0_Kontrak Belajar & Silabus

download 0_Kontrak Belajar & Silabus

of 12

description

GFDGD

Transcript of 0_Kontrak Belajar & Silabus

  • Kontrak Belajar & SilabusAkuntansi Pengantar 1Prodi AkuntansiFE - UAD

  • Suprapto, SE, M.M, AkPerumahan Banguntapan Asri Blok I No. 16 Banguntapan Bantul [email protected] 8346 839623ba9b65t: @mr_praptoRuang PPA kampus 1 UADGedung Muhammadiyah Ruang LPPA Jl. KHA Dahlan 103 Yogyakarta

  • Deskripsi Mata KuliahMata kuliah kuliah ini memberikan pemahaman dasar mengenai akuntansi keuangan, persamaan akuntansi, teknik pemrosesan data akuntansi yang meliputi jurnal, buku besar, worksheet serta dasar penyusunan laporan keuangan baik untuk perusahaan jasa, dagang maupun manufaktur.Setelah menyelesaikan mata kuliah ini mahasiswa diharapkan memiliki pemahaman dan pengetahuan tentang dasar akuntansi keuangan sehingga dapat menyusun laporan keuangan perusahaan jasa, dagang dan manufaktur.

  • Standar KompetensiMeningkatkan kemampuan mahasiswa dalam memahami dan menjelaskan konsep akuntansi dan kegunaan laporan keuangan serta mengerti tahapan siklus akuntansi, dalam perusahaan jasa, dagang dan manufaktur sehingga dapat melakukan proses pencatatan dalam siklus akuntansi sampai menyusun laporan keuangan.

  • Materi Term 1PENDAHULUAN: AKUNTANSI DAN LINGKUNGANNYA .PERSAMAAN AKUNTANSI PROSES PENCATATAN AKUNTANSI (Jurnal)PROSES PENCATATAN AKUNTANSI LANJUTAN (Buku Besar dan Neraca Saldo)PROSES PENYESUAIAN PENYELESAIAN SIKLUS AKUNTANSI (Kertas Kerja)PENYELESAIAN SIKLUS AKUNTANSI (LK)----- UJIAN TENGAH SEMESTER ----

  • Materi Term 28. AKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN DAGANG 9. AKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN DAGANG 10. JURNAL KHUSUS UNTUK PERUSAHAAN DAGANG 11. JURNAL KHUSUS LANJUTAN12. PERSEDIAAN 13. PERSEDIAAN 14. AKUNTANSI PERUSAHAAN MANUFAKTUR.---- UJIAN AKHIR SEMESTER ----

  • Daftar Referensi:Wajib:Al. Haryono Jusup, Dasar-dasar Akuntansi, Jilid 1, Bagian Penerbitan STIE YKPN, Yogyakarta 2012Horngren, Harison, 2005, Accounting, 6th Edition, Pearson Prentice HallJames M. Reeve, Carl S. Warren dkk, Pengantar Akuntansi Adaptasi Indonesia, Buku 1, Salemba Empat, Jakarta, 2009

  • Jerry J. Wyganndt, Donal E. Kieso, Paul D. Kimmel, Accounting Prinsiples Pengantar Akuntansi, Buku 1, Edisi 7, Edisi Indonesia, Salemba Empat, Jakarta, 2009Ikatan Akuntan Indonesia, Standar Akuntansi Keuangan ETAPIkatan Akuntan Indonesia, Standar Akuntansi Keuangan - IFRS

  • Daftar ReferensiAnjuran: Slamet Sugiri, Akuntansi Pengantar 1, Edisi Keenam, UPP STIM YKPN, Yogyakarta, 2007Micheli Suharli, 2006, Akuntansi untuk Bisnis Jasa dan Dagang, Graha Ilmu YogyakartaHery S, 2007, Siklus Akuntansi Perusahaan, Graha Ilmu YogyakartaHery S, 2007, Siklus Akuntansi Perusahaan, Graha Ilmu Yogyakarta

  • Komposisi Penilaian

    Aspek PenilaianPersentaseUAS25%UTS25%Tugas20%Kuis10%Kehadiran10%Asistensi5%Keaktifan5%Total100%

  • Konversi Nilainilai 80-100 : A = 4 nilai 65-79 : B = 3nilai 55-64 : C = 2 nilai 40-54 : D = 1 nilai 039 : E = 0

  • Syarat dan KetentuanKehadiran minimum 75% atau 11 kali, jika kurang tidak diperkenan ujian akhir tetapi berhak mendapat nilai selain UAS.Seluruh tugas harus dikumpulkan, toleransi keterlambatan pengumpulan 1 minggu dengan konsekuensi nilai yang diperoleh 75% dari nilai seharusnya.