Alat peredaran darah

6
1. Jantung Beratnya sekitar 300 gram atau sebesar kepalan tangan pemiliknya. Jantung manusia terletak di dalam rongga dada sebelah kiri. Jantung berfungsi memompa darah. Selanjutnya darah dialirkan ke seluruh tubuh. Jantung manusia terbagi menjadi empat ruangan yaitu serambi kanan, serambi kiri, bilik kanan, dan bilik kiri. Antara serambi dan bilik dibatasi oleh katup atau klep. Katup ini berfungsi sebagai pencegah bercampurnya darah bersih (banyak mengandung oksigen) dan darah kotor (banyak mengandung karbon dioksida). Jantung dibungkus selaput tipis yang disebut perikardium. Fungsi bilik jantung 1. Serambi kanan berfungsi untuk menerima darah dari seluruh tubuh dan kaya karbondioksida. 2. Serambi kiri berfungsi untuk menerima darah dari paru-paru dan kaya oksigen. 3. Bilik kanan berfungsi untuk memompa darah ke paru-paru dan banyak mengandung karbon-dioksida 4. Bilik kiri berfungsi untuk memompa darah ke seluruh tubuh dan banyak mengandung oksigen Denyut nadi istirahat yang normal berkisar antara 60-90 denyut per menit. saat berlari, semakin bnyk oksigen yang diperlukan. Paru paru bekerja keras mengolah oksigen dan jantung berdetak cepat ke seluruh tubuh membawa oksigen hasil olahan paru paru dgn kecepatan tinggi ALAT PEREDRAN DARAH

Transcript of Alat peredaran darah

Page 1: Alat peredaran darah

1. Jantung

Beratnya sekitar 300 gram atau sebesar kepalan tangan pemiliknya. Jantung manusia terletak di dalam rongga dada sebelah kiri. Jantung berfungsi memompa darah. Selanjutnya darah dialirkan ke seluruh tubuh. Jantung manusia terbagi menjadi empat ruangan yaitu serambi kanan, serambi kiri, bilik kanan, dan bilik kiri. Antara serambi dan bilik dibatasi oleh katup atau klep. Katup ini berfungsi sebagai pencegah bercampurnya darah bersih (banyak mengandung oksigen) dan darah kotor (banyak mengandung karbon dioksida). Jantung dibungkus selaput tipis yang disebut perikardium.

Fungsi bilik jantung1. Serambi kanan berfungsi untuk menerima darah dari seluruh tubuh dan kaya karbondioksida.2. Serambi kiri berfungsi untuk menerima darah dari paru-paru dan kaya oksigen.3. Bilik kanan berfungsi untuk memompa darah ke paru-paru dan banyak mengandung karbon-dioksida4. Bilik kiri berfungsi untuk memompa darah ke seluruh tubuh dan banyak mengandung oksigen

Denyut nadi istirahat yang normal berkisar antara 60-90 denyut per menit. saat berlari, semakin bnyk oksigen yang diperlukan. Paru paru bekerja keras mengolah oksigen dan jantung berdetak cepat ke seluruh tubuh membawa oksigen hasil olahan paru paru dgn kecepatan tinggi

2. PembuluH darah

Pembuluh darah dibedakan menjadi pembuluh arteri (nadi), pembuluh vena (balik), dan pembuluh kapiler.Perbandingan antara pembuluh arteri dan pembuluh venaNo Sifat Pembuluh Arteri (nadi) Pembuluh Vena1 Dinding Pembuluh Tebal, Kuat, Elastis Tipis, Tidak Elastis2 Aliran Darah Meninggalkan Jantung Menuju Jantung3 Letak Tersembunyi di bagian Dalam Dekat permukaan Tubuh4 Katup Hanya 1 Pada pangkal aorta Banyak disepanjang pembulu5 Denyut terasa Tidak terasa6 Jika Terluka Darah memancar Darah hanya menetes7 Terdiri dari a. Arteri pulmonalis a. Vena Pulmonalis

ALAT PEREDRAN DARAH

Page 2: Alat peredaran darah

Merupakan pembuluh nadi yang membawa darah menuju paru-parub. AortaMerupakan pembuluh darah besar yang membawa darah menuju seluruh tubuhPada pangkal batang nadi terdapat klep berbentuk bulan sabit (Valvula semilunaris) yang berfungsi untuk menjaga aliran darah agar tetap searah

yaitu pembuluh darah yang membawa darah dari paru-paru menuju ke jantungb. Vena cava inferiorpembuluh darah yang membawa darah dari bagian bawah tubuh menuju jantung.Vena cava superiorYaitu pembuluh darah yang membawa darah dari bagian atas tubuh menuju ke jantung

Pembuluh darah kapiler

Pembuluh darah halus, yang langsung berhubungan dengan jaringan tubuh. Pada pembuluh darah kapiler terdapat hubungan antara pembuluh darah arteri dengan pembuluh darah vena.Pembuluh darah kapiler tersusun atas satu lapis sel pipih satu lapisan.Semua jaringan tubuh berhubungan langsung dengan kapiler darah, sehingga proses pertukaran menjadi lebih efisien.Pertukaran material dalam pembuluh darah kapiler ke sel terjadi melalui mekanisme difusi, dan sistem transport aktif.Aliran darah dalam kapiler lebih lambat sehingga memungkinkan proses pertukaran menjadi lebih efektif

PENYAKIT / Gangguan PADA JANTUNG dan SISTEM PEREDARAN DARAH

1. Anemia : penyakit yang disebabkan kekurangan sel darah merah ataupun kekurangan hemoglobin. 2. Penyakit Jatung : disebabkan kelebihan kolesterol3. Thalasemia yaitu penyakit kelainan darah yang bersifat diturunkan, dimana sel adarah merah abnormal dan

penyakit ini diatasi dengan transfuse darah.4. Hemofilia yaitu darah yang sukar membeku. Penyakit ini juga diturunkan secara genetis.5. Varises yaitu pelebaran pembuluh vena (pembuluh balik) yang dapat terjadi di kaki. Dan jika pelebaran

pembuluh vena itu terjadi di anus disebut wasir.6. Atherosklerosis yaitu penyumbatan pembuluh darah oleh lemak7. Arteriosklerosis yaitu penyumbatan pembuluh darah oleh zat kapur.

Langkah-langkah yang dapat dilakukan untuk mencegah penyumbatan pembuluh darah.:a. Berolahraga secara teratur. b. Tidak mengonsumsi makanan berlemak secara berlebihan. c. Makanlah makanan bergizi dengan menu seimbang. d. Hindari merokok, minuman beralkohol dan narkoba. e. Mengendalikan emosi agar tidak mudah marah. f. Usahakan istirahat atau tidur yang cukup. g. Berekreasi untuk menghilangkan ketegangan dan kejenuhan.

8. Leukopeni yaitu jika sel darah putih jumlahnya kurang dari normal.9. Leukositosis yaitu jika sel darah putih jumlahnya lebih dari normal10. Leukimia disebut juga kanker darah yaitu penyakit bertambahnya sel darah putih yang tidak terkendali.11. Hipertensi yaitu tekanan darah tinggi

Page 3: Alat peredaran darah

3. Jantung

Beratnya sekitar 300 gram atau sebesar kepalan tangan pemiliknya. Jantung manusia terletak di dalam rongga dada sebelah kiri. Jantung berfungsi memompa darah. Selanjutnya darah dialirkan ke seluruh tubuh. Jantung manusia terbagi menjadi empat ruangan yaitu serambi kanan, serambi kiri, bilik kanan, dan bilik kiri. Antara serambi dan bilik dibatasi oleh katup atau klep. Katup ini berfungsi sebagai pencegah bercampurnya darah bersih (banyak mengandung oksigen) dan darah kotor (banyak mengandung karbon dioksida). Jantung dibungkus selaput tipis yang disebut perikardium.

Fungsi bilik jantung1. Serambi kanan berfungsi untuk menerima darah dari seluruh tubuh dan kaya karbondioksida.2. Serambi kiri berfungsi untuk menerima darah dari paru-paru dan kaya oksigen.3. Bilik kanan berfungsi untuk memompa darah ke paru-paru dan banyak mengandung karbon-dioksida4. Bilik kiri berfungsi untuk memompa darah ke seluruh tubuh dan banyak mengandung oksigen

Denyut nadi istirahat yang normal berkisar antara 60-90 denyut per menit. saat berlari, semakin bnyk oksigen yang diperlukan. Paru paru bekerja keras mengolah oksigen dan jantung berdetak cepat ke seluruh tubuh membawa oksigen hasil olahan paru paru dgn kecepatan tinggi

4. PembuluH darah

Pembuluh darah dibedakan menjadi pembuluh arteri (nadi), pembuluh vena (balik), dan pembuluh kapiler.Perbandingan antara pembuluh arteri dan pembuluh venaNo Sifat Pembuluh Arteri (nadi) Pembuluh Vena1 Dinding Pembuluh Tebal, Kuat, Elastis Tipis, Tidak Elastis2 Aliran Darah Meninggalkan Jantung Menuju Jantung3 Letak Tersembunyi di bagian Dalam Dekat permukaan Tubuh4 Katup Hanya 1 Pada pangkal aorta Banyak disepanjang pembulu5 Denyut terasa Tidak terasa6 Jika Terluka Darah memancar Darah hanya menetes7 Terdiri dari a. Arteri pulmonalis a. Vena Pulmonalis

ALAT PEREDRAN DARAH

Page 4: Alat peredaran darah

Merupakan pembuluh nadi yang membawa darah menuju paru-parub. AortaMerupakan pembuluh darah besar yang membawa darah menuju seluruh tubuhPada pangkal batang nadi terdapat klep berbentuk bulan sabit (Valvula semilunaris) yang berfungsi untuk menjaga aliran darah agar tetap searah

yaitu pembuluh darah yang membawa darah dari paru-paru menuju ke jantungb. Vena cava inferiorpembuluh darah yang membawa darah dari bagian bawah tubuh menuju jantung.Vena cava superiorYaitu pembuluh darah yang membawa darah dari bagian atas tubuh menuju ke jantung

Pembuluh darah kapiler

Pembuluh darah halus, yang langsung berhubungan dengan jaringan tubuh. Pada pembuluh darah kapiler terdapat hubungan antara pembuluh darah arteri dengan pembuluh darah vena.Pembuluh darah kapiler tersusun atas satu lapis sel pipih satu lapisan.Semua jaringan tubuh berhubungan langsung dengan kapiler darah, sehingga proses pertukaran menjadi lebih efisien.Pertukaran material dalam pembuluh darah kapiler ke sel terjadi melalui mekanisme difusi, dan sistem transport aktif.Aliran darah dalam kapiler lebih lambat sehingga memungkinkan proses pertukaran menjadi lebih efektif

PENYAKIT / Gangguan PADA JANTUNG dan SISTEM PEREDARAN DARAH

12. Anemia : penyakit yang disebabkan kekurangan sel darah merah ataupun kekurangan hemoglobin. 13. Penyakit Jatung : disebabkan kelebihan kolesterol14. Thalasemia yaitu penyakit kelainan darah yang bersifat diturunkan, dimana sel adarah merah abnormal dan

penyakit ini diatasi dengan transfuse darah.15. Hemofilia yaitu darah yang sukar membeku. Penyakit ini juga diturunkan secara genetis.16. Varises yaitu pelebaran pembuluh vena (pembuluh balik) yang dapat terjadi di kaki. Dan jika pelebaran

pembuluh vena itu terjadi di anus disebut wasir.17. Atherosklerosis yaitu penyumbatan pembuluh darah oleh lemak18. Arteriosklerosis yaitu penyumbatan pembuluh darah oleh zat kapur.

Langkah-langkah yang dapat dilakukan untuk mencegah penyumbatan pembuluh darah.:a. Berolahraga secara teratur. b. Tidak mengonsumsi makanan berlemak secara berlebihan. c. Makanlah makanan bergizi dengan menu seimbang. d. Hindari merokok, minuman beralkohol dan narkoba. e. Mengendalikan emosi agar tidak mudah marah. f. Usahakan istirahat atau tidur yang cukup. g. Berekreasi untuk menghilangkan ketegangan dan kejenuhan.

19. Leukopeni yaitu jika sel darah putih jumlahnya kurang dari normal.20. Leukositosis yaitu jika sel darah putih jumlahnya lebih dari normal21. Leukimia disebut juga kanker darah yaitu penyakit bertambahnya sel darah putih yang tidak terkendali.22. Hipertensi yaitu tekanan darah tinggi