10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

21
10 Program yang bermasalah di Puskesmas Jatisari, Karawang Komalah Ravendran 11.2013.176 Lewita 11.2013.288

description

10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari

Transcript of 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Page 1: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

10 Program yang bermasalah di Puskesmas Jatisari,

Karawang

Komalah Ravendran 11.2013.176Lewita 11.2013.288

Page 2: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

UPTD Puskesmas Jatisari

Page 3: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,
Page 4: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Keadaan Umum

• UPTD Puskesmas Jatisari merupakan puskesmas induk dengan luas wilayah 519,475 Ha

• Memiliki puskesmas pembantu (pustu) yang terletak di desa Situdam• UPTD Puskesmas Jatisari terletak di desa Jatisari Kecamatan Jatisari

berjarak 30km dengan kota Kabupaten Karawang dengan waktu tempuh 1 jam menggunakan roda empat.

• UPTD Jatisari mempunyai wilayah kerja terdiri dari 10 Desa, 30 Dusun, 63 RW dan 182 RT dengan jarak desa terjauh 70km dari puskesmas dengan waktu tempuh 20 menit dengan roda 2 dan 30 menit dengan roda 4.

Page 5: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Demografi Puskesmas Jatisari

Batas wilayah kerja UPTD Puskesmas Jatisari : Sebelah Utara : Puskesmas Cicinde

Sebelah Selatan : Puskesmas Kotabaru

Sebelah Barat : Puskesmas Pacing

Sebelah Timur : Puskesmas Patok Beusi Kabupaten

Subang

Page 6: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Jumlah Penduduk Kelompok Khusus/Rentan

Page 7: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Sarana Pelayanan Kesehatan di Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Jatisari tahun 2014

Page 8: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Sarana Pelayanan UPTD Puskesmas Jatisari

Poliklinik Umum Poliklinik KIA & KB Poliklinik Gigi Poliklinik Konseling Berhenti Merokok Poliklinik TB Paru & Kusta Poliklinik IVA Poliklinik VCT & IMS Poliklinik Lansia Poliklinik MTBS Poliklinik Graha Semesta (Poliklinik

Terpadu) Pelayanan Unit Gawat Darurat 24 jam Pelayanan Rawat Inap 24 jam Pelayanan PONED 24 Jam Pelayanan Puskesmas Keliling

Page 9: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

10 Besar Penyakit di UPTD Puskesmas Jatisari tahun 2014

No Nama penyakit Tahun 2014 %

1 ISPA tidak spesifik 3.031 8.72

2 Tukak Lambung 7.311 21.04

3 Faringitis 4.290 12.34

4 Influenza 4.763 13.70

5 HT primer 3.034 8.73

6 Rematisme 4.406 12.68

7 Bronkitis 1.170 3.36

8 Dermatitis lain 3.370 9.7

9 Dispepsia 1.628 4.68

10 Mialgia 1.739 5.00

Sumber: Data Pelaksana Bp Puskesmas Jatisari

Page 10: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

10 Masalah Program UPTD Puskesmas Jatisari tahun 2014

Masalah Target (%) Pencapaian (%)

Cakupan ASI Ekslusif 90,00 56,33

Cakupan program IVA 85,00 52,88

Cakupan Pengkajian dan Pembinaan PHBS di Tatanan Rumah Tangga

65,00 39,77

Cakupan Kesembuhan Pasien TB BTA Positif 85,00 25,71

Cakupan Peserta KB Aktif 100,00 74,97

Cakupan Upaya Kesehatan Usia Lanjut 100,00 76,11

Cakupan Pelayanan Anak Balita 90,00 68,14

Cakupan Penderita Pneumonia Balita 86,00 81,76

Cakupan Balita Ditimbang (D/S) 80,00 62,97

Cakupan Keluarga Sadar Gizi 100,00 56,52

Page 11: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Cakupan ASI ekslusif

Masalah •Pencatatan dan pelaporan masih belum optimal•Kurangnya kesadaran dalam kalangan ibu dan banyaknya mitos yang masih diikuti

Saran •Meningkatkan kemampuan (skill) SDM•Meningkatkan kerjasama LP/LS•Meningkatkan penyuluhan dalam kalangan Ibu

Page 12: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Cakupan Program IVA

Masalah •Kurangnya kesadaran masyarakat untuk memeriksakan diri ke puskesmas•Kurangnya tenaga untuk melakukan tes IVA di desa

Saran •Meningkatkan frekuensi penyuluhan ke masyarakat•Mengadakan sosialisasi tentang IVA pada pelaksanaan Minggon Desa dan Minggon Kecamatan

Page 13: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Cakupan Pengkajian dan Pembinaan PHBS di Tatanan Rumah Tangga

Masalah •Kurangnya kunjungan rumah•Kemampuan (skill) SDM masih kurang.•Pencatatan dan pelaporan masih belum optimal

Saran •Meningkatkan kunjungan rumah•Meningkatkan kemampuan (skill) SDM•Memperbaiki pencatatan dan pelaporan

Page 14: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Cakupan Kesembuhan Pasien TB BTA Positif

Masalah •Kerjasama LP belum optimal•Masih rendahnya kepatuhan pasien•Ketatnya prosedur

Saran •Meningkatkan penyuluhan ke penderita, keluarga dan masyarakat•Kerjasama LS/LP lebih ditingkatkan

Page 15: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Cakupan Peserta KB Aktif

Masalah •Kurangnya kesadaran dalam masyarakat untuk melanjutkan KB dan memeriksakan diri•Masih rendahnya kepatuhan wanita untuk melanjutkan KB•Pencatatan dan pelaporan masih belum optimal

Saran •Melakukan kegiatan penyuluhan perorangan dan kelompok setiap bulan terutama pada PUS•Memperbaiki pencatatan dan pelaporan (MOP dan Condom)

Page 16: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Cakupan Upaya Kesehatan Usia Lanjut

Masalah •Tidak terlaksananya pencatatan dan pelaporan yang optimal untuk pemantauan kesehatannya baik di luar gedung atau di dalam gedung.•Kurangnya kesadaran kesehatan dalam kalangan masyarakat lansia•Tidak dapat mengumpulkan lansia dalam kegiatan pertemuan

Saran •Memperbaiki pencatatan dan pelaporan •Meningkatkan kegiatan penyuluhan mengenai kesehatan lansia kepada masyarakat secara rutin

Page 17: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Cakupan Pelayanan Anak Balita

Masalah •Kurangnya tenaga medis untuk menangani kasus pada balita di dalam gedung•Kurangnya kesadaran dalam masyarakat untuk memeriksakan anak balita di puskesmas•Pencatatan dan pelaporan yang belum optimal

Saran •Meningkatkan upaya tenaga medis di dalam gedung•Meningkatkan kegiatan penyuluhan tentang kesehatan Balita dalam kalangan masyarakat•Memperbaiki pencatatan dan pelaporan

Page 18: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Cakupan Penderita Pneumonia Balita

Masalah •Kesadaran petugas BP masih kurang dalam penemuan kasus pneumonia•Kurangnya pengetahuan petugas tentang deteksi pneumonia•Kurangnya kerjasama LP/LS

Saran •Pelatihan petugas tentang kasus pneumonia•Peningkatan penyuluhan•Peningkatan ketrampilan petugas dan kader

Page 19: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Cakupan Balita Ditimbang (D/S)

Masalah • Kurangnya kesadaran dalam

kalangan Ibu • Kemampuan tenaga SDM masih

kurang

Saran •Meningkatkan penyuluhan tentang pentingnya penimbangan berat badan pada balita•Meningkatkan tenaga dan ketrampilan SDM

Page 20: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,

Cakupan Keluarga Sadar Gizi

Masalah •Kurangnya pengetahuan tentang gizi dalam kalangan masyarakat•Kurangnya kerjasama LP/LS•Kurangnya tenaga dan ketrampilan(skill) dari SDM

Saran •Meningkatkan penyuluhan pada masyarakat •Kerjasama LP/LS ditingkatkan•Meningkatkan tenaga SDM dan melatih mereka supaya dapat menfasilitasi keluarga sasaran

Page 21: 10 Program Yang Bermasalah Di Puskesmas Jatisari,