212

download 212

of 5

Transcript of 212

  • LAPORANSERVIS BERKALA PADA SEPEDA MOTOR SUPRA KARBURATOR DI BENGKEL AHASS TEAM ARO JAYADiajukan Untuk Menyelesaikan Praktek Kerja IndustriOleh :WANTRI SYAHPUTRA.T5590Program Keahlian Teknik Sepeda MotorYayasan Taruna MandiriSMK Taruna Pekanbaru 2015

  • Sistematika PenulisanSelanjutnya laporan kerja praktek ini disusun dengan rincian sebagai berikut :Bab I: Pendahuluan Merupakan bab pengantar yang membahas tentang latar belakang,tujuan, bahasan masalah dan sistematika . penulisan Bab II : Sejarah Singkat Perusahaan Berisi tentang sejarah singkat perusahaan, daerah operasi, struktur organisasi yang terkait, falsafah, nilai nilai yang dianut serta ruang lingkup kegiatan perusahaan dan sebagainya.Bab III : Dasar Teori Menjelaskan dasar teori tentang carburator, jenis jenis carburator yang ada dan umum digunakan dalam industri, serta membahas peralatan peralatan atau komponen yang digunakan pada carburator tersebut.Bab IV : SERVIS BERKALA PADA MOTOR SUPRA KARBURATOR Berisi uraian tentang cara perbaikan atau perawatan carburator pada motor beat.Bab V: Penutup Merupakan bagian penutup laporan yang berisi kesimpulan dan saran.

  • BAB IPENDAHULUANLatar BelakangDengan bertahbahnya system pendidikan diindonesia saat ini, dimana system pembelajaran saat ini mengarah kepada sistem pembelajaran berbasis kompetensi dan sering disebut dengan nama sistem pembelajaran sempurna atau tuntas. Sehingga setiap siswa dituntut untuk lebih kritis dalam belajar, ini dimaksudkan untuk mambantu kelancaran dan keberhasilan siswa tersebut dalam belajar.Sesuai dengan ketentuan diatas, maka untuk tahun pelajaran 2014/2015 untuk setiap siswa sekolah menengah kejuruan (SMK) diwajibkan untuk mengikuti dan melaksanakan uji kompetensi yang diwajibkan juga untuk membuat dan menyusun laporan.Isi dari laporan adalah merupakan penerapan yang nyata dari pada proposal yang telah diajukan dan tentunya telah melalui proses yang nyata.TujuanTujuan umumAdapun tujuan umum dari pembuatan laporan ini adalah:Untuk mengikuti persyaratan ujian kompetensiUnuk mengetahui bagaimana cara memperbaiki dan bagaimana cara kerja dari carburator.2. Tujuan khususTujuan penulis memilih judul SERVIS BERKALA PADA SEPEDAMOTOR SUPRA KARBURATOR DI BENGKEL AHASS TEAM ARO JAYA sebagai syarat judul laporan ini merupakan salah satu syarat lulus program pendidikan sistem ganda (PSG) supaya dapat mengikuti ujian kompetensi dan ujian UN/US

  • BAB IIPROFIL AHASS TEAM ARO JAYA2.1Sejarah singkat PerusahaanRiau adalah salah satu provinsi yang terletak dibagian timur pulau sumatra, yang merupakan salah satu kawasan yang letaknya sangat strategis. Riau juga memiliki kekayaan alam yang melimpah yaitu minyak. Riau memiliki aset yang sangat penting dalam laju perkembangan perekonomian indonesia. Pada saat sekarang ini setiap orang berhak mengelola apapun yang bisa menjadi ladang bisnis.Salah satu contohnya perusahaan yang bergerak dibidang perdagangan kendaraan sepeda motor merek honda. Perusahaan ini bernama PT. Capella Dinamik Nusantara didirikan pada tanggal 01 maret 2004 yang dipimpin oleh bapak saifullah dengan jumlah karyawan 8 orang.PT. capella dinamik nusantara yang beralamat diselat panjang kecamatan tebing tinggi kepulauan meranti. PT. capella dinamik nusantara sendiri merupakan salah satu jaringan yang menjual honda genuine part dan ahm oil yang melayani penjualan unit baik secara cash maupun kredit yang didukung oleh perusahaan pembayaran dan bengkel resmi yang biasa dikenal AHASS (Astra Honda Autorized Service Station).PT. capella dinamik nusantara juga menitik beratkan kepada kepuasan pelanggan dengan kebersihan tergaja dan pelayanan yang ramah pada setiap penjualan.Struktur OrganisasiPengorganisasian (Organizing) merupakan penyusunan struktur organisasiyang sesuai dengan tujuan organisasi, sumberdaya yang dimilikinya dan susunanperwujutan pola tetap hubungan-hubungan diantar fugsi-fungsi, bagian-bagian atau posisi-posisi, maupun orang-orang yang menunjukan kedudukan tugas wewenang dan tanggung jawab yang berbeda-beda dalam suatu organisasi.Struktur organisasi merupakan kerangka susunan kepengurusan suatu badanatau organisasi yang didalamnya terdapat tugas dan wewenang serta tanggung jawab masing-masing pengurusnya.

  • STRUKTUR BENGKEL AHASS TEAM ARO JAYAJL. GARUDA SAKTI KM1KEPBENGM.BASRIKASIRRIRINMEKANIK-RUDI-ARI-RIZAL