6 Lebam Mayat

4

Click here to load reader

Transcript of 6 Lebam Mayat

Page 1: 6 Lebam Mayat

8/17/2019 6 Lebam Mayat

http://slidepdf.com/reader/full/6-lebam-mayat 1/4

LEBAM MAYAT

Defnsi

Lebam mayat atau livor mortis ( post mortem hypostasis, suggilation), terjadi sebagai

akibat pengumpulan darah dalam pembuluh-pembuluh darah kecil, kapiler dan

venule, pada bagian tubuh yang terendah, yang disebabkan karena daya gravitasi, dan

membentuk bercak warna merah ungu ( livide) pada bagian terbawah tubuh, kecuali

 pada bagian tubuh yang tertekan alat keras. Lebam yang kebiruan kadang-kadang

disalah artikan sebagai memar.

Patofisiologi

Lebam mayat terbentuk bila terjadi kegagalan sirkulasi dalam mempertahankan

tekanan hidrostatik yang menyebabkan darah mencapai capillary bed dimana

 pembuluh-pembuluh darah kecil afferen dan efferen salung berhubungan. Maka

secara bertahap darah yang mengalami stagnansi di dalam pembuluh vena besar dan

cabang-cabangnya akan dipengaruhi gravitasi dan mengalir ke bawah, ketempat-

tempat terendah yang dapat dicapai. Mula-mula darah mengumpul di vena-vena besar

dan kemudian pada cabang-cabangnya sehingga mengakibatkan perubahan warna

kulit menjadi merah kebiruan.

Interpretasi

da ! macam interpretasi livor mortis, yaitu"

#. $anda pasti kematian.%. Menaksir saat kematian.

&. Menaksir lama kematian.

'. Menaksir penyebab kematian.

!. osisi mayat setelah terjadi lebam bukan pada saat mati.

Faktor yang Mempengaruhi

da & faktor yang mempengaruhi livor mortis, yaitu "

#. olume darah yang beredar - *anyak (+) " lebam cepat, luas

Page 2: 6 Lebam Mayat

8/17/2019 6 Lebam Mayat

http://slidepdf.com/reader/full/6-lebam-mayat 2/4

- urang (anemia) " lebam lama, terbatas

%. Lamanya darah dalam keadaan cepat cair 

&. /arna lebam"

- 0ormal" merah ungu

- eracunan gas +1 " warna merah bata

- eracunan 2ianida " warna merah terang- eracunan anillin " warna coklat kebiruan

/arna Livide (merah keunguan) terdapat pada bagian tubuh terbawah sesuai posisi

korban saat mati, merupakan proses ypostatik ( $erkumpulnya darah ) oleh

karena adanya daya tarik bumi.

Perbedaan lebam mayat dengan memar

Livor mortis harus kita bedakan dengan resapan darah akibat trauma

(ekstravasasi darah). /arna merah darah akibat trauma akan menempati

ruang tertentu dalam jaringan. /arna tersebut akan hilang jika irisan jaringan

disiram dengan air.

$abel perbedaan antara lebam mayat dengan luka memar "

Lebam Mayat Luka Memar

Letak 3pidermal, karena pelebaran

 pembuluh darah yangtampak sampai ke

 permukaan kulit

2ubepidermal, karena rupture

 pembuluh darah yang letaknya bisasuperficial atau lebih dalam

ultikula (kulit

ari)

$idak rusak ulit ari rusak  

Lokasi $erdapat pada daerah yang

luas, terutama luka pada

 bagian tubuh yang letaknya

rendah

$erdapat di sekitar bisa tampak 

dimana saja pada bagian tubuh dan

tidak meluas

4ambaran ada lebam mayat tidak ada

elevasi dari kulit

*iasanya membengkak karena

resapan darah dan edema

inggiran 5elas $idak jelas

/arna /arnanya sama Memar yang lama warnanya

 bervariasi. Memar yang baru

 berwarna lebih tegas daripada warna

lebam mayat disekitarnya

Page 3: 6 Lebam Mayat

8/17/2019 6 Lebam Mayat

http://slidepdf.com/reader/full/6-lebam-mayat 3/4

ada pemotongan ada pemotongan, darah

tampak dalam pembuluh, dan

mudah dibersihkan. 5aringan

subkutan tampak pucat

Menunjukkan resepan darah ke

 jaringan sekitar, susah dibersihkan

 jaringan sekitar, susah dibersihkan

 jika hanya dengan air mengalir.

5aringan subkutan berwarna merah

kehitaman

6ampak setelah

 penekanan

kan hilang walaupun hanya

diberi penekanan yang

ringan

/arnanya berubah sedikit saja jika

diberi penekanan.

Waktu / Lama Terjadinya Lebam

*ercak mulai tampak oleh kita kira-kira %7-&7 menit pasca kematian

klinis. Makin lama bercak tersebut makin luas dan lengkap, akhirnya

menetap kira-kira 8-#% jam pasca kematian klinis. 2ebelum lebam mayat

menetap, masih dapat hilang bila kita menekannya. al ini berlangsung

kira-kira kurang dari 9-#7 jam pasca kematian klinis. 5uga lebam masih

 bisa berpindah sesuai perubahan posisi mayat yang terakhir. Lebam tidak 

 bisa lagi kita hilangkan dengan penekanan jika lama kematian klinis sudah

terjadi kira-kira lebih dari 9-#7 jam.

Menetapnya lebam mayat (tidak hilang waktu penekanan) disebabkan"

- 2el darah merah telah memenuhi pembuluh darah kapiler 

- embuluh-pembuluh darah terjepit sehingga otot yang

mengalami kaku mayat.

- Lemak dalam plasma juga telah membeku

- danya sistem bejana berhubungan antar pembuluh darah

sehingga bila darah telah masuk ke pembuluh darah kecil, sulit

keluar kembali ke pembuluh darah yang lebih lebar 

#. :dris M. 2aat ematian. 6alam" edoman :lmu edokteran orensik. 3disi

ertama. 5akarta" *ina ;upa ksara. al. !&-8#.

%. *udiyanto , dkk. $anatologi. 6alam " :lmu edokteran orensik. 3disi ertama.

5akarta " *agian edokteran orensik akultas edokteran <niversitas

:ndonesia. al.%!-&9.

&. http"==eprints.undip.ac.id=''7&>=&=Mohamadmmar?4%77>#>#?**%.pdf 

'. EARLY POSTMORTEM CHANGESANDTIME OF DEATHWILLIAM A.

COX, M.D.FORENSIC PATHOLOGIST/NEUROPATHOLOGIST

Page 4: 6 Lebam Mayat

8/17/2019 6 Lebam Mayat

http://slidepdf.com/reader/full/6-lebam-mayat 4/4

!.