12...Dibawah ini dijelaskan tentang elemen data yang digunakan untuk pengkodean pada program ini...

30
11 BAB III PEMBAHASAN 3.1. Analisis Kebutuhan A. Kebutuhan Pengguna Kebutuhan fungsional sistem merupakan kebutuhan umum yang bisa dilakukan oleh sistem. Aktor yang terlibat dalam sistem ini adalah admin, staff gudang dan finance. Analisa kebutuhan admin: 1. Mengelola data kategori. 2. Mengelola data barang. 3. Mengelola data kurir. 4. Mengelola data pelanggan. 5. Mengelola data user. 6. Mengelola data pengiriman 7. Mencetak surat jalan. 8. Melihat laporan. 9. Update password. Analisa kebutuhan staff gudang: 1. Mengelola data pengiriman. 2. Update password. Analisa kebutuhan finance: 1. Melihat laporan. 2. Update password.

Transcript of 12...Dibawah ini dijelaskan tentang elemen data yang digunakan untuk pengkodean pada program ini...

  • 11

    BAB III

    PEMBAHASAN

    3.1. Analisis Kebutuhan

    A. Kebutuhan Pengguna

    Kebutuhan fungsional sistem merupakan kebutuhan umum yang bisa

    dilakukan oleh sistem. Aktor yang terlibat dalam sistem ini adalah admin, staff

    gudang dan finance.

    Analisa kebutuhan admin:

    1. Mengelola data kategori.

    2. Mengelola data barang.

    3. Mengelola data kurir.

    4. Mengelola data pelanggan.

    5. Mengelola data user.

    6. Mengelola data pengiriman

    7. Mencetak surat jalan.

    8. Melihat laporan.

    9. Update password.

    Analisa kebutuhan staff gudang:

    1. Mengelola data pengiriman.

    2. Update password.

    Analisa kebutuhan finance:

    1. Melihat laporan.

    2. Update password.

  • 12

    3.2. Rancangan Dokumen

    A. Rancangan Dokumen Masukan (Input)

    Dokumen masukan (Input) merupakan dokumen yang dipakai sebagai

    sumber data ataupun dokumen yang digunakan sebagai masukan dalam sistem. Yang

    termasuk kedalam bentuk dokumen masukkannya adalah sebagai berikut:

    1. Nama Dokumen : Data Pelanggan

    Fungsi : Sebagai data pelanggan

    Sumber : Pelanggan

    Tujuan : Pengirim

    Frekuensi : Setiap ada pelanggan baru

    Media : Kertas

    Jumlah : 1 lembar

    Bentuk : Lampiran A.1

    2. Nama Dokumen : Data Barang

    Fungsi : Sebagai data barang

    Sumber : Pelanggan

    Tujuan : Pengirim

    Frekuensi : Setiap ada barang baru

    Media : Kertas

    Jumlah : 1 lembar

    Bentuk : Lampiran A.2

  • 13

    3. Nama Dokumen : Data Pengiriman Barang

    Fungsi : Sebagai data pengiriman barang

    Sumber : Admin

    Tujuan : Staff Gudang

    Frekuensi : Setiap akan melakukan pengiriman barang

    Media : Kertas

    Jumlah : 1 lembar

    Bentuk : Lampiran A.3

    4. Nama Dokumen : Data Kurir

    Fungsi : Sebagai data kurir

    Sumber : Kurir

    Tujuan : Admin

    Frekuensi : Setiap ada kurir baru

    Media : Kertas

    Jumlah : 1 lembar

    Bentuk : Lampiran A.4

    B. Rancangan Dokumen Keluaran (Output)

    Dokumen keluaran (Output) adalah hasil akhir dari proses pengiriman

    barang. Adapun bentuk dokumen keluarannya adalah sebagai berikut:

    1. Nama Dokumen : Surat Jalan

    Fungsi : Sebagai surat pengantar mengirim barang

    Sumber : Pengirim

    Tujuan : Penerima

    Frekuensi : Setiap melakukan pengiriman barang

  • 14

    Media : Kertas

    Jumlah : 1 lembar

    Bentuk : Lampiran B.1

    2. Nama Dokumen : Laporan Bulanan

    Fungsi : Sebagai laporan bulanan pengiriman barang

    Sumber : Staff Administrasi

    Tujuan : Direktur

    Frekuensi : Setiap akhir bulan

    Media : Kertas

    Jumlah : 1 lembar

    Bentuk : Lampiran B.2

  • 15

    3.3. Entity Relationship Diagram

    A. Entity Relationship Diagram (ERD)

    Pelanggan

    Kurir Pengiriman

    Kategori

    Barang

    Memiliki

    Memiliki

    Memiliki

    Melakukan

    Id_pelanggan Nama

    Alamat

    Telepon

    NamaJenis_kelamin Id_kuri

    r

    AlamatTelepo

    n

    Status

    Id_pengiriman

    Penerima

    No_po

    Tanggal

    Keterangan

    Id_pelanggan

    No_kendaraan

    Id_kurir

    SatuanId_bar

    ang

    Del_noId_kate

    gori

    Nama

    NamaKeterangan

    Id_kategori

    1

    M

    1 M M M

    M

    1

    Gambar III.1

    Entity Relationship Diagram

  • 16

    B. Logical Record Structure (LRS)

    Detail_pengiriman

    Id_detal PKId_pengiriman FKId_barang FKQty

    Pengiriman

    Id_pengiriman PKId_pelanggan FKTanggal Id_kurir FKNo_kendaraanNo_poStatusPenerimaKeterangan

    User

    Id_user PKUsernamePassword Level

    Kurir

    Id_kurir PKNama Jenis_kelaminTelepon Alamat

    Barang

    Id_barang PKNama Satuan Del_noId_kategori FK

    kategori

    Id_kateori PKNama Keterangan

    Pelanggan

    Id_pelanggan PKNamaTeleponAlamat

    Gambar III.2

    Logical Record Structure

  • 17

    3.4. Spesifikasi File

    1. Spesifikasi file barang

    Nama file : barang

    Akronim : barang

    Fungsi : untuk mengetahui nama barang

    Tipe file : File Master

    Organisasi file : Index Squential

    Akses file : Random

    Media : Hardisk

    Panjang record : 77 Bytes

    Kunci field : id_barang

    Database : pengiriman

    Software : MySQL

    Tabel III.1

    Spesifikasi file Data Barang

    No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

    1. Id_barang id_barang varchar 7 Primary key

    2. Nama_barang Nama varchar 30

    3. Satuan Satuan varchar 20

    4. Del_no del_no varchar 15

    5. Id_kategori id_kategori varchar 5 Foreign key

    2. Spesifikasi file user

    Nama file : user

    Akronim : user

    Fungsi : untuk mengetahui level user

    Tipe file : File Master

    Organisasi file : Index Squential

  • 18

    Akses file : Random

    Media : Hardisk

    Panjang record : 58 Bytes

    Kunci field : id_user

    Database : pengiriman

    Software : MySQL

    Tabel III.2

    Spesifikasi file Data User

    No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

    1. Id_user id_user Varchar 5 Primary key

    2. Username Username Varchar 20

    3. Password Password Varchar 32

    4. Level Level Int 1

    3. Spesifikasi file pelanggan

    Nama file : pelanggan

    Akronim : pelanggan

    Fungsi : untuk mengetahui nama pelanggan

    Tipe file : File Master

    Organisasi file : Index Squential

    Akses file : Random

    Media : Hardisk

    Panjang record : 102 Bytes

    Kunci field : id_pelanggan

    Database : pengiriman

    Software : MySQL

  • 19

    Tabel III.3

    Spesifikasi file Data Pelanggan

    No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

    1. Id_pelanggan id_ pelanggan varchar 7 Primary key

    2. Nama_pelangg

    an

    Nama varchar 30

    3. Telepon Telepon varchar 15

    4. Alamat Alamat varchar 150

    4. Spesifikasi file pengiriman

    Nama file : pengiriman

    Akronim : pengiriman

    Fungsi : untuk mengetahui barang yang sedang dikirim

    Tipe file : File Master

    Organisasi file : Index Squential

    Akses file : Random

    Media : Hardisk

    Panjang record : 260 Bytes

    Kunci field : id_pengiriman

    Database : pengiriman

    Software : MySQL

    Tabel III.4

    Spesifikasi file Data Pengiriman

    No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

    1. Id_pengiriman id_pengiriman varchar 14 Primary Key

    2. Tanggal Tanggal Date

    3. Id_pelanggan id_pelanggan varchar 7 Foreign Key

    4. Id_kurir id_kurir varchar 5 Foreign Key

    5. No_kendaraan no_kendaraan varchar 8

    6. No_po no_po varchar 15

    7. Status Status Int 11

    8. Keterangan Keterangan varchar 150

    9. Penerima Penerima varchar 50

  • 20

    5. Spesifikasi file detail pengiriman

    Nama file : detail pengiriman

    Akronim : detail pengiriman

    Fungsi : untuk mengetahui detail pengiriman barang

    Tipe file : File Master

    Organisasi file : Index Squential

    Akses file : Random

    Media : Hardisk

    Panjang record : 29 Bytes

    Kunci field : id_detail

    Database : pengiriman

    Software : MySQL

    Tabel III.5

    Spesifikasi file Data Detail Pengiriman

    No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

    1. Id_detail id_detail Int 4 Primary Key

    2. Id_pengiriman id_pengiriman Varchar 14 Foreign Key

    3. Id_barang id_barang Varchar 7 Foreign Key

    4. Qty Qty Int 4

    6. Spesifikasi file kategori

    Nama file : kategori

    Akronim : kategori

    Fungsi : untuk mengetahui kategori barang

    Tipe file : File Master

    Organisasi file : Index Squential

    Akses file : Random

    Media : Hardisk

  • 21

    Panjang record : 185 Bytes

    Kunci field : id_kategori

    Database : pengiriman

    Software : MySQL

    Tabel III.6

    Spesifikasi file Data Kategori

    No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

    1. Id_kategori id_kategori varchar 5 Primary Key

    2. Nama Nama varchar 30

    3. Keterangan Keterangan varchar 150

    7. Spesifikasi file kurir

    Nama file : kurir

    Akronim : kurir

    Fungsi : untuk mengetahui data kurir

    Tipe file : File Master

    Organisasi file : Index Squential

    Akses file : Random

    Media : Hardisk

    Panjang record : 210 Bytes

    Kunci field : id_kurir

    Database : pengiriman

    Software : MySQL

  • 22

    Tabel III.7

    Spesifikasi file Data Kurir

    No. Elemen Data Akronim Tipe Panjang Keterangan

    1. Id_kurir id_kurir Varchar 5 Primary Key

    2. Nama Nama Varchar 30

    3. Jenis_kelamin jenis_kelamin Varchar 10

    4. Telepon Telepon varchar 15

    5. Alamat Alamat Varchar 150

    3.5. Pengkodean

    Struktur kode atau pengkodean bertujuan untuk mempermudah dan

    mempercepat dalam menghasilkan data, pemasukan data dan untuk mengambil

    berbagai informasi yang berhubungan dengannya dalam suatu database. Dibawah ini

    dijelaskan tentang elemen data yang digunakan untuk pengkodean pada program ini

    yaitu sebagai berikut:

    A. Kode Kategori Barang

    X X X 9 9

    Contoh:

    K T G 0 1 Keterangan:

    KTG : inisial dari data kategori barang

    01 : sebagai tanda level kategori barang

    B. Kode Barang

    X X X 9 9 9 9

    Contoh:

    B R G 0 0 0 1

  • 23

    Keterangan:

    BRG : inisial dari data barang

    0001 : sebagai nomor urut barang

    C. Kode Kurir

    X X X 9 9

    Contoh:

    K R R 0 1 Keterangan:

    KRR : inisial dari data kurir

    01 : sebagai nomor urut kurir

    D. Kode Pelanggan

    X X X 9 9 9 9

    Contoh:

    C S T 0 0 0 1 Keterangan:

    CST : inisial dari data pelanggan

    0001 : sebagai nomor urut pelanggan

    E. Kode User

    X X X 9 9

    Contoh:

    U S R 0 1 Keterangan:

    USR : inisial dari data user

    01 : sebagai nomor urut user

    F. Kode Pengiriman

    X X X 9 9 9 9 9 9 9

  • 24

    Contoh:

    K R M 2 0 1 9 0 4 1 5 0 0 1

    Keterangan:

    KRM : inisial dari data pengiriman

    2019 : pengiriman pada tahun 2019

    04 : pengiriman pada bulan 04

    15 : pengiriman pada tanggal 15

    001 : sebagai nomor urut pengiriman

    3.6. Spesifikasi Program

    A. Struktur Navigasi Halaman Admin

    Home

    Dashboard

    Master

    Kategori

    Barang

    Kurir

    Pelanggan

    User

    Pengiriman

    Setting

    Laporan Laporan Pengiriman

    Ganti Password

    Gambar III.3

    Struktur Navigasi Back End Admin

  • 25

    B. Struktur Navigasi Halaman Staff Gudang

    Home

    Dashboard

    Pengiriman

    Setting Ganti Password

    Gambar III.4

    Struktur Navigasi Back End Staff Gudang

    C. Struktur Navigasi Halaman Finance

    Home

    Dashboard

    Setting

    Laporan Laporan Pengiriman

    Ganti Password

    Gambar III.5

    Struktur Navigasi Back End Finance

  • 26

    3.7. Spesifikasi Sistem Komputer

    1. Perangkat lunak

    Sistem Operasi: Microsoft Window 7

    Processors: Intel(R) Core(TM) i3-5005U CPU @ 2.00GHz 2.00GHz

    2. Perangkat Keras

    Installed Memory (RAM): 4,00GB

    System Type: 64-bit Operating System

    Monitor: Generic Pnp Monitor

    Keyboard: Keyboard Device filter

    Mouse: Microsoft PS/2 Mouse

    3.8. Implementasi

    Implementasi rancangan antar muka pada program pengiriman barang

    berdasarkan rancangan antar muka.

    1. Halaman Login

    Pengguna harus melakukan login terlebih dahulu untuk dapat menggunakan

    menu-menu yang tersedia pada aplikasi pengiriman barang. Jika login berhasil,

    maka menu utama akan ditampilkan

    Gambar III.6

    Halaman Form Login

  • 27

    2. Halaman Menu Utama

    Berisi menu-menu yang berfungsi untuk mengelola data-data pengiriman

    barang. Menu-menu yang ditampilkan berdasarkan akses level dari pengguna

    aplikasi pengiriman barang.

    Gambar III.7

    Halaman Menu Utama

    3. Halaman Data User

    Berfungsi untuk mengelola data pengguna dari aplikasi pengiriman barang.

    Hanya pengguna dengan akses level admin yang dapat mengelola halaman

    ini.

  • 28

    Gambar III.8

    Halaman Data User

    4. Halaman Data Pelanggan

    Berfungsi untuk mengelola data pelanggan pengiriman barang. Hanya

    pengguna dengan akses level admin yang dapat mengelola halaman ini.

    Gambar III.9

    Halaman Data Pelanggan

    5. Halaman Data Barang

    Berfungsi untuk mengelola data barang pada aplikasi pengiriman barang.

    Hanya hak akses level admin yang dapat mengelola halaman ini.

  • 29

    Gambar III.10

    Halaman Data Barang

    6. Halaman Data Kategori

    Berfungsi untuk mengelola data kategori dari barang di aplikasi pengiriman

    barang. Hanya hak akses level admin yang dapat mengelola halaman ini.

    Gambar III.11

    Halaman Data Kategori

    7. Halaman Data Kurir

    Berfungsi untuk mengelola data kurir pada aplikasi pengiriman barang.

    Hanya hak akses level admin yang dapat mengelola halaman ini.

  • 30

    Gambar III.12

    Halaman Data Kurir

    8. Halaman Data Pengiriman Barang

    Berfungsi untuk mengelola pengiriman barang pada aplikasi pengiriman

    barang. Admin dan Staff gudang yang dapat mengelola halaman ini.

    Gambar III.13

    Halaman Data Pengiriman Barang

  • 31

    9. Halaman Laporan Pengiriman per Bulan

    Berfungsi untuk mencetak laporan pengiriman barang. Admin dan keuangan

    yang dapat mengelola halaman ini.

    Gambar III.14

    Halaman Laporan Pengiriman per Bulan

    10. Halaman Ganti Password

    Berfungsi untuk mengubah password lama menjadi password baru. Admin,

    staff gudang dan keuangan dapat mengelola halaman ini.

    Gambar III.15

    Halaman Ganti Password

  • 32

    3.9. Pengujian Unit

    A. Pengujian terhadap form login admin, staff gudang dan keuangan

    Tabel III.8

    Pengujian Unit Form Login

    No Skenario

    Pengujian

    Test Case Hasil yang

    diharapkan

    Hasil

    Pengujian

    Kesimpulan

    1 Username dan

    Password tidak

    di input

    kemudian klik

    tombol login

    Username:

    (kosong)

    Password:

    (kosong)

    Sistem akan

    menolak

    akses login

    admin dan

    kembali ke

    form login

    akan

    menampilkan

    pesan “Error!

    Username

    dan

    Password

    salah”

    Sesuai

    harapan

    Valid

    2 Input Username

    dan Password

    tidak di input

    kemudian klik

    tombol login

    Username:

    Admin

    Password:

    (kosong)

    Sistem akan

    menolak

    akses login

    admin dan

    kembali ke

    form login

    akan

    menampilkan

    pesan “Error!

    Username

    dan

    Password

    salah”

    Sesuai

    harapan

    Valid

    3 Username tidak

    di input dan

    Password di

    input kemudian

    klik tombol

    login

    Username:

    (kosong)

    Password:

    123

    Sistem akan

    menolak

    akses login

    admin dan

    kembali ke

    form login

    akan

    menampilkan

    pesan “Error!

    Username

    dan

    Password

    salah”

    Sesuai

    harapan

    Valid

  • 33

    4 Input salah satu

    kondisi salah

    pada username

    atau password

    kemudian klik

    tombol login

    Username:

    Admin

    Password:

    1234

    (salah)

    Sistem akan

    menolak

    akses login

    admin dan

    kembali ke

    form login

    akan

    menampilkan

    pesan “Error!

    Username

    dan

    Password

    salah”

    Sesuai

    harapan

    Valid

    5 Input Username

    dan Password

    dengan data

    yang benar

    kemudia klik

    tombol login

    Username:

    Admin(benar)

    Password:

    123(benar)

    Sistem

    menerima

    akses login

    admin dan

    kemudian

    langsung

    menampilkan

    menu utama

    Sesuai

    harapan

    Valid

    B. Pengujian Terhadap Halaman Data User

    Tabel III.9

    Pengujian Unit Data User

    No Skenario

    Pengujian

    Test Case Hasil yang

    diharapkan

    Hasil

    Pengujian

    Kesimpulan

    1 Tidak mengisi

    username dan

    password. Lalu

    klik tombol

    save.

    ID: USR01

    Username:

    (kosong)

    Password:

    (kosong)

    Level:

    Administrator

    Sistem akan

    menolak

    untuk

    menyimpan

    data dan

    menampilkan

    pesan “Harap

    isi bidang

    ini”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    2 Mengisi

    username dan

    password di isi

    dengan lengkap

    kemudian klik

    tombol save.

    ID: USR04

    Username:

    Hari

    Password:

    123

    Level:

    Administrator

    Sistem akan

    menyimpan

    data kedalam

    database dan

    menampilkan

    pesan

    “Succes!

    Data berhasil

    disimpan”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

  • 34

    3 Menekan data

    user, kemudian

    klik add.

    Menekan data

    user,

    kemudian

    klik add.

    Sistem akan

    menampilkan

    ID User,

    Username,

    Password

    dan hak

    akses level.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    4 Menekan data

    user, kemudian

    tekan tombol

    ubah.

    Mengubah

    beberapa data

    lalu tekan

    tombol save.

    Sistem akan

    memperbarui

    data pada

    database dan

    menampilkan

    pesan

    “Succes!

    Data berhasil

    disimpan”

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    5 Menekan data

    user, kemudian

    tekan tombol

    hapus.

    Menghapus

    beberapa data

    lalu tekan

    tombol

    delete.

    Sistem akan

    menampilkan

    pesan “yakin

    ingin

    hapus?”

    Jika data

    tesebut

    berhasil

    dihapus,

    kemudian

    sistem akan

    menampilkan

    pesan

    “Succes!

    Data berhasil

    dihapus”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid.

    C. Pengujian Terhadap Halaman Data Pelanggan

    Tabel III.10

    Pengujian Unit Data Pelanggan

    No Skenario

    Pengujian

    Test Case Hasil yang

    diharapkan

    Hasil

    Pengujian

    Kesimpula

    n

    1 Tidak

    mengisi salah

    satu bidang.

    Id

    Pelanggan:CST000

    3

    Nama: PT.

    SUZUKI

    Telepon: 08909090

    Alamat: (kosong)

    Sistem akan

    menolak

    untuk

    menyimpan

    data dan

    menampilka

    n pesan

    Sesuai

    harapan.

    Valid

  • 35

    “Harap isi

    bidang ini”.

    2 Mengisi

    semua

    bidang

    dengan

    lengkap

    Id

    Pelanggan:CST000

    3

    Nama: PT.

    SUZUKI

    Telepon: 08909090

    Alamat: Pondok

    Ungu

    Sistem akan

    menyimpan

    data

    kedalam

    database

    dan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    disimpan”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    3 Menambahka

    n data user,

    dengan

    menekan

    tombol add.

    Menambahkan data

    pelangan dengan

    menekan tombol

    add.

    Sistem akan

    menampilka

    n Id

    Pelanggan,

    Nama,

    Telepon dan

    Alamat.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    4 Mengubah

    data

    pelanggan,

    dengan

    menekan

    tombol edit.

    Mengubah

    beberapa data

    pelanggan lalu

    tekan tombol save.

    Sistem akan

    memperbaru

    i data pada

    database

    dan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    disimpan”

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    5 Menghapus

    data

    pelanggan

    dengan

    menekan

    tombol

    hapus.

    Menghapus

    beberapa data

    pelanggan lalu

    tekan tombol

    delete.

    Sistem akan

    menampilka

    n pesan

    “yakin ingin

    hapus?”

    Jika data

    tesebut

    berhasil

    dihapus,

    kemudian

    sistem akan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    dihapus”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid.

  • 36

    D. Pengujian Terhadap Halaman Data Kurir

    Tabel III.11

    Pengujian Unit Data Kurir

    No Skenario

    Pengujian

    Test Case Hasil yang

    diharapkan

    Hasil

    Pengujian

    Kesimpula

    n

    1 Tidak

    mengisi salah

    satu bidang.

    Id Kurir: KRR09

    Nama: Jono

    Jenis Kelamin:

    Laki-laki

    Telepon: 089999

    Alamat: (kosong)

    Sistem akan

    menolak

    untuk

    menyimpan

    data dan

    menampilka

    n pesan

    “Harap isi

    bidang ini”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    2 Mengisi

    semua

    bidang

    dengan

    lengkap

    Id Kurir: KRR09

    Nama: Jono

    Jenis Kelamin:

    Laki-laki

    Telepon: 08909090

    Alamat: Bekasi

    Sistem akan

    menyimpan

    data

    kedalam

    database

    dan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    disimpan”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    3 Menambahka

    n data kurir,

    dengan

    menekan

    tombol add.

    Menambahkan data

    kurir dengan

    menekan tombol

    add.

    Sistem akan

    menampilka

    n Id Kurir,

    Nama, Jenis

    Kelamin,

    Telepon dan

    Alamat.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    4 Mengubah

    data kurir,

    dengan

    menekan

    tombol edit.

    Mengubah

    beberapa data kurir

    lalu tekan tombol

    save.

    Sistem akan

    memperbaru

    i data pada

    database

    dan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    disimpan”

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    5 Menghapus

    data kurir

    dengan

    Menghapus

    beberapa data kurir

    Sistem akan

    menampilka

    n pesan

    Sesuai

    harapan.

    Valid.

  • 37

    menekan

    tombol

    hapus.

    lalu tekan tombol

    delete.

    “yakin ingin

    hapus?”

    Jika data

    tesebut

    berhasil

    dihapus,

    kemudian

    sistem akan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    dihapus”.

    E. Pengujian Terhadap Halaman Data Barang

    Tabel III.12

    Pengujian Unit Data Barang

    No Skenario

    Pengujian

    Test Case Hasil yang

    diharapkan

    Hasil

    Pengujian

    Kesimpula

    n

    1 Tidak

    mengisi salah

    satu bidang.

    Id Barang:

    BRG0036

    Nama: (kosong)

    Kategori: Kategori

    1

    Jenis: Box

    Satuan: KG

    Sistem akan

    menolak

    untuk

    menyimpan

    data dan

    menampilka

    n pesan

    “Harap isi

    bidang ini”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    2 Mengisi

    semua

    bidang

    dengan

    lengkap

    Id Barang:

    BRG0036

    Nama: Ban

    Kategori: Kategori

    1

    Jenis: Box

    Satuan: KG

    Sistem akan

    menyimpan

    data

    kedalam

    database

    dan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    disimpan”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    3 Menambahka

    n data

    barang,

    dengan

    Menambahkan data

    barang dengan

    menekan tombol

    add.

    Sistem akan

    menampilka

    n Id Barang,

    Nama,

    Kategori,

    Sesuai

    harapan.

    Valid

  • 38

    menekan

    tombol add.

    Jenis dan

    Alamat.

    4 Mengubah

    data barang,

    dengan

    menekan

    tombol edit.

    Mengubah

    beberapa data

    barang lalu tekan

    tombol save.

    Sistem akan

    memperbaru

    i data pada

    database

    dan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    disimpan”

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    5 Menghapus

    data barang

    dengan

    menekan

    tombol

    hapus.

    Menghapus

    beberapa data

    barang lalu tekan

    tombol delete.

    Sistem akan

    menampilka

    n pesan

    “yakin ingin

    hapus?”

    Jika data

    tesebut

    berhasil

    dihapus,

    kemudian

    sistem akan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    dihapus”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid.

    F. Pengujian Terhadap Halaman Data Pengiriman

    Tabel III.13

    Pengujian Unit Data Pengiriman

    No Skenario

    Pengujian

    Test Case Hasil yang

    diharapkan

    Hasil

    Pengujian

    Kesimpula

    n

    1 Tidak

    mengisi salah

    satu bidang.

    Id Pengiriman:

    KRM20190619001

    Tanggal:

    19/06/2019

    Pelanggan:

    (kosong)

    Nama Pelanggan:

    (kosong)

    Alamat: (kosong)

    Id Kurir: (kosong)

    Sistem akan

    menolak

    untuk

    menyimpan

    data dan

    menampilka

    n pesan

    “Harap isi

    bidang ini”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

  • 39

    Nama Kurir:

    (kosong)

    No Kendaraan: B

    123 PO

    No PO: 123456

    Pilih Barang:

    (kosong)

    2 Mengisi

    semua

    bidang

    dengan

    lengkap

    Id Pengiriman:

    KRM20190619001

    Tanggal:

    19/06/2019

    Id Pelanggan:

    CST0001

    Nama Pelanggan:

    PT. Gajah Tunggal

    Alamat:

    Tanggerang

    Id Kurir: KRR04

    Nama Kurir:

    Sumanta

    No Kendaraan: B

    123 PO

    No PO: 123456

    Pilih Barang:

    BRG0001

    Sistem akan

    menyimpan

    data

    kedalam

    database

    dan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    disimpan”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    3 Menambahka

    n data

    pengiriman,

    dengan

    menekan

    tombol add.

    Menambahkan data

    pengiriman dengan

    menekan tombol

    add.

    Sistem akan

    menampilka

    n form

    pengiriman

    barang.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    4 Mengubah

    data

    pengiriman,

    dengan

    menekan

    tombol edit.

    Mengubah

    beberapa data

    pengiriman lalu

    tekan tombol save.

    Sistem akan

    memperbaru

    i data pada

    database

    dan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    disimpan”

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    5 Menghapus

    data

    pengiriman

    dengan

    menekan

    Menghapus

    beberapa data

    pengiriman lalu

    tekan tombol

    delete.

    Sistem akan

    menampilka

    n pesan

    “yakin ingin

    hapus?”

    Sesuai

    harapan.

    Valid.

  • 40

    tombol

    hapus.

    Jika data

    tesebut

    berhasil

    dihapus,

    kemudian

    sistem akan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    dihapus”.

    G. Pengujian Terhadap Halaman Ganti Password

    Tabel III.14

    Pengujian Unit Ganti Password

    No Skenario

    Pengujian

    Test Case Hasil yang

    diharapkan

    Hasil

    Pengujian

    Kesimpula

    n

    1 Mengisi

    salah satu

    data dan

    membiarkan

    salah satu

    data kosong

    lalu tekan

    tombol save.

    Username: Hari

    Password lama:

    123

    Password baru:

    (kosong)

    Sistem akan

    menolak

    untuk

    menyimpan

    data dan

    menampilka

    n pesan

    “Password

    baru tidak

    boleh

    kosong”.

    Sesuai

    harapan.

    Valid

    2 Mengisi

    semua

    bidang

    dengan

    lengkap lalu

    tekan tombol

    save.

    Username: Hari

    Password lama:

    123

    Password baru:

    1234

    Sistem akan

    menyimpan

    data dan

    akan

    menampilka

    n pesan

    “Succes!

    Data

    berhasil

    disimpan”

    Sesuai

    harapan.

    Valid