066 Skkd Teknik Mekatronika Fpup

7
STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR KELOMPOK PROGRAM PRODUKTIF SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN BIDANG STUDI KEAHLIAN : TEKNOLOGI REKAYASA PROGRAM STUDI KEAHLIAN : TEKNIK ELEKTRONIKA KOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK TEKNIK MEKATRONIKA KODE : 066 A. DASAR KOMPETENSI KEJURUAN Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 1. Memahami dasar- dasar teknik listrik dan elektronika 1.1. Menjelaskan arus, tegangan dan tahanan listrik; 1.2. Menjelaskan sifat-sifat beban listrik yang bersifat resistif, kapasitif, dan induktif pada rangkaian DC; 1.3. Menjelaskan prinsip-prinsip kemagnitan listrik; 1.4. Mengidentifikasi komponen elektronika pasif dan aktif; 1.5. Menjelaskan sifat-sifat komponen elektronika pasif dan aktif. 2. Memahami dasar- dasar teknik digital 2.1. Menjelaskan sistim bilangan; 2.2. Menjelaskan operasi logika; 2.3. Menjelaskan prinsip register. 3. Menguasai sistim mikroprosesor 3.1. Menjelaskan sistim mikroprosesor; 3.2. Menguraikan perkembangan teknologi mikroprosesor; 3.3. Memprogram sistim mikroprosesor. 4. Menguasai sistim mikrokontroller 4.1. Menjelaskan sistim mikrokontroller; 4.2. Menguraikan perkembangan teknologi mikrokontroller; 4.3. Memprogram sistim mikrokontroller.

description

mekatronika rpp

Transcript of 066 Skkd Teknik Mekatronika Fpup

Page 1: 066 Skkd Teknik Mekatronika Fpup

STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASARKELOMPOK PROGRAM PRODUKTIFSEKOLAH MENENGAH KEJURUAN

BIDANG STUDI KEAHLIAN : TEKNOLOGI REKAYASAPROGRAM STUDI KEAHLIAN : TEKNIK ELEKTRONIKAKOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK TEKNIK MEKATRONIKAKODE : 066

A. DASAR KOMPETENSI KEJURUAN

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

1. Memahami dasar-dasar teknik listrik dan elektronika

1.1. Menjelaskan arus, tegangan dan tahanan listrik;

1.2. Menjelaskan sifat-sifat beban listrik yang bersifat resistif, kapasitif, dan induktif pada rangkaian DC;

1.3. Menjelaskan prinsip-prinsip kemagnitan listrik;

1.4. Mengidentifikasi komponen elektronika pasif dan aktif;

1.5. Menjelaskan sifat-sifat komponen elektronika pasif dan aktif.

2. Memahami dasar-dasar teknik digital

2.1. Menjelaskan sistim bilangan;2.2. Menjelaskan operasi logika;2.3. Menjelaskan prinsip register.

3. Menguasai sistim mikroprosesor

3.1. Menjelaskan sistim mikroprosesor;3.2. Menguraikan perkembangan teknologi

mikroprosesor;3.3. Memprogram sistim mikroprosesor.

4. Menguasai sistim mikrokontroller

4.1. Menjelaskan sistim mikrokontroller;4.2. Menguraikan perkembangan teknologi

mikrokontroller;4.3. Memprogram sistim mikrokontroller.

Page 2: 066 Skkd Teknik Mekatronika Fpup

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

5. Memahami dasar-dasar teknik mesin

5.1. Menjelaskan material bahan permesinan;5.2. Menerangkan rumus-rumus statika dan

tegangan;5.3. Mengidentifikasi komponen mesin;5.4. Memilih metode pembentukan bahan.

6. Melaksanakan keselamatan dan kesehatan kerja

6.1. Menerapkan keselamatan kerja berdasarkan OSHA (Occupational Safety and Health Administration);

6.2. Mengidentifikasi gejala kejutan listrik (electric shock);

6.3. Mendemonstrasikan penggunaan fasilitas peralatan keselamatan kerja;

6.4. Menggunakan alat dan perlengkapan keselamatan kerja dan 5 K;

6.5. Mengoperasikan alat dan perlengkapan pemadam kebakaran;

6.6. Mengidentifikasi bahan kimia Polychlorinated Biphenyls (PCBs).

7. Mengoperasian komputer menggunakan sistem operasi DOS dan Windows

7.1. Menerapkan prosedur pengoperasian computer;

7.2. Melaksanakan persiapan pengoperaian perangkat lunak;

7.3. Menggunakan perangkat lunak sistim operasi DOS dan windows;

7.4. Mengoperasikan komputer.

8. Melaksanakan pengukuran besaran listrik dengan alat ukur analog dan digital

8.1. Menjelaskan prosedur pengukuran besaran listrik;

8.2. Melaksanakan persiapan pengukuran besaran listrik;

8.3. Melaksanakan pengukuran besaran listrik;8.4. Membuat laporan pengukuran besaran listrik

menggunakan alat ukur analog dan alat ukur digital.

Page 3: 066 Skkd Teknik Mekatronika Fpup

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

9. Menggunakan gambar teknik

9.1. Menjelaskan standarisasi gambar teknik ;9.2. Membaca gambar teknik mesin;9.3. Membaca gambar teknik listrik;9.4. Menggambar mekanik sistim mekatronika;9.5. Menggambar elektronik sistim mekatronika;9.6. Menggambar elektrik sistim mekatronika;9.7. Menggambar pneumatik sistim mekatronika;9.8. Menggambar hidrolik sistim mekatronika.

10. Menggunakan teknik gambar dengan komputer

10.1. Menjelaskan konsep menggambar teknik pada komputer;

10.2. Memilih software aplikasi gambar teknik;10.3. Menggunakan komputer untuk membuat

gambar teknik.

11. Melaksanakan pekerjaan bengkel elektronika

11.1. Menjelaskan prosedur pekerjaan bengkel elektronika;

11.2. Mempersiapkan pelaksanaan perakitan komponen;

11.3. Menggunakan perkakas tangan elektronika;11.4. Melaksanakan perakitan komponen

elektronika;11.5. Menguji hasil perakitan komponen

elektronika.

12. Menggunakan perkakas tangan

12.1. Mengidentifikasi jenis-jenis perkakas tangan mekanik;

12.2. Menjelaskan kegunaan perkakas tangan mekanik;

12.3. Menggunakan perkakas tangan mekanik;12.4. Melaksanakan pengecekan awal terhadap

perkakas;12.5. Mengidentifikasi perkakas yang rusak;12.6. Mengukur dengan alat ukur mekanik presisi.

13. Menggunakan power tool 13.1. Memilih power tool yang tepat ;13.2. Melakukan pengecekan awal terhadap

power tool ;13.3. Menggunakan power tool yang tepat

menurut keperluan tugas pekerjaan;13.4. Mengidentifikasi power tool yang rusak.

Page 4: 066 Skkd Teknik Mekatronika Fpup

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

14. Mengoperasikan mesin perkakas konvensional

14.1. Menjelaskan prosedur pengoperasian mesin perkakas konvensional;

14.2. Melaksanakan persiapan aktifitas pekerjaan;14.3. Melakukan pengecekan awal terhadap

mesin perkakas konvensional;14.4. Mengoperasikan mesin perkakas;14.5. Melakukan tindakan pengamanan

kegagalan operasi;14.6. Membuat laporan keadaan mesin perkakas.

15. Menggunakan sensor 15.1. Mengidentifikasi sensor;15.2. Menerangkan cara kerja sensor;15.3. Melakukan penyetelan sensor;15.4. Melakukan ujicoba fungsi sensor.

16. Mengoperasikan peralatan elektronik

16.1. Menjelaskan prosedur pengoperasian peralatan elektronik;

16.2. Melaksanakan persiapan pengoperasian peralatan elektronik;

16.3. Melakukan pengecekan awal terhadap peralatan elektronik;

16.4. Mengoperasikan peralatan elektronik sesuai prosedur;

16.5. Melakukan tindakan pengamanan kegagalan operasi peralatan elektronik;

16.6. Membuat laporan keadaan peralatan elektronik.

Page 5: 066 Skkd Teknik Mekatronika Fpup

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

17. Mengoperasikan peralatan kelistrikan

17.1. Menjelaskan prosedur pengoperasian peralatan kelistrikan;

17.2. Melaksakan persiapan pengoperasian peralatan kelistrikan;

17.3. Melakukan pengecekan awal terhadap peralatan kelistrikan;

17.4. Mengoperasikan peralatan kelistrikan sesuai prosedur;

17.5. Melakukan tindakan pengamanan kegagalan operasi peralatan kelistrikan;

17.6. Membuat laporan keadaan peralatan kelistrikan.

18. Mengoperasikan peralatan pneumatik

18.1. Menjelaskan prosedur pengoperasian peralatan pneumatik;

18.2. Melaksanakan persiapan pengoperasian peralatan pneumatik;

18.3. Melakukan pengecekan awal terhadap peralatan dan komponen pneumatik;

18.4. Melakukan pengaturan suplai udara bertekanan;

18.5. Mengoperasikan peralatan pneumatik;18.6. Melakukan tindakan pengamanan

kegagalan operasi peralatan pneumatik;18.7. Membuat laporan keadaan peralatan

pneumatik.

Page 6: 066 Skkd Teknik Mekatronika Fpup

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar

19. Mengoperasikan peralatan hidrolik

19.1. Menjelaskan prosedur pengoperasian peralatan hidrolik;

19.2. Melaksanakan persiapan pengoperasian peralatan hidrolik;

19.3. Melakukan pengecekan awal terhadap peralatan dan komponen hidrolik;

19.4. Melaksanakan pengaturan tekanan likuid;19.5. Mengoperasikan peralatan hidrolik;19.6. Melakukan tindakan pengamanan

kegagalan operasi peralatan hidrolik;19.7. Membuat laporan keadaan peralatan

hidrolik.

20. Mengoperasikan Programmable Logic Controller, PLC

20.1. Menjelaskan prosedur pengoperasian PLC;20.2. Melaksanakan persiapan pengoperasian

PLC;20.3. Melakukan pengecekan awal terhadap

PLC;20.4. Mengidentifikasi peralatan input dan output

pada sistem;20.5. Melakukan pengoperasian PLC;20.6. Melakukan tindakan pengamanan

kegagalan operasi PLC;20.7. Membuat laporan keadaan PLC.