpai dominan pada tingkat

semai, Alseodaphne sp. dominan pada tingkat tiang dan Arytera

littoralis dominan pada tingkat pohon. Sepuluh jenis pepohonan

dengan INP tertinggi disajikan pada Gambar 2.17 dan secara

rinci untuk seluruh jenis pepohonan yang ditemukan pada

petak sampel di PH disajikan pada Lampiran 1(14) s.d. 1(17).

5.75.87.17.78.0

11.511.8

14.430.6

40.1

0 10 20 30 40 50

Alseodaphne sp.

Durio zibethinus

Trema sp.

Ficus sp.

Smerocarpus sp.

Ardisia sp.

Artocarpus elasticus Reinw.

Artocarpus sp.

Nephelium sp.

Syzygium sp.

Tingkat Semai

6.56.87.98.3

11.312.0

28.429.531.3

48.9

0 10 20 30 40 50 60

Aglaia sp.

Croton sp.

Breynia oblongifolium

Artocarpus sp.

Adinandra sp.

Aleurites moluccana

Symplocos sp.

Cinnamomum sp.

Macaranga pearsonii

Hevea brasiliensis

Tingkat Pancang

10.913.5

17.918.220.822.222.9

28.148.9

66.7

0 10 20 30 40 50 60 70 80

Alangium nobile 

Knema laurina

Arytera  littoralis 

Ficus glomerata

Parkia speciosa

Durio zibethinus 

Artocarpus elasticus 

Ficus sp. 2

Hevea brasiliensis

Alseodaphne sp.

Tingkat Tiang

11.413.0

16.218.320.022.022.924.124.4

55.1

0 10 20 30 40 50 60

Artocarpus rigidus 

Styrax crotonoides 

Ficus callosa 

Hevea brasiliensis

Parkia speciosa

Durio zibethinus 

Aglaia glabriflora 

Artocarpus elasticus 

Alseodaphne sp.

Arytera  littoralis 

Tingkat Pohon

Gambar 2.17 Sepuluh Jenis Tumbuhan Berhabitus Pohon yang Memiliki INP Tertinggi

Menurut Tingkat Pertumbuhannya di Areal Untuk Power House

c. Keragaman hayati (biological index)

Berbagai nilai indeks keragaman hayati (biological index)

tumbuhan berhabitus pohon di setiap lokasi menurut tingkat

pertumbuhannya disajikan pada Tabel 2.12.

Page 166: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 30

Tabel 2.12 Berbagai Indeks Biologi Tumbuhan Menurut Tingkat Pertumbuhannya

Pada Setiap Lokasi Petak Sampel

Lokasi Tingkat

Pertumbuhan R' E H'

Areal untuk Bendung (APL)

Semai 4.18 0,93 0,95 3,11

Pancang 7.64 0,89 0,95 3,34

Tiang 5.29 0,91 0,92 2,77

Pohon 8.59 0,91 0,96 3,39

Gab. APL 11.59 0,84 0,96 3,67

Areal untuk Bendung (HL)

Semai 3.70 0,93 0,94 2,91

Pancang 10.74 0,94 0,97 3,69

Tiang 2.06 0,97 0,86 2,02

Pohon 4.99 0,88 0,92 2,71

Gab. HL 12.28 0,88 0,97 3,84

Areal untuk water way

Semai 2.61 0,85 0,88 2,31

Pancang 3.02 0,68 0,73 1,88

Tiang 2.55 0,81 0,79 1,87

Pohon 3.68 0,81 0,84 2,24

Gab. WW 5.73 0,81 0,91 2,90

Areal untuk power house

Semai 6.20 0,83 0,91 2,97

Pancang 9.42 0,83 0,93 3,27

Tiang 3.40 0,91 0,89 2,39

Pohon 5.33 0,88 0,92 2,87

Gab. PH 10.16 0,86 0,96 3,61

Indeks kekayaan jenis Margalef (R’) berkisar antara 2,06 s.d.

12,28 dengan nilai terendah terdapat pada tingkat semai pada

areal untuk water way dan tertinggi pada tingkat pancang di

areal untuk bendung yang termasuk hutan lindung (HL). Indeks

kemerataan jenis (E) berkisar antara 0,68 s.d. 0,97 dimana

kemerataan jenis terendah pada pada areal untuk water way

dan tertinggi pada tingkat tiang di areal untuk bendung yang

termasuk HL. Berdasarkan nilai indeks kemerataan jenis

Page 167: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 31

tersebut, sebagian besar tumbuhan berhabitus pohon di lokasi

kajian memiliki kemerataan sedang.

Nilai indeks dominansi Simpson () berkisar antara 0,73 s.d.

0,97. Dengan demikian, dominansi suatu jenis tumbuhan

berhabitus pohon di lokasi studi sebagian besar tergolong

sedang. Secara umum, indeks keanekaragaman jenis gabungan

setiap lokasi tergolong tinggi (H’ ≥ 3,0), kecuali pada areal untuk

water way yang tergolong sedang (H’ berkisar antara 2,0 - <

3,0). Lokasi water way merupakan lokasi hutan dengan tingkat

gangguan terberat dibandingkan lokasi lainnya berdasarkan

pengamatan lapangan.

d. Vegetasi Budidaya

Di lokasi Pembangunan PLTA Batangtoru dan Lokasi sepanjang

jaringan transmisi serta sekitarnya dijumpai flora yang berupa

tanaman budidaya. Flora tersebut ada dalam bentuk tanaman

pekarangan dan ada juga dalam bentuk tanaman pertanian.

Tanaman dalam pertanian dapat kita jumpai pada sawah,

kebun. Flora dalam bentuk tanaman pekarangan yang dijumpai

di lokasi Pembangunan PLTA Batangtoru dan lokasi sepanjang

jaringan transmisi serta sekitarnya disajikan pada Tabel 2.13.

Tabel 2.13 Jenis Tanaman Pekarangan di Lokasi Pembangunan

PLTA Batangtoru dan Jaringan Transmisi

No. Nama Tanaman (Indonesia)

Nama Latin

1 Bunga Asoka Saraca asoca Roxb.

2. Bunga Kertas Boungenville spectabilis

3. Bunga Terompet Kuning Mandevilla sanderi

4. Cemara Udang Casuarina aquisetifolia

5. Bunga Lidah Buaya Aloe barbadensis Milleer

6. Nangka Artocarpus heterophyllus

7. Mangga Mangifera indicha L

8. Rambutan Naphelium lappaceum L

Page 168: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 32

9. Pisang Musa paradisiaca

10 Jambu Air Eugenia aquea burm F

11 Jambu Biji Psidium quajava L

12 Kunyit Curcuma longa

13 Jahe Zingiber officinale

14 Lengkuas Alpinia galanga

15 Kencur Kaempferia galanga L.

16 Belimbing Averrhoa carambola L.

17 Pepaya Carica papaya.L. Sumber : Hasil Pengamatan Konsultan, 2013

Flora dalam bentuk tanaman pertanian yang dijumpai di lokasi

Pembangunan PLTA Batangtoru dan lokasi sepanjang jaringan

transmisi serta sekitarnya disajikan pada Tabel 2.14.

Tabel 2.14 Jenis Tanaman Pertanian di Lokasi Pembangunan

PLTA Batangtoru dan Jaringan Transmisi

No. Nama Tanaman (Indonesia) Nama Latin

1. Aren Arenga pinnata

2. Durian Durio zibethinus

3. Kelapa Cocos nucifera

4. Coklat Theobroma cacao

5. Salak Salacca zalacca

6. Palem Botol Hyophorbe lagenicaulis

7. Palem Merah Cyrtostachys lakka Becc.

8. Kelapa Sawit Elaies guinensis Jackq.

9. Karet Hevea brasiliensis

10. Bambu Bambusa vulgaris Schrad.

11. Melinjo Gnetum gnemon

12. Kayu Manis Cinnamomum verum

13. Kemiri Aleurites moluccana

14. Duku Lansium Domesticum

15. Pohon pinang Areca catechu

16. Kopi Coffea arabica

17. Padi Oryza sativa

18. Cabe Capsicum annuum

Page 169: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 33

19. Asam Jawa Tamarindus indica

20. Palem raja Roystonea regia

21. Timun Cucumis sativus

22. Lamtoro Leucaena glauca

23. Mahoni Swietenia mahagoni

24. Kacang Panjang Vigna unguiculata sesquipedalis

25 Ubi Kayu Manihot utilisima

26 Tebu Saccharum officinale

27 Petai Parkia speciosa

28 Jengkol Archidendron pauciflorum

29 Melinjo Gnetum gnemon Sumber : Hasil Pengamatan Konsultan, 2013.

e. Vegetasi rumputan

Vegetasi rumput dan herba dianalis secara kuantitatif dengan

melihat persentase tutupan tajuknya tiap satuan luasan plot.

Dari hasil analisis vegetasi rumput dan herba di wilayah studi

diperoleh hasil sebagai berikut ditemukan 24 jenis yang di

dominasi oleh rumput manis (Axonopus compressus), rumput

belulang (Eleusine indica), ilalang (Imperata cylindrica), paku

kawat (Lycopodium cernuum), dan paku harupat (Nephrolepis

biserrata). Selengkapnya tertera pada Tabel 2.15.

Tabel 2.15 Jenis Rumput dan Herba di Sekitar Lokasi Studi

No. Jenis (nama Indonesia) Nama Latin 1. Bira Alocasia indica 2. Rumput manis Axonopus compresses 3. Kail-kail Bidens philosa 4. Gempur batu Borreria laevis 5. Pegagan Centela asiatica 6. Rumput jejarongan Chloris barbata 7. Kembang telang Clitoria ternatea 8. Orok-orok Crotalaria sp 9. Pakis kadal Cyclosorus aridus 10. Teki kapur Cyperus exaltatus 11. Teki Cyperus rotundus 12. Sisik betok Desmodium triflorum

Page 170: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 34

13. Rumput bebek Echinochloa colonum 14. Rumput belulang Eleusine indica 15. Rumput kapur Eragrostis sp 16. Erigeron Erigeron sumatrensis 17. Ilalang Imperata cylindrica 18. Waderan Isachne globosa 19. Paku kawat Lycopodium cernuum 20. Paku harupat Nephrolepis biserrata 21. Rumput ridleyi Oryza ridleyi 22. Meniran Phyllanthus niruri 23. Puspa Schismatoglottis wallichii 24. Kerangas Scleria sumatrensis

Sumber: Hasil Pengamatan Konsultan, 2013

f. Vegetasi semak

Vegetasi semak dianalisis secara kualitatif dengan melihat

persentase tutupan tajuknya tiap satuan luasan plot. Dari hasil

analisis vegetasi semak di sepanjang lokasi studi diperoleh hasil

seperti tertera pada Tabel 2.16.

Tabel 2.16 Jenis Vegetasi Semak di Sekitar Lokasi Studi

No. Jenis (nama Indonesia) Nama Latin

1. Beras-beras Chasalia curviflora

2. Senggani Clidemia hirta

3. Kembang merah Elaeocarpus

4. Sintrong Erechtites valerianifolia

5. Erigeron Erigeron sumatrensis

6. Kirinyu Eupatorium odoratum

7. Lowa Ficus variegata

8. Dulang-dulang Glochidion obscurum

9. Godong puser Hyptis rhomboidea

10. Rebah bangun Mimosa invisa

11. Jarum-jarum Pavetta indica

12. Sirih air Piper miniatum

13. Jarong Stachytarpheta indica

14. Ki sariawan Symplocos odoratisissima

15. Pulutan Urena lobata

Sumber : Hasil Pengamatan Konsultan, 2013

Page 171: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 35

2) Fauna

a. Fauna Teresterial

Hasil pengamatan menunjukan bahwa hutan di seluruh lokasi

studi merupakan habitat bagi satwa kunci, termasuk satwa

mamalia endemik Sumatera yang sangat terancam punah (kritis

atau critically endangered) secara internasional (IUCN 2011) dan

juga dilindungi oleh hukum nasional (PP No 7 Tahun 1999),

yakni orangutan Sumatera (Pongo abelii). Pada hutan lindung

ditemukan 3 sarang orangutan dalam jarak sekitar 1 km

(Gambar 2.18). Pada 3 lokasi lainnya, keberadaan orangutan

berdasarkan informasi masyarakat setempat. Selain itu, hasil

survey tahun 2011 oleh Perbatakusuma dan Kaprawi (2011)

pada areal untuk bendung yang berstatus APL ditemukan

secara langsung orangutan dan sarangnya (Gambar 2.19).

 

 

Gambar 2.18  Sarang Orangutan Sumatera yang Ditemukan Pada Lokasi Studi yang

Termasuk Hutan Lindung dan Posisinya di Lapangan. 

Sarang OU 1

Sarang OU 2 Sarang OU 3

Page 172: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 36

   

Gambar 2.19 Individu Orangutan Sumatera Jantan dan Sarang Orangutan yang Ditemukan

Pada Tahun 2011 di Areal Untuk Bendung Berstatus APL (@2011Perbatakusuma&Kaprawi)

Oleh karena itu ekosistem hutan yang terkena dampak tersebut

ada yang termasuk dalam HCVF (High Conservation Value

Forest) atau hutan dengan konservasi tinggi dengan kategori

HCV1, karena kawasan hutan yang memiliki konsentrasi nilai-

nilai keanekaregaman hayati yang penting secara global,

regional, dan nasional (misal spesies endemic, hampir punah

dan refugia).

Selain orangutan Sumatera dengan status konservasi kritis,

juga terdapat 5 jenis mamalia yang tergolong genting

(endangered), termasuk didalamnya harimau Sumatera. Dari 23

jenis mamalia yang ditemukan, 11 jenis (47,8%) diantaranya

dilindungi menurut hukum nasional, yakni owa (Hylobates lar),

siamang (Hylobates syndactylus), kukang atau malu-malu (Nycticebus

coucang), orangutan (Pongo abelii), trenggiling (Manis javanica),

landak (Hystrix brachyura), beruang madu (Helarctos malayanus),

kucing (Felis bengalensis), harimau Sumatera (Panthera tigris

sumatrae), kancil (Tragulus sp.) dan kijang (Muntiacus muntjak).

Distribusi dan status konservasi setiap satwa mamalia yang

Page 173: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 37

dijumpai di setiap lokasi kajian secara detil disajikan pada

Tabel 2.17.

Pada lokasi kajian ditemukan 45 jenis aves, dimana secara

nasional terdapat 5 jenis burung yang dilindungi menurut PP

No 7 Tahun 1999, yaitu elang-ular bido (Spilornis cheela),

rangkong badak (Buceros rhinoceros), rangkong atau enggang

(Bucerotidae), kipasan belang (Rhipidura javanica), dan burung

madu (Anthreptes spp.). Sebaran dan status perlindungan

seluruh jenis aves yang ditemukan di setiap lokasi studi

disajikan pada Tabel 2.18.

Lokasi kajian juga merupakan habitat yang baik bagi satwa

hervetofauna, dimana sebanyak 34 jenis satwa hervetofauna

ditemukan yang terdiri dari 14 jenis satwa amfibi dan 20 jenis

satwa reptil. Berdasarkan PP No 7 Tahun 1999, secara nasional

terdapat 1 dari 34 jenis hervetofauna tersebut yang dilindungi,

yakni ular sawah (Python reticulatus). Status dan sebaran

seluruh jenis hervetofauna yang dijumpai di setiap lokasi studi

secara detil disajikan pada Tabel 2.19.

Berbagai jenis satwa pada hutan di dalam dan sekitar lokasi

kajian juga biasa dimanfaatkan oleh masyarakat sekitar yang

didapatkan dengan cara berburu, memasang jerat, dan lain

sebagainya termasuk jenis yang dilindungi. Satwa favorit yang

mereka buru dengan jerat adalah kijang, rusa, kancil, landak

dan lainnya. masyarakat juga menangkap satwa dengan minat

khusus seperti tupai hitam, kukang, dan sebagainya. Selain itu,

kegiatan memikat burung (dalam bahasa lokal disebut dengan

marpias) juga menjadi tantangan bagi sebagian masyarakat

lokal karena nilai komersial yang menurut mereka cukup baik.

Burung-burung target adalah unggas yang diminati masyarakat

luas, terutama burung-burung pengicau seperti murai batu,

murai daun, poksai, dan lain sebaginya. Berbagai jenis satwa

Page 174: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 38

yang terekam dan aktivitas masyarakat terkait satwa di sekitar

lokasi kajian disajikan pada Lampiran 1(18).

Page 175: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 39

Tabel 2.17 Satwa mamalia yang dijumpai dilokasi kajian beserta sebaran dan status perlindungannya

No Nama Latin Nama Indonesia B_APL B_HL WW PW Indonesia IUCN 1. Soricidae Celurut IM IM IM IM Tidak dilindungi None 2. Pteropus vampyrus Kalong Besar KL IM KL KL Tidak dilindungi Near Threatened 3. Chiroptera Kelelawar IM IM IM IM Tidak dilindungi None 4. Macaca fascicularis Monyet Ekor-panjang IM KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern 5. Macaca nemestrina Beruk IM IM IM IM Tidak dilindungi Vulnerable 6. Presbytis melalophos Panaccak IM IM IM IM Tidak dilindungi Endangered 7. Hylobates lar Owa IM IM IM IM Dilindungi Endangered 8. Hylobates syndactylus Siamang IM S KL S Dilindungi Endangered 9. Nycticebus coucang Kukang, malu-malu IM IM IM IM Dilindungi Vulnerable

10. Pongo abelii Orangutan IM N IM IM Dilindungi Critically Endangered 11. Manis javanica Trenggiling IM IM IM IM Dilindungi Endangered 12. Ratufa affinis Tupai KL KL KL Tidak dilindungi Near Threatened 13. Sundasciurus lowii Tupai KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern 14. Sundasciurus tenuis Tupai KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern 15. Leopoldamys sabanus Tikus hutan IM IM IM IM Tidak dilindungi Least Concern 16. Hystrix brachyura Landak IM Bl IM IM Dilindungi Least Concern 17. Helarctos malayanus Beruang madu IM IM IM Dilindungi Vulnerable 18. Paradoxurus sp Musang IM IM IM IM Tidak dilindungi None 19. Felis bengalensis Kucing IM IM IM IM Dilindungi None 20. Panthera tigris sumatrae Harimau Sumatera IM IM IM Dilindungi Endangered 21. Sus scrofa Babi Hutan J J J J Tidak dilindungi Least Concern 22. Tragulus sp Kancil IM IM IM IM Dilindungi None 23. Muntiacus muntjak Kijang J J J Dilindungi Least Concern

Keterangan: IM = Informasi Masyarakat; KL = Kenampakan Langsung; J = Jejak; Bl = Bulu; S = Suara; N = Sarang (nest) B_APL = areal untuk bendung berstatus APL; B_HL = areal untuk bendung berstatus HL; WW = areal untuk water way; PW = areal untuk power house

Page 176: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 40

Tabel 2.18 Satwa aves yang dijumpai dilokasi kajian beserta sebaran dan status perlindungannya

No. Suku Spesies Nama Indonesia B_APL B_HL WW PW Indonesia IUCN

1. Accipitridae Spilornis cheela Elang-ular Bido KL KL KL IM Dilindungi Least Concern

2. Phasianidae Caloperdix sp. Puyuh IM IM IM IM Tidak dilindungi None

3. Phasianidae Gallus sp. Ayam Hutan IM IM IM IM Tidak dilindungi None

4. Rallidae Amaurornis phoenicurus Kareo Padi KL IM IM IM Tidak dilindungi Least Concern

5. Columbidae Treron spp. Punai IM IM KL IM Tidak dilindungi None

6. Columbidae Macropygia ruficeps Uncal Kouran IM IM IM IM Tidak dilindungi Least Concern

7. Psittacidae Loriculus galgulus Serindit Melayu KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern

8. Cuculidae Phaenicophaeus sp. Kadalan IM IM IM IM Tidak dilindungi None

9. Strigidae Otus spp Celepuk IM IM IM IM Tidak dilindungi None

10. Podargidae Batrachostomus spp. Frogmouth IM IM IM IM Tidak dilindungi None

11. Apodidae Collocalia spp. Walet KL KL KL KL Tidak dilindungi None

12. Hemiprocnidae Hemiprocne sp. Tepekong KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern

13. Meropidae Merops spp. Kirik-kirik KL KL KL KL Tidak dilindungi None

14. Bucerotidae Buceros rhinoceros Rangkong Badak KL KL KL KL Dilindungi Near Threatened

15. Bucerotidae Bucerotidae Rangkong, enggang IM IM KL IM Dilindungi None

16. Capitonidae Megalaima spp. Takur S S S S Tidak dilindungi Least Concern

17. Picidae Picus spp. Pelatuk IM IM IM IM Tidak dilindungi Least Concern

18. Eurylaimidae Eurylaimus spp. Sempur-hujan IM IM IM IM Tidak dilindungi Near Threatened

19. Hirundinidae Hirundo spp. Layang-layang KL KL KL KL Tidak dilindungi None

20. Chloropseidae Chloropsis spp. Cica-daun KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern

21. Pycnonotidae Pycnonotus goiavier Merbah Cerukcuk KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern

Page 177: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 41

22. Pycnonotidae Pycnonotus spp. Merbah KL KL KL KL Tidak dilindungi None

23. Oriolidae Oriolus spp. Kepudang IM IM IM IM Tidak dilindungi Near Threatened

24. Timaliidae Trichastoma sp. Pelanduk KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern

25. Timaliidae Malacopteron sp. Asi KL KL KL KL Tidak dilindungi None

26. Timaliidae Garrulax sp. Poksai KL IM IM IM Tidak dilindungi None

27. Turdidae Copsychus saularis Kucica Kampung IM IM IM IM Tidak dilindungi Least Concern

28. Sillviidae Orthotomus spp. Cinenen KL KL KL KL Tidak dilindungi None

29. Sillviidae Prinia sp. Perenjak KL KL IM IM Tidak dilindungi None

30. Muscicapidae Ficedula spp. Sikatan S S S S Tidak dilindungi None

31. Muscicapidae Rhipidura spp. Kipasan S S S S Tidak dilindungi Least Concern

32. Muscicapidae Rhipidura javanica Kipasan Belang KL KL KL KL Dilindungi Least Concern

33. Turdidae Enicurus velatus Meninting Kecil KL KL IM IM Tidak dilindungi Least Concern

34. Sillviidae Orthotomus ruficeps Cinenen Kelabu KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern

35. Sturnidae Aplonis panayensis Perling Kumbang IM IM IM IM Tidak dilindungi Least Concern

36. Nectariniidae Anthreptes spp. Burung-madu KL KL KL KL Dilindungi None

37. Dicaeidae Prionochilus spp. Pentis KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern

38. Dicaeidae Dicaeum spp. Cabai KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern

39. Zosteropidae Zosterops spp. Kacamata KL KL KL KL Tidak dilindungi None

40. Ploceidae Passer montanus Burung-gereja KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern

41. Ploceidae Ploceus philippinus Manyar Tempua IM IM IM IM Tidak dilindungi Least Concern

42. Ploceidae Lonchura punctulata Bondol Peking KL KL KL KL Tidak dilindungi Least Concern

43. Ploceidae Lonchura maja Bondol Haji IM IM IM IM Tidak dilindungi Least Concern

44. Meropidae Nictyornis amictus KL Tidak dilindungi Least Concern

45. Dendronanthus indicus KL Tidak dilindungi Least Concern

Keterangan: IM = Informasi Masyarakat; KL = Kenampakan Langsung; J = Jejak; Bl = Bulu; S = Suara; N = Sarang (nest)B_APL = areal untuk bendung berstatus APL; B_HL = areal untuk bendung berstatus HL; WW = areal untuk water way; PW = areal untuk power house

Page 178: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 42

Tabel 2.19 Satwa hervetofauna yang dijumpai dilokasi kajian beserta sebaran dan status perlindungannya

KELAS ORDO SUKU No. SPESIES Nama Indonesia B_APL B_HL WW PW INDONESIA IUCN

Amfibi Anura Bufonidae 1. Phrynoidis aspera, Gravenhorst, 1829 Kodok puru sungai KL KL KL TL Least Concern

Anura Bufonidae 2. Ingerophrynus divergens, Peters, 1871 Kodok puru KL IM IM TL Least Concern

Anura Bufonidae 3. Phrynoidis juxtaspera (Inger, 1964) Kodok puru besar KL KL KL KL TL Least Concern

Anura Bufonidae 4. Duttaphrynus melanostictus (Schneider, 1799) Katak puru asia KL KL KL KL TL Least Concern

Anura Bufonidae 5. Leptophryne borbonica (Tschudi, 1838) Kodok jam pasir IM IM IM IM TL Least Concern

Anura Dicroglossidae 6. Fejervarya cancrivora (Gravenhorst, 1829) Katak hijau KL KL KL KL TL Least Concern

Anura Dicroglossidae 7. Fejervarya limnocharis (Gravenhorst, 1829) Katak tegalan KL KL KL KL TL Least Concern

Anura Disroglossidae 8. Limnonectes blythii (Boulenger, 1920) Katak panggul KL IM IM IM TL Near Threatened

Anura Megophryidae 9. Megophrys nasuta (Schlegel, 1858) Katak bertanduk IM IM IM IM TL Least Concern

Anura Microhylidae 10. Microhyla spp Persil IM IM IM IM TL Least Concern

Anura Ranidae 11. Rana spp Kongkang kolam IM IM IM IM TL Least Concern

Anura Ranidae 12. Odorrana hosii (Boulenger, 1891) Kongkang racun KL IM KL KL TL Least Concern

Anura Rhacophoridae 13. Polypedates leucomystax (Gravenhorst, 1829) Katak bergaris S IM S S TL Least Concern

Anura Rhacophoridae 14. Rhacophorus spp Katak pohon kaki bergerigi

IM IM IM IM TL Least Concern

Reptil Lacertilia Agamidae 15. Aphaniotis acutirostris Bunglon kerdil KL IM IM IM TL None

Lacertilia Agamidae 16. Calotes versicolor Bunglon kampung KL IM KL KL TL None

Lacertilia Agamidae 17. Bronchocela cristatella Bunglon hijau KL IM KL KL TL None

Lacertilia Agamidae 18. Draco melanopogon Cicak terbang KL IM KL KL TL None

Lacertilia Colubridae 19. Dendrelapis sp Ular lidi IM IM IM IM TL None

Lacertilia Gekkonidae 20. Cyrtodactylus spp Cicak hutan IM IM IM IM TL None

Lacertilia Gekkonidae 21. Hemidactylus frenatus (Schlegel in Duméril & Bibron, 1836)

Cicak rumah KL IM KL KL TL Least Concern

Lacertilia Gekkonidae 22. Gekko smithii (Gray, 1842) Tokek hutan IM IM IM IM TL Least Concern

Lacertilia Scincidae 23. Eutropis multifasciata Kadal biasa KL KL KL KL TL None

Page 179: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 43

Lacertilia Agamidae 24. Sphenomorphus sp Kadal hutan KL IM IM TL None

Lacertilia Varanidae 25. Varanus salvator (Laurenti, 1768) Biawak IM IM J IM TL Least Concern

Ophidia Elapidae 26. Ophiophagus hannah (Cantor, 1836) Kobra IM IM IM IM TL Vulnerable

Ophidia Colubridae 27. Dendrelaphis pictus (Gmelin, 1789) Ular tambang IM IM IM IM TL None

Ophidia Colubridae 28. Ahaetulla prasina (Boie, 1827) Ular pucuk hijau IM IM IM IM TL Least Concern

Ophidia Colubridae 29. Boiga dendrophila (Boie, 1827) Ular cincin emas IM IM IM IM TL None

Ophidia Crotallidae 30. Tropidolaemus wagleri Ular mati ekor wagler IM IM IM IM TL None

Ophidia Pythonidae 31. Python reticulatus (Schneider, 1801) Ular sawah IM IM IM IM DL None

Testudina Geoemydidae 32. Cuora amboinensis (Daudin, 1802) Kuya batok IM IM IM IM TL None

Testudina Geoemydidae 33. Heosemys spinosa (Gray, 1830) Kura-kura berduri IM IM IM IM TL Endangered

Testudina Trionychidae 34. Amyda sp Bulus IM IM IM IM TL Vulnerable

Keterangan: IM = Informasi Masyarakat; KL = Kenampakan Langsung; J = Jejak; Bl = Bulu; S = Suara; N = Sarang (nest) B_APL = areal untuk bendung berstatus APL; B_HL = areal untuk bendung berstatus HL; WW = areal untuk water way; PW = areal untuk power house; TL = tidak dilindungi; DL = dilindungi

Page 180: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 44

Selain HHBK yang dihasilkan dari pepohonan, sebagian

masyarakat lokal juga biasa memanfaatkan HHBK dari

satwa yang didapatkan dari kegiatan berburu, memasang

jerat, dan lain sebagainya. Satwa favorit yang mereka buru

dengan jerat adalah kijang, rusa, kancil, landak dan

lainnya. masyarakat juga menangkap satwa dengan minat

khusus seperti tupai hitam, kukang, dan sebagainya. Selain

itu, kegiatan memikat burung (dalam bahasa lokal disebut

dengan marpias) juga menjadi tantangan bagi sebagian

masyarakat lokal karena nilai komersial yang menurut

mereka cukup baik. Burung-burung target adalah unggas

yang diminati masyarakat luas, terutama burung-burung

pengicau seperti murai batu, murai daun, poksai, dan lain

sebagainya.

3) Biota Perairan (Biota Aquatic)

Biota perairan diklasifikasikan menurut ukuran, sifat

hidup, dan habitatnya menjadi tiga kelompok besar, yaitu

plankton, benthos, dan nekton (ikan).

1. Plankton

Tabel 2.20 Jenis-jenis Plankton di sekitar Sungai Batangtoru

No Kelas Famili Genus Bio-1 Bio-2

Fitoplankton

1.

Bacillariophyceae

Coscinodiscaceae Coscinodiscus 67 69

2. Cymbellaceae Cymbella 56 78

3. Fragilariaceae

Tabellaria 94 102

4. Fragilaria 127 98

5.

Naviculaceae

Amphiprora 84

6. Neidium 86

7. Navicula 97 67

8. Pinnularia 78 87

9. Nitzschiaceae Nitzschia 92 67

10. Surirellaceae Surirella 84 99

11.

Chorophyceae

Cladophoraceae Calothrix 95 56

12. Desmidiaceae Staurastrum 69 54

13. Zygnemataceae Spyrogira 178 102

Page 181: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 45

No Kelas Famili Genus Bio-1 Bio-2

14. Cyanophyceae Chroococcaceae Chroococcus 78 63

15. Xantophyceae Tribonemataceae Tribonema 89 79

ZOOPLANKTON

16. Cladocera

Bosminidae Bosmina 45 31

17. Chydoridae Camptocercus 45

18. Holotrichida Holophydae Prorodon 20

19. Calanoida Diaptomidae Diaptomus 34

20. Monogononta Brachionidae

Brachionus 34 32

21. Keratella 56

Jumlah Taksa 19 17

Jumlah Kelimpahan (Ind/L) 1502 1190

Indeks Keanekaragaman Shanon_Wienner (H’) 5.252 4.621

Indeks Keseragaman (E) 1.783 1.631 Bio-1 : Lokasi DAM Bio-2 : Lokasi Power House

2. Benthos

Tabel 2.21 Jenis-jenis Benthos di sekitar Sungai Batangtoru

No Kelas Family Genus Bio-1 Bio-2

1 Crustaceae Palaemonidae Palaemonetes 19 13

2 Elmidae Macronychus 15

3

Insecta

Hydrophilidae Hydrobius 16

4 Athericidae Atherix 6 18

6 Ephemerellidae Ephemerella 16

7 Heptageniidae Rhithrogena 11

8 Hydrometriidae Hydrometra 17 15

11 Lestidae Lestes 7 12

12 Hydropsychidae Hydropsyche 17 12

13 Macromiidae Macromia

14 Corydalidae Corydalus 14

Gastropoda Pleurocerida Goniobasia 6 18

15 Ampullariidae Pila 15

JUMLAH TAKSA 10 8

JUMLAH KEPADATAN (Ind/m2) 129 118

INDEKS KEANEKARAGAMAN (H`) 0.383 0.433

INDEKS KESERAGAMAN (E) 0.166 0.208 Bio-1 : Lokasi DAM Bio-2 : Lokasi Power House

Page 182: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 46

3. Nekton

Dari hasil wawancara dan pengamatan di lapangan pada

lokasi PLTA Batangtoru memperlihatkan bahwa jenis-jenis

ikan yang terdapat di sungai adalah sebagai berikut:

Tabel 2.22 Jenis-jenis Ikan pada Sungai Batangtoru

No. Nama Lokal Nama Ilmiah 1. Ikan lele Clarias batracus 2. Ikan gabus Ophiocepalus striatus 3. Ikan tawes Puntius gonionatus 4. Ikan jurung Pantius gonionatus 5. Ikan sepat Trichogaster pestoralis 6. Ikan pitan Osteochelus hasselti 7. Ikan kepala timah Aplochelius pencha

2.1.3. Komponen Lingkungan Sosial Ekonomi Budaya

a) Demografi Wilayah Studi

1. Luas dan Gambaran Umum Kependudukan

Wilayah lokasi studi rencana kegiatan pembangunan

PLTA Batangtoru 500 MW dan jaringan transmisi

SUTT 275 kV dari Batangtoru sampai ke Kecamatan –

Angkola Barat berada di wilayah Kabupaten Tapanuli

Selatan. Wilayah Kabupaten Tapanuli Selatan yang

menjadi lokasi kegiatan terutama berada di Kecamatan

Sipirok, Marancar dan Batangtoru. Tiga kecamatan

tersebut yang akan menjadi lokasi pembangunan

fasilitas PLTA. Pada Kecamatan Sipirok akan dibangun

bendung dan juga access road menuju bendung yang

diprakirakan akan berdampak pada tiga desa (Luat

Lombang, Aek Batang Paya, Bulu Mario). Pada

Kecamatan Sipirok juga akan dibangun quary di Desa

Sitanggiang. Kemudian, air dari bendung akan

dialirkan melalui terowongan bawah tanah hingga

mencapai Kecamatan Marancar. Pada wilayah

Marancar, area lokasi power house dan juga base camp

Page 183: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 47

(Desa Huraba) serta akan dibangun switchyard.

Sementara itu, Kecamatan Batangtoru adalah bagian

wilayah yang juga terkena access road dan

pembangunan transmisi. Desa-desa yang berada di

kecamatan tersebut yang menjadi lokasi kegiatan

adalah:

Kec. Sipirok : Desa Luat Lombang, Desa Aek

Batang Paya, Desa Bulu Mario,

Desa Sitanggiang.

Kec. Marancar : Desa Huraba, Desa Gunung

Binanga, Desa Pasar Sempurna,

Desa Marancar Godang, Desa

Simaninggir, Desa Aek Nabara,

Desa Tanjung Dolok, Desa

Haunatas, dan Desa Marancar

Ulu.

Kec. Batangtoru : Desa Sipenggeng, Desa Hapesong

Baru, Desa Telo dan Kelurahan

Wek 1.

Sementara itu, dampak diprakirakan juga akan

mengenai beberapa desa di bagian hilir Sungai

Batangtoru, yaitu beberapa desa yang berada di

wilayah Kecamatan Angkola Sangkunur dan

Kecamatan Muara Batangtoru, khususnya dampak

genangan air yang kemungkinan dapat saja terjadi

apabila dilakukan pembukaan bendung (yang berada di

wilayah Kecamatan Sipirok). Pada wilayah Angkola

Sangkunur, khususnya Desa Simataniarai adalah desa

yang terletak di sekitar pinggiran dan berdampingan

dengan bantaran Sungai Batangtoru (khususnya

Dusun 3 Desa Simataniari). Sementara itu, menurut

warga Dusun Sibara-bara Desa Simataniari, wilayah

Page 184: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 48

mereka adalah termasuk wilayah yang cenderung

mengalami banjir selama ini sejak bulan Agustus

hingga Januari (penjelasan saat dilakukan konsultasi

Publik tanggal 19 Juli 2013). Kelurahan Rianiate

adalah juga wilayah yang menurut warga terdapat

nelayan dan wilayah ini juga cenderung mengalami

banjir jika Sungai Batangtoru meluap.

Pada wilayah Kecamatan Muara Batangtoru juga

mengalami hal cenderung sama dengan wilayah

Kecamatan Angkola Sangkunur. Keluhan banjir juga

menjadi hal utama bagi warga di wilayah ini,

khususnya bulan Oktober hingga November selama ini.

Selain itu, salah satu yang dikhwatirkan sebagai

dampak dari pembukaan bendung adalah bagi mereka

yang menggunakan transportasi air sungai bagi

pengangkutan hasil panen kelapa sawit, khususnya

bagi Desa Muara Huta Raja yang menggunakan aliran

Sungai Batangtoru untuk distribusi hasil panen buah

kelapa sawit kepada para toke pengumpul sawit. Jika

terjadi banjir, maka mereka tidak bisa menjual

sawitnya. Selain itu, bagi Dusun Sibara-bara Jae dan

Julu di Kelurahan Muara Hutaraja juga terdapat sawah

yang kerap kali mendapat banjir dari meluapnya

Sungai Batangtoru selama ini. Hal ini juga menjadi

kekhawatiran warga terkait akan dibangunnya PLTA

Batangtoru.

Dengan demikian, dua wilayah kecamatan ini juga

menjadi area studi sosial ekonomi budaya. Beberapa

desa yang diprakirakan menjadi penerima dampak

terutama desa-desa yang berada di sekitar pinggir dari

aliran Sungai Batangtoru, yaitu:

Page 185: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 49

Kec. Angkola Sangkunur : Desa Bandar Tarutung,

Desa Simataniari/Sibara-

bara, Kelurahan Rianiate/

Desa Aek Rambe.

Kec. Muara Batangtoru : Desa Bandar Hapinis,

Kelurahan Hutaraja, Desa

Muara Hutaraja, Desa

Terapung Jaya, Desa

Muara Upu, Kelurahan

Muara Ampolu dan Desa

Pardamean.

Selain itu, rencana kegiatan Pembangunan Jaringan

SUTT 275 kV akan dilakukan mulai dari Kecamatan

Batangtoru sampai di Kecamatan Angkola Barat (batas

wilayah dengan Kota Padangsidempuan). Mengacu

pada data pemrakarsa, beberapa wilayah desa yang

akan menjadi area transmisi adalah:

Kecamatan Batangtoru: Kelurahan Wek 1, Desa

Sipenggeng, Desa Huta Baru Siagian, Desa Telo dan

Hapesong Baru.

Kecamatan Marancar : Desa Huraba, Pasar

Sempurna, Gunung Binanga, Marancar Godang,

Haunatas, Tanjung Dolok, Aek Nabara, Marancar

Hulu.

Kecamatan Angkola Barat : Desa Parsalakan, Desa

Aek Nabara, Desa Sibangkua, Desa Sigumur, Desa

Sisundung, Kelurahan Sitinjak, Desa Siuhom,

Kelurahan Simartokis Sisioma, Desa Panombasan

(Dolok), Desa Panombasan Lombang.

Page 186: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 50

Gambaran rinci mengenai jumlah penduduk,

kepadatan dan rumah tangga di kecamatan lokasi studi

tertera secara rinci berikut ini.

Tabel 2.23 Gambaran Umum Kependudukan di Lokasi Studi

No. Kecamatan

Penduduk ( Jiwa ) Luas (Km2)

Kepadatan Penduduk (jiwa/km2)

Jumlah Rumah Tangga

Rata-rata

Anggota RT

Laki-laki

Perem- puan

Jumlah

1. Batangtoru 14.421 14.562 28.983 351,49 82,46 6.622 4

2. Marancar 4.704 4.699 9.403 86,88 108,23 2.285 4

3. Sipirok 15.173 15.549 30.722 461,75 66,53 7.213 4

4. Muara Batangtoru

5.939 5.553 11.492 417,00 27,56 2.560 4

5. Angkola Sangkunur 9.242 9.003 18.245 295,00 61,85 3.893 5

6. Angkola Barat 11.862 12.348 24.210 74,10 326,72 5.418 4

Sumber : Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Angka 2012

Berdasarkan data di atas urutan kepadatan penduduk

terpadat hingga terkecil adalah : (1) Kecamatan Angkola

Barat (326,72 jiwa/km2), (2) Kecamatan Marancar

(108,23 jiwa/km2), (3)Kecamatan Batangtoru (82,46

jiwa/km2), (4) Kecamatan Sipirok (66,53 jiwa/km2), (5)

Kecamatan Angkola Sangkunur (61,85 jiwa/km2), (6)

Kecamatan Muara Batangtoru (27,56 jiwa/km2).

2. Struktur Penduduk Berdasarkan Kelompok Umur

Berdasarkan struktur umur, penduduk di Kecamatan

Batangtoru didominasi kelompok umur produktif,

yaitu kategori kelompok umur 15 -64 thn sebanyak

17.825 jiwa atau 61,50 %. Usia belum produktif (0-14

tahun) dan tidak produktif (usia ≥ 65 tahun) mencapai

jiwa 11.158 atau 38,50%. Pada Kecamatan Marancar

didominasi kelompok umur produktif, yaitu kategori

kelompok umur 15 -64 thn sebanyak 5.587 jiwa atau

59,42%. Usia Usia tidak (0-14 tahun) /belum produktif

Page 187: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 51

(usia ≥ 65 tahun) mencapai 3.816 jiwa atau 40,58%.

Sementara itu, pada Kecamatan Sipirok didominasi

kelompok umur produktif, yaitu kategori kelompok

umur 15 -64 thn sebanyak 18.877 jiwa atau 61,44%.

Usia tidak (0-14 tahun) /belum produktif (usia ≥ 65

tahun) mencapai 11.845 jiwa atau 38,56%. Data rinci

ditampilkan pada Tabel 2.24

Tabel 2.24 Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur

No. Kelompok

Umur (Tahun)

Batangtoru Marancar Sipirok

1. 0 – 4 3.263 1.033 3.241 2. 5 – 9 3.423 1.155 3.451 3. 10 – 14 3.427 1.209 3.667 4. 15 – 19 3.088 847 3.352 5. 20 – 24 2.530 647 1.141 6. 25 – 29 2.214 678 2.119 7. 30 – 34 1.995 590 2.159 8. 35 – 39 1.922 653 1.930 9. 40 – 44 1.773 571 1.875

10. 45 – 49 1.645 531 1.754 11. 50 – 54 1.306 469 1.541 12. 55 – 59 868 362 1.172 13. 60 – 64 484 239 834 14. ≥ 65 1.045 419 1.486

Jumlah 28.983 9.403 30.722

Sumber : Kecamatan Batangtoru/ Marancar/ Sipirok Dalam Angka Tahun 2012

Dominasi usia produktif juga berada pada Kecamatan

Kecamatan Muara Batangtoru didominasi kelompok

umur produktif, yaitu kategori kelompok umur 15 -64

thn sebanyak 6.717 jiwa atau 58,45%. Usia tidak (0-14

tahun)/belum produktif (usia ≥ 65 tahun) mencapai

4.775 jiwa atau 41,55%. Tidak jauh berbeda di

Kecamatan Angkola Sangkunur juga didominasi

kelompok umur produktif, yaitu kategori kelompok

umur 15 -64 thn sebanyak 10.100 jiwa atau 55,36%.

Page 188: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 52

Usia tidak (0-14 tahun) /belum produktif (usia ≥ 65

tahun) mencapai 8.145 jiwa atau 44,64 %. Demikian

juga penduduk di Kecamatan Angkola Barat didominasi

kelompok umur produktif, yaitu kategori kelompok

umur 15 -64 thn sebanyak 14.896 jiwa atau 61,53%.

Usia tidak (0-14 tahun) /belum produktif (usia ≥ 65

tahun) mencapai 9.314 jiwa atau 38,47%. Data rinci

sebaran kelompok umur tersebut dapat dilihat pada

pada Tabel 2.25.

Tabel 2.25 Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur di Lokasi Studi

No. Kelompok Umur (Tahun)

Muara Batangtoru

Angkola Sangkunur

Angkola Barat

1. 0 – 4 1.531 2.647 2.581 2. 5 – 9 1.502 2.689 2.923 3. 10 – 14 1.427 2.434 2.997 4. 15 – 19 1.126 1.763 2.659 5. 20 – 24 1.057 1.617 2.109 6. 25 – 29 965 1.417 1.716 7. 30 – 34 786 1.194 1.594 8. 35 – 39 702 1.006 1.543 9. 40 – 44 538 963 1.437

10. 45 – 49 508 801 1.430 11. 50 – 54 483 611 1.174 12. 55 – 59 339 433 771 13. 60 – 64 213 295 463 14. ≥ 65 315 375 813

Jumlah 11.492 18.245 24.210

Sumber : Kecamatan Muara Batangtoru/ Angkola Sangkunur/ Angkola Barat Dalam Angka Tahun 2012

3. Mata Pencaharian Penduduk

Pertanian adalah mata pencaharian utama warga di

kecamatan lokasi studi. Pertanian dan beberapa

kegiatan lain terkait perkebunan menjadi mata

pencaharian dominan tidak hanya di 6 (enam) wilayah

kecamatan studi, melainkan juga pada tingkat

Kabupaten Tapanuli Selatan secara umum. Mengacu

pada data BPS Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam

Page 189: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 53

Angka Tahun 2012, jenis lapangan pekerjaan bidang

pertanian, perkebunan (juga perikanan) menduduki

posisi 76,58% dari jumlah tenaga kerja yang berusia 15

tahun ke atas. Data mengenai lapangan pekerjaan

dapat dilihat dalam Tabel 2.26.

Tabel 2.26 Persentase (%) Penduduk yang Berumur 15 tahun

ke Atas yang Bekerja menurut Lapangan Pekerjaan Utama

No Lapangan pekerjaan utama Jumlah

1 Pertanian, Perkebunan, Kehutanan, perburuan dan Perikanan.

76,58

2 Pertambangan dan Penggalian 0,57

3 Industri 2,11

4 Listrik, Gas dan Air 0,17

5 Konstruksi 0,58

6 Perdagangan besar, eceran, rumah makan dan jasa akomodasi

11,74

7 Transportasi, pergudangan dan komunikasi 2,33

8 Lembaga keuangan, usaha persewaan bangunan dan jasa perusahaan.

0,23

9 Jasa kemasyarakatan, sosial dan perorangan 5,69

Jumlah 100,00 Sumber: BPS-Survey Angkatan Kerja Nasional Bulan Agustus

2011/Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Angka 2012

Terkait dominasi jenis pertanian tersebut, pada enam

wilayah kecamatan yang menjadi studi ini didominasi

oleh tanaman padi sawah. Padi sawah terluas terdapat

di Kecamatan Angkola Barat 3.544 Ha. Posisi kedua

berada di Kecamatan Sipirok 3.049 Ha, posisi ketiga

berada di Kecamatan Batangtoru 3.026 Ha, posisi

keempat di Kecamatan Marancar 1.846 Ha, dan posisi

kelima di Kecamatan Muara Batangtoru 182 Ha. Selain

padi sawah, tanamn pertanian lain yang dibudidaya

adalah padi ladang, palawija dan juga jenis tanaman

keras. Rincian data disajikan dalam Tabel 2.27.

Page 190: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 54

Tabel 2.27 Luas dan Produksi Jenis Tanaman Pertanian Padi dan Palawija Penduduk

No. Uraian Kecamatan

Bt.Toru Marancar Sipirok Muara

Bt.Toru Angkola

Sangkunur Angkola

Barat

1. Padi Sawah

Luas Panen (Ha) 3.026 1.864 3.049 182 - 3.544

Produksi (Ton) 15.160 9.339 15.275 912 - 17.755

2. Padi Ladang

Luas Panen (Ha) 35 51 280 309 - 494

Produksi (Ton) 119 174 957 1.056 - 1.680

3. Jagung

Luas Panen (Ha) 71 39 229 186 - 91

Produksi (Ton) 327 179 1.055 857 - 419

4. Ubi Kayu

Luas Panen (Ha) 45 2 47 3 - 16

Produksi (Ton) 666 29 695 44 - 236

5. Ubi Jalar

Luas Panen (Ha) 23 5 18 5 - 10

Produksi (Ton) 207 45 162 45 - 90

Sumber : Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Angka 2012

Selain mengupayakan tanaman padi dan palawija,

warga di lokasi studi juga melakukan budidaya

tanaman keras, seperti karet, kakao dan kelapa sawit

dan kayu manis serta aren. Areal perkebunan

masyarakat ini didominasi oleh tanaman karet dan

kelapa sawit. Data rinci dapat dilihat dalam Tabel 2.28.

Tabel 2.28 Luas dan Produksi Jenis Tanaman Perkebunan Rakyat

No. Uraian Kecamatan

Bt.Toru Marancar Sipirok Muara Bt.Toru

Angkola Sangkunur

Angkola Barat

1. Karet

Luas Panen (Ha) 51.463,25 1.455,00 661,00 241,50 3.230,30 3.148,80

Produksi (Ton) 2.338,00 556,50 98,15 16,75 821,00 761,50

2. Kelapa Sawit

Luas Panen (Ha) 2.098,00 62 - 1.634,00 297,25 106,25

Produksi (Ton) 30.458,50 704,00 - 9.935,50 1.967,37 897,50

3. Kopi Robusta

Luas Panen (Ha) 5,50 3,50 91,00 1,50 5,75 11,25

Produksi (Ton) 0,95 0,20 220,00 0 0,10 0,60

Page 191: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 55

4. Kakao

Luas Panen (Ha) 603,50 509,00 209,50 97,00 142,00 215,50

Produksi (Ton) 394,00 399,50 58,00 2,75 37,25 65,70

5. Kulit Manis

Luas Panen (Ha) 3,50 10,75 23,00 0,50 4,50 5,25

Produksi (Ton) 1,25 3,85 6,80 0 2,10 2,50 Sumber : Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Angka 2012

*:Total luas panen tanaman perkebunan termasuk TBM, TM dan TTM.

4. Sarana Pendidikan di Lokasi Studi

Sarana pendidikan menjadi bagian penting untuk

menunjang peningkatan sumber daya manusia di

setiap wilayah. Sarana tersebut merupakan kebutuhan

dasar yang menjadi tuntutan bagi terbangunnya

sumber daya manusia yang cerdas. Data rinci sarana

pendidikan untuk setiap kecamatan di lokasi studi

disajikan pada Tabel 2.29.

Pada setiap kecamatan tersedia sarana pendidikan

pada jenjang SD sampai SLTA/SMK. Akses transportasi

pada beberapa kecamatan lebih dominan dalam bentuk

sepeda motor yang dimiliki masing-masing warga.

Sementara sarana jalan relatif baik, sehingga tidak

mengganggu akses warga untuk menuju sekolah. Bagi

warga yang tidak memeiliki sarana pendidikan jenjang

tertentu di kecamatannya, maka dapat bersekolah di

kecamatan lain di wilayah tersebut.

Tabel 2.29 Ketersediaan Sarana Pendidikan di Lokasi Studi

No. Kecamatan Sarana Pendidikan

Umum (Negeri/Swasta) Sarana Pendidikan Agama

(Negeri/Swasta)

SD SMP SMA/ SMK MDA MI MTs MA

1. Batangtoru 26 3 1/1 20 - 4 2

2. Marancar 13 2 -/1 7 1 2 1

3. Sipirok 45 8 2/1 8 - 4 3

4. Muara Batangtoru 9 2 -/1 5 - 1 -

5. Angkola Sangkunur 9 4 -/1 - - - -

6. Angkola Barat 19 1 1/- 7 2 1 1 Sumber : Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Angka 2012

Page 192: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 56

5. Agama Penduduk di Lokasi Studi

Penduduk di lokasi didominasi beragama Islam. Posisi

kedua adalah penganut agama Protestan, ke tida

adalah Katolik dan ke empat adalah Budha. Data rinci

disajikan dalam Tabel 2.30 berikut.

Tabel 2.30 Jumlah Sarana Ibadah di Lokasi Studi

No. Kecamatan Persentase Penganut Agama (%)

Islam Katolik Protestan Budha Lainnya Jumlah

1. Batangtoru 81,97 1,84 16,16 0,009 0,01 100,00

2. Marancar 50,00 4,25 45,68 0,05 0,01 100,00

3. Sipirok 89,18 0,08 10,72 0,00 0,01 100,00

4. Muara Batangtoru 84,43 0,51 15,05 0,00 0,00 100,00

5. Angkola Sangkunur 65,26 2,21 32,50 0,006 0,01 100,00

6. Angkola Barat 92,25 1,98 5,74 0,003 0,001 100,00 Sumber : Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Angka 2012 (dikonversi ke persen)

Sarana ibadah tersedia bagi penganut agama, dominasi

yang ada adalah mesjid dan langgar/musholla bagi

umat beragama Islam dan juga gereja bagi Katolik dan

Protestan. Data rinci tersedia pada Tabel 2.26 sebagai

berikut :

Tabel 2.31 Jumlah Sarana Ibadah di Kecamatan Studi

No. Kecamatan Sarana Ibadah

Mesjid Langgar / Musholla

Gereja Vihara Kuil

1. Batangtoru 56 56 29 - -

2. Marancar 24 33 4 - -

3. Sipirok 99 52 16 - -

4. Muara Batangtoru 18 8 17 - -

5. Angkola Sangkunur 20 25 16 - -

6. Angkola Barat 42 59 4 - - Sumber : Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Angka 2012

Page 193: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 57

b) Sosial Ekonomi

1. Karakteristik Responden

Jumlah responden dalam studi ini seluruhnya 150

responden, dengan rincian: 100 responden untuk

wilayah pembangunan PLTA Batangtoru (Kecamatan

Sipirok, Marancar, Batangtoru, Angkola Sangkunur dan

Muara Batangtoru) dan juga diambil sebanyak 50

responden khusus untuk area lintasan jaringan

transmisi, yaitu di Kecamatan Batangtoru, Marancar,

dan Angkola Barat. Jumlah responden pada setiap area

kecamatan dan asal desa responden tertera pada Tabel

2.32.

Tabel 2.32 Responden di Area Sekitar Rencana Kegiatan

PLTA Batangtoru

No. Nama Kecamatan Nama

Desa/Kelurahan Jlh

Responden 1 Sipirok (20 responden) Luat Lombang 7 Aek Batang Paya 5 Bulu Mario 5 2 Marancar (20 responden) Tanjung Dolok 3 Simaninggir 2 Marancar Godang 2 Haunatas 3 Huraba 5 Pasar Sempurna

5

3 Batangtoru Sipenggeng 5 (20 responden) Wek I 5 Telo 5 Hapesong Baru 5 4 Angkola Sangkunur Rianiate 7 (20 responden) Simataniari 7 Bandar Tarutung 6 5 Kecamatan Muara Batang Bandar Hapinis 2

Toru (20 responden) Huta Raja 5 Pardamean 2 Muara Ampolu 4 Muara Huta Raja 4 Terapung Jaya 3

TOTAL 100 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Page 194: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 58

Tabel 2.33 Responden di Area Sekitar Rencana Pembangunan

Transmisi 275 kV

No. Nama Kecamatan Nama Desa/Kelurahan

Jlh Responden

1. Kecamatan Batangtoru Sipenggeng 5

(17 responden) Wek I 4

Hapesong Baru 4

Telo 4

2. Kecamatan Marancar Huraba 4

(17 responden) Pasar Sempurna 5

Marancar Godang 4

Gunung Bianga 4

3. Kecamatan Angkola Barat Parsalakan 3

(16 responden) Sibangkua 2

Simartokis Sisioma 3

Aek Nabara 2

Sitinjak 3

Panombasan (Dolok) 3 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Karakteristik Responden pada Area Pembangunan Fasilitas PLTA Batangtoru

Berdasar jenis kelamin, dari 100 responden di area

pembangunan fasilitas PLTA, reponden sebanyak laki-

laki 85 orang (85%) dan perempuan 20 orang (13,33%).

Berdasar kelompok umur, responden berusia 20-30

tahun sebanyak 11 %, usia >30-40 tahun 30%, usia

>40-50 tahun 33%, usia >50-60 tahun 20%, dan usia

>60-70 tahun 6%. Mengacu pada pendidikan terakhir

responden, sebanyak 0% responden tidak sekolah, 2%

tidak tamat SD, 13% tamat SD, lalu ada 38% responden

tamat SLTP/sederajad, 32% responden tamat

SLTA/sederajad, 3% tamat akademi/D3 dan 12% tamat

perguruan tinggi/S1. Karakteristik responden berdasar

kelompok umur dan tingkat pendidikan dapat dilihat

dalam visualisasi gambar berikut:

 

Page 195: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 59

 

 

 

 

 

 

Berdasarkan status perkawinan, sebanyak 11%

responden belum menikah, terdapat 86 % responden

telah menikah, dan 3% duda/janda. Berdasarkan

agama, sebesar 93% responden beragama Islam, 7%

responden beragama Kristen Protestan. Berdasarkan

pada lama menetap berdasarkan pengakuan responden,

maka kurang dari 1 tahun 2% responden, >1 hingga 5

tahun 2%, > 5 hingga 10 tahun 1%, > 10 hingga 15

tahun 9%, >15 hingga 20 tahun 10%,dan > 20 tahun

76%. Responden dominan telah menetap >20 tahun di

lokasi studi.

Karakteristik Responden pada Area Lintasan Transmisi

Berdasar jenis kelamin, dari 50 responden di area jalur

transmisi, reponden laki-laki 45 orang (90%) dan

perempuan 05 orang (10%). Berdasar kelompok umur,

responden berusia 20-30 tahun 7 orang (14 %), usia

>30-40 tahun 16 orang (32%), usia >40-50 tahun 16

orang (32%), usia >50-60 tahun 9 orang (18%), dan usia

>60-70 tahun 2 orang (6%). Mengacu pada pendidikan

terakhir responden, sebanyak 0% responden tidak

sekolah, 1 orang (2%) tidak tamat SD, sebanyak 2 orang

(4%) tamat SD, terdapat 16 orang (32%) tamat

Page 196: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 60

05

10152025303540

2 4

3238

2

22

% Kategori pendidikan  responden

05

101520253035

20‐30 th

>30‐40  th

>40‐50 th

>50‐60 th

>60‐70 th

14

32 32

18

6

% Kategori usia responden

SLTP/sederajad, kemudian ada 19 orang (38%) tamat

SLTA/sederajad, sebanyak 1 orang (2%) tamat

akademi/D3, dan 11 orang (22%) tamat perguruan

tinggi/S1. Karakteristik responden berdasar kelompok

umur dan tingkat pendidikan disajikan pada gambar

berikut:

 

 

 

 

 

 

Sementara itu, berdasarkan status perkawinan,

sebanyak 6 responden (12%) belum menikah, dan

terdapat 44 responden (88 %). Berdasarkan agama yang

dianut, terdapat sebesar 46 responden (92%) beragama

Islam, dan 4 responden (8%) beragama Kristen

Protestan. Berdasarkan pada pengakuan responden

mengenai lamanya bermukim di lokasi mereka saat ini,

terdapat 1 responden (2%) yang baru menetap kurang

dari 1 tahun. Pada lokasi itu terdapat juga 1 responden

(2%) yang telah menetap >1 hingga 5 tahun. Selain itu

juga terdapat 3 responden (6%) sudah tinggal > 10

hingga 15 tahun di jalur transmisi, selain itu ada 7

responden (10%) telah bermukim >15 hingga 20 tahun,

dan ada juga sebanyak 38 responden (17%) telah

menetap > 20 tahun di lintasan transmisi. Responden

yang dominan dalam kelompok ini adalah mereka yang

telah menetap >20 tahun di lokasi studi area transmisi.

Page 197: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 61

2. Sumber Pendapatan dan Penghasilan serta Pengeluaran Responden

Berdasarkan data lapangan dari 100 kuesioner yang

didistribusikan pada area di wilayah pembangunan

Fasilitas PLTA Batangtoru, terlihat bahwa sumber

pendapatan utama responden adalah petani sebesar

53% sebagaimana terlihat pada Tabel 2.34.

Tabel 2.34 Sumber Pendapatan Utama Responden

di Wilayah Pembangunan Fasilitas PLTA Batangtoru 

No Sumber pendapatan utama

responden F/%

1 PNS 11,0

2 Karyawan swasta 6,0

3 Petani 53,0

4 Pedagang 6,0

5 Wiraswasta 10,0

6 Jasa 2,0

7 Buruh harian/buruh tani 5,0

8 Mocok-mocok 3,0

9 Agen hasil tani 3,0

10 Lainnya : nelayan 1,0

Total 100,0 Sumber: Tabulasi kuesioner, 2013

Dari data yang diperoleh di lapangan, terdapat 40%

responden tidak memiliki sumber penghasilan

tambahan. Beberapa responden memiliki sumber

penghasilan tambahan. Beberapa responden yang

pekerjaan utamanya bukan dari bertani, ternyata

memiliki penghasilan juga dari hasil tani. Hasil tani

tersebut dijadikan sebagai sumber mata pencaharian

tambahan mengingat lahan mereka tidak terlalu luas.

Kelompik ini terdapat sebesar 37%. Terdapat juga 12%

responden memiliki penghasilan sampingan lain. Data

rinci disajikan dalam Tabel 2.35.

Page 198: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 62

Tabel 2.35 Sumber Pendapatan Responden di Wilayah Pembangunan Fasilitas PLTA Batangtoru

No Sumber pendapatan tambahan responden

F/%

1 Penghasilan isteri/anak 5,0

2 Pekerjaan sampingan 12,0

3 Hasil dagang 5,0

4 Hasil tani 37,0

5 Pemberian anak 1,0

6 Tidak ada 40,0

Total 100,0 Sumber: Tabulasi kuesioner, 2013

Dengan kategori sumber penghasilan sebagaimana

tertera di atas, responden di lokasi studi area

pembangunan fasilitas PLTA Batangtoru rata-rata

memiliki penghasilan berkisar pada kategori >

Rp.1.000.00,- s/d Rp.2.000.000,- dan juga >

Rp.2.000.00,- s/d Rp.3.000.000,- yang mana posisi pada

dua ketegori tersebut sama-sam 31%. Sebaran

penghasilan tersebut tersaji pada Tabel 2.36.

Tabel 2.36 Penghasilan Responden di Wilayah Pembangunan

Fasilitas PLTA Batangtoru No Kategori Penghasilan Responden (Rp.) F/%

1 Ditanggung keluarga 1,0

2 <Rp 500.000,- 2,0

3 >Rp 500.000,- s.d Rp 1.000.000,- 18,0

4 >Rp 1.000.000,- s.d Rp 2.000.000,- 31,0

5 >Rp 2.000.000,- s.d Rp 3.000.000,- 31,0

6 >Rp 3.000.000,- s.d Rp 4.000.000,- 11,0

7 >Rp 4.000.000,- s.d Rp 5.000.000,- 5,0

8 >Rp 5.000.000,- 1,0

Total 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Dengan kategori penghasilan di atas, responden di lokasi

studi memiliki pengeluaran yang juga bervariasi.

Page 199: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 63

Terdapat satu responden yang memiliki penghasilan dan

pengeluaran yang biaya hidupnya ditanggung oleh pihak

keluarganya. Dengan kata lain, responden tersebut

tinggal pada keluarganya dan saat studi ini dilakukan

mengakui bahwa seluruh keperluan hidupnya menjadi

tanggungjawab keluarganya atau mendapat bantuan

sepenuhnya dari keluarganya. Bagi responden selain

PNS dan karyawan menjelaskan bahwa sulit bagi

mereka menetapkan berapa pengeluaran bulanan,

misalnya bagi petani; adakalanya mereka membeli

pupuk atau membersihkan kebun dengan mengupah

orang lain dan ini tidak terjadi secara rutin bulanan. Hal

yang sama juga pada para agen pengumpul hasil tani

atau yang disebut ’toke’, pengeluaran dan penghasilan

juga tergantung dari hasil tani masyarakat sekitar.

Namun dari perkiraan yang mereka lakukan secara rata-

rata, maka hasil tabulasi kuesioner sebagaimana

ditampilkan dalam tabel berikut.

Tabel 2.37 Pengeluaran Responden di Wilayah Pembangunan

Fasilitas PLTA Batangtoru No Kategori pengeluaran responden (Rp.) F/%

1 Ditanggung keluarga 1,0

2 <Rp 500.000,- 7,0

3 >Rp 500.000,- s.d Rp 1.000.000,- 13,0

4 >Rp 1.000.000,- s.d Rp 2.000.000,- 30,0

5 >Rp 2.000.000,- s.d Rp 3.000.000,- 34,0

6 >Rp 3.000.000,- s.d Rp 4.000.000,- 9,0

7 >Rp 4.000.000,- s.d Rp 5.000.000,- 5,0

8 >Rp 5.000.000,- 1,0

Total 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Terkait dengan aktivitas mata pencaharian warga dalam

kaitannya denganstudi ini, diprakirakan terdapat juga

beberapa aktivitas yang terganggu akibat rencana

Page 200: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 64

pembangunan PLTA Batangtoru. Terkait dengan

keberadaan para nelayan, petani dan pemanfaatan

transportasi air bagi pengangkutan hasil kelapa sawit

yang berada di wilayah hilir Sungai Batangtoru, yaitu

pada Kecamatan Angkola Sangkunur ataupun Muara

Batangtoru, maka beberapa warga yang terkait dengan

aktivitas tersebut juga diwawancarai secara lebih rinci

dalam studi. Mereka menjadi bagian dalam studi dengan

pertimbangan akan menjadi penerima dampak akibat

aktivitas buka-tutup bendung. Mereka ini adalah warga

yang menerima dampak dari aktivitas PLTA, bukan

pembangunan dan aktivitas pembangunan jaringan

transmisi. Hal ini terkait dengan isu yang mengemuka

dari masyarakat adalah seringnya banjir di wilayah

tersebut selama ini, terutama apabila curah hujan relatif

tinggi yang menyebabkan meluapnya Sungai

Batangtoru, hal itu juga disebabkan karena topografi

wilayah mereka posisinya relatif lebih rendah dibanding

kecamatan lainnya dalam studi ini. Selain itu yang

menjadi perhatian pada wilayah ini juga adalah lokasi

sawah-sawah warga yang kerapkali mengalami banjir

pada bulan-bulan tertentu, terutama pada akhir tahun

saat musim hujan relatif tinggi dan juga akibat

meluapnya Sungai Batangtoru. Isu tersebut mengemuka

saat pertemuan dengan beberapa perwakilan desa yang

dilakukan di aula kantor camat Angkola Sangkunur dan

juga aula kantor camat Muara Batangtoru.

Isu yang mengemuka dari hasil studi ini terkait mereka

yang berada di wilayah hilir pada dua kecamatan

tersebut dalam kaitannya dengan penghasilan para

warga untuk beberapa mata pencaharian adalah:

Page 201: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 65

1. Dari sudut penilaian nelayan, mereka

mengkhawatirkan ada gangguan pada mata

pencaharian mereka, apabila ada fluktuasi air yang

terlalu besar pengaruhnya pada arus (debit) akibat

buka-tutup bendung, khusus mengenai hal ini

nelayan mengkaitkannya dengan pengaruh pada

perkembangbiakan ikan. Terkait masalah banjir yang

selama ini terjadi, menurut penilaian dari sisi

nelayan tidak terlalu berpengaruh pada kegiatan

pencarian ikan.

Isu nelayan terutama muncul pada wilayah

Kecamatan Angkola Sangkunur, yaitu bagi warga

yang berada di Kelurahan Rianiate, Bandar Tarutung

dan juga Simataniari. Beberapa desa lain juga

adakalanya menangkap ikan sebagai mata

pencaharian tambahan. Area tangkap ikan atau

fishing ground mereka adalah Simataniari, Rianiate

dan Bandar Tarutung. Mereka menangkap ikan

untuk kebutuhan subsistensi dan juga untuk dijual

ke pasar.

Menurut salah seorang nelayan yang telah 12 tahun

menangkap ikan, (Pak J. Hasibuan) dari Kelurahan

Rianiate menjelaskan bahwa ikan yang biasa mereka

dapatkan adalah untuk dijadikan ikan sale dengan

jenis ikan limbat, lampam, gabus, bujuk dan sitekal.

Beberapa nama ikan tersebut adalah nama lokal

yang biasa mereka gunakan.

Menurut beliau, penghasilan nelayan susah untuk

dihitung, adakalanya mendapat ikan lebih banyak

dan juga lebih sedikit. Namun, beliau dapat

menyebutkan rata-rata diprakirakan sekitar 3 kg

ikan basah/hari dan setelah disale akan menajdi

kurang lebih 1 kg ikan sale. Mereka menjualnya

Page 202: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 66

dengan harga Rp.35.000 s/d 40.000,-/kg pada toke

di kampung (harga saat studi dilakukan (Juli 2013).

Umumnya, mereka menjual ikan 2 x /minggu yaitu

pada hari minggu dan kamis. Menurut nelayan

tersebut, mereka rata-rata dapat menghasilkan

Rp.200.00- Rp.250.000,-/minggu dengan dua kali

menjual pada toke ikan sale (ikan yang dikeringkan

dengan cara mengasapi) di desa mereka. Adakalanya

juga mereka menjual ikan sale ke pekan di

Simataniari setiap hari Rabu (pekan mingguan).

Petani menyatakan adakalanya mereka hanya

mendapat 5 (lima) ekor jika mereka kurang bernasib

baik, namun mereka mendapat banyak ikan jika

musim banjir, yaitu bisa sekitar 20 ekor/hari. Masa

keberuntungan tersebut menurut nelayan sekitar

bulan Agustus sampai Januari. Pada bulan

tersebutlah cenderung terjadi banjir di wilayah

Kecamatan Angkola Sangkunur. Nanum, kondisi

banjir yang menguntungkan nelayan ini menjadi

suatu kondisi yang kurang menguntungkan bagi

warga yang bermukim di wilayah yang berdekatan

dengan pinggiran Sungai Batangtoru dan juga bagi

mereka yang memiliki mata pencaharian dengan

menanam padi sawah di wilayah tersebut.

2. Petani padi sawah mengeluhkan kondisi banjir yang

menimpa lahan sawah selama ini (sebelum adanya

rencana kegiatan pembangunan PLTA Batangtoru)

dan mengharapkan agar tidak ada masalah banjir

lainnya yang diakibatkan dari aktivitas buka-tutup

bendung PLTA Batangtoru yang berada di Sipirok.

Area yang cenderung mengalami banjir adalah area

desa/kelurahan yang lokasinya berdekatan dengan

Page 203: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 67

sisi pinggiran (bantaran) Sungai Batangtoru. Pada

Kecamatan Angkola Sangkunur adalah Desa

Simataniari (Dusun Sibara-bara/Dusun 3), Desa

Bandar Tarutung (mereka memiliki area pertanian di

pinggiran sungai), Kelurahan Rianiate (khususnya

yang berada dekat Danau Siais). Banjir juga dialami

beberapa desa lainnya, namun desa tersebut di atas

mengalami masalah banjir paling besar setiap

tahunnya.

Sementara itu, pada Kecamatan Muara Batangtoru,

masalah banjir terutama menimpa Desa Muara

Hutaraja, Kelurahan Huta Raja (Lingkungan 1,2 dan

3). Sawah adalah mata pencaharian utama warga

Dusun Sibara-bara Julu dan Jae di Desa Muara

Hutaraja)

3. Para petani kelapa sawit yang menggunakan Sungai

Batangtoru sebagai transportasi air pengangkatan

hasil buah kelapa sawit juga mengkhawatirkan jika

ada pola banjir baru akibat aktivitas buka-tutup

bendung. Kekhawatiran ini muncul sebab mereka

tidak akan dapat mendistribusikan hasil kelapa

sawit untuk dijual, karena menurut mereka satu-

satunya arus dustribusi hasil dari desa mereka

hanyalah transportasi air. Hal ini terjadi mengingat

lokasi geografis desanya hanya memungkinkan jalur

transportasi air.

Beberapa desa yang khusus menggunakan

transportasi air di Kecamatan Angkola Sangkunur

adalah desa-desa yang berada di wilayah sekitar

pinggiran Sungai Batangtoru, seperti Kelurahan

Rianiate dan juga di Kecamatan Muara Batangtoru

Page 204: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 68

adalah Desa Muara Huta Raja. Transportasi air yang

merka gunakan adalah boat, sampan dan rabin.

Sementara itu, berdasarkan data lapangan dari para

responden di wilayah transmisi bagi penyaluran daya

dari PLTA Batangtoru, dari 50 kuesioner yang

didistribusikan pada wilayah lintasan transmisi, terlihat

bahwa sumber pendapatan utama responden adalah

dari hasil tani sebagaimana terlihat pada Tabel 2.38.

Tabel 2.38

Sumber Pendapatan Utama Responden di Wilayah Lintasan Transmisi dari PLTA Batangtoru 

No Sumber pendapatan utama responden

F %

1 PNS 8 16,0

2 Karyawan swasta 2 4,0

3 Petani 25 50,0

4 Pedagang 3 6,0

5 Wiraswasta 8 16,0

6 Jasa 1 2,0

7 Buruh harian/buruh tani 3 6,0

Total 50 100,0 Sumber: Tabulasi kuesioner, 2013

Beberapa responden memiliki sumber penghasilan

tambahan. Bagi responden yang sumber pendapatan

utamanya bukan dari bertani, ternyata juga memeiliki

pendapatan dari hasil tani. Hal ini terjadi juga bagi

warga yang berada di sekitar area pembangunan fasilitas

PLTA Batangtoru. Sebanyak 34% responden memiliki

penghasilan tambahan dari hasil tani. Kelompok ini

adalah mereka yang menyewakan lahan pertaniannya

pada orang lain dan menerima uang sewa tanah dan

juga termasuk mereka yang menjadi buruh tani.

Terdapat juga 32% responden yang tidak memiliki

sumber penghasilan tambahan. Data rinci tertera pada

Tabel 2.39.

Page 205: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 69

Tabel 2.39 Sumber Pendapatan Tambahan Responden di Wilayah

Lintasan Transmisi dari PLTA Batangtoru

No Sumber pendapatan tambahan responden

F %

1 Penghasilan isteri/anak 4 8,0

2 Pekerjaan sampingan 9 18,0

3 Hasil dagang 3 6,0

4 Hasil tani 17 34,0

5 Pemberian anak 1 2,0

6 Tidak ada 16 32,0

Total 50 100,0 Sumber: Tabulasi kuesioner, 2013

Dengan kategori sumber penghasilan sebagaimana

tertera di atas, responden di lokasi studi rata-rata

memiliki penghasilan berkisar pada kategori >

Rp.2.000.00,- s/d Rp.3.000.000,- sebanyak 38% dan

kategori > Rp.1.000.00,- s/d Rp.2.000.000,- sebanyak

28%. Sebaran penghasilan tersebut tersaji pada Tabel

2.40.

Tabel 2.40 Penghasilan Responden di Wilayah Lintasan

Transmisi dari PLTA Batangtoru

No Kategori penghasilan responden (Rp.) F %

1 <Rp 500.000 1 2,0

2 >Rp 500.000 s.d Rp 1.000.000 12 24,0

3 >Rp 1.000.000 s.d Rp 2.000.000 14 28,0

4 >Rp 2.000.000 s.d Rp 3.000.000 19 38,0

5 >Rp 3.000.000 s.d Rp 4.000.000 1 2,0

6 >Rp 4.000.000 s.d Rp 5.000.000 3 6,0

Total 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Berdasar kategori penghasilan di atas, responden di

lokasi studi memiliki pengeluaran yang juga bervariasi.

Sebaran pengeluaran tersebut disajikan pada Tabel

berikut.

Page 206: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 70

Tabel 2.41 Pengeluaran Responden di Wilayah Lintasan

Transmisi dari PLTA Batangtoru

No Kategori pengeluaran responden (Rp.)

F %

1 <Rp 500.000 4 8,0

2 >Rp 500.000 s.d Rp 1.000.000 10 20,0

3 >Rp 1.000.000 s.d Rp 2.000.000 9 18,0

4 >Rp 2.000.000 s.d Rp 3.000.000 22 44,0

5 >Rp 3.000.000 s.d Rp 4.000.000 2 4,0

6 >Rp 4.000.000 s.d Rp 5.000.000 3 6,0

Total 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Warga di wilayah pembangunan fasilitas PLTA

Batangtoru juga mengungkapkan beberapa hal yang

menyebabkan cenderung tidak menetapnya penghasilan

mereka selama ini. Beberapa hal yang mereka

ungkapkan itu dapat diklasifikasikan terkait dengan:

masalah hama, dan ganguan cuaca.

Hari hujan yang tidak menentu atau pola hujan yang

berbeda dari biasanya. Beberapa warga menyebut

perubahan pola ini terkait dengan perubahan iklim.

1. Mahalnya harga pupuk.

2. Masalah fluktuasi harga hasil pertanian.

3. Sulitnya mendapatkan pekerjaan tetap.

4. Terbatasnya akses terhadap lahan.

Studi ini juga mencoba menjaring apa pendapat warga

mengenai gangguan yang akan timbul terhadap mata

pencaharian mereka terkait rencana pembangunan PLTA

Batangtoru dan Transmisi 275 kV di Kabupaten

Tapanuli Selatan. Hasil tanggapan responden disajikan

dalam dua tabel berikut.

Page 207: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 71

Tabel 2.42 Prediksi Gangguan Terhadap Mata Pencaharian Warga

Akibat Pembangunan Fasilitas PLTA Batangtoru

No Prediksi gangguan terhadap mata pencaharian menurut responden di wilayah PLTA Batangtoru

F/%

1 Belum tahu 2,0

2 Berkurangnya hasil tani/ kebun karet dan durian terganggu/mengganggu pertanian 2,0

3 Debit air berkurang, berpengaruh pada pengairan tanaman/ kekeringan irigasi sawah/tanaman kurang air

5,0

4 Bising akibat kesibukan lalu lintas, suara mesin dan getaran

2,0

5 Berkurangnya lahan pertanian/ hilangnya perkebunan yang kami kelola/tanah pertanian dijadikan tempat tower

5,0

6 Areal tani terkena gangguan saat pembuatan jalan 2,0

7 Takut longsor/tanah erosi/ lahan rusak 4,0

8 Transportasi air terganggu 5,0

9 Takut banjir akibat bendung pecah 3.0

10 Tidak ada 70,0

Total 100,0 Sumber: Tabulasi kuesioner, 2013

Tabel 2.43 Prediksi Gangguan Terhadap Mata Pencaharian Warga

Akibat Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV

No Prediksi gangguan terhadap mata

pencaharian warga di wilayah pembangunan jaingan transmisi

F %

1 Areal pertanian terganggu karena dipakai untuk jalan pembangunan tower 1 2,0

2 Berkurangnya hasil tani 2 4,0

3 Bising akibat kesibukan lalu lintas 1 2,0

4 Bisingnya suara mesin dan getaran 1 2,0

5 Mengganggu pertanian di lintasan transmisi 1 2,0

6 Menurunnya produksi pertanian warga (karena tidak bebas tanaman di jalur transmisi)

1 2,0

7 Tanah pertanian dijadikan tempat tower 2 4,0

8 Tidak ada gangguan 40 80,0

9 Tidak tahu 1 2,0

Total 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Page 208: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 72

Dua tabel menunjukkan bahwa warga memprediksi

adanya gangguan yang akan mereka alami dari rencana

pembangunan PLTA Batangtoru dan juga jaringan

transmisi 275 kV ini nantinya. Gangguan tersebut dapat

diklasifikasikan pada hal yang terkait dengan pertanian,

terutama prakiraan warga akan berkurangnya suplai air

yang berpengaruh pada produksi, serta berkurangnya

areal pertanian akibat sebagaian dijadikan areal PLTA

dan juga tapak tower transmisi. Selain itu, khusus areal

transmisi, pemanfaatan jenis tanaman juga menjadi

relatif terbatas pada areal lintasan transmisi, mengingat

adanya pembatasan ketinggian jenis pohon yang tidak

diperkenankan melampaui batas maksimum ‘ruang

bebas’ demi menjaga keamanan.

Warga juga memprakirakan gangguan akan adanya

tanah longsor atau erosi akibat kegiatan ini dan

mengkhawatirkan akibat pecahnya bendungan yang

akan merusak semua tanaman dan apa saja yang ada di

sepanjang jalur sungai karena akan mengakibatkan

banjir dan arus air akan sangat deras mengingat

kapasitas bendung yang menurut mereka diprakirakan

akan besar.

Sebagian warga memprakirakan atau memprediksi akan

ada kesibukan lalu lintas akibat masa konstruksi

terutama. Pada masa ini akan ada kesibukan dan

diprakirakan ada kegiatan pemasangan pengerukan

untuk pembangunan bendung ataupun pemasangan

fondasi bendung, ataupun pembangunan power house

hal ini akan menimbulkan suara mesin dan prediksi

mereka akan ada getaran akibat beberapa kegiatan

tersebut sebab menggunakan beberapa peralatan yang

menurut mereka tergolong ‘peralatan berat’. Aktivitas ini

akan berpengaruh pada kenyamanan mereka dalam

Page 209: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 73

bekerja di ladang, khususnya yang berada di sekitar

area kegiatan, sehingga proses bekerja tidak maksimal,

setidaknya ini yang menjadi prediksi mereka saat studi

dilakukan.

Suara bising mesin dan getaran juga diprediksi mereka

yang berada di lintasan jaringan transmisi. Kebisingan

yang mereka prediksi adalah masa konstruksi

pemasangan tower, yang menurut mereka akan ada satu

masa kesibukan lalu lintas akibat mobilitas peralatan

dan besi-besi serta penarikan kawat transmisi. Mereka

memprediksi juga ada getaran akibat pemasangan

fondasi transmisi walaupun hanya dalam waktu singkat.

Aktivitas tersebut menurut mereka akan mempengaruhi

kegiatan mereka walaupun hanya pada masa

konstruksi. Prediksi terkait kebisingan akibat lalu lintas

dan suara mesin serta getaran tersebut diberikan oleh

dua orang responden dari masing-masing area sekitar

recana pembangunan transmisi 275 kV dan rencana

pembangunan PLTA.

3. Sumber Modal Finansial Warga dan Pusat Perekonomian di Lokasi Studi

Sumber daya modal merupakan salah satu faktor

penting dalam peningkatan aktivitas perekonomian

warga, terutama bagi mereka yang memiliki kemampuan

untuk berinvestasi dalam usaha perdagangan, baik

skala kecil ataupun besar. Keberadaan lembaga

perbankan ataupun sumber keuangan lainnya

merupakan sarana pendukung bagi akativitas

perekonomian warga.

Terdapat beberapa lembaga keuangan di lokasi studi,

yaitu BRI. Warga menjelaskan tidak ada batasan bagi

siapa yang akan meminjam ke lembaga perbankan ini.

Page 210: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 74

Siapa saja dapat mengajukan permohonan pinjaman

kredit terutama mereka yang mempunyai usaha dalam

kategori UKM (Usaha Kecil Menegah), KPR (Kredit

Kepemilikan Rumah) dan beberapa usaha lain selama

mengikuti prosedur yang berlaku. Namun, warga

menjelaskan mereka secara umum jarang melakukan

pinjaman ke bank karena tidak melakukan usaha yang

membutuhkan modal relatif besar. Selain itu, mereka

cenderung enggan mengagunkan surat penting seperti

surat tanah dan rumah karena mereka takut jika akan

tersita apabila mereka menunggak atau tidak sanggup

membayar. Sarana perbankan ini terutama digunakan

warga untuk menabung hasil pertanian atau usaha

dagang mereka.

Warga lokal juga mengkonstruksi pengumpulan modal

secara konvensional melalui metode julo-julo atau arisan

pengumpulan uang. Julo-julo ini cenderung diikuti oleh

kaum ibu-ibu. Jumlah rupiah kumpulan uang bervariasi

dan juga jangka waktu kumpulan julo-julo bervariasi.

Bagi kaum ibu, julo-julo ini juga merupakan salah satu

bentuk tabungan dan investasi. Kumpulan-kumpulan

marga yang didasarkan pada ikatan genealogis juga

melakukan arisan kumpulan sejumlah uang yang

dilakukan penarikannya 1x1 bulan. Dana kumpulan

jula-jula ini digunakan untuk kepentingan pendidikan

anak ataupun hanya sekedar untuk tabungan.

Pusat-pusat kegiatan perekonomian umum yang

terdekat di lokasi studi adalah pasar (pekan) tradisional

di Batangtoru yang dapat ditempuh dengan jarak dari

berbagai wilayah sekitar kecamatan lain dengan

kendaraan mesin roda empat ataupun roda dua.

Beberapa warga ada juga menggunakan ’betor’ atau beca

Page 211: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 75

bermotor. Pasar ini berada di tepi jalan raya utama jalur

lintas Sibolga – Padang Sidempuan.

Aktivitas pekan di Batangtoru ini berlangsung pada hari

Selasa dan Jumat setiap minggunya. Aktivitas pasar

meliputi perdagangan sayur, buah, bumbu masakan,

pakain, bahan kebutuhan rumah tangga sehari-hari,

pertokoan (ruko), penjual makanan dan kue-kue lokal

(jajanan pasar). Pada saat pekan, pedagang dari kota

lain seperti Sibolga dan Sidempuan serta kecamatan lain

turut meramaikan aktovitas pekan. Pada hari lain,

aktivitas ruko, beberapa rumah makan, warung

kelontong, grosir sandang tetap berjalan sebagaimana

biasa. Pendatang etnis Nias yang bermukim di daerah

pegunungan sekitar Batangtoru adakalanya menyewa

truk sebagai pengangkutan bagi mereka secara kolektif

yang mengantar mereka pagi hari dan kembali ke desa

pada siang/sore hari.

Bagi beberapa warga di sekitar Kecamatan Marancar,

pekan juga terdapat di Desa Pasar Sempurna dan Pasar

Marancar. Pekan ini juga menjual kebutuhan sehari-hari

dan berlangsung satu kali dalam satu minggu. Bagi

warga yang berada di Kecamatan Muara Batangtoru juga

dapat mengakses pasar Batangtoru. Selain itu, warga di

Kecamatan Muara Batangtoru juga dapat belanja ke

Pasar Tradisional mingguan di Kelurahan Muara

Manompas dan Desa Huta Raja. Kecamatan Muara

Batangtoru ini adalah pemekaran dari Kecamatan

Batangtoru.

Sementara itu, pada Kecamatan Angkola Sangkunur

terdapat pekan mingguan di Desa Simataniari yang

berlangsung hari Rabu setiap minggunya. Namun,

beberapa warga di wilayah ini juga pergi berbelanja ke

pasar di Batangtoru. Menurut mereka harga di pasar

Page 212: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 76

tradisional Batangtoru cenderung lebih murah

dibandingkan di Desa Simataniari, sebab relatif jauhnya

jarak dari pusat pasar tersebut menuju wilayah

kecamatan mereka.

Sementara itu, bagi warga di Kecamatan Angkola Barat

yang dilintasi transmisi dapat memilih untuk berbelanja

ke Kota Padangsidimpuan atau memilih belanja ke pasar

tradisional di kecamatan mereka. Daerah ini merupakan

daerah yang berbatas langsung dengan Kota

Padangsidimpuan. Mengingat posisinya yang juga di tepi

jalan lintas Medan-Sidimpuan, maka warga di wilayah

ini tidak terlalu sulit untuk mengakses pasar bagi

tempat belanja kebutuhan sehari-hari mereka.

Berbeda halnya dengan warga yang ada di Kecamatan

Sipirok, pasar tradisional di wilayah ini telah dibangun

dengan dan diresmikan pada Maret 2012. Lokasinya

berada di bekas lokasi Pasar Bawah Sipirok. Segala

kebutuhan warga juga tersedia di pasar ini. Walaupun

bangunan telah cenderung permanen, namun

pemerintah daerah tetap menyebutnya sebagai Pasar

Tradisional Sipirok. Wilayah terdekat bagi warga di

sekitar area kegiatan adalah pasar tradisional yang

mereka sebut Pasar Lombang dan pasar di Buluh

Payung.

Salak merupakan salah satu produksi ekonomi rumah

tangga yang menonjol digeluti warga diwilayah studi.

Selain itu juga perkebunan sawit dan karet. Aktivitas

perekonomian warga terutama ditopang oleh bergulirnya

tiga prosuk ini disamping beberapa produk pangan

pertanian lainnya. Perdagangan salak dilakukan di

depan rumah para warga atau menjualnya pada agen

salak di desa masing-masing. Sistem penjualan agen ini

Page 213: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 77

juga berlaku pada hasil perkebunan kelapa sawit dan

karet. Para agen ini biasanya mereka sebut toke.

4) Kesempatan Kerja dan Kesempatan Berusaha

Berdasarkan sumber-sumber ekonomi warga di atas,

maka peluang kerja terbesar yang paling banyak

menyerap tenaga kerja di lokasi studi adalah sektor

pertanian. Dengan rencana dibangunnya PLTA

Batangtoru dan juga jaringan transmisi, maka

diharapkan peluang kerja sebagai karyawan perusahaan

juga berkembang khususnya bagi warga yang bermukim

di lokasi studi yang akan merasakan dampak dari

kehadiran PLTA Batangtoru. Warga pada wilayah studi

menjelaskan bahwa jika hendaknya ada penerimaan

tenaga kerja maka mereka berharap pengutamaan pada

warga lokal, sebab mereka tidak hanya ingin

mendapatkan dampak negatif semata jika ada di

kemudian hari. Namun demikian, mereka juga meminta

agar dipekerjakan sesuai dengan keahlian mereka jika

perusahaan membutuhkan karyawan.

Selain para pencari kerja dari desa-desa penerima

dampak langsung dan desa-desa lain di kecamatan yang

menajdi lokasi studi, maka para pencari kerja tersebut

juga berhadapan dengan sebahagian pencari kerja

lainnya yang terdapat di Kabupaten Tapanuli Selatan

yang terdaftar sebagai pencari kerja Departemen Tenaga

Kerja Kab. Tapanuli Selatan. Data BPS Kabupaten

Tapanuli Selatan Dalam Angka 2012 menunjukkan

bahwa jumlah pencari kerja terdafatar seluruhnya

adalah 363 orang (laki-laki 225 orang dan perempuan

138) dengan dominasi pada tingkat Sarjana Muda (D-III)

dengan jumlah 114 orang (31,40%). Posisi kedua adalah

Page 214: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 78

tingkat pendidikan SMTA Umum sebanyak 79 orang

(21,76%). Posisi ke tiga adalah 49 orang (13,49%), posisi

ke empat adalah tingkat pendidikan STM 48 orang

(13,22%). Posisi kelima adalah tingkat pendidikan SMTP

Umum sebanyak 41 orang (11,29%). Selanjutnya posisi

keenam adalah SD setingkat 14 orang (3,85%), dan

posisi ketujuh adalah pencari kerja tingkat pendidikan

SMEA sebanyak 4 orang (1,10%). Dari jumlah 263 orang

pencari kerja terdaftar tersebut, maka yang telah

ditempatkan sebanyak 141 orang, sehingga masih ada

pencari kerja sebanyak 222 orang. Data rinci mengenai

jenjang pendidikan dari para pencari kerja tersebut

tersaji dalam Tabel berikut. 

Tabel 2.44 Jumlah Pencari Kerja Menurut Tingkat Pendidikan

No Tingkat

Pendidikan Terdaftar Ditempatkan

Laki-laki Perempuan Laki-laki Perempuan

1 Tidak sekolah - - - -

2 SD tidak tamat - - - -

3 SD setingkat 14 - 6 -

4 SMTP Umum 39 2 40 -

5 ST (Sekolah Teknik setingkat SMTP)

- - - -

6 SMTP lainnya - - - -

7 SMTA Umum 60 19 20 5

8 STM 47 1 25 -

9 SMEA 11 2 30 -

10 SPG - - - -

11 PGSLP - - - -

12 SMOA - - - -

13 SPMA 4 1 10 -

14 SMTA Lainnya - - 5 -

15 Sarjana Muda/D-III 18 96 - -

16 Sarjana Lengkap 32 17 - -

Jumlah 225 138 136 5      Sumber : Kantor Departemen Tenaga Kerja/ Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam

Angka 2012

Page 215: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 79

Sehubungan dengan adanya peluang kerja dari rencana

pembangunan PLTA Batangtoru dan jaringan transmisi

275 kV ini, maka akan dapat membantu para tenaga

kerja muda lokal yang belum mendapat pekerjaan1.

Berdasarkan data publikasi BPS Kabupaten Tapanuli

Selatan Dalam Angka Tahun 2012, kelompok usia 15

tahun ke atas yang tergolong penangguran terbuka

memiliki beberapa kategori tingkat pendidikan, mulai

dari SD ke bawah, SLTP dan hingga SLTA ke atas. Data

BPS tersebut menunjukkan bahwa kategori dominan

adalah mereka yang tergolong dalam kategori ”mencari

pekerjaan”, yaitu: 66,42% untuk tingkat pendidikan SD

ke bawah, kemudian 69,72% untuk tamatan tingkat

SLTP dan 68% tamatan SLTA ke atas. Data rinci

mengenai beberapa kategori lainnya tersaji dalam Tabel

2.45.

Tabel 2.45 Persentase (%) Penduduk yang Berumur 15 tahun

ke Atas yang termasuk Pengangguran Terbuka

No Jenis kegiatan utama SD ke bawah SLTP SLTA ke

atas

1 Mencari pekerjaan 66,42 69,72 68,00

2 Mempersiapkan usaha 0,00 20,39 9,75

3 Merasa tidak mungkin mendapatkan pekerjaan

32,50 9,89 21,69

4 Sudah punya pekerjaan tetapi belum mulai bekerja

1,08 0,00 0,56

Jumlah 100,00 100,00 100,00 Sumber: BPS-Survey Angkatan Kerja Nasional Bulan Agustus 2011/Kabupaten

Tapanuli Selatan Dalam Angka 2012

 

Sementara itu, kesempatan kerja yang dimaksudkan

dalam hal ini diartikan sebagai peluang kerja, yaitu

bidang pekerjaan yang memungkinkan atau bidang

pekerjaan yang memberikan peluang kerja bagi warga                                                             1 Penelusuran data sekunder BPS (Kecamatan Dalam Angka Tahun 2012) yang dipublikasi

secara resmi untuk mendapatkan angka pengangguran pada tingkat kecamatan belum tersedia pada data BPS tersebut.

Page 216: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 80

masyarakat di wilayah studi. Dengan melihat adanya

beberapa perusahaan di sekitar lokasi studi, khususnya

rencana pembangunan PLTA Batangtoru maupun

pembangunan jaringan transmisi, maka kesempatan

kerja dan kesempatan berusaha terbuka bagi beberapa

warga yang memiliki keahlian tertentu baik pada tahap

pra konstruksi, konstruksi maupun operasional.

Peluang kerja akan lebih besar khususnya untuk tahap

konstruksi. Warga menginginkan bahwa jenis pekerjaan

yang mampu dikerjakan oleh orang lokal agar

diutamakan proses perekrutannya pada orang lokal.

Aspirasi ini telah terlihat saat diadakannya konsultasi

publik, maupun dari hasil kuesioner dan wawancara

mendalam pada masyarakat di lokasi studi.

Selain terbukanya peluang kerja bagi beberapa orang

yang memiliki keahlian tertentu, kehadiran PLTA

Batangtoru dan rencana pembangunan jaringan

transmisi ini juga memberian peluang berusaha bagi

warga lokal. Peluang usaha tersebut dapat pada bidang

perdagangan dan transportasi serta beberapa bidang

lain yang merupakan dampak positif ikutan dari

kehadiran PLTA Batangtoru dan jaringan transmisinya.

Usaha dagang akan berkembang karena tuntutan

kebutuhan perkembangan PLTA Batangtoru,

bertambahnya tenaga kerja, bertambahnya konsumen

dan bertambahnya permintaan kebutuhan konsumen

pekerja dan juga semakin bertambahnya arus

perputaran uang dapat menunjang percepatan

pembangunan desa/kelurahan dan juga sekaligus

meningkatkan pendapat warga sebagai umpan balik

positif kehadiran rencana usaha ini.

Page 217: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 81

Peluang berusaha ini dapat berkembang karena potensi

lokal untuk ini tersedia di desa-desa lokasi studi. Pada

setiap desa tersedia usaha warung makan dan juga

kelontong skala kecil dan menengah. Tersedia juga

usaha perbengkelan dan usaha warung kopi serta usaha

yang terkait dengan produksi hasil pertanian. Usaha-

usaha ini akan berkembang seiring dengan

perkembangan daya beli warga dan pertambahan

konsumen.

5) Produk Domestik Regional Bruto (PDRB)

Produk Domestik Regional Bruto dapat dijadikan acuan

ukuran kinerja level makro kegiatan ekonomi di suatu

wilayah dalam jangka waktu tertentu (satu tahun).

PDRB suatu wilayah dapat memberikan gambaran

beberapa hal, antara lain:

1) Secara tidak langsung merupakan gambaran dari

struktur ekonomi daerah, peran sektor-sektor

ekonomi dan pergeserannya yang didasarkan pada

PDRB atas harga berlaku.

2) Menunjukkan laju pertumbuhan ekonomi baik

secara total maupun per sektor.

3) Jika dikaitkan dengan jumlah penduduk, PDRB

tingkat pendapatan per kapita suatu wilayah.

PDRB Kabupaten Tapanuli Selatan Atas Dasar Harga

Berlaku (ADHB) pada tahun 2011 sebesar Rp.

3.573.330,13,-. Selama tahun 2011, kontributor utama

adalah sektor pertanian mencapai 46,97 %. Kontributor

kedua adalah adalah sektor industri pengolahan sebesar

25,71 %. Kemudian sektor perdagangan, hotel dan

restoran sebesar 12,84%. Sedang sektor-sektor lainnya

memberikan total kontribusi sebesar 14,48% terhadap

Page 218: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 82

perekonomian di Kabupaten Tapanuli Selatan. Data

mengenai PDRB Tapanuli Selatan atas dasar harga

berlaku dan harga konstan untuk tahun 2008 sampai

2010 tertera dalam Tabel 2.46 dan 2.47.

Tabel 2.46 PDRB Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Berlaku

Menurut Lapangan Usaha di Kab.Tapanuli Selatan Tahun 2009 – 2011

No. Lapangan Usaha PDRB (Juta Rp)

2009r) 2010 r) 2011 **)

1 Pertanian 1.157.557,52 1.417.397,10 1.678.388,58

2 Pertambangan dan Penggalian

8.369,39 9.617,71 11.869,97

3 Industri 803.938,22 857.604,53 918.600,92

4 Listrik,Gas dan Air Bersih 2.743,33 3.016,13 3.381,14

5 Bangunan 91.136,11 103,727,31 117.233,00

6 Perdagangan, Hotel dan Restauran

391.627,08 412.347,06 458.853,81

7 Pengangkutan dan Komunikasi

74.671,09 82.435,76 91.317,52

8 Keuangan, Persewaan dan Jasa Perusahaan 15.463,70 16.865,40 18.210,04

9 Jasa-jasa 216.007,93 242.169,66 275.475,17

PDRB ADHB 2.761.514,37 3.145.180,65 3.573.330,15 Sumber : Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Angka 2012

r) = angka perbaikan *) = angka sementara **) = angka sangat sementara

Tabel 2.47

PDRB Menurut Lapangan Usaha Atas Dasar Harga Konstan 2000 Menurut Lapangan Usaha di Kab.Tapanuli Selatan

Tahun 2009 – 2011 (Juta Rupiah)

No. Lapangan Usaha PDRB (Juta Rp)

2009r) 2010 r) 2011 **)

1 Pertanian 522.614,68 559.782,34 591.189,91

2 Pertambangan dan Penggalian

2.758,64 2.871,40 3.148,97

3 Industri 645.447,88 667.436,44 696.247,61

4 Listrik,Gas dan Air Bersih 1.116,58 1.196,85 1.277,93

5 Bangunan 74.132,68 78.583,50 83.775,94

6 Perdagangan, Hotel dan Restauran

268.914,12 276.365,82 286.146,14

7 Pengangkutan dan 32.981,42 34.752,39 36.978,11

Page 219: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 83

Komunikasi

8 Keuangan, Persewaan dan Jasa Perusahaan 8.794,57 9.171,10 9.525,04

9 Jasa-jasa 141.154,02 153.718,98 169.372,82

PDRB ADHB 1.697.914,58 1.783.878,80 1.877.662,46 Sumber : Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Angka 2012

Data menunjukkan bahwa selama kurun waktu 3

tahun terakhir (2009 – 2011), terlihat peningkatan

PDRB di Kabupaten Tapanuli Selatan. Terjadi

peningkatan untuk setiap sektor dan juga secara

signifikan menggambarkan laju peningkatan ekonomi.

Dalam kaitannya dengan rencana kegiatan

pembangunan PLTA dan jaringan transmisi 275 kV,

diharapkan akan dapat membantu peningkatan PDRB

dalam berbagai lapangan usaha.

c) Sosial Budaya

1. Organisasi Sosial Formal dan Non-Formal

Organisasi sosial formal yang berkembang di lokasi studi

antara lain Karang Taruna ataupun beberapa organisasi

kepemudaan dan kepartaian. Organisasi keagamaan

juga merupakan organisasi yang cenderung berkembang

baik pada hampir tiap komunitas yang bertujuan untuk

pembinaan spiritual bagi umatnya. Bagi kaum muslim

berkembang kelompok wirid yasin bagi kaum Ibu dan

juga kelompok wirid kaum Bapak serta remaja mesjid

ataupun majelis taklim. Sedangkan bagi penganut

Kristen juga berkembang kegiatan doa lingkungan dan

pemuda/i gereja yang melaksanakan doa lingkungan

(partangiangan) satu kali seminggu. Kelompok pemuda

gereja dikenal dengan nama Nauli Naposo Bulung.

Kelompok tani merupakan suatu organisasi yang

berkembang di setiap lokasi studi. Koperasi Unit Desa

Page 220: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 84

yang bergerak dalam hal simpan pinjam juga

berkembang di lokasi studi dalam bentuk SPP (Simpan

Pinjam Perempuan), PNPM. Organisasi formal lainnya

yang ada di lokasi studi ini adalah organisasi formal

pemerintahan desa dan juga lembaga pendidikan serta

BPD dan organisasi PKK dan Pustu (Puskesmas

Pembantu) yang merupakan organisasi bentukan

pemerintah serta lembaga keuangan pemerintah (BRI)

maupun Bank Syariah Mandiri di Sipirok.

2. Struktur Sosial Budaya Lokal: dalihan na tolu dan

hatobangon

Tokoh adat/masyarakat di lokasi studi menjelaskan

bahwa masyarakat di wilayah mereka cenderung masih

memegang teguh adat istiadat dan sangat taat dalam

menjalankan ibadah agama Islam. Hasil wawancara

dengan warga yang bermukim di sekitar wilayah ini

menunjukkan bahwa secara tradisional, orang-orang

Tapanuli Selatan yang berada di wilayah ini masih

memegang teguh sistem sosial mereka. Mereka masih

mengamalkan dalihan na tolu, yaitu tiga kelompok

kerabat yang terdiri dari boru (pihak kerabat pengambil

isteri yang disebut juga sebagai kelompok wife

taker/WT), pihak mora (pihak kerabat pember isteri yang

disebut juga sebagai kelompok wife giver/WT) dan pihak

kelompok semarga yang disebut juga kahanggi atau

dongan sabutuha. Tiga kelompok kerabat ini merupakan

sendi adat tradisional di Tapanuli Selatan. Tiga

kelompok kerabat ini juga merupakan landasan dalam

menentukan kedudukan setiap orang dalam tatanan

adat istiadat lokal.

Implementasi sistem sosial ini terlihat jelas dalam

pelaksanaan upacara adat, terutama dalam upacara

Page 221: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 85

perkawinan dan upacara lain yang menggunakan adat

lokal. Penggolongan setiap individu atau keluarga ke

dalam kelompok ini akan mewujudkan keteraturan

pelaksanaan upacara karena setiap orang akan

memahami hak dan kewajibannya masing-masing sesuai

dengan posisi dan kedudukannya di dalam struktur adat

setempat, apakah dia sebagai boru atau mora atau

kahanggi. Apabila seorang individu termasuk dalam

salah satu posisi tersebut dengan serta merta

menempati hak dan kewajiban tertentu, inilah yang

menyebabkan tatanan hubungan sosial berjalan dengan

lancar dalam jalinan kekerabatan atas dasar genealogis

dan hubungan perkawinan. Inilah yang menyebabkan

hampir semua orang terikat dalam organisasi marga.

Sistem ini menunjukkan bahwa adat-istiadat adalah

bagian dari sebuah sistem kemasyarakatan untuk

menciptakan keteraturan. Pelibatan sistem sosial

budaya lokal dalam perencanaan dan pengelolaan

lingkungan akan membantu dalam proses keberhasilan

pembangunan. Salah satu wujud konkrit tiga pilar sosial

di atas adalah dalam ritus-ritus adat dan agama. Ritus-

ritus yang cenderung masih dilakukan di lokasi studi

adalah ritus yang terkait dengan ’life cycle’ individu;

kelahiran, sunatan/akil balik, pernikahan, tujuh

bulanan, dan kematian. Hasil wawancara mendalam

menunjukkan bahwa ritus tersebut sangat terkait

dengan aspek religi. Pemimpin ritual cenderung adalah

pemuka agama seperti ulama atau ustad (bagi kaum

muslim). Nuansa Islami sangat berperan dalam

pelaksanaan ritus tersebut. Tujuan utama ritus adalah

mencapai kesehatan, keselamatam dan keselarasan baik

dalam level individu maupun komunitas.

Page 222: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 86

Konsep keselarasan ini menjadi bagian penting yang

dapat dikembangkan guna menjaga keseimbangan

hubungan baik antara warga masyarakat dengan pihak

pembangun PLTA Batangtoru dan jalur transmisi.

Masyarakat lokal juga mengembangkan sebuah pola

hubungan manajemen konflik yang mendasarkan pada

tiga pilar kelompok kerabat dalam sistem sosial mereka

terutama untuk hal yang terkait kasus perdata dan juga

masalah ringan di desa. Para tokoh dalam struktur adat

ini juga menjadi tokoh masyarakat yang di

desa/kelurahan masing-masing. Dalam konsep lokal,

para tokoh masyarakat ini juga didominasi oleh tokoh

agama dan juga para pendiri desa atau tetua desa.

Satu konsep sistem sosial budaya lokal yang juga perlu

dicermati adalah peran tokoh dan penasehat adat yang

disebut hatobangon, harajaon dan orang kaya. Setiap

wilayah memiliki orang-orang yang termasuk dalam

kategori ini. Tiga kategori tersebut bersifat turun

temurun dari garis genealogis tertentu. Terdapat juga

kategori yang disebut cerdik pandai dan alim ulama.

Dua kategori terakhir ini tidak ditetapkan berdasarkan

unsur genealogis melainkan dipilih oleh masyarakat

secara musyawarah mufakat. Mereka yang termasuk

dalamkategori adalah para aktor yang berperan dalam

kehidupan masyarakat lokal di Tapanuli Selatan. Tokoh-

tokoh lokal ini cenderung menempati posisi BPD dalam

sistem pemerintahan desa, walaupun pada beberapa

lokasi lain mereka tidak duduk dalam sistem

pemerintahan desa yang formal.

Page 223: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 87

3. Pemimpin dan Manajemen Konflik Lokal

Isu-isu konflik yang berhasil diidentifikasi dalam studi

ini terkait dampak rencana pembangunan PLTA

Batangtoru dan jaringan transmisi 275 kV terutama

terkait masalah ganti rugi lahan. Isu tersebut telah

mengemuka sejak periode konsultasi publik di awal

penyusunan dokumen. Isu lainnya adalah masalah

terkait gangguan pada produksi tanaman pertanian dan

juga kekhawatiran akan bahaya erosi dan juga banjir

akibat bendung yang akan dibangun.

Sehubungan dengan itu, studi ini telah mencermati

bagaimana mekanisme penyelesaian konflik lokal dari

sudut pandang emik. Tokoh lokal memegang peran

sentral dalam hal itu dan hal ini terlihat dari tabulasi

kuesioner di seluruh lokasi studi yang disajikan pada

Tabel 2.48.

Tabel 2.48 Tokoh yang Paling dihormati di Wilayah Studi

No Tokoh yang paling dihormati Wilayah PLTA

Batangtoru Wilayah Jaringan

Transmisi

F % F %

1 Kepala desa/pemerintah setempat

50 50,0 22 44,0

2 Tokoh pemuda/OKP 9 9,0 7 14,0

3 Tokoh adat/masyarakat 27 27,0 13 26,0

4 Tokoh agama 14 14,0 8 16,0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Warga memiliki keyakinan yang besar terhadap para

tokoh ini dalam mewakili mereka untuk penyelesaian

konflik di desa sebagaimana terlihat pada Tabel 2.49.

Page 224: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 88

Tabel 2.49 Keyakinan Responden pada Tokoh di Wilayah Studi

No Keyakinan responden pada

tokoh untuk mewakili penyelesaian masalah

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Yakin 38 38,0 16 32,0

2 Yakin, tetapi tidak untuk semua hal

52 52,0 28 56,0

3 Kurang yakin 6 6,0 6 12,0

4 Tidak yakin 4 4,0 0 0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Tokoh lokal juga dapat berperan dalam membantu

berdialog dengan warga yang menolak jika tanah mereka

terkena area lokasi rencana kegiatan PLTA Batangtoru

maupun jaringan transmisi. Hal ini terlihat dari respon

warga dalam studi sebagaimana ditampilkan pada Tabel

2.50.

Tabel 2.50 Pendapat Responden Mengenai Pendekatan yang Dilakukan kepada

Masyarakat yang Menolak Tanahnya Terkena Lokasi Kegiatan

No

Pendapat responden mengenai model pendekatan pada warga

yang menolak tanahnya terkena lokasi kegiatan

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Melibatkan tokoh/pemerintah untuk mendekati 71 71,0 34 68,0

2 Tidak perlu dipaksa untuk membebaskan/diganti rugi 27 27,0 16 32,0

3 Tidak perduli, bukan urusan saya

2 2,0 0 0

4 Lainnya: ______________ 0 0 0 0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Mengacu pada pendapat warga di lokasi studi, masalah

dengan pihak pemrakarsa tidak akan terjadi jika pihak

pemrakarsa menepati janji yang telah diucapkan dalam

sosialisasi maupun konsultasi publik AMDAL dan juga

dalam dialog dengan masyarakat yang pernah

Page 225: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 89

dilakukan. Jika pemrakarsa mengingkari janji maka

warga akan melakukan protes sebagaimana terlihat

dalam tanggapan mereka dari tabulasi kuesioner pada

Tabel berikut.

Tabel 2.51 Respon Warga di Area Pembangunan Fasilitas Pendukung

Batangtoru dan Jaringan Transmisi Jika Pemrakarsa Tidak Menepati Janji

No

Apakah anda akan melakukan protes jika

pemrakarsa tidak menepati janji

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Ya 70 70,0 30 60,0

2 Tidak 6 6,0 2 4,0

3 Tidak tahu 24 24,0 18 36,0

4 Lainnya: ______________ 0 0 0 0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Bentuk cara protes yang dilakukan responden adalah

mengajukan surat protes langsung ke pemrakarsa.

Rincian jawaban responden tersaji pada Tabel 2.52.

Tabel 2.52 Bentuk atau Cara Protes yang akan dilakukan Responden

Terhadap Pemrakarsa

No Bentuk atau cara protes yang akan dilakukan responden

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Mengajukan surat protes langsung pada pemrakarsa

50 50,0 23 46,0

2 Mengadu pada polisi/aparat penegak hukum

13 13,0 3 6,0

3 Demonstarsi bersama warga lain 8 8,0 4 8,0

4 Memberitakan di media massa 2 2,0 2 4,0

5 Lainnya: tidak memberi komentar

27 27,0 18 36,0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Page 226: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 90

Studi ini mengidentifikasi bagaimana mekanisme

penyelesaian konflik yang diinginkan responden. Hal ini

penting untuk pemrakarsa sebagai masukan dalam

penyelesaian masalah di kemudian hari. Hasil studi

menunjukkan bahwa warga dominan menghendaki

dispute itu diselesaikan secara musyawarah mufakat.

Tabel 2.53 Cara Penyelesaian Konflik Pilihan Responden

No Cara penyelesaian konflik pilihan responden

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Musyawarah dengan pemrakarsa melibatkan tokoh masyarakat

67 67,0 31 62,0

2 Langsung menyelesaikan masalah lewat hukum

5 5,0 1 2,0

3 Mencoba musyawarah, jika gagal akan ke jalur hukum

27 27,0 17 34,0

4 Lainnya 1 1,0 1 2,0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Studi ini menggali juga apa yang diprediksi warga

setempat mengenai kemungkian sebagai sumber konflik

di masa yang akan datang dengan pihak pemrakarsa.

Hasil studi menunjukkan bahwa masalah tersebut

adalah terutama adalah masalah ganti rugi tanah di

wilayah pembangunan fasilitas PLTA Batangtoru sebesar

37% dan masalah kurangnya merekrut tenaga kerja

lokal 26%. Sementara untuk wilayah pembangunan

jaringan transmisi adalah masalah kurangnya merekrut

tenaga kerja lokal 38% dan masalah ganti rugi tanah

34%.

Tabel 2.54 Prediksi Responden Mengenai Masalah yang Mungkin Timbul Dengan

Pihak Pemrakarsa Terkait Rencana Kegiatan 

No Prediksi masalah yang timbul dengan pemrakarsa

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Masalah limbah dan pencemaran udara

22 22,0 9 18,0

2 Masalah ganti rugi tanah 37 37,0 17 34,0

Page 227: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 91

3 Masalah batas wilayah/batas tanah

15 15,0 5 10,0

4 Masalah kurangnya merekrut tenaga kerja lokal

26 26,0 19 38,0

5 Lainnya: _________ 0 0 0 0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

4. Sikap dan Persepsi Masyarakat Terhadap Rencana Kegiatan Pembangunan PLTA Batangtoru dan Jaringan Transmisi 275 kV

a) Sikap dan Persepsi Masyarakat

Hasil studi ini menunjukkan bahwa masyarakat di area

pembangunan fasilitas PLTA Batangtoru menyatakan

setuju sebanyak 92% (sangat setuju 23% dan setuju 69%).

Sementara itu pada area jaringan transmisi 94% setuju

dengan rencana pembangunan transmisi di wilayah mereka

(sangat setuju 22% dan setuju 72%). Pendapat tersebut

sebagaimana ditampilkan pada Tabel 2.55.

Tabel 2.55 Tanggapan Responden Terhadap Pembangunan PLTA Batangtoru

dan Terhadap Pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV

No Sikap Responden terhadap Pembangunan PLTA dan

Jaringan Transmisi

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Sangat setuju 23 23,0 11 22,0

2 Setuju 69 69,0 36 72,0

3 Kurang setuju, alasan …… 7 7,0 3 6,0

4 Tidak setuju, alasan …… 1 1,0 0 0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Pada wilayah pembangunan fasilitar PLTA Batangtoru,

Terdapat juga 1% responden di wilayah pembangunan fasilitas

PLTA Batangtoru yang tidak setuju dengan alasan kegiatan ini

akan menyebabkan banjir. Selain itu, terdapat 7 % yang

kurang setuju dengan alasan:

1. Air sungai berkurang (1 responden)

Page 228: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 92

2. Apapun itu pasti merusak untuk lingkungan (1 responden)

3. Dampaknya belum tahu karena AMDAL-nya belum ada (1

responden)

4. Menyebabkan kerusakan pertanian (1 responden)

5. Sosialisasi belum mendalam (2 responden)

Sementara itu pada wilayah sekitar pembangunan jaringan

transmisi 275 kV juga terdapat 3 responden (6%) yang

kurang setuju dengan alasan:

1. Kegiatan ini bisa merusak lingkungan

(1 responden)

2. Belum jelas masalah ganti rugi (1 responden)

3. Belum tahu pasti apa dampaknya (1 responden)

Sikap tersebut di atas juga tercermin dari jawaban

responden apabila lokasi pembangunan fasilitas PLTA

Batangtoru maupun jaringan transmisi tersebut berada di

lahan/rumah mereka. Sikap responden tersebut

ditampilkan dalam Tabel 2.56.

Tabel 2.56 Tanggapan Responden di Area Pembangunan Fasilitas PLTA Batangtoru dan Transmisi Jika Lahan/Rumah

Terkena Lokasi Kegiatan

No Tanggapan responden jika

lahan/rumah terkena lokasi kegiatan

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Menerima, dengan syarat 92 92,0 45 90,0

2 Kurang terima, alasan 2 2,0 1 2,0

3 Tidak menerima 6 6,0 4 8,0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Syarat-syarat menerima yang dimaksud responden terutama

terkait dengan kesesuaian harga ganti rugi dan kompensasi

yang tidak merugikan warga, sama-sama menguntungkan,

dan sesuai dengan prosedur yang berlaku untuk ganti rugi.

Page 229: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 93

Satu hal lagi yang dijadikan syarat adalah terlebih dahulu

dilakukannya sosialisasi tahap kegiatan ganti rugi dan

inventarisasi pemilik lahan dengan melibatkan aparat

desa/kelurahan setempat agar tidak ada kekeliruan nama

pemilik lahan. Selain itu warga mengharapkan mereka

diberitahu dan dilibatkan langsung saat dilakukan

penghitungan tanaman atau pengukuran tanah di lahan milik

mereka masing-masing.

Warga di area kegiatan ini menerima karena mereka

mengetahui manfaat positif dari proyek ini sebagaimana tersaji

pada Tabel 2.57.

Tabel 2.57 Pengetahuan Responden akan Manfaat Positif Pembanguan PLTA

Batangtoru dan Transmisi 275 kV

No Pengetahuan akan manfaat

positif

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Mengetahui 38 38,0 9 18,0

2 Kurang tahu 47 47,0 11 22,0

3 Tidak tahu 15 15,0 30 60,0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Manfaat positif yang diketahui responden terkait dengan

peluang kerja, peluang berusaha, kemajuan desa, perbaikan

sarana jalan sebagaimana disajikan pada Tabel 2.58.

Tabel 2.58 Manfaat Positif Pembangunan

PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV 

No Klasifikasi Ungkapan responden akan manfaat positif rencana kegiatan

1 Peluang buka usaha Bisa berdagang, terutama saat konstruksi.

Tersedianya peluang industri kecil karena lancarnya listrik.

2 Pembukaan lapangan kerja

Membuka lapangan kerja/tersedianya lowongan keja.

Mengurangi pengangguran.

3 Peningkatan jalan/transportasi

Jalan semakin bagus dan penjualan hasil pertanian semakin tinggi.

Page 230: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 94

4 Penerangan semakin baik

Tidak ada lagi pemadaman bergilir, pasokan listrik cukup.

Memperlancar perjalanan arus listrik.

Menambah energi listrik/mencukupi pasokan listrik.

5 Wawasan warga bertambah

Membuka wawasan masyarakat.

6 Peningkatan pendapatan/ kemajuan desa

Menambah pendapatan masyarakat/perekonomian bertambah.

Menguntungkan pemerintah desa, kabupaten dan pusat.

Mengembangkan ekonomi masyarakat.

Meningkatkan pembangunan/pembangunan berkembang.

Meramaikan desa, semakin banyak pendatang. Sumber: Tabulasi Kuesioner dan hasil wawancara mendalam, 2013

Studi ini juga menjaring apakah masyarakat memiliki

prakiraan dampak negatif dari rencana kegiatan ini. Hasil

studi tersaji pada Tabel 2.59.

Tabel 2.59 Prakiraan Responden akan Dampak Negatif Pembanguan

PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV

No Prakiraan akan dampak negatif rencana kegiatan

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Mengetahui 24 24,0 9 18,0

2 Kurang tahu 28 28,0 11 22,0

3 Tidak tahu sama sekali 48 48,0 30 60,0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Alasan yang dikemukakan warga akan kekurangtahuan atau

ketidaktahuan mereka dalam memprediksi dampak negatif

adalah:

1. Kurangnya informasi yang lebih jelas tentang kegiatan

tersebut

2. Pembangunan seperti ini belum ada di wilayah mereka

sebelumnya

3. Belum pernah melihat pembangunan sejenis

Page 231: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 95

4. Belum tahu cara kerja PLTA dan Transmisi

Bagi warga yang dapat memberikan prediksi dampak negatif

dari kegiatan ini, mengemukakan bahwa dampak negatif

tersebut terkait dengan berkurangnya air dan arus tegangan

tinggi akibat transmisi. Rincian pendapat warga ditampilkan

dalam Tabel 2.60.

Tabel 2.60 Prakiraan Warga akan Dampak Negatif Pembangunan

PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV

No Klasifikasi Ungkapan responden akan dampak negatif rencana kegiatan

1 Masalah air dan pertanian

Air sungai berkurang.

Lahan pertanian berkurang.

2 Erosi tanah Dapat mengakibatkan erosi tanah.

Mengurangi pengangguran.

3 Kerusakan jalan dan kebisingan

Jalan rusak dalam masa konstruksi.

Kesibukan lalu lintas meningkat saat masa pembangunannya.

Menimbulkan debu dan kebisingan.

4 Keamanan tower Tower bisa rubuh dan menimpa warga/ rumah warga.

5 Arus tegangan tinggi Akan ada dampak radioaktif dari transmisi.

Tegangan tinggi dari transmisi akan merusak produksi pertanian warga.

Tegangan tinggi berbahaya bagi kesehatan manusia.

6 Keresahan masyarakat Warga resah akibat belum jelas jadi atau tidak proyek ini.

Masalah ganti rugi dan kompensasi belum ada informasi.

7 Merusak biodiversitas Dapat menyebabkan terancamnya kehidupan biota air.

Daerah hutan jadi terbuka, bisa mengganggu kelestarian hutan.

Sumber: Tabulasi Kuesioner dan hasil wawancara mendalam, 2013

Terkait dengan masalah ganti rugi lahan, warga memberi

beberapa saran terkait proses ganti rugi lahan. Keinginan

dominan warga adalah negosiasi langsung dengan

pemrakarsa. Data tersebut sebagaimana disajikan dalam

Tabel 2.61.

Page 232: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 96

Tabel 2.61 Pendapat Responden mengenai Proses Ganti Rugi

Dalam Proses Pembangunan Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV

No Pendapat mengenai proses

ganti rugi

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Negosiasi langsung dengan pemrakarsa

69 69,0 35 70,0

2 Negosiasi cukup diwakilkan tokoh masyarakat saja

24 24,0 10 20,0

3 Serahkan pada masyarakat saja 7 7,0 5 10,0

4 Lainnya: ______________ 0 0 0 0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Terkait dengan dampak kebisingan dan debu, responden

mengatakan bahwa hal itu tidak menjadi masalah selama

dikelola dengan baik dari segi pengaturan jam kerja maupun

penyiraman jalan. Pendapat tersebut ditampilkan pada tabel

berikut.

Tabel 2.62 Tanggapan Jika Dalam Proses Pembangunan PLTA Batangtoru

dan Transmisi 275 kV Menimbulkan Kebisingan

No Tanggapan responden atas

kebisingan dan kesibukan di jalan-jalan

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Apa boleh buat, sudah resiko 18 18,0 11 22,0

2 Tidak masalah, asal bukan malam hari karena mengganggu istrahat

63 63,0 34 68,0

3 Tidak menerima 9 9,0 1 2,0

4 Tidak tahu 10 10,0 4 8,0

5 Lainnya: ______________ 0 0 0 0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Page 233: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 97

Tabel 2.63 Tanggapan Jika Dalam Proses Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV Menimbulkan Debu dan Ceceran Tanah 

No

Tanggapan responden atas debu dan ceceran tanah

akibat truk yang lalu lalang di masa konstruksi

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Apa boleh buat, sudah resiko 3 3,0 3 6,0

2 Pembangunannya harus menyiram jalan sesering mungkin

81 81,0 37 74,0

3 Tidak menerima 9 9,0 6 12,0

4 Tidak tahu 7 7,0 4 8,0

5 Lainnya: ______________ 0 0 0 0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Studi ini juga mengidentifikasi bagaimana pandangan

responden terhadap kedatangan orang asing atau orang-orang

baru yang akan bermunculan di wilayah mereka terkait

rencana pembangunan ini. Pandangan tersebut disajikan

dalam Tabel 2.64.

Tabel 2.64 Pandangan Responden Terhadap Kedatangan Orang Baru

Terkait Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV

No Tanggapan responden terhadap orang baru

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Tidak perduli 2 2,0 0 0

2 Perlu diwaspadai 29 29,0 18 36,0

3 Tidak masalah jika bekerja utk pembangunan desa 64 64,0 29 58,0

4 Tidak menerima/menolak 2 2,0 0 0

5 Tidak tahu 3 3,0 3 6,0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Studi ini menunjukkan bahwa warga memiliki beberapa

pandangan positif dan juga negatif terkait dengan kedatangan

orang baru ke daerah mereka. Hal positif tersebut menurut

mereka terkait dengan membawa pengetahuan baru,

Page 234: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 98

membantu membuka wawasan warga setempat mengenai

pembangunan dan pendidikan, membantu pembangunan dan

pengembangan ekonomi desa. Beberapa hal negatif yang juga

dipredikasi warga dapat terjadi adalah masuknya adat dan

pengaruh budaya asing dan juga masalah moral. Dua

pandangan warga tersebut disajikan pada dua tabel berikut.

Tabel 2.65 Pandangan Positif Terhadap Kedatangan Orang Baru Terkait

Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV

No Pandangan positif terhadap kedatangan orang baru

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Membawa pengetahuan baru 12 12,0 4 8,0

2 Membuka wawasan orang desa 14 14,0 5 10,0

3 Mengembangkan ekonomi desa 14 14,0 6 12,0

4 Membantu pembangunan desa 8 8,0 5 10,0

5 Semua a,b,c,d bisa timbul 52 52,0 30 60,0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Tabel 2.66 Prakiraan Negatif Terhadap Kedatangan Orang Baru Terkait

Rencana Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV

No Prakiraan negatif terhadap

kedatangan orang baru

Wilayah PLTA Batangtoru

Wilayah Jaringan Transmisi

F % F %

1 Membawa adat budaya asing 17 17,0 6 12,0

2 Merusak moral orang desa, khususnya generasi muda 19 19,0 7 14,0

3 Memunculkan perselingkuhan/prostitusi

12 12,0 8 16,0

4 Membawa penyakit menular (HIV/AIDS dll)

5 5,0 3 6,0

5 Semua a,b,c,d bisa timbul 47 47,0 30 60,0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

b) Kekhawatiran dan Saran/Harapan Warga

Studi ini juga mengelaborasi apa yang dikhawatirkan warga

sekitar rencana lokasi kegiatan PLTA Batangtoru dan

pembangunan Jaringan Transmisi 275 kV. Terdapat beberapa

Page 235: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 99

responden yang khawatir dan juga tidak khawatir terhadap

rencana kegiatan ini. Hasil studi tertera pada Tabel 2.67.

Tabel 2.67 Kekhawatiran Responden Terkait Rencana Pembangunan

PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV

No Kategori kekhawatiran Wilayah PLTA

Batangtoru Wilayah Jaringan

Transmisi

F % F %

1 Sangat khawatir 4 4,0 1 2,0

2 Khawatir 49 49,0 19 38,0

3 Kurang khawatir 9 9,0 5 10,0

4 Tidak khawatir 38 38,0 25 50,0

Total 100 100,0 50 100,0 Sumber: Tabulasi Kuesioner, 2013

Kekhawatiran yang diungkapkan warga adalah beberapa

masalah yang dikemukakan responden sebagai

akibat/dampak yang ditimbulkan dari pembangunan ini.

Kekhawatiran tersebut ditampilkan pada Tabel 2.68.

Tabel 2.68 Bentuk Kekhawatiran Menanggapi Rencana Pembangunan

Pembangunan PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV

No Kekhawatiran terkait rencana Pembangun PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV

1 Kahwatir bermasalah saat ganti rugi tanah karena warga tidak memiliki surat tanh, sebab tanah adalah tanah warisan.

2 Khawatir putra setempat tidak diutamakan dalam penerimaan tenaga kerja karena dipandang kurang memenuhi syarat.

3 Rusaknya moral generasi muda akibat banyaknya pendatang baru akibat pembangunan ini.

4 Banjir bandang akibat bendung pecah/roboh.

5 Air sungai berkurang dan mengganggu kegiatan nelayan dan transportasi air untuk penjualan kelapa sawit di beberapa wilayah di hilir.

6 Banjir saat bendung di lepas, terutama pada wilayah di hilir sungai Batangtoru

7 Erosi dan longsor.

8 Adanya kerusakan lingkungan di hulu dan di hilir sungai.

9 Terjadinya pencemaran lingkungan..

10 Mengganggu aktivitas pertanian warga.

11 Tanaman rusak akibat transmisi.

12 PLTA tidak menepati janjinya pada masyarakat.

Page 236: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 100

13 Bangunan tower kurang kokoh, dan gampang roboh saat gempa.

14 Dapat menimbulkan bahaya seperti lumpur lapindo di daerah ini.

15 Timbulnya penyakit akibat radiasi tegangan tinggi transmisi Sumber: Tabulasi Kuesioner dan wawancara mendalam, 2013

Pada wilayah hilir Sungai Batangtoru, yaitu pada warga

Kecamatan Muara Batangtoru, terutama terkait banjir dan

transportasi air. Keluhan transportasi air khususnya muncul

dari warga di Desa Muara Huta Raja. Menurut para warga,

hanya warga di desa ini yang menggunakan Sungai

Batangtoru sebagai media transportasi air tersebut. Beberapa

pengguna tersebut hanya pada beberapa dusun, yaitu

Kampung Mabang-1, Kampung Mabang-2, Bongal, Sibara-bara

Julu, Sibara-bara Jae). Mereka menggunakan transportasi air

dari Sibara-bara menuju Mabang-1 dengan boat dengan lama

waktu tempuh sekitar 2,5 jam. Mereka mempertanyakan apa

dampak yang diakibatkan dari aktivitas ”buka-tutup” bendung

yang menurut rencana akan dilakukan antara pukul 18.00 –

24.00 Wib. Mereka juga mempertanyakan apa dampaknya

saat 18 jam air ditampung di bendung. Hal ini menjadi penting

bagi para warga tersebut, mengimgat aktivitas transportasi air

bagi distribusi hasil kelapa sawit tersebut menurut mereka

dilakukan rata-rata antara pukul 08.00 – 22.00 Wib, dan

berlangsung setiap hari.

Masalah buka-tutup ini juga menjadi kekhawatian warga yang

di Kelurahan Huta Raja (khususnya Lingkungan-1,

Lingkungan-2 dan Lingkungan-3) yang posisinya berada di

sekitar areal pinggiran (bantaran) Sungai Bantaran Toru.

Selain itu, menanam padi sawah juga adalah mata

pencaharian utama warga di Dusun Sibara-bara Jae dan Julu

(Desa Muara Huta Raja) Kecamatan Muara Batangtoru..

Secara umum, warga yang berada di memiliki aktivitas

ekonomi di pinggiran sungai tersebut (sawah serta

transportasi air) di Kecamatan Muara Batangtoru

Page 237: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 101

mengkhawatirkan adanya pengaruh ’banjir kiriman’ dari

wilayah paling hulu Sungai Batangtoru, yaitu wilayah

Humbang, hal ini mereka kaitkan dengan masalah daya

tampung bendung. Mereka berharap hal ini menjadi perhatian

serius pihak pemrakarsa.

Terkait dengan masalah banjir ke Kecamatan Muara

Batangtoru juga dikemukakan oleh salah seorang tokoh

masyarakat dari Kelurahan Hutaraja (Bapak F.P) dan juga

tokoh masyarakat Desa Muara Hutaraja (Bapak R.P). Dua

tokoh tersebut mencoba memberikan beberapa usulan yang

nantinya dapat menjadi pemikiran bersama semua pihak, baik

pemerintah dan juga jika memungkinkan bekerjasama dengan

pemrakarsa, yaitu untuk melakukan: (1) pengorekan dan

menyatukan semua anak sungai, karena masalah banjir

sudah masalah menahun bagi mereka; (2) meluruskan 3 (tiga)

anak sungai, karena pendangkalan sungai terjadi akibat

sedimentasi pasir. Menurut mereka, jika sungai diluruskan

akan lancar laju air dan tidak akan megalami banjir.

Setidaknya hal tersebut muncul akibat pengalaman mereka

selama ini tentang banjir dan secara tidak langsung kehadiran

rencana pembangunan PLTA Batangtoru menjadi perhatian

tersendiri bagi mereka jika dihubungkan dengan masalah yang

selama ini sudah mereka alami, yaitu banjir. Mereka

mendukung pembangunan PLTA namun mengharapkan ada

perhatian, khususnya terhadap masalah banjir yang selama

ini sudah mendera mereka.

Hal senada juga dikemukakan warga yang berada di

Kecamatan Angkola Sangkunur terkait transportasi air dan

aktivitas sawah mereka. Khusus untuk transportasi air

digunakan oleh warga di Kelurahan Rianiate bagi

pengangkutan hasil kelapa sawit terutama. Kegiatan sawah

terutama dikeluhkan warga di Kelurahan Rianiate juga dan

Page 238: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 102

Desa Simataniari (Dusun Sibara-bara dari), dan Desa Bandar

Tarutung.

Warga juga mengemukakan saran mereka terhadap rencana

kegiatan ini. Saran dan harapan tersebut secara garis besar

dapat diklasifikasikan terkait dengan 8 (delapan) kategori,

yaitu: peningkatan ekonomi dan percepatan pembangunan

kegiatan ini, ganti rugi dan kompensasi, kemanan lingkungan

alam, keterbukaan informasi, menjaga lingkungan sosial

budaya, kesehatan dan keselamatan manusia, bantuan sosial

perusahaan, serta patuh pada peraturan yang berlaku.

Rincian saran dan harapan tersebut tertera pada Tabel 2.69.

Tabel 2.69 Saran/Harapan Menanggapi Rencana Pembangunan Pembangunan

PLTA Batangtoru dan Transmisi 275 kV 

No Klasifikasi

Saran/Harapan Saran /Harapan terhadap pihak Pembangun PLTA

Batangtoru dan Transmisi 275 kV

1 Peningkatan ekonomi dan percepatan pembangunan PLTA

Utamakan warga lokal untuk kerja di masa konstruksi ataupun operasional, tentu diesuaikan dengan kebutuhan perkantoran dan keahlian warga sekitar.

Dapat menguntungkan masyarakat, diutamakan masyarakat desa (pemuda desa) untuk kerja.

Buat aturan dalam perjanjian resmi agar kontraktor mempekerjakan orang lokal.

Bangun secepatnya kegiatan ini jika memang perusahaan serius

2 Ganti rugi dan kompensasi

bernegosiasi dengan masyarakat secara langsung/ memberi kompensasi kepada masyarakat dan jangan merugikan masyarakat.

Pergunakan peraturan yang ada untuk masalah ganti rugi dan kompensasi dalam pelaksanaan proyek ini.

Pendataan pemilik lahan harus sepengatahuan aparat desa/kelurahan setempat.

Jika ada tanaman warga yang rusak selama pembangunannya, kiranya diganti rugi

Masalah pembangunan ini jangan menimbulkan keresahan, terutama soal ganti rugi, kompensasi ataupun hal lainnya.

3 Keamanan lingkungan alam

Jangan merusak lingkungan sungai, pertanian dan juga hutan

Jangan mencemari lingkungan dengan bahan kimia terutama saat konstruksi

Jaga daerah hulu agar hutan tetap baik dan terjaga agar kebutuhan air bagi kegiatan warga tetap tersedia.

Page 239: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 103

Gunakan teknologi yang aman bagi lingkungan dan manusia untuk semua jenis bangunannya.

Hindari erosi dan banjir

Untuk sekitar bendung, jangan sampai ada masalah bendung bocor, kualitas bangunan harus sangat baik.

Jangan merusak daerah sekitar kegiatan PLTA dan transmisi

Daerah Sipirok ini adalah wilayah patahan lempeng bumi, mohon dibahas kembali proyek ini.

4 Keterbukan informasi

Bernegosiasi dengan masyarakat secara langsung/ memberi kompensasi kepada masyarakat/jangan merugikan masyarakat.

Jika ada penerimaan tenaga kerja harap diumumkan secara terbuka di kantor kepala desa atau di rumah ibadah dan tempat umum.

Tuliskan kualifikasi persyaratan lowongan kerja agar jelas bagi masyarakat.

Bangun kerjasama yang baik dengan masyarakat dan jangan member kesan membodohi masyarakat.

Lakukan sosialisasi setiap tahap kegiatan, agar masyarakat jelas dan tidak curiga terhadap proyek ini.

5 Lingkungan sosial budaya

Hargai adat istiadat masyarakat/setempat.

Pergunakan pendekatan sosial budaya jika ada masalah dengan warga, jangan menggunakan kekerasan.

Pendatang jangan membawa pengaruh buruk (narkoba, HIV/Aids dan juga prostitusi).

Perhatikan kearifan lokal setempat.

6 Kesehatan dan keselamatan warga

Pertimbangkan kesehatan warga yang ada di sekitar transmisi.

Lakukan pengecekan medan magnet dan medan listrik agar aman bagi warga di sekitar transmisi untuk kegiatan sehari-hari, terutama di saat operasi.

Bangunan tower harus memperhatikan keselamatan warga di sekitarnya, antisipasi jangan rubuh dan merugikan masyarakat.

Buat tanda pengaman dan papan pengumuman pada area berbahaya di wilayah transmisi.

Buat rambu-rambu bahaya pada daerah penggalian atau daerah mana saja yang berbahaya agar tidak ada warga mengalami kecelakaan saat PLTA dibangun .

Agar ada jaminan kesehatan terhadap warga, hal ini tolong diperhatikan.

7 Bantuan sosial perusahaan

Bantulah warga untuk pembangunan desa di saat perusahaan sudah beroperasi melalui bantuan sosial perusahaan nantinya.

Jika memberikan bantuan, harap diperhatikan sesuai kebutuan masyarakat.

Bantu waga desa dengan membangun penerangan di jalan

Page 240: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 104

desa-desa, baik masa konstruksi dan terutama apabila telah operasi.

8 Patuhi peraturan yang ada

Lakukan semua proses pembangunan ini sesuai peraturan yang ada.

Peraturan pengurusan izin kiranya semua dipatuhi agar tidak ada masalah dikemudian hari, baik dengan warga ataupun pemerintah.

Sumber: Tabulasi Kuesioner dan wawancara mendalam, 2013

2.1.4. Komponen Kesehatan Masyarakat

Kesehatan masyarakat merupakan salah satu indikator

tingkat kesejahteraan masyarakat suatu wilayah. Tingkat

kesehatan penduduk dipengaruhi oleh kondisi sanitasi

lingkungan dan tersedianya sarana dan prasarana kesehatan.

a) Jumlah Sarana Kesehatan dan Tenaga Medis

Pada lokasi studi terdapat beberapa Rumah Sakit,

Puskesmas dan Pustu, BPU dan BKIA/Poliklinik. Sebaran

dan rincian data tersebut ditampilkan pada Tabel 2.70

berikut ini.

Tabel 2.70 Ketersediaan Sarana Kesehatan dan Tenaga Kesehatan

No. Kecamatan RS Puskesmas

/ Pustu BPU BKIA /

Poliklinik / Polindes

Dokter Bidan/ Bindes

Perawat

1. Batangtoru - 1/3 2 1 3 25 3

2. Marancar - 1/3 - 5 5 18 2

3. Sipirok 1 1/12 3 18 3 17 5

4. Muara Batangtoru - 1/2 - 4

1 43 9

5. Angkola Sangkunur

- 1/2 - - 1 6 2

6. Angkola Barat - 1/7 - 10 6 34 7 Sumber : Kabupaten Tapanuli Selatan Dalam Angka Tahun 2012/ Kec. Batangtoru, Marancar, Sipirok,

Muara Batangtoru, Angkola Sangkunur, Angkola Barat Dalam Angka Tahun 2012.

b) Jenis Penyakit Dominan

Jenis penyakit dominan dari kecamatan lokasi studi

bervariasi. Penyakit dominan adalah influenza. Secara rinci

tersaji dalam Tabel 2.71.

Page 241: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 105

Data tersebut menunjukkan bahwa dari data jenis penyakit

yang terdata, kasus dominan adalah influenza dengan 3.802

kasus. Enam posisi lain berikutnya yang mencapai >100

kasus adalah: posisi kedua adalah diare dan kolera 1.074

kasus, posisi ketiga adalah hypertensi 678 kasus, posisi

keempat adalah malaria klinis 601 kasus, posisi kelima adalah

TBC dan BCA klinis 503 kasus, posisi berikutnya adalah

disentri 172 kasus dan disusul bronchitis 146 kasus.

Tabel 2.71 Data Jenis Penyakit Menurut Kecamatan

No. Jenis Penyakit

Kecamatan

Btg. Toru Marancar Angkola

Barat

Angkola Sangkunu

r

Muara Btg. Toru

Jumlah

1. Diare dan kolera 591 191 256 11 25 1.074

2. Influenza 2.720 340 664 - 78 3.802

3. TBC dan BTA klinis

442 - 20 1

40 503

4. Bronkitis - - 115 5 26 146

5. Batuk rejan - - - - 28 28

6. Malaria klinis 383 - 91 - 127 601

7. Pneomonia - - 41 - - 41

8. Disentri 39 28 46 2 57 172

9. Campak 9 - 24 - 6 39

10. Gigitan hewan tersangka rabies

- 4 - - 1 5

11. Infeksi K/ Gondok - - 8 - - 8

12. Difteri - - - - - -

13. Tetanus Neonatorum

- - - -

- -

14. TBC paru BTA positif 40 - -

- 4 44

15. Tipoid 7 - 16 3 - 26

16. Hypertensi 422 106 22 8 120 678

Jumlah 4.653 669 1.303 30 512 7.167

Sumber : Kec. Batangtoru, Marancar, Sipirok, Muara Batangtoru, Angkola Sangkunur, Angkola Barat Dalam Angka Tahun 2012.

Page 242: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 106

2.2. Komponen Lingkungan yang Berdampak terhadap Kegiatan

Berikut ini akan diuraikan kondisi kualitas lingkungan hidup

yang diperkirakan akan berdampak terhadap rencana usaha

dan/atau kegiatan.

2.2.1. Curah Hujan

Curah hujan di Kabupaten Tapanuli Selatan selama lima

tahun terakhir adalah sebagaimana tertera pada Tabel 2.72.

Tabel 2.72 Data Curah Hujan di Wilayah Studi Tahun 2007-2011

Bulan 2007 2008 2009 2010 2011 Rata-rata

Januari 175 148 257 222 141 188,6

Pebruari 176 179 145 268 327 219,0

Maret 142 210 211 367 195 225,0

April 107 164 233 181 446 226,2

Mei 57 50 135 206 33 96,2

Juni 78 63 78 126 99 88,8

Juli 73 63 98 47 73 70,8

Agustus 64 107 133 136 113 110,6

September 122 145 230 287 201 197,0

Oktober 206 408 206 121 240 236,2

Nopember 93 315 280 268 382 267,6

Desember 183 222 250 200 292 229,4

Rata-rata 123 172,8 188 202,4 211,8 179,6 Sumber : Stasiun Meteorologi Kelas III Aek Godang, 2012

Dari data tersebut dapat dilihat bahwa curah hujan tertinggi

terjadi pada bulan November yaitu dengan nilai rata-rata

267,6 mm. Curah hujan rata-rata pada setiap bulannya

selama enam tahun terakhir adalah 179,6 mm.

Berdasarkan klasifikasi Mohr, maka selama 5 tahun terakhir

terdapat 4 bulan kering, 10 bulan lembab dan 36 bulan basah.

Klasifikasi Mohr didasarkan pada hubungan antara

Page 243: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 107

penguapan dan besarnya curah hujan, dari hubungan ini

didapatkan tiga jenis pembagian bulan dalam kurun waktu

satu tahun dimana keadaan yang disebut bulan basah apabila

curah hujan >100 mm per bulan, bulan lembab bila curah

hujan bulan berkisar antara 60-100 mm dan bulan kering

bila curah hujan < 60 mm per bulan.

Curah hujan paling rendah terjadi pada bulan Juli yaitu rata-

rata 70,8 mm setiap bulannya. Curah hujan mulai meningkat

dimulai pada bulan Agustus dan berakhir hingga pada bulan

Desember sampai April.

Berdasarkan sistem Klasifikasi agroklimat Schmidt dan

Ferguson daerah studi termasuk dalam type B (Basah),

dimana nilai perbandingan antara bulan kering dan bulan

basah atau Q = 0,11 atau 0.143 < Q < 0.333. Rumus yang

digunakan untuk menentukan tipe curah hujan menurut

Schmidt dan Ferguson adalah :

Dimana bulan basah adalah bulan dengan curah hujan lebih

besar dari 100 mm perbulan dan bulan kering mempunyai

curah hujan lebih kecil dari 60 mm per bulan.

2.2.2. Fisiografi, Ruang, Lahan dan Tanah

a. Fisiografi

Di daerah lokasi PLTA Batangtoru terdapat dua wilayah

morfologi, yaitu satuan dataran dengan kemiringan 0-5%

dan satuan perbukitan (kemiringan >50%). Umumnya

satuan dataran langsung berdampingan dengan Sungai

Batangtoru. HeadraceTunnel akan dibangun di dataran

perbukitan disebelah kanan Sungai Batangtoru.

Page 244: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 108

b. Geomorfologi

Berdasarkan pengamatan bentang alam dan kemiringan

lereng serta interpretasi peta topografi Lembar Tapanuli

Selatan, wilayah studi secara umum dibedakan atas

satuan geomorfologi yaitu satuan perbukitan

Bergelombang dan Satuan Pendataran. Satuan Perbukitan

Bergelombang menempati sekitar 35% wilayah studi yang

merupakan badan dari Dolok Sikaduduk. Satuan tersebut

memiliki kemiringan lereng 14 – 20% dan berada pada

elevasi 250 – 525 m dpl. Pada beberapa sisi terlihat lereng

cukup terjal dan berelief kasar. Satuan morfologi ini

tersusun oleh batuan granit, aliran, piroklastik dan

aluvial.

Geomorfologi pedataran menempati posisi tengah dan sisi

barat wilayah studi hingga menyambung ke pantai

Tapanuli Tengah, menempati sekitar 65% wilayah studi.

Daerah ini pada ketinggian 50 – 250 m dpl dengan

kemiringan lereng 0 – 5%. Satuan ini terhampar sepanjang

desa Tabuyung ke arah barat dan sebagian kecil desa

Selebaru. Satuan ini tersusun oleh satuan batuan

sedimen dan endapan permukaan (aluvium) yang terdiri

dari material lepas hasil rombakan batuan di daerah hulu

dengan bentuk fragmen membundar hingga membundar

tanggung.

c. Geologi

Data Geologi diinterpretasikan melalui peta Geologi

Lembar Lubuk Sikaping 0716 skala 1 : 250.000 yang

dikeluarkan Pusat Penelitian dan Pengembangan Geolgi

(P3G) Bandung, sedangkan analisa morfologi berdasarkan

peta Topografi Lembar Tapanuli Selatan yang diterbitkan

oleh Jawatan Topografi Angkatan Darat, 1974. (Gambar

2.22. dan Gambar 2.23.)

Page 245: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 109

Pulau Sumatera merupakan bagian tepi Barat Daya –

Selatan dari lempeng benua Eurasia yang berinteraksi

dengan lempeng Samudera Hindia – Australia yang

bergerak ke arah Utara – Timur Laut. Interaksi kedua

lempeng tersebut dipengaruhi oleh besarnya sudut

interaksi serta kecepatan konvergensi lempeng. Gerakan

tersebut telah menghasiIkan bentuk-bentuk gabungan

penunjaman (subduction) dan sesar mendatar dextral.

Penunjaman pada masa Tersier sampai Resen di bawah

Pulau Sumatera mengakibatkan terbentuknya jalur busur

magma yaitu Pegunungan Bukit Barisan. Penunjaman

yang berlangsung secara berkala telah dilepaskan melalui

sesar transform yang sejajar tepian lempeng (Fitch, 1972)

dan terpusat di sepanjang sistem Sesar Besar Sumatera

membentang sepanjang Pulau Sumatera. (Gambar 2.9.)

Menurut Cameron (1980) batuan berumur pra Tersier di

wilayah Sumatera Utara dibagi atas tiga kelompok yaitu

Kelompok Tapanuli berumur Permokarbon, Kelompok

Peusangan berumur Yura-Trias dan Kelompok Woyla

berumur Yura-Kapur. Ketiga kelompok batuan tersebut

tersebar luas di sepanjang Bukit Barisan Sumatera Utara.

Untuk daerah rencana kegiatan masuk dalam Kelompok

Tapanuli atau menurut Clarke (1987) sebagai Kelompok

Tapanuli Tak Terbedakan (Undifferentiated Tapanuli

Group). Sedangkan urutan stratigrafi di sekitar wilayah

rencana kegiatan metiputi Formasi Sibolga, Formasi

Sihapas, Formasi Gunungapi Toru, Formasi Gunungapi

Naribong, Formasi Gunungapi Angkola, Formasi Petani,

Tufa Toba, Formasi Toru, serta alluvial sungai dan pantai.

Urutan stratigrafi daerah rencana kegiatan dapat dilihat

pada Tabel 2.73. berikut.

Page 246: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 110

Tabel 2.73 Stratigrafi Wilayah Studi dan Sekitarnya

No. Satuan/Formasi Umur

Litologi Geologi Kabisat

1. Aluvial Holosen 1 jtl – sekarang Lempung sungai, lanau, pasir dan kerikil, Satuan Pasir Tufaan

2. Formasi Toru Plistosen (Qpto)

1 – 2,5 jtl Tufa ignimbrite dan riodasit

3. Tufa Toba Plistosen 10 – 12,5 jtl Andesit, aglomerat dan breksi

4. Formasi Gunungapi Miosen Tengah (Qvb)

≥ 25,5 jtl Metawacke koglomeratan, meta arenit dan batu sabak

5. Kelompok Tapanuli Tak Terbedakan

Pra Tersier (Put)

Sumber: Cameron, 1980.

Di wilayah studi, batuan tersingkap metiputi tiga formasi

geologi dominan, yaitu :

1) Formasi Alluvium Tua (Qp) yang saat ini banyak

dimanfaatkan untuk areal perkebunan, berurnur

Holosen dengan komposisi utama kerikil, pasir, dan

lempung.

2) Alluvium Muda (Qh) berumur Holosen dengan

komposisi utama pasir, kerikil, rawa bakau, bahan

endapan taut dan endapan daratan.

3) Formasi Toru (Qpto) berumur Plistosen dengan

komposisi utama pasir tufaan, kerikil, lempung, dan

rombakan Tufa Toba, merupakan rencana areal PLTA.

Page 247: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 111

Gambar 2.20

Peta Geologi Batangtoru HEPP

Page 248: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 112

Gambar 2.21

Struktur Geologi di Sekitar PLTA Batangtoru

Page 249: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 113

Gambar 2.22

Geologi Pulau Sumatera

Page 250: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 114

d. Kegempaan

Ada tiga penyebab utama terjadinya gempa yakni gempa

tektonik, gempa letusan gunung api, dan gempa

amblasan. Studi lempeng tektonik menunjukkan lempeng

Samudera Hindia menunjam oblique ke bawah lempeng

Eurasia dengan kecepatan konvergensi (5-6) cm/tahun

(Natawidjaja, 2006). Akibat kontinuitas penunjaman akan

terbentuk energi dan sejalan dengan waktu, energi

terkumpul akan bertambah besar serta berusaha keluar

pada zona lemah tertentu seperti Sesar Besar Sumatera

(Sumatera Fault Zona) dan zona subduksi yang

merupakan zona penunjaman lempeng. Bila kerak

samudera yang mengakomodasi energi tidak mampu lagi

menahan tegangan dan melampaui batas plastisitasnya

maka lempeng akan patah dan dikenal sebagai gempa

tektonik.

Wilayah yang paling berbahaya akibat gempa tektonik

adalah wilayah-wilayah yang secara geologi lemah. Untuk

Pulau Sumatera, wilayah ini ada pada sepanjang

Punggungan Bukit Barisan melalui Sesar Besar Sumatera

(Sumatra Fault System) dan disepanjang zona subduksi

pantai barat Sumatera. Data statistik menunjukkan telah

ratusan kali pantai barat Sumatera dilanda gempa

tektonik skala besar dan kecil (Tabel 2.74).

Page 251: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 115

Tabel 2.74 Sebagian Kejadian Gempa Bumi Tektonik di Daerah Kabupaten

Tapanuli Selatan dan Sekitarnya

No. Lokasi Kejadian Waktu Kejadian Intensitas (MMI)

1. Tapanuli 1 April 1921 IX

2. Tapanuli Selatan 21 September 1934 VII

3. Tapanuli 19 September 1936 VIII

4. Tapanuli 27 Oktober 1936 VII

5. Tapanuli 11 Oktober 1941 VII

6. Tapanuli 25 Juli 1965 VII

7. Sibolga 4 Pebruari 1971 V – VI

8. Pahae Jae 27 Agustus 1984 VIII

9. Tartung - Tapanuli 26 April 1987 VIII – IX

Sumber: P3G Bandung, 2000.

Pada Tabel 2.74. menunjukkan skala gempa yang

mencapai IX skala Macelli atau antara 6-7 skala Richter.

Karena wilayah studi berada di daerah rawan gempa, pada

tahap basic/detail design bangunan akan didisain tahan

gempa sesuai standar yang berlaku sebagian lokasi.

(Gambar 2.23. dan Gambar 2.24.)

Page 252: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 116

Gambar 2.23

Peta Zona Gempa Indonesia

Page 253: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 117

Gambar 2.24

Lokasi Hotsprings di Sekitar PLTA Batangtoru

Page 254: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 118

2.3. Kegiatan yang Ada di Sekitar Lokasi

Kegiatan yang ada di sekitar lokasi PLTA Batangtoru dan Jaringan

Transmisi 275 kV adalah :

1. Perkebunan Karet

Di sekitar lokasi PLTA Batangtoru terdapat perkebunan karet

yang dikelola oleh masyarakat sebagai sumber

matapencaharian dan juga juga perkebunan karet yang

dikelola oleh Perusahaan Perkebunan (PTPN III). Diperkirakan

perkebunan karet ini tidak akan terkena dampak kegiatan

PLTA Batangtoru.

2. Perkebunan Kelapa Sawit

Di bagian hilir sungai Batangtoru terdapat perkebunan

kelapasawit yang dikelola oleh perkebunan baik berupa

BUMN (PTPN III) maupun perkebunan swasta. Diperkirakan

perkebunan kelapa sawait ini tidak akan terkena dampak

kegiatan PLTA Batangtoru.

3. Persawahan Penduduk

Persawahan penduduk ditemukan disekitar lokasi kegiatan

baik di bagian hulu sungai Batangtoru maupun bagian hilir

sungai Batangtoru. Kegiatan persawahan ini juga

diperkirakan tidak akan terkena dampak pembangunan PLTA

Batangtoru.

4. Tambang Emas

Di sekitar lokasi PLTA Batangtoru terdapat tambang emas

Martabe yang berada di desa Aek Pining, kecamatan

Batangtoru. Tambang emas ini dikelola oleh PT. Agincourt

Resources. Berdasarkan AMDALnya, Proyek tambang emas

Martabe ini menghasilkan limbah cair yang diolah di Water

Polishing Plant (WPP) dan selanjutnya dialirkan ke sungai

Batangtoru.

Page 255: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM

II - 119

Adanya kegiatan pembangunan PLTA Batangtoru yang

memanfaatkan aliran sungai Batangtoru dan kegiatan

tambang emas Martabe ini disarankan agar ada koordinasi

antara ke dua perusahaan ini dalam pengelolaan sungai

Batangtoru. Koordinasi ini difasilitasi oleh Pemerintah

Kabupaten Tapanuli Selatan.

5. Danau Siais

Di bagian hilir sungai Batangtoru dijumpai Danau Siais.

Danau Siais ini sebagian sumber airnya berasal dari sungai

Batangtoru. Pada saat studi ini dilakukan aktifitas yang

terdapat di danau Siais adalah usaha keramba ikan, usaha

penangkapan ikan dan areal persawahan. Danau Siais ini

telah mengalami pendangkalan/sedimentasi akibat

masuknya sedimen dari sungai Batangtoru.

Page 256: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 1

Prakiraan dampak penting dilakukan dengan cara

menganalisis perbedaan antara rona lingkungan awal sebelum

ada kegiatan PLTA Batangtoru dengan rona lingkungan yang

diprakirakan akan terjadi akibat adanya rencana usaha

dan/atau kegiatan. Besarnya dampak penting perubahan

parameter lingkungan yang diakibatkan oleh kegiatan akan

ditinjau dari kepentingan ekologis dengan pendekatan secara

formal dan informal yakni:

1. Melakukan pengukuran kuantatif secara langsung dengan

model matematis

2. Melakukan analogi terhadap kasus yang serupa dan sedekat

mungkin dengan faktor-faktor yang mempengaruhinya.

3. Professional judgement bila cara 1 dan 2 tidak mungkin

disajikan.

Untuk menentukan besaran dampak dan kepentingan dampak

dilakukan berdasarkan ketentuan Penjelasan Pasal 3 ayat 1

PP Nomor 27 Tahun 2012 dan berdasarkan Keputusan Kepala

BAPPEDAL Nomor 056 Tahun 1994 tentang Pedoman

Mengenai Dampak Penting, dengan memperhitungkan faktor -

faktor sebagai berikut :

a. Jumlah manusia yang akan terkena dampak;

b. Luas wilayah persebaran dampak;

c. Lamanya dampak berlangsung;

d. Intensitas dampak;

e. Banyaknya komponen lingkungan lainnya yang terkena

dampak;

f. Sifat kumulatif dampak;

Page 257: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 2

g. Berbalik (reversible) atau tidak berbaliknya (irreversible)

dampak.

Uraian dari pedoman mengenai dampak penting tersebut di

sajikan pada Tabel 3.1

Tabel 3.1 Pedoman penentuan Ukuran Dampak Penting terhadap Lingkungan

(Kep. Kepala Bappedal No. 056 Tahun 1994)

No Kriteria Dampak Dianggap Penting Apabila:

1 Jumlah manusia akan terkena dampak

Manusia di wilayah studi ANDAL yang terkena dampak lingkungan tetapi tidak menikmati manfaat dari usaha atau kegiatan, jumlahnya sama atau lebih besar dari jumlah manusia yang menikmati manfaat dari usaha atau kegiatan di wilayah studi.

2 Luas wilayah persebaran dampak

Rencana usaha atau kegiatan mengakibatkan adanya wilayah yang mengalami perubahan mendasar dari segi intensitas dampak, atau tidak berbaliknya dampak, atau segi kumulatif dampak.

3 Lamanya dampak berlangsung

Rencana usaha atau kegiatan mengakibatkan timbulnya perubahan mendasar dari segi intensitas dampak atau tidak berbaliknya dampak, atau segi kumulatif dampak, yang berlangsung hanya pada satu atau lebih tahapan kegiatan.

4 Intensitas dampak 1. Rencana usaha atau kegiatan akan menyebabkan perubahan pada sifat-sifat fisik dan atau hayati lingkungan yang melampaui baku mutu lingkungan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

2. Rencana usaha atau kegiatan akan menyebabkan perubahan mendasar pada komponen lingkungan yang melampaui kriteria yang diakui, berdasarkan pertimbangan ilmiah.

3. Rencana usaha atau kegiatan akan mengakibatkan spesies - spesies yang langka atau endemik, dan atau dilindungi menurut peraturan perundang-undangan yang berlaku terancam punah, atau habitat alaminya mengalami kerusakan

4. Rencana usaha atau kegiatan menimbulkan kerusakan atau gangguan terhadap kawasan lindung (hutan lindung, Cagar alam, taman nasional, suaka margasatwa, dan sebagainya) yang telah ditetapkan menurut peraturan perundang-undangan.

5. Rencana usaha atau kegiatan akan merusak atau memusnahkan benda-benda dan bangunan peninggalan sejarah yang bernilai tinggi.

6. Rencana usaha atau kegiatan akan mengakibatkan konflik atau kontroversi dengan masyarakat, pemerintah daerah, atau pemerintah pusat, dan atau menimbulkan konflik atau kontroversi di kalangan masyarakat, pemerintah daerah atau pemerintah pusat.

Page 258: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 3

7. Rencana usaha atau kegiatan mengubah atau memodifikasi areal yang mempunyai nilai keindahan alami yang tinggi.

5 Banyaknya komponen lingkungan lain yang terkena dampak

Rencana usaha atau kegiatan menimbulkan dampak sekunder dan dampak lanjutan lainnya yang jumlah komponennya lebih atau sama dengan komponen lingkungan yang terkena dampak primer.

6 Sifat kumulatif dampak

1. Dampak lingkungan berlangsung berulang kali dan terus menerus, sehingga pada kurun waktu tertentu tidak dapat diasimilasi oleh lingkungan alam atau sosial yang menerimanya.

2. Beragam dampak lingkungan bertumpuk dalam suatu ruang tertentu, sehingga tidak dapat diasimilasikan oleh lingkungan alam atau sosial yang menerimanya

3. Dampak lingkungan dari berbagai sumber kegiatan menimbulkan efek yang saling memperkuat (sinergitik).

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Perubahan yang akan dialami oleh suatu komponen lingkungan tidak dapat dipulihkan kembali walaupun dengan intervensi.

Berikut ini merupakan uraian prakiraan dampak penting

rencana usaha dan/atau kegiatan mulai dari tahap Pra

Konstruksi, Konstruksi dan Operasional.

3.1. PLTA Batangtoru 500 MW

3.1.1. Tahap Pra Konstruksi

Kegiatan yang dilakukan pada tahap pra konstruksi adalah

studi kelayakan, penerimaan tenaga kerja untuk survei dan

pembebasan lahan. Diperkirakan kegiatan ini dapat

menimbulkan dampak penting terhadap keresahan

masyarakat, konflik social, kesempatan kerja, pendapatan

masyarakat, serta sikap dan persepsi masyarakat.

1) Keresahan Masyarakat

Kegiatan pembebasan lahan guna keperluan lahan Batangtoru

diperkirakan menimbulkan dampak terhadap keresahan

masyarakat. Diperkirakan kebutuhan lahan untuk PLTA

Batangtoru berkisar 6.520.000 m² (643 ha) dengan jumlah

Page 259: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 4

pemilik lahan diperkirakan 540 kk. Uraian lengkapnya

disajikan pada tabel berikut.

Tabel 3.2 Perkiraan Kebutuhan Lahan untuk PLTA Batangtoru dan

Jumlah Pemilik

No Kebutuhan Lahan Luas (m2)

Perkiraan jumlah Pemilik

1 Bendung/DAM/Intake 70.000 Tanah Negara 2 Base Camp 160.000 20 kk 3 Daerah Bendungan 670.000 Tanah Negara 4 Access Road 2.660.000 ± 500 kk 5 Pintu Portal 10.000 10 kk 6 Pembuangan dan Spoil Bank 1.710.000 Tanah Negara 7 Surge Tank 20.000 Tanah Negara 8 Power House dan Tailrace 50.000 Tanah Negara 9 Switchyard 60.000 10 kk 10 Daerah Quarry 1.020.000 Tanah Negara

Total 6.430.000 Hasil Perhitungan Tim Konsultan, 2013

Kegiatan pembebasan lahan masyarakat diperkirakan

memberikan dampak keresahan masyarakat karena adanya

spekulasi harga tanah, kekhawatiran akan adanya perubahan

mata pencaharian dan tidak puas dengan nilai ganti rugi yang

diterima.

Penentuan dampak penting keresahan masyarakat dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.3 Hasil Prakiraan Dampak Penting Keresahan Masyarakat

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Hasil perkiraan dampak keresahan masyarakat ini adalah cukup banyak yakni 540 KK, keresahannya merupakan pemilik lahan yang merasa kurang puas dalam nilai ganti rugi lahan.

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak diperkirakan sama dengan luas kebutuhan lahan untuk PLTA Batangtoru yakni 652 ha dan tersebar mulai dari bendungan sampai lokasi power house.

-P

Page 260: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 5

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak keresahan masyarakat ini terjadi selama pembebasan lahan saja tetapi perubahan kepemilikan lahan terjadi selamanya secara permanen.

-P

4

Intensitas dampak Bagi masyarakat, tanah merupakan benda yang harus di perhitungkan sampai anak cucu dan merupakan harta yang harus di wariskan, oleh karena itu bila pengalihannya kurang lancar akan berdampak dalam jangka panjang.

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Dampak turunan dari keresahan masyarakat ini adalah munculnya konflik sosial yang memicu munculnya protes masyarakat dan persepsi negatif terhadap kegiatan. Disamping itu keresahan masyarakat ini bisa memunculkan prilaku anarki masyarakat.

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Keresahan masyarakat dapat terakumulasi karena proyek berlangsung lama dan apabila tidak diselesaikan menimbulkan dampak turunan lainnya.

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Bila dilihat dari kemampuan berbaliknya dampak, dampak ini dapat di pulihkan namun kepercayaan masyarakat memerlukan waktu yang sangat lama untuk dipulihkan

-P

Kategori dampak Negatif penting -P

2) Koflik Sosial

Terjadinya konflik sosial merupakan dampak turunan dari

keresahan masyarakat, khususnya karena adanya spekulasi

harga tanah, serta ketidakpuasan dengan nilai ganti rugi yang

diterima. Ketidakpuasan dan adanya spekulan dapat memicu

terjadinya konflik diantara masyarakat serta konflik antara

masyarakat dengan pemrakarsa dan pemerintah setempat.

Oleh karena itu dalam penentuan besaran ganti rugi,

hendaknya dilakukan melalui sosialisasi serta musyawarah

Page 261: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 6

dan mufakat hingga tercapai harga yang dapat diterima oleh

semua anggota masyarakat, khususnya pemilik lahan.

Penentuan dampak penting konflik sosial dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.4 Hasil Prakiraan Dampak Penting Konflik Sosial

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Seluruh masyarakat pemilik lahan sebanyak 540 KK

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak diperkirakan 652 ha dan tersebar mulai dari bendungan sampai lokasi power house.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Selama pembebasan lahan tetapi dapat berlanjut hingga tahap konstruksi

-P

4

Intensitas dampak Cukup besar karena meliputi masyarakat dalam jumlah banyak dan tersebar dalam wilayah yang cukup luas

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Dampak turunan dari konflik sosial dapat memicu munculnya protes masyarakat dan persepsi negatif terhadap kegiatan, serta prilaku anarki masyarakat.

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Konflik sosial dapat terakumulasi karena proyek berlangsung lama dan apabila tidak diselesaikan menimbulkan dampak turunan lainnya.

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak ini dapat di pulihkan namun kepercayaan masyarakat memerlukan waktu yang sangat lama untuk dipulihkan

-P

Kategori dampak Negatif penting -P

3) Kesempatan Kerja

Pada saat penyusunan studi kelayakan dilakukan pekerjaan

survey, pemetaan dan penyelidikan tanah. Dalam pelaksanaan

survey ini akan direkrut tenaga kerja baik skill maupun

Page 262: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 7

tenaga kerja non skill, sebanyak 75 orang yang terdiri dari 25

orang tenaga non lokal dan sebanyak 50 orang tenaga kerja

lokal. Seluruh tenaga kerja lokal merupakan tenaga non skill.

Penentuan dampak penting kesempatan kerja dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.5 Hasil Prakiraan Dampak Penting Kesempatan Kerja

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Kegiatan survey diperkirakan membuka lapangan kerja bagi masyarakat sekitar untuk pekerja non skill sebanyak 50 orang.

+P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Wilayah yang menjadi asal tenaga kerja lokal berada di 3 kecamatan terdekat yakni Kec. Sipirok, Marancar, dan Batangtoru

+P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak penyerapan tenaga kerja ini berlangsung singkat, diperkirakan selama 6 bulan.

TP

4

Intensitas dampak Tergolong kecil karena hanya meliputi 50 orang tenaga kerja non skill.

TP

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Kesempatan kerja bagi masyarakat lokal memberikan dampak turunan yakni menambah pendapatan pekerja dan memberikan persepsi masyarakat yang positif

+P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak tidak kumulatif TP

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Kesempatan kerja ini dapat balik oleh karena pada tahap konstruksi diperlukan tenaga kerja yang lebih banyak lagi

+P

Kategori dampak Positif penting +P

4) Peningkatan Pendapatan Masyarakat

Peningkatan pendapatan ini disebabkan kegiatan penerimaan

tenaga kerja lokal untuk kegiatan survey. Dampak

peningkatan pendapatan ini langsung dirasakan oleh tenaga

kerja kegiatan survey. Jumlah tenaga kerja lokal yang ikut

Page 263: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 8

kegiatan survey diperkirakan 50 orang. Apabila diasumsikan

upah tenaga kerja non skill (buruh) Rp 60.000/hari dan lama

kerja 25 hari per bulan, maka setiap orangnya akan menerima

25 x Rp 60.000 = Rp 1.500.000. Setiap bulan ada 50 orang

yang ikut bekerja, maka uang yang diterima adalah 50 x Rp

1.500.000 = Rp 75.000.000. Dampak ini diasumsikan

berlangsung selama 6 bulan.

Tabel 3.6 Hasil Prakiraan Dampak Penting Peningkatan Pendapatan No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah

manusia terkena dampak

Sejumlah tenaga kerja surveyor sebanyak 50 orang berserta keluarganya

+ P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Wilayah persebaran dampak terutama di Kec. Sipirok, Marancar, dan Batangtoru

+P

3 Lamanya dampak berlangsung

Lamanya dampak berlangsung selama 6 bulan.

TP

4

Intensitas dampak

Peningkatan pendapatan masayarakat sebanyak 50 orang ini tergolong kecil

TP

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah sikap dan persepsi masyarakat

+P

6

Sifat kumulatif dampak

Peningkatan pendapatan bersifat kumulatif

+P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak peningkatan pendapat ini dapat berbalik kembali apabila tenaga kerja tersebut tidak dapat mengelola upah kerjanya.

+P

Kategori dampak

Positif penting +P

5) Sikap dan Persepsi Masyarakat

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan dampak turunan

dari dampak yang terjadi sebelumnya, yaitu keresahan

masyarakat, konflik sosial, penerimaan tenaga kerja serta

peningkatan pendapatan.

Page 264: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 9

Penentuan dampak penting sikap dan persepsi masyarakat

dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor

056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting

dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.7 Hasil Prakiraan Dampak Penting Sikap

dan Persepsi Masyarakat No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Seluruh masyarakat pemilik lahan sebanyak 540 KK

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak diperkirakan 652 ha dan tersebar mulai dari bendungan sampai lokasi power house.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Selama pra konstruksi dan dapat berlanjut hingga tahap konstruksi

-P

4

Intensitas dampak Cukup besar karena meliputi masyarakat dalam jumlah banyak dan tersebar dalam wilayah yang cukup luas

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Tidak ada TP

6

Sifat kumulatif dampak

Sikap dan persepsi dapat terakumulasi oleh karena dampak yang terjadi

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak sikap dan persepsi masyarakat dapat berbalik

TP

Kategori dampak Negatif penting -P

3.1.2 Konstruksi

1) Kesempatan Kerja

Adanya pembangunan PLTA Batangtoru akan menyerap

tenaga kerja baik tenaga kerja non skill maupun tenaga kerja

skill. Penyerapan tenaga kerja ini perlu mendapat perhatian

mengingat penduduk lokal mengharapkan ikut sebagai tenaga

kerja proyek.

Page 265: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 10

Diperkirakan tenaga kerja yang dibutuhkan untuk konstruksi

PLTA Batangtoru sebanyak 1800 orang dimana kebanyakan

merupakan tenaga kerja non skill (1500 orang) sebanyak 300

orang sebagai tenaga kerja skill.

Penentuan dampak penting kesempatan kerja dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.8 Hasil Prakiraan Dampak Penting Kesempatan Kerja

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Kegiatan konstruksi PLTA Batangtoru diperkirakan membuka lapangan kerja bagi masyarakat sekitar. Diperkirakan jumlah tenaga kerja yang terserap untuk pekerja non skill sebanyak 1500 orang.

+P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Wilayah yang menjadi asal tenaga kerja lokal berada di 5 kecamatan terdekat yakni Kec. Sipirok, Marancar, Batangtoru, Muara Batangtoru dan Angkola Sangkunur.

+P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak penyerapan tenaga kerja ini berlangsung selama konstruksi PLTA Batangtoru, diperkirakan selama 39 bulan.

+P

4

Intensitas dampak Adanya lapangan pekerjaan sebanyak 1500 bagi masyarakat lokal akan menyebabkan pendapatan penduduk yang pada akhirnya membawa perubahan dalam taraf kesejahteraan masyarakat yang akhirnya dapat menyebabkan perubahan sosial ekonomi.

+P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Kesempatan kerja bagi masyarakat lokal memberikan dampak turunan yakni menambah pendapatan sehingga perekonomian wilayah tersebut juga semakin meningkat dan memberikan persepsi masyarakat yang positif

+P

Page 266: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 11

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak lingkungan, kesempatan kerja hanya terjadi pada tahap konstruksi (39 bulan) tetapi memberikan efek positif.

+P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Kesempatan kerja ini, tidak dapat balik oleh karena pada tahap operasional tidak diperlukan tenaga kerja yang banyak lagi.

+P

Kategori dampak Positif penting +P

2) Peningkatan Pendapatan Masyarakat

Peningkatan pendapatan masyarakat merupakan dampak

tidak langsung oleh adanya kegiatan pembangunan PLTA

Batangtoru. Peningkatan pendapatan ini disebabkan kegiatan

penerimaan tenaga kerja lokal dan terbukanya aksesibilitas

wilayah yang pada akhirnya memacu perkembangan

perekonomian di wilayah tersebut diantaranya dengan

kemudahan pengangkutan hasil bumi dari daerah ini ke

daerah lain, begitu pula sebaliknya dari luar daerah ke daerah

ini.

Diperkirakan dampak peningkatan pendapatan ini langsung

dirasakan oleh tenaga kerja proyek. Jumlah tenaga kerja lokal

yang ikut sebagai pekerja di PLTA Batangtoru diperkirakan

1500 orang. Apabila diasumsikan upah tenaga kerja non skill

(buruh) Rp 60.000/hari dan lama kerja 25 hari per bulan,

maka setiap orangnya akan menerima 25 x Rp 60.000 = Rp

1.500.000. Setiap bulan ada 1500 orang yang ikut bekerja,

maka uang yang diterima adalah 1500 x Rp 1.500.000 = Rp

2.250.000.000. Dampak ini diasumsikan berlangsung selama

masa konstruksi yakni 39 bulan.

Page 267: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 12

Tabel 3.9 Hasil Prakiraan Dampak Penting Peningkatan Pendapatan No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah

manusia terkena dampak

Lapangan pekerjaan untuk tenaga kerja konstruksi PLTA Batangtoru terbuka bagi 1500 orang, dan di perkirakan akan menambah peluang berusaha pada bidang lain seperti toko sembako, rumah makan, angkutan dan sebagainya.

+ P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Wilayah yang berpeluang mendapatkan tambahan peluang usaha pada kegiatan ini terutama Kec. Sipirok, Marancar, Batangtoru, Muara Batangtoru dan Angkola Sangkunur.

+P

3 Lamanya dampak berlangsung

Lamanya dampak berlangsung selama 39 bulan tetapi akan mempengaruhi tingkat perekonomian selanjutnya, karena hasil pendapatan dapat dijadikan modal usaha.

+P

4

Intensitas dampak

Peningkatan pendapatan masayarakat sebanyak 1500 orang ini termasuk banyak dan mempengaruhi perekonomian wilayah tsb.

+P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak seperti munculnya usaha-usaha baru seperti perbengkelan, rumah makan, kedai kopi, toko sembako, angkutan dan mobilitas penduduk.

+P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak peningkatan pendapatan ini menimbulkan efek saling memperkuat dalam perekonomian daerah tsb.

+P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak peningkatan pendapat ini dapat berbalik kembali apabila tenaga kerja tersebut tidak dapat mengelola upah kerjanya.

+P

Kategori dampak

Positif penting +P

3) Kerusakan Jalan

Dampak dari lalulalangnya kendaraan proyek PLTA

Batangtoru adalah kerusakan jalan. Kerusakan jalan ini

terjadi akibat kendaraan proyek membawa material. Jalan

Page 268: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 13

yang akan dilewati adalah mulai dari jalan nasional, jalan

provinsi, dan jalan kabupaten. Kondisi jalan ini pada saat

studi saja sudah mulai rusak apalagi terjadinya peningkatan

volume kendaraan. Pada saat studi dilakukan kendaraan yang

melintas di jalan nasional berkisar 5-10 unit/menit sedangkan

jalan provinsi 2-5 unit/menit dan jalan kabupaten 1-2

unit/menit.

Diperkirakan dengan adanya kegiatan konstruksi PLTA

Batangtoru maka akan terjadi volume lalu lintas di wilayah

studi. Untuk kendaraan proyek yang berfungsi mengangkut

bahan material dan peralatan yang diperlukan dari luar lokasi

ke dalam lokasi proyek sebanyak 25 dump truck. Lokasi jalan

yang dilalui adalah wilayah yang bergelombang dan berbukit,

kapasitas angkut 20 ton, diperkirakan 1 dump truck

mempunyai kesempatan beroprasi 2 rate (pulang-pergi). Hal

ini berarti untuk setiap dumptruck melintasi jalan yang sama

sebanyak 4 kali (2 kali membawa beban material dan 2 kali

kosong), maka untuk setiap ruas jalan yang dilewati ada 4 x

25 dump truck yang melintas perhari (50 dump truck berisi

bahan material dan 50 dump truck yang kosong). Lalu

lalangnya kendaraan proyek pembawa material dan peralatan

proyek PLTA Batangtoru ini diperkirakan akan meningkatkan

kerusakan jalan.

Penentuan dampak penting kerusakan jalan dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Page 269: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 14

Tabel 3.10 Hasil Prakiraan Dampak Penting Kerusakan Jalan

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan

1 Jumlah manusia terkena dampak

Kerusakan jalan akan di rasakan kendaraan masyarakat yang melintas pada jalan negara, jalan provinsi dan jalan kabupaten yang merupakan jalan kendaraan proyek pembawa bahan dan material.

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Sepanjang jalan negara, provinsi dan kabupaten yang terdapat di Kec. Sipirok, Marancar dan Batangtoru.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung pada waktu konstruksi PLTA/Batangtoru. Diperkirakan selama 39 bulan.

-P

4

Intensitas dampak Apabila kerusakan jalan ini diperbaiki dan tidak sempat parah maka intensitasnya kecil, namun bila di biarkan terus menerus dapat mengganggu kendaraan lain yang lalu lalang.

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak kerusakan jalan adalah kenyamanan masyarakat serta persepsi masyarakat yang menjadi negatif.

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Kerusakan jalan ini dapat terakumulasi pada satu tempat apabila tidak segera diperbaiki.

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak kerusakan jalan tidak bisa balik.

-P

Kategori dampak Negatif penting -P

4) Vegetasi Alam

Kegiatan pembukaan lahan untuk keperluan lahan PLTA

Batangtoru akan menyebabkan hilangnya/berkurangnya luas

vegetasi alam. Vegetasi alam tersebut terdiri dari

keanekaragaman flora yang membentuk ekosistem hutan.

Konstruksi PLTA Batang Toru akan berdampak pada flora dan

fauna teresterial, seperti kehilangan berbagai jenis vegetasi

alami pada lahan yang dibersihkan, hilangnya simpanan

Page 270: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 15

karbon yang selama ini tersimpan dalam ekosistem dan lepas

ke udara. Kehilangan vegetasi juga sekaligus menyebabkan

kehilangan habitat bagi satwa, sehingga meningkatkan

gangguan terhadap satwa yang sangat kritis (orangutan

Sumatera atau Pongo abelii) dan satwa berstatus genting

lainnya, yakni owa (Hylobates lar), siamang (Hylobates

syndactylus), kukang atau malu-malu (Nycticebus coucang),

trenggiling (Manis javanica), landak (Hystrix brachyura),

beruang madu (Helarctos malayanus), kucing (Felis

bengalensis), harimau Sumatera (Panthera tigris sumatrae),

kancil (Tragulus sp.) dan kijang (Muntiacus muntjak).

Pembersihan lahan berupa penebangan pohon-pohon secara

langsung menyebabkan kehilangan berbagai jenis tumbuhan

di area pembangunan PLTA Batangtoru. Model hubungan

kehilangan jenis tumbuhan berhabitus pohon akibat

pembersihan atau terendam oleh air bendung disajikan pada

Gambar 3.1. Semakian luas daerah yang terdampak baik

karena pembersihan maupun terendam akibat terendam air

bendung akan menyebabkan semakin besar jenis tumbuhan

berhabitus pohon yang hilang. Kehilangan tersebut akan

berdampak secara langsung pada keberlangsungan berbagai

jenis satwa pada lokasi kajian, baik karena kehilangan habitat

maupun kehilangan sumber pakan.

Selain itu pembukaan lahan untuk jalan (berupa access road),

bendung dan power house juga akan meningkatkan akses

masyarakat menuju kawasan tersebut, termasuk kemudahan

bagi pemburu satwa, sehingga akan semakin mengancam

populasi satwa. Oleh karena itu diperlukan penanganan

secara khusus baik pada tahap konstruksi maupun

operasional PLTA untuk mencegah peningkatan perburuan

satwa.

Page 271: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 16

Gambar 3.1 Model Hubungan Kehilangan Jenis Tumbuhan Berhabitus Pohon

akibat Pembersihan atau Terendam oleh Air Bendung

Kehilangan volume kayu akibat pembersihan lahan atau

pepohonan mati akibat terendam air bendung bervariasi

menurut lokasi kajian dengan rata-rata yang berkisar antara

92,6 – 269,3 m3/ha. Kehilangan volume kayu terbesar

terdapat pada hutan lindung dan terkecil pada areal untuk

water tunnel (Tabel 3.11).

Tabel 3.11 Volume Kayu pada Setiap Lokasi Kajian

No. Lokasi Volume kayu (m3/ha)

Rata-rata Simpangan baku 1. Areal untuk bendung a. Areal Penggunaan Lain 184,9 152,8 b. Hutan Lindung 269,3 279,3 2. Areal untuk water tunnel 92,6 38,3 3. Areal untuk power house 219,1 114,3

Berdasarkan studi sebelumnya oleh Onrizal et al. (2008),

Perbatakusuma et al. (2008) dan Rahayu et al. (2010) di

Batangtoru, termasuk wilayah kajian ini menunjukkan bahwa

simpanan karbon di atas permukaan tanah pada hutan hujan

y = 20.606ln(x) + 32.533R² = 0.6647

0

10

20

30

40

50

60

70

0.0 0.5 1.0 1.5 2.0 2.5 3.0 3.5 4.0

Jumlah Jenis

Luas (ha)

Page 272: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 17

pamah tropika yang tidak terganggu di lokasi ini adalah 243 t

C/ha sampai 306 t C/ha, hutan hujan pamah tropika yang

terganggu (hutan sekunder) adalah 105 – 152 t C/ha

tergantung tingkat gangguan, kebun campuran sekitar 103 t

C/ha. Pembersihan lahan untuk power house, access road akan

menyebabkan kehilangan simpanan karbon ekosistem yang

berbeda menurut penggunaan lahan saat ini, dimana

kehilangan terbesar akan terdapat pada hutan lindung.

Keanekaragaman jenis (H’) vegetasi alam berdasarkan hasil

analisis berkisar antara 2,9 – 3,84. Kriteria nilai indeks

karagaman jenis berdasarkan Shanon-Wiener (H’) adalah

sebagai berikut: tergolong rendah (0<H’<2), sedang (2<H’<3),

dan tinggi (H’>3). Keanekaragaman jenis yang tinggi merupakan

indikator dari kemantapan atau kestabilan dari suatu

lingkungan pertumbuhan. Kestabilan yang tinggi menunjukkan

tingkat kompleksitas yang tinggi, hal ini disebabkan terjadinya

interaksi yang tinggi pula sehingga akan mempunyai

kemampuan lebih tinggi dalam menghadapi gangguan terhadap

komponen-komponennya (Barbour et al, 1987 dalam Ningsih

2008).

Kegiatan pembangunan PLTA Batangtoru akan mengurangi

beberapa jenis vegetasi alam karena sebagian lahan akan

digunakan untuk bangunan, yaitu pada kawasan APL seluas ±

360 Ha. Pembukaan lahan menjadi kawasan terbangun akan

menyebabkan hilangnya vegetasi sehingga akan berdampak

terhadap penurunan keanekaragaman vegetasi alam.

Penentuan dampak penting vegetasi alam dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Page 273: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 18

Tabel 3.12 Hasil Prakiraan Dampak Penting Vegetasi Alam

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Secara langsung manusia yang terkena dampak tidak ada.

TP

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah pada kawasan APL seluas ± 360 ha.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama proyek mulai dari tahap konstruksi sampai tahap operasi.

-P

4

Intensitas dampak

Intensitas dampak berlangsung terus menerus pada lahan yang relative luas dan bersifat permanen.

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah satwa liar, meningkatnya erosi, sedimentasi dan berkurangnya luas hutan.

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi tetapi sifatnya di lokasi kegiatan saja.

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak ini tidak berbalik karena di gunakan untuk proyek.

-P

Kategori dampak Negatif penting -P

5) Habitat Satwa Liar

Dampak turunan dari berkurangnya luas vegetasi alam adalah

terganggunya habitat satwa liar. Satwa liar tersebut pada

umumnya hidup di kawasan hutan Batangtoru, oleh karena

itu satwa liar akan terganggu tempat mencari makannya.

Menurut hasil wawancara terhadap masyarakat, di daerah

bendung/ intake masih terdapat satwa liar berupa kera,

monyet dan satwa liar tersebut sering memakan hasil

pertanian masyarakat.

Penentuan dampak penting habitat satwa liar dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Page 274: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 19

Tabel 3.13 Hasil Prakiraan Dampak Penting Satwa Liar

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Dampak terhadap habitat satwa liar dapat memicu satwa liar merusak lahan pertanian masyarakat karena terganggu atau berkurangnya tempat mencari makanannya

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Dampak ini penyebaran nya cukup luas ± 360 ha yang digunakan untuk tapak proyek.

-P

3 Lamanya aampak berlangsung

Dampak ini berlangsung lama mulai dari tahap konstruksi sampai tahap pasca konstruksi.

-P

4

Intensitas dampak Intensitas dampak cukup tinggi karena mempengaruhi keberadaan satwa liar di wilayah tsb.

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena Dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah terganggunya pertanian masyarakat akibat masuknya satwa liar ke lahan pertanian masyarakat

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi apabila dikelola dengan cara memulihkan habitat satwa liar serta menjaga vegetasi hutan di luar area konstruksi tidak terganggu selama pelaksanaan kegiatan

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak ini tidak berbalik. -P

Kategori dampak Negatif penting -P

6) Vegetasi Budidaya

Sebagian lahan untuk kegiatan PLTA Batangtoru berada pada

lahan masyarakat yang sudah ditanami dengan berbagai jenis

tanaman budidaya. Kegiatan pembukaan lahan untuk

keperluan lahan PLTA Batangtoru akan menyebabkan

hilangnya/berkurangnya luas vegetasi budidaya tersebut.

Kegiatan pembangunan PLTA Batangtoru yang berada pada

Page 275: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 20

lahan masyarakat adalah basecamp, access road, pintu portal

dan switchyard yang diperkirakan seluas 283 Ha dengan

berbagai jenis tanaman budidaya seperti karet, durian, kopi,

dan sebagainya. Pembukaan lahan menjadi kawasan

terbangun akan menyebabkan hilangnya vegetasi budidaya.

Penentuan dampak penting vegetasi budidaya dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.14 Hasil Prakiraan Dampak Penting Vegetasi Budidaya

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Secara langsung manusia yang terkena dampak adalah pemilik lahan, yaitu sebanyak ± 540 KK.

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah pada lahan budidaya masyarakat seluas ± 283 ha.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama proyek mulai dari tahap konstruksi sampai tahap operasi

-P

4

Intensitas dampak

Intensitas dampak berlangsung terus menerus pada lahan yang relative luas dan bersifat permanen

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah penurunan lahan budidaya masyarakat, meningkatnya erosi, sedimentasi.

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi tetapi sifatnya di lokasi kegiatan saja

TP

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak ini tidak berbalik karena di gunakan untuk proyek

-P

Kategori dampak Negatif penting -P

7) Air Larian

Kegiatan pembukaan lahan untuk pembuatan acces road,

basecamp, pintu portal, switchyard akan mengakibatkan

perubahan bentang alam dan penutupannya. Diperkirakan

luas lahan yang berubah berkisar 283 ha. Sebelum adanya

kegiatan maka lokasi ini di tutupi oleh vegetasi

Page 276: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 21

berupa pohon- pohon dan semak belukar. Terbukanya lokasi

ini mengakibatkan terjadinya air larian. Semula air hujan

yang turun akan terjadi infiltrasi ke dalam tanah oleh karena

pori-pori tanah masih terbuka tetapi dengan adanya

pembukaan lahan oleh alat berat seperti excavator dan

bulldozer maka pori-pori tanah menjadi tertutup dan tanah

menjadi padat. Dampaknya adalah terjadinya limpasan air

larian (run-off). Besarnya run-off ini dapat dihitung dengan

metode SCS Curve Number (Soil Water Assessment Tool;

Theoritical Documentation, 2000).

Metode SCS Curve Number tersebut dirumuskan dengan

formula :

Q = (R day – Ia)²/R(day – Ia + S)

Q = Akumulasi air larian (mm)

R day = Hujan Harian (mm)

Ia = Initial abstraction = jumlah air yang tertahan diawal

hujan oleh permukaan tanah,

intersepsi dan infiltrasi (mm)

S = Parameter retensi (mm)

Untuk parameter retensi (S) berbeda-beda tergantung dari

jenis tanah, tataguna lahan, pengolahan lahan, kemiringan

lahan (Slope) dan kelembaban tanah sehingga,

S = 25,4 (1000/CN-10)

S = Parameter Retensi

CN = Curve Number

Initial abstraction (Ia) pada umumnya diperkirakan sebesar 0.2

S. Oleh karena itu akumulasi air larian (Q) dapat dihitung:

Q = (R day – 0.2 S)² / R (day + 0.8 S)

Air larian terjadi jika R day > Ia artinya air larian terjadi

apabila run off > Infiltrasi (tanah sudah jenuh air).

Page 277: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 22

Berdasarkan data tanah, wilayah studi memiliki per

meabilitas sedang yang berarti termasuk. Hidrologic Soil Group

B menurut NRCS (US Natural Resource Conservation Survey).

Perubahan penutupan tanah dari penutupan vegetasi menjadi

acces road, base camp, pintu portal, switch yard berdasarkan

nilai table Run off Curve Number (SWATT, 2000),

menyebabkan perubahan CN dari 60 (hydrologic soil group B

untuk kawasan hutan) menjadi 86 (daerah terbuka tanpa

vegetasi).

Menurut Baseline Hydro Meteorogical Data for Martabe

Project (2007) daerah studi memiliki intensitas hujan harian

untuk periode ulang 25 tahun adalah 283 mm. Hal ini berarti

terjadi perubahan nilai retensi (S) dari 169,1 mm menjadi

238,8 mm. Dengan demikian terjadi peningkatan laju aliran

permukaan 90,5 mm (238,8 mm – 148,3 mm). Jika

diasumsikan lahan yang terbuka untuk acces road, base camp,

pintu portal dan switch yard = 283 ha berarti air larian terjadi

sebesar 283 x 10.000 m²/ha x 90,5 mm x 10¯6 m/mm =

256,12 m3 /hari. Air larian ini akan meningkatkan volume air

pada bagian hilir sungai dan meningkatkan sedimentasi.

Penentuan dampak penting air larian dilakukan berdasarkan

Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun 1994 tentang

Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No. 27/2012

Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.15 Hasil Prakiraan Dampak Penting Air Larian

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan

1 Jumlah manusia terkena dampak

Jumlah manusia yang terkena dampak adalah masyarakat yang tinggal di daerah bagian hilir sungai Batangtoru yang bisa mengalami kebanjiran terutama di Kec. Muara Batangtoru dan Angkola Sangkunur.

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dapat mulai dari daerah tangkap air bagian hulu sampai bagian hilir sungai Batangtoru.

-P

Page 278: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 23

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini dapat terjadi pada waktu curah hujan tinggi pada bulan bulan tertentu yakni September s/d Desember setiap tahun nya.

-P

4

Intensitas dampak

Intensitas dampak air larian ini adalah 256,12 m3/hari dan di perkirakan penting untuk di kelola.

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak akibat meningkatnya air larian ini adalah erosi, sedimentasi, kekeruhan, dan terganggunya habitat biota air.

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini dapat terakumulasi secara terus menerus apabila tidak dilakukan pengelolaan

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak ini tidak bisa berbalik -P

Kategori dampak

Negatif penting -P

8) Erosi dan Sedimentasi

Kegiatan pembukaan bahan dalam pembuatan acces road,

pembuatan basecamp, pembangunan intake/Dam/ Bendung,

pembangunan power house dan sebagian pembangunan jalan

air akan menghilangkan vegetasi/penutup tanah diatasnya.

Kegiatan-kegiatan ini merubah kondisi tanah dari tanah yang

alami menjadi tanah terbuka. Dampak dari pembukaan lahan

ini adalah terjadinya erosi dan longsor di tempat dengan

kemiringan terjal (>45%). Selain itu pada musim hujan, lahan

terbuka akan tererosi dan partikel tanah akan terbawa ke

badan sungai.

Dampak turunan dari erosi dan longsor ini adalah terjadinya

kekeruhan air sungai Batangtoru yang akhirnya terjadi

peningkatan sedimentasi dibagian hilir.

Perubahan penutupan lahan sesudah kegiatan akan

mempengaruhi nilai koefisien erosi (factor C), sebagai berikut:

Page 279: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 24

Tabel 3.16 Nilai Faktor C Sebelum dan Sesudah Proyek

Pada tahap Pra Konstruksi di asumsikan bahwa tanah seluas

369 ha mempunyai penutupan lahan berupa vegetasi alam

dengan nilai C=0,001 maka biasanya tingkat erosi adalah

sangat ringan ( kelas I < 15 ton/ha/tahun), solum tanah

dalam (>90 cm), maka erosi tanah sebesar 369 ha x 15

ton/ha/tahun = 5.535 ton/tahun.

Tingkat erosi pada tahap konstruksi diperkirakan sebagai

berikut: Tanah menjadi terbuka (tanpa tanaman) maka nilai

faktor C menjadi 1, solum tanah menjadi sangat dangkal (<30

cm) kelas erosi sangat berat (kelas V>480 ton/ha/tahun),

maka erosi tanah menjadi 369 Ha x 480 ton/ha/tahun =

177.120 ton/tahun. Hal ini berarti terjadi peningkatan erosi

dari 5.535 ton/tahun menjadi 177.120 ton/tahun, atau terjadi

peningkatan erosi sebesar 171,585 ton/tahun dalam luasan ±

369 ha untuk keperluan proyek selama masa konstruksi.

Dampak turunan erosi ini adalah terjadinya sedimentasi di

bagian hilir sungai Batangtoru akibat terbawanya butiran-

butiran / partikel tanah pada waktu hujan sehingga masuk ke

sungai Batangtoru dan mengakibatkan terjadinya kekeruhan.

Sedimentasi dan kekeruhan ini akan berdampak terhadap

biota air pada sungai Batangtoru.

No Uraian Kegiatan Kebutuhan Lahan (Ha)

Sebelum Proyek Nilai Faktor C Hutan Alam

Sesudah Proyek Nilai Faktor C Tanah Terbuka tanpa Tanaman

1 Acces Road 266 0,001 1,0 2 Base Camp 16 0,001 1,0 3 Bendung/Dam/

Intake 7 0,001 1,0

4 Daerah Genangan 67 0,001 1,0 5 Surge tank 2 0,001 1,0 6 Power House dan

Tail race 5 0,001 1,0

7 Switchyard 6 0,001 1,0 Total 369

Page 280: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 25

Penentuan dampak penting erosi dan sedimentasi dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1

Tabel 3.17 Hasil Prakiraan Dampak Penting Erosi dan Sedimentasi

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak erosi dan sedimentasi adalah tersebar mulai dari area bendung sampai daerah hilir sungai Batangtoru.

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak mulai dari Kec. Sipirok, Marancar, Batangtoru, Muara Batangtoru dan Angkola Sangkunur.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak erosi dan sendimentasi ini terjadi selama masa konstruksi khususnya pada musim hujan, tetapi apat berlangsung terus selama masa operasional apabila tidak di tangani.

-P

4

Intensitas dampak Intensitas ampak ini cukup tinggi mengingat curah hujan wilayah studi tergolong tinggi

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Erosi menimbulkan dampak turunan yakni terjadinya kekeruhan air sungai yang mempengaruhi kualitas air sungai untuk kebutuhan masyarakat, sedimentasi di bagian hilir sungai yang mengakibatkan meluapnya sungai Batangtoru.

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini bersifat akumulasi pada tahap konstruksi hingga operasional.

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak erosi tidak bisa berbalik.

-P

Kategori dampak Negatif penting -P

9) Perubahan Penggunaan Lahan

Dampak dari pembanguan PLTA Batangtoru adalah terjadinya

perubahan penggunaan lahan di wilayah studi. Dampak ini

disebabkan berubahnya penutupan lahan yang semula

Page 281: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 26

berupa vegetasi alam dan vegetasi budidaya (kebun) berubah

menjadi acces road, base camp/ kantor proyek, bangunan

intake/DAM/bendung power house dll. Dampak perubahan

penggunaan lahan ini diperkiraan sebagai berikut:

Tabel 3.18 Perubahan Penggunaan Lahan

No Tutupan Lahan

(Sebelum Proyek) Penggunaan Lahan (Sesudah Proyek)

Prakiraan Luas (Ha)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Vegetasi alam (APL) Vegetasi alam (APL) Vegetasi alam (HL) Kebun masyarakat Kebun masyarakat Vegetasi alam (APL) Vegetasi alam (APL) Vegetasi alam (APL) Vegetasi alam (APL) Vegetasi alam (APL)

Bendung/DAM/hitake Base camp Daerah genangan Access road Pintu portal Spoil bank Surge tank Power house of Tail race Switch yard Daerah quarry

7 16 67 266 1

171 2 5 6

102

Penentuan dampak penting perubahan penggunaan lahan

dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor

056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting

dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.19 Hasil Prakiraan Dampak Penting Penggunaan Lahan

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak adalah penduduk yang lahannya terkena proyek dan diganti rugi oleh PLTA Batangtoru yang diperkirakan sebanyak 570 KK.

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah 643 ha yang tersebar di berbagai lokasi.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama tahap konstruksi sampai tahap operasional (selama umur proyek).

-P

4 Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung lama.

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak perubahan tata guna lahan adalah mata pencaharian penduduk dan luas kepemilikan lahan yang semakin berkurang.

-P

Page 282: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 27

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi.

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik. -P

Kategori dampak Negatif penting -P

10) Kualitas Air Sungai

Parameter kualitas air sungai yang terkena dampak pada saat

konstruksi adalah kekeruhan. Kekeruhan Sungai Batangtoru

akan meningkat akibat kegiatan pembangunan acces road,

base camp, intake, power house dan sebagainya. Tanah yang

tererosi akibat kegiatan-kegiatan tersebut pada waktu turun

hujan mengakibatkan butiran-butiran tanah terbawa oleh air

larian (run-off) dan masuk ke sungai Batangtoru akibatnya

terjadi kekeruhan.

Pada saat studi dilakukan, sungai Batangtoru masih

digunakan sebagian masyarakat di bagian hilir untuk mandi,

cuci dan kakus (MCK) dan nelayan. Akibat dari meningkatnya

kekeruhan ini akan mengganggu keperluan air masyarakat

tersebut.

Diperkirakan erosi tanah sebesar 177.096 ton/tahun dengan

luasan ± 368 ha. Bila diasumsikan 50% tanah akan terbawa

air hujan dan masuk ke sungai Batangtoru maka ada 88.548

ton partikel tanah yang menyebabkan peningkatan kekeruhan

air. Sebelum ada kegiatan nilai TSS sungai Batangtoru

berdasarkan hasil pengukuran berkisar 27,2-28,3 mg/l.

Peningkatan partikel tanah akibat erosi tersebut akan

meningkatkan TSS pada sungai Batangtoru hingga melampaui

baku mutu berdasarkan PP No. 82 Tahun 2001.

Penentuan dampak penting kualitas air sungai dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Page 283: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 28

Tabel 3.20 Hasil Prakiraan Dampak Penting Kualias Air Sungai

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan

1 Jumlah manusia terkena dampak

Jumlah manusia yang terkena dampak adalah masyarakat yang menggunakan sungai Batangtoru untuk mandi, cuci, kakus, nelayan dan sebagainya.

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak mulai dari bagian hulu (bendung) sampai hilir sungai Batangtoru meliputi 5 kecamatan, yaitu Sipirok, Marancar, Batangtoru, Muara Bataangtoru, dan Angkola Sangkunur.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak berlangsung selama masa konstruksi dan terjadi pada musim hujan saja.

-P

4

Intensitas dampak Intensitas dampak terjadi setiap tahun pada waktu musim hujan.

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lingkungan lain yang terkena dampak adalah keresahan masyarakat, biota air dan kebutuhan air MCK masyarakat.

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini bersifat akumulasi

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik. -P

Kategori dampak Negatif penting -P

11) Biota Air

Dampak turunan dari erosi dan sedimentasi serta kualitas air

sungai berupa peningkatkan kekeruhan adalah terganggunya

biota air di sepanjang sungai Batangtoru mulai dari lokasi

pembangunan bendung hingga ke hilir. Menurut hasil

wawancara, sebagian masyarakat di bagian hilir sungai

Batangtoru masih menangkap ikan di sungai Batangtoru.

Penentuan dampak penting biota air dilakukan berdasarkan

Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun 1994 tentang

Page 284: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 29

Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No. 27/2012

Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.21 Hasil Prakiraan Dampak Penting Biota Air

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Dampak terhadap biota air terutama bagi masyarakat di bagian hilir sungai Batangtoru di Kec. Muara Batangtoru dan Angkola Sangkunur

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Dampak ini penyebaran nya cukup luas mulai dari bendung hingga ke hilir sungai Batangtoru

-P

3 Lamanya aampak berlangsung

Dampak ini berlangsung lama mulai dari tahap konstruksi sampai tahap pasca konstruksi

-P

4

Intensitas dampak Intensitas dampak cukup tinggi karena berlangsung selama konstruksi

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena Dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah terganggunya masyarakat yang menangkap ikan di hilir sungai

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini bersifat akumulasi selama pelaksanaan kegiatan

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak ini tidak berbalik -P

Kategori dampak Negatif penting -P

12) Keresahan Masyarakat

Keresahan masyarakat merupakan dampak turunan dari

dampak sebelumnya seperti kerusakan jalan, masuknya

satwa liar ke lahan pertanian masyarakat, hubungan dengan

pekerja non lokal, serta lalulintas yang melalui lahan

masyarakat dimana masyarakat merasa terganggu akibat

frekwensi lalulintas tersebut, dan sebagainya.

Penentuan dampak penting keresahan masyarakat dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Page 285: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 30

Tabel 3.22 Hasil Prakiraan Dampak Penting Keresahan Masyarakat

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Keresahan terjadi pada masyarakat yang melakukan aktivitas dan/atau bermukim pada areal-areal yang berhubungan dengan lokasi kegiatan, termasuk jalan-jalan yang digunakan untuk akses ke lokasi kegiatan

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak diperkirakan meliputi wilayah desa-desa mulai dari bendung hingga ke power house

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak keresahan masyarakat terjadi selama konstruksi

-P

4

Intensitas dampak Intensitas dampak tergolong tinggi karena konstruksi berlangsung lama

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Dampak turunan dari keresahan masyarakat ini adalah munculnya konflik sosial yang memicu munculnya protes masyarakat dan persepsi negatif terhadap kegiatan.

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Keresahan masyarakat dapat terakumulasi karena proyek berlangsung lama dan apabila tidak diselesaikan menimbulkan dampak turunan lainnya.

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak ini dapat di pulihkan namun kepercayaan masyarakat memerlukan waktu yang sangat lama untuk dipulihkan

-P

Kategori dampak Negatif penting -P

13) Sikap dan Persepsi Masyarakat

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan dampak turunan

dari dampak yang terjadi sebelumnya, yaitu kerusakan jalan,

keresahan masyarakat, penerimaan tenaga kerja, peningkatan

pendapatan, dan lain sebagainya.

Penentuan dampak penting sikap dan persepsi masyarakat

dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor

Page 286: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 31

056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting

dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.23 Hasil Prakiraan Dampak Penting Sikap

dan Persepsi Masyarakat No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Seluruh masyarakat pada desa-desa yang berdekatan dengan kegiatan mulai dari bendung hingga ke power house

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak diperkirakan meliputi wilayah desa-desa mulai dari bendung hingga ke power house

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak keresahan masyarakat terjadi selama konstruksi

-P

4

Intensitas dampak Cukup besar karena meliputi masyarakat dalam jumlah banyak dan tersebar dalam wilayah yang cukup luas

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Tidak ada TP

6

Sifat kumulatif dampak

Sikap dan persepsi dapat terakumulasi oleh karena dampak lain

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak sikap dan persepsi masyarakat dapat berbalik

TP

Kategori dampak Negatif penting -P

3.1.3 Operasional

1) Fluktuasi Debit Air Sungai

Berdasarkan kurva debit aliran sungai Batangtoru dengan

tingkat keandalan 95% maka debit Sungai Batangtoru rata-

rata tahunan/hari adalah 106 m3/detik, debit minimal 41,90

m3/detik dan debit maksimal 484 m3/detik. PLTA Batangtoru

direncanakan beroperasi dengan kapasitas penuh 4 x 125 MW

selama 6 jam pada saat beban puncak, yaitu pukul 18.00 –

Page 287: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 32

24.00 WIB. Setiap turbin dengan kapasitas 125 MW

membutuhkan air dengan debit 51,89 m3/detik. Dengan

demikian kebutuhan air untuk menggerakkan keempat turbin

pada kapasitas 500 MW adalah 4x51,89 m3/detik = 207,56

m3/detik selama 6 jam.

Oleh karena itu bendung akan menampung dan menyimpan

air selama 18 jam untuk memenuhi kebutuhan air pada saat

beban puncak. Selama penampungan air selama 18 jam

tersebut, air akan tetap dikeluarkan dari bendung ke sungai

Batangtoru sebesar 2,5 m3/detik. Setelah bendung masih

terdapat tambahan air dari sungai dan anak sungai yang

masuk ke sungai Batangtoru sehingga debit air pada sungai

Batangtoru diantara bendung dan powerhouse diperkirakan

menjadi sebesar 6,8 m3/detik.

Selama 18 jam beban normal, turbin akan beroperasi sesuai

dengan ketersediaan air, artinya selama selama 18 jam

tersebut turbin dapat dioperasikan 1 s/d 4 jika air tersedia.

Dalam keadaan debit minimal yang diperkirakan terjadi pada

bulan Juli, maka pada saat beban normal, kemungkinan

turbin yang akan beroperasi hanya 1 unit saja, sehingga debit

air sungai Batangtoru pada bagian hilir adalah (6,8+51,89)

m3/detik = 58,69 m3/detik.

Pada saat beban puncak dimana keempat turbin beroperasi,

maka debit air sungai Batangtoru pada bagian hilir adalah

(6,8+207,56) m3/detik = 213,36 m3/detik. Oleh karena itu

selama operasional PLTA Batangtoru akan terjadi fluktuasi

debit air sungai Batangtoru pada bagian hilir dari 58,69

m3/detik selama 18 jam menjadi 213,36 m3/detik selama 6

jam.

Terjadinya fluktuasi debit air setiap hari di Sungai Batangtoru

dibagian hilir akan berdampak terhadap masyarakat yang

menggunakan sungai Batangtoru terutama nelayan.

Page 288: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 33

Penentuan dampak penting fluktuasi debit air sungai ini

dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor

056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting

dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.24 Hasil Prakiraan Dampak Penting Fluktuasi Debit Air Sungai No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Adanya fluktuasi debit air sungai Batangtoru yang terjadi setiap hari akan berdampak terhadap masyarakat yang menggunakan sungai Batangtoru di bagian hilir sebagai sumber mata pencaharian dan transportasi

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak mulai dari bendung, power House, sampai daerah hilir sungai Batangtoru

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak berlangsung selama operasional PLTA Batangtoru

-P

4

Intensitas dampak Dampak lebih dirasakan masyarakat pada saat musim kemarau

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah transportasi masyarakat yang menggunakan sungai Batangtoru dan mata pencaharian nelayan

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulatif.

-P

7 Berbalik atau Tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak berbalik. -P

Kategori dampak Negatif Penting -P

2) Sedimentasi

Operasional bendung akan meningkatkan sedimentasi pada

bagian hulu bendung. Peningkatan sedimentasi ini juga akan

mempengaruhi tinggi muka air pada bendungan. Oleh karena

itu, dibangun sedimentrap pada dua lokasi di hulu bendung.

Secara periodik, sedimen yang terkumpul pada sedimentrap

tersebut akan dikeruk dan menjadi bahan galian.

Page 289: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 34

Penentuan dampak penting sedimentasi dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1

Tabel 3.25 Hasil Prakiraan Dampak Penting Sedimentasi

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak masyarakat di hilir sungai Batangtoru.

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak mulai dari Kec. Sipirok, Muara Batangtoru dan Angkola Sangkunur.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak sendimentasi ini terjadi selama masa operasional

-P

4

Intensitas dampak Intensitas dampak ini tergolong rendah, karena terjadi sesekali

TP

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Sedimentasi di bagian hilir sungai dapat mengakibatkan meluapnya sungai Batangtoru.

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini bersifat akumulasi -P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik. -P

Kategori dampak Negatif penting -P

3) Vegetasi Alam

Pada tahap operasional PLTA Batangtoru maka terjadi

kegiatan penyaluran dan pelepasan air di intake/DAM/

Bendung. Hal ini berarti setiap harinya dilakukan kegiatan

penggenangan air selama 18 jam dan pelepasan air selama 6

jam untuk memenuhi beban puncak. Dampak yang

ditimbulkan penampungan dan pelepasan air ini adalah

perubahan ekosistem di daerah bendung dari ekosistem

teresterial/darat menjadi ekosistem perairan (aquatic).

Diperkirakan adanya penggenangan didaerah bendung ini

menyebabkan perubahan vegetasi alam. Semula sebelum ada

kegiatan daerah bendung dan pinggiran sungai ditumbuhi

Page 290: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 35

oleh vegetasi alam (hutan) berupa pohon dan semak belukar

maka setelah ada penggenangan akan menyebabkan kematian

pohon dan semak belukar tersebut dengan luas mencapai 67

ha (daerah antara level air tertinggi dan terendah).

Kehilangan vegetasi tersebut akan berdampak secara langsung

pada keberlangsungan berbagai jenis satwa pada lokasi kajian,

baik karena kehilangan habitat maupun kehilangan sumber

pakan.

Potensi kayu pada hutan di sekitar bendung adalah sebesar

269,3 m3/ha, sehingga dengan luas genangan 67 Ha, maka

potensi kehilangan volume kayu akibat penggenangan adalah

sebesar 18.043,1 m3. Hasil analisis diperoleh terdapat 79 jenis

dengan jenis dominan adalah Cinnamomum sp. Penggenangan

di area bendung akan menyebabkan kematian 79 jenis

vegetasi tersebut.

Penentuan dampak penting vegetasi alami dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.26 Hasil Prakiraan Dampak Penting Vegetasi Alam

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan

1 Jumlah manusia terkena dampak

Jumlah manusia yang terkena dampak tidak ada karena menyangkut vegetasi alam yang tergenangi.

TP

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Wilayah persebaran dampak di daerah bendung dengan luas genangan 67 Ha.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak berlangsung selama tahap operasional PLTA Batangtoru.

-P

4

Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung secara terus menerus di daerah bendungan dan aliran sungai Batangtoru.

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah habitat satwa liar

-P

Page 291: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 36

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini bersifat akumulatif selama operasional PLTA Batangtoru.

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik. -P

Kategori dampak Negatif Penting -P

4) Habitat Satwa Liar

Dampak turunan dari berkurangnya luas vegetasi alam adalah

terganggunya habitat satwa liar. Satwa liar tersebut pada

umumnya hidup di kawasan hutan Batangtoru, oleh karena

itu satwa liar akan terganggu tempat mencari makannya.

Menurut hasil wawancara terhadap masyarakat, di daerah

bendung/intake masih terdapat satwa liar berupa kera,

monyet dan satwa liar tersebut sering memakan hasil

pertanian masyarakat.

Penentuan dampak penting habitat satwa liar dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.27 Hasil Prakiraan Dampak Penting Satwa Liar

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Dampak terhadap habitat satwa liar dapat memicu satwa liar merusak lahan pertanian masyarakat karena terganggu atau berkurangnya tempat mencari makanannya

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Gangguan habitat hanya terjadi pada daerah genangan seluas 67 Ha

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama operasional bendung

-P

4

Intensitas dampak Intensitas dampak cukup tinggi karena mempengaruhi keberadaan satwa liar di wilayah tsb.

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena Dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah terganggunya pertanian masyarakat akibat masuknya satwa liar ke

-P

Page 292: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 37

lahan pertanian masyarakat 6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi apabila dikelola dengan cara memulihkan habitat satwa liar serta menjaga vegetasi hutan di luar area kegiatan tidak terganggu selama operasional

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak ini tidak berbalik. -P

Kategori dampak Negatif penting -P

5) Biota Air

Pada tahap operasional PLTA Batangtoru maka terjadi dampak

terhadap biota air. Dampak terhadap biota air ini terjadi di 2

(dua) lokasi, yakni :

a. Daerah Bendung (Intake/DAM)

Di daerah bendung dilakukan penggenangan dan pelepasan

air setiap hari, akibatnya biota air juga akan menyesuaikan

diri dengan kegiatan tersebut. Semula sebelum ada proyek

di daerah bendung merupakan daerah aliran air yang

sempit dan kecepatan air yang deras. Adanya pembuatan

bendung maka terjadi dampak pertumbuhan dan

perkembangan eksplosip gulma air terutama gulma air

eceng gondok (Eichornia crassipes). Hal ini terjadi karena

pada kondisi genangan air pengkayaan nutrisi perairan

(proses eutrofikasi) akan lebih cepat terjadi baik yang

berasal dari sedimen/erosi tanah, limbah-limbah pertanian

berupa pupuk dibagian hulu dan kemungkinan limbah

domestik. Hal ini akan mengakibatkan proses pendangkalan

bendung yang pada gilirannya secara bertahap akan

mengurangi kinerja PLTA Batangtoru.

Perubahan ekosistem teresterial/darat menjadi ekosistem

perairan seluas 67 ha diperkirakan akan terjadi dampak

perkembangan keragaman dan kehidupan spesies-spesies

Page 293: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 38

biota air dilokasi genangan baik dari kelompok plankton,

benthos, dan nekton/ ikan.

b. Daerah Pengalihan Air Sungai Batangtoru dari Bendung

Beroprasinya PLTA Batangtoru maka secara otomatis akan

terjadi pengalihan aliran air dari bendung ke saluran air

(headrace tunnel/water channel) untuk memutar turbin

dilokasi power house. Dampak yang ditimbulkan kegiatan

ini adalah berkurangnya debit air sungai Batangtoru antara

bendung sampai power house (±12 km). Hal ini

menyebabkan biota air sepanjang ± 12 km ini juga

terpengaruh, semula debit minimal air ± 41,90 m3/detik

menjadi ± 6,8 m3/detik setelah operasional. Biota air seperti

plankton, benthos dan nekton akan terpengaruh.

Penentuan dampak penting Biota air dilakukan berdasarkan

Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun 1994

tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP No.

27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.28 Hasil Prakiraan Dampak Penting Biota Air

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak adalah masyarakat yang bermata pencaharian mencari ikan di sungai Batangtoru termasuk juga nelayan dibagian hilir.

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Wilayah persebaran dampak sepanjang sungai Batangtoru mulai dari daerah bendung sampai hilir.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak berlangsung selama beroperasionya PLTA Batangtoru.

-P

4

Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung secara terus menerus selama operasional

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen Lain yang terkena dampak adalah masyarakat nelayan dan pemancing di sungai Batangtoru.

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak tidak bersifat kumulatif.

-P

Page 294: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 39

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik. -P

Kategori dampak Negatif Penting -P

6) Sikap dan Persepsi Masyarakat

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan dampak turunan

dari dampak yang terjadi sebelumnya, yaitu debit air sungai,

sedimentasi, dan biota air.

Penentuan dampak penting sikap dan persepsi masyarakat

dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor

056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting

dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.29 Hasil Prakiraan Dampak Penting Sikap

dan Persepsi Masyarakat No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Seluruh masyarakat pada desa-desa yang berdekatan dengan kegiatan mulai dari bendung hingga ke power house

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak diperkirakan meliputi wilayah desa-desa mulai dari bendung hingga ke power house

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak keresahan masyarakat terjadi selama operasional

-P

4

Intensitas dampak Cukup besar karena meliputi masyarakat dalam jumlah banyak dan tersebar dalam wilayah yang cukup luas

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Tidak ada TP

6

Sifat kumulatif dampak

Sikap dan persepsi dapat terakumulasi oleh karena dampak lain

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak sikap dan persepsi masyarakat dapat berbalik

TP

Kategori dampak Negatif penting -P

Page 295: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 40

3.2. Transmisi SUTET 275 kV dari PLTA Batangtoru ke Desa Parsalakan Kecamatan Angkola Barat

3.2.1. Tahap Pra Konstruksi

a) Keresahan Masyarakat

Pada waktu kegiatan survey pemetaan arah jalur jaringan

transmisi SUTET 275 kV dan penyelidikan tanah dilakukan

pematokan sebagai tanda rencana lokasi tapak tower.

Patok-patok tersebut berada pada lahan masyarakat baik

dilahan pertanian, lahan perkebunan dan juga di lokasi

hutan. Adanya patok tersebut menimbulkan keresahan bagi

masyarakat pemilik lahan, karena tidak ada pemberitahuan

sebelumnya baik dari kepala desa maupun dari pihak

pemrakarsa. Masyarakat tidak mengetahui tujuan

pematokan tersebut sehingga menyebabkan terjadinya

keresahan pada masyarakat yang dapat memicu timbulnya

konflik sosial antara pemrakarsa dengan masyarakat.

Disamping itu menyebabkan terjadinya persepsi masyarakat

yang kurang baik.

Untuk rencana pembangunan jaringan transmisi SUTET

275 kV membutuhkan lahan untuk lokasi tapak tower

dengan ukuran 20m x 20m, sehingga perlu dilakukan

pembebasan lahan, dan ganti rugi tanaman yang terkena

jalur tersebut. Lahan yang perlu dilakukan pembebasan

adalah lahan masyarakat yang terkena tapak tower

sedangkan lahan masyarakat berada dibawah jaringan tidak

dilakukan pembebasan lahan tetapi diberi ganti rugi

terhadap tanaman dan bangunan yang terkena ruang bebas

(Peraturan Menteri Pertambangan dan Energi No.

07.P/97/MPE/1992).

Besarkan perhitungan bahwa panjang jalur transmisi

SUTET 275 kV adalah 22 km dengan ruang bebas 30 m

(2x15m). Jarak antar tower diperkirakan 300 – 350 m,

Page 296: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 41

sehingga jumlah tapak tower sepanjang 22 km tersebut

adalah 66 unit. Dengan demikian luas lahan untuk tapak

tower yang perlu dibebaskan adalah 66 x 400 m2 = 20,64

Ha. Lahan untuk tapak tower ini sebagian merupakan lahan

masyarakat dan sebagian lagi merupakan kawasan hutan

yang perlu dilakukan proses pinjam pakai dari Menteri

Kehutanan sesuai dengan Peraturan Menteri Kehutanan RI

No. P 14/Menhut II/2006 tentang Pedoman Pinjam pakai

Kawasan hutan. Harga ganti rugi lahan yang terkena tapak

tower disesuaikan dengan harga sekarang yang berpedoman

pada Peraturan Menteri Pertambangan dan Energi No.

01.P/47/MPE/1992.

Tapak tower yang berada di lokasi/terkena bangunan

rumah maka dilakukan ganti rugi terhadap bangunan

rumah tersebut. Nilai ganti rugi terhadap bangunan

tersebut juga dilakukan berdasarkan musyawarah dan

mufakat antara pemilik bangunan dengan pemrakarsa.

Sebelum dilakukan pembebasan lahan serta ganti rugi

lahan, tanaman dan bangunan terlebih dahulu dilakukan

inventarisasi oleh tim inventarisasi. Tim inventarisasi terdiri

dari pemrakarsa dan pemerintah setempat. Inventarisasi

dilakukan terhadap luas lahan yang terkena tapak tower,

pemilik lahan, bangunan/ rumah yang terkena tapak tower

atau yang berada pada ruang bebas, jumlah dan jenis

tanaman yang perlu diganti rugi.

Kegiatan pembebasan lahan serta ganti rugi lahan, tanaman

dan bangunan ini apabila tidak sesuai dengan hasil

musyawarah dan mufakat, dapat menimbulkan konflik

sosial yang bermuara kepada persepsi masyarakat yang

negatif terhadap pemrakarsa kegiatan.

Penentuan dampak penting keresahan masyarakat

dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor

056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak

Page 297: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 42

Penting dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1,

sebagai berikut:

Tabel 3.30 Hasil Prakiraan Dampak Penting Keresehan Masyarakat No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak adalah 66 KK penduduk yang lahannya menjadi lokasi tapak tower transmisi SUTET 275 kV dan diganti rugi oleh PT. North Sumatera Hydro Energy

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah 20,64 ha yang tersebar di berbagai lokasi setiap 300 – 350 m.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama tahap pra konstruksi.

-P

4 Intensitas dampak

Intensitas dampak berlangsung selama pembebasan lahan.

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah persepsi masyarakat

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini bersifat akumulatif -P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak bisa berbalik -P

Kategori dampak Negatif Penting -P

b) Kesempatan Kerja

Pada tahap pra konstruksi pembangunan jaringan transmisi

SUTET 275 kV akan dilakukan kegiatan penyelidikan tanah

(soil investigation) yang membutuhkan tenaga kerja, baik

sebagai tenaga kerja skill maupun tenaga kerja non skill

(buruh lapangan). Jumlah tenaga kerja lokal non skill yang

dibutuhkan pada tahap pra konstruksi adalah sebanyak 36

orang dari 57 orang total tenaga kerja pra konstruksi.

Penentuan dampak penting kesempatan kerja dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP

No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1, sebagai berikut:

Page 298: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 43

Tabel 3.31 Hasil Prakiraan Dampak Penting Kesempatan Kerja

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak adalah 57 orang tenaga kerja.

P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah Kec. Batangtoru, Marancar dan Angkola Barat.

P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama tahap pra konstruksi (± 4 bulan).

P

4 Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung singkat

TP

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah pendapatan penduduk dan persepsi masyarakat.

P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi

TP

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik.

P

Kategori dampak Positif Penting +P

c) Peningkatan Pendapatan

Tenaga kerja soil investigation akan menerima upah kerja

sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Upah yang diterima

akan memberikan peningkatan pendapatan bagi tenaga

kerja tersebut. Jika tenaga kerja non skill (buruh) menerima

upah kerja sebesar Rp. 60.000/hari, sehingga dalam 25 hari

kerja dalam satu bulan tenaga kerja tersebut akan

menerima Rp.1.500.000/bulan. Upah tersebut apabila

dibandingkan dengan UMKab. Tapanuli Selatan (Rp.

1.400.000,- per bulan pada tahun 2013) maka lebih tinggi.

Sehingga total upah yang diterima pekerja lokal per bulan

adalah Rp. 54.000.000,-.

Penentuan dampak penting peningkatan pendapatan

dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor

056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak

Page 299: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 44

Penting dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1,

sebagai berikut:

Tabel 3.32 Hasil Prakiraan Dampak Penting Peningkatan

Pendapatan No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak adalah 36 orang tenaga kerja lokal beserta keluarganya

P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah Kec. Batangtoru, Kec. Marancar dan Kec. Angkola Barat.

P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak berlangsung singkat (4 bulan)

TP

4 Intensitas dampak Intensitas dampak kecil TP 5 Banyaknya

komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah persepsi masyarakat

P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi

TP

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik

P

Kategori dampak Positif Penting +P

d) Sikap dan Persepsi Masyarakat

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan dampak turunan

dari dampak yang terjadi sebelumnya, yaitu keresahan

masyarakat, kesempatan kerja dan peningkatan pendapatan.

Penentuan dampak penting sikap dan persepsi masyarakat

dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor

056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting

dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.33 Hasil Prakiraan Dampak Penting Sikap dan Persepsi

Masyarakat No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak adalah 36 orang tenaga kerja lokal beserta keluarganya

P

Page 300: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 45

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah Kec. Batangtoru, Kec. Marancar dan Kec. Angkola Barat.

P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak berlangsung singkat (4 bulan)

TP

4

Intensitas dampak Intensitas dampak kecil TP

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Tidak ada TP

6

Sifat kumulatif dampak

Sikap dan persepsi dapat terakumulasi oleh karena dampak lain

P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak sikap dan persepsi masyarakat dapat berbalik

TP

Kategori dampak Positif penting +P

3.2.2. Tahap Konstruksi

a) Kesempatan Kerja

Pada tahap konstruksi pembangunan jaringan transmisi

SUTET 275 kV dibutuhkan tenaga kerja untuk

melaksanakan kegiatan tersebut. Tenaga kerja yang di

butuhkan terdiri dari tenaga skill dan non skill, yang akan

bekerja sebagai manager proyek, site supervisor, surveyor,

pelaksana, mandor, tukang, pembantu tukang, operator

alat-alat, mekanik, tukang las, buruh dan tenaga kerja

lainnya. Oleh karena itu selama pembangunan jaringan

transmisi SUTET 275 kV ini terbuka kesempatan kerja bagi

angkatan kerja setempat (tenaga kerja lokal).

Berdasarkan perhitungan, jumlah tenaga kerja yang di

butuhkan untuk membangun jaringan transmisi SUTET

275 kV sepanjang 22 km sekitar 71 orang. Untuk lebih

jelasnya tenaga kerja yang dibutuhkan pada kegiatan

konstruksi adalah sebagai berikut.

Page 301: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 46

Tabel 3.34 Tenaga Kerja yang Dibutuhkan Dalam Kegiatan Konstruksi Jaringan Transmisi SUTET 275 kV

No Tenaga Ahli Kebutuhan (Org)

Asal Tenaga Ahli

1. Project Manager 1 Tenaga kerja luar

2. Electric Engineering 1 Tenaga kerja luar

3. Civil Engineering 1 Tenaga kerja luar

4. Quantity Surveyor 1 Tenaga kerja luar

5. Surveyor 2 Tenaga kerja luar

6. Drafment 1 Tenaga kerja luar

7. Operator Alat 2 Tenaga kerja luar

8. Mekanik 2 Tenaga kerja luar

9. Mandor 2 Tenaga kerja luar

10. Kepala Tukang 8 Tenaga kerja luar

11. Tukang 15 Tenaga kerja lokal

12. Buruh 35 Tenaga kerja lokal

Jumlah 71 Sumber : Hasil Perhitungan Konsultan, 2013

Penentuan dampak penting kesempatan kerja dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP

No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1, sebagai berikut:

Tabel 3.35 Hasil Prakiraan Dampak Penting Kesempatan Kerja

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak adalah 71 orang tenaga kerja.

P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah Kec. Batangtoru, Marancar dan Angkola Barat.

P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama tahap konstruksi (± 6 bulan).

P

4 Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung selama konstruksi.

P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah pendapatan penduduk dan persepsi masyarakat.

P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi

TP

Page 302: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 47

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik.

P

Kategori dampak Positif Penting +P

b) Peningkatan Pendapatan

Tenaga kerja yang akan melaksanakan pembangunan

jaringan transmisi SUTET 275 kV ini akan menerima upah

kerja sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Upah yang

diterima akan memberikan peningkatan pendapatan bagi

tenaga kerja tersebut. Jika tenaga kerja non skill (buruh)

menerima upah kerja sebesar Rp. 60.000/hari, sehingga

dalam 25 hari kerja dalam satu bulan tenaga kerja tersebut

akan menerima Rp.1.500.000/bulan. Upah tersebut apabila

dibandingkan dengan UMKab. Tapanuli Selatan (Rp.

1.400.000,- per bulan pada tahun 2013) maka lebih tinggi.

Kebutuhan bahan-bahan dan material (pasir, batu, kerikil,

kayu, papan) untuk pembangunan tower diperoleh

kontraktor pelaksana dari daerah setempat, tetapi bagi

bahan-bahan besi, baja, kawat transmisi ini biasanya di

datangkan dari kota Medan. Kebutuhan sehari-hari tenaga

kerja proyek berupa makan/minum, rokok dan sebagainya

juga dibeli dari daerah setempat dimana pekerja itu sedang

bekerja. Keseluruhan kegiatan ini akan meningkatkan

aktifitas berusaha bagi daerah setempat sehingga dapat

meningkatkan aktifitas ekonomi masyarakat.

Penentuan dampak penting peningkatan pendapatan

dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor

056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak

Penting dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1,

sebagai berikut:

Page 303: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 48

Tabel 3.36 Hasil Prakiraan Dampak Penting Peningkatan

Pendapatan No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak adalah 71 orang tenaga kerja beserta keluarganya dan usaha-usaha penyuplai kebutuhan pekerja dan material bangunan.

P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah Kec. Batangtoru, Kec. Marancar dan Kec. Angkola Barat.

P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama tahap konstruksi.

P

4 Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung selama konstruksi.

P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah persepsi masyarakat

P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi.

TP

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik.

P

Kategori dampak Positif Penting +P

c) Vegetasi Alam

Pembangunan jaringan transmisi SUTET 275 kV sepanjang

22 km melewati kawasan hutan, dimana terdapat 6 tower di

kawasan hutan tersebut. Untuk membangun tower maka

seluruh vegetasi yang ada di lokasi tapak tower dengan luas

20m x 20m tersebut harus dibersihkan. Penebangan pohon

dilakukan dengan mesin chain saw, kampak dan parang.

Penebangan pohon di lokasi kehutanan akan mengurangi

luas vegetasi alam di kawasan hutan tersebut.

Dengan demikian total luas vegetasi alam yang berkurang

adalah 0,24 ha. Penggunaan lahan di kawasan hutan

diperbolehkan setelah pemrakarsa mengurus ijin pinjam

pakai sesuai dengan ketentuan yang berlaku (Peraturan

Menteri Kehutanan No. P14/ Menhut II/ 2006 tentang

Page 304: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 49

Pedoman Pinjam Pakai Kawasan Hutan). Kegiatan

pembangunan jaringan transmisi tersebut terhadap vegetasi

alam diperkirakan memberikan dampak negatif penting.

Penentuan dampak penting vegetasi alam dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP

No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1, sebagai berikut:

Tabel 3.37 Hasil Prakiraan Dampak Penting Vegetasi Alam

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak tidak ada

TP

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah 0,24 ha sesuai dengan jumlah tower yang terdapat pada kawasan hutan

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak berlangsung selama konstruksi dan berlanjut selama operasional

-P

4 Intensitas dampak

Intensitas dampak berlangsung selama konstruksi dan berlanjut selama operasional

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah habitat satwa liar

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi

TP

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik -P

Kategori dampak Negatif Penting -P

d) Habitat Satwa Liar

Dampak terhadap habitat satwa liar merupakan dampak

turunan dari vegetasi alam, dimana kegiatan yang

menyebabkan berkurangnya vegetasi alam akan

mengurangi habitat satwa liar. Selain itu, pemotongan atau

pemangkasan pohon pada ruang bebas di bawah jaringan

transmisi juga akan menganggu habitat satwa liar.

Pemotongan pohon tersebut dilakukan dengan alat

pemotong chain saw dimana alat tersebut akan

menimbulkan kebisingan yang dapat menggangu

Page 305: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 50

keberadaan satwa liar tersebut. Satwa yang terganggu dapat

berupa satwa dari kelompok mamalia, aves, reptilia dan

amphibia.

Penentuan dampak penting habitat satwa liar dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP

No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1, sebagai berikut:

Tabel 3.38 Hasil Prakiraan Dampak Penting Habitat Satwa Liar

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak tidak ada.

TP

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah pada 6 tower sepanjang 2,1 km dan luas 30 m = 6,3 ha, dimana masih terdapat satwa liar yang dilindungi.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak berlangsung singkat

TP

4 Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung singkat

TP

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah gangguan habitat satwa liar terhadap lahan pertanian masyarakat

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi

TP

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak bisa berbalik TP

Kategori dampak Negatif Penting -P

e) Vegetasi Budidaya

Pembangunan jaringan transmisi SUTET 275 kV di

perkirakan sepanjang 22 km, dengan jumlah tower yang

dibangun di perkirakan 66 unit. Dari jumlah tower tersebut,

sebanyak 60 unit berada pada areal perladangan dan

perkebunan masyarakat. Pembangunan tower tersebut

menyebabkan terjadinya pembersihan lahan untuk tapak

tower dengan ukuran 20m x 20m (400 m2). Berdasarkan

hasil pengamatan di sepanjang jaringan transmisi SUTET

Page 306: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 51

275 kV maka penggunaan lahan masyarakat berupa ladang,

kebun salak, kebun karet, kebun sawit, dan lainnya.

Selanjutnya pada lintasan jaringan transmisi terdapat jenis-

jenis tanaman pertanian diantaranya: Pinang (Areca

catechu), Kelapa (Cocos nucifera), Kemiri (Aleurites

muloceana), Coklat (Theobroma cacao), Sawit (Elaeis

quineeensis), Karet (Hevea brasiliensis), Aren (Arenga

pinnata), Melinjo (Gnetum gnemon), Belimbing (Averhoa

carambola), Nangka (Artocarpus integra), Mangga (Mangifera

indica), Kwini (Mangifera odorata), Durian (Durio zibethinus),

dan Rambutan (Nephelium lappaceum).

Hasil wawancara dengan masyarakat yang memiliki kebun

salak di daerah studi diketahui bahwa hasil panen salak

untuk 1 tahun berkisar Rp 12.000.000 – Rp 15.000.000.

Oleh karena itu dengan pengurangan luas lahan untuk

tapak tower akan mengakibatkan terjadi pengurangan

pendapatan masyarakat.

Penentuan dampak penting vegetasi budidaya dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP

No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1, sebagai berikut:

Tabel 3.39 Hasil Prakiraan Dampak Penting Vegetasi Budidaya

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak masyarakat pemilik kebun

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak diperkirakan 60 ha yang tersebar di berbagai lokasi

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung mulai tahap konstruksi hingga tahap operasional (selama umur proyek).

-P

4 Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung lama.

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah mata pencaharian penduduk dan luas kepemilikan lahan yang

-P

Page 307: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 52

semakin berkurang. 6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi.

TP

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik. -P

Kategori dampak Negatif Penting -P

f) Keresahan Masyarakat

Pada waktu pelaksanaan konstruksi, maka para pekerja,

material dan peralatan kerja akan melalui jalan di sekitar

pemukiman dan lahan pertanian masyarakat. Hal ini akan

menimbulkan keresahan masyarakat jika terdapat

kerusakan pada jalan dan tanaman masyarakat akibat

kegiatan tersebut. Keresahan masyarakat pada tahap

konstruksi juga dapat merupakan lanjutan dari keresahan

masyarakat pada tahap pra konstruksi, khususnya kegiatan

pembebasan lahan.

Penentuan dampak penting keresahan masyarakat

dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor

056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak

Penting dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1,

sebagai berikut:

Tabel 3.40 Hasil Prakiraan Dampak Penting Keresehan Masyarakat No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak seluruh masyarakat pada desa-desa yang dilalui jaringan transmisi di Kec. Batangtoru, Kec. Marancar dan Kec. Angkola Barat

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah desa-desa yang dilalui jaringan transmisi di Kec. Batangtoru, Kec. Marancar dan Kec. Angkola Barat.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama tahap pra konstruksi.

-P

4 Intensitas dampak

Intensitas dampak berlangsung selama konstruksi

-P

Page 308: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 53

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah persepsi masyarakat

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini bersifat akumulatif -P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak bisa berbalik -P

Kategori dampak Negatif Penting -P

g) Sikap dan Persepsi Masyarakat

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan dampak

turunan dari dampak yang terjadi sebelumnya, yaitu

vegetasi budidaya, keresahan masyarakat, kesempatan

kerja dan peningkatan pendapatan.

Penentuan dampak penting sikap dan persepsi masyarakat

dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor

056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak

Penting dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1.

Tabel 3.41 Hasil Prakiraan Dampak Penting Sikap

dan Persepsi Masyarakat No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak seluruh masyarakat pada desa-desa yang dilalui jaringan transmisi di Kec. Batangtoru, Kec. Marancar dan Kec. Angkola Barat

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak adalah desa-desa yang dilalui jaringan transmisi di Kec. Batangtoru, Kec. Marancar dan Kec. Angkola Barat.

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama tahap pra konstruksi.

-P

4

Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung selama konstruksi

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Tidak ada TP

6

Sifat kumulatif dampak

Sikap dan persepsi dapat terakumulasi oleh karena dampak lain

-P

Page 309: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 54

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak sikap dan persepsi masyarakat dapat berbalik

TP

Kategori dampak Negatif penting -P

3.2.3. Tahap Operasional

a) Medan Magnet dan Medan Listrik Pengaliran arus listrik pada jaringan transmisi SUTET 275

kV akan menimbulkan medan magnet dan medan listrik

pada ruang sekitar sepanjang jaringan transmisi. Medan

listrik dihasilkan dari pembentukan muatan listrik dan

adanya tegangan listrik. Semakin tinggi tegangan semakin

besar medan listriknya. Medan magnet dihasilkan bila mana

ada arus listrik yang mengalir, dimana semakin besar arus

yang mengalir semakin besar pula medan magnetnya. Kuat

medan magnet dan medan listrik akan berkurang dengan

bertambahnya jarak dari sumber. Medan magnet tidak

dapat dihalangi oleh material biasa seperti tembok-tembok

bangunan atau tumbuh-tumbuhan sedangkan medan listrik

dapat dihalangi oleh kebanyakan material-material

bangunan.

Secara alamiah sebenarnya medan listrik dan medan

magnet tetap ada di permukaan bumi yang besarnya

menurut data penelitian yang dikeluarkan oleh WHO (1984)

adalah sebagai berikut:

1) Pada keadaan cuaca normal didapati medan listrik

sebesar 0.1 kV – 1.5 kV/m sesuai dengan perubahan

pada atmosfer.

2) Pada permukaan bumi di zona ekuador, medan magnet

sekitar 3.3 µT dan zona kutup bumi sekitar 67 µT.

Beberapa data penelitian lain yang menghasilkan

pengukuran besar medan listrik dan medan magnet adalah

sebagai berikut:

Page 310: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 55

1) Medan listrik yang diukur oleh Schneider (1988)

dibawah jaringan transmisi 380 kV adalah sebesar 2.5

kV/m dan pada jarak 20 m kearah lateral terjadi

penurunan medan listrik menjadi 1 kV/m.

2) Hasil pengukuran medan listrik oleh Departemen

Kesehatan R.I (1993) di bawah jaringan tegangan ekstra

tinggi di luar rumah adalah sebesar 0.2 – 1.44 kV/m

dan 0.2 kV di dalam rumah, besar medan magnet yang

terukur 0.3 – 1.66 µT di luar rumah dan 0.4 – 1.99 µT di

dalam rumah.

3) Pengukuran medan magnet hasil penelitian Kraute

(1986) pada lokasi pembangkit listrik, gardu induk dan

jaringan transmisi berkisar 0.05 µT.

4) Pengukuran kuat medan listrik dan medan magnet yang

dilakukan Federal Office For Radiation Safety Germany

(1999) di Jerman khususnya pada peralatan rumah

tangga yang digunakan sehari-hari menunjukkan hasil

seperti pada Tabel 3.42 dan 3.43 berikut:

Tabel 3.42 Kuat Medan Listrik pada Jarak 30 cm dari Beberapa Peralatan Listrik Rumah Tangga

No Peralatan Rumah Tangga Kuat Medan Listrik (v/m)

1. Peneriman stereo 180

2. Strika listrik 120

3. Pendingin 120

4. Mixer 100

5. Pengering rambut 80

6. Pemanggang roti 80

7. Televise warna 60

8. Mesin fotocopy 60

9. Oven listrik 8

10. Bola lampu 5

11. Penghisap debu 50

Sumber: Federal Office For Radiation Safety Germany, 1999.

Page 311: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 56

Tabel 3.43 Kuat Medan Magnet Disekitar Peralatan Listrik Rumah Tangga

No. Peralatan Rumah Tangga Medan Magnet (µT) Jarak y

y = 3 cm y = 30 cm y = 100 cm

1. Pengering rambut 6-2.000 0,01-7 0,01-0,03

2. Pencukur elektrik 15-1.500 0,08-8 0,01-0,03

3. Penghisap debu 200-800 2-20 0,13-2

4. Lampu tabung 40-400 0,5-2 0,02-0,25

5. Microwave oven 75-200 4-8 0,25-0,6

6. Radio portable 16-56 1 <0,01

7. Oven listrik 1-50 0,15-0,5 0,01-0,04

8. Setrika listrik 18-30 0,12-0,3 0,01-0,03

9. Komputer 1,5-30 <0,01 -

10. Lemari pendingin 0,5-1,7 0,01-0,25 < 0,01

11. Televise warna 2,5-50 0,04-2 0,01-0,15 Sumber: Federal office for Radiation Safety Germany, 1999. Catatan: Kebanyakan peralatan rumah tangga kuat medan magnetnya pada

jarak 30 cm adalah dibawah ambang batas yang diizinkan untuk umum yaitu 100 µT.

Tinjauan penelitian lain yang berkaitan dengan medan

magnet dan medan listrik yang dilakukan oleh NIOSH

(National Institution For Occupational Safety and Health)

adalah masalah pengukuran pemaparan medan magnet

khusunya pada pekerja yang mengunakan peralatan listrik.

Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Tabel 3.44berikut:

Tabel 3.44 Pemaparan Medan Magnet Rata-rata Berdasarkan

Jenis Pekerjaan (mG)

No. Jenis Pekerjaan Rata- rata

Harian Kisaran

Pemaparan 1. Juru tulis tanpa komputer 0,5 0,2-2,0 2. Juru tulis dengan komputer 1,2 0,5-4,5

3. Pekerja pada mesin-mesin 1,9 0,6-27,6 4. Pekerja jaringan listrik 2,5 0,5-34,8 5. Tukang listrik 5,4 0,8-34,0 6. Pekerja las 8,2 1,7-96,0

Sumber: Federal Office For Radiation safety Germany, 1999.

Disamping itu juga ditinjau sebagai perbandingan bahwa

arus bolak balik menghasilkan medan elektromagnetik yang

berubah sebagai fungsi waktu. Medan elektromagnetik ini

dihasilkan oleh peralatan listrik seperti medan frekwensi

Page 312: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 57

sangat rendah (ELF) yang mempunyai frekwensi sampai

dengan 300 Hz. Teknologi lain menghasilkan intermediate

frekwensi (IF) dengan frekwensi dari 300 Hz – 10 MHz dari

frekwensi dan frekwensi radio (RF) dengan frekwensi 10 Mhz

– 300 GHz. Sedangkan frekwensi dengan listrik adalah 50

Hz atau 60 Hz (60 cycle per detik).

Pengaruh medan elektromagnetik terhadap tubuh manusia

tidak hanya tergantung pada kuatnya/level medannya tetapi

juga atas frekwensi dari dayanya. Seluruh peralatan yang

menggunakan listrik adalah sumber utama dari medan

elektromagnetik “low frequency” (ELF), layar/screen

komputer dan sistem security merupakan sumber medan

intermediate frequency (IF), sedangkan peralatan radio,

televisi, radar, magnet radio frequency (RF). Jenis medan

elektromagnetik yang dihasilkan semua peralatan ini adalah

Non-Ionizing Radiation. Medan-medan ini semua dapat

menginduksikan arus ke dalam tubuh manusia dan cukup

untuk dapat menghasilkan pengaruh seperti pemanasan

dan kejutan tergantung pada amplitudo/besar dan

frekwensinya.

Dengan banyaknya peralatan yang menggunakan arus

listrik maka diperlukan suatu ukuran standard untuk

menentukan ambang batas yang masih diizinkan kepada

seseorang yang terpapar oleh medan listrik tersebut tanpa

mempengaruhi kesehatannya. Namun, sampai saat ini

belum ada standard yang jelas dan seragam di setiap

negara.

Standard medan listrik untuk 50/60 Hz di beberapa Negara

maju untuk tingkat pemaparan terus-menerus pada

kelompok masyarakat umum dan kelompok teknis dapat

dilihat pada Tabel 3.45 berikut:

Page 313: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 58

Tabel 3.45 Batas Pemaparan Medan Listrik Maksimum

No. Standard

Medan Listrik (kv/m)

Masyarakat Umum

Kelompok Pekerja

1. IRPA (1990) - 10 2. Australia (1989) 5 10 3. Jerman (1989) 20,6 20,6 4. UKNRB (1989) 12,28 12,28 5. USSR (1975) - 5 6. USA ACGIH (1981) - 25 7. Polandia - 1-5

Keterangan: AHGIH : Amercan Conterence of Governmental and Industrial

Hygienists NRPB : National Radiological Protection Board NHMRFC : National Health and Medical Research Council IRBA : International Radiation Protection Association

Pernyataan UNEF/WHO/IRPA (1987) yang didasarkan atas

kerapatan arus dan efek biologis akibat pemaparan

sepanjang hari terhadap medan elektromagnetik dengan

frekwensi 50/60 Hz adalah sebagai berikut:

1) Kerapatan arus antara 1-10 mA/m2

Terdapatnya indikasi biologis, namun tidak cukup

signifikan berarti.

2) Kerapatan arus antara 10-100 mA/m2.

Terbukti adanya efek biologis pada sistem-sistem

penglihatan dan syaraf.

3) Kerapatan arus antara 100-1000 mA/m2.

Menunjuk hasil adanya stimulasi pada jaringan-jaringan

tubuh yang peka dan terdapat kemungkinan gangguan

pada kesehatan tubuh manusia.

4) Kerapatan arus > 1000 mA/m2.

Dapat menyebabkan gangguan kesehatan ekstra

systoles dan ventricular tribrillatum (jaringan perut).

IRPA berpendapat bahwa kerapatan indikasi akibat medan

listrik dan medan magnet tidak boleh melampaui harga 10

mA/m2, batas ini merupakan kriteria dalam penentuan

Page 314: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 59

batas pemaparan tubuh manusaia secara terus menerus

terhadap medan listrik dan medan magnet. Selanjutnya

WHO (1984) memberikan niali ambang batas untuk medan

elektromagnetik yang digolongkan sebagai Non-Ionizing

Radiation seperti terlihat pada Tabel 3.46 berikut:

Tabel 3.46 Nilai Ambang Batas Untuk Medan Listrik (WHO, 1984)

No. Kuat Medan Listrik

(kv/m) Lama Pemaparan/24 jam yang

Diperbolehkan (Menit)

1. 5 Tidak terbatas 2. 10 180 3. 15 90 4. 20 10 5. 25 5

Operasional jaringan transmisi SUTET 275 kV ini akan

meningkatan medan magnet dan medan listrik di sekitar

jaringan transmisi. Sesuai dengan hasil pengukuran medan

listrik oleh Departemen Kesehatan R.I (1993) maka akan

terjadi peningkatan medan listrik di bawah jaringan

tegangan ekstra tinggi di luar rumah sebesar 0.2 – 1.44

kV/m dan 0.2 kV di dalam rumah, serta peningkatan

medan magnet sebesar 0.3 – 1.66 µT di luar rumah dan 0.4

– 1.99 µT di dalam rumah. Peningkatan medan listrik hasil

pengukuran tersebut masih dibawah nilai ambang batas

sesuai kriteria WHO (1984).

Penentuan dampak penting medan magnet dan medan

listrik dilakukan berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal

Nomor 056 Tahun 1994 tentang Pedoman Mengenai

Dampak Penting dan PP No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3

Ayat 1, sebagai berikut:

Tabel 3.47 Hasil Prakiraan Dampak Penting Medan Magnet

dan Medan Listrik No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak masyarakat pemilik kebun

-P

Page 315: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 60

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak diperkirakan 60 ha yang tersebar di berbagai lokasi

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama operasional jaringan transmisi

-P

4 Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung lama

-P

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah kekhawatiran masyarakat, nilai (harga) lahan di bawah jaringan transmisi

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi

TP

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik -P

Kategori dampak Negatif Penting -P

b) Kekhawatiran Masyarakat terhadap Medan Magnet dan Medan Listrik

Adanya medan listrik dan medan magnet secara tidak

langsung akan dapat menimbulkan masalah terhadap

kesehatan manusia. Hanya medan magnet yang terpapar ke

tubuh manusia yang dapat menimbulkan masalah. Secara

tidak langsung induksi medan magnet akan menyebabkan

tersimpannya sejumlah elektron dalam tubuh manusia dan

merupakan suatu yang tidak normal. Kelebihan elektron

tersebut akan mempengaruhi kerja susunan syaraf yang

membuat komunikasi antar sel dalam tubuh terganggu,

dimana elektron tersebut tersimpan dalam tubuh karena

tubuh tidak dapat mengalirkannya ke bumi disebabkan

terisolasi terhadap bumi.

Awal dari kekhawatiran masyarakat terhadap medan listrik

muncul ketika adanya penelitian yang dilakukan oleh

Wertherimer dan Leoper (1979) yang mendapati adanya

korelasi antara pemaparan medan listrik dengan kejadian

penyakit leukemia pada anak. Namun sebelumnya telah

banyak juga dilakukan penelitian-penelitian tentang

Page 316: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 61

pengaruh medan listrik terhadap kesehatan manusia antara

lain:

1) Korobkova dan kawan-kawan (1997) menemukan

bahwa adanya gangguan susunan saraf pusat, nyeri

kepala dan gangguan tidur pada 250 tenaga kerja yang

telah bekerja pada gardu induk 500 kV di Uni Soviet

selama 10 tahun.

2) Komenhonen dan kawan-kawan (1979) dari John

Hopkins Hospital tidak menemukan adanya gangguan

kesehatan pada tenaga kerja yang telah bekerja selama

3.5 tahun pada sistem transmisi 345 kV.

3) Milham (1985) menyimpulkan bahwa telah terjadi

peningkatan proporsional rasio kematian untuk

leukemia dan leinforma non hodghin pada pekerja yang

terpapar medan listrik pada tahun 1950 – 1982 di

Washington dan dari sini disimpulkan pula bahwa

medan listrik bersifat karsinogen.

4) Qiang K (1994) melakukan penelitian terhadap 964

pekerja yang terpapar medan elektromagnetik dan 66

pekerja yang bertugas sebagai pemeliharaan jaringan

transmisi 750 kV di China. Ternyata dari hasil penelitian

tidak terdapat gangguan kesehatan pada mereka yang

bertugas dalam pemeliharaan jaringan dan tinggal

sepenuhnya dibawah jaringan dengan tingkat

pemaparan kurang 5 kV/m.

Berdasarkan beberapa kajian di atas maka dapat disarikan

bahwa medan magnit dan medan listrik yang relatif kuat

dan kontinyu dapat memberikan dampak munculnya

beberapa penyakit seperti terlihat pada Tabel 3.48 berikut:

Page 317: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 62

Tabel 3.48 Beberapa Jenis Penyakit yang Kemungkinan akan Timbul dengan Adanya Medan Magnet atau Medan

Listrik Relatif Kuat No. Jenis Penyakit

1. Ekstra systoles dan ventricular tribrillatum (jaringan perut) 2. Stress atau gangguan syaraf, sakit kepala

3. Gangguan system penglihatan

4. Insomnia

5. Leukemia

6. Linfoma non hodghin

7. Mual

8. Lain-lain

Sumber: Federal Office For Radiation Safety Germany, 1999.

Namun, dengan membandingkan hasil-hasil pengukuran

medan listrik dan medan magnet serta berbagai laporan

penelitian tentang pengaruh medan listrik dan medan

magnet terhadap kesehatan manusia seperti diuraikan

dalam beberapa penelitian diatas maka diperkirakan

dampak medan listrik dan medan magnet pada

pengoperasian jaringan transmisi 275 kV, besar dampak

yang akan terjadi relatif kecil yakni dibawah 5 kV /m.

Untuk itu maka perlu dilakukan sosialisasi kepada

masyarakat bahwa berdasarkan kajian teknis transmisi

SUTET 275 kV tidak menganggu kesehatan.

Penentuan dampak penting kekhawatiran masyarakat

terhadap medan magnet dan medan listrik dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP

No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1, sebagai berikut:

Tabel 3.49 Hasil Prakiraan Dampak Penting Kekhawatiran

Masyarakat Terhadap Medan Magnit dan Medan Listrik No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak adalah masyarakat yang melakuan aktivitas di bawah jaringan transmisi,

-P

Page 318: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 63

seperti pemilik kebun. 2 Luas wilayah

pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak diperkirakan 60 ha yang tersebar di berbagai lokasi

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama tahap operasional jaringan transmisi

-P

4 Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung lama

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah kesehatan masyarakat

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini bersifat akumulasi

-P

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik.

-P

Kategori dampak Negatif Penting -P

c) Nilai Ekonomi Lahan

Lahan yang berada dibawah jaringan transmisi SUTET 275

kV tidak dilakukan pembebasan/ganti rugi tetapi lahan

tersebut tetap menjadi hak milik dari masyarakat.

Masyarakat masih berhak mengelola lahan tersebut

termasuk menanam tanam-tanaman dan mendirikan

bangunan asalkan ketinggian bangunan dan tanaman tidak

memasuki ruang bebas. Hal ini sesuai dengan Peraturan

Menteri Pertambangan dan Energi No. 01. P/47/MPE/1992,

bahwa dibawah jaringan transmisi tidak diperbolehkan

mendirikan bangunan bertingkat serta menanam pohon

yang dapat mencapai ketinggian ruang bebas. Hal ini akan

membatasi penggunaan lahan di bawah jaringan transmisi

oleh msayarakat sekitar, sehingga diperkirakan akan

memberikan dampak berupa penurunan nilai ekonomi

lahan.

Penentuan dampak penting nilai ekonomi lahan dilakukan

berdasarkan Keputusan Kepala Bappedal Nomor 056 Tahun

1994 tentang Pedoman Mengenai Dampak Penting dan PP

No. 27/2012 Penjelasan Pasal 3 Ayat 1, sebagai berikut:

Page 319: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

CV. GLOBAL INTER SYSTEM III - 64

Tabel 3.50 Hasil Prakiraan Dampak Penting Nilai Ekonomi Lahan

No Kriteria Hasil Prakiraan Keterangan 1 Jumlah manusia

terkena dampak Jumlah manusia yang terkena dampak adalah masyarakat pemilik lahan di bawah jaringan transmisi

-P

2 Luas wilayah pesebaran dampak

Luas wilayah persebaran dampak diperkirakan 60 ha yang tersebar di berbagai lokasi

-P

3 Lamanya dampak berlangsung

Dampak ini berlangsung selama tahap operasional jaringan transmisi

-P

4 Intensitas dampak Intensitas dampak berlangsung lama

5 Banyaknya komponen lingkungan yang terkena dampak

Komponen lain yang terkena dampak adalah pemanfaatan lahan

-P

6

Sifat kumulatif dampak

Dampak ini tidak bersifat akumulasi

TP

7 Berbalik atau tidak berbaliknya dampak

Dampak tidak bisa berbalik.

-P

Kategori dampak Negatif Penting -P

Page 320: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-1 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

4.1 Hasil Evaluasi/Telaah Keterkaitan dan Interaksi Dampak

Untuk mengevaluasi dampak penting yang terjadi pada kegiatan

pembangunan PLTA Batangtoru mulai dari tahap Pra Konstruksi,

Konstruksi dan Operasional baik terhadap dampak komponen

lingkungan geo-fisik-kimia, biologi, sosial ekonomi budaya dan

kesehatan masyrakat maka dilakukan kajian secara holistik dan

kausatif. Evaluasi secara holistik dapat diketahui keterkaitan

antara satu dampak dengan dampak lainnya serta dapat

diketahui apakah termasuk dampak primer, sekunder, maupun

tersier dan seterusnya. Matriks evaluasi dampak penting disajikan

pada Tabel 4.1 dan tabel 4.2 sedangkan uraiannya adalah sebagai

berikut :

Page 321: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-2 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Tabel 4.1 Matriks Evaluasi Dampak Penting Pembangunan PLTA Batangtoru

No Uraian Kegiatan Komponen Lingkungan

Terkena Dampak Dampak Penting

Kriteria Penentuan Dampak Penting Hasil Evaluasi 1 2 3 4 5 6 7

I. TAHAP PRA KONSTRUKSI 1 Studi Kelayakan Sosial Ekonomi dan Budaya Keresahan Masyarakat P P P P P P P P 2 Penerimaan Tenaga Kerja Sosial Ekonomi dan Budaya 1. Kesempatan Kerja P P P P P P P P 2. Peningkatan Pendapatan P P P P P P P P

3 Pembebasan Lahan Sosial Ekonomi dan Budaya 1. Keresahan Masyarakat P P P P P P P P 2. Konflik Sosial P P P P P P P P

3. Sikap dan Persepsi

Masyarakat P P P P P P P P II. TAHAP KONSTRUKSI

1 Penerimaan Tenaga Kerja Sosial Ekonomi dan Budaya 1.Kesempatan Kerja P P P P P P P P 2. Pendapatan Masyarakat P P P P P P P P

3. Sikap dan Persepsi

Masyarakat P P P P P P P P 2 Mobilisasi Peralatan dan

Material Geo-fisik-kimia 1. Kerusakan Jalan P P P P P P P P 3 Pembukaan Lahan Geo-fisik-kimia 1. Air Larian P P P P P P P P 2.Erosi dan Sedimentasi P P P P P P P P 3.Penggunaan Lahan P P P P P P P P Biologi 1.Vegetasi Alam P P P P P P P P 2.Vegetasi Budidaya P P P P P P P P 3. Habitat Satwa Liar P P P P P P P P

Sosial Ekonomi dan Budaya 1. Sikap dan Persepsi

Masyarakat P P P P P P P P 4 Pembuatan Access Road Geo-fisik-kimia 1.Erosi dan Sedimentasi P P P P P P P P

2.Penggunaan Lahan P P P P P P P P Sosial Ekonomi dan Budaya 1.Keresahan Masyarakat P P P P P P P P

2. Sikap dan Persepsi

Masyarakat 5 Pembuatan Basecamp Geo-fisik-kimia 1.Erosi dan Sedimentasi P P P P P P P P

2.Penggunaan Lahan P P P P P P P P

Page 322: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-3 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Sosial Ekonomi dan Budaya 1.Keresahan Masyarakat P P P P P P P P

6 Pembangunan Intake, Dam Geo-fisik-kimia 1.Erosi dan Sedimentasi P P P P P P P P dan Bendung 2.Kekeruhan P P P P P P P P

7 Pembangunan Saluran Geo-fisik-kimia 1.Erosi dan Sedimentasi P P P P P P P P Air 2.Kekeruhan P P P P P P P P

8 Pembangunan Power Geo-fisik-kimia 1.Erosi dan Sedimentasi P P P P P P P P House 2.Kekeruhan P P P P P P P P

III.TAHAP OPERASIONAL 1 Pengaturan dan Pelepasan Biologi 1.Vegetasi Alam P P P P P P P P

Air 2.Biota Air P P P P P P P P Hidrologi 1.Fluktuasi Debit Air P P P P P P P P

Sosial Ekonomi dan Budaya 1. Sikap dan Persepsi Masyarakat

2 Pemeliharaan PLTA Hidrologi 1.Sedimentasi P P P P P P P P

Page 323: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-4 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Tabel 4.2 Matriks Evaluasi Dampak Penting Pembangunan Transmisi 275 kV

No Uraian Kegiatan Komponen Lingkungan

Terkena Dampak Dampak Penting

Kriteria Penentuan Dampak Penting Hasil Evaluasi 1 2 3 4 5 6 7

I. TAHAP PRA KONSTRUKSI 1 Survey Pemetaan dan

Penyelidikan Tanah Sosial Ekonomi dan Budaya Keresahan Masyarakat P P P P P P P P 2 Penerimaan Tenaga Kerja Sosial Ekonomi dan Budaya 1.Kesempatan Kerja P P P P P P P P

2.Peningkatan Pendapatan P P P P P P P P

3 Pembebasan Lahan Sosial Ekonomi dan Budaya 1. Keresahan Masyarakat P P P P P P P P

2. Sikap dan Persepsi

Masyarakat P P P P P P P P

II. TAHAP KONSTRUKSI

1 Penerimaan Tenaga Kerja Sosial Ekonomi dan Budaya 1.Kesempatan Kerja P P P P P P P P

2.Peningkatan Pendapatan P P P P P P P P

3. Sikap dan Persepsi

Masyarakat P P P P P P P P

2 Pembersihan Lahan Biologi 1.Vegetasi Budidaya P P P P P P P P

2.Vegetasi Alam P P P P P P P P

3. Satwa liar (habitat) P P P P P P P P

3 Pembangunan Tower Sosial Ekonomi dan Budaya 1. Keresahan Masyarakat P P P P P P P P

4 Penarikan Kawat Biologi 1.Vegetasi Budidaya P P P P P P P P

2.Vegetasi Alam P P P P P P P P

Sosial Ekonomi dan Budaya 1.Keresahan Masyarakat P P P P P P P P

2. Sikap dan Persepsi

Masyarakat P P P P P P P P

III. TAHAP OPERASIONAL 1 Uji Coba Penyaluran

(Commissioning) Geo-fisik-kimia 1. Medan magnet dan

medan listrik P P P P P P P P 2 Penyaluran Energi Listrik Geo-fisik-kimia 1. Medan magnet dan P P P P P P P P

Page 324: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-5 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

medan listrik Sosial Ekonomi dan Budaya 1.Nilai ekonomi lahan P P P P P P P P

2.Kekhawatiran masyarakat

P P P P P P P P

Page 325: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-6 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

4.1.1. PLTA BATANGTORU

1) Tahap Pra Konstruksi

Pada tahap pra konstruksi dilakukan tiga jenis kegiatan,

yaitu penyusunan studi kelayakan, penerimaan tenaga kerja,

dan pembebasan lahan. Ketiga kegiatan menimbulkan

dampak penting terhadap lingkungan, yaitu pada komponen

sosial ekonomi budaya yang merupakan dampak langsung

dan tidak langsung. Dampak langsung yaitu keresahan

masyarakat dan kesempatan kerja; kemudian keresahan

masyarakat berdampak turunan terhadap konflik sosial, dan

dampak turunan selanjutnya terhadap sikap dan persepsi

masyarakat. Kesempatan kerja berdampak turunan terhadap

peningkatan pendapatan, dan dampak turunan selanjutnya

terhadap sikap dan persepsi masyarakat.

a. Keresahan masyarakat

Kegiatan pada tahap pra konstruksi yang berdampak

langsung terhadap komponen lingkungan sosial ekonomi

adalah kegiatan survey pada penyusunan studi kelayakan

serta pembebasan lahan. Kegiatan survey ini dilakukan

oleh konsultan yang berasal dari daerah luar. Kegiatan

survey ini menimbulkan dampak terhadap keresahan

masyarakat terutama di daerah bendung, mengingat

masyarakat belum mengetahui maksud kedatangan tim

survey ini.

Pada waktu penyusunan studi kelayakan maka diketahui

bahwa lokasi studi layak dibangun PLTA Batangtoru. Oleh

karena itu maka ditindak lanjuti dengan pembuatan DED.

Dalam DED tersebut maka sudah tergambar bagian-bagian

proyek secara detail misalnya wilayah mana saja yang

menjadi akses road, bendung, power house dan

sebagainya. Untuk merealisasikan proyek ini, maka

Page 326: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-7 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

dilakukan pembebasan lahan. Pembebasan lahan

dilakukan dengan mengikuti peraturan yang berlaku

secara nasional dan yang berlaku di daerah studi, yaitu

berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku

dengan melibatkan pemerintahan Kabupaten Tapanuli

Selatan, sedangkan yang berlaku di wilayah studi adalah

dengan cara musyawarah mufakat. Kegiatan pembebasan

lahan memberikan dampak penting (-P) yaitu keresahan

masyarakat sehubungan dengan nilai ganti rugi lahan.

Dampak keresahan masyarakat ini apabila tidak dilakukan

pengelolaan maka dapat menimbulkan dampak turunan

yaitu terjadinya konflik sosial, yang selanjutnya akan

berdampak terhadap sikap dan persepsi yang negatif. Oleh

karena itu dampak ini termasuk dampak negatif penting (-

P) yang perlu dilakukan pengelolaan.

b. Konflik sosial

Konflik sosial merupakan dampak turunan dari keresahan

masyarakat. Oleh karena itu pengelolaan kegiatan yang

berdampak terhadap keresahan masyarakat juga sekaligus

akan berdampak terhadap konflik sosial. Konflik sosial

akan berdampak terhadap sikap dan persepsi yang negatif

di masyarakat. Oleh karena itu dampak ini termasuk

dampak negatif penting (-P) yang perlu dilakukan

pengelolaan.

c. Kesempatan kerja

Dalam survey hidrologi, survey geologi, survey titik lokasi

dan sebagainya dibutuhkan tenaga kerja, baik skill

maupun non skill. Tenaga kerja non skill direkrut dari

masyarakat setempat. Kegiatan penerimaan tenaga kerja

ini menimbulkan dampak terhadap kesempatan kerja dan

selanjutnya berdampak terhadap pendapatan masyarakat,

Page 327: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-8 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

khususnya pekerja, serta sikap dan persepsi masyarakat

Oleh karena itu dampak ini termasuk dampak positif

penting (P) yang perlu dilakukan pengelolaan.

d. Peningkatan pendapatan

Peningkatan pendapatan merupakan dampak turunan dari

kesempatan kerja. Oleh karena itu pengelolaan kegiatan

yang berdampak terhadap kesempatan kerja juga sekaligus

akan berdampak terhadap peningkatan pendapatan.

Peningkatan pendapatan pekerja akan memberikan sikap

dan persepsi yang positif di masyarakat. Oleh karena itu

dampak ini termasuk dampak positif penting (P) yang perlu

dilakukan pengelolaan.

e. Sikap dan persepsi masyarakat

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan dampak

turunan dari konflik sosial dan peningkatan pendapatan.

Oleh karena itu pengelolaan kegiatan yang berdampak

terhadap konflik sosial dan peningkatan pendapatan juga

sekaligus akan berdampak terhadap sikap dan persepsi

masyarakat. Oleh karena itu dampak ini termasuk dampak

negatif penting (-P) yang perlu dilakukan pengelolaan.

2) Tahap Konstruksi

Kegiatan yang dilakukan pada tahap konstruksi PLTA

Batangtoru adalah: 1) penerimaan tenaga kerja, 2) mobilisasi

peralatan dan material, 3) pembuatan accessroad, 4)

pembuatan basecamp, 5) pembukaan lahan, 6) pembangunan

intake/DAM/bendung, 7) pembangunan saluran air (water

channel), 8) pembangunan power house dan fasilitasnya, dan

9) pelepasan tenaga kerja konstruksi. Kegiatan-kegiatan

tersebut menimbulkan dampak penting terhadap lingkungan

hidup, baik pada komponen lingkungan geo-fisik-kimia,

Page 328: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-9 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

biologi, maupun sosial ekonomi budaya yang merupakan

dampak langsung dan tidak langsung. Dengan demikian

dampak yang terjadi merupakan suatu rangkaian yang saling

berhubungan dan saling mempengaruhi.

a. Kesempatan kerja

Kesempatan kerja merupakan dampak langsung dari

penerimaan tenaga kerja. Penerimaan tenaga kerja untuk

konstruksi PLTA Batangtoru sangat diharapkan oleh

masyarakat yang berada disekitar lokasi proyek. Oleh

karena itu kesempatan kerja ini merupakan dampak positif

penting (+P) yang perlu dikembangkan. Dampak turunan

dari penerimaan tenaga kerja ini adalah peningkatan

pendapatan yang sekaligus dapat meningkatkan

perekonomian masyarakat yang bekerja.

b. Pendapatan masyarakat

Pendapatan masyarakat merupakan dampak turunan dari

kesempatan kerja, dimana pekerja lokal memperoleh upah

setiap bulan selama bekerja. Upah yang diterima akan

meningkatkan pendapatan pekerja dan juga keluarganya.

Selain itu, aktivitas konstruksi PLTA Batangtoru juga akan

membuka peluang usaha bagi masyarakat sekitar untuk

penyediaan kebutuhan tenaga kerja, material, angkutan

dan lain sebagainya, sehingga akan meningkatkan

ekonomi masyarakat. Hal ini pada akhirnya akan

meningkatkan pendapatan masyarakat. Oleh karena itu

dampak ini merupakan dampak positif penting (+P) dan

selanjutnya akan berdampak terhadap sikap dan persepsi

masyarakat terhadap kegiatan, sehingga perlu dilakukan

pengelolaan.

Page 329: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-10 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

c. Kerusakan jalan

Kerusakan jalan merupakan dampak langsung dari

mobilisasi peralatan dan material. Berbagai peralatan

konstruksi yang akan digunakan merupakan peralatan

berat, sehingga pengangkutannya berpotensi menimbulkan

kerusakan jalan, khususnya pada kelas jalan provinsi dan

kabupaten, karena pengangkutan tersebut akan melebihi

tonase jalan. Dalam hal pengangkutan material bangunan

maupun material quary dilakukan dengan intensitas yang

cukup tinggi, sehingga walaupun tidak melebihi tonase

jalan, tetapi karena intensitas yang tinggi berpotensi

menimbulkan kerusakan jalan. Oleh karena itu kerusakan

jalan merupakan dampak negatif penting (-P) dan harus

dilakukan pengelolaan.

d. Air larian

Air larian merupakan dampak langsung dari pembukaan

lahan, pembuatan accessroad, dan pembuatan basecamp.

Pembukaan lahan akan menghilangkan vegetasi menjadi

lahan terbuka, sehingga pada musim hujan lahan tersebut

akan cepat jenuh dengan air sehingga akan meningkatkan

air larian. Pembukaan lahan yang cukup luas untuk

kebutuhan pembangunan PLTA secara signifikan akan

berdampak terhadap air larian, sehingga air larian

merupakan dampak negatif penting (-P) dan harus

dilakukan pengelolaan.

e. Erosi dan Sedimentasi

Erosi dan sedimentasi merupakan dampak tidak langsung

dari pembukaan lahan, pembuatan accessroad,

pembuatan basecamp, pembangunan intake/DAM/

bendung, pembangunan saluran air, serta pembangunan

power house dan fasilitasnya. Pembukaan lahan akan

Page 330: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-11 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

menghilangkan vegetasi menjadi lahan terbuka, sehingga

pada musim hujan lahan tersebut akan cepat jenuh

dengan air sehingga akan meningkatkan air larian dan

menyebabkan erosi. Partikel-partikel tanah yang tererosi

akan dibawa ke badan sungai dan akan terjadi sedimentasi

pada badan sungai. Kegiatan konstruksi, khususnya pada

saat musim hujan akan meningkatkan erosi karena lahan-

lahan terbuka, sehingga partikel-partikel tanah dan

material dapat terbawa arus hingga ke badan sungai dan

akan mengakibatkan sedimentasi pada sungai. Erosi dan

sedimentasi ini akan mempengaruhi kualitas air sungai

dan selanjutnya akan mempengaruhi terhadap biota air.

Oleh karena itu erosi dan sedimentasi merupakan dampak

negatif penting (-P) dan harus dilakukan pengelolaan.

f. Kualitas air sungai

Kualitas air sungai merupakan dampak turunan dari erosi

dan sedimentasi, yaitu meningkatnya kekeruhan air

sungai sehingga menurunkan kualitas air sungai.

Penurunan kualitas air sungai selanjutnya akan

mempengaruhi terhadap biota air. Oleh karena itu kualitas

air sungai merupakan dampak negatif penting (-P) dan

harus dilakukan pengelolaan.

g. Biota air

Biota air merupakan dampak turunan dari kualitas air

sungai akibat meningkatnya kekeruhan air sungai. Oleh

karena itu biota air merupakan dampak negatif penting (-P)

dan harus dilakukan pengelolaan.

h. Perubahan penggunaan lahan

Perubahan penggunaan lahan merupakan dampak

langsung dari pembukaan lahan dan pembuatan

Page 331: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-12 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

accessroad. Pembukaan lahan dan pembuatan accessroad

pada lahan masyarakat yang merupakan lahan budidaya

akan menyebabkan terjadinya perubahan penggunaan

lahan yang cukup luas, demikian juga pembukaan lahan

pada kawasan hutan akan mengakibatkan terjadi

perubahan penggunaan lahan. Diperkirakan terjadinya

perubahan penggunaan lahan pada kegiatan PLTA

Batangtoru 643 Ha, mencakup 570 KK pemilik lahan.

Luasnya lahan yang berubah penggunaannya serta

banyaknya masyarakat pemilik lahan menyebabkan

perubahan penggunaan lahan menjadi dampak negatif

penting (-P) dan harus dilakukan pengelolaan. Perubahaan

penggunaan lahan ini akan memberikan dampak turunan

berupa perubahan habitat satwa liar serta sikap dan

persepsi masyarakat.

i. Vegetasi budidaya

Pembukaan lahan dan pembuatan accessroad pada lahan

masyarakat yang merupakan lahan budidaya akan

menyebabkan terjadinya penurunan vegetasi budidaya di

sekitar lokasi pembangunan PLTA Batangtoru. Luas lahan

masyarakat dengan vegetasi budidaya yang dipergunakan

untuk pembangunan PLTA Batangtoru diperkirakan 283

Ha, sehingga cukup luas. Berkurangnya vegetasi budidaya

dengan luas tersebut menyebabkan perubahan vegetasi

budidaya menjadi dampak negatif penting (-P) dan harus

dilakukan pengelolaan. Perubahan vegetasi budidaya ini

juga akan memberikan dampak turunan berupa sikap dan

persepsi masyarakat terhadap kegiatan.

j. Vegetasi alam

Pembukaan lahan dan pembuatan accessroad pada

kawasan hutan akan menyebabkan terjadinya penurunan

Page 332: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-13 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

vegetasi alam di sekitar lokasi pembangunan PLTA

Batangtoru. Luas kawasan hutan dengan status APL yang

dipergunakan untuk pembangunan PLTA Batangtoru

diperkirakan 360 Ha, sehingga cukup luas. Berkurangnya

vegetasi alam dengan luas tersebut menyebabkan

perubahan vegetasi alam menjadi dampak negatif penting

(-P) dan harus dilakukan pengelolaan. Perubahan vegetasi

alam ini juga akan memberikan dampak turunan berupa

berkurangnya habitat satwa liar, serta sikap dan persepsi

masyarakat terhadap kegiatan.

k. Habitat satwa liar

Habitat satwa liar merupakan dampak turunan dari

penurunan vegetasi alam di sekitar lokasi pembangunan

PLTA Batangtoru. Luas kawasan hutan yang menjadi

habitat satwa liar yang dipergunakan untuk pembangunan

PLTA Batangtoru diperkirakan 360 Ha, sehingga cukup

luas. Luasnya vegetasi alam yang terbuka menjadi

kawasan terbangun menyebabkan perubahan habitat

satwa liar menjadi dampak negatif penting (-P) dan harus

dilakukan pengelolaan. Perubahan habitat satwa liar ini

juga akan memberikan dampak turunan berupa gangguan

terhadap lahan pertanian masyarakat di sekitar lokasi

kegiatan, karena satwa liar dapat menganggu tanaman

pertanian sebagai akibat berkurangnya habitat alaminya.

l. Keresahan masyarakat

Keresahan masyarakat merupakan dampak turunan dari

berbagai dampak yang telah terjadi selama kegiatan

konstruksi, seperti kerusakan jalan, kesempatan kerja,

perubahan penggunaan lahan, perubahan vegetasi

budidaya, perubahan vegetasi alam, dan juga erosi dan

sedimentasi. Oleh karena itu keresahan masyarakat

Page 333: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-14 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

merupakan akumulasi dari berbagai dampak yang terjadi

sebelumnya, sehingga keresahan masyarakat merupakan

dampak penting (-P).

Dampak keresahan masyarakat ini apabila tidak dilakukan

pengelolaan maka dapat menimbulkan dampak turunan

yaitu terjadinya konflik sosial, yang selanjutnya akan

berdampak terhadap sikap dan persepsi yang negatif. Oleh

karena itu dampak ini termasuk dampak negatif penting (-

P) yang perlu dilakukan pengelolaan.

m. Sikap dan persepsi masyarakat

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan dampak

turunan dari keresahan masyarakat, kerusakan jalan,

konflik sosial dan peningkatan pendapatan. Oleh karena

itu pengelolaan kegiatan yang berdampak terhadap

keresahan masyarakat, kerusakan jalan, konflik sosial dan

peningkatan pendapatan juga sekaligus akan berdampak

terhadap sikap dan persepsi masyarakat. Oleh karena itu

dampak ini termasuk dampak negatif penting (-P) yang

perlu dilakukan pengelolaan.

3) Tahap Operasional

Kegiatan yang dilakukan pada tahap operasional PLTA

Batangtoru adalah: 1) pengaturan dan pelepasan air, dan 2)

pemeliharaan PLTA. Kegiatan-kegiatan tersebut menimbulkan

dampak penting terhadap lingkungan hidup, baik pada

komponen lingkungan geo-fisik-kimia, biologi, maupun sosial

ekonomi budaya yang merupakan dampak langsung dan tidak

langsung. Dengan demikian dampak yang terjadi merupakan

suatu rangkaian yang saling berhubungan dan saling

mempengaruhi.

Page 334: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-15 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

a. Debit air sungai

Pada tahap operasional PLTA Batangtoru maka salah satu

kegiatan yang rutin dilakukan adalah penampungan dan

pelepasan air. Air ditampung selama 18 jam untuk

kemudian dilepas selama 6 jam pada saat beban puncak.

Selama 18 jam juga turbin tetap beroperasi sesuai dengan

ketersediaan air, dengan demikian selama 18 jam

penampungan air, adakalanya semua turbin juga

beroperasi, tetapi ada kemungkinan hanya satu turbin

yang beroperasi. Selama penampungan air juga, debit air

sungai setelah bendung akan berkurang menjadi 6,8

m3/detik, dan setelah power house debit ini akan

bertambah sesuai dengan jumlah turbin yang beroperasi,

sehingga fluktuasi debit air sungai setiap hari adalah dari

58,69 m3/detik selama 18 jam menjadi 213,36 m3/detik

selama 6 jam.

Fluktuasi debit air ini akan mempengaruhi berbagai

aktivitas masyarakat, khususnya di bagian hilir karena

masih ada masyarakat yang menggunakan sungai

Batangtoru untuk MCK dan kegiatan nelayan. Fluktuasi

debit air ini juga akan mempengaruhi biota air, baik di

bagian hulu bendung maupun di bagian hilir bendung.

Oleh karena itu dampak fluktuasi debit air sungai

merupakan dampak negative penting (-P) yang perlu

dilakukan pengelolaan.

b. Sedimentasi

Penampungan air di bendung akan meningkatkan

sedimentasi, karena bendung akan menghambat material-

material sedimentasi di sekitar bendung. Oleh karena itu

pada bagian hulu bendung juga akan dibangun dua unit

sedimentrap untuk mengurangi sedimentasi di bendung.

Selama operasional juga akan dilakukan pemeliharaan

Page 335: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-16 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

bendung, sehingga juga akan berpotensi menimbulkan

sedimentasi di bagian hilir sungai Batangtoru. Sedimentasi

ini akan mempengaruhi pendangkalan sungai di bagian

hilir, sehingga akan mengganggu aktivitas masyarakat di

bagian hilir.

Oleh karena itu sedimentasi merupakan dampak negative

penting (-P) yang perlu dilakukan pengelolaan.

c. Biota air

Biota air merupakan dampak turunan dari fluktasi debit

air dan sedimentasi yang terjadi di bagian hilir sungai

Batangtoru. Oleh karena itu biota air merupakan dampak

negatif penting (-P) dan harus dilakukan pengelolaan.

d. Vegetasi alam

Penampungan air selama 18 jam di bendungan akan

menyebabkan genangan didaerah bendung dengan luas ±

67 Ha. Daerah genangan sebagian merupakan kawasan

hutan yang terdiri dari berbagai jenis vegetasi alam.

Terjadinya genangan pada kawasan hutan tersebut akan

menyebabkan kematian tumbuh-tumbuhan di daerah

genangan. Oleh karena itu akan terjadi pengurangan

vegetasi alam akibat penggenangan seluas ± 67 Ha.

Berkurangnya vegetasi alam dengan luas tersebut

menyebabkan perubahan vegetasi alam menjadi dampak

negatif penting (-P) dan harus dilakukan pengelolaan.

Perubahan vegetasi alam ini juga akan memberikan

dampak turunan berupa berkurangnya habitat satwa liar.

e. Habitat satwa liar

Habitat satwa liar merupakan dampak turunan dari

penurunan vegetasi alam di sekitar bendung, yaitu pada

daerah genangan. Luas genangan di daerah bendung PLTA

Page 336: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-17 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Batangtoru diperkirakan 67 Ha, sehingga cukup luas.

Luasnya vegetasi alam yang terbuka menjadi kawasan

terbangun menyebabkan perubahan habitat satwa liar

menjadi dampak negatif penting (-P) dan harus dilakukan

pengelolaan.

f. Sikap dan persepsi masyarakat

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan dampak

turunan dari fluktuasi debit air sungai, sedimentasi dan

biota air. Oleh karena itu pengelolaan kegiatan yang

berdampak terhadap fluktuasi debit air sungai,

sedimentasi dan biota air juga sekaligus akan berdampak

terhadap sikap dan persepsi masyarakat. Oleh karena itu

dampak ini termasuk dampak negatif penting (-P) yang

perlu dilakukan pengelolaan.

4.1.2. Jaringan Transmisi 275 kV

1) Tahap Pra Konstruksi

Pada tahap pra konstruksi dilakukan tiga jenis kegiatan, yaitu

survey, pemetaan dan penyelidikan tanah, penerimaan tenaga

kerja, dan pembebasan lahan. Ketiga kegiatan menimbulkan

dampak penting terhadap lingkungan, yaitu pada komponen

sosial ekonomi budaya yang merupakan dampak langsung dan

tidak langsung. Dampak langsung yaitu keresahan

masyarakat dan kesempatan kerja; kemudian keresahan

masyarakat berdampak turunan terhadap sikap dan persepsi

masyarakat. Kesempatan kerja berdampak turunan terhadap

peningkatan pendapatan, dan dampak turunan selanjutnya

terhadap sikap dan persepsi masyarakat.

a. Kesempatan kerja

Dalam pelaksanaan survey, pemetaan dan penyelidikan

tanah dibutuhkan tenaga kerja, baik skill maupun non

Page 337: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-18 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

skill. Tenaga kerja non skill direkrut dari masyarakat

setempat. Kegiatan penerimaan tenaga kerja ini

menimbulkan dampak terhadap kesempatan kerja dan

selanjutnya berdampak terhadap pendapatan masyarakat,

khususnya pekerja, serta sikap dan persepsi masyarakat

Oleh karena itu dampak ini termasuk dampak positif

penting (P) yang perlu dilakukan pengelolaan.

b. Peningkatan pendapatan

Peningkatan pendapatan merupakan dampak turunan dari

kesempatan kerja. Oleh karena itu pengelolaan kegiatan

yang berdampak terhadap kesempatan kerja juga sekaligus

akan berdampak terhadap peningkatan pendapatan.

Peningkatan pendapatan pekerja akan memberikan sikap

dan persepsi yang positif di masyarakat. Oleh karena itu

dampak ini termasuk dampak positif penting (P) yang perlu

dilakukan pengelolaan.

c. Keresahan masyarakat

Untuk menentukan arah dan jalan transmisi 275 Kv yang

akan dibangun maka terlebih dahulu dilakukan pekerjaan

survey jalan, setelah itu dibuat peta/gambar jalur

transmisi tersebut dan dilanjutkan dengan pekerjaan

penyelidikan tanah. Pekerjaan penyelidikan tanah

dilakukan untuk mengetahui daya dukung tanah disetiap

lokasi tapak tower. Selama kegiatan survey, pemetaan dan

penyelidikan tanah ini, menimbulkan dampak terhadap

komponen lingkungan yakni timbulnya keresahan

masyarakat.

Kegiatan pembebasan lahan dilakukan pada titik – titik

tower yang akan dibangun. Diperkirakan untuk setiap 1

Km terdapat 3 (tiga) titik tower. Oleh karena itu dengan

panjang 22 Km maka perlu dilakukan pembebasan lahan

Page 338: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-19 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

sebanyak 66 tower. Diperkirakan ada 66 pemilik lahan

yang akan dibebaskan untuk dilakukan pemeberian ganti

rugi lahan. Kegiatan pembebasan lahan ini memberikan

dampak terhadap komponen sosial ekonomi dan budaya

yakni keresahan masyarakat akibat nilai ganti rugi lahan

yang tidak sesuai.

Oleh karena itu keresahan masyarakat termasuk dampak

negatif penting (-P) yang perlu dikelola. Dampak keresahan

masyarakat ini apabila tidak dilakukan pengelolaan maka

dapat menimbulkan dampak turunan terhadap sikap dan

persepsi yang negatif.

c. Sikap dan persepsi masyarakat

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan dampak

turunan dari keresahan masyarakat dan peningkatan

pendapatan. Oleh karena itu pengelolaan kegiatan yang

berdampak terhadap keresahan masyarakat dan

peningkatan pendapatan juga sekaligus akan berdampak

terhadap sikap dan persepsi masyarakat. Oleh karena itu

dampak ini termasuk dampak negatif penting (-P) yang

perlu dilakukan pengelolaan.

2) Tahap Konstruksi

Kegiatan yang dilakukan pada tahap konstruksi jaringan

transmisi SUTET 275 kV adalah: 1) penerimaan tenaga kerja,

2) mobilisasi peralatan dan material, 3) pembukaan lahan, 4)

pembangunan tower, 5) penarikan kawat, dan 6) pelepasan

tenaga kerja konstruksi. Kegiatan-kegiatan tersebut

menimbulkan dampak penting terhadap lingkungan hidup,

baik pada komponen lingkungan geo-fisik-kimia, biologi,

maupun sosial ekonomi budaya yang merupakan dampak

langsung dan tidak langsung. Dengan demikian dampak yang

Page 339: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-20 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

terjadi merupakan suatu rangkaian yang saling berhubungan

dan saling mempengaruhi.

a. Kesempatan kerja

Kesempatan kerja merupakan dampak langsung dari

penerimaan tenaga kerja. Penerimaan tenaga kerja untuk

konstruksi jaringan transmisi SUTET 275 kV sangat

diharapkan oleh masyarakat yang berada disekitar lokasi

proyek. Oleh karena itu kesempatan kerja ini merupakan

dampak positif penting (+P) yang perlu dikembangkan.

Dampak turunan dari penerimaan tenaga kerja ini adalah

peningkatan pendapatan yang sekaligus dapat

meningkatkan perekonomian masyarakat yang bekerja.

b. Pendapatan masyarakat

Pendapatan masyarakat merupakan dampak turunan dari

kesempatan kerja, dimana pekerja lokal memperoleh upah

setiap bulan selama bekerja. Upah yang diterima akan

meningkatkan pendapatan pekerja dan juga keluarganya.

Selain itu, aktivitas konstruksi jaringan transmisi SUTET

275 kV juga akan membuka peluang usaha bagi

masyarakat sekitar untuk penyediaan kebutuhan tenaga

kerja, material, angkutan dan lain sebagainya, sehingga

akan meningkatkan ekonomi masyarakat. Hal ini pada

akhirnya akan meningkatkan pendapatan masyarakat.

Oleh karena itu dampak ini merupakan dampak positif

penting (+P) dan selanjutnya akan berdampak terhadap

sikap dan persepsi masyarakat terhadap kegiatan,

sehingga perlu dilakukan pengelolaan.

c. Vegetasi budidaya

Pembukaan lahan untuk tapak tower sebagian besar

(sebanyak 60 unit) berada pada lahan masyarakat dengan

tanaman budidaya. Luas lahan untuk setiap tapak tower

Page 340: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-21 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

adalah 400 m2, dengan demikian akan terjadi pengurangan

vegetasi budidaya seluas 2,4 Ha. Berkurangnya vegetasi

budidaya dengan luas tersebut menyebabkan perubahan

vegetasi budidaya menjadi dampak negatif penting (-P) dan

harus dilakukan pengelolaan. Perubahan vegetasi

budidaya ini juga akan memberikan dampak turunan

berupa sikap dan persepsi masyarakat terhadap kegiatan.

d. Vegetasi alam

Selain pada lahan masyarakat, sebagian tower (6 tower)

berada pada kawasan hutan, sehingga akan menyebabkan

terjadinya penurunan vegetasi alam seluas 0,24 Ha.

Berkurangnya vegetasi alam dengan luas tersebut

menyebabkan perubahan vegetasi alam menjadi dampak

negatif penting (-P) dan harus dilakukan pengelolaan.

Perubahan vegetasi alam ini juga akan memberikan

dampak turunan berupa berkurangnya habitat satwa liar,

serta sikap dan persepsi masyarakat terhadap kegiatan.

e. Habitat satwa liar

Habitat satwa liar merupakan dampak turunan dari

penurunan vegetasi alam di sekitar lokasi pembangunan

jaringan transmisi SUTET 275 kV. Luas kawasan hutan

yang menjadi habitat satwa liar yang dipergunakan untuk

pembangunan jaringan transmisi SUTET 275 kV

diperkirakan 0,24 Ha. Luas vegetasi alam yang terbuka

menjadi kawasan terbangun menyebabkan perubahan

habitat satwa liar menjadi dampak negatif penting (-P) dan

harus dilakukan pengelolaan.

f. Keresahan masyarakat

Keresahan masyarakat merupakan dampak turunan dari

berbagai dampak yang telah terjadi selama kegiatan

Page 341: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-22 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

konstruksi, seperti perubahan vegetasi budidaya,

kesempatan kerja, dan pendapatan masyarakat. Oleh

karena itu keresahan masyarakat merupakan akumulasi

dari berbagai dampak yang terjadi sebelumnya, sehingga

keresahan masyarakat merupakan dampak penting.

Dampak keresahan masyarakat ini apabila tidak dilakukan

pengelolaan maka dapat menimbulkan dampak turunan

terhadap sikap dan persepsi yang negatif. Oleh karena itu

dampak ini termasuk dampak negatif penting (-P) yang

perlu dilakukan pengelolaan.

g. Sikap dan persepsi masyarakat

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan dampak

turunan dari keresahan masyarakat, dan peningkatan

pendapatan. Oleh karena itu pengelolaan kegiatan yang

berdampak terhadap keresahan masyarakat, dan

peningkatan pendapatan juga sekaligus akan berdampak

terhadap sikap dan persepsi masyarakat. Oleh karena itu

dampak ini termasuk dampak negatif penting (-P) yang

perlu dilakukan pengelolaan.

3) Tahap Operasional

Kegiatan yang dilakukan pada tahap operasional jaringan

transmisi SUTET 275 kV adalah: 1) uji coba (commissioning),

2) penyaluran tenaga listrik, dan 3) pemeliharaan jaringan

transmisi. Kegiatan-kegiatan tersebut menimbulkan dampak

penting terhadap lingkungan hidup, baik pada komponen

lingkungan geo-fisik-kimia, biologi, maupun sosial ekonomi

budaya yang merupakan dampak langsung dan tidak

langsung. Dengan demikian dampak yang terjadi merupakan

suatu rangkaian yang saling berhubungan dan saling

mempengaruhi.

Page 342: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-23 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

a. Medan magnet dan medan listrik

Operasional jaringan transmisi SUTET 275 kV akan

memberikan dampak langsung terhadap peningkatan

medan magnet dan medan listrik, khuusnya di bawah

jaringan transmisi. Peningkatan medan magnet dan medan

listrik di bawah jaringan transmisi, khususnya di lahan

pertanian masyarakat akan menimbulkan kekhawatiran

masyarakat untuk melakukan aktivitas di bawah jaringan

transmisi. Oleh karena itu peningkatan medan magnet dan

medan listrik menjadi dampak negatif penting (-P) dan

harus dilakukan pengelolaan.

b. Nilai ekonomi lahan

Operasional jaringan transmisi SUTET 275 kV akan

memberikan dampak langsung terhadap keterbatasan

penggunaan lahan di bawah jaringan transmisi. Hal ini

sesuai dengan Surat Keputusan Menteri Pertambangan

dan Energi No. 975.K/47/MPE/1999 Perubahan Peraturan

Menteri Pertambangan dan Energi No. 01.P/47/MPE/1992

tentang Ruang Bebas Saluran Udara Tegangan Ekstra

Tinggi (SUTT) dan Saluran Udara Tegangan Ekstra Tinggi

(SUTET) untuk Penyaluran Tenaga Listrik. Jarak bebas

untuk tanaman jenis pohon dan hutan ditentukan 7,5 m,

dan bangunan tidak tahan api 13,7 m. Oleh karena itu

dalam pemeliharaan akan dilakukan berupa pemotongan

cabanng-cabang pohon yang masuk ke ruang bebas,

pengecekkan tower dan kawat jaringan secara berkala.

Dengan demikian ada keterbatasan penggunaan lahan

dibawah jaringan transmisi, sehingga akan mempengaruhi

nilai ekonomi lahan. Diperkirakan akan terjadi penurunan

nilai ekonomi lahan di bawah jaringan transmisi

dibandingkan dengan lahan di luar jaringan transmisi.

Page 343: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-24 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Oleh karena itu nilai ekonomi lahan menjadi dampak

negatif penting (-P) dan harus dilakukan pengelolaan.

c. Kekhawatiran masyarakat

Kekhawatiran masyarakat muncul akibat adanya isu – isu

medan magnet dan medan listrik dapat menimbulkan

dampak terhadap masyarakat. Oleh karena itu dampak ini

harus di kelola dan di pantau sehingga tidak menimbulkan

konflik sosial di masyarakat.

Oleh karena itu kekhawatiran masyarakat menjadi

dampak negatif penting (-P) dan harus dilakukan

pengelolaan.

Page 344: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-25 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Tabel 4.3 Ringkasan Analisis Dampak PLTA Batangtoru

No Dampak Penting Hipotetik

(DPH) Rona Lingkungan Hidup

Awal Hasil Prakiraan Dampak Hasil Evaluasi Dampak

I. TAHAP PRA KONSTRUKSI 1. Keresahan masyarakat Sebelum ada kegiatan

studi kelayakan dan rencana pembebasan lahan masyarakat tidak ada merasakan keresahan.

Besaran Dampak 540 kk Sifat Penting Dampak Penting mengingat lahan yang di bebaskan merupakan sumber mata pencaharian masyarakat dan bersifat permanen.

Dampak keresahan masyarakat akibat kegiatan studi kelayakan dan kegiatan pembebasan lahan bertemu dan di lakukan secara berurutan maka terjadi akumulasi keduannya dan dapat memicu munculnya ketidakpuasan masyarakat sehingga berpotensi muncul konflik sosial sehingga menjadi dampak penting.

2. Kesempatan kerja Sebelum ada kegiatan, tenaga kerja lokal bekerja di usaha pertanian dan perkebunan sendiri

Besaran Dampak 50 orang tenaga kerja lokal Sifat Penting Dampak Penting mengingat adanya tambahan pendapatan tenaga kerja dan tambahan keahlian, serta dapat berlanjut ke tahap konstruksi.

Kesempatan kerja di luar pertanian merupakan peluang yang dinantikan masyarakat lokal, karena memberikan sumber pendapatan terukur dan rutin setiap bulan selama masa kerja. Pengalaman kerja pada tahap pra konstruksi juga menjadi peluang untuk tetap bekerja hingga tahap konstruksi, sehingga kesempatan kerja menjadi dampak penting.

3. Pendapatan masyarakat Sebelum ada kegiatan, masyarakat bekerja di lahan pertanian yang mereka usahakan. Hasil

Besaran Dampak 50 orang tenaga kerja lokal Sifat Penting Dampak

Pendapatan yang diterima pekerja dapat dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan keluarga serta meningkatkan

Page 345: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-26 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

yang di peroleh ± Rp 1.000.000 /bulan

Setiap orang tenaga kerja local akan memperoleh upah minimal Rp 60.000 /hari. Dalam 1 bulan terdapat 25 hari kerja maka upah yang di terima 25 x Rp 60.000 = Rp 1.500.000 sehingga terjadi peningkatan pendapatan Rp. 500.000 dari pekerjaan di bidang pertanian, dan akan menjadi tambahan pendapatan bagi keluarga pekerja

pendapatan keluarga, sehingga menjadi dampak penting.

4. Konflik sosial Sebelum ada kegiatan tidak konflik sosial di sekitar rencana kegiatan yang berhubungan dengan lahan

Besaran Dampak 540 kk Sifat Penting Dampak Penting mengingat lahan yang di bebaskan merupakan sumber mata pencaharian masyarakat dan bersifat permanen.

Konflik sosial merupakan turunan dari keresahan masyarakat dan dapat terakumulasi dan berlangsung hingga tahap konstruksi sehingga menjadi dampak penting.

5. Sikap dan persepsi masyarakat

Sebelum ada kegiatan tidak ada persepsi msayarakat terhadap rencana kegiatan

Besaran Dampak 540 kk Sifat Penting Dampak Penting mengingat besaran dampak serta tersebar pada beberapa desa di tiga kecamatan

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan turunan dari konflik sosial dan pendapatan masyarakat, dampak ini dapat terakumulasi dan berlangsung hingga tahap konstruksi sehingga menjadi dampak penting.

II. TAHAP KONSTRUKSI 1. Kesempatan kerja Sebelum ada kegiatan

konstruksi PLTA Batangtoru, penyerapan

Besaran Dampak Kesempatan kerja pada tahap konstruksi

Kesempatan kerja untuk tenaga konstruksi di berbagai aktivitas pembangunan PLTA Batangtoru

Page 346: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-27 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

tenaga kerja belum ada. diperkirakan 1800 orang 300 orang tenaga kerja menengah dan ahli, 1500 tenaga non skill yang direkrut dari penduduk lokal. Sifat Penting Dampak Penting mengingat tenaga kerja yang terserap cukup banyak dan lama (39 bulan).

di harapkan masyarakat di rekrut dari penduduk lokal dan dapat mengatasi pengangguran sehingga sekaligus menambah pengalaman dan menambah pendapatan dari upah yang mereka terima. Hasil evaluasi menunjukkan dampak ini menjadi dampak penting.

2. Peningkatan Pendapatan Sebelum ada kegiatan konstruksi PLTA, masyarakat bekerja di lahan pertanian yang mereka usahakan. Hasil yang di peroleh ± Rp 1.000.000 /bulan.

Besaran Dampak Tenaga kerja non skill yang bekerja di proyek PLTA Batangtoru diberi upah minimal Rp 60.000 /hari. Dalam 1 bulan terdapat 25 hari kerja maka upah yang di terima 25 x Rp 60.000 = Rp 1.500.000 sehingga terjadi peningkatan pendapatan Rp. 500.000 /bulan. Lama konstruksi PLTA 39 bulan. Sifat Penting Dampak Penting, mengingat peningkatan nya mencapai 50 % dan waktu konstruksi mencapai 39 bulan.

Peningkatan pendapatan ini merupakan dampak dari perekrutan tenaga kerja yang sekaligus dapat meningkatkan perekonomian masyarakat. Apabila tenaga kerja tersebut dapat menabung sebagian dari upahnya maka suatu saat bisa menjadi modal untuk berusaha. Peningkatan pendapatan ini merupakan dampak pentimg.

3. Kerusakan jalan Pada saat studi di lakukan beberapa ruas jalan negara, jalan provinsi dan jalan

Besaran Dampak Pada waktu konstruksi, kendaraan proyek yang melintas diperkirakan 50

Dampak peningkatan kerusakan jalan ini merupakan dampak penting mengingat jalan merupakan infra struktur

Page 347: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-28 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

kabupaten sudah mulai mengalami kerusakan. Kendaraan yang melintas di jalan nasional 5-10 unit/ menit dan jalan provinsi 2-5 /menit dan jalan kabupaten 1-2 unit /menit.

unit berisi dan 50 unit kosong dengan beban tonase 20 ton /unit. Apabila jalan yang sudah mulai rusak ini tidak segera di perbaiki maka pada waktu kendaraan proyek melintas akan mengalami peningkatan. Kriteria kerusakan jalan menurut Direktorat Jendral Binamarga adalah berdasarkan nilai IRI (International Roughness Index) / = nilai ketidak rataan permukaan. 4,5 < IRI < 8 = Pemeliharaan Berkala 8 < IRI < 12 = Rusak Ringan 12 < IRI = Rusak Berat

masyarakat yang sangat vital. Disamping itu kerusakan jalan yang di akibatkan lalu lalangnya kendaraan proyek perlu segera dilakukan pengelolaannya.

4. Vegetasi alam Rona lingkungan awal vegetasi yang ada di wilayah studi terdiri dari hutan dan semak belukar

Besaran dampak Adanya kegiatan: pembangunan bendung, basecamp, daerah genangan, access road, pintu portal, pembuangan dan spoil, surge tank, power house dan tail race, switch yard, dan daerah quarry akan menyebabkan hilangnya vegetasi alami ini. Diperkirakan total luas vegetasi alami yang berubah ± 360 ha

Dampak perubahan vegetasi alam menjadi infra struktur sarana dan sarana proyek 360 ha termasuk dampak penting yang perlu di lakukan pengelolaan nya.

Page 348: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-29 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Sifat Penting Dampak Perubahan vegetasi alam menjadi sarana dan prasarana proyek (360 ha) termasuk dampak penting.

5. Habitat Satwa Liar Rona lingkungan awal daerah studi terdiri dari vegetasi alam (hutan lindung, hutan produksi , semak belukar) dan vegetasi budi daya (tanaman pertanian dan tanaman perkebunan). Vegetasi alami ini merupakan habitat satwa liar.

Besaran Dampak Luas vegetasi alam dan vegetasi budi daya yang mengalami perubahan untuk keperluan infra struktur PLTA Batangtoru adalah 360 ha. Sifat Penting Dampak Perubahan vegetasi alam dan vegetasi budidaya seluas 360 ha termasuk dampak penting oleh karena wilayah ini merupakan habitat satwa liar.

Dampak terganggunya habitat satwa liar seluas 360 ha ini termasuk dampak penting yang harus di kelola.

6. Air larian Rona lingkungan awal CN (bilangan curve number) = 60 (hydro logic soil group, untuk kawasan hutan) Nilai Retensi (S) = 169,1 mm

Besaran Dampak CN = 86 (untuk daerah terbuka tanpa vegetasi) Nilai Retensi (S) = 238,8mm Besaran dampak adalah 256,12 m3/ hari. Sifat Penting Dampak Dampak peningkatan air larian ini termasuk penting oleh karena dapat mempengaruhi erosi, sedimentasi dan kekeruhan air.

Dampak peningkatan air larian akibat terbuka nya wilayah menimbulkan dampak turunan berupa erosi, kekeruhan, sedimentasi termasuk dampak penting yang harus di kelola.

Page 349: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-30 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

7. Erosi dan Sedimentasi Rona lingkungan awal nilai Faktor C Hutan Alam = 0,001 Tingkat erosi sangat ringan (kelas I < 15 ton/ ha/ tahun,solum tanah > 90 cm Erosi = 5.535 ton/ m/ tahun.

Besaran Dampak Nilai Faktor C Tanah terbuka tanpa tanaman = 1,0 Tingkat erosi sangat berat (kelas V > 480 ton/ha/tahun) Erosi = 177.120 ton/tahun Sifat penting Dampak Dampak peningkatan erosi pada tahap konstruksi ini termasuk penting dan mempengaruhi kekeruhan air sungai Batangtoru dan Sedimentasi daerah hilir.

Dampak peningkatan laju erosi dari 5.535 ton/ha menjadi 177.120 ton/ha merupakan dampak penting yang harus di kelola.

8. Perubahan Penggunaan Lahan

Rona lingkungan awal penggunaan lahan di wilayah studi terdiri dari vegetasi alam dan vegetasi budi daya (pertanian dan perkebunan).

Besaran Dampak Terjadi perubahan tata guna lahan seluas 643 ha (vegetasi alam seluas 360 ha dan vegetasi budidaya seluas 283 ha) yang beralih penggunaannya untuk infrastruktur proyek Sifat Penting Dampak Dampak ini termasuk penting karena bersifat permanen.

Dampak perubahan tata guna lahan ini termasuk penting dan harus di kelola.

9. Kualitas air sungai dengan parameter kekeruhan

Rona lingkungan awal diperkirakan erosi tanah 5.535 ton / tahun dan 50 % tanah masuk ke sungai = 2.767,5 ton dan tanah ini lah yang menyebabkan

Besaran Dampak Pada tahap konstruksi erosi tanah 177.120 ton/ tahun dan 50 % tanah masuk ke sungai = 88.560 ton dan tanah ini lah yang

Dampak Peningkat kekeruhan ini termasuk dampak penting yang harus di kelola mengingat sebagian masyarakat masih mengunakan air sungai Batangtoru untuk MCK.

Page 350: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-31 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

kekruhan air sungai Batangtoru.

menyebabkan peningkatan kekeruhan sungai Batangtoru. Sifat Penting Dampak Kekeruhan termasuk dampak penting.

10. Vegetasi budidaya Rona lingkungan awal vegetasi budidaya yang ada di wilayah studi terdiri dari karet, durian, kopi, kelapa sawit, dan lain sebagainya yang diusahakan masyarakat sebagai sumber matapencahariannya

Besaran dampak Adanya kegiatan: pembangunan bendung, basecamp, access road, pintu portal, akan menyebabkan hilangnya vegetasi budidaya ini, diperkirakan seluas ± 283 ha Sifat Penting Dampak Perubahan vegetasi budidaya menjadi sarana dan prasarana proyek seluas 283 ha termasuk dampak penting.

Dampak perubahan vegetasi budidaya menjadi infrastruktur sarana dan sarana proyek 283 ha termasuk dampak penting yang perlu di lakukan pengelolaan.

11. Biota air Rona lingkungan awal biota air, yaitu plankton 17-19 jenis (H’ 4,6 – 5,2), benthos 8-10 jenis (H’ 0,38 – 0,43), dengan tujuh jenis ikan yang dominan

Besaran dampak Adanya kegiatan yang berdampak terhadap kualitas air (kekeruhan) serta sedimentasi akan menyebabkan berkurangnya jenis biota air, khususnya diantara bendung dan power house dan hilir sungai Batangtoru sehingga akan berdampak terhadap penurunan keanekaragaman

Dampak penurunan keanekaragaman jenis biota air di bagian hilir bendung dan sungai Batangtoru termasuk dampak penting yang perlu di lakukan pengelolaan.

Page 351: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-32 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

jenis (H’) Sifat Penting Dampak Penurunan keanekaragaman jenis biota air termasuk dampak penting.

12. Keresahan masyarakat Pada saat pembebasan lahan diperkirakan terjadi keresahan terhadap 540 KK penduduk pemilik lahan

Besaran Dampak Pada saat konstruksi keresahan masyarakat bukan hanya pemilik lahan, tetapi juga masyarakat di desa-desa sekitar lokasi kegiatan ± 17 desa. Sifat Penting Dampak Penting mengingat besaran dan persebaran dampak yang cukup luas.

Dampak keresahan masyarakat merupakan dampak turunan dan akumulasi dari dampak-dampak sebelumnya, seperti kesempatan kerja, tenaga kerja pendatang, kerusakan jalan, pengurangan vegetasi budidaya dan vegetasi alam, erosi dan sedimentasi, kualitas air sungai dan dapat memicu munculnya ketidakpuasan masyarakat sehingga berpotensi muncul konflik sosial sehingga menjadi dampak penting.

13. Sikap dan persepsi masyarakat

Pada tahap pra konstruksi terjadi sikap dan persepsi masayarakat yang negative terhadap terhadap rencana kegiatan, meliputi 540 KK

Besaran Dampak Pada saat konstruksi sikap dan persepsi masyarakat bukan hanya pemilik lahan, tetapi juga masyarakat di desa-desa sekitar lokasi kegiatan ± 17 desa. Sifat Penting Dampak Penting mengingat besaran dan persebaran dampak yang cukup luas

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan turunan dari keresahan masyarakat, biota air dan pendapatan masyarakat, dampak ini dapat terakumulasi dan berlangsung hingga tahap operasional sehingga menjadi dampak penting.

Page 352: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-33 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

III. TAHAP OPERASIONAL 1. Fluktuasi Debit Air Sungai Rona lingkungan awal

debit Sungai Batangtoru rata-rata tahunan/hari adalah 106 m3/detik, debit minimal 41,90 m3/detik dan debit maksimal 484 m3/detik

Besaran Dampak Beban normal selama 18 jam (24.00 – 18.00 WIB) debit air Sungai Batangtoru berkurang dibagian hilir menjadi 6,8 m3/detik jika tidak ada turbin yang beroperasi. Jika ada turbin yang beroperasi, maka debit akan bertambah 51,89 m3/detik untuk setiap turbin yang beroperasi. Pada saat beban puncak selama 6 jam (18.00 – 24.00 WIB) dimana empat turbin beroperasi, maka debit air meningkat menjadi 213,36 m3/detik. Dengan demikian terjadi peningkatan > 100% dari debit rata-rata, dan > 400% dari debit minimal, tetapi masih dibawah debit maksimal. Sifat Penting Dampak Termasuk penting karena mempengaruhi kehidupan masyarakat di bagian hilir.

Dampak fluktuasi debit air sungai Batangtoru ini mempengaruhi kehidupan masyarakat pengguna sungai sehingga merupakan dampak penting yang harus di kelola.

2. Vegetasi Alam Rona lingkungan awal daerah bendung ekosistem darat (vegetasi hutan)

Besaran Dampak Pada tahap operasional menjadi daerah bendung dengan luas genangan ± 67 ha, sehingga terjadi

Adanya perubahan dari ekosistem darat menjadi ekosistem perairan mempengaruhi biota air yang merupakan dampak penting.

Page 353: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-34 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

pengurangan luas vegetasi alam seluas ± 67 ha. Sifat Penting Dampak Termasuk penting karena bersifat permanen.

3. Habitat satwa liar Rona lingkungan awal daerah bendung yang menjadi genangan studi terdiri dari vegetasi alam (hutan lindung, hutan produksi , semak belukar). Vegetasi alami ini merupakan habitat satwa liar.

Besaran Dampak Luas vegetasi alam yang mengalami perubahan untuk daerah genangan ± 67 ha. Sifat Penting Dampak Perubahan vegetasi alam seluas ± 67 ha termasuk dampak penting oleh karena wilayah ini merupakan habitat satwa liar.

Dampak terganggunya habitat satwa liar seluas ± 67 ha ini termasuk dampak penting yang harus di kelola.

4. Sedimentasi

5. Biota Air Semula hanya merupakan alur aliran sungai Batangtoru yang merupakan habitat biota air sungai mengalir.

Besaran Dampak Habitat biota air berubah dari yang air deras menjadi air tergenang Sifat Penting Dampak Penting

Selama perubahan habitat biota air dari semula air deras menjadi air tergenang termasuk dampak penting yang harus di kelola.

6. Sikap dan persepsi masyarakat

Page 354: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-35 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

Tabel 4.4 Ringkasan Analisis Dampak Jaringan Transmisi 275 kV

No Dampak Penting Hipotetik (DPH)

Rona lingkungan Hidup Awal Hasil Prakiraan Dampak Hasil Evaluasi Dampak

I TAHAP PRA KONSTRUKSI 1. Keresahan Masyarakat Tidak ada keresahan

masyarakat Besaran Dampak Terdapat 60 tower yang terkena lahan masyarakat (60 kk) Sifat Penting Dampak Penting mengingat lahan yang di bebaskan merupakn sumber mata pencaharian masyarakat dan bersifat permanen.

Dampak termasuk penting karena lahan tersebut merupakan sumber mata pencaharian (tanaman salak) dan bersifat permanen oleh karena itu ganti rugi lahan harus sesuai dengan hasil musyawarah dan mufakat.

2. Kesempatan kerja Sebelum ada kegiatan, tenaga kerja lokal bekerja di usaha pertanian dan perkebunan sendiri

Besaran Dampak 36 orang tenaga kerja lokal Sifat Penting Dampak Penting mengingat adanya tambahan pendapatan tenaga kerja dan tambahan keahlian, serta dapat berlanjut ke tahap konstruksi.

Kesempatan kerja di luar pertanian merupakan peluang yang dinantikan masyarakat lokal, karena memberikan sumber pendapatan terukur dan rutin setiap bulan selama masa kerja. Pengalaman kerja pada tahap pra konstruksi juga menjadi peluang untuk tetap bekerja hingga tahap konstruksi, sehingga kesempatan kerja menjadi dampak penting.

3. Pendapatan masyarakat

Sebelum ada kegiatan, masyarakat bekerja di lahan pertanian yang mereka usahakan. Hasil yang di peroleh ± Rp

Besaran Dampak 36 orang tenaga kerja lokal Sifat Penting Dampak Setiap orang tenaga kerja lokal akan

Pendapatan yang diterima pekerja dapat dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan keluarga serta meningkatkan pendapatan keluarga,

Page 355: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-36 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

1.000.000 /bulan memperoleh upah minimal Rp 60.000 /hari. Dalam 1 bulan terdapat 25 hari kerja maka upah yang di terima 25 x Rp 60.000 = Rp 1.500.000 sehingga terjadi peningkatan pendapatan Rp. 500.000 dari pekerjaan di bidang pertanian, dan akan menjadi tambahan pendapatan bagi keluarga pekerja

sehingga menjadi dampak penting.

4. Sikap dan persepsi masyarakat

Sebelum ada kegiatan tidak ada persepsi msayarakat terhadap rencana kegiatan

Besaran Dampak 60 kk pemilik lahan dan 36 orang tenaga kerja lokal dan keluarganya Sifat Penting Dampak Penting mengingat besaran dampak serta tersebar pada beberapa desa di tiga kecamatan

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan turunan dari keresahan masyarakat dan pendapatan masyarakat, dampak ini dapat terakumulasi dan berlangsung hingga tahap konstruksi sehingga menjadi dampak penting.

II TAHAP KONSTRUKSI 1. Kesempatan Kerja dan

Berusaha Sebelum ada kegiatan konstruksi dan transmisi 275 kV, penyerapan tenaga kerja belum ada.

Besaran dampak Tenaga kerja yang di butuhkan 71 orang, dari penduduk lokal sebagai buruh direkrut 35 orang Sifat Penting Dampak Penting karena dapat meningkatkan perekonomian bagi tenaga kerja tersebut.

Dampak penyerapan tenaga kerja ini termasuk penting, oleh karena masyarakat ,menginginkan ikut sebagai tenaga kerja dan dapat meningkatkan pendapatannya.

2. Pendapatan masyarakat

Sebelum ada kegiatan, masyarakat bekerja di lahan pertanian yang mereka usahakan. Hasil yang di peroleh ± Rp

Besaran Dampak 35 orang tenaga kerja lokal Sifat Penting Dampak Setiap orang tenaga kerja lokal akan

Pendapatan yang diterima pekerja dapat dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan keluarga serta meningkatkan pendapatan keluarga,

Page 356: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-37 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

1.000.000 /bulan memperoleh upah minimal Rp 60.000 /hari. Dalam 1 bulan terdapat 25 hari kerja maka upah yang di terima 25 x Rp 60.000 = Rp 1.500.000 sehingga terjadi peningkatan pendapatan Rp. 500.000 dari pekerjaan di bidang pertanian, dan akan menjadi tambahan pendapatan bagi keluarga pekerja

sehingga menjadi dampak penting.

3. Vegetasi Alam Sebelum proyek vegetasi alam yang ada berupa hutan.

Besaran Dampak Sesudah proyek di hutan ada 6 tower dengan luas 0,24 Ha Sifat penting dampak Termasuk penting dan harus ada izin pinjam pakai dari Menteri Kehutanan

Dampaknya termasuk penting oleh karena di tapak tower harus di lakukan pemotongan pohon dan di urus pinjam pakai dari Menteri Kehutanan.

4. Satwa liar (habitat) Berbagai jenis satwa liar hidup di kawasan hutan di sekitar proyek.

Besaran Dampak Pada waktu konstruksi terdapat seluas 0,24 Ha vegetasi hutan yang menjadi habitat satwa liar yang ditebang dan dibersihkan, sehingga mengurangi habitat satwa liar. Penebangan pohon dengan menggunakan chainsaw akan mengeluarkan kebisingan yang dapat mengganggu kehidupan satwa liar. Sifat kumulatif Dampak Dampak terhadap habitat satwa liar ini akan bertambah dengan pemangkasan pohon-pohon di

Merupakan dampak penting karena masih dijumpai satwa yang dilindungi.

Page 357: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-38 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

bawah jaringan transmisi pada saat penarikan kawat. Pada kawasan hutan ini masih terdapat satwa yang dilindungi, sehingga dampaknya penting.

5. Vegetasi Budidaya Sebelum proyek vegetasi budidaya yang dijumpai berupa kebun salak.

Besaran Dampak Terdapat 60 tower yang akan terkena dilahan masyarakat berupa kebun salak. Sifat Penting Dampak Penting karena menyangkut kehidupan masyarakat, 60 kk dan bersifat permanen.

Di wilayah studi khususnya desa Parsalakan kec. Angkola Barat terdapat kawasan perkebunan salak yang sudah turun temurun dan merupakan ciri khas daerah tersebut, sehingga dengan pengurangan luas kebun salak tersebut mempengaruhi produksi dan pendapatan masyarakat.

6. Keresahan masyarakat Tidak ada keresahan masyarakat

Besaran Dampak Meliputi pemilik lahan lokasi tower (60 kk) ditambah masyarakat di desa-desa sepanjang jaringan transmisi Sifat Penting Dampak Penting mengingat keresahan masyarakat merupakan dampak turunan, sehingga terakumulasi.

Dampak termasuk penting karena dapat memicu konflik sosial serta berdampak terhadap sikap dan persepsi masyarakat.

7. Sikap dan persepsi masyarakat

Sikap dan persepsi msayarakat pada tahap pra konstruksi cenderung negatif, khususnya masyarakat pemilik lahan (60 kk)

Besaran Dampak Meliputi pemilik lahan lokasi tower (60 kk) ditambah masyarakat di desa-desa sepanjang jaringan transmisi Sifat Penting Dampak Penting mengingat besaran dampak

Sikap dan persepsi masyarakat merupakan turunan dari keresahan masyarakat dan pendapatan masyarakat, dampak ini dapat terakumulasi sehingga menjadi dampak penting.

Page 358: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-39 CV. GLOBAL INTER SYSTEM

serta tersebar pada beberapa desa di tiga kecamatan

III TAHAP OPERASIONAL 1. Medan magnit dan

medan listrik Medan magnit dan medan listrik sebelum ada transmisi 275 kV terjadi secara alamiah (di zona ekuator medan magnit 3,3 µT).

Besaran Dampak Dibawah jaringan tegangan ekstra tinggi di luar rumah = 0,3 – 1,66 µT dan di dalam rumah = 0,4 – 1,99 µT (Depkes RI, 1993) Sifat Penting Dampak Penting karena adanya kekawatiran masyarakat terhadap medan magnit dan medan listrik 275 kV.

Dampak medan magnit dan medan listrik ini termasuk penting karena bersifat permanen dan di kawatirkan masyarakat dampak nya sehingga perlu di lakukan penyuluhan /sosialisasi secara secara intensif.

2. Perubahan nilai ekonomi lahan

Sebelum proyek nilai/ harga tanah berlaku secara pasar

Besaran Dampak Nilai / Harga tanah di bawah jaringan lebih murah dari tanah yang tidak berada di bawah jaringan. Sifat Penting Dampak Tidak penting karena dibawah jaringan tersebut masih bisa di tanami / di usahakan.

Perubahan nilai harga tanah ini termasuk tidak penting, mengingat di bawah jaringan tetap menjadi milik masyarakat dan telah di beri kompensasi kepada pemilik lahan.

3. Kekhawatiran masyarakat terhadap medan magnet dan medan listrik

Sebelum proyek masyarakat tidak khawatir mengenai jaringan transmisi SUTET

Besaran Dampak Meliputi masyarakat di desa-desa sepanjang jaringan transmisi Sifat Penting Dampak Penting mengingat pemahaman masyarakat yang masih kurang tentang medan magnet dan medan listrik, dan terakumulasi dari informasi melalui berbagai media massa.

Dampak termasuk penting karena berdampak terhadap aktivitas masyarakat di lahan usahataninya.

Page 359: Analisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF) fileAnalisa Dampak Lingkungan – ANDAL (PDF)

PT. North Sumatera Hydro Energy

IV-40 CV. GLOBAL INTER SYSTEM