5. RPP MOMENTUM, IMPULS, DAN TUMBUKAN (belum selesai) (1).doc

25
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) Satuan Pendidikan : SMA Mata Pelajaran : Fisika Kelas / Semester : XI / 1 Materi Pokok : Momentum, Impuls, dan Tumbukan Alokasi Waktu : 2 JP x 8 Pertemuan (16 JP) A. Kompetensi Inti, Kompetensi Dasar, dan Indikator Kompetensi Inti 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Kompetensi Dasar 1.1 Menyadari kebesaran Tuhan yang menciptakan dan mengatur alam jagad raya melalui pengamatan fenomena alam fisis dan pengukurannya. Indikator: 1. Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan. 2. Memanfaatkan lingkungan untuk mengamati fenomena- fenomena alam secara fisis dan melakukan pengukuran yang diimbangi dengan mewujudkan pengamalan ajaran agama yang dianutnya. Kompetensi Inti 2

Transcript of 5. RPP MOMENTUM, IMPULS, DAN TUMBUKAN (belum selesai) (1).doc

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

( RPP )

Satuan Pendidikan: SMAMata Pelajaran: Fisika

Kelas / Semester: XI / 1

Materi Pokok : Momentum, Impuls, dan TumbukanAlokasi Waktu: 2 JP x 8 Pertemuan (16 JP)

A. Kompetensi Inti, Kompetensi Dasar, dan IndikatorKompetensi Inti 1

Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.Kompetensi Dasar 1.1

Menyadari kebesaran Tuhan yang menciptakan dan mengatur alam jagad raya melalui pengamatan fenomena alam fisis dan pengukurannya.Indikator:

1. Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan.2. Memanfaatkan lingkungan untuk mengamati fenomena-fenomena alam secara fisis dan melakukan pengukuran yang diimbangi dengan mewujudkan pengamalan ajaran agama yang dianutnya.Kompetensi Inti 2

Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

Kompetensi Dasar 2.1

Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat; tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan percobaan , melaporkan, dan berdiskusi.

Indikator:

1. Berperilaku jujur.2. Memiliki rasa ingin tahu.

3. Menunjukkan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu maupun berkelompok.Kompetensi Inti 3

Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

Kompetensi Dasar 3.5Mendeskripsikan momentum dan impuls, hukum kekekalan momentum, serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.

Indikator:1. Menjelaskan konsep dasar momentum.2. Menghitung momentum pada benda.3. Menjelaskan konsep dasar impuls.4. Menghitung impuls pada benda.5. Menjelaskan hubungan momentum dan impuls untuk menghitung besarnya gaya-gaya impuls yang terjadi pada tumbukan.6. Memformulasikan perubahan momentum suatu benda pada saat terjadi tumbukan.7. Menjelaskan hukum kekekalan momentum.8. Memformulasikan hukum kekekalan momentum.9. Menjelaskan konsep dasar tumbukan.10. Membedakan macam-macam tumbukan.11. Mendemostrasikan tumbukan lenting sempurna.12. Mendemostrasikan tumbukan lenting sebagian.13. Mendemostrasikan tumbukan tak lenting.14. Memformulasikan macam-macam tumbukan.15. Menjelaskan koefisien restitusi macam-macam tumbukan.16. Menjelaskan penerapan hukum kekekalan momentum.Kompetensi Inti 4

Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

Kompetensi Dasar 4.2

Memodifikasi roket sederhana dengan menerapkan hukum kekekalan momentum.

Indikator:

1. Merancang roket sederhana dengan menerapkan hukum kekekalan momentum.2. Membuat roket sederhana dengan menerapkan hukum kekekalan momentum.

3. Mempresentasikan laporan membuat roket sederhana.

B. Kegiatan Belajar 1. Momentum 2. Impuls3. Hukum Kekekalan Momentum 4. Tumbukan5. Penerapan Hukum Kekekalan Momentum 6. Membuat Roket Sederhana7. Ulangan Harian 8. Presentasi laporan membuat roket.C. Tujuan PembelajaranTujuan Pembelajaran Kegiatan Belajar 11. Peserta didik diharapkan mampu menjelaskan konsep dasar momentum melalui pengamatan yang terjadi di kehidupan sehari-hari yang dijelaskan oleh guru.2. Peserta didik diharapkan mampu menghitung momentum pada benda melalui penjelasan guru dan mengerjakan 3 soal yang diberikan.Tujuan Pembelajaran Kegiatan Belajar 21. Peserta didik diharapkan mampu menjelaskan konsep dasar impuls melalui pengamatan yang terjadi di kehidupan sehari-hari yang dijelaskan oleh guru.2. Peserta didik diharapkan mampu menghitung impuls pada benda melalui penjelasan dari Guru dan mengerjakan 3 soal yang diberikan.3. Peserta didik diharapkan mampu menjelaskan hubungan momentum dan impuls untuk menghitung besarnya gaya-gaya impuls yang terjadi pada tumbukan.melalui penjelasan dari guru.4. Peserta didik diharapkan mampu memformulasikan perubahan momentum suatu benda pada saat terjadi tumbukan dengan mengerjakan 3 soal yang diberikan oleh guru.Tujuan Pembelajaran Kegiatan Belajar 3:

1. Peserta didik diharapkan mampu menjelaskan konsep dasar hukum kekekalan momentum dengan membaca referensi terlebih dahulu dari buku atau internet dan medengarkan penjelasan dari Guru.

2. Peserta didik diharapkan mampu memformulasikan hukum kekekalan momentum dengan memerhatikan penjelasan dari Guru.Tujuan Pembelajaran Kegiatan Belajar 4:1. Peserta didik diharapkan mampu menjelaskan konsep dasar tumbukan dengan membaca referensi terlebih dahulu dari buku atau internet dan medengarkan penjelasan dari Guru.2. Peserta didik diharapkan mampu membedakan macam-macam tumbukan melalui penjelasan dari Guru.3. Peserta didik diharapkan mampu mendemonstrasikan tumbukan lenting sempurna melalui visual PhET yang disajikan oleh Guru.4. Peserta didik diharapkan mampu mendemonstrasikan tumbukan lenting sebagian melalui visual PhET yang disajikan oleh Guru.5. Peserta didik diharapkan mampu mendemostrasikan tumbukan tak lenting sebagian melalui visual PhET yang disajikan oleh Guru.6. Peserta didik diharapkan mampu memformulasikan macam-macam tumbukan melalui penjelsan dari Guru.7. Peserta didik diharapkan mampu menjelaskan koefisien restitusi macam-macam tumbukan melalui penjelsan dari Guru dan mengerjakan soal-soal yang diberikan.Tujuan Pembelajaran Kegiatan Belajar 5:

1. Peserta didik diharapkan mampu menjelaskan penerapan hukum kekekalan momentum dengan mencari informasi tambahan dari buku-buku dan internet, seperti Mesin roket, Desain Palu, Mesin Jet, Sarung Tinju, Sabuk Pengaman, dll

Tujuan Pembelajaran Kegiatan Belajar 6:1. Peserta didik diharapkan mampu merancang roket sederhana dengan menerapkan hukum kekekalan momentum secara berkelompok dan dengan mendapatkan bimbingan dari guru serta mencari referensi praktikum merancang roket.

2. Peserta didik diharapkan mampu membuat roket sederhana dengan menerapkan hukum kekekalan momentum secara berkelompok melalui panduan referensi praktikum membuat roket.

Tujuan Pembelajaran Kegiatan Belajar 7 dan 8:

1. Peserta didik diharapkan mampu membuat laporan dari hasil membuat roket sederhana dengan melakukan diskusi dan presentasi secara kelompok.2. Ulangan Harian

D. Materi PembelajaranKegiatan Belajar 1 dan 2, yaitu Momentum dan Impuls.Materi:

1. Pengertian Momentum

2. Pengertian Impuls

3. Hubungan Momentum dan Impuls

Kegiatan Belajar 3 dan 4, yaitu Hukum Kekekalan Momentum dan Tumbukan

Materi:1. Hukum Kekekalan Momentum2. Macam-macam Tumbukan3. Koefisien RestitusiKegiatan Belajar 5 dan 6, yaitu Penerapan Hukum Kekekalan Momentum dan Membuat Roket Sederhana.Materi:

1. Asas Pendorong Roket, atau contoh lainnya.2. Membuat Roket SederhanaKegiatan Belajar 7, dan 8, yaitu Presentasi Hasil Membuat Roket Sederhana dan Ulangan Harian.

Materi:

1. Konsep yang digunakan dalam membuat roket sederhana.2. Memberikan kesimpulan dari hasil praktikum membuat roket sederhana

3. Ulangan Harian.

E. Model Pembelajaran1. Pendekatan: Scientific Learning2. Model : - Direct Instruction (DI)

- Cooperative Learning (CL)3. Metode : Ceramah dan Diskusi kelompokF. Media, Alat dan Sumber Belajar

Media

: Laptop, LCD.Sumber Belajar : 1. Buku Peserta didik Fisika (Meteri Momentum, Impuls, dan Tumbukan).

2. Modul Fisika SMA (Meteri Momentum, Impuls, dan Tumbukan).3. LKS (Lembar Kerja Siswa).

4. LP Momentum, Impuls, dan Tumbukan5. Internet (Youtube)6. Visual PhET Macam-macam tumbukan.G. Kegiatan PembelajaranPertemuan 1 (Alokasi Waktu 2 x 45 menit)a) Pendahuluan (10 menit)

1. Guru memberikan salam.2. Ketua kelas memimpin doa sebelum kegiatan belajar mengajar dimulai.3. Guru mengecek kehadiran peserta didik.4. Guru memotivasi peserta didik dengan cara menyebutkan contoh-contoh momentum yang terjadi di kehidupan sehari-hari agar peserta didik mendapatkan ketertarikan untuk mempelajarai tentang momentum.5. Guru menanyakan kepada peserta didik tentang materi momentum: Adakah yang bisa menyebutkan contoh lain benda-benda yang memiliki momentum yang besar?6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan aspek penilaian oleh guru meliputi kognitif, psikomotor, dan afektif. b) Kegiatan Inti (70 menit)

No.KegiatanAktivitas Belajar

1.Mengamati (Observing)1) Peserta didik melakukan studi pustaka untuk mencari informasi tentang konsep dasar momentum melalui berbagai sumber.2) Peserta didik memerhatikan penjelasan dari guru tentang konsep dasar momentum.3) Peserta didik memerhatikan penjelasan guru tentang rumus momentum pada benda.4) Peserta didik mengamati penjelasan guru dalam menghitung momentum pada benda melalui contoh soal yang diberikan oleh Guru.

2Menanya (Questioning)1) Peserta didik mempertanyakan pemikiran dirinya terhadap konsep dasar momentum.2) Peserta didik mempertanyakan hal yang kurang dimengerti pada saat mengerjakan soal-soal yang diberikan oleh guru.

3.Mengeksplorasi

(Experiment)1) Peserta didik mendiksusikan konsep dasar momentum.2) Peserta didik mengeksplorasi fenomena momentum di kehidupan sehari-hari.3) Peserta didik berdiskusi secara berpasangan dengan teman sebangku tentang soal-soal Uji Pemahaman dan Analisis yang diberikan oleh Guru.

4.Mengkomunikasikan (Communicating)1) Peserta didik dapat menyampaikan (menulis hasil jawaban di papan tulis) dari soal-soal uji pemahaman.

5.Mengasosiasi(Association)1) Peserta didik membuat rangkuman di buku catatan fisika dari hasil kegiatan pembelajaran pada materi Momentum

c) Penutup (10 menit)1. Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik yang telah berhasil untuk menjawab soal-soal uji pemahaman dan menyampaikannya dengan menulis hasil jawaban di papan tulis.2. Guru menyampaikan jawaban/kesimpulan yang tepat dari pembelajaran hari ini.3. Guru memberikan informasi tentang kegiatan belajar untuk pertemuan berikutnya.4. Guru memberikan tugas terstruktur kepada peserta didik.Pertemuan 2 (Alokasi Waktu 2 x 45 menit)a) Pendahuluan (10 menit)1. Guru memberikan salam.2. Ketua kelas memimpin doa sebelum kegiatan belajar mengajar dimulai.3. Guru mengecek kehadiran peserta didik.4. Guru memotivasi peserta didik dengan cara menyebutkan contoh-contoh impuls yang terjadi di kehidupan sehari-hari agar peserta didik mendapatkan ketertarikan untuk mempelajarai tentang impuls.5. Guru menanyakan kepada peserta didik tentang materi impuls: Bagaimanakah perubahan bentuk bola akibat pukulan dari raket saat bermain Tennis? Apakah yang terjadi?6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan aspek penilaian, meliputi kognitif, psikomotor, dan afektif.b) Kegiatan Inti (70 menit)No.KegiatanAktivitas Belajar

1.Mengamati (Observing)1) Peserta didik melakukan studi pustaka untuk mencari informasi tentang konsep dasar impuls.2) Peserta didik memerhatikan penjelasan guru yang menjelaskan mengapa terjadinya perubahan bentuk benda setelah menerima gaya yang besar.3) Peserta didik mengamati penjelasan guru yang menghitung perumusan impuls.4) Peserta didik memerhatikan penjelasan guru yang menjelaskan hubungan momentum dan impuls.5) Peserta didik memerhatikan penjelasan guru yang memformulasikan perumusan hubungan momentum dan impuls.

2.Menanya (Questioning)1) Peserta didik menanyakan pemikiran dirinya terhadap pemahaman konsep dasar impuls.2) Peserta didik menanyakan pemikiran dirinya terhadap pemahaman hubungan momentum dan impuls.3) Peserta didik menanyakan hal yang kurang dimengerti pada saat mengerjakan soal-soal yang diberikan oleh guru.

3.Mengeksplorasi

(Eksperiment)1) Peserta didik mendiskusikan tentang konsep Impuls pada sebuah soal yang menanyakan impuls yang lebih besar diantara dua benda yang memiliki kecepatan yang berbeda.2) Peserta didik berdiskusi dengan teman sebangku tentang soal-soal Uji Pemahaman.

4.Mengkomunikasikan (Communicate)1) Peserta didik dapat menyampaikan (menulis hasil jawaban di papan tulis) dari soal-soal uji pemahaman.

5.Mengasosiasi

(Association)1) Peserta didik membuat rangkuman di buku catatan fisika tentang impuls dan hubungan momentum dan impuls.

c) Penutup (10 menit)1. Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik yang telah berhasil untuk menjawab soal-soal uji pemahaman dan menyampaikannya dengan menulis hasil jawaban di papan tulis.2. Guru menyampaikan jawaban/kesimpulan yang tepat dari pembelajaran hari ini.3. Guru memberikan informasi tentang kegiatan belajar untuk pertemuan berikutnya.4. Guru memberikan tugas terstruktur kepada peserta didik.Pertemuan 3 (Alokasi Waktu 2 x 45 menit)a) Pendahuluan (10 menit)

1. Guru memberikan salam.2. Ketua kelas memimpin doa sebelum kegiatan belajar mengajar dimulai.3. Guru mengecek kehadiran peserta didik.4. Guru menanyakan kepada peserta didik tentang: Apa sajakah contoh dari Hukum Kekekalan Momentum?5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan aspek penilaian, meliputi kognitif, psikomotor, dan afektif.b) Kegiatan Inti (70 menit)No.KegiatanAktivitas Belajar

1.Mengamati (Observing)1) Peserta didik melakukan studi pustaka untuk mencari informasi tentang Hukum Kekekalan Momentum2) Peserta didik mengamati dan mendengarkan penjelasan Guru tentang Hukum Kekekalan Momentum

2.Menanya (Questioning)1) Peserta didik menanyakan tentang Hukum Kekekalan Momentum

3.Mengeksplorasi (Eksperiment)1) Peserta didik mendiskusikan Hukum Kekekalan Momentum dengan teman sebangkunya..2) Peserta didik berdiskusi secara berpasangan dengan teman sebangku tentang soal-soal Uji Pemahaman tentang Hukum Kekekalan Momentum yang diberikan oleh Guru.

4.Mengkomunikasikan (Communicate)1) Peserta didik dapat menyampaikan (menulis hasil jawaban di papan tulis) dari soal-soal uji pemahaman.

5.Mengasosiasi(Association)1) Peserta didik membuat rangkuman di buku catatan fisika dari hasil kegiatan pembelajaran pada materi hari ini tentang Hukum Kekekalan Momentum.

c) Penutup (10 menit)

1. Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik yang telah berhasil untuk menjawab soal-soal uji pemahaman dan menyampaikannya dengan menulis hasil jawaban di papan tulis.2. Guru menyampaikan jawaban/kesimpulan yang tepat dari pembelajaran hari ini (tentang Satelit Geostasioner).3. Guru memberikan informasi tentang kegiatan belajar untuk pertemuan berikutnya.Pertemuan 4 (Alokasi Waktu 2 x 45 menit)a) Pendahuluan (10 menit)

1. Guru memberikan salam.2. Ketua kelas memimpin doa sebelum kegiatan belajar mengajar dimulai.3. Guru mengecek kehadiran peserta didik4. Guru membagian LKS PhET tentang Tumbukan (1 kelompok = 2 siswa).5. Guru mendemonstrasikan visual PhET tentang macam-macam tumbukan, tumbukan lenting sempurna, tumbukan lenting sebagian, dan tumbukan tidak lenting.6. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan aspek penilaian, meliputi kognitif, psikomotor, dan afektif.b) Kegiatan Inti (70 menit)

No.KegiatanAktivitas Belajar

1.Mengamati (Observing)1) Peserta didik melakukan studi pustaka untuk mencari informasi tentang macam-macam tumbukan dan koefisien restitusi.2) Peserta didik mengamati visual PhET yang dioperasikan oleh Guru, serta mengisi LKS PhET yang telah diberikan.

2.Menanya (Questioning)1) Peserta didik saling menanyakan kepada Guru apabila kurang dimengerti konsep tentang tumbukan dan koefisien restitusi.

3.Mengeksplorasi (Eksperiment)1) Peserta didik mengeksplorasi data dan informasi tentang macam-macam tumbukan melalui visual PhET secara diskusi berkelompok.

4.Mengkomunikasikan (Communicate)1) Peserta didik menyampaikan hasil eksplorasi data dan informasi dari hasil pengamatan visual PhET yang telah ditunjukan oleh Guru tentang macam-macam tumbukan.

5.Mengasosiasi(Associating)1) Peserta didik membuat ulasan tentang macam-macam tumbukan berdasarkan data dan informasi hasil eksplorasi dari visual PhET yang telah ditunjukan.

c) Penutup (10 menit)

1. Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik yang telah mengisi LKS PhET tentang tumbukan dan koefisien restitusi dengan benar.2. Guru menyampaikan jawaban/kesimpulan yang tepat dari pembelajaran hari ini.

3. Guru memberikan informasi tentang kegiatan belajar untuk pertemuan berikutnya.4. Guru memberikan tugas portofolio tentang Penerapan Hukum Kekekalan Momentum kepada peserta didik dan akan dibahas pada pertemuan selanjutnya.Pertemuan 5 (Alokasi Waktu 2 x 45 menit)a) Pendahuluan (10 menit)

1. Guru memberikan salam.2. Ketua kelas memimpin doa sebelum kegiatan belajar mengajar dimulai.3. Guru mengecek kehadiran peserta didik4. Guru m5. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan aspek penilaian, meliputi kognitif, psikomotor, dan afektif.b) Kegiatan Inti (70 menit)

No.KegiatanAktivitas Belajar

1.Mengamati (Observing)3) Peserta didik melakukan studi pustaka untuk mencari informasi tentang macam-macam tumbukan.4) Peserta didik mengamati visual PhET yang dioperasikan oleh Guru, serta mengisi LKS PhET yang telah diberikan.

2.Menanya (Questioning)2) Peserta didik saling menanyakan kepada Guru apabila kurang dimengerti konsep tentang tumbukan.

3.Mengeksplorasi (Eksperiment)2) Peserta didik mengeksplorasi data dan informasi tentang macam-macam tumbukan melalui visual PhET secara diskusi berkelompok.

4.Mengkomunikasikan (Communicate)2) Peserta didik menyampaikan hasil eksplorasi data dan informasi dari hasil pengamatan visual PhET yang telah ditunjukan oleh Guru tentang macam-macam tumbukan.

5.Mengasosiasi

(Associating)2) Peserta didik membuat ulasan tentang macam-macam tumbukan berdasarkan data dan informasi hasil eksplorasi dari visual PhET yang telah ditunjukan.

c) Penutup (10 menit)

1. Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik yang telah mengisi LKS PhET tentang Tumbukan dengan benar.2. Guru menyampaikan jawaban/kesimpulan yang tepat dari pembelajaran hari ini.

3. Guru memberikan informasi tentang kegiatan belajar untuk pertemuan berikutnya.4. Guru memberikan tugas terstruktur kepada peserta didik.H. Penilaian 1. Teknik dan Bentuk Instrumen

TeknikBentuk Instrumen

Pengamatan SikapLembar penilaian sikap.

TugasMenyelesaikan masalah tentang konsep gerak, gaya dan keseimbangan yang terjadi pada sistem tatasurya dan gerak planet.

ObservasiChecklist lembar pengamatan kegiatan diskusi kelompok.

PortofolioLaporan dan presentasi hasil eksplorasi secara softcopy, hardcopy, powerpoint.

Tes TertulisTes tertulis bentuk uraian dan pilihan ganda gaya gravitasi, kuat medan gravitasi, dan percepatan gravitasi

2. Instrumena. Lembar Pengamatan SikapNama

: .................

Kelas

: .................

Semester: ................No.Aspek yang dinilaiYaTidak

1.Mengikuti pembelajaran Fisika dengan penuh perhatian

2.Memahami apa yang disampaikan guru

3.Mengerjakan tugas yang diberikan guru tepat waktu

4.Mengajukan pertanyaan jika ada yang tidak dipahami

5.Memiliki buku pelajaran Fisika yang diperlukan

6.Membuat catatan di akhir kegiatan pembelajaran

7.Aktif dalam diskusi kelompok

8.Memberi tanggapan dengan baik dan benar

9.Mampu mempresentasikan hasil

10.Membuat laporan tepat waktu

Jumlah skor

Jumlah skor maksimal 11

Nilai Peserta didik

Pedoman penilaian :

1. Beri tanda ( V ) pada pilihan ya atau tidak.

2. Pilihan ya mendapat skor 1, dan pilihan tidak skor 0

b. Lembar Pengamatan Kegiatan DiskusiHari / tanggal : ..................................

Kelas : ..................................NamaKelompokNo.Nama SiswaABCDJumlah Skor

I1.

2.

3.

4.

5.

II1.

2.

3.

4.

5.

III1.

2,

3.

4.

5.

IV1.

2.

3.

4.

5.

V1.2.3.4.5.

VI1.

2.

3.

4.

5.

Keterangan : A = Peserta didik mengikuti dan berpartisipasi diskusi kelompok

B = Peserta didik memberikan tanggapan yang baik dan benar.

C = Peserta didik memeroleh hasil dari diskusi.

D = Peserta didik membuat kesimpulan dengan benar