Anak adalah fajar kehidupan

5
Nyantri asyik di Rumah Orange Anak adalah fajar kehidupan Hatinya memantulkan kejernihan harapan Pikirannya melukiskan ketajaman fikiran Ditangannya dunia mempercayakan masa depan Tugas kita … Membekali mereka dengan cinta, cita dan citra Hingga mereka tumbuh mandiri dan percaya diri Dalam menjalani tugas penghambaannya kepada ilahi (Ubet Nur Islam) Yang melahirkan generasi yang Qur’ani Ungkapan diatas adalah ungkapan yang layak bagi orang tua yang mengharapkan putra putrinya tumbuh sebagai generasi robbani yang insyaallah nantinya akan muncul generasi yang memiliki keilmuan, etos kerja yang tinggi dan berakhlaq mulia Untuk itu semua Rumah Tahfidz Ababil Pekanbaru Menggelar acara Pesantren Kilat dengan tema “Nyantri Asyik di Rumah Orange” sebagai salah satu wujud kepedulian terhadap generasi emas kita dengan harapan setelah acara ini akan memberikan motifasi bagi anak-anak kita untuk lebih mengenal Tuhannya melalui kitab suciNya. Nah untuk itu sudah selaiknya kita sebagai orang-orang yang peduli terhadap generasi penerus bangsa untuk turut bertanggung jawab dalam mensukseskan acara ini. Objective 1. Sebagai tempat apresiasi bagi anak 2. Sebagai media untuk lebih mengenalkan anak kepada Allah sebagai Tuhan melalui kitab suciNya (Al-qur’an ) 3. Memberikan alternative mendidik yang menarik namun akrab kepada masyarakat 4. Mengenal lebih dekat dunia anak 5. Sebagai salah satu media yang mengaplikasikan dalam menyongsong Visi Misi RIAU 2020 Sekilas tentang Rumah Tahfidz PPPA Ababil

Transcript of Anak adalah fajar kehidupan

Page 1: Anak adalah fajar kehidupan

Nyantri asyik di Rumah Orange

Anak adalah fajar kehidupan

Hatinya memantulkan kejernihan harapan

Pikirannya melukiskan ketajaman fikiran

Ditangannya dunia mempercayakan masa depan

Tugas kita …

Membekali mereka dengan cinta, cita dan citra

Hingga mereka tumbuh mandiri dan percaya diri

Dalam menjalani tugas penghambaannya kepada ilahi (Ubet Nur Islam)

Yang melahirkan generasi yang Qur’ani

Ungkapan diatas adalah ungkapan yang layak bagi orang tua yang mengharapkan putra putrinya tumbuh sebagai generasi robbani yang insyaallah nantinya akan muncul generasi yang memiliki keilmuan, etos kerja yang tinggi dan berakhlaq mulia

Untuk itu semua Rumah Tahfidz Ababil Pekanbaru Menggelar acara Pesantren Kilat dengan tema “Nyantri Asyik di Rumah Orange” sebagai salah satu wujud kepedulian terhadap generasi emas kita dengan harapan setelah acara ini akan memberikan motifasi bagi anak-anak kita untuk lebih mengenal Tuhannya melalui kitab suciNya.

Nah untuk itu sudah selaiknya kita sebagai orang-orang yang peduli terhadap generasi penerus bangsa untuk turut bertanggung jawab dalam mensukseskan acara ini.

Objective

1. Sebagai tempat apresiasi bagi anak 2. Sebagai media untuk lebih mengenalkan anak kepada Allah sebagai Tuhan melalui kitab suciNya

(Al-qur’an )3. Memberikan alternative mendidik yang menarik namun akrab kepada masyarakat4. Mengenal lebih dekat dunia anak5. Sebagai salah satu media yang mengaplikasikan dalam menyongsong Visi Misi RIAU 2020

Sekilas tentang Rumah Tahfidz PPPA Ababil

Rumah tahfidz ababil adalah lembaga tempat berkumpulnya para pecinta dan calon penghafal Al-qur’an

Lokasi : Rumah Thafidz ababil Pusat

Jl. Sudirman No. 201 (Rumah Makan Bebek Goreng H. Slamet ), depan SPBU wonosari (secretariat)

Rumah Tahfidz Ababil 1

Jl. Purwodadi , Gg. Bangau (belakang Riau Pos)

Rumah Tahfidz Ababil 2

Perum. Sidomulyo, Jl. Rajawali No. 119 (Paviliun Rumah Bunda Hj. Laili)

Page 2: Anak adalah fajar kehidupan

Santri terdiri dari semua golongan (anak2, mahasiswa, dan orang tua) (gratis)

Dana operasional dari para donatur sebahagian kecil masyarakat Pekanbaru

Lokasi

Lokasi acara merupakan kombinasi aktivitas di dalam dan luar ruangan termasuk masjid yang relative nyaman di Rumah Tahfidz Ababil 2 Pekanbaru.

Waktu

Waktu pelaksanaan selama 3 hari

Tanggal 30 des 2011 s/d 1 jan 2012

Materi PK “Nyantri Asyik di Rumah Orange”

Jumat, 30 Des 2011

14.00-16.00 : Registrasi Masuk Santri / Sholat Ashar16.00-18.00 : Pembukaan dan Ta’aruf

18.00-18.30 : Sholat Maghrib (di Masjid)

18.30-19.15 : Tadarus Al-Qur’an surat al-muzammil (di Masjid)

19.15-19.45 : Sholat Isya (di Masjid)

19.45-20,30 : Makan Malam (Rumah Orange)

20.30-21.30 : Malam Keakraban dan Bagi Kelompok (Akhwat & Ikhwan Terpisah)

21.30-22.00 : Persiapan Tidur

22.00- 03.45 : Istirahat

Sabtu, 31 Des 2011

04.00 - 05.00 : Tahajjud (di masjid/Hidayah)

05.00 - 05.30 : Sholat Subuh (di masjid)

05.30 - 06.15 : Tahfidzul Quran (al-muzammil)

06.30 - 07.30 : Riyadhoh (Olah Raga)/ Tafakur Alam

07.30 - 08.30 : Istirahat, Mandi, Sarapan

08.30 - 10.00 : Sholat Dhuha, Fiqh Wudhu

10.30 - 11.45 : Praktek Whudu

11.45 - 12.30 : Isoma

12.30 - 13.00 : Murajaah

13.00 - 13.30 : Makan Siang

13.45 - 15.15 : Tafsir Almuzammil

15.15 - 15.35 : Sholat Ashar

15.35 - 16.00 : Murajaah Muzammil

16.00 - 17.15 : Materi Baca Tulis Qur’an

Page 3: Anak adalah fajar kehidupan

17.15 - 18.00 : Persiapan Sholat

18.00 - 18.30 : Sholat Maghrib

18.30 - 19.15 : Murajaah Hafalan

19.45 - 20.30 : Makan Malam

20.30 - 21.30 : Malam Keakraban

21.30 - 22.00 : Persiapan Istirahat

22.00 - 03.45 : Istirahat Malam

Minggu, 1 Jan 2011

04.00 - 05.00 : Tahajjud Malam

04.00 - 05.00 : Tahajjud (di masjid)

05.00 - 05.30 : Sholat Subuh (di masjid)

05.30 - 06.15 : Tahfidzul Quran (al-muzammil)

06.30 - 07.30 : Riyadhoh (Olah Raga)

07.30 - 08.30 : Istirahat, Mandi, Sarapan

08.30 - 10.00 : Sholat Dhuha, Fiqh Wudhu

10.30 - 11.45 : Praktek Whudu

11.45 - 12.30 : Isoma

12.30 - 13.00 : Murajaah

13.00 - 13.30 : Makan Siang

13.45 - 15.15 : Tafsir Al-Muzammil

15.15 - 15.35 : Sholat Ashar

15.35 - 16.00 : Murajaah Al-Muzammil

16.00 - 17.15 : Bagi Hadiah & Penutupan

Target peserta

Target peserta 40 peserta

Anak-anak yatim piatu dan dhuafa

Anak sekolah dasar kelas 4-6

Page 4: Anak adalah fajar kehidupan

Estimasi Biaya

Jumlah biaya yang dibutuhkan pada acara PK”nyantri Asyik di Rumah Orange” adalah Rp. 8.700.000,-

(Delapan Juta Tujuh Ratus Ribu Rupiah)

NO ITEMS JUMLAH TOTAL1 Pemateri @ 5 orang 250.000,- 1.250.000,-2 Publikasi

- Brosur 750.000,- 750.000,-- Spanduk 200.000,- 1.000.000,-

3 Konsumsi @ 40x8 10.000,- 3.200.000,-4 Printing 200.000,- 200.000,-5 Transportasi 200.000,- 200.000,-6 Dokumentasi 250.000,- 250.000,-7 Lain-lain 250.000,- 250.000,-

Total 7.100.000,-

Penutup

Demikian proposal ini kami sampaikan, atas kepercayaan dan kerjasama yang diberikan kami ucapkan terima kasih