1. PENGANTAR PERIKANAN TANGKAP.ppt

14
Definisi perikanan Definisi perikanan Berdasarkan ketentuan dalam Pasal (1) ayat (1) Undang-Undang No. 31 Tahun 2004, perikanan dikatakan sebagai semua kegiatan yang berhubungan dengan pengelolaan dan pemanfaatan sumberdaya ikan dan lingkungannya, mulai dari pra-produksi, produksi, pengolahan sampai dengan pemasaran, yang dilaksanakan dalam suatu sistem bisnis perikanan. Kata “pengelolaan” dalam definisi ini bisa dikatakan sebagai mengatur pemanfaatan atau pengambilan (manajemen atau pengelolaan sumberdaya alam ialah usaha pemanfaatan sumberdaya untuk mencapai kesejahteraan generasi sekarang dan yang akan datang)

Transcript of 1. PENGANTAR PERIKANAN TANGKAP.ppt

Definisi perikananDefinisi perikanan

Berdasarkan ketentuan dalam Pasal (1) ayat (1) Undang-Undang No. 31 Tahun 2004, perikanan dikatakan sebagai semua kegiatan yang berhubungan dengan pengelolaan dan pemanfaatan sumberdaya ikan dan lingkungannya, mulai dari pra-produksi, produksi, pengolahan sampai dengan pemasaran, yang dilaksanakan dalam suatu sistem bisnis perikanan. Kata “pengelolaan” dalam definisi ini bisa dikatakan sebagai mengatur pemanfaatan atau pengambilan (manajemen atau pengelolaan sumberdaya alam ialah usaha pemanfaatan sumberdaya untuk mencapai kesejahteraan generasi sekarang dan yang akan datang)

Aktifitas perikanan sangat beragam dan berbeda antara satu lokasi dengan lokasi lainnya.

Sebagai aktifitas primer, perikanan dibedakan kedalam aktifitas penangkapan (capture fisheries) dan budidaya (culture fisheries atau aquaculture).

Berdasarkan tempatnya, perikanan tangkap dibedakan menjadi perikanan laut (marine capture fisheries) dan perikanan darat (inland fisheries).

Dalam statistik, perikanan perairan umum digunakan untuk menjelaskan perikanan darat (inland fisheries).

Perikanan Budidaya sering dibedakan berdasarkan kombinasi lokasi kegiatan dengan bentuk usaha budidaya. Di Indonesia, perikanan budidaya dibagi berdasarkan kategori: Budidaya Laut (Marine Culture), Budidaya Tambak (Brackish Water Culture), Kolam (Pond Culture), Karamba (Cage Culture), Mina Padi (Rice-Cum Fish Culture) dan Sawah Tambak.

Sumberdaya Ikan

Sumberdaya ikan terdiri dari ikan pelagis dan ikan demersal, dimana,

ikan pelagis mencakup ikan pelagis besar dan ikan pelagis kecil yang hidup di pemukaan laut atau didekatnya (Djatikusumo 1975, Merta et al. 1998) Ikan pelagis yang banyak terdapat di wilayah perairan dekat pantai adalah pelagis kecil, misalnya teri, kembung, laying, selar dan bentong (Merta et al 1998).

Sedangkan ikan demersal

Merupakan kelompok ikan yang hidup di dasar atau dekat dasar perairan, dimana beberapa speciesnya merupakan species ikan karang yang mempunyai nilai ekonomis penting, yakni bambangan (Lutjanidae), kerapu (Serranidae), Baronang (Siganidae) ekor kuning (caesionidae) serta species-species ikan hias seperti napoleon (Labridae) dan ikan konsumsi lainnya (Aoyama 1973, Badrudin et al 1998, Djamali et al 1998).

Sumberdaya non ikan

Mengcakup kelompok dari krustase, moluska dan rumput laut. Indonesia mempunyai lebih dari 83 species udang yang termasuk ke dalam suku Penaeidae (Crosnier 1984).

ISTILAH-ISTILAH ISTILAH-ISTILAH PERIKANAN TANGKAPPERIKANAN TANGKAP

FISHINGFISHING FISHING GEAR (ALAT TANGKAP)FISHING GEAR (ALAT TANGKAP) FISHING GEAR MATERIAL (BAHAN ALAT FISHING GEAR MATERIAL (BAHAN ALAT

TANGKAP)TANGKAP) FISHING BOAT (KAPAL PENANGKAP IKAN)FISHING BOAT (KAPAL PENANGKAP IKAN) FISHING GROUND ( TEMPAT GEROMBOLAN IKAN)FISHING GROUND ( TEMPAT GEROMBOLAN IKAN) FISHING PORT ( PELABUHAN PERIKANAN)FISHING PORT ( PELABUHAN PERIKANAN) FISHING TECHNIQUE ( CARA OPERASIONAL FISHING TECHNIQUE ( CARA OPERASIONAL

KAPAL)KAPAL)

FISHING GEARFISHING GEAR

• ALAT TANGKAP ALAT TANGKAP JARINGJARING

• ALAT TANGKAP ALAT TANGKAP PANCINGPANCING

• ALAT TANGKAP ALAT TANGKAP DENGAN CAHAYA / DENGAN CAHAYA / SINARSINAR

• ALAT TANGKAP ALAT TANGKAP DENGAN LISTRIKDENGAN LISTRIK

• ALAT TANGKAP ALAT TANGKAP JEBAGANJEBAGAN

FISHING GEAR MATERIALS

SEMUA BAHAN YANG TURUT SERTA MENJADI SATU KESATUAN YANG MEMBENTUK ALAT

PENANGKAPAN IKAN SECARA LENGKAP SEHINGGA DAPAT DIGUNAKAN DALAM OPERASI

PENANGKAPAN

ISTILAH DALAM FISHINGISTILAH DALAM FISHING FISHING FISHING USAHA UNTUK MENANGKAP IKAN DAN HEWAN AKUATIK USAHA UNTUK MENANGKAP IKAN DAN HEWAN AKUATIK

LAIN UNTUK TUJUAN EKONOMI DAN EKSPLOITASILAIN UNTUK TUJUAN EKONOMI DAN EKSPLOITASI ONE DAY FISHING ONE DAY FISHING WAKTU DIMANA PENANGKAPAN HANYA WAKTU DIMANA PENANGKAPAN HANYA

DILAKUKAN DALAM SATU HARIDILAKUKAN DALAM SATU HARI

FISHING TRIP FISHING TRIP WAKTU YANG DIPERLUKAN DARI MULAI PERSIAPAN WAKTU YANG DIPERLUKAN DARI MULAI PERSIAPAN KE LAUT SAMPAI KE PANGKALAN (TERGANTUNG DARI KEMAMPUAN KE LAUT SAMPAI KE PANGKALAN (TERGANTUNG DARI KEMAMPUAN PERAHU)PERAHU)

ACTUAL FISHING DAY ACTUAL FISHING DAY WAKTU DIMANA PENANGKAPAN BENAR- WAKTU DIMANA PENANGKAPAN BENAR-BENAR DILAKUKAN MULAI MENEBAR JARING DAN MENARIKNYABENAR DILAKUKAN MULAI MENEBAR JARING DAN MENARIKNYA

FISHING TACTICS FISHING TACTICS CARA PENANGKAPAN IKAN YANG DISESUAIKAN CARA PENANGKAPAN IKAN YANG DISESUAIKAN DENGAN KELAKUAN IKAN DAN DAERAH PENANGKAPANDENGAN KELAKUAN IKAN DAN DAERAH PENANGKAPAN

FISHING POWER FISHING POWER HASIL TANGKAPAN DARI DENSITAS IKAN DALAM HASIL TANGKAPAN DARI DENSITAS IKAN DALAM SATU SATUAN WAKTUSATU SATUAN WAKTU

FISHING INTENSITY FISHING INTENSITY INTENSITAS PENANGKAPAN YANG INTENSITAS PENANGKAPAN YANG BERHUBUNGAN DENGAN FISHING EFFORT DALAM SUATU AREABERHUBUNGAN DENGAN FISHING EFFORT DALAM SUATU AREA

FISHING EFFORT FISHING EFFORT JUMLAH TOTAL ALAT PENANGKAPAN YANG JUMLAH TOTAL ALAT PENANGKAPAN YANG DIPAKAI DALAM SATU-SATUAN WAKTUDIPAKAI DALAM SATU-SATUAN WAKTU

EXPLOITATION FISHING EXPLOITATION FISHING KEGIATAN PENANGKAPAN YANG DILAKUKAN KEGIATAN PENANGKAPAN YANG DILAKUKAN PADA SUATU DAERAH YANG DAPAT DIBAGI ATAS KEGIATAN PADA SUATU DAERAH YANG DAPAT DIBAGI ATAS KEGIATAN

PENANGKAPAN PADA DAERAH YANG BELUM DIKETAHUI DAN PENANGKAPAN PADA DAERAH YANG BELUM DIKETAHUI DAN KEGIATAN UNTUK TUJUAN SURVEYKEGIATAN UNTUK TUJUAN SURVEY

EXPERIMENTAL FISHING EXPERIMENTAL FISHING PENANGKAPAN PERCOBAAN PADA SUATU PENANGKAPAN PERCOBAAN PADA SUATU DAERAH YANG SUDAH DIKETAHUI DAERAH YANG SUDAH DIKETAHUI

DEMONSTRATION FISHING DEMONSTRATION FISHING KEGIATAN PENANGKAPAN UNTUK KEGIATAN PENANGKAPAN UNTUK MENYEBARLUASKAN ALAT PENANGKAPAN TERBAIKMENYEBARLUASKAN ALAT PENANGKAPAN TERBAIK

SELECTIVITAS FISHING SELECTIVITAS FISHING KOMPOSISI DARI PADA HASIL TANGKAPAN KOMPOSISI DARI PADA HASIL TANGKAPAN PADA ALAT TERTENTU DITINJAU DARI JENIS DAN UKURAN ALATPADA ALAT TERTENTU DITINJAU DARI JENIS DAN UKURAN ALAT

CATCH ABILITY CATCH ABILITY BAGIAN DARI PADA STOCK IKAN YANG DITANGKAP BAGIAN DARI PADA STOCK IKAN YANG DITANGKAP OLEH SATU UNIT EFFORTOLEH SATU UNIT EFFORT

BAHAN JARING

SYARAT UMUM BENANG JARING :

MEMPUNYAI KETAHANAN YANG BESAR / TINGGI SIFAT HALUS DAN FLEKSIBEL MEMPUNYAI VISIBILITAS YANG TINGGI PANJANG YANG CUKUP SEDIKIT MENYERAP AIR TAHAN TERHADAP KEBUSUKAN / TIDAK CEPAT RUSAK SIFAT TRANSPARAN YANG CUKUP (SUPAYA TIDAK TERLIHAT

OLEH IKAN)

KLASIFIKASI SERATKLASIFIKASI SERAT1. SERAT ALAM (NATURAL FIBRE) :

a. SERAT SELULOSE : KAPAS & RAMIb. SERAT PROTEIN : RAMBUT KUDA

RAMBUT UNTA WOOL & SUTERA

c. SERAT MINERAL : ASBES2. SERAT BUATAN (SYNTHETIC FIBRE) :

a. POLYAMIDE : NYLONb. POLYHIDROKARBON : POLYETHYLEN

POLYPROPILIN c. POLYHIDROKARBON YANG DISUBSTITUSIKAN DENGAN HALOGEN :

# SARAN (POLYVINILIDEN CHLORIDA)# VINILON (POLYVINIL ALKOHOL)

d. POLYHIDROKARBON YANG DISUBSTITUSIKAN DENGAN HIDRIKSIL : VINILON

PERBEDAANNo. VEGETABLE FIBRE SYNTHETIC FIBRE

1. MUDAH BUSUK SUKAR BUSUK

2. TERDIRI DARI STAPLE FIBRE TERDIRI DARI CONTINUES FILAMEN

3. TIDAK DIPENGARUHI OLEH SINAR MATAHARI

ADA BEBERAPA YANG DIPENGARUHI OLEH SINAR MATAHARI

4. KURANG KUAT LEBIH KUAT

5. MENYERAP AIR SEDIKIT / TIDAK SAMA SEKALI

6. TIDAK MENCAIR MENCAIR PADA SUHU TERTENTU

7. DALAM PROSES PEMBUATANNYA TERGANTUNG PADA KONDISI FISIK LINGKUNGAN

TIDAK TERGANTUNG MUSIM DAN DAPAT DIPRODUKSI SECARA MASSAL / BESAR

8. TIDAK BEGITU MULUR LEBIH MULUR

MENURUT BENTUKNYA :

1. SERAT DENGAN SISIK PERMUKAAN- RAMBUT KUDA

- RAMBUT UNTA, WOOL

2. SERAT DENGAN TANDA MELINTANG DAN PENGGELEMBUNGAN YANG JELAS : RAMI, HENEP, FLAX

3. SERAT DENGAN DENGAN PUNTIRAN : KAPAS, SUTERA

4. SERAT-SERAT LAIN YAITU SERAT YANG TERMASUK DI ATAS.