25 Mei 2015

2
25 Mei 2015 04.41 WIB Seorang perempuan 40 tahun datang ke IGD RSUD Raden Mattaher Jambi rujukan dari Puskesmas Purwodadi. Dari anamnesis didapatkan os P8A0 post partum spontan 6 jam SMRS ditolong oleh bidan kemudian 30 menit setelah bayi lahir plasenta tidak lahir, sudah dilakukan manual plasenta tetapi tidak berhasil. Kemudian os dirujuk ke IGD RSUD Raden Mattaher Jambi. Dari hasil pemeriksaan fisik didapatkan KU : lemah , kesadaran : somnolen, TD : 80/40 mmHg , N : 113x/i , RR : 24x / i , S : 36,2 0 C, akral dingin. Terapi : - IVFD RL 2 line : line 1 drip RL, line 2 drip RL + Pitogin 2 amp - Inj.Ceftriaxone 1x2 gram IV - Pasang Kateter - O 2 kanul 3-4 L 08.40 WIB Os dipindahkan ke ruang VK Kebidanan Dari hasil pemeriksaan fisik didapatkan KU : lemah, kesadaran : compos mentis, TD : 100/60 mmHg, nadi : 102x / i, RR : 24x /i, S : 36,8 0 C, akral dingin. Diagnosis : P8A0 post partum spontan dengan retensio plasenta dan dilakukan tindakan manual plasenta. Plasenta lahir tidak lengkap, terjadi perdarahan aktif. Dari pemeriksaan fisik didapatkan KU : lemah, kesadaran : somnolen, TD : 70/palpasi mmHg, nadi :

description

ilustrasi kasus

Transcript of 25 Mei 2015

25 Mei 2015 04.41 WIBSeorang perempuan 40 tahun datang ke IGD RSUD Raden Mattaher Jambi rujukan dari Puskesmas Purwodadi. Dari anamnesis didapatkan os P8A0 post partum spontan 6 jam SMRS ditolong oleh bidan kemudian 30 menit setelah bayi lahir plasenta tidak lahir, sudah dilakukan manual plasenta tetapi tidak berhasil. Kemudian os dirujuk ke IGD RSUD Raden Mattaher Jambi. Dari hasil pemeriksaan fisik didapatkan KU : lemah , kesadaran : somnolen, TD : 80/40 mmHg , N : 113x/i , RR : 24x / i , S : 36,2 0C, akral dingin.

Terapi : - IVFD RL 2 line : line 1 drip RL, line 2 drip RL + Pitogin 2 amp Inj.Ceftriaxone 1x2 gram IV Pasang Kateter O2 kanul 3-4 L

08.40 WIBOs dipindahkan ke ruang VK Kebidanan Dari hasil pemeriksaan fisik didapatkan KU : lemah, kesadaran : compos mentis, TD : 100/60 mmHg, nadi : 102x / i, RR : 24x /i, S : 36,8 0C, akral dingin.Diagnosis : P8A0 post partum spontan dengan retensio plasenta dan dilakukan tindakan manual plasenta.Plasenta lahir tidak lengkap, terjadi perdarahan aktif.Dari pemeriksaan fisik didapatkan KU : lemah, kesadaran : somnolen, TD : 70/palpasi mmHg, nadi : 120x /i, RR : 30x /i, S : 36,8 0CTerapi : - IVFD RL + pitogin 2 amp IVFD Widahes

10.15 WIBKeadaan pasien : Perdarahan aktif pasca manual plasentaKU : lemah, kesadaran : somnolen, TD : 80/40 mmHg, N : 106x /i, RR : 30 x/i, S : 36,8 0C, akral dingin.Diagnosis : HPP e.c sisa plasentaTindakan : Kuretase + tampon padat utero vaginaTerapi : - Transfusi PRC (sampai Hb 10) Inj. Ceftriaxone 2x1 gram IVFD RL : D5%