06 Maret 2013

36
http://twitter.com/batampos [email protected] Untuk mengentaskan kemiskinan kita harus memberikan harapan. Bahwa harapan orang miskin harus dibangun atau manufactur- ing hope. IKLAN PENUAN dini sangat ditakuti manu- sia. Betapa tidak. Kar- ena, masalah yang satu ini amat erat kaitannya dengan penampilan, terutama di wajah. Lawan dari penu- aan dini itu adalah awet muda. Musuh awet muda adalah radikal bebas, yang rajin menyerang kulit. Kulit yang tidak mulus disebabkan oleh kolagen yang berkurang akibat serangan radikal bebas itu. Dalam Ekstrak Kulit Manggis Efektif Mencegah Penuaan Dini tubuh, terdapat molekul oksigen: yang stabil dan yang tidak. Bila ia memiliki dua elektron, ia akan stabil. Bila satu atau tiga, ia tak stabil karena ada elektron yang bebas berg- erak. Inilah yang dis- ebut radikal bebas. Molekul ini akan se- lalu mencari tambahan elektron dari yang stabil, sehingga ia akan Baca Ekstrak ...Hal 4 IKLAN Pengusaha Batam Ditangkap di Jakarta 06.03.2013 16 Eva Celia Tekuni Musik Jazz Rp. 3.750 Rabu 8 Prioritas Utama Host Baca... Hal 4 Anas Umbar #Pesan Ayah BATAM (BP) - Mantan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum, dua hari terakhir rajin berkicau di jejaring sosial, twitter. Dalam setiap post- ingnya, Anas selalu membuat hash tag #pesanayah. Ini twit paling akhir Anas: “Ojo aleman. Jangan kolokan. #pesanayah” katanya melalui akun @anasurbanin- grum, Senin (4/3) malam. Baca Pangeran ...Hal 5 Baca Anas ...Hal 5 TAKSI Metro BP 1609 UX dan pick up BP 8792 ZF dia- mankan di Mapolda Kepri karena tertangkap mencoleng solar. Hasil penyelidikan sementara belum menyentuh pemilik gudang maupun pelaku lainnya... AKBP Kristiaji BATAM (BP)- Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) hanya menyeret Edison, 35, sopir Metro Taksi BP 1609 UX sebagai tersangka tunggal, dalam kasus pencoleng solar subsidi. Semen- tara, pemilik PT Batam Sumber Energy (BSE) yang berlokasi di dekat pelabuhan Seibinti, Sagulung, tak tersentuh hukum, karena polisi menganggap tak cukup bukti. ”Sampai saat ini kami baru mena- han pemilik taksi. Hasil penyelidikan sementara belum menyentuh pemilik gudang maupun pelaku lainnya,” ujar Kasubdit IV Tindak Pidana Tertentu (Tipiter) Ditreskrimsus Polda Kepri, AKBP Kristiaji, Selasa (5/3). Menurut Kristiaji, pihaknya tak memiliki bukti untuk menyeret pemi- lik PT BSE. Pasalnya, ujarnya, saat disergap polisi perairan (Polair) Polda Kepri, pelaku baru masuk ke halaman gudang tersebut. ”Belum melakukan transfer minyak. Dugaan keterkaitan pemilik gudang harus ada penyelidi- kan lebih lanjut,” ungkapnya. Berdasarkan fakta tersebut, sebut Baca Polisi ...Hal 4 F.HADI / BATAM POS Salah seorang tim penyidik yang enggan namanya dikorankan menyebutkan, pihaknya terus melakukan penyelidikan terhadap kematian keempat bocah. Hingga kini, mereka telah meminta ket- erangan empat saksi kunci. Saksi- saksi tersebut dalam waktu yang berbeda, pada 27 Februari men- gaku, melihat keempat bocah itu BATAM (BP) - Penyidik Polresta Barelang berusaha mengungkap penyebab tewasnya Maria Yelson Farera (6), Kosmas Ferson Farera (4), Wihelmus Rudi Farera (3), dan Aprillius Ama Mado (5) di dalam mobil sedan Subaru BM 1306 XS di Pasar Cik Puan, Seipanas, Kamis (28/2) lalu. Sampai kemarin, pe- nyidik sudah memintai keterangan empat saksi kunci diduga bisa men- jawab teka-teki kematian empat bocah nahas itu. Ungkap Kematian Empat Bocah Baca Penyidik ...Hal 4 ARAB SAUDI (BP) - Mung- kin ini yang disebut sebagai gengsinya para miliuner. Pangeran Arab Saudi Alwa- leed bin Talal menyatakan tak terima ketika Alwaleed bin Talal Kasus Pencoleng Solar Polisi Tak Sentuh Pemilik PT BSE Penyidik Cocokkan Keterangan Saksi Pangeran Arab akan Gugat Forbes F.JPNN

description

06 Maret 2013

Transcript of 06 Maret 2013

Page 1: 06 Maret 2013

http://twitter.com/[email protected]

Untuk mengentaskan kemiskinan kita harus memberikan harapan. Bahwa harapan orang miskin harus dibangun atau manufactur-ing hope.

IKLAN

PENUAN dini sangat ditakuti manu-sia. Betapa tidak. Kar-ena, masalah yang satu ini amat erat kaitannya dengan penam pilan, terutama di wajah. Lawan dari penu-aan dini itu adalah awet muda. Musuh awet muda adalah radikal bebas, yang rajin me nyerang kulit. Kulit yang tidak mulus disebabkan oleh kolagen yang berkurang akibat serangan radikal bebas itu. Dalam

Ekstrak Kulit Manggis Efektif Mencegah Penuaan Dini

tubuh, terdapat molekul oksigen: yang stabil dan yang tidak. Bila ia

memiliki dua elektron, ia akan stabil. Bila satu atau tiga, ia tak stabil karena ada elektron yang bebas berg-erak. Inilah yang dis-ebut radikal bebas.

Molekul ini akan se-lalu mencari tambahan elektron

dari yang stabil, sehingga ia akan

Baca Ekstrak ...Hal 4

IKLAN

Pengusaha Batam Ditangkap di Jakarta

06.03.2013 16

Eva CeliaTekuni

Musik Jazz

Rp. 3.750 Rabu

8

PrioritasUtamaHost

Baca...Hal 4

Anas Umbar #Pesan AyahBATAM (BP) - Mantan Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum, dua hari terakhir rajin berkicau di jejaring sosial, twitter. Dalam setiap post-ingnya, Anas selalu membuat hash tag #pesanayah. Ini twit paling akhir Anas: “Ojo aleman. Ja ngan kolokan. #pesanayah” katanya melalui akun @anasurbanin-grum, Senin (4/3) malam.

Baca Pangeran ...Hal 5

Baca Anas ...Hal 5

TAKSI Metro BP 1609 UX dan pick up BP 8792 ZF dia-mankan di Mapolda Kepri karena tertangkap mencoleng solar.

Hasil penyelidikan sementara belum

menyentuh pemilik gudang maupun pelaku lainnya...

AKBP Kristiaji

BATAM (BP)- Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) hanya menyeret Edison, 35, sopir Metro Taksi BP 1609 UX sebagai tersangka tunggal, dalam kasus pencoleng solar subsidi. Semen-tara, pemilik PT Batam Sumber Energy (BSE) yang berlokasi di dekat pelabuhan Seibinti, Sagulung, tak tersentuh hukum, karena polisi menganggap tak cukup bukti.

”Sampai saat ini kami baru mena-han pemilik taksi. Hasil penyelidikan sementara belum menyentuh pemilik gudang maupun pelaku lainnya,” ujar

Kasubdit IV Tindak Pidana Tertentu (Tipiter) Ditreskrimsus Polda Kepri, AKBP Kristiaji, Selasa (5/3).

Menurut Kristiaji, pihaknya tak memiliki bukti untuk menyeret pemi-lik PT BSE. Pasalnya, ujarnya, saat disergap polisi perairan (Polair) Polda Kepri, pelaku baru masuk ke halaman gudang tersebut. ”Belum melakukan transfer minyak. Dugaan keterkaitan pemilik gudang harus ada penyelidi-kan lebih lanjut,” ungkapnya.

Berdasarkan fakta tersebut, sebut

Baca Polisi ...Hal 4

F.HA

DI / B

AT

AM

PO

S

Salah seorang tim penyidik yang enggan namanya dikorankan menyebutkan, pihaknya terus melakukan penyelidikan terhadap kematian keempat bocah. Hingga kini, mereka telah meminta ket-erangan empat saksi kunci. Saksi-saksi tersebut dalam waktu yang berbeda, pada 27 Februari men-gaku, melihat keempat bocah itu

BATAM (BP) - Penyidik Polresta Barelang berusaha mengungkap penyebab tewasnya Maria Yelson Farera (6), Kosmas Ferson Farera (4), Wihelmus Rudi Farera (3), dan Aprillius Ama Mado (5) di dalam mobil sedan Subaru BM 1306 XS di Pasar Cik Puan, Seipanas, Kamis (28/2) lalu. Sampai kemarin, pe-nyidik sudah memintai keterangan empat saksi kunci diduga bisa men-jawab teka-teki kematian empat bocah nahas itu.

Ungkap Kematian Empat Bocah

Baca Penyidik ...Hal 4

ARAB SAUDI (BP) - Mung-kin ini yang disebut sebagai gengsinya para mi liuner. Pangeran Arab Saudi Alwa-leed bin Talal menyatakan tak terima ketika

Alwaleed bin Talal

Kasus Pencoleng Solar

Polisi Tak Sentuh Pemilik PT BSE

Penyidik Cocokkan Keterangan Saksi

Pangeran Arab akan

Gugat Forbes

F.JPNN

Page 2: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 2OPINI

Kirimkan opini Anda ke [email protected]

InspirasiKORUPSI

���������������������������������� PRAKTIK pinjam pakai perusahaan atau dikenaldengan pinjam bendera, sudah sering digunakanoleh pengusaha maupun oknum pejabat dalammengerjakan sebuah proyek pemerintah.

Ini juga yang terjadi pada kongkalikong proyekpengadaan di Komisi Pemilihan Umum Batam.Sebuah perusahaan dipakai oleh oknum di KPUuntuk pengadaan sebuah badge name. Nilai

proyeknya Rp 100 juta. Proyek ini tak jelas diker-jakan atau tidak, tapi sang pemilik perusahaanhanya diberi imbalan Rp 4 juta untuk mengeluar-kan kwitansi perusahaan.

Praktik serupa diyakini juga kerap terjadi. Biasan-ya dimulai dengan tender sebuah proyek di pemer-intahan. Beberapa pengusaha berkolusi denganoknum pejabat untuk memuluskan mendapat pe-kerjaan. Walaupun saat ini lelang proyek dilakukansecara elektronik melalui LPSE. Tak hanya itu dalamLPSE juga ada pakta intergritas yang mengaturagar tidak terjadinya praktik KKN.

Modus yang biasa dilakukan yakni sebuah pe-

rusahaan yang maju ikut tender akan “sulit”menang bila hanya menggunakan satu benderaperusahaan saja. Maka dipinjamlah benderaperusahaan lain hanya untuk “mengatur” hargaagar salah satu dari perusahaan yang diajukanbisa menang. Tumbuhnya praktik pinjam ben-dera ini dimungkinan karena sebuah perusahaantidak bisa menggunakan perusahaan lain yangmemiliki kesamaan di jajaran pengurusnya.

Makin maraknya korupsi di negeri ini terusberkembang secara sistemik. Bagi banyak orangkorupsi bukan lagi suatu pelanggaran hukum tapisudah menjadi kebiasaan! Semakin canggihnya

Pinjam Pakai Perusahaan

Gugatan UMK Batam diputuskan hari ini

Ke Batuaji membeli ikanMasaklah cepat janganlah lamaHari ini gugatan UMK diputuskanApapun hasilnya harus diterima

[Batam Pos @BatamPos][INTERAKTIF] Tweeps, 48 persen siswa kelas 3tidak lulus try out UN? Kenapa ya?"

[Edy Cuah@edycuah] kok bisa?

[Taufik Nugraha@MuslimHebat] karena ga adacontekan (?)

[shandi egianPatra@egishandy] Kurang mengertitentang materi

[M.Aqil@Aqil69]soalnya susah kali atau belumdiajarkan sama gurunya

[PrijantoRabbani@PrijantoRabbani]Waduh! Perlu dievaluasi total....ada apa ini? ~>

[Midi~@linahamidi23] Bisa jadi karna siswa ter-lalu mengharap bocoran

� ��� ������������

(PraktisiHukum dan

PengamatSosial Politik)

Keselamatan Anak dan KeamananLingkungan

K

JUDUL : Young on TopPENULIS : Billy BoenTEBAL BUKU : 208 halamanPENERBIT : MizanDIJUAL Di : Toko Buku 171 BatamALAMAT : Ruko Cipta Emerald Jl. Raya

KDA no. 8 Batam Centre,(depan Kampus UNIBA)

TELEPON : 0778-475062 /0852-71341767/ 0813-72150809 (Huda)

EMAIL : [email protected]

SinopsisSetiap orang pasti punya impian untuk be-

rada di puncak karier, tapi kenapa harusmenunggu usia 50 tahun untuk mencapaipredikat sukses? Pikiran seperti itu perlu di-hilangkan. Sudah saatnya untuk mencapaipuncak karier tidak perlu lagi menunggu usia50 tahun.

Sekarang lah kesempatan dalam meren-canakan kesuksesan Young on Top. Buku inimemberikan semua tools yang Anda butuh-kan untuk berada di puncak karier. Buka matadan hatimu. Mari berkompetisi dan tunjukanbahwa Anda bisa! ***

Toko Buku 171

��������������������������������������������������������������������

��������������������

sistem yang dibuat tapi tidak menghilangkan ke-mampuan para korutor untuk berbuat.

Perkembangan korupsi di Indonesia juga men-dorong pemberantasan korupsinya. Tapi hingga kinipemberantasan korupsi di Indonesia belum menun-jukkan titik terang melihat peringkat Indonesiadalam perbandingan korupsi antar negara yangtetap rendah. Hal ini juga ditunjukkan dari bany-aknya kasus-kasus korupsi mulai dari daerah hing-ga ke pusat yang melibatkan banyak elemenmasyarakat dan semakin sistemik. Hanya upayasungguh-sungguhlah yang bisa menguranginyadan penegakan hukum yang maksimal. ***

ematian empat bocah yang ditemukandi dalam sebuah mobil sedan pekanlalu, membuat semua pihak merasaprihatin dan sedih. Berbagai cerita dankontroversi pun ikut mengiringi kasus

ini. Peristiwa ini jelas secara tidak langsungmenggambarkan bagaimana kondisi lingkungansekitar kita, terutama di Batam yang masih tidakaman bagi anak-anak. Apalagi sebelum ini sudahbanyak kejadian yang memakan korban anak-anak tak berdosa.

Keempat bocah malang yang terdiri dari MariaYelsan Fenge,6, Kosmas Ferson Farerra,4,Wihelmus Rudi Farera,3, dan Aprillius Amamado,5, ditemukan tewas dalam kondisimengenaskan di dalam mobil sedan Subaruwarna hitam BM 1306 XS yang terparkir didepan bengkel General Automotive Pasar CikPuan, Kamis (28/2) lalu sekitar pukul 17.30WIB.

Jasad mereka dalam posisi bertumpuk di jokbelakang mobil yang telah tiga tahun mangkrakitu. Wajah serta tubuh mereka terlihat mulaimembengkak dan membusuk saat ditemukan.Keempat bocah ini sebelumnya dilaporkan hilangusai bermain di halaman rumah di KampungDurian RT01 RW 06, Seipanas sejak Rabu ( 27/2)sekitar pukul 10.00 WIB. Para orang tua bocah-bocah itu bahkan sudah membuat laporan keMapolsek Bengkong, saat itu.

Polisi yang datang ke tempat kejadian perkara(TKP) pun langsung bergerak untuk menguakmisteri tewasnya keempat bocah ini. Bahkanolah TKP langsung dipimpin Direktur KriminalUmum (Dirkrimum) Polda Kepri Kombes PolFadil. Polisi berusaha mengumpulkan berbagaibarang bukti di TKP, termasuk mengambil fototiap sudut dan luar dalam mobil Subaru tempatkorban ditemukan.

Kejanggalan dan FaktaTewasnya empat bocah ini semakin menjadi

misteri setelah hasil autopsi sementara yangdilakukan Dokter Forensik Mabes Polri dan satudokter Polda Kepri, tidak menemukan hal yangmencurigakan. ”Intinya tak ada tanda kekerasandi tubuh mereka. Itu saja yang bisa kamisampaikan. Kami diinstruksikan yang berstatmensatu pintu saja,” ujar dr Novita didampingi satudokter forensik Mabes Polri saat itu.

Pernyataan senada juga diungkapkan olehDirreskrimum Polda Kepri Kombes Fadil. ”Hasilotopsi tersebut menyebutkan keempat korbanmeninggal karena kekurangan oksigen,” ujarFadil. Pihak polisi pun sampai saat ini masihmenunggu hasil forensik dari Tim LaboratoriumForensik (Labfor) Medan serta Mabes Polri.Proses otopsi terhadap empat jasad bocah yangditemukan tewas dalam mobil sendiri jugadisaksikan dua perwakilan warga NTT yang adadi Batam. Dengan demikian, pihak polisi belumbisa menyimpulkan kasus ini.

Besarnya atensi dalam kasus ini terlihat dariturunnya tim dari Mabes Polri yang ikut men-dukung penyelidikan yang sedang berjalan.Namun demikian, keluarga korban tidak setujudengan pernyataan polisi di atas. Menurutmereka, ada sejumlah kejanggalan dalamperistiwa ini. Di antaranya saat ditemukan tubuhkorban tersusun rapi di jok belakang, tidakadanya baju korban di TKP, dan salah satu pintutidak terkunci. Tapi kemudian diketahui ternyata

baju korban sudah diamankan pihak polisi.Menurut polisi baju tersebut ditemukan terhimpitdi bawah tubuh korban. Meski begitu, pihakkeluarga masih tidak percaya.

Apalagi, pada saat melakukan pencarian pihakkeluarga telah memeriksa mobil tersebutsebelumnya, namun tidak menemukan korban.Bahkan mereka memastikan telah beberapa kalimemeriksa mobil itu baik di luar maupun didalamnya. Hal inilah yang membuat keluargayakin korban dibunuh sebelum ditaruh di mobiltersebut.

Berbagai pertanyaan pun timbul menyusulsejumlah temuan yang menghiasi kematianempat bocah ini. Apakah benar keempat bocahmalang itu tewas, seperti dugaan pihak kelurgayaitu karena dibunuh? Atau apakah merekamemang meninggal karena kehabisan oksigenseperti hasil otopsi awal pihak kepolisian?

Mungkin ada baiknya saya kupas sedikit untuksekadar mengungkap segala kemungkinan yangterjadi, tanpa maksud mendahului penyidikankepolisian. Kalau dipandang dari perspektif akallogika yang sehat (di dalam hukum juga dikenaldengan Logika Hukum), dalil kehabisan oksigen(pernafasan) sangatlah tidak mendasar. Karenaanak-anak apabila dalam kondisi tidak nyamanatau gerah atau merasa sakit, pastilah akanmelakukan reaksi seperti merengek ataumenangis sekuat-kuatnya dan membuat pergera-kan yang mengakibatkan keributan sepertimemukul-mukul benda sekitarnya (bayangkanapabila pergerakan atau keributan yang ditimbul-kan berasal dari tindakan empat orang meskipunanak-anak). Tentunya suara yang berasal darikeributan meskipun dari dalam mobil yangtertutup kaca akan menghasilkan suara yangdapat didengar jelas dari luar.

Apalagi kalau mengikuti informasi yangmenyatakan bahwa seluruh pintu mobil terkunci,lantas bagaimana caranya mereka masuk?Apakah sepintar itu anak bocah dapat membobolpintu mobil yang sudah terkunci untuk dapatdibuka. Ok, kalau diikuti pula informasi yangmengatakan bahwa pintu sebelah kanan tidakterkunci, sangat dimaklumi bahwa pada saatgenting-gentingnya perjuangan bergelut dengannyawa, orang tersebut akan bertindak melebihidari kesehariannya untuk mengikuti instingataupun perasaan kemanusiaan.

Logika hukum lainnya adalah pada saat-saatatau detik-detik terakhir anak-anak malangtersebut bergelut dengan maut karena kehabisanoksigen, maka tidak ada jalan atau alasan untukmemungkinkan posisi keempat bocah malang itutewas tersusun rapi seperti saat ditemukan.

LingkunganDi balik itu semua, apapun nantinya hasil dan

kebenaran yang terungkap, apakah keempat bocahitu tewas karena kecelakaan yang menyebabkanmereka kehabisan oksigen atau memang merupa-kan korban pembunuhan, dengan jiwa besar kitasemua harusnya bisa mengambil hikmah danpelajaran dari peristiwa ini.

Untuk itu kedepannya kita semua memilikitanggungjawab untuk menciptakan lingkunganyang aman dan nyaman bagi anak-anak, yangbisa menjamin tumbuh kembang mereka dengansehat. Hal ini bisa dimulai dari orang tua yangmemberikan perhatian lebih pada anak-anakmereka. Perangkat Rukun Tetangga / Rukun

Warga harus lebih maksimal berperan danmengimbau warganya agar lebih peduli dan was-was terhadap rutinitas kehidupan lingkungansekitarnya. Sebab, kalau memang benar dugaanbanyak orang yang menyatakan bahwa keempatbocah malang itu dibunuh dan pelaku tidakpernah tertangkap, maka bisa saja peristiwakembali terjadi terhadap anak-anak lainnya dilingkungan lain.

Namun, selain orang tua dan lingkungansekitarnya, peran pemerintah terutama PemerintahKota (Pemko) Batam juga sangat diperlukandalam menciptakan keamanan bagi anak-anak.Dalam hal ini, Pemko harus bisa menata pemban-gunan kota yang menunjang perkembangan anakdengan sehat dengan membangun taman-tamanbermain di sejumlah lokasi permukiman warga.Tidak hanya itu, Pemko juga harus bisa memikir-kan tata-kota yang sehat dan menjamin keamananbagi anak-anak. Dengan adanya tata kota yangbaik, tentu pengawasan terhadap anak-anak akanlebih mudah dilakukan. Jangan biarkan ban-gunan-bangunan dan proyek-proyek terlantar,yang bisa jadi tempat bermain bagi anak-anak.Karena sudah banyak anak-anak yang menjadikorban di lokasi bekas galian di proyek yangterlantar sebelumnya.

Penanganan Harus TerbukaSementara itu, untuk penanganan kasus ini ada

baiknya pihak kepolisian bisa bergerak cepat danterbuka kepada masyarakat. Karena sebagaimanakita ketahui, kondisi kultur masyarakat KotaBatam yang heterogen sangat rentan akan isu-isuyang berpotensi terhadap pergesekan-pergesekanatau konflik yang berbau golongan atau kelompoktertentu.

Terlebih apabila melihat berkembangnyainformasi atau pemberitaan yang tidak sama antarasatu media dengan media lainnya. Contohnya adaberita yang mengatakan pintu dan kaca mobilseluruhnya terkunci, sementara berita pada medialainnya menyatakan pintu sebelah kanan tidakterkunci. Ada berita yang menyatakan bahwa yangmenemukan pertama sekali kondisi para korbanadalah karyawan bengkel, sementara ada pember-itaan lainnya menyatakan para korban ditemukanpertama kali oleh seorang anak pemulung.

Cerita-cerita yang berkembang ini, tentunyaharus disikapi dengan arif oleh kita semua. Jangansampai berbagai isu yang belum terbukti kebe-naranya ditelan mentah-mentah. Yang palingutama harus dilakukan menyikapi kasus ini adalahmengungkap penyebab pasti tewasnya empatbocah ini. Apabila memang mereka dibunuh, sudahmenjadi tugas polisi untuk mencari pelakunyauntuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.Apapun dalihnya, jika memang terbukti empatbocah malang ini dibunuh, pelaku tersebut harusdihukum seberat-beratnya demi memenuhi rasakeadilan.

Untuk itu, pada akhirnya kita tentu sangatberharap aparat kepolisian bisa bekerja profesionaldan tidak hanya menduga-duga. Dalam prosespenyelidikan ini, polisi juga diharapkan bisaterbuka untuk menghindari informasi kasus iniberkembang tak terkendali di masyarakat yangmalah akan membuat resah. Dan yang perlu kitasemua sadari, apa yang terjadi ini merupakantanggungjawab kita semua sebagai wargamasyarakat yang harus bisa menciptakan lingkun-gan yang sehat dan aman bagi anak-anak kita. ***

Page 3: 06 Maret 2013

IKLAN

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 3POLITIKA

Sekretaris Bahu NasDem Mundur

Gereja Harus Siap Hadapi Pemilu

F.IMMANUEL/BP

Wirya Putra Silalahi

FOTO : MUHAMAD ALI/JAWAPOS

KADER Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) menggelar aksi di depan Gedung Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jakarta, Selasa (5/3).Mereka mendesak KPU untuk mengikut sertakan PKPI sebagai partai politik peserta pemilu 2014.

BATAM (BP) - Andi Kusumasalah satu pengusaaha di Batammengundurkan diri dari jabatanSekretaris Bidang Advokasi Hu-kum (Bahu), organisasi sayapPartai NasDem Provinsi Kepri,Senin (4/3). Padahal Andi sendi-ri baru beberapa bulan bergabungdengan partai ini.

”Dengan ini saya menyatakanmundur secara resmi dari BahuPartai NasDem Kepulauan Riau,”ujar Andi di depan tokoh ma-syarakat Batam dan belasan war-tawan, kemarin.

Pengunduran diri Andi dilaku-kan dengan pencopotan baju ke-besaran partai NasDem berwar-

na biru gelap yang semula iakenakan. Ia mengaku mundurkarena tidak tahan melihat ban-yak konflik yang terjadi di tubuhNasDem Kepri mulai dari konf-lik di DPP.

”Saya mengundurkan diri, kare-na ketua umum tingkat DPP AriSaputra mengundurkan diri be-berapa waktu lalu. Penyebabnyakarena terjadi konflik denganSurya Paloh. Konflik itu menja-di acuan bagi saya untuk mundurdari partai ini. Padahal partaiNasdem sendiri menargetkan tu-juh kursi, tapi bagaimana mautercapai kalau konflik di pusat takterselesaikan,” ungkap Andi.

Menurut Andi, setelah keluardari partai NasDem, dirinya men-gaku belum punya tujuan maumasuk ke partai mana. ”Untukkedepannya belum saya putus-kan. Saya mau mengkaji danmencari partai yang lebih baik.Bukan partai yang penuh konflik.Ada anggota NasDem yang akanmundur bersama saya,” jelasAndi.

Sementara itu, Direktur LaluLintas Barang BP Batam, Fathul-lah mengaku, berniat mundur darijabatanya dan ikut terjun kedun-ia politik. Namun pria kelahiranJakarta ini mengaku tak akan me-milih partai NasDem sebagai

acuan politiknya.”Sebelumnya saya tak pernah

ikut dalam dunia kepolitikan.Untuk kali ini saya ingin terjunke dunia politik yang bisa mem-beri aspirasi bagi hidup saya.Mundurnya Andi menjadi pertim-bangan bagi saya, karena sayaingin partai yang benar-benarmemajukan masyarakat,” kataFathullah.

Fathullah mengaku, belum bisamenyebutkan kapan resminyamembuat surat pengunduran diridari BP Batam.

”Itu belum saya ajukan. Masihdalam pertimbangan,” terangnya.(she)

PGI Kepri GelarSeminar Politik

”Kita semua harus siap untukmenghadapi pemilu. Sebagaiwarga negara yang baik, politikpraktis jangan dianut lagi.Danperanan gereja juga harus terlihatdalam pemilu demi mewujudkandemokrasi yang sukses dan ber-sih,” kata Wirya.

Turut sebagai nara sumberdalam seminar ini adalah Jerry

Sumampow, pengamat politikyang sudah sering tampil di tele-visi nasional. Ia juga menjabatsebagai sekretaris eksekutifbidang diakonia, PGI Pusat. Se-lain itu Ferry Manalu, anggotaKPU Provinsi Kepri juga akanhadir sebagai narasumber.

Menurut Wirya Silalahi saat iniada sekitar 150 unit gereja yangada di Kepri yang tergabungdalam PGI Wilayah Kepri. Ia ber-harap semua pimpinan atau per-wakilan dari gereja ini hadirdalam seminar tersebut.

Pdt Agrippa Selly, SekretarisUmum PGI Wilayah Kepri men-gatakan dengan seminar ini di-harapkan gereja memiliki kontri-busi untuk perbaikan demokrasidi Indonesia. Ia juga dengan ac-ara MPL ini diharapkan para ang-gotanya bisa memiliki semangatbaru. (ian)

BATAM KOTA (BP) - Persatu-an Gereja Indonesia (PGI) WilayahKepri melalui Panitia Sidang Ma-jelis Pekerja Lengkap (MPL) akanmenggelar seminar bertema poli-tik dan pemilu 2014 Seminar inidigelar agar gereja di Kepri yangmasuk PGI lebih siap menghada-pi pemilihan umum 2014 menda-tang.

Hal tersebut disampaikan Wir-ya Putra Silalahi kepada war-tawan di Seipanas, Selasa (5/3).Iamengatakan dalam seminar iniakan dikupas bagaimana parapimpinan gereja dan umat meng-hadapi pemilu 2014 mendatang.Rencananya seminar ini akandigelar di Nagoya Plasa, Senin(11/3) mendatang.

BATAM (BP) - Dewan Pimpi-nan Cabang (DPC) Partai De-mokrat Batam mulai menerimaberkas kelengkapan pendaftaranpara anggota yang berniat untukmencalonkan diri dalam pestademokrasi 2014 mendatang.Pendaftaran ini terbuka lebar un-tuk seluruh masyarakat.

Dari 100 anggota yang men-daftar, 80 di antaranya telahmengembalikan berkas itu. Sek-retaris DPC Partai DemokratRudi menyatakan, DPC De-mokrat sering mengadakan rapat

untuk membahas kelengkapanberkas persyaratan para pen-daftar. Hingga berita ini diturun-kan, mereka telah menggelar 5kali rapat umum. ”Malam ini kamiakan rapat lagi untuk ngecek syar-at-syarat mereka. Katanya ada dualagi dari tokoh masyarakat maudaftar,” katanya saat ditemui diGedung Lembaga Adat Melayu(LAM) Kota Batam, Batam Cen-tre, Selasa (5/3).

Menurut Rudi, persyaratanpendaftaran calon legislatif ditahun ini tidak jauh beda denganpersyaratan pendaftaran di tahunlalu. Ini karena pesyaratan dari pu-sat belum keluar. Persyaratan ituantara lain, keseluruhan ijazahmulai dari jenjang sekolah awalhingga jenjang terakhir, Kartu Tan-da Penduduk (KTP), Kartu Kelu-arga (KK), dan kartu anggota.

”Kalau untuk ijazah, dulu kamiminta ijazah terakhir. Tapi se-karang, semua ijazah yang dimi-liki,” katanya. Selain itu pulaadanya posisi strategis sebagaitokoh masyarakat atau pakar.

Pembuktiannya adalah denganmenentukan basisnya.

”Kalau syarat lengkap baru kitabisa menghitung kriteria yangharus menjadi daftar penentuanbakal calon,” kata Rudi. DPCDemokrat masih akan terus mem-buka pendaftaran calon legislatif.Menurut Rudi, tidak ada batasjumlah untuk pendaftaran terse-but.

Namun, pihaknya memberikanbatas waktu pendaftaran hinggatiga minggu ke depan. Berkasyang diterima hingga tenggatwaktu tersebut, kemudian akandikirimkan ke Dewan PimpinanDaerah (DPD) dan akan dilanjut-kan ke Dewan Pimpinan Pusat(DPP). ”Prosesnya masih adalagi. Kan menunggu sampai 4April. Berarti masih ada sebu-lan,” katanya.

DPC Partai Demokrat akanmengirimkan 50 bakal calon leg-islatif ke DPD Partai Demokrat.Setelahnya, mereka akan me-nunggu keputusan dari DPP.(ceu)

80 Anggota Demokrat Siap Nyaleg

FOTO : WIJAYA /BP

Rudi

Dahlan : Siap Maju Kalau Rating Bagus

F.JPNN

Dahlan Iskan

JAKARTA (BP) - MenteriBUMN Dahlan Iskan menyata-kan dirinya siap maju menjadicalon Presiden Indonesia padapemilu 2014. Hal ini ia tegaskankalau rating tentang popularitas-nya terus meningkat.

”Siap saya jadi Presiden, kalaurating saya sudah bagus danmerasa siap," kata Dahlan saatmengumpulkan wartawan diwarteg Warmo Mulya, Tebet,

Jakarta Selatan, Selasa (5/3/2013).

Dahlan mengaku tak akan majuandaikan ratingnya masihrendah. Namun saat ini ia men-gaku ingin fokus bekerja mem-benahi BUMN.

”Saya mau kerja, kerja, kerja.Rating saya masih rendah, gakpantes lah dangan rating segitumencalonkan diri,” cetusnya.(detik)

JPNN, Jakarta

SENGKETA parpol pesertapemilu sudah memasuki tingkatputusan di Pengadilan TinggiTata Usaha Negara (PT TUN).Partai Damai Sejahtera (PDS)menjadi partai pertama yanggugatannya ditolak PT TUN ter-kait hasil verifikasi KPU yangmenggagalkan partai tersebut se-bagai peserta pemilu.

“Menyatakan menolak gugatanPDS untuk seluruhnya,” ujarSanter Sitorus, ketua majelishakim PT TUN untuk sengketaPDS, dalam persidangan di ge-dung sekretariat MahkamahAgung (MA) kemarin (5/3). Duahakim yang menjadi anggotamajelis adalah M. Arif Nurdu’adan Didik Andy Prastowo.

Dalam amar putusannya, maje-lis membacakan gugatan PDSyang salah satunya perbedaanlama waktu verifikasi. Majelismenimbang bahwa jadwal pen-yelenggaraan KPU telah ditetap-kan dalam peraturan KPU, sedan-gkan jadwal verifikasi pascakeputusan Bawaslu diatur di su-rat edaran (SE) KPU tersendiri.“Jadwal verifikasi telah diperpan-jang, khusus 18 parpol pada 5-8Desember,” ujar Santer.

PDS juga menggugat jadwalverifikasi yang bersamaan den-gan Natal dan hari cuti bersamasebagaimana SE No 681/2012.Menurut Santer, SE KPU terse-but bersifat regelling alias me-merintahkan secara langsung.”Apabila ada yang keberatandengan SE yang sifatnya regel-

ling, ranahnya di MahkamahAgung, bukan di PT TUN,” ujar-nya.

PDS menggugat karena pen-gumuman KPU yang mencoretpartainya di verifikasi adminis-trasi menghancurkan moral pen-gurus PDS di daerah. Menurutmajelis, masalah pengumumanKPU telah diklirkan dengankeputusan Bawaslu. Dengandemikian, alasan kubu PDSbahwa keputusan KPU telahmengakibatkan hancurnya mor-al, tidak bisa dijadikan alasanpembatalan hasil verifikasi.”Dalil penggugat bahwa putu-san tidak sesuai, harus dikesa-mpingkan,” ujarnya.

Majelis menyatakan, seluruhdalil yang diajukan kubu PDStidak terbukti seluruhnya sehing-ga gugatan harus ditolak seluru-hnya. Semua biaya beban ditang-gung oleh penggugat. ”Menghu-kum PDS untuk biaya perkara 86ribu rupiah,” kata Santer.

Santer menyatakan, pihak yangtidak puas bisa mengajukan kasa-si ke MA. ”Pengajuan kasasi da-lam waktu bersamaan atau tujuhhari setelah putusan,” tutupnya.

Setelah membacakan putusanPDS, PT TUN juga menolakgugatan Partai Serikat RakyatIndependen (SRI) dalam gugatanyang sama.

Kuasa hukum PDS N. ArthurRumimpunu menyatakan, pi-haknya akan tetap menempuhjalur yang diperkenankan hukum.PDS akan mengajukan kasasi keMA. ”Ada jangka waktu tujuhhari untuk kasasi,” ujarnya.

Menurut Arthur, majelis hakimtidak mempertimbangkan alasanterkait pembatasan waktu veri-fikasi. SE KPU dalam hal inimenjadi kewenangan MA. “Buk-ti-bukti kami tidak disampaikan,”tandasnya.

Anggota KPU Sigit Pamung-kas menyatakan, hasil persidan-gan menunjukkan seluruh per-aturan KPU (PKPU) tetap ber-laku dan tidak relevan dipersoal-kan. “Selama seluruh PKPU be-lum dibatalkan MA, parpol ygmenyatakan KPU melampauikewenangan tidak berdasar,”ujar Sigit.

Lagi, Kader PKPIGelar Aksi

Sementara itu, puluhan kaderPartai Keadilan dan PersatuanIndonesia (PKPI) kembali me-nggelar aksi unjukrasa di depankantor Komisi Pemilihan Umum(KPU), Selasa (5/3). Merekamenuntut PKPI segera disahkanmenjadi salah satu peserta Pemi-lu 2014 mendatang.

”Kita harapkan lebih cepatlebih baik. Karena PKPI dih-adapkan pada waktu yang san-gat terbatas untuk pendaftarancalon legislatif. Jadi kita mintaKPU segera meloloskan danmemberi nomor. Karena selainhal tersebut sesuai dengan kepu-tusan Badan Pengawas Pemilu,Mahkamah Agung juga sudahmengeluarkan fatwa,” ujar Ket-ua Dewan Pimpinan Pusat(DPP) Asryad, di depan GedungKPU, Imam Bonjol, Jakarta,Selasa (5/3). (jpnn)

PT TUN TolakGugatan PDS- SRI

Page 4: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 4NASIONAL

kicauanTIppho Santosa @ipphorightBerilah manfaat kepada sesama.Entah itu berupa uang, tenaga,ilmu, doa, dan/atau nasehat

Dhani Ahmad Prasetyo@AHMADDHANIPRASTHindarilah dan tinggalkanlahperdebatan Agama/aliran...itu kerjaan anak kecil...Habib Faiz BinMuhammad Bin Abdullah Al Muchdor.

Polisi Tak Sentuh Pemilik PT BSESambungan dari hal 1

IKLAN

20. B. SIMBOLON_9340-9342

B. Simbolon kini dapat menjalani

aktifitasnya dengan nyaman tanpa

gangguan asam urat. Padahal, dulu rasa

sakit karena asam urat selalu

mengganggunya, "Kalau asam urat saya

kambuh, badan sering terasa sakit,

apalagi ketika bangun tidur, dan kaki

terasa panas" cerita pria berusia 43

tahun ini. Ayah 2 orang anak ini

mengatakan, sudah beberapa kali

menjalani perawatan medis dan sudah

berbagai cara dicoba namun sakitnya

belum benar-benar pulih.

Kepercayaannya terhadap pengobatan

yang alami akhirnya membuatnya tertarik

untuk mencoba Gentong Mas, minuman

herbal dengan kandungan vitamin dan

nutrisi bermutu. Bahan utama Gentong

Mas yaitu Gula Aren dan Nigella Sativa

(Habbatussauda) terbukti memiliki

banyak manfaat.

Ternyata pilihannya itu tepat, "Saya

bersyukur sekali, baru 8 hari saya minum

Gentong Mas, manfaatnya sudah terasa.

Sekarang badan terasa sehat, asam urat

pun turun." Ungkap warga SMP Advent

Batam tersebut dengan bahagia.

Asam urat bukanlah nama suatu penyakit,

namun ia adalah suatu zat sisa

metabolisme zat yang bernama purin yang

berasal dari makanan yang kita konsumsi.

Keadaan dimana tubuh mengalami

kelebihan kadar asam urat disebut hype-

ruricemia.

Pada kondisi normal, kelebihan purin ini

akan dikeluarkan melalui urine dan feses.

Namun jika purin yang masuk dalam tubuh

terlalu banyak, maka ginjal akan kesulitan

mengeluarkan zat tersebut sehingga

terjadi penumpukan sisa metabolismenya

(asam urat). Penumpukan sisa

metabolisme zat purin di persendian dapat

menyebabkan bengkak dan rasa nyeri.

Badan terasa linu, nyeri terutama di malam

hari atau pagi hari saat bangun tidur, sendi

terlihat bengkak, kemerahan, panas dan

nyeri luar biasa pada malam dan pagi,

timbul benjolan-benjolan kecil dari mulai

sebesar biji beras sampai kacang hijau di

daun telinga bawah (tofus) adalah gejala-

gejala asam urat.

Dengan tubuh yang sehat, pria yang

bekerja sebagai Guru SMP ini pun

sekarang dapat menjalani aktifitasnya

dengan lancar.

Habbatussauda dalam Gentong Mas

bermanfaat untuk menormalkan

metabolisme, termasuk metabolisme purin

sebagai pembentuk asam urat yang

dipercaya dapat meningkatkan

pengeluaran asam urat dari darah

melalui urine. Selain itu, Gula Aren yang

di kandung Gentong Mas bermanfaat

menurunkan penyerapan lemak dan

perbaikan sistem saraf.

Untuk hasil maksimal, kontrol makanan

yang dikonsumsi seperti makanan yang

mengandung banyak purin, mengurangi

makanan kacang-kacangan, brokoli,

bayam, kangkung, kol dan tauge, serta

banyak minum air putih, sekitar 8 gelas

sehari.

Dengan aturan penggunaan yang tepat,

manfaat bagi kesehatan dan kelezatan

rasanya membuat semakin banyak

masyarakat yang mengkonsumsi

Gentong Mas.

Untuk informasi lebih lanjut silahkan

kunjungi www.gentongmas.com.

Bagi Anda yang membutuhkan Gentong

Mas bisa didapatkan di apotek/ toko obat

terdekat atau hubungi:

Batam : 081371214503, Tg. Pinang :

081364093681, Kijang: 081364093681,

Tg. Uban: 081364379012, Bintan :

081364379012, Natuna : 0812 7098

7254, Lingga : 085264357555, Dabo

Singkep : 0852 6435 7555.Tg. Balai

Karimun : 082122461084, Tg. Batu :

082122461084.

Depkes:P-IRT:812.3205.01.114

www.gentongmas.com

BANGUN TIDUR TERASA ENAK, BEBAS GANGGUAN ASAM URAT

merusak yang sudah stabil.Inilah yang menyebabkan ter-jadinya penuaan dini. Yangmemicu munculnya radikal be-bas adalah: Pertama, sinar ultra-violet, yang dapat merusakpembuluh darah kulit dan men-imbulkan pigmentasi. Kedua,stres serta kegalauan pikiran.Ketiga, gaya hidup. Merekayang suka merokok, meminumalkohol, dan begadang rentanterhadap penuaan dini. Untukmenangkal radikal bebas, dibu-tuhkan antioksidan. Dan salahsatu antioksidan ampuh adalah

yang terdapat di kulit manggis.Kulit manggis mengandung

xanthone. Senyawa ini merupa-kan bioflavonoid yang bersifatantioksidan, antibakteri, antial-ergi, antitumor, antihistamin,dan anti-inflamasi. Molekulbioaktif ini memiliki strukturcincin 6 karbon dan kerangkakarbon rangkap, sehingga san-gat stabil. Di alam, terdapat 200jenis xanthone dan 50 di ant-aranya terdapat di kulit mang-gis. Jenis xanthone yang palingbanyak punya efek farmakolo-gis adalah alfamangostin, beta-mangostin, dan garcinon-E.Alfamangostin mengaktifkansistem kekebalan tubuh denganmerangsang sel pembunuh ala-mi yang bertugas membunuh selkanker dan virus. Mangostinbersama gammamangostin ber-peran sebagai antioksidan yangsanggup mencegah aktivitasHIV-1. Kandungan antioksidankulit manggis 66,7 kali worteldan 8,3 kali kulit jeruk. Sebagaiantioksidan, xanthone memili-ki gugus hidroksida yang efek-tif mengikat radikal bebaspenyebab rusaknya sel tubuh.Sebagai antiaging (anti-penu-aan dini), xanthone dapat mem-

buat kulit menjadi awet muda.Penelitian membuktikan, men-gonsumsi xanthone 30 hari ber-turut-turut dapat membuat wa-jah terlihat lebih muda. Xantho-ne dapat berfungsi sebagai an-tiaging karena ia menghalangiteroksidasinya vitamin-vitamindan asam lemak tak jenuh, yangmerupakan penyusun dinding selsaraf. Dan ini tentu akan meng-hambat kerusakan jaringan sel-sel yang menyebabkan kulitmenjadi keriput karena kehilan-gan elastisitas.

Bila ingin mendapatkan infor-masi lengkap tentang khasiatmanggis tersebut, Anda bisamembacanya di buku berjudulKulit Manggis Berkhasiat Ting-gi, yang tersedia di Toko BukuGramedia di seluruh Indonesia.Tapi, apakah untuk mendapat-kan xanthone itu kita perlumengimpornya dari luar negeriatau menggiling kulit manggisdulu untuk kemudian meminumairnya? Tidak. Sekarang, tekno-loginya sudah ada di Indonesia.Dan produk itu sudah beredar diapotek-apotek dan toko-tokoobat terkemuka di kota Anda,dalam bentuk kapsul ekstrak ku-lit manggis. Namanya Garcia.

Sekali lagi, nama produk itu ad-alah Garcia, bukan xanthone,karena xanthone adalah namazat yang terkandung di dalam-nya. Untuk konsultasi keseha-tan, hubungi dokter kami padajam kerja di telepon bebas pul-sa 08001401430 serta kunjungiwebsite kami www. mang-gisgarcia.com atau di e-mailinfo@manggisgarcia .com, .Bila ingin mendapatkan ekstrakkulit manggis pertama di Indo-nesia itu, Anda bisa meng-hubungi distributor Batam081340135423 Atau bisa jugamendapatkannya langsung diApt Budi Farma, Kimia Farma,Apt.Yanda Farma, Apt. DuniaFarma, Apt.Mutiara Farma,Apt. Keluarga, Apt.Pos Farma.Tanjung pinang 081266713023Apt.Surya Farma, Apt.Ihsan,Apt.Bintan Farma. TanjungBalai Karimun : 0813 72683355 Apt. Baran Farma,-Apt.Devi Farma, Apt. MitraMedika. Natuna : Apt. SellaFarma. Tanjung Batu : Apt. Far-masia. Lingga : 081270788512TO.Perkasa Widya Farma DaboSingkep. Bintan :0812 66713023, Tanjung Uban : ApotikIrsyad. ***

Ekstrak Kulit Manggis Efektif Mencegah Penuaan DiniSambungan dari hal 1

waktu yang berbeda, pada 27Februari mengaku, melihat ke-empat bocah itu sebelum ditemu-kan tewas. ”Keterangan merekaberbeda-beda. Tapi bisa sedikitmemberikan titik terang dalampenyelidikan kita,” kata penyid-ik tersebut.

Emi menjadi saksi kunci perta-ma dalam penyelidikan. Di manasaat itu, Emi melihat keempatbocah malang tersebut dibawa se-orang wanita. Wanita berkeru-dung putih itu menawarkanbocah-bocah itu untuk diantarpulang dengan motor Mionya.Dua di antaranya diminta berjalankaki dan dua lagi dibonceng. Ke-tika itu, Emi mengaku, tak terla-lu menghiraukan, karena merasaperempuan berkerundung putihitu akan membawa keempatbocah pulang.

”Emi mengaku, melihat perem-puan misterius itu membawa ke-empat bocah ke arah Pasar CikPuan sekitar pukul 10.00 WIB.Pemeriksaan Emi masih kita per-dalam. Nantinya keterangan saksiakan kita cocokan dengan keter-

angan ketiga saksi lainya,” jelaspenyidik.

Sekuriti keamanan pasar men-jadi saksi kedua dalam penyelid-ikan. Sekuriti itu mengaku meli-hat keempat bocah tersebut ber-main di sekitar bengkel las besi.“Petugas itu melihat keempatnyabermain di dekat bengkel las,waktunya hampir bersamaan den-gan Emi,” terang penyidik itu.

Selain itu, Er salah satu wargaPasar Cik Puan dijadikan saksikunci ketiga. Dari pengakuan Er,dia melihat keempat bocah ber-main di depan klinik yang berse-berangan dengan pasar Cik Puan.

”Saksi ini melihat keempatbocah bermain sekitar pukul 14.00WIB. Namun dia tak melihat adaperempuan seperti yang dikatakansaksi pertama,” sebutnya lagi.

Sementara itu, Ag, warga kam-pung Telaga Indah mengungkap-kan, melihat keempat bocahtersebut bermain di daerah seki-tar tempat tinggalnya sekitarpukul 16.00 WIB. Masih kata Ag,sehari sebelumnya, ia juga sem-pat melihat keempat bocah ma-lang itu bermain-main di sana.

“Saksi ini yakin melihat keem-

pat bocah ini bermain pukul16.00 WIB. Tapi pengakuannya,dia tak melihat seorang wanitabermain bersama anak-anak itu.Kini kita tinggal mencocokkanketerangan dari para saksi. Kitamencoba menyelesaikan kasusini dengan baik. Untuk itu, kamimasih mendalami keteranganpara saksi,” jelas penyidik itu.

Hal sama juga dikatakan peny-idik lainnya. “Hari ini kita tak adaperiksa saksi. Kita sedang dala-mi pemeriksaan saksi-saksi sebe-lumnya,” kata penyidik di Polres-ta Barelang.

Hingga kini, pihak keluargamasih berharap penuh kepada pi-hak kepolisian agar bisa men-gungkap kematian anak merekayang ditemukan tewas di dalammobil. Pasalnya, mereka banyakmenemukan kejanggalan atas te-wasnya keempat bocah.

Sementara itu, Kasat ReskrimPolresta Barelang Kompol Pon-co Indriyo belum berhasil dikon-firmasi. Ponsel Ponco yang di-hubungi kemarin, tak diangkat.Demikian juga SMS yang dikirimke hapenya untuk konfirmasi be-lum dibalasnya. (she)

Penyidik Cocokkan Keterangan SaksiSambungan dari hal 1

Berdasarkan fakta tersebut, se-butnya, pihaknya tidak bisamenyertakan pemilik gudangdalam kasus penyelewenganBBM bersubsidi. Apalagi PTBSE selaku penyalur dari PT Pra-yasa, pemilik izin usaha BBMNiaga Umum memiliki dokumenlengkap beserta penunjukannyasebagai agen.

”Tadinya mau kita kenakanpasal 53 UU Nomor 22 tahun2011 tentang minyak dan gasbumi, menyimpan minyak tanpaadanya izin usaha. Namun pasalini tidak bisa kita gunakan kare-na pemilik gudang ternyata mem-punyai izin resmi,” ungkapnya.

BSE tercatat dalam daftar pen-yalur minyak di Dinas Perindus-trian dan Perdagangan danEkonomi Sumber Daya Mineral(Disperindag dan ESDM) KotaBatam. Namanya berada dibawah bendera PT Prayasa IndoMitra Sarana selaku Badan Usa-ha Pemegang Izin Usaha NiagaUmum (BU-PIUNU)-nya.

Ini berarti Disperindag danESDM Kota Batam telah menge-luarkan surat rekomendasi pen-yalur kepada PT. BSE. Disampai-kan Kepala Seksi Minyak danGas (Kasi Migas) Disperindagdan ESDM Kota Batam Andri,surat rekomendasi tersebut ter-tanggal 11 Januari 2013. “Kalaumelihat surat ini, dia masih barusebagai penyalur,” katanya saatdihubungi Batam Pos, Selasa (5/3).

Dalam surat rekomendasi terse-but, tercatat nama MuhammadAsrori sebagai penanggungjawab perusahaan. PT BSE sendi-ri berlokasi di Komplek RukoTiban Sakura Blok A nomor 16Tiban Lama.

Surat rekomendasi, kata Andri,bukanlah surat izin menjadi pen-yalur. Surat tersebut merupakanbagian dari syarat-syarat yangharus dilengkapi calon penyaluruntuk mengurus Surat Kelengka-pan Penyalur (SKP). SKP itu,nantinya, diterbitkan oleh Direk-tur Jenderal dengan nomor regis-trasi yang diterbitkan oleh BadanPengatur. ”Semuanya sesuai den-gan Permen ESDM nomor 16tahun 2011,” kata Andri lagi.

Andri belum mendapat perintahdari atasannya untuk menerbitkansurat panggilan kepada BSE. Iasendiri mengaku tidak tahu den-gan kejadian penangkapan terse-but.

“Pak Kadis (Kepala Disper-indag dan ESDM - Amsakar Ach-mad, red) sudah ada mengarah-kan, tapi bukan kasus ini seper-tinya. Saya malah belum tahukasus ini. Yang diarahkan itu ka-sus yang kemarin ditangkap samaPak Wakil (Wakil Wali KotaBatam - Rudi, red),” katanya.

Namun demikian, apabila peru-sahaan tersebut terbukti melakukanpelanggaran, yakni menampungBBM di luar ketentuan penyaluran-nya, Disperindag dan ESDM akansegera mencabut surat rekomenda-si penyalurnya. Kemudian, kasustersebut akan diserahkan kepada pi-hak berwajib.

“Namanya penimbunan berartiseperti pencurian. Kalau sudahmasuk tindak pidana, itu bukanranah kami lagi,” katanya.

Ditambahkan Andri, saat ini,ada sembilan BU-PIUNU yangtercatat dalam daftar BU-PIUNUDisperindag dan ESDM. Semen-tara jumlah penyalurnya menca-pai angka 30-an.

Kristiaji mengatakan, jika Edi-son tertangkap tangan mentrans-fer solar dari taksinya ke bunkerPT BSE, maka pihaknya bisamenjadikan pemiliknya sebagaitersangka. “Kalau seperti itu barubisa kita proses, untuk itupenyelewengan BBM harus ter-tangkap tangan,” ungkapnya lagi.

Meskipun demikian, ujarnya,tak tertutup kemungkinan pemil-ik PT BSE jadi tersangka, jikahasil penyidikan mengarah kepa-da pemilik PT BSE. ”Bila adabukti menadah solar bersubsidibisa saja,” jelasnya.

Soal informasi seringnya pelakupencoleng solar menjual solarn-ya ke gudang PT BSE, menurutKristiaji, hal itu belum diterang-kan Edison kepada penyidik. “Pe-meriksaannya belum sampai kesana,” ungkapnya. Kristiaji jugamenduga penyalur resmi BBMnonsubsidi hanya dijadikantameng untuk menimbun BBMsubsidi. Dikatakan Kristiaji,diduga banyak gudang BBMnonsubsidi menampung dari pen-coleng solar yang dibeli dariSPBU. Untuk bisa mendapatkansolar dalam jumlah yang banyak,biasanya, beber Kristiaji, penco-leng solar menyuap penjaga atauoperator SPBU. ”Padahal jumlahsuapnya tidak banyak, hanya Rp50 ribu saja,” ungkapnya.

Untuk melengkapi penyidikanEdison, pihaknya akan memang-gil pemilik dan operator SPBUSukajadi dan Seiharapan. ”Akandimintai keterangannya,” lanjut-nya. Kristiaji menjelaskan, untukkasus Edison, pihaknya baru me-meriksa tiga saksi, yakni pemilikdan pegawai PT BSE serta saksiahli.

Sebagai informasi, selain diSeibinti, di wilayah Batu Besar,Nongsa juga ada dua gudang pe-nampungan BBM yang didugailegal. Gudang yang berada didekat pemukiman warga tersebutterlihat tertutup. Pemilik sengajamemilih lokasi tersebut agar tidakdicurigai orang dan dekat ke bi-bir pantai.

Mobil pengangkut BBM terli-hat mondar-mandir ke gudangyang menjorok ke laut tersebut.”Banyak kendaraan yang masuk,namun kita tidak tahu aktivitasn-ya apa, liat saja pengumumannya,dilarang masuk,” ujar Ahmad,warga Kampung Tua Batu Besar,Nongsa, kemarin.

Ketika hal ini dikonfirmasi ke-pada Kristiaji, ia mengatakan jikagudang itu adalah milik salah satupengusaha yang juga kerabat ang-gota DPRD Kota Batam. ”Gu-dang itu memiliki izin resmi,”beber Kristiaji.

Kristiaji menambahkan, gunameminimalisir penyelewengansolar bersubsidi di Kepri, Kapol-da Kepri, Brigjen Pol Drs YotjeMende memerintahkan seluruhjajarannya untuk terus melakukanoperasi terbuka, dengan sasaranpencoleng solar serta kendaranyang tangkinya dimodifikasi.

Hasil operasi terbuka tersebut,polisi juga berhasil mengaman-kan satu unit mobil pick up merkDatsun BP 8792 ZF warna putihdengan tangki modifikasi. Say-angnya saat diamankan polisi,mobil tersebut dalam keadaankosong. ”Tidak bisa kita proses,”lanjutnya.

Di tempat terpisah, Ketua Kop-erasi Primkoppol Polresta Bare-lang, Kimon HN Nasution men-gatakan, Edison adalah mantananggotanya. ”Dulu pelaku salahsatu anggota Primkoppol,” be-bernya. Karena Januari 2013,Edison tidak mendaftar ulang,maka Edison dianggap telahmengundurkan diri dari keang-gotaan Primkoppol.

Terkait banyaknya taksi yangmelakukan pelansiran, Kimonmengatakan jika pihaknya telahmengultimatum anggotanya. ”Pe-milik taksi yang mencoleng so-lar, sanksinya tidak boleh me-narik lagi, kendaraannya di gantiplat hitam,” bebernya.

Taksi Tua Banyak Coleng Solar

Beberapa pengusaha taksi diBatam diduga memanfaatkan

armada taksi mereka yang sudahtua untuk mencari keuntungan.Pemilik menyulap taksi tua ters-beut menjadi sebuah mobil pen-coleng solar. Dari 2.000 unit tak-si di Batam, sekitar 1.500 taksididuga sudah tak layak jalan.Rata-rata pembuatan taksi terse-but berada di bawah tahun 1997.Pengusaha pun terkesan enganmeremajakan taksi, karena mem-butuhkan waktu dan biaya.

Ketua Organda Batam, AswenDores tak menampik adanya tak-si yang disalahgunakan untukmeraup keuntungan dengan carajadi pencoleng solar. Umumnya,aku dia, pemilik memodifikasitangki taksi tua agar bisa memuatbanyak solar.

“Dari beberapa kasus yangsaya lihat, taksi yang digunakanuntuk mencoleng solar adalahtaksi tua yang tak layak jalan.Taksi itu juga tak melakukan ujikir sehingga di luar pantauankami. Makanya banyak pemilikyang mengunakan taksi tua ituke jalan yang tidak benar,” ter-ang Aswen saat ditemui di kan-tornya, kemarin.

Kata Aswen, berdasarkan per-aturan walikota (Perwako) taksidi bawah tahun 1997 tak bolehlagi beroperasi. Jika pengusahaingin mengoperasikan kembali,maka harus meremajakan taksiyang membutuh waktu hingga 14bulan.

”Mobil tahun 1997 tak bisa diuji kir lagi. Jika memang maudipakai, mereka harus mengubahplat kuning ke hitam. Tapi kalaubelum diubah, itulah yang dis-alahgunakan. Mobil tahun tinggitak ada yang memakai solar.Logikanya saja, kalau mobil barudimodif risikonya tinggi. Jadiyang bermain itu taksi-taksi tua,”terang Aswen.

Disinggung tetang pengawasanterhadap taksi Primkoppol yangditangkap Polair Polda Kepri,Aswen menjelaskan, badan usa-ha tersebut banyak memiliki tak-si tua.

”Setahu saya Primkoppol belumada peremajaan. Artinya badanusaha itu di bawah naungan kami.Mereka tak ada melakukan ujikir. Kami hanya memantau tak-si-taksi yang menjalani uji kir diDinas Perhubungan, selain itubukan di luar tanggung jawabkami,” terang Aswen.

Menurut dia, prilaku pemiliktaksi mencoleng solar sangatmencoreng nama baik pertaksiandi Batam. Pasalnya selama initaksi dianggap sebagai penolongmasyarakat. Namun disisi lain,ada oknum yang menyalah-gunakan kepercayaan masyarakattersebut.

“Nama kita ikutan tercorengkarena ini dan taksi-taksi lainmerasa dirugikan. Tak hanya itusaja, anggota saya juga kesulitanuntuk mendapatkan bahan bakaratas kejadian-kejadian seperti ini.Hal ini berdampak buruk kepadamasyarakat. Contohnya buskaryawan kesulitan mencari ba-han bakar. Padahal pemerintahtelah menjatahkan 30 liter per-harinya untuk satu kendaraan.Tapi kenyataan SPBU enganmemberikan jatah tersebut,” jelasAswen.

Rudi Salahkan PertaminaWakil Wali Kota Batam, Rudi,

juga angkat bicara dalam kasusini. Banyaknya pencoleng solar,kata Rudi, karena Partaminasalah menerapkan sistemnya.

”Pertamina yang paling ber-tanggung jawab. Pihak pengelo-la SPBU pun sudah banyak men-geluhkan hal itu dan memintasolusi dari Pertamina. Tapi apayang didapat, tak satupun solusiyang diberikan Pertamina. Pada-hal merekalah istilahnya yangpunya gawe mengenai solar dankelangkaannya,” terang Rudi.

Apalagi, ujar Rudi, sistem yangdigunakan Pertamina dalam haldistribusi BBM di SPBU masihmenggunakan sistem manual.Harusnya instansi sebesar Per-tamina sudah saatnya beralih kesistem informasi teknologi dalampendistribusian.

“Jadi bisa terkontrol secarasistematis. Kalau ingin kasus pe-langsiran solar minim, rombaksistem pendistribusiannya, jalan-kan pengawasan secara berkala,dan berikan sanksi yang tegas ter-hadap SPBU yang ketahuan ikutbermain menyelundupkan solar,”tutup Rudi.

Sementara itu, Kepala DinasPerhubungan Batam, Zulhendrimenyayangkan oknum anggotaPrimkoppol yang terlibat dalampencolengan solar. Pihak Pertam-ina belum lama ini melakukanpertemuan dengan Pemko Batammembahas maraknya pelansiransolar bersubsidi di sejumlahSPBU baik dilakukan oleh sipilmaupun oknum aparat.

Hasil pertemuan tersebut, pihakPertamina juga menginginkanadanya sistem terbaru pendistribu-sian dan pengawasan penyaluranBBM bersubsidi di SPBU berba-sis IT yang lebih sistematis. Na-mun, kendala ada di pusat yaitutak tersedianya anggaran untukmembuat dan beralih ke sistem ITyang dirasa terlalu besar.

Izin Terancam DicabutKadis Perhubungan Kota

Batam, Zulhendri mengaku san-gat menyayangkan ulah oknumanggota Primkoppol yang terlibatdalam pencolengan solar. Selainitu Zulhendri juga mempertany-akan warga taksi Edison. Karenadalam daftarnya, Primkoppolmenyatakan taksi mereka berwar-na coklat metalik. Namun padakenyataanya ternyata taksi-taksitersebut sudah berubah biru.

“Setelah saya cek, ternyata me-mang benar taksi yang ditangkapkemarin berasal dari Primkoppol.Tapi saya bingung apakah taksitersebut terdaftar di Dishub.Karena setahu kami, taksiPrimkoppol bewarna coklat met-alik, tapi ini biru. Kita akan cobacek kembali,” terangnya.

Seharusnya, kata Zulhendri,badan usaha tak bisa menukarwarna taksi tampa sepengetahuanDishub. ”Mereka tak boleh men-gubah. Kalau mau merubah war-na taksi, harus sepengetahuanDishub,” katanya.

Zulhendri mengaku akan men-indak tegas perusahaan taksi yangketahuan melakukan permainanatau tidak mematuhi peraturan.“Kita akan tindak tegas denganpencabutan izin usaha. Namunsebelum itu kita akan berikan ul-timatum pertama dan kedua, jikatak ada perubahan. Maka izin us-aha kita cabut,” jelas Zulhendri.

Menurut dia, pihaknya telahbekerja maksimal untuk memper-baiki pertaksian di Batam. “Kitaselalu mengadakan razia yangdibantu anggota polisi. Disanakita akan memantau tentang ujikir beserta bodi taksi. Bila me-langgar aturan, maka aparat hu-kum berhak memberikan sanksipidana,” sebut Zulhendri.

Seperti diberitakan, empat ang-gota Ditpolair Polda Keprimenangkap Edison, pencolengyang menggunakan Metro Taksi(MT) Toyota Corolla warna biruBP 1609 UX yang sudah dimod-ifikasi tangkinya. Edison di-tangkap di gudang PT BES diSeibinti, Sagulang, setelah men-coleng solar dari SPBU Sukajadidan SPBU Seiharapan, Sabtu (2/3) pukul 14.30 WIB.

Untuk mengungkap kasus pen-coleng solar ini, polisi mengam-ankan Edison, dua penjagaSPBU, dua karyawan PT BSEdan Asrori, direktur PT BSE.(she/ceu/gas/hgt)

JAKARTA (BP) - Komisi Ke-polisian Nasional (Kompolnas)meminta kepolisian janganmengistimewakan tersangkaoknum polisi yang diduga pelakupembunuhan Bidan PuskesmasTeladan, Nurmala Dewi BoruTinambunan. Demikian juga den-gan otak pelaku berinisial IP,pengusaha Batam yang disebut-sebut telah berhasil ditangkappolisi di Jakarta, Selasa (5/3).

”Kita minta supaya mereka jan-gan diistimewakan. Harus diper-lakukan sesuai dengan proseduryang berlaku. Jadi tidak boleh adakeistimewaan walau sekecilapapun,” ujar anggota Kompol-nas, Edi Sahputra Hasibuan, Se-lasa (5/3).

Menurutnya, kalau benar ok-num pelaku pembunuhan sampaimelibatkan tiga oknum kepoli-sian, ini tentu sebuah perisitwayang sangat luar biasa. Karenakepolisian yang seharusnya pen-gayom masyarakat, justrumelakukan perbuatan yang be-nar-benar sangat tercela karenasampai menghilangkan nyawaorang lain. Karena itu ia berjanjiKompolnas akan serius menga-wasi proses penanganan kasusini.

”Mereka ini kan seharusnya se-bagai pelindung. Jadi kalau me-mang benar-benar terbukti, makayang paling utama mereka harusdipecat terlebih dahulu. Dan ke-mudian harus menjalani huku-man sebagaimana yang diaturdalam kitab perundang-undanganyang berlaku,” katanya yangmengaku kaget, karena sebelum-nya tidak mengetahui adanya ka-sus ini.

Secara khusus, Edi menyatakanrasa terima kasih dan penghorma-tan yang setinggi-tingginya, jikamemang benar polisi telah berha-sil menangkap otak pelaku. Na-mun sayangnya sejumlah pihak

kepolisian yang coba dikonfirma-si terkait penangkapan tersebut,belum bersedia memberi keteran-gan lebih lanjut.

”Waduh, saya belum tahu ka-lau ada penangkapan. Saya belumdengar informasi itu,” ujar Kepa-la Satuan Reserse KepolisianResort Jakarta Utara, AKBP Didi.Dengan mengucap salam, ia lang-sung menutup handphonenya.

Koran ini lalu mencoba meng-hubungi Direktur KriminalUmum Polda Metro Jaya, Komb-es Pol Toni Hermato. Namunlagi-lagi tidak ada jawaban yangdiperoleh, meski berkali-kali ter-us dihubungi lewat telepon geng-gamnya. Demikian juga saatdikirimkan pesan pendek, hing-ga Selasa malam, belum adajawaban yang diberikan.

Diberitakan sebelumnya, dug-aan keterlibatan dua oknum poli-si dalam kasus pembunuhanDewi, diketahui saat PoldaSumatera Utara menangkapmereka di Padang, Selasa (26/2).”Kedua oknum polisi penembakbidan itu merupakan seorang Pol-wan Brigadir GB, di Polda Sum-bar dan Bripda A yang juga ber-dinas di Polda Sumbar. Sedang-kan seorang lagi sipil berinisialG,” ujar Kasubbid Bid HumasPoldasu AKBP MP Nainggolan,Rabu (27/2) di Mapoldasu.

Ketiga tersangka ditangkap set-elah tim penyidik gabungan dariDirektorat Res Kriminal Umum(Dit Reskrimum) Polda Sumutdan Sat Reskrim Polresta Medanmelakukan pengembangan darihasil pemeriksaan saksi-saksi danolah TKP di kediaman korban,Jalan Pertahanan, Gang Indah,Dusun 6 Desa Patumbak Kam-pung, Kecamatan Patumbak, De-liserdang. Para tersangka lang-sung diboyong ke Medan denganmenumpang pesawat penerban-gan Lion Air dan tiba di Bandara

Polonia pada Selasa (26/2) sore.Diduga motif pembunuhan ter-

kait cinta segitiga. Pembunuhandilatar belakangi kecemburan IPkepada korban. Hubungan asma-ra itu diceritakan IP kepada pe-kerja salon (kini jadi target poli-si, red) tempat dia langganan.Nah, pekerja salon ini kemudianmenceritakan permasalahan itukepada temannya seorang Pol-wan Brigadir GB yang berdinasdi Polda Sumbar, Padang. Kemu-dian Polwan GB menceritakanmasalah itu kepada rekannyaBripda A. Pembicaraan kemudi-an mengarah kepada perencanaanpembunuhan terhadap Dewi Nur-mala Tinambunan, di mana Brip-da A diminta untuk mencari ek-sekutornya, yang kemudianmenunjuk G.

Nainggolan menuturkan,Desember 2012 yang lalu ter-sangka Bripda A dan eksekutorG datang ke Medan memantaukeberadaan tersangka. Pada bu-lan itu juga, sebut Nainggolan,pelaku sempat berusaha melaku-kan pembunuhan dengan meni-kam korban, tetapi tidak mem-buat korban tewas hanya mengal-ami luka tikam di bahu sebelahkiri. Pascakejadian, korban mem-buat laporan ke Polsek Patumbak,namun hingga terjadinya peristi-wa pembunuhan pelaku belumtertangkap dan tidak mendapat-kan perlindungan dari polisi.”Polisi ketika itu melakukanpenyelidikan, tetapi tidak berha-sil menangkap pelakunya,” kataNainggolan.

Aksi pembunuhan ini terjadipada Kamis (7/2) lalu. Korbanyang baru saja pulang dari kerja,ditembak persis di depan kedia-mannya saat baru turun dari an-gkot. Pelaku diduga telahmengikuti korban sejak dari tem-pat kerjanya di Puskesmas Te-ladan Medan. (rpg/jpnn)

Kompolnas: Para PelakuJangan Diistimewakan

Pengusaha Batam Ditangkap di Jakarta

Page 5: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 5NASIONAL

Kemenperin ke Karimun dan Batam

Tabung Meledak, Empat PekerjaSubkon Terpental dan Terbakar

Pusat GelontorkanRp1,09 Triliun

dirinya hanya duduk di posisi ke-16 orang terkaya di dunia versimajalah Forbes. Harta yang ditak-sir berjumlah Rp 189 triliun olehForbes rupanya membuat Alwa-leed kebakaran jenggot. MenurutAlwaleed, estimasi yang dilaku-kan Forbes adalah kekeliruan be-sar.

”Pihak Alwaleed mengirimkansurat kepada Forbes dan menga-takan untuk tidak lagi menyedia-kan informasi mengenai keka-yaannya. Alwaleed juga mengin-struksikan pengacara untuk me-nangansi masalah tersebut,”

3 Maret lalu, Anas ngetwit begi-ni: ”Jadi pemimpin jangan gam-pang mengeluh. #pesanayah”.

Tak sampai satu jam, @anasur-baningrum kembali berkicau:”Jangan takut bayang-bayangmusendiri,” lagi-lagi dengan #pesan-ayah.

Selang beberapa jam setelah itu,lelaki kelahiran 15 Juli 1969 itukembali ngetwit soal pemimpinyang tak tegas dan tak konsisten:”Jangan bermuka dua. Beda didepan beda di belakang. #pesan-ayah”.

Kicauan @anasurbaningrum inididuga bagian dari pesan atau up-aya perlawanan kepada KetuaDewan Pembina Partai DemokratSusilo Bambang Yudhoyono(SBY), seperti yang sempat diautarakan dalam pernyataan resmi,sehari setelah ditetapkan sebagaitersangka oleh Komisi Pemberan-tasan Korupsi (KPK) dalam kasussuap Hambalang. Sebelumnya,Anas juga rajin ngetwit. Namun,twit Anas kebanyakan seputarkuliner Nusantara atau sekadarmenyapa kader Demokrat di se-luruh Indonesia dengan kata-kata:mantapd, markotopd dan Jumatberkah.

Twit #pesanayah itu sendirimendapat reaksi beragam, baikdari temannya, aktivitas, bu-dayawan sampai pengamat poli-tik yang rajin ngetwit. Wimar Wi-toelar misalnya, memberi tangga-pan negatif terhadap twit mantanKetua HMI itu. ”Anas jijay RT@ranabaja: Jangan punya ego gi-gantik RT @anasurbaningrum:Jadi pemimpin jangan gampangmengeluh. #pesanayah,” tulis

Anas Umbar #Pesan AyahSambungan dari hal 1

Pangeran Arab Akan Gugat ForbesSambungan dari hal 1 demikian tulis Guardian.

Alwaleed mengatakan, estimasiyang dilakukan Forbes tersebutsangat merugikan untuknya secarapibadi dan investor Timur Tengahpada umumnya. Saking kecewan-ya, Alwaleed juga menyatakantidak akan lagi bekerja sama den-gan Forbes. Dia memilih untukbekerja sama dengan Bloombergyang merupakan rival Forbes.

Maklum, Bloomberg tahun lalubisa membuat Alwaleed bahagia.Itu terjadi setelah Alwaeed men-duduki posisi ke-16 orang terkayadi dunia dengan jumlah kekayaanmencapai Rp 407 triliun. Dalammenentukan jumlah kekayaan,

Bloomberg bekerja sama denganperusahaan Alwaleed bernamaKongdom Holding Company. Datadari perusahaan itu digabungkandengan instrument yang dimilikiBloomberg. Pihak kerajaan ArabSaudi mengatakan, Forbes tak me-miliki konsistensi dalam menyam-paikan temuannya.

Menanggapi tuduhan danperkara hukum tersebut ,Forbes langsung melakukanpembelaan. ”Kami sudah mela-kukan investigasi mengenaikeuangan Alwaleed sejak be-berapa tahun terakhir,” ujarForbes dalam keteranganresminya. (jos/mas/jpnn)

@wimar.Pengamat politik FadjroelRach-

man dalam akun @fadjroeLmenuding Anas tahu banyak ten-tang penyimpangan yang dilaku-kan elit politis, namun justru mem-biarkannya dan menjadikan itusebagai senjata. ”simpanlah buk-ti pidana orang lain hingga en-gkau terkena pidana. #pesan-ayah,” kata @fadjroeL.

Beberapa menit berselang Fad-jroel ngetwit ini: ”Daripada men-gutuki kegelapan yang diciptakankoruptor, kita mensyukuri men-yalanya lilin kecil dg #pesanayahcc: @KPK_RI.”

Sastrawan sekaligus pendiriTempo, Goenawan Mohamadmelalui akun @gm_gm jugamenanggapi ”nyanyian” Anas,terutama soal permintaan Anasagar kasus Century segera di-ungkap. ”Bila tahu tanganmu ko-tor, kenapa makan di siang hari.Bila tahu ada koruptor, kenapabaru dibilang sekarang ini,” ujar@gm_gm.

Beberapa jam kemudian, mun-cul lagi twit ini: ”Koruptor dan te-man-temannya menghapus aibmereka dgn menyatakan bhwmereka tak sendirian: lihat, katamereka, di sekitar tak ada kejuju-ran,” kata @gm_gm.

Budayawan, Sudjiwo Tedjo le-wat akun Srawung Jiwo @sud-jiwotedjo juga bereaksi. Sepertiyang selama ini dia lakukan, re-spon atas #pesanayah dari Anas,juga ditulis gaya bahasa ceplas-ceplos. Tapi sepertinya bukanAnas yang ”diserang” @sudji-wotedjo, melainkan orang yangdimaksud Anas dalam twit-nya.”Mudah mengeluh dan lambatmembaca halaman, sama

as*nya #pesanKirik,” kata@sudjiwotedjo.

Seniman teater yang juga penu-lis puisi, Sitok Srengenge justruseolah-olah menjadi ayahnyaAnas. Dia bilang: ”Jangan korup-si nak, ingat ibumu, ingatanak2mu. Kalau kau tak ingatharga diri sih ayah maklum, krnkau mmg tak punya. #pesan-Ayah,” tulis @1Srengenge.

Sebuah akun, @gurita_gLobaLmenjadikan twit Anas sebagai le-lucon: ”Selamat belajar nakpenuh semangat. rajin dan cermattentu kau dapat #pesanAyah”.

Meski mendapat banyak tang-gapan negatif, ada juga yangmemberikan respon positif ter-hadap kicauan Anas. Ade Ayu S,sebuah akun anonim yang bekendengan @TrioMacan2000 misal-nya, beberapa kali menyampai-kan dukungannya kepada Anas.Ada yang langsung, ada jugayang tersirat.

Kemarin twit @TrioM-acan2000 hampir mirip denganAnas, meski bahasanya tak”selembut” mantan Ketua UmumPartai Demokrat yang tercatatsebagai ketua parpol termudasepanjang sejarah perpolitikanTanah Air itu.

Bunyi twitnya: ”Suatu saat jk jdpemimpin, jgn pernah kau tempat-kan Kepentingan keluarga & par-tai di atas kepentingan rakyat,bangsa dan negara #pesanayah”.Ada juga respon dari salah satupetinggi Demokrat, RamadhanPohan. Melalui akun @ramadhan-pohan1, dia berujar: ”Mosok synyalahin AU. Semua mawasdiri.”@DentiLarasati: Nah itudia, knp bang. nyalahin AU atasturunnya PD?”. (ros)

Ponari Tewas Tenggelam

ANGGOTABasarnas dantim sar PolairPolrestaBarelangmengevakuasijasad Ponariyangtenggelam diDamSeiharapan,Sekupang,Selasa (5/3).

SEKUPANG (BP) - Empatkaryawan subkontraktor PT Se-merin Tanjunguncang yang dipe-kerjakan di PT Jaya terpental se-jauh tujuh meter dan terbakarterkena ledakan tangki ukuranpuluhan ribu ton, Kamis (28/2)pagi. Hingga kemarin, karyawantersebut masih dirawat di RSBPBatam-RSOB.

Mereka adalah Irnanda, 32,Mumung, 35, Imam, 18, dan Ger-pa, 29. Keempatnya adalah help-er. Saat terkena ledakan tangki,mereka sedang melakukan peker-jaannya mengelas pipa. Merekatak sadar, tak jauh dari tempatnyaterdapat tangki yang sudah lamatak terbuka. Sepuluh menit kemu-dian, mendadak tangki tersebut

meledak. Dhuaaarr,, mereka punlangsung terpental.

”Bunyinya ngeri sekali kalaukami ingat saat itu. Seperti bunyipetir yang seolah menyambar de-kat telinga kami. Belum sempatmenoleh ke belakang, kami sudahterpental jauh dalam keadaan ter-bakar sekujur tubuh,” ujar Mumu-ng kepada Batam Pos di ruangperawatan Melati lantai II kamarnomor 3 kelas 3 RS Badan Pen-gusahaan (RSBP) Batam atauRSOB.

Keempatnya dirawat dalam saturuangan. ”Yang paling parah lukabakarnya Imam dan Irnanda.Imam kena punggung, dada, danperut serta kedua siku tangan. Se-dangkan Irnanda luka bakarnya

lebih parah, yakni di wajah sertadada dan juga kedua tangannya.

Yang agak mendingan lukanyaGerpa. Kalau saya bisa tengoksendiri kedua siku tangan hinggajari pun sudah mati rasa tak bisadigerakkan. Wajah saya pun sep-aruh terbakar,” terang Mumumg,warga Asli Jawa Barat yang barubekerja di PT Jaya selama dela-pan bulan.

Sementara Irnanda mengaku set-elah dirinya terpental, yang dirasa-kan hanya panas di sekujur tubu-hnya. ”Rasanya seperti tersulutpuntung rokok sekujur tubuh ini,panas bercampur pedih. Itu kawansaya yang paling muda, Imambahkan tak bisa berbicara karenaparahnya luka bakar yang dider-

itanya,” terang Irnanda.Mereka ditangani oleh dokter

spesialis luka bakar dokter Harry.Sementara, Gerpa, yang paling

baru dipekerjakan di PT Jaya (han-ya sebulan) lebih beruntungdibanding kawan lainnya yangterkena ledakan. Gerpa sendiribahkan tak mau mengingat-ingatperistiwa yang membuat dirinyadan tiga kawannya itu terbakar.

”Jangan ditanya lagi lah, gima-na kejadian saat itu, miris. Sayatak mau, karena sakitnya mintaampun. Sudah terpental, kaget,terbakar lagi. Semoga peristiwayang saya alami ini cukup lah, jan-gan menimpa sanak keluargasaya,” tukasnya kepada BatamPos. (gas)

IKLAN

UntukPeningkatanKualitas 700Ribu GuruMUHAMMAD NUR,Batam

memprioritaskan guru-guru diwilayah hinterland, termasuk dipulau-pulau terluar. ”Supaya kual-itas guru di hinterland tidak kalahdari guru-guru di mainland,” kataHerlini.

Pelatihan itu tak hanya dalambentuk keahlian sesuai bidangmasing-masing, tapi termasukpembekalan nilai-nilai moralitas.Hal ini penting agar para guru bisamenjadi teladan dan bisa menular-kan nilai-nilai moralitas yang baikpada anak didiknya.

Saat ini, nilai-nilai moralitasmenjadi sangat mahal. Herlinimenyebut, dari 2.637 kasus kek-erasan terhadap anak pada 2012yang dicatat Komisi Nasional Per-lindungan Anak, sekitar 60 pers-en kasus kekerasan seksual. Darijumlah itu, nomor dua terbanyakkasus kekerasan seksual terjadi disekolah. Peringkat pertama ter-banyak terjadi di rumah.

”Saya kira penguatan moral anakbangsa adalah tujuan pendidikan

nasional yang hakiki. Jika tawu-ran pelajaran masih marak, kek-erasan seksual di kalangan siswaterus meningkat, saya kira pemer-intah belum berhasil menyeleng-garakan pendidikan nasional,”kata Herlini.

Legislator Partai Keadilan Se-jahta (PKS) asal Kepulauan Riauini menambahkan, output kuriku-

lum 2013 adalah mencetak siswayang berkarakter, sehingga sega-la aspek untuk mencapai hal ituharus dilakukan.

”Tentunya harus diawali daripeningkatan kualitas dan morali-tas tenaga pendidiknya, termasukdi dalamnya kepala sekolah danpengawas,” kata Herlini.

Ia menilai, status kompetensiseorang tenaga pendidik tidakcukup. Harus memiliki integritasmoralitas yang baik.

Herlini khawatir, jika penekan-an pemahaman moralitas pada ten-aga pendidik tidak tercapai, makaefeknya, pemahaman yang sam-pai ke anak didik juga akanberkurang. Akibatnya, bisa terja-di krisis moralitas yang ujung-ujungnya melahirkan generasiyang bermental buruk.

”Kurikulum baru 2013 ini harusjadi momentum kebangkitan nilai-nilai moralitas yang baik,” katan-ya. Memang, kata Herlini, peranorangtua juga sangat penting. ***

PEMERINTAH pusat melaluiKementerian Pendidikan dan Ke-budayaan menggelontorkan danaRp 1,09 triliun untuk peningkatankualitas 700 ribu guru di Indone-sia. Termasuk 19.527 guru yangtersebar di tujuh kabupaten/kota diProvinsi Kepulauan Riau.

”Peningkatan kualitas ini dalambentuk pelatihan karena guru ujungtombak pencerdasan anak-anakbangsa,” kata Anggota Komisi XDPR RI, Herlini Amran melaluisiaran persnya, Selasa (5/3).

Khusus untuk guru di Kepri,Herlini meminta Kemendikbud

Kunjungi IndustriPenunjang Migas

Eksekutif Guspen KamaluddinHasyim bersama Ketua Tim Asis-tensi Pembangunan EkonomiProvinsi Kepri, Kris Wiluan.

Deputi Direktur Eksekutif Gus-pen, Bambang Yulianto yang tu-rut mendampingi rombongan se-lama kunjungan kerja itu menga-takan, ada beberapa hal pentingyang akan ditinjau dan dibicara-kan. Di antaranya, kesiapan pe-rusahaan serta fasilitas industri-industri jasa EPC (engineering,procurement and construction)penunjang migas dan energi diKepri.

”Kunjungan ini merupakanbagian dari pengembangan danpeningkatan kapasitas nasionalpada industri jasa terintegrasi

(EPC), termasuk penyerapanpasar, khususnya dalam negeri,”kata Bambang melalui sambun-gan telepon, kemarin.

Perusahaan yang dikunjungi dihari pertama, adalah PT SaipemIndonesia (Karimun Yard) diTanjungbalai Karimun. MenurutBambang, kunjungan di Saipembakal berlangsung seharian. ”Be-soknya (Kamis), rombongan Ke-menperin dan Guspen ke Batam,”ujarnya.

Di Batam, rombongan dijad-walkan mengunjungi PT CitraTubindo Engineering (CTE), PTDwi Sumber Arca Waja (DS-AW), Pelabuhan Citranusa Kabil,PT SMOE Indonesia, dan PTMcDermortt Indonesia. (ros)

BATAM (BP) - RombonganKementerian Perindustrian (Ke-menperin) RI bersama Gabun-gan Usaha Penunjang Migasdan Energi (Guspen) dijadwal-kan mengunjungi sejumlah pe-rusahaan yang bergerak di sek-tor industri penunjang minyak,gas dan energi di Kepri, Rabu(6/3).

Rombongan terdiri dari StafAhli Menteri Perindustrian, Fer-ry Yahya dan Direktur IndustriMaterial Dasar Logam Kement-erian Perindustrian (Kemen-perin), Budi Irmawan, Direktur

SEKUPANG (BP) - Dam Sei-harapan kembali menelan kor-ban jiwa. Seorang warga Seku-pang bernama Ponari, 20,tenggelam setelah diduga keha-bisan nafas saat berenang diwaduk yang dibangun tahun1982 lalu itu, Selasa (5/3) pukul15.00 WIB.

Remaja bertato tersebut taksendirian. Ia berenang di dam sed-alam 15 meter itu bersama limakawannya yang berpenampilanala anak punk.

Ilham, warga Bengkong yangkebetulan lagi mancing di dam takjauh dari rombongan Ponari men-yaksikan detik-detik tenggelamn-ya Ponari.

”Saat tenggelam, kawan-kawan-nya sempat teriak minta tolong kesaya kalau kawannya tenggelam.Tapi mau gimana lagi, saya puntak pandai berenang. Saya saran-kan salah satu kawan mereka min-ta tolong ke warga sini (Seihara-

pan),” ujar Ilham.Menurut Ilham, awalnya Ponari

dan beberapa kawannya itu ber-niat renang sekaligus uji kekuatannafas dengan berenang dan sam-bil menyelam. Karena kecapean,Ponari tenggelam

Awalnya dari tepi berenanghingga ke tengah tak ada masalah.Begitu sampai di tengah, Ponariyang mendahului kawannya itu,kecapaian kehabisan nafas danlemas. Ponari sempat berniat ba-lik lagi ke tepi tak mau melanjut-kan berenangnya hingga ke se-berang dam.

Nahas, saat berniat balik, Ponaritenggelam tepat di tengah dam.Belasan kawannya mengiraPonari hanya main-main saja. Set-elah ditunggu beberapa menit,Ponari tak muncul juga. Belasankawannya langsung panik danmenceburkandiri ke Dam berusa-ha menyelamatkan dan mencariPonari.

Tim Basarnas yang menerimalaporan langsung turun ke lokasikejadian. Tim yang terdiri 13 per-sonel dengan peralatan lengkapmenyelamnya serta satu perahukaret dibantu Polair PolrestaBarelang menyisir areal dam.Lima jam pencarian, Ponariakhirnya ditemukan dalam kon-disi tak bernyawa.

Edward, warga yang tinggal te-pat di kawasan Dam Seiharapan,mengatakan sudah tujuh korbantenggelam di dam itu. Semuanyawarga Batam.

”Dam ini kedalamannya 15meter, dasarnya lumpur tebal, diujung waduk dekat hutan banyakakar tumbuhan. Sehingga orangyang pandai berenang sekalipuntak jamin bisa selamat. Apalagiwaduk ini model kedalamannyaseperti cekungan mangkuk. Daritepi landai, begitu menjorok ketengah makin dalam,” ujar Ed-ward. (gas)

F. CECEP MULYANA / BATAM POS

F.DOK/BATAM POS

Herlini Amran

Page 6: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 6INTERNASIONAL

Malaysia Gelar Serangan FajarGerilyawan SuluTerdesak kePantaiJPNN, Lahad Datu

baja dan jet-jet tempur dariudara.

Pesawat tempur Malaysia mu-lai meraung-raung di angkasa se-belum pukul 07.00 waktu Sabahmelakukan serangan besar keKampung Tanduo, Lahad Datu.Dimulai dengan serangan bomdari jet tempur F-18 dan disusuldengan pesawat Hawk. Untukmemborbardir gerilyawan Sulu,Angkatan Udara Malaysiamengerahkan tiga pesawat F-18dan lima Hawk. Tak hanya dariudara, bombardir juga diikutitembakan artileri dari darat.

Saking dahsyatnya, ledakan ter-dengar hingga 20 kilometer darikampung Tanduo. Setelah gem-

puran udara usai, disusul seran-gan darat dari pasukan komandoMalaysia VAT-69 dan tentaragabungan. Warga setempat me-lihat beberapa truk militer dankendaraan lapis baja terlihat me-nyisir desa mulai pukul 08.30.Serangan darat itu dilakukan un-tuk melokalisasi para gerilyawansupaya mundur ke tepian pantaitimur Sabah tempat di manamereka mendarat 11 Februarilalu.

Kepala Polisi Malaysia Inspek-tur Jendral Tan Sri Omar Ismailmenjelaskan, serangan berhasilmemukul mundur para penyusupketurunan Kesultanan Sulu itu.”Tidak ada korban dari pihak

Malaysia,” ujarnya dalam jumpapers di kawasan Felda SahabatLahad Datu kemarin.

Setelah serangan udara, lanjutdia, aparat keamanan Malaysiasekarang melakukan penyisirandan pencarian dari rumah ke ru-mah di kampung Tanduo. Diabelum memastikan apakah adakorban dari pihak penyusup Sulu.Menurut dia, operasi di KampungTanduo belum berakhir. ”Kamihendak pastikan bahwa kondisikeamanan di Sabah terkawal (ter-jaga) dan menegakkan marwah(kehormatan) negara Malaysia,”katanya.

Polisi Malaysia juga mengirim-kan tim penyapu untuk menam-

bah kekuatan di KampungTanduo, Felda Sahabat blok 17.Satu peleton polisi khusus dariCriminal Investigation DivisionRoyal Police Malaysia mendaratdi Lahad Datu sore kemarin (5/3). Mereka satu pesawat denganJawa Pos (Grup Batam Pos)menggunakan penerbangan Ma-laysia Airlines (MAS) 3662 dariKota Kinabalu dan mendarat se-kitar pukul 17.15 waktu Sabah(selisih 1 jam dari Jakarta).

”Kita bertugas membantukekuatan yang sudah ada di Fel-da Sahabat 17,” ujar seorang poli-si dengan name tag Ibrahim disaku kanannya setelah mendaratdi Bandara Lahad Datu. Hanya

Ibrahim yang mengenakan serag-am resmi. Anggota yang laintidak berseragam.

Mereka mengenakan kaus hi-tam bertuliskan Special Investi-gation Division dan sebagianyang lain berkaos Crime SceneInvestigation Royal Police Ma-laysia. Mereka rata-rata berambutpanjang, bertopi, dan berkacama-ta hitam. Bahkan ada yang meng-gunakan anting di telinga. ”Tidakboleh foto kami,” kata Ibrahimsaat Jawa Pos mengeluarkan ka-mera.

Dalam struktur polisi Malaysia,Special Investigation Divisionjuga disebut D-09 dan CSI D-10.Personelnya cukup unik karena

dipilih dari polisi yang berke-mampuan melakukan penyama-ran. Peralatan yang dibawa cuk-up banyak. Terlihat satu tumpukbesar rompi antipeluru/kevlar,peralatan identifikasi tempat ke-jadian perkara, dan senjata yangdibawa dalam tas-tas panjang.

Hingga tadi malam suasanakota Lahad Datu sangat sepi.Jawa Pos yang berkeliling kotamelihat toko-toko tutup lebihawal.

”Biasanya pukul 9 masih buka,bahkan sampai jam 10 malam.Tapi sekarang jam 6 juga sudahtutup,” ujar Salim Nurdin, wargaLahad Datu yang menemani ko-ran ini. ***

PERTEMPURAN antara pasu-kan Malaysia dan gerilyawanKesultanan Sulu asal Filipina be-nar-benar tidak seimbang. Untukmenghadapi kelompok bersenja-ta yang tak sampai 300 orang,Malaysia mengerahkan tujuhbatalyon tentara (sekitar 7.000personel) yang mulai menyerbudini hari kemarin. Serangan itujuga didukung kendaraan lapis

Page 7: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 7GOSP RT 7

Quattrik Ridho Persulit KartiniOffroader LaluiTujuh SirkuitBATAM (BP) - Sedikitnya 18 peserta yang sudahbersiap-siap ikut ambil posisi dalam kejuaraanBarelang Offroad & Motorventure 2013 yang akandigelar di sirkuit non permanen Jembatan Satu

Barelang, Jumat-Minggu (8-10/3) mendatang.

”18 peserta berasal daritiga club offroad Batam,”ujar Event director, LeoWan Fatra, kemarin.

Ia menuturkan, padakejuaraan offroad ini panitia telah menyiapkansebanyak tujuh titik sirkuit untuk tujuh SpecialConpetensi Speed (SCS) dalam satu kawasan.”Panitia juga membatasi pendaftaran peserta danhanya 40 offroader profesional, 20 offroader pemuladan 50 Motorventure,” tuturnya.

Kejuaraan yang digawangi Indonesia OffroadFederation (IOF) bekerja sama dengan Batam PosSport dan Ikatan Motor Indonesia (IMI) Kepri ini,kata Leo Wan Fatra, para peserta sebelum bertandingharus berkumpul terlebih dahulu di Graha PenaBatam Pos melakukan scrutineering pada Jumat (8/3)sekitar pukul 08.00 WIB.

Selanjutnya, peserta dilepas sekitar pukul 14.00WIB mengelilingi kota Batam sesuai dengan ruteyang ditentukan. Kemudian di hari kedua kejuaraanini, lanjut Leo, ada kelas standar pemula dan kelasAdventure Country Road yang bakal dipertandingkandi sirkuit non permanen yang berjarak 900 meter.

”Untuk pemula menggunakan mesin standar, tanparoll bar dan kelas Adventure Country Road diikutiseperti Rubicon, JK, dan Cherokee akan di pertand-ingkan di tujuh titik sirkuit yang sudah kami desain,”tegasnya.

Leo menjelaskan, pada kejuaraan ini menggunakansistem waktu terbaik yang kemudian dikonversikandalam point, sehingga penilaian dihitung dari pointpeserta offroader.

”Jadi penilaiannya offroader dilepas satu per satu,dinilai berdasarkan waktu tercepat yang dapatmenerobos lintasan tanpa menabrak tiang maupunpoint line,” katanya. (cr22)

JUVENTUS FC CELTIC Trauma Miracleof IstanbulSULIT membayangkan Juventus akantersingkir pada second leg babak 16 besar

Liga Champions. Merekapunya bekal tiga goltandang. Jadi, FC Celticharus menang lebih daritiga gol agar bisamengubah peruntungan-

nya. Biar begitu,playmaker Juve Andrea

Pirlo meminta rekan-rekannya agar waspada

dan tidak lengah.Menurut dia, selamapertandingan belumberakhir segalanyamasih bisa terjadi.Apalagi Pirlo punyatrauma ketika masihmembela AC Milan.Ya, pada final Liga

Champions 2005,Milan sudah unggul tigagol pada babak pertama,tetapi disamakanLiverpool pada babakkedua. Kemudian, padaadu penalti, Milan harusmerelakan The Reds,julukan Liverpool, keluarsebagai juara.Momen itu biasa disebut

miracle of Istanbul. Momenyang paling diingat para

Liverpudlian, fans Liverpool,era ini. Memang situasinya

berbeda, melawan Liverpoolterjadi di final dan kali ini adalah

pertandingan dua leg di babak 16 besar.Tetapi, ada benang merahnya.”Saya tidak pernah melupakan kekalahan

dari Liverpool di Istanbul. Itu terjadi atasalasan yang salah. Pertandingan melawanCeltic mengingatkan saya kepada momenitu,” bilang Pirlo, seperti dilansir FootballItalia. Dia mengakui, sekarang Bianconeri,julukan Juve, sangat berpeluang lolos ke

perempat final. ”Setelah hasil diGlasgow, peluang kami sangat besar.

Tetapi, kami harus tetap menjagasemangat. Celtic akan memulaimenggebar tenaga sejak awal,” kataPirlo. Semangat pantang menyerah

tim-tim asal Britania Raya menjadiperhatian Pirlo. ”Mereka ingin membal-

as dendam,” lanjutnya. (jpnn)

ChrisJohnDitantangPetinjuJepangJAKARTA (BP) - Teka-tekisoal pertarungan Chris Johnselanjutnya akhirnya terungkap. Superchampion kelasbulu (57,1 kilogram) versi WBA itu dijadwalkan naikring di Tennis Indoor Senayan pada 14 Aprilmelawan petinju asal Jepang Satoshi “Bazooka”Hosono. Tak hanya The Dragon, julukan Chris John,yang akan bertarung pada tanggal 14 April tersebut.Pemegang sabuk juara kelas bulu (57,1 kilogram)versi IBO asal Indonesia Daud Yordan juga akanbertarung mempertahankan gelarnya lawan Simpiwe”V12” Vetyeka.

Nah, menjelang pertarungan versus Satoshi bulandepan, Chris John akan menempa diri di Perth,Australia bersama pelatihnya, Craig Christian akhirpekan ini. Sebelum masuk persiapan khusus,ChrisJohn sudah berlatih di Semarang.

Melawan fighter asal Jepang ini petinju asalBanjarnegara ini sudah punya pengalaman. Sepanjangkarir profesionalnya sudah empat kali Chris Johnbertarung dengan petinju asal Negeri sakura, julukanJepang.

Yakni Shoji Kimura (Mei 2012), Hiroyuki Enoki(Oktober 2008), Zaiki Takemoto (Agustus 2007), danOsamu sato (Juni 2004). Dari empat pertarungan, tigalaga dilalui dengan menang angka. Sedang lawanTakemoto, Chris John menang TKO ronde kesembi-lan.

”Saya akan mempelajari detil calon lawan saya diPerth mendatang. Saya masih mengumpulkan videoSatoshi ini. Saya punya tekad untuk mempertahankangelar saya,” ucap Chris John kemarin (5/3) dalamkonfrensi pres di Hotel Sultan.

Bagi Chris John pertarungan lawan Satoshi iniusaha mempertahankan sabuk juara yang ke-18kalinya. Rekor kemenangan juga menjadi ambisiChris John sendiri. Yakni mengincar 50 kemenangan.Sampai saat ini, Chris John punya rekam jejakpertarungan 50 kali main, 48 menang (22 TKO/KO),draw dua kali, dan belum kalah.

Chris John sendiri juga bersyukur pertandinganlawan Satoshi ini digelar di Indonesia. Terakhir kalitampil di depan publik sendiri terjadi pada April2011. Saat itu Chris John berhasil menang atas DaudYordan. (jpnn)

F.NET

Chris John

STRIKER CelticGary Hooper

(kanan) bersaingdengan gelandangJuventus Andrea

Pirlo leg 1, 16 besarLiga Champions di

Celtic Park,Skotlandia pada 12

Februari lalu.

IKLAN

BarelangOffroad &Motorventure2013

YERMIA RIEZKY, Batam

EMPAT gol yang dicetak pemainSMPN 20 A, Muhammad Ridho,menghiasi kemenangan timnya 6-2 atas SMP Kartini II dalamlanjutan Student Futsal dilapangan Batam Pos SportCentre, Selasa (5/3). Kemenanganini memperlebar peluang timSMPN 20 A lolos ke babakperempat final kompetisi futsalantar SMP itu.

Walau SMPN 20 Amenang besar,pertandinganberlangsung ketatpada awal babakpertama hinggapertengahan babakitu. Ridho membukakeran golnya padapertengahan babakpertama setelah menyambutsepakan ke dalam di sisi kananpertahanan SMP Kartini II.

Ketinggalan satu gol, SMPKartini II bereaksi. Sejumlahtekanan dilancarkan. Puncaknya,tendangan spekulasi DerryFebrian dari dekat gawangnyasendiri tak mampu dijangkaupenjaga gawang SMPN 20 A.

Sayang, saat gencar menekan,gawang SMP Kartini II kembalibergetar. Kali ini lewat sundulanRidho. Tak hanya sekali,pemain yang berposisi dipertahanan itu mencetak gol

ketiga melalui serangan cepatyang dibangun rapi. Ridho yangmuncul dengan cepat menyele-saikan serangan timnya. Babakpertama ditutup dengan golBima Wahyudinata, membuatskor saat turun minum 4-1 untukkemenangan SMPN 20 A.

Memasuki babak kedua, Ridhomenambah kekecawaan SMPKartini II. Usai kick off, Ridhoyang mendapat bola di sisi kanan

pertahanan lawanmencetak gol keempat-nya. Hadi saputramemperbesar kemenan-gan SMPN 20 A 6-1.SMP Kartini II mendapatgol hiburan lewatsundulan ChandraGandira memanfaatkan

umpan lambung daripenjaga gawangnya.

Dua kemenangan yang sudahdiperoleh SMPN 20 A membawamereka makin dekat ke pintubabak perempat final dari GrupD. Sementara peluang SMPKartini II makin sempit. Pasalnya,mereka sudah dua kali kalah dantim yang pernah mengalahkanmereka di pertandingan pertama,SMPN 5 juga membungkus duakemenangan setelah kemarinmengalahkan SMPN 6 A denganskor 6-2.

Tiga dari enam gol SMPN 5dicetak oleh Jeki. Dua gol laindicetak Rendi Septiadi dan satu

lagi diceploskan Aby Mayu.Sementara SMPN 6 A hanya bisamemperkecil melalui Aidil Rizky.

Pada pertandingan lain

kemarin, di Grup C, SMPN 10 Aharus mengakui keunggulanSMPN 29 yang berakhir denganskor 2-5. Sedangkan di Grup A

SMPN 30 memastikan lolos kebabak delapan besar setelahmembantai SMP Tunas Barudengan skor 13-1.***

F.AFP/GRAHAM STUART

LIGA CHAMPIONSKamis, 7 Maret 2013 (dini hari WIB)Juventus v CelticPSG v Valencia(siaran langsung SCTV pukul 02.30 WIB)

EUROPA LEAGUEJumat, 8 Maret 2013 (dini hari WIB)Anzhi Makhachkala v Newcastle UnitedStuae Bucuresti v Chelsea(siaran langsung SCTV pukul 01.00 WIB)VfB Stuttgart v LazioViktoria Plzen v FenerbahceBenfica v BordeauxFC Basel v Zenit St PetersburgLevante v Rubin KazanTottenham Hotspur v Inter Milan(siaran langsung SCTV pukul 03.00 WIB)

A G E N D A

PERKIRAAN PEMAINJUVENTUS (3-5-2)Pemain : 1-Buffon (g), 3-Chiellini,15-Barzagli, 19-Bonucci, 21-Pirlo,33- Isla, 13-Peluso, 6-Pogba, 22-Asamoah, 32-Matri, 9-VucinicPelatih : Antonio Conte

FC CELTIC (4-4-1-1)Pemain : 1-Forster (g), 2-Matthews, 6-Wilson, 4-Ambrose,3-Izaguirre, 49- Forrest, 16-Ledley, 67-Wanyama, 21-Mulgrew, 15-Commons,88-HooperPelatih : Neil Lennon

F. WIJAYA SATRIA/BATAM POS

SMPN 29 saat tanding melawan SMPN 10 di lapangan Futsal Batam Pos, Selasa (5/3). Pemain SMPN 10 berkostumhitam harus mengakui keunggulan lawannya SMPN 29 yang menang dengan skor 5-2.

Jalan LapangNyonya Tua

JPNN, Turin

SATU kaki Juventus sudah berada diperempat final Liga Champions.Berbekal kemenangan tandang tiga goltanpa balas, membuat mereka tidakperlu bersusah payah pada second legbabak 16 besar melawan FC Celtic,dini hari nanti.

Apalagi, klub berjuluk NyonyaTua itu bermain di markasnyaJuventus Stadium. Praktis, sega-la keuntungan berada di tanganmereka. Hanya mukjizat yangbisa membuat Celtic membalik-kan keadaan dan lolos.

Apakah mukjizat akan terjadi di Turin?Secara realistis, semua orang akan berka-ta, tidak. Tidak banyak tim yang bisamembalikkan keadaan setelah kegagalanseperti itu,” jelas Mikael Lustig, bek Celticpada Reuters.

Namun, bek asal Swedia itu menyata-kan, selama wasit belum meniup tandaberakhirnya pertandingan, maka peluangbelum tertutup. ”Segalanya masih bisaterjadi,” lanjutnya.

Pengalaman tertinggal tiga gol tanpabalas pernah dialami Barcelona pada semi-

final Liga Champions 1985-1986. Mere-ka lebih dulu tertinggal 0-3 dari klubSwedia Gothenborg pada first leg, ke-mudian membalas menang 3-0 pada sec-ond leg. Setelah itu menang adu penalti5-4.

Bedanya, ketika itu Barcelona kalahsaat bermain tandang, dan

menang di kandang. Celticlebih dulu kalah di kan-dang. Makanya, kalau-pun tidak bisa lolos,mereka harus mem-bayar malu ataskekalahan sebe-

lumnya. ”Kami tidakakan mengulanginyademi fans,” jelasLustig.

Bila Celtic dianggap s a n g a ttipis peluangnya, maka Juve pun-ya jalan mulus ke perempat final. Lagipu-la, performa Juve musim punya rekorcukup bagus. Mereka punya rekor ba-gus di Eropa. Mereka tidak terkalah-kan dalam tiga tahun terakhir.”Kami memiliki tim yang cukupberimbang dan siap bertarung diEropa,” kata Arturo Vidal, ge-landang Juve. (jpnn)

Page 8: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 20138

PSG VALENCIAGELANDANG ValenciaSofiane Feghouli (kiri)

berebut bola denganstriker PSG Ezequiel

Lavezzi dalam putaranleg pertama 16 besar

Liga Champions distadion Mestalla Valencia

pada 12 Februari lalu.

F.AFP PHOTO / JOSE JORDAN

PSG DominasiMedia, RivalIncar MaradonaPASCA diakusisi investor Qatardua tahun lalu, PSGmenjelma sebagai mediadarling di Prancis.Kehadiran pemaintop sepertiZlatan Ibrahi- mov-ic sampai DavidB e c k - ham

membuatPSG

mendominasiheadline sepak

bola di negeriAnggur tersebut.

Kondi- si itulah yangm e m a n t i k kekesalan LouisNicollin. Pemilik Montpellier itu punmemiliki rencana agar media Prancis takhanya PSG sentris. Yakni, mengincarlegenda Argentina Diego Maradona sebagaipelatih. Hanya, kemampuan finansialNicollin untuk memenuhi bayaran selangitMaradona diragukan.

”Dengan Maradona, saya yakin kami jugabakal menghiasi semua koran. Saya takakan menolak Maradona, tapi bakal sulitmelihatnya menangani Montpellier karenasaya tidak memiliki uang sebanyak investorQatar,” ungkapnya kepada RMC.

Entah bakal serius atau tidak, pelatihMontpellier saat ini, Rene Girard, memangtidak dalam posisi aman. Girard disebutakan dilengserkan di akhir musim aliasmengakhiri kebersamannya bersamaMontpellier sejak 2009. Kinerja Girardsejatinya tak buruk.

Pelatih 58 tahun itu bahkan mengejutkandunia dengan membawa Montpellier meraihjuara Ligue 1. La Paillade - sebutanMontpellier - finis dengan keunggulan tigaangka dari PSG yang musim lalu sudahditangani Carlo Ancelotti dan memilikimateri pemain yang lumayan bagus. (jpnn)

F.NET

Louis Nicollin

GRAFIS NOBEL/BATAMPOS

IKLAN

IKLAN

SULIT MENANGTANPA IBRASEJAK bergabung denganPSG, Zlatan Ibrahimovictercatat absen dalam enampertandingan. Tanpa Ibra, PSGtak pernah menang di Ligue 1.Bagaimana dengan hasil dinihari nanti ?

HASIL PSG TANPA IBRA19/8/2012 v Ajaccio (A)

0-0 (Ligue 1)31/10/2012 v Marseille (H)2-0 (Piala Liga)11/11/2012 v Montpellier (A)1-1 (Ligue 1)17/11/2012 v Rennes (H)

1-2 (Ligue 1)

6/1/2013 v Arras (A)4-3 (Piala Prancis)23/1/2013 v Toulouse (H)

3-1 (Piala Prancis)

PrioritasUtama Host

JPNN, ParisAROGANSI ditunjukkan

Leonardo seusai Paris Saint-Germain (PSG) kalah 0-1 dari

Stade de Reims yang hanyabermain dengan 10 orang di Ligue 1

akhir pekan lalu (2/3). DirekturOlahraga PSG itu berkata: ”Tim kami

memang dibentuk untuk Liga Championsdan bukan untuk kompetisi ini (Ligue 1)”.

Pernyataan Leonardo memang tidaksalah. Performa PSG di Eropa musim inimasih mulus-mulus saja. Skuad asuhan

Carlo Ancelotti sukses finis teratas difase grup dan selangkah lagi meng

genggam tiket ke perempatfinal.

Itu dengan catatanPSG tak membuat

kesalahan saatmenjamuValencia diParc desPrinces dini

hari nanti WIB (siaran langsung SCTVkickoff 02.45 WIB).

PSG memang di atas angin berbekalkemenangan 2-1 dalam leg pertama 16besar di Mestalla (12/3). Sepanjang 13 kalipenampilannya di fase knockout ajangEropa, PSG selalu lolos ketikamenang di leg pertama away.Sebaliknya, Valencia tak pernahlolos ketika kalah di leg pertamahome.

Belum lagi rekor home yangbersahabat. Les Rouge-et-Bleu(sebutan PSG) tak terkalahkan dalam 22laga terakhir di Parc des Princes, termasukdalam tiga home fase grup.

Tapi, tuan rumah juga memiliki handi-cap. Selain kalah dalam laga terakhir,Ancelotti kehilangan mesin gol ZlatanIbrahimovic menyusul kartu merah diMestalla. Striker yang musim ini menge-mas 28 gol dari 34 laga itu bahkan masihabsen sekali lagi seandainya PSG lolos keperempat final.

Selain Ibra, PSG juga kehilangangelandang masa depan Italia, MarcoVerratti, karena akumulasi kartu. ”Kamiakan bangkit setelah hasil negatif di ligadomestik. Saya percaya semua pemaindalam skuad ini bisa diandalkan,” kata

Ancelotti kepada L’Equipe.Ancelotti juga masih berteka-teki

mengenai kans David Beckhammencatat debut Liga Championsbersama PSG sebagai penggantiVerratti. Selain masih ada opsinama lain seperti Clement Chan-

tome atau mungkin Thiago Motta,performa Beckham ketika masuk meng-ganti Verratti kala lawan Reims takterlalu signifikan.

Problem kehilangan pemain pilar jugadialami Valencia. Los Che tak bisamenurunkan pasangan regulernya dijantung pertahanan, Adil Rami danRicardo Costa. Rami yang mencetak goldi leg pertama masih dalam pemulihancedera hamstring, sedangkan Costatertarik otot. Keduanya tak dibawa dalamrombongan 19 pemain ke Paris.

Tapi, optimisme tetap diusung timtamu. ”Kami sudah tahu bagaimana carabermain mereka. Saya melihat dua lagaterakhir mereka dan mereka sangatberbahaya dalam serangan balik. Jugatak akan membiarkan lawan lama-lamamemegang bola dengan terus melakukanpressure,” papar pemain asal Prancis itudi situs resmi UEFA.

”Dalam sepak bola tidak ada yang tidakmungkin. Kami memang kalah dikandang, tapi kami juga memilikikemampuan membalasnya di kandang

lawan,” sahut Ally Cissokho, pemainValencia lainnya asal Prancis. (dns/jpnn)

Page 9: 06 Maret 2013

Beverly GreenBATAM (BP) – Beverly Green, merupakan hunian kelaselit atau menengah ke atas yang tengah dikembang-kan PT Putera Karyasindo Prakarsa (PKP)

di kawasan BatamCenter. Selama pa-meran PKP Expoyang berlangsunghingga 26 Maret2013 mendatang diBCS Mall, hunian

ini menawarkansejumlah promo.

Promo tersebut mulai dari cara bayarmenarik dengan cicilan panjang langsungke developer tanpa bunga dan dan free upgrade keramik 60x60 khusus pembeliantipe 50. Lalu free surat-surat seperti AJB(akta jual beli), BPHTB (biaya peralihan

Ada Futsal dan Jogging Track

9Batam Pos Rabu 6 Maret 2013

BundlingBlackBerryZ10BATAM (BP) – PT XL AxiataTbk (XL) kembali meluncurkanprogram bundling layanan XLdengan ponsel canggih terbarudari BlackBerry,yakni BlackBer-ry Z10.

Bundling kali ini menawarkanmanfaat yang lebih besar, di ant-aranya mencakup paket data,voice, dan SMS. Masyarakatsudah mulai bisa pre-order paket

KawasanIndustri Tunas 2BATAM (BP) – Setelah suksesdengan penjualan Kawasan In-dutri Tunas 2 tahap pertama danjuga ruko yang terjual habis han-ya dalam beberapa saat setelah di

launching serta bangunan-bangunan industri tahap

pertama sudah mu-lai diserah-

terimakandan siapuntuk di-operasi-

kan den-gan dukungan

infrastruktur yangjuga telah selesai. Kini KawasanIndustri Tunas 2 membuka lagi

Sudah Mulai Dipasarkan

tahap pembangunan yang kedua.Kesuksesan ini juga tidak terle-

pas dari Tunas Group sebagaipengembang yang telah berpen-galaman dalam membangun danmengembangkan kawasan indus-tri, mall dan pusat perbelanjaan,tempat rekreasi, perkantoran serta

perumahan.Konsep bangunan yang modern

dan multifungsi untuk pergudan-gan industri, kantor dan pabriknon limbah serta didukung olehlokasi yang sangat strategis di

TerbangiBatam-Pekanbaru

CITILINK

SUPARMAN, Batam

UKSES membuka rute Batam-Palembang, Citilink Indo-nesia kini merambah rute Batam-Pekanbaru PP. Rute baruini akan efektif per 11 Maret 2013 mendatang.

District Manager Citilink Area Sumatera R Hendra JSmenyebutkan, untuk tahap awal rute Batam-Pekan-

baru akan dilayani sekali penerbangan setiap hari.Dengan jadwal Batam-Pekanba-

ru pukul 13.40W I Bdan Pekanbaru-Batam setiap pukul 15.20WIB setiap harinya.

”Harga yang kami berikan cukup kompetitif. Dim-ulai dari harga Rp 329.500,-nett sudah termasuk pajak

dan asuransi,” kata Hendra dalam rilisnya kemarin.Seperti rute lainnya, untuk rute Batam-Pekanbaru ini Citilink

juga menggunakan pesawat tipe Airbus 320 Brand New berkap-asitas 180 tempat duduk.

Menurut Hendra, rute Batam-Pekanbaru ini merupakan jawa-ban dari tingginya permintaaan konsumen untuk rute tersebut.Selain itu, ini merupakan salah satu strategi pengembagan ruteCitilink dan rencana kerja lima tahunan anak perusahaan GarudaIndonesia ini.

”Kami yakin dengan hadirnya Citilink untuk menerbangi ruteBatam-Pekanbaru akan memberikan pilihan transportasi udarabagi masyarakat Batam dan masyarakat Pekanbaru,”katanya.

S Baca Terbangi ...Hal 12

Baca Sudah ...Hal 12

Baca Ada ...Hal 12

Baca Bundling ...Hal 12

IKLAN

IKLAN

IKLAN

Beverly Green Tipe 60

F.IST

F.NET

F.REPRO

Workshop Industri Tunas 2

Page 10: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 10PROTECH

Tips Meng-Update PerangkatBlackBerry 10 Secara Manual

ZopfliKompres DataTerbaru dariGoogleHAMPIR semua orang yang ker-ap berhubungan dengan dunia ko-mputer mengenal file dengan ek-stensi ZIP. File ZIP merupakansebuah langkah yang dilakukan

u n t u kmengko-mpressd a t a ,m e m -

buat ukuran file lebih kecildibanding normal. Tentunya tan-pa mengurangi fungsi dari file itusendiri.

Google kini pun berusaha un-tuk membuat pesaing ZIP berna-ma Zopfli. Perusahaan searchengine raksasa itu pun mengata-kan Zopfli memiliki kemampuanyang lebih baik dibandingkan ZIPyang memakai teknik algoritmabernama Deflate.

Google mengklaim beberapapeningkatan fitur yang ada padaZopfli tersebut antara lain adalahtransmisi data yang lebih cepat,mengurangi latensi load halamanweb serta mengurangi peng-gunaan baterai di perangkat mo-bile.

Dalam sebuah tes yang dilaku-kan Google, hasil kompresi dataZopfli pun memiliki ukuran file3.7 hingga 8.3 persen lebih kecildibanding ZIP. Sayangnya,dalam tes tersebut Zopfli mem-butuhkan waktu 81 kali lebihlama dibandingkan gzip. Namunlain halnya jika meng-compressdata, di mana Zopfli membutuh-kan waktu yang lebih sedikit.

Dari hasil tes tersebut, Googlepun mengambil kesimpulan bah-wa Zopfli memiliki kemampuankompresi konten statik yang leb-ih baik. Terlebih ukuran file yanglebih kecil, bisa membuat pemil-ik situs menyimpan file lebih ban-yak. (net)

FujitsuKembangkan

TeknologiVirtual

Keyboard

Celana Dalam PelindungSmartphone

ASUS Transformer Pad TF300Dibekali Android 4.2 versi UpdateASUS belum lama ini mengumum-kan bahwa mereka akan merilisAndroid 4.2 versi update untukASUS Transformer Pad TF300T diwilayah Amerika. Ini adalah updateover-the-air dan pengguna dapatmelihatnya dalam pengaturan ataupengumuman seperti yang telah di-luncurkan. ASUS mengatakan bah-wa selain menyediakan fitur An-

droid 4.2, pembaharuan ini jugaakan membawa sejumlah perbai-kan kinerja yang telah ASUS tam-bahkan bersama dengan updateOperating System (OS).

Dua fitur yang lebih menarik diAndroid 4.2 terbaru adalah fo-tosfer, dan aplikasi 360 derajatdengan pilihan panorama di ap-likasi kamera Android, dan memu-

ngkinkan untuk login dengan be-berapa accoun. Namun ada yangtidak yakin jika ASUS dengan An-droid 4.2 dilengkapi dengan den-gan fitur fotosfer. Dan tidak me-mungkinkan login untuk bebera-pa pengguna. Yang cukup men-gagumkan bila digunakan dalamlingkungan keluarga. Pada saatyang sama, ASUS juga akan mem-

perbaharui Locker, Keyboard Vir-tual, Lock Screen, serta SetupWizard yang merupakan aplikasisendiri dari ASUS.

Kabar baiknya, bila tidak tinggaldi Amerika Serikat, update iniakan keluar pada kuartal keduaMaret nanti, namun saat ini jadw-al peluncuran tersebut belum jelas.(net)

JEPANG memang terkenal den-gan inovasi yang eksentrik. Tidakhanya terkenal dengan tren nyele-neh bra untuk pria saja, NegeriSakura ini juga menghadirkan cela-na dalam untuk smartphone.

Ya, bernama SmartPants, akse-soris ini tak ubahnya celanadalam yang disematkan di bagi-an bawah smartphone. Adapunmanfaat dari penggunaan ”cela-na dalam” tersebut adalah untukmelindungi tombol home yangdiartikan sebagai bagian palingpersonal dari smartphone, seper-ti halnya kelamin.

Diproduksi oleh produsenmainan raksasa, Bandai, akse-

soris unik ini memiliki berbagaimacam varian celana dalam, mu-lai dari boxer, thong, dan panty,dengan harga jual 200 yen atausekitar Rp 20 ribu.

Selain berfungsi melindungi,”celana dalam” tersebut jugamembuat smartphone terlihat leb-ih eksentrik. Apalagi motif danwarna tersedia juga bervariasi,mulai dari garis-garis, polkadot,hingga kulit macan. Jadi, kalaumerasa ”kelamin” smartphonekesayangan anda butuh dilindun-gi, gunakan saja aksesori unik ini.Dijamin, smartphone anda akanmenjadi perhatian orang-orangdisekitar yang melihat. (net)

BILA perangkat BB 10 anda be-lum bisa mendeteksi keberadaansoftware update terbaru, tidakperlu merasa khawatir. Pasalnya,anda masih bisa mendapatkanupdate tersebut lewat beberapacara.

Menurut artikel yang dirilisCrackberry, ada dua cara un-tuk meng-update perangkatBB10, yaitu dengan meng-gunakan web secara online danmemanfaatkan fasilitas Black-Berry Link.

Cara ini bisa dilakukan wa-laupun SIM card tetap ter-pasang. Namun untuk lebihamannya, tak ada salahnya bilaanda mencabut kartu sebelummeng-update perangkat BB10.

Selain itu, anda juga harus me-mastikan data-data telah ter-backup. Pasalnya, perangkat

BB10 akan kembali ke FactoryDefaults setelah melakukanpeng-update-an. Alhasil, andabisa kehilangan seluruh data-datayang ada sebelumnya. Anda jugaharus meng-install ulang bebera-pa aplikasi Android-mu setelahmelakukan update.

Update via WebMetode pertama meng-update

perangkat BB 10 adalah denganmenggunakan internet dan kom-puter PC. Caranya mudah: Sam-bungkan perangkat BB10-mudengan PC, lalu masuklah kehalaman BlackBerry SoftwareUpdates di internet. Scroll kebawah dan carilah bagian Up-dates on the Web.

Klik untuk mencentang kotakyang ada di samping tulisan terse-but. Bila tersedia software up-

date, maka anda bisa langsungmemperbarui perangkat BB 10-.

Bila tidak tersedia satu pun up-date, mungkin memang bukansaatnya bagi perangkatmu untukter-update. Namun jangan kha-watir, karena masih ada satu caralagi untuk meng-update BB 10.

Update via BlackBerry LinkSebelum bisa melakukan soft-

ware update, kamu harus memas-tikan terlebih dahulu kalau Black-Berry Link-mu telah di-installdengan versi terbarunya. Kliklink ini untuk memeriksa versiBlackBerry Link terbaru.

Segera sambungkan perangkatBlackBerry 10 anda dengan ko-mputer PC. Setelah itu, akseshalaman Setting dengan mengk-lik tombol berbentuk roda geri-gi.

Di halaman tersebut, kamuakan melihat sebuah pilihan un-tuk me-reload software per-angkat. Klik Start’untuk memu-lai prosesnya. Perangkat Black-Berry 10 akan melakukan rebootsesekali.

Bila ditemukan software versiterbaru, maka secara otomatisprogram akan meng-updatesistem operasi di perangkatBlackBerry 10 yang baru andamiliki. Namun lagi-lagi, anda ha-rus mem-backup terlebih dahulusemua data yang ada di ponsel-mu.

Bila kedua cara tersebut sudahanda lakukan dan ternyata me-mang tidak ditemukan satu soft-ware update pun, maka seper-tinya kamu masih harus bersa-bar untuk menerima updatetersebut. (net)

MenyaingiZIP

Bisa MengetahuiGerakan Jaridengan SebuahKamera

su.Mereka mengembangkan se-

buah keyboard virtual yang mir-ip dengan teknologi keyboardproyeksi yang saat ini sudah adadi pasaran. Bedanya, teknologidari Fujitsu ini tidak membutuh-kan perangkat tambahan, melain-kan hanya memakai kamera yangada pada tablet.

Dengan begitu, pemilik tabletpun tidak perlu membeli gadgettambahan atau membawa key-board fisik yang menambah be-ban di tas. Teknologi yangdikembangkan oleh Fujitsu ini

pun memungkinkan pemilik tab-let untuk menekan tombol palsupada permukaan yang rata.

Bagaimana dengan performateknologi ini? Untuk yang satuitu, TechCrunch memiliki jawa-bannya. Mereka mengatakanbahwa teknologi dari Fujitsu inibisa bekerja dengan baik, danmampu mendeteksi gerakan jari.Namun teknologi ini masih dalamtahap pengembangan. Jadi, tab-let yang benar-benar meng-gunakan teknologi ini tidak akanditemui dalam waktu yang dekat.(net)

TABLET serta smartphone yangsaat ini ada di pasaran, tampildengan virtual keyboard yanghampir mendominasi layar sen-tuhnya. Untuk mengakali hal ini,ada beberapa produsen tabletyang menggunakan tambahanberupa keyboard fisik. Namun,hal berbeda dilakukan oleh Fujit-

IKLAN

Page 11: 06 Maret 2013

IKLAN

IKLAN

IKLAN

KOMUNIKASI BISNIS Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 11

CHAHAYA, Batam

Fasilitas MewahPT Adhya Mitra Bangun Sarana,pengembang kawasan perumah-an di lokasi elit, Taman Golf Res-idence 2 memberikan penawaransisa unit terbatas untuk pembeliankaveling, dengan view langsungpadang golf di kawasan BukitIndah Sukajadi.

”Dari 12 unit yang kami tawar-kan, kini hanya tersisa tiga unitlagi dengan luas masing-masing200 meter persegi. Ini kesempa-tan terbatas bagi yang ingin me-miliki hunian eksklusif di lokasipadang golf,” ujar Marketing Su-pervisor PT AMBS Batam, Erlin,kemarin.

”Kawasan ini sangat mudah di-akses dari pintu tiga Bukit IndahSukajadi, dan berdampinganlangsung dengan pusat belanjadan hiburan Kepri Mall, serta pu-sat kuliner Dermaga ParadiseCulinary,” tambah Erlin.

Masih Erlin, kaveling yang di-tawarkan ini dipastikan akan

Taman GolfResidence 2

memberikan keuntungan ter-sendiri, karena bagian depankaveling berhadapan langsungdengan boulevard kawasan ter-padu. ”Ke depan, kawasan inijuga akan dibangun hotel berbin-tang lima yang akan dilengkapikolam renang fasilitas interna-sional,” ujarnya.

Selain kaveling view golf, PTAMBS juga mempersembahkanunit rumah dengan tipe 97 dan109. Bangunan berlantai dua inimerupakan rumah mewah den-gan fasilitas lengkap.

Dalam kesempatan promo awaltahun, PT AMBS memberikanbonus berupa taman depan stan-dar, member golf serta bonustambahan berupa pemasanganjaringan telepon dan speedy in-ternet gratis.

”Kami juga menyediakan unitruko tiga lantai, siap huni denganharga spesial hanya Rp700 ju-taan,” kata Erlin.

Informasi lebih lengkap, bisalangsung mengunjungi kantorpemasaran PT AMBS di Ko-mplek Taman Niaga Blok D No.1 Sukajadi, atau menghubungi0778-7372008. ***

BATAM (BP) – Delta Spa &Health Club resmi membuka ca-bang ke-20 di Batam. Berloka-si di Komplek Ruko NagoyaHill Blok J No. 27-29 Nagoya,pusat spa eksklusif untuk priaini mulai beroperasi Selasa (5/3). Delta Spa & Health ClubBatam menawarkan konsep spayang sesungguhnya, begitu jugadengan konsep sehat yang di-usung.

”Yang kita tawarkan itu jelas,dan layanan kita murni spa mi-salnya massage (pijat, red) yajelas massage, kalau untuk kese-hatan seperti fitness,” kata BudiPangestu, General Manager DeltaSpa & Health Club Batam, ke-marin.

Di sini, setiap tamu yang datangakan disambut dengan layananprima layaknya tamu eksklusif.Begitu memasuki ruang spa danfitness, tamu akan disuguhi fasil-itas seperti kolam renang, kolam

jacuzzi (kolam air panas, red),sauna, steam dan fitness centreyang dipusatkan di lantai satu.Sedangkan di lantai dua, tamudapat bersantai menunggu antre-an sambil menikmati makananatau minuman. Di sana, tersediacafe dan restoran sekaligus terse-dia ruangan khusus untuk paraperokok.

”Yang kita utamakan memangkenyamanan, jadi tamu yang da-tang itu benar-benar bisa meng-hilangkan stres akibat pekerjaanatau hal lain di luar dan bisa bugarselepas dari sini,” katanya.

Bagi yang ingin keuntungantambahan, dapat bergabung se-bagai member Delta Spa &Health Club. Dengan biayamendaftar sebesar Rp 5 juta un-tuk satu tahun, tamu akan menda-patkan keuntungan berlipat.

Member dapat menikmati fasil-itas spa seperti kolam renang,jacuzzi, steam, sauna dan fitnesssecara gratis setiap kali datang.Selain itu, setiap melakukan tran-saksi baik untuk layanan seperti

spa atau massage maupun ma-kanan dan minuman, akan men-dapatkan diskon 25 persen.

Jika member mengajak kawanuntuk datang, kawannya tersebutjuga mendapat potongan diskon10 persen. Setiap bulan, memberjuga akan mendapatkan majalahD Style dari Delta Spa secaracuma-cuma. ”Dan member jugaberlaku di seluruh cabang lainDelta Spa di seluruh Indonesia,”ujarnya.

Delta Spa & Health Club akanmenjaga privasi setiap tamuyang datang. Maka itu, sistemmember juga menerapkan hal se-rupa, yakni menggunakan sidikjari sebagai identitas pemegangmember, sehingga kenyamanantamu makin terasa.

Guna menjamin kualitas layan-an, para terapist juga telah mela-lui seleksi ketat dan training na-sional yang berpusat di Jakarta.Dengan begitu, maka setiap sug-uhan layanan diharapkan dapatmemuaskan tamu yang berkun-jung. (rna)

Delta Spa

Spa Eksklusif untuk Pria

F.RATNA IRTATIK/BATAM POS

KARYAWAN Delta Spa melayani tamu di acara peresmian kemarin. Spa khusus pria ini menawarkan konsepspa yang sesungguhnya dengan konsep sehat yang diusung.

F.IST

TAMAN Golf Residence 2 memberikan penawaran sisa unit terbatasuntuk pembelian kaveling dengan view langsung padang golf.

Page 12: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 12PROBIZ

Batam Center membuat per-gudangan dan ruko di KawasanIndustri Tunas 2 ini menjadi san-gat diminati bagi pelaku bisnis.

Selain itu juga fasilitas-fasilitas

hak atas tanah dan bangunan)hingga Notaris.

Pimpro Beverly Green, Bene-dict mengatakan, untuk investasidijamin nilai atau harga rumahakan naik terus. Menurutnya,Beverly Green merupakan hunianyang berada di lingkungan diBeverly dengan lingkungan yangterbilang nyaman asri, tenang ser-ta jauh dari kebisingan kota.

Untuk fasilitas, hunian inidilengkapi sekuriti 24 jam, meng-gunakan sistem cluster, kolam

bundling XL BlackBerry Z10 se-cara online di www.xl.co.id/blackberryz10 mulai tanggal 5-13Maret 2013.

Masyarakat juga bisa mendap-atkan XL BlackBerry Z10 padaacara Peluncuran Perdana di Ple-nary Hall Senayan City Lantai 8,pada 16-Maret 2013. Sementaraitu, pelanggan yang ingin mem-beli langsung (tanpa pre order)dapat melakukan pembelian diXPLOR dan XL Center tertentupada 16-17 Maret 2013.

Direktur Marketing XL, Nican-or V Santiago mengatakan, antu-sias masyarakat khususnya pel-anggan XL yang cukup tinggi ter-hadap BlackBerry Z10 mendor-ong XL untuk ikut menghadirkanBlackBerry Z10 ke Indonesia.

”Dengan dukungan jaringanHotRod 3G+ layanan internet ter-cepat di jaringan 3G, kami ber-harap kebutuhan masyarakat atasperangkat telekomunikasi terkinidan tercanggih serta layanan datayang berkualitas bisa terpenuhi,”katanya.

Masyarakat dan pelanggan dapatmembeli XL BlackBerry Z10 tan-pa uang muka, dan menikmati ben-efit bulanan berupa quota data 6GBdan gratis BBM-an hanya denganmembayar biaya cicilan Rp615.000/bulan selama 12 bulan.

yang tersedia seperti pembangkitlistrik (power plant) milik sendi-ri, bank dan ATM center yangmemberikan kemudahan dalambertransaksi, keamanan 24 jam,food court, dormitory, dan fasili-tas lainnya menjadi nilai tambah

memberikan kepuasan kepadapelaku bisnis pada Kawasan In-dustri Tunas 2 ini.

Pembangunan pergudangan in-dustri untuk Kawasan IndustriTunas 2 tahap kedua ini terbatasdan kini sudah mulai dipasarkan.

Informasi lebih lanjut dapatmenghubungi 0778-471 818,0778-709 2525 dan 0812 7000868 atau bisa langsung mendatan-gi kantor pengelola di Jl EngkuPutri Ruko 1A No 10, BatamCenter. (edo)

renang dengan taman luas sertarow jalan yang luas dengan row10 sampai dengan row 22. Bukanitu saja, kata Benedict, di Bever-ly Green saat ini sudah bisa Andatemukan fasilitas gratis lainnyaseperti lapangan futsal dan jog-ging track.

”Khusus jogging track telahdibangun area untuk jogging den-gan track yang panjang ditambahlagi fasilitas bermain untuk anak-anak,” ujarnya.

Sedangkan untuk tipe, BeverlyGreen saat ini tengah mengem-bangkan tipe 50 dengan luas

tanah 90 m2, tipe 60 tanah 105m2, tipe 125 tanah 283 m2, jeniscouple dua lantai. ”Tipe yang satuini unitnya terbatas,” kata Bene-dict, kemarin.

Tipe 50 hadir dengan satu lan-tai, dua kamar dan satu kamarmandi. Lalu tipe 60 dengan satulantai, tiga kamar dan satu kamarmandi dan tipe 125 dengan dualantai, tiga kamar dan tiga kamarmandi.

Informasi lebih lanjut tentangBeverly Green hubungi market-ing Beverly Green di 0852 72345698, dan 0778-7056728. (edo)

Ada Futsal dan Jogging TrackSambungan dari hal 9

IKLAN

MEGA 3D SENIN - KAMIS : RP. 30.000,- JUMAT : RP. 35.000,- SABTU, MINGGU, HARI LIBUR : RP. 50. 000,-

12.00 - 14.25

18.45 - 21.10

12.30 - 14.40 - 16.50 - 19.00 - 21.10

12.30 - 14.40 - 16.50 - 19.00 - 21.10

12.15 - 14.25 - 16.35 -

18.45 - 20.55

12.15 - 14.25 - 16.35

12.30 - 14.40 - 16.50 -

19.00 - 21.10

3D: 12.15 - 14.35 - 16.55 -

19.15 - 21.35

2D: 12.00 - 14.20 - 16.40 -

19.00 - 21.20

12.00 - 14.20 - 16.40 -

19.00 - 21.20

12.00 - 14.20 - 16.40 -

19.00 - 21.20

12.00 - 14.20 - 16.40 -

19.00 - 21.20

12.15 - 14.25 - 16.35 -

18.45 - 20.55

12.45 - 14.55 - 17.05 -

19.15 - 21.25

12.30 - 14.45- 17.00 -

19.15 - 21.30

16.45 - 20.00

12.45 - 15.20 - 17.55 - 20.30COMING SOONCOMING SOONCOMING SOONCOMING SOONCOMING SOON

Sudah Mulai DipasarkanSambungan dari hal 9

Bundling BlackBerry Z10Sambungan dari hal 9

Berikut paket lengkap bundlingXL BlackBerry Z10, paket Pas-cabayar cicilan per bulan Rp 615ribu kuota data 6GB, BBM grat-is periode cicilan 12 bulan. Pa-ket Prabayar biaya langganan Rp49 ribu per 3 bulan, kuota data1,5GB per bulan, telpon 50 menitper bulan, 50 SMS per bulan,BBM gratis. Harga cash Rp6.999.000.

Masyarakat dan pelanggan juga

bisa mendapatkan paket bundlingXL BlackBerry Z10 di XL Cen-ter, juga XPLOR di Senayan Citydan Central Park, Jakarta. Pro-gram cicilan didukung oleh kar-tu kredit BCA, BNI, Mandiri,HSBC, Mega, dan Citibank. Un-tuk tahap awal, XL menyediakan15 ribu handset bundling Black-Berry Z10.

Untuk dapat mengaktifkan pa-ket langganan prabayar, pelang-

gan XL cukup mengakses *123#dari ponsel. Gratis BBM yang pe-langgan dapatkan akan berlakuselama masa berlangganan, dantidak akan mengkonsumsi kuotanormal (berlaku kuota harian5MB).

BlackBerry Z10 merupakanSmartphone terbaru dari Black-berry yang dirancang untuk mem-permudah pelanggan dalammenyelesaikan tugas dan akti-fitasnya dengan cepat dan mudah.Didesain dengan berbagai fiturbaru seperti Blackberry Hub yangdapat membantu pelanggan me-lihat pesan dan percakapan BBMsaat membuka aplikasi, keyboardlayar sentuh yang lebih cepat danakurat, BBM Video denganscreen share (berbagi layar), dankamera dengan modus pergese-ran waktu (time shift mode).

Layanan XL BlackBerry jugadidukung oleh 39.452 BTS XL(2G dan 3G) di seluruh Indone-sia. Informasi lebih lanjut men-genai paket bundling XL Black-berry 10 kunjungi www.XL.co.id/bb10. (thr)

Dengen rute Batam-Pekanbaru ini,lanjut Hendra, maka jumlah pen-

erbangan Citilink dari Batam men-jadi 11 kali penerbangan setiap hariuntuk enam rute. Yakni Batam-Jakarta 3 kali, Batam-Padang 3

kali, Batam-Medan 2 kali, Batam-Palembang satu kali, Batam-Sura-baya satu kali dan Batam-Pekan-baru satu kali setiap hari. ***

Terbangi Batam-PekanbaruSambungan dari hal 9

BATAM (BP) – Kabar gembirabagi masyarakat Batam yang in-gin menyantap menu makananenak, lezat namun murah. Andabisa mengunjungi Kangen Kafeyang terletak di lantai 2 NagoyaHill.

Tidak tanggung-tanggung, pen-gelola memberikan promo empatmenu sekaligus dalama satu ha-rinya yang dibanderol hanya Rp3.800 per porsi. Seperti bihungoreng seafood, nasi goreng Pat-taya, mie goreng seafood sertakwetiau goreng.

Promo murah ini bisa anda da-patkan hari Senin-Jumat mulaipukul 11.00-16.00 WIB dan hariSabtu setiap pukul 11.00-14.00WIB. ”Kalau sebelumnya kamihanya mengeluarkan promo mu-rah Rp 3.800 per porsi, satu harin-ya satu menu. Tapi sekarang kamiberi lebih yaitu empat menu set-iap harinya, sehingga konsumen

bisa banyak pilihan menu,” kataAlex, Manager Kangen Kafe,kemarin.

Anda juga bisa memesan menu-menu bercitarasa enak lainnyasebut saja steak, capcai, danmasakan nusantara lainnya. Adajuga bakso dan siomai dan masihbanyak menu lainnya.

Suasana Kangen Kafe sangatenak buat ngobrol ataupun kong-kow bareng teman dan relasi.Pasalnya tersedia Coffee BreakCorner (CBC), yang berada satulokasi dengannya. Dijamin adapengalaman berbeda bagi Anda.”Kami jamin, jika tidak enak tidakusah bayar,” promonya. (thr)

Makan Murah Makin Lengkap

PT XLAxiata Tbkmeluncurkanprogrambundlinglayanan XLdenganBlackBerryZ10.

F.IST

Di Kangen Kafe

F.TAHER/BATAM POS

Kwetiau

Page 13: 06 Maret 2013

IKLAN

IKLAN

IKLAN

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 13PROBIZ

Terapi Berhenti Merokok Cuma Rp 1,2 Juta

PromoSpesialHonda

IHSG BEI DibukaMenguat 3,53 Poin

F. ANTARA

JAKARTA (BP) — Indeks Har-ga Saham Gabungan (IHSG)Bursa Efek Indonesia (BEI) padaSelasa dibuka menguat 3,53 poinatau 0,07 persen ke posisi4.764,99.

Sementara indeks 45 sahamunggulan (LQ45) menguat 0,89poin (0,11 persen) ke level819,04.

”IHSG BEI berpotensi dibukamenguat seiring sentimen posi-tif dari bursa regional dan po-tensi technical rebound dari be-berapa saham yang telah terko-reksi signifikan pada hari sebe-

lumnya seperti sektor perban-kan, telekomunikasi dan se-men,” kata analis Samuel Seku-ritas, Adrianus Bias.

Ia menambahkan, penguatanbursa Asia pagi ini juga menja-di salah satu pendorong IHSGBEI berada dalam area positifdipicu optimisme The FederalReserve AS yang akan tetapmempertahankan stimulus mon-eter dengan pemangkasan be-lanja.

Sementara analis e-Trading Se-curities, Betrand Raynaldi, mem-perkirakan indeks BEI hari ini

bergerak melemah, meskidemikian kondisi itu merupakanhal yang wajar.

Ia merekomendasikan beberapasaham yang dapat diperhatikanyakni Astra Agro Lestari (AALI),Indosat (ISAT), dan Petrosea(PTRO).

Bursa regional, di antaranya in-deks Hang Seng, menguat 100,78poin (0,45 persen) ke level22.638,59, indeks Nikkei-225naik 121,33 poin (1,04 persen) kelevel 11.773,62, Straits Timesmenguat 5,48 poin (0,17 persen)ke posisi 3.245,43. (antara)

gobatan.”Dalam kurun waktu dua

minggu biasanya sudah berha-sil,” kaya Cyntia.

Cyntia menjelaskan, paket pro-mo ini akan digelar hingga 31Maret 2013. Namun jika animomasyarakat tinggi, kemungkinanpromo akan diperpanjang.

Dokter spesialis paru-paru RSABdr Abdul Malik Sp P mengatakan,terapi berhenti merokok ini sebe-narnya berangkat dari keprihatinanterhadap tingginya angka perokokaktif di Indonesia, khususnya diBatam. Mirisnya lagi, jumlah usia

muda dalam perokok aktif ini jugasemakin banyak.

Konsep terapi berhenti merokokdi RSAB ini diawali dengan kon-sultasi dengan dokter seputar ke-biasaan dan motivasi seseorangmerokok. Kemudian dilanjutkandengan screening penyakit didalam paru-paru pasien untukmengetahui sejauh mana penu-runan fungsi paru-parunya.Sebab, kata Malik, paru-paru ad-alah satu-satunya organ dalamyang terkena langsung asaprokok.

”Termasuk jika ada risiko

kangker paru-paru, bisa didetek-si secara dini melalui screeningini,” katanya.

Dia menambahkan, berdasar-kan pengalaman, sekitar 80 per-sen pasiennya sukses menghen-tikan kebiasaan merokok setelahmengikuti terapi ini. 20 persensisanya tidak berhasil karenalebih dipengaruhi faktor rendah-nya niat berhenti merokok daripasien itu sendiri.

”Dalam terapi ini kami jugamenyediakan obat khusus untukmenghilangkan rasa candu bagiperokok,” ujarnya. (par)

BATAM (BP)- Hari Tuberkulo-sis Dunia, Rumah Sakit Awal Bros(RSAB) menggelar promo untukpaket terapi berhenti merokok.Cukup membayar Rp 1,2 juta,pasien bisa mendapatkan terapidengan beragam paket menarik.

Humas RSAB Batam Cyntiamengatakan, paket terapi inisudah termasuk konsultasi den-gan dokter spesialis paru-paru,rontgen, spirometri, obat dan bi-aya administrasi. Menurut Cyn-tia, hasil terapi susah bisa dili-hat dua setelah dua minggu pen-

YAHYA, Batam

Di CapellaBengkong

angsuran spesial. Seperti apa detilpromo ini, datang saja ke Capel-la Bengkong,” katanya.

Pembeli motor akan berkesem-patan mendapat hadiah mewah,mulai Honda CBR, Blade, danTV LCD 24 inci.

Ada juga program Super Sen-sasi Maret (Supersemar) di deal-er ini. Yakni, cashback pembe-lian tunai Rp 650 ribu, voucherbelanja Rp 500 ribu yang berlakuhampir semua tipe, serta subsidiuang muka hingga Rp 700 ribu.

Setiap pembelian motor sportterbaru Honda yaitu CB150RStreetfire dan Honda Verza 150,akan mendapat gratis jaket ek-slusif sporti.

”Kami berikan diskon harga bagiyang ganti gigi tarik selama Maret

DEALER sepeda motor Honda,Capella Bengkong menghadir-kan promo spesial bagi pembelimotor Honda kredit maupun tun-ai. ”Beli Honda ke Capella Hon-da saja yuk,” kata PimpinanCapella Bengkong, Selamet,didampingi Workshop HeadCapella Service Centre, Sukar-tono kemarin.

Promo itu Selamet, di antaran-ya, kemudahan sekaligus keun-tungan membeli motor Hondasecara kredit. ”Uang muka (DP/down payment) terjangkau dan

ini. Diskonnya 10 persen semuatipe motor Honda, dan diskon 50persen biaya jasa pergantian gigitarik,” katanya.

Berminat, hubungi kantorCapella Bengkong di Jalan

Bengkong Ratu, komplek GreenTown Blok H nomor 1-4,Bengkong. Atau kunjungi pam-erannya di Top 100 Bengkong,Top 100 Penuin, Tanjungsen-gkuang, dan Batubesar. ***

KANTOR dealer sepeda motorHonda Capella di Bengkong.

F. YAHYA/ BATAM POS

PIALANGmengamatipergerakan

IHSG diBursa EfekIndonesia,

Jakarta.

Page 14: 06 Maret 2013

MASSAGE MASSAGE

BIRO JASA

OLISTEMPEL

RENOVASI

TERALIS

JAKARTA SINTA MASSAGE -

TRADISIONAL KHUSUS PANGGILANHOTEL, ONLINE 24 JAM, NO SMS.HUB SINTA: 082198255600

LOWONGAN

RICKY MASSAGE - FOR MAN ONLY,FULL BODY MASSAGE, BODYSCRUB, SERVICE MEMUASKAN HP:0813 7012 3350--0857 6505 9103

ZUL ELEKTRONIC - TV, VCD / DVD,MESIN CUCI, KULKAS ELEKTRIK, LCDTV, DLL. SIAP U/ DIPANGGIL KETEMPAT.HUB. 0815 36949121/ 081277254077

SERVICE ELEKTRONIK

DZAKY SERVICE - KULKAS, AC, MESINCUCI, FREEZER, SHOWCASE, MENERIMA PANGGILAN (GARANSI). HUB.0852 7216 8780 / 0811 7516 667.PERCAYAKAN PADA KAMI.

MASSAGE - HOT TEEN CHINESEGIRL, XIAOLING 19Y0, CAN DOMASSAGE AND ANYTHING YOU WANTCALL 0812 6824 9812 JUST 8AM-10PM

KOST EXECUTIVE - DLM KOMP. MALLNGYA HILL, DAILY, WEEKLY, MONTLY,FAS : LNGKP : AC, KMR MANDI DLM, AIRPNAS, INDVISION, DLL, HUB : 0813 28194883 / (0778) 7016555 / 7065888

MOTOR OILVIDEO SHOOTING KURSUS MENGEMUDI

TRAD MASSAGE & TERAPY- MNGTSIKLHAN P/W, LMH SYAHWAT, IMPOTENSI,KPTIHAN,JNTNG, DIABETES,CPEK2,MSKANGIN,TRN PRUT, DLL HUB 081266449879(FITRI),DITEMPAT / DIPANGGIL

FOR WOMAN ONLY - FULL BODY MASSA-GE, SQUIRT TECHNIQUES HANDLE BYYOUNG S’POREAN BOYS, MAX PLEASUREAND CANFIDENTIAL IS OUR PRIORITY.9-5PM CALL: 081364659215 OR BB 328CEC21

DOBERMAN, ROTTWEILER, BEAGLE,

STB, VAKSIN - READY FOR BOOK, 3EKOR ANAKAN HUSKY, JANTAN 2 EKORANAKAN HUSKY BETINA, STB VAKSINHUB: 085353558888, PIN.28BD2421

DIJUAL ANAK ANJING

HANDSOME BOY MASSAGE - PIJAT FULLBODY DGN TENAGA PRIA MUDA TAMPANMEMBUAT TUBUH FRESH KEMBALI DANPASTI MEMUASKAN HUB: 085356995079(NO SMS) KHUSUS PANGGILAN

SITY THAY MASSAGE - MELAYANI THAYMSSGE, PIJAT TRADISIONAL JAWA, LULURSCRUB, TURUN PERUT, TRM PNGGLN, PINBB 2A8D1E6FHUB. 08127790017

CV. BRAGA - KTP,SIM,PSPR, VISA,STNK,

CV,PT,SIUP,TDP,TDI, API, SUJK, DEPKES, HO,

SRT NKH/KUA, CATPIL, GERJ, VHR. NKH WNI/

WNA,CERAI, AKT LHR, WTO, KIR, REG PLT

X, DPLKT STNK HP: 081372163355

FARIDA MASSAGE - THAI MASSAGETRADISIONAL MASSAGE,HANYA UNTUKDIPANGGIL. HUB : 0831 9105 3099

KEHILANGAN

DIJUAL ANAK KUCING

PERSIA - HUBUNGI : BAPAK ANGKOSO0823 9049 0239 TIBAN BATAM

KONTRAKTOR

MENGERJAKAN - JALAN BETON,PAVING BLOC, RETAINING WALL, BATUMIRING, SALURAN DAN PEMAGARANBERMINAT HUB: 081381967778

BEVERLY CENTER

JASA FOGGING & RAYAPFLOORING

MENERIMA BANGUNAN BARU -

RENOVASI KANTOR, CAFE, RUMAH,INTERIOR DAN EXTERIOR, LAY OUTPLAN SPACE PLANNING DAN 3D DESIGNFREE KONSULTASI HUB: 082173730691

MENERIMA JASA - PEKERJAANSTRUKTUR, KONSTRUKSI BAJA DANFINISHING, HUBUNGI: 081364022217

JASA PENGIRIMAN

SPANDEK

YATI MASSAGE TRADISIONAL -

MENGATASI KESELEO, PEGEL -PEGEL, MASUK ANGIN, TURUNPERUT, LULUR BODY, PANGGILAN/DITEMPAT HUB: 085248481867

MADISON -BIRO JASA, URUS NIKAH KUA,CAT SIPIL, AKTE LAHIR TERLAMBAT,PASPOR, CERAI PENGADILAN, ADOPSIANAK, IZIN USAHA TOKO, UD,CV, PT, HUB:PAK MAMAN HP. 081372873455

CHEVOIL

SERVICE AC - PERBAIKAN TUKARTAMBAH PSG BARU/SEKEN, PINDAHAC, INSTALASI LISTRIK, DLL. AC TDKBAIK BIAYA KEMBALI. PEDULI MUTU &BERGARANSI. HUB: 08127766134

CARGO

1. BUY/SELL/RENTAL CONDOS/HGB, G-LOCATION,BANK LOAN, 2.SPORE INSURANCE: HOSPITALPLAN USD ONE MILLION (M.ELIZ HOSPITAL),INVESTMENT PLAN/SAVING, 3. SWORN TRANS-LATION ENGLISH/CHINESE ETC. 08117705122

SPORE SERVICES

MESIN DEPOT AIR

DIJUAL - TANGKI AIR STAINLIS LOKASIDI JL. KELAPA PUAN NO.25 SUKAJADIHUB: 0778-9155203

TERIMA KOS & MES KARYAWAN - AC& NON AC, BENGKONG PERTIWI/KOMP.PT.PBN C/5 (LKS DKT BATU AMPAR,JODOH,BENGKGPOLISI& SEKITARNYA)HUB: 081318636787 [email protected]

INFO KOST

PURBAYA TERAPI MASSAGE -

TRADISIONAL KHUSUS PRIA PARUHBAYA 50 THN KE ATAS, ATASI TERKILIR,MASUK ANGIN, LETIH, CAPEK, SCRUB-,LULUR DLL HUB: 081276855567

PENGURUSAN CEPAT - PT, PMA, CV, UD,SLON AKTE KWIN, AKTE LAHIR, PSPOR,STNK, KTP, HGB, SIUP, DMISILI, NPWP,TDP, API, SBU, SIUJK, DLL. HUB. BP.MATIUS HP. 08127033159/(0778) 7032793

DICARI - MARKETING PENDIDKAN UTKLEMBAGA KURSUS, BISA PRESENTASI.GAJI + BONUS. LMRAN KE: STEP AHEADRUKO KDA JUNCTION BLOK B.8 BTM CNTRHP. 085264822322 [email protected]

BU ANA URUT - TRADISIONAL - BADANCAPEK - CAPEK. - PEGEL - PEGELMASUK ANGIN HUBUNGI : 0853 63459249 TRIMA PANGGILAN

ANAK ANJING ROTT WEILLER

HERDER - HERDER HITAM POLOS &ALASKA MALAMUT, SURAT LENGKAPHUBUNGI : 0819 9084 8000

BP KONSTRUKSI – PLAN/DESIGN,BUDGETING, BUILD & RENOVATIONRESIDENCE, SHOP/WAREHOUSE, ETCBY EXPERIENCED CVL-ENGINEERCALL : LIE WEN 0813 7133 9989

YURIS SALON MOBIL PANGGILAN -

SERVICE, POLES BODY, CAT BURAM,JAMUR KACA, MESIN, JOK KARPET,PLAFON, MOBIL ANDA BARU KEMBALI,HUB: 081277110624--085668853767

SALON MOBIL

PROJECTOR

DI SEWAKAN PROJECTOR & SCREENSOROT BLKNG (REAR SHOOT) UK: 2X3M & 3X4M. HUBUNGI : YUNISAR - 08127016 544 / 0816 4294 244

PENDIDIKAN

MANDARIN CENTRE - BIMBINGANBELAJAR MANDARIN UTK PUTRAPUTRI ANDA HP. 0852 6593 2769.LOTUS GARDEN BLOK BI - 02

DIVA MASSAGE - DGN TENAGA THERAPISAHLI , RAMAH & SOPAN, KAMI MENYEDIAKAN: TRADISIONAL MASSAGE , SWEDIS MASSAGE,REPLEXI,BODY MASSAGE, HUB KAMI DI0813 6464 3286. 24 JAM, KHUSUS PANGGILAN

DIBUTUHKAN - TENAGA KERJA(WANITA) UTK BAGIAN CUCI SETRIKA,FASILITAS : MAKAN & TINGGAL DALAM.HUB: 0819 2705 9777/0812 7001 1117

DI JUAL 1 UNIT - M. NISSAN TYPE RF10, SIAP PAKAI DAN 1 UNIT NISSANTYPE RD8, TERSEDIA JUGA TURB-OTURBO DAN DINAMO STATER HARGANEGO HUB: 0811777111

DIJUAL CEPAT MESIN NISSAN

BATAVIA PRIVATE SPEAK ENGLISH - TK,SMP, SMA, MAHASISWA, GURU, YG TDKMMP BRKMNIKASI BHS INGGRIS,PKRJA BUSINESS, PNGJARN NATURAL,DJMIN HUB. 082174057808

KURSUS / PRIVAT

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013

LAPOR PJK- BULANAN SPT TAHUNAN NPWPCV PT PMA API SBU SIUJK SIUP TDP PASPORBALIK NAMA KAV T.P.K.P UWTO IMB AJBSERTIFIKAT PCH PL KTP AKTE LAHIR NIKAHWNA DOMISI TOKO * CV. PBM 0812 7060 1982

SISKA MSSGE - TRADITIONL MASSAGECOMBINATION MASSAGEBODY SCRUB+MASSAGEKHUSUS DIPAGGL DI HOTEL, 24JAMTELP.081268213344

SEKOLAH MENGEMUDI/RENTAL

ANUGRAH - BLJR MNGEMUDI + SIM,HRG1.150JT, MOBIL AVANZA & XENIA,DPT SRTIF-IKAT, BISA ANTR JMPT HUB:081340784488-085298240988, ANGGREK SARI D8 / 6 BTC

INTERIORARSITEK & KONTRAKTOR

TERALIS

TERALIS MEDAN - MNRM PESANAN :

TRALIS, PINTU, PGR, JNDLA, CANOPY,

SPANDEK TNGGA PUTR, BALCONY DLL.

HUB ALENG : 0811 7007 363/0812 7753 947.

PROPERTY

CONTAINER DIJUAL

CONTAINER DIJUAL - KONDISI 80%,OFFICE, BR RENOVASI, LENGKAP AC.HUB. 0813 726 22222 / 0778-7065888.

SK - 03 - SGB 20.000 & SK-07 SGD 50.000HUBUNGI : 0813 7262 2222/ 0778-7065888

DIJUAL BEKO

DIJUAL / TAKE OVER - RUMAH TYPE56 SDH RENOVASI, DICLUSTERCACTUS GARDEN, SMPING SEKOLAHHARAPAN UTAMA BATAM CENTERHUBUNGI : 0852 6558 2137

BAROKAH TERALIS - TRM PSNG ANKAMCM TRLIS PGR BESI & STAINLESS,,PINTU-KANOPI, TGGA PUTR, BLCN,SPNDEK DLL. BLH BYR 3X. PRUM PLNB/9 BTC, 0812 5932 2372

CV. DIAMOND TERALIS - STAINLESS &BESI, KANOPY, ATAP SPANDEK, PINTURUKO, PINTU ALUMINIUM, DLL. RUKOLEGENDA C2/5. HUB : 0812 7799 741.WWW.DIAMONDTRALISBATAM.COM

DIJUAL CEPAT - RMH 2LT, HGB:1BELLAVISTA LB/LT, 172/300M2, KT/KM:4/2, HOOK,2 ANGGREK MAS 2 LB/LT:72/88M2, KT/KM:3/1, RENOV, SBLH KLMRENANG HUB: 08117705122

MEY LING MASSAGE - KHUSUSPANGGILAN HOTEL, 24 JAM, NO SMS /MISSCALL, HUB. 085272118588

DIBUTUHKAN - KARYAWAN CLEANINGSERVICE & PENATAAN TAMAN, PRIAHUB: JAYA TELP: 085272110440

DIKONTRAKKAN - RMH KHUSUS UTKEKSPATRIAT ASING, LOKASI DI BATAMCENTER SUASANA HUNIAN AMAN &TENANG, HRG $ 10.000/THN HUB:PEMILIK 0778-9193130

G & G - AUTO CARE DETAILING SALONMOBIL PANGGILAN, PROMO POLES BODY,175 RB, DIJAMIN KINCLONG, PAKETEKSTERIOR, INTERIOR, CUCI MESIN HUB:0812 7711 3078/081273806633

WARNET - LAGI JALAN DI MKGR BLOKSUGANDI B NO. 15 - DEPAN SP 8 CLIENT, 1BILLING, 1 PRINT & 2 SET PS2 HDD, HARGA18JT HUB: 0811 6982 09/ 0813 6440 9520

TINTA PRINTER : TERIMA CATRIDGE

KOSONG/BARU, MERK HP/CANON,

TIPE 21, 22, 27, 57, 60, 78, CANON 40,

41, 830, 831, 810, 811. DIJEMPUT BATAM

& TJ. PINANG. HUB : 08137200 7988

TINTA PRINTER

PELUANG USAHA

OMZET - 500RB S/D 1JT/HARI DGN "TERAPILEUHANG" CEPAT, PRAKTIS & AMAN,TURUNKAN BRT BDN TANPA OBAT/JAMU,JUGA DPT MENYEMBUHKAN BERBAGAIMCM PENYAKIT. INFO HUB: 082174400400

PENGIRIMAN CARGO

PKBM OMEGA JAYA - PEND KSETA-RAAN, PAKET A=SD, PKT B=SMP, PKTC=SMA HUB. KOMP. TANAH MAS LT 2BLOK E NO 9 SEI PANAS BTM CTR 0856671 9459 & 0813 6481 3919

PENDIDIKAN KESETARAAN

DUTA RENOVASI - RMH RUKO BANGUNANBARU, PAGAR, TERAS PARTISI PASANGKERAMIK ATAP BOCOR TAK BAK BOCOR,PENGECATAN, BATU MIRING, INSTALASILISTRIK DLL. HP.081266029558,082389807111

TERIMA KOST PUTRA - LOKASI :STRATEGIS, NYAMAN, BATAM CENTRE,FULL FASILITAS: AC, FURNITURE, TV.HUB: 08127727838,0778-7044160

TAKE OVER - WARNET 17 UNIT + PS2 7UNIT, LOKASI BATAM CENTRE, HARGANEGO HUB: 0856 6800 2846, 0816 3616 599MAU PINDAH LUAR KOTA

MASSAGE - MENGATASI CAPEK - CAPEK,PEGAL - PEGAL DLL. TERIMA PANGGILANHOTEL DAN DI TEMPAT HUB: 082170463127

DIJUAL CEPAT WARNET

KOST EXECUTIVE/FAMILY - DI JODOHAVAVA APT SDH RENOV & FURNISHEDTV LCD & AC BARU, KULKAS, SP.BED,WIFI, CCTV, SATPAM 24 JAM. BLHHR/MG/BLN. HUB: 0778 5122362

MELLING CATERING

MENERIMA - PESANAN NASI KOTAKDENGAN MENU SEHAT, BERSIH DANHALAL YG BERMINAT HUB: 0813 12678178/0818 0477 7111

SPECIALIST WATERPROOFFING - RENO-VASI, DAK BETON, ATAP, K. MANDI, KLMRENANG, DINDING RMH/RUKO ANDABOCOR/REMBESAN AIR, KAMI SOLUSINYA.BERGARANSI HUB: 081270880855

DIBUTUHKAN - MARKETING FREEL-ANCE UTK PRODUCT PUPUK ORGANICHAYATI, SYARAT : PUNYA MOTORSENDIRI, JUJUR, KERJA KERAS. HUB:081364600838

DIBUTUHKAN - SUPIR SIM B1/ B2UMUM UTK DUMP TRUCK DI TJ.PINANG SYARAT : JUJUR, DISIPLIN,KERJA KERAS. HUB: 081364600838

SCAFFOLDING

JUAL TANAHLUAS 500M2, JASA

UWTO 30 TH

HARGA PERMETER

RP. 800.000,- (NEGO)

LOKASI SEKUPANG

(DEKAT RSOB) YG

BERMINAT HUBUNGI :

LIANA (0778) 310 128

TANAHPROPERTY

RUKO BALOI SQUARE, 4 LANTAI, LOKASI

STRATEGIS, PARKIR LUAS, SERTIFIKAT

JL. BUNGA RAYA, DPN KTR CAMAT

LUBUK BAJA - BATAM

PEMINAT HUB. 085322338877

DISEWAKAN - NAGOYA MANSION TIPE28 TOWER B HUB: 081286007610--081270106006

KOST EXCLUSIVE - UTK KARYAWAN/TI,DAILY-WEEKLY-MONTHLY, FAS: HOTEL,PARKIR LUAS, JL.BIMA SAKTI TIBAN 3BLOK C1/20 (MSK DR JL SAMP.VIHARA)HUB: 085274390446-081270008478

MINUMLAH - PRIMADONA SARI STEM-CELL, TEKNOLOGI TERBARU, MENG-ATASI BERBAGAI MACAM PENYAKITLUAR DALAM HARGA MURAH HUB:081270023750

INFORMASI TERKIN

JAGALAH KESEHATAN - PRIMADONASARI STEMCELL, SEL INDUK, BUAH2HANPERTAMA DI DUNIA YG MAMPUMENGATASI WAJAH KUSAM, KULITKERIPUT DAN KRONIS HUB: 081270023750

PIJAT KEL IBU TATA - MENANGANIANAK2, BAYI, IBU HAMIL & RAWATPASCA MELAHIRKAN & MEMULIHKANIBU2 TUA YG FRIGID. MENGOBATISMUA KELHAN. HUB: 081381233539

SPESIALIS PERPAJAKAN - MENYUSUNSPT TAHUNAN & MASA PPH21, 25, 23,DLL WAJIB PAJAK PRIBADI, BADAN.HUB: TANTO 085264107926

PELUANG EMAS

RENOVASI - MENERIMA BENTUKRENOVASI RUMAH & RUKO BTM CTRSEKITARNYA. HUB: 085375219087

DIBUTUHKAN - T. MASAK, PENGALAMANMIN 1 TH DI RESTORAN, TINGGAL DI D-ALAM, DATANG LANGSUNG KE “WARUNGSINONONG, RUKO PERMATA NIAGA BLO-K B NO. 10 SUKAJADI TELP. 081270161111

DIBUTUHKAN - 1 ORANG HELPER UTKBENGKEL TRALIS YG BERPENGALAMANBISA NGECAT DAN FINISHING, ALAMATBENGKONG TENGAH HUB: 085270282277

NEUTRON COLLEGE - GURU DTG KERUMAH MTK, FISIKA, KIMIA UNTUKSMP & SMA, FREE TRIAL 1PERTEMUAN HUB: 0812 7731 0640

JASA GAMBAR BANGUNAN

MENERIMA - JASA PEMBUATAN GMBR

RUMAH, RUKO, KANTOR, DLL.

GAMBAR DENGAN AUTOCAD 2D & 3D,

HUB : 085272652255

JAPANESSE BODY MASSAGE - PIJATALA JEPANG YANG PENUH FANTASIDAN SENSASI LUAR BIASA, HUB.08126188823, TENAGA PRIA

TELAH HILANG - 1LBR BPKB AN. AHENG.T. LITE ACE NOPOL: BP 1637 XJ, NOSIN:7K0262406, NOKA: KR42-003158. BG YGMENEMUKAN HUB : 081372360888. AKANMENDAPATKAN IMBALAN SEPANTASNYA

KOMPLEK PERGUDANGANKOMPLEK PERTOKOAN

TRANSLATOR

PENYEWAAN TENDA

PENDIDIKAN

BATIK

MELINDA MASSAGE - UTK MSK ANGIN &PEGAL2 MELAYANI : TRADISIONALMSSGE, LULUR/SCRUB FULL BODY, HEADMSSGE DLL (NO SMS/ NO PN)STANDBY 23JAM TELP. 0823 9268 2118 BATAM

TK HANNA FILIA - BATAM MENERIMAMURID BARU T/A 2013 SUBSIDIPENDAFTARAN: MARET 30%, APRIL 20%,MEI 10% PG-TK-PENITIPAN GROW IN LOVEBE YOUR BEST! HUB : 426551,431417

RESTOF&BC BG NAGOYA HILL, BTH TKNGMASAK/KOKI PGLMN MIN1THN, MSK NUSAN-TARA,JJR&TGG JWB. 2. ADM, BISA EXCEL. LMRANTR KE WAROENG SEDAP NAGOYA HIL,S.MALL FOOD STREET X/7. HP 0819 910 42062

DIJUAL - PERUMAHAN BALOI MASINDAH (SEBELAH PERMATA BALOI)BLOK C NO.3 BERMINAT HUBUNGI :0778 9628551, 0831 8420 9831

TELAH HILANG - 2 RANGKAP AKTA JUALBELI NO.791/2004 TGL 07 JUNI 2004 AN. IDANOVITA PERUM. NONGSA ASRI C6 NO.7HUB: 0778-7400734

TELAH HILANG - STNK ASLI BP 8080GXNOKA ; FE305B000393, NOSIN 785950. BPSEMBIRING

TELAH HILANG - 1 LBR STNK ASLI AN.LEONARTD TIMOTI, DGN NOPOL: BP 5202GJ, NOKA: MH328D40DBJ558831 NOSIN:28D3558901 HUB: 081277387860

TELAH HILANG - 1 BH SRT KAV SIAPBANGUN (KSB) AN. SUMARJONO DGN NOKSP: 219, BLOK FLAMBOYAN 3 NO. 4AKABIL, PEMINDAHAN TANAH LONGSORHUB: 0813 7215 6080

TELAH HILANG - 1 BH SRT KAV SIAPBANGUN (KSB) ASLI AN. DANIEL TAMINONO DATA 157/NIP/II/04 PEMINDAHANTANGKI SERIBU NO.KAV. BLOK A NO.33 BGYG MENEMUKAN HUB: 081372156080

TELAH HILANG - 1 BH SRT KAV SIAPBANGUN (KSB) & 1 BH SRT PETA LOK. ASLIAN. ILYAS DGN NO PENDATAAN 16/BTM/TP-3/X/98, KSB KEL. KABIL BLOK A NO.19HUB: 0813 7215 6080

DIBUTUHKAN - ASISTEN APOTEKER(AA) FRONT DESK , OFFICE BOY,LAMARAN KE APOTEK AGUNGBENGKONG AL - JABAR, BLOK B NO.4

DIJUAL

DISEWAKAN CEPAT

TEMPAT USAHA - COCOK SALON/

BARBER 4X8M, KM, STRATEGIS JLN,

RAJA ALI HAJI JODOH, SIMP. BCA. 1JT/

BLN (NEGO MIN 6 BLN, PEMINAT SRIUS

HUB: 0813 6461 5737

KURSUS BERHITUNGCEPAT DENGAN JARI

- Untuk TK dan SD kelas 1 (Materitambah dan kurang )3x Pertemuan Rp. 150.000,-

- Untuk SD kelas 2 keatas (Materitambah, kurang, kali, bagi)4x Pertemuan Rp. 200.000.-

Mulai kursus Maret 2013 mingguke 2 (1 kelas max 8 orang)Pendaftaran / Informasi Hub:

HP. 0812 7011 9270Telp: 0778-479725

Pertokoan depan Family DreamBatam Center (Depan V-Mart)Email: jaritmatika @gmail.com

“ JARI ARITMA“ JARI ARITMA“ JARI ARITMA“ JARI ARITMA“ JARI ARITMATIKTIKTIKTIKTIKA ”A ”A ”A ”A ”Fasilitas :•AC, TV, lemari•Tempat tidur spring

bed•Lemari hias•Kamar mandi dalam

pakai shower•Closet duduk

Lokasi :Baloi GarBaloi GarBaloi GarBaloi GarBaloi Garden 1den 1den 1den 1den 1

Blok G No.3Blok G No.3Blok G No.3Blok G No.3Blok G No.3masuk lewat samping Top

100 PenuinHubungi :

0812 7027 62910812 7027 62910812 7027 62910812 7027 62910812 7027 6291

TERIMA KOSTERIMA KOSTERIMA KOSTERIMA KOSTERIMA KOSEXECUTIVEEXECUTIVEEXECUTIVEEXECUTIVEEXECUTIVE

Page 15: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 15MARKETING COMMUNICATION

Anda punya acara di sekolah, kampus, kantor, dan hotel, seperti seminar, pesta, pentas seni, dansebagainya, yang ingin diliput dan diberitakan Batam Pos? Silakan hubungi,

SUPRIZAL TANJUNG: 0857 6541 0000

SISWA Siswi SMPAl-Azhar 2 Batam

saat PagelaranApresiasi Seni

Malam Api Unggun,di halaman sekolah

ini, di KecamatanSagulung, Batam,

mulai Jumat (1/3/20-13) sampai Sabtu (2/

3).

SMP Al-Azhar 2 Perkokoh AkhlakSUPRIZAL TANJUNG, Batam

SISWA siswi Sekolah MenengahPertama (SMP) Al-Azhar 2 Batammelaksanakan Pagelaran ApresiasiSeni Malam Api Unggun, di hala-man sekolah ini, Jalan Batuaji In-dah Permai samping Masjid BesarDarul Gufron Kecamatan Sagu-lung, Batam. Acara dimulai Jumat(1/3) sampai Minggu (3/3).

Pembina SMP Al-Azhar 2 BatamDra Hj Helma Munaf M Pd menye-butkan, acara ini dilaksanakandalam rangka syukuran dan meray-akan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-4 tahun sekolah yang telah terakred-itasi A ini. Diharapkan, setiap guruharus mampu mengadakan metodepembelajaran untuk meningkatkankeilmuan siswa-siswi, khususnyapeningkatan ilmu agama, juga ket-erampilan.

”Kita mempunyai target dalamsatu tahun siswa-siswi baru haruslancar membaca Alquran denganbaik dan benar sesuai kaedah ilmutajwid dan tata cara salat yang be-nar,” sebut Helma yang juga tokohpendidikan Batam tersebut.

Helma selalu mengajak paraguru meningkatkan iman, ilmu,akhlak, dan amal saleh, agar ter-wujud generasi muda yang teguhpada iman dan takwa (Imtak), se-kaligus menguasai Ilmu Penge-tahuan dan Teknologi (Iptek).

Helma yang juga salah satu dari11 pendiri Yayasan Perguruan Is-lam Al-Azhar Batam (YPIAB)yang didirikan tahun 1986 itu me-nambahkan, dewan guru terusmeningkatkan keimanan siswa-siswi, sebelum kegiatan belajarmengajar (KMB) dilaksanakansalat duha dan tilawah. Sore harimenghafal Asmaul Husna. Prestasiterus ditingkatkan dengan kegia-tan ekstra kurikuler Sabtu pagiseperti tilawah Alquran, pidatobahasa Arab dan Inggris, sainsclub, seni tari, beladiri, bola voli,futsal, dan kepramukaan.

Kepala SMP Al-Azhar 2 BatamAsmaldi menyebutkan, penam-pilan siswa-siswi di event ini cuk-up memuaskan. Mereka me-nampilkan sinopsis, parade ba-hasa, asmaul husna, puisi jenaka,nasyid, tari Saman, silat, sulap, danikrar dasa darma. Acara ditutupdengan penyalaan api unggun.

Sejak sekolah ini didirikan2009 lalu, kegiatan kepramukaantelah diwajibkan bagi siswa-siswi, seperti hiking (mendakigunung, bukit, red) dan kamping

(perkemahan, red) dan diadakan2 kali setahun. Ini untuk men-ingkatkan kedisiplinan dankepemimpinan mereka. Merekajadi terlatih bagaimanamemimpin, dipimpin, bisa bek-erja sama, saling membantu,membuang egois, dan rasa man-ja negatif. Lewat event ini siswa-siswi diarahkan dan dilatih men-jadi calon pemimpin bangsa dimasa mendatang. Kecakapan,ketangkasan, dan karakter kepe-mimpinan siswa juga dievalua-si. Dengan kegiatan kepramu-kaan ini siswa-siswi diharap da-pat menerapkan isi Dasa Darmadi tengah masyarakat.

Panitia Pagelaran Apresiasi SeniMalam Api Unggun, RahmatTaufiqurrohman menambahkan,siswa siswi disiapkan menjadianak bangsa tangguh, kuat, ceka-tan, jujur, toleransi, bisa ber-adaptasi, dan menguasai keadaandi masyarakat.

Dalam berbagai kegiatan, iba-dah, membaca Alquran, dan salattidak mereka tinggalkan. Al-Azhar telah menyusun dan men-erapkan pendidikan sesuai acuanDinas Pendidikan dan Kementeri-an Agama. Kolaborasi dua kuriku-lum ini diyakini dan telah terbuktimenghasilkan alumni yang pintar,Islami, dan ber-ahklak (bera-khlaqul karimah). ***

Unjuk Bakat &Prestasi di BidangKepramukaan

F. IST

IKLAN

IKKD Bantu 21 Napi WanitaBATAM (BP) — Lembaga Pe-masyarakatan (Lapas) Barelangkedatangan tamu dari IkatanKekeluargaan Keluarga Dewan(IKKD) Provinsi Kepri, Selasa(5/3). Kedatangan IKKD inikhusus memberikan santunankepada 21 narapidana (napi)wanita. Kegiatan ini sendirirangkaian program kerja IKKDKepri ketiga tahun 2013.

Perwakilan IKKD Kepri yang

hadir tersentuh dengan nasibnapi wanita di Lapas Barelang.

”Apalagi ada dua anak bayi disini, yang tinggal bersama ibun-ya yang harus menjalani huku-man. Kita merasa tersentuh atasketegaran mereka,” ujar WakilKetua I IKKD Kepri, Siti Fati-mah Edi Siswoyo.

Hal senada dikatakan RisdaAndi Lolo. Menurut dia, kegia-tan sosial ini tak hanya dilaku-

kan di Batam saja, tapi juga di-lakukan di tujuh kabupaten/ kotase Kepri. ”Nantinya ada kegia-tan kerjasama yang kita lakukandengan Lapas Barelang, sepertikegiatan kerajinan bagi napi un-tuk bekal mereka kembali kemasyarakat,” katanya.

Menurut Siti, kegiatan inimerupakan program rutin yangbiasa dilakukan dalam memberi-kan bantuan sosial kepada

masyarakat di Kepri. ”Kegiatanini adalah bentuk kepeduliankami untuk berbagi kepadamasyarakat di Provinsi Kepri,”tuturnya.

Dengan kegiatan ini, kata Siti,pihaknya bisa mengatahui kon-disi narapidana LapasBarelangini, karena secara tak langsungIKKD sebagai perpanjangan tan-gan anggota DPRD Kepri.(cr22)

Page 16: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 201316kicauan

@radityadika (Raditya Dika)Belajar lagi, berkarya lagi, inovasi lagi. Hidup initerlalu singkat untuk menjadi gitu2 saja.

@rudisoedjarwo (Rudi Soedjarwo)When you go home and tired, dontforget to smile and touch your love onesat home. Simple gesture to nurtureheart

Sarah Brightman

Pilih-Pilih agar TakMonoton

REZA Rahadian,menerima peran Habi-bie suatu bentuk iatidak mau monoton.Peran itu bisa menjadibumerang. Kalaugagal, karirnya sebagaiaktor bisa jatuh. ”Iniperan tersulit,” katapria yang kini terlibatproduksi film Srimulat.

Sebelumnya, Reza bermain di banyakfilm. Tetapi, efek Habibie & Ainun begituluar biasa. Film itu berhasil mendatangkan4,3 juta penonton, menjadi film paling larissepanjang 2012.

Reza sudah dua kali mendapat Piala Citra.Pertama, Piala Citra 2009 sebagai PemeranPendukung Pria Terbaik lewat film Perem-puan Berkalung Sorban. Tahun berikutnya,Piala Citra Pemeran Utama Pria Terbaik le-wat film 3 Hati, Dua Dunia, Satu Cinta. (jpnn)

Konser sebelumTerbang ke Angkasa

SOPRANO InggrisSarah Brightmanakan menggelar turke enam kota di Chi-na Juni nanti. Inimenjadi tur tera-khirnya sebelum ter-bang ke angkasapada 2015.

Setelah tur China,dia akan mulai pelatihan selama enam bu-lan untuk perjalanan ke Stasiun AntariksaInternasional (ISS), katanya pada Sabtu,setelah konser pribadi di Beijing, demikianseperti yang dikutip dari Xinhua.

Brightman telah melakukan pemeriksaanmedis dan berbagai tes sejak 2012 untuk pet-ualangan ruang angkasanya selama 10 haribersama dengan penumpang elit lainnya.

Badan antariksa pemerintah federal RusiaRoscosmos mengatakan Brightman cukupsehat untuk melakukan perjalanan ruangangkasa dan penerbangannya kemungkinanakan dilaksanakan Oktober atau November2015.

Sejauh ini, tujuh wisatawan antariksa te-lah melakukan perjalanan ke ISS. Masing-masing mereka membayar sekitar 20 jutadolar AS atai Rp 1,9 trilun. (antara)

Reza Rahadian

TekuniMusik Jazz

Eva Celia

SETELAH meninggalkan Indonesiadan dunia hiburan, Eva Celia, 20, ikutibunya, Sophia Muller, untuk tinggal diLos Angeles, AS. Kini ia kembali ke In-donesia dan menunjukan kemampuan-nya di atas panggung Java Jazz Festival2013. Eva seolah membuat pernyataanbahwa sekarang dirinya menjadi penya-nyi jazz.

Eva menekuni bidang yang sama den-gan ayahnya, Indra Lesmana. Saat ini,dia tengah belajar di Musicians Institute,Los Angeles, AS, jurusan vocal perfor-mance.

Tahun ini adalah kali pertama diatampil sebagai penyanyi di panggung

publik Indonesia. Di Java Jazz 2013, Evatampil dua kali. Pada Jumat (1/3), diamenjadi bintang tamu dalam sesi IndraLesmana-LLW.

Pada hari ketiga festival tahunan yangberlangsung pada Minggu malam (3/3),Eva melakukan show sendiri. Selainmenyanyikan lagu-lagu milik penyanyilain seperti Call Me Maybe (Carly RaeJepsen), God Bless The Child (BillieHoliday), dan Thinking About You(Frank Ocean), Eva mengajak serta sangayah menemani di panggung.

”Ini dia orang yang istimewa, ayahsaya,” ujarnya. Mereka pun membawa-kan nomor Angels on My Side.

Eva sejak awal Februari lalu datangke Jakarta bersama ibunya, SophiaMuller. Kebetulan, Sophia juga tengahpromo film terbarunya, Rectoverso. Set-elah tiba di Jakarta, Eva pun intensmempersiapkan penampilannya untukfestival tersebut. ”Jadi, persiapannyatiga minggu saja,” ungkap perempuanmanis itu.

Dia senang karena bisa kembali ke tanahkelahirannya setelah beberapa tahun. Ber-temu keluarga dan makan makanan In-donesia. ”Senang. Habis (penampilan) inimau makan kepiting saus cabe. Sudah se-tahunan nggak makan itu,” ujarnya lan-tas tersenyum. (jpnn)

Rafi Ahmad

Tetap TolakRehabilitasi

Jakarta Timur, Selasa, (5/3), BNNlangsung menjawab poin-poin permo-honan yang diajukan pihak Raffi. Salahsatunya, soal keputusan pembatalanpenahanan atau rehabilitasi.

Menurut petugas BNN yang mewak-ili persidangan, ada pihak keluarga atasnama Mansyur yang mengajukan per-mohonan rehabilitasi atas Raffi,31 Jan-uari lalu. Karenanya, BNN merasatidak melanggar hukum bahwa pihakn-ya merehabilitasi Raffi tanpa persetu-juan keluarga. Namun, Hotma Sitom-pul kuasa hukum Raffi justru memban-

tahnya. Ia mengaku tak kenal denganMansyur, orang yang disebut BNNmewakili keluarga Raffi.

”Orang itu tidak jelas. Menurut UU(undang-undang), yang boleh menga-jukan hanya orang tua, bahasa hukum-nya ibu dan bapak. Kalau tidak ada,baru wali,” ujar Hotma, saat ditemuiusai sidang, Selasa 5 Maret 2013

Hal itu diyakinkan oleh Amy Qanita,ibunda Raffi. “Saya ibunya tidak per-nah ingin anak saya direhab,” ujarnya.Ia juga tak mengetahui soal nama Man-syur.

BNN membantah hampir semua per-mohonan pihak Raffi. ”Atas nama Ke-pala BNN, mengajukan jawaban, me-nolak dengan tegas seluruh dalil prap-eradilan yang diajukan,” ujar perwak-ilan BNN.

Karenanya, menurut BNN permo-honan itu tidak dapat diterima karenatak relevan. Menanggapi hal itu, Hot-ma merasa penolakan atas permoho-nannya, adalah tanpa alasan hukum. Pi-haknya akan menanggapi jawaban dariBNN itu di sidang lanjutan besok (hariini), Rabu, 6 Maret 2013. (net)

TUDINGAN tim kuasa hukum RaffiAhmad yang menyebutkan rehabilitasikliennya tidak sah, langsung dibantaholeh Badan Narkotika Nasional (BNN).Dalam persidangan praperadilan per-dana yang digelar di Pengadilan Negeri

Galang Dana untuk Rekonstruksi TohokuAKB48

GRUP idola Jepang AKB48 akan merilislagu Tenohira sebagai bagian dari proyekDareka no tameni (apa yang bisa saya laku-kan untuk seseorang) untuk mendukung re-konstruksi di Tohoku. Seperti dikutip darilaman Japan Today, manajemen AKB48akan merilis lagu digital itu secara onlinepada 8 Maret pukul 6 sore waktu setem-pat.

AKB48 telah mengumpulkan 1,25 juta yenlewat proyek ini dan menyumbangkannya

pada Palang Merah Jepang.Para anggota AKB48 dan sister group

SKE48 telah mengunjungi daerah yangterkena musibah sebanyak 22 kali untuktampil dalam konser mini, acara Natal, dansebagainya.

Pada 11 Maret, saat peringatan tahun ke duadari musibah di Jepang, AKB48, SKE48,NMB48, dan HKT48 akan tampil dalam kon-ser amal di teater mereka di Akihabara, To-kyo. (antara)

IKLAN

IKLAN

Page 17: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013

1704.58 12.18 15.30 18.22 19.30

IKLAN

IKLAN

BATAMKOTA (BP) - In-terkoneksi listrik bawah lautBatam-Belakang Padang akansegera rampung tahun ini. Ini be-rarti, masyarakat BelakangPadang akan segera bisa menik-mati listrik dari Batam dengansubsidi dari PT PLN Tanjungpi-

Belakang Padang Dialiri Listrik Batamnang (Persero) selama 24 jam.

Hal tersebut disampaikan WakilWali Kota Batam Rudi selepasmenghadiri musyawarah rencanadan pembangunan (musrenbang)Kecamatan Belakang Padang,Selasa (5/3). Ia menyatakan,perkembangan instalasi listrik

Kecamatan Belakang Padang itukini sedang dalam tahap permo-honan izin dari Dirjen Perhubun-gan Laut.

“Kalau izin clear dan koneksijuga clear, Belakang Padang bisa

Alun Suka Minum Bir

omplek ruko PenuinCentre, Baloi, kembaliramai, Selasa (5/3) ke-marin. Puluhan wargamendatangi lokasi pem-

bunuhan Tine Herasari alias TingTing, gadis keturunan Tionghoaasal Lingga. Di bekas kos TingTing itu, Polsek Lubukbajamenggelar pra rekonstruksi pem-bunuhan tersebut dengan memba-wa Alun, tersangka pembunuhanTing Ting.

Pra rekonstruksi itu digelar un-tuk mencocokkan bagaimana

PolsekLubukbajaGelar PraRekonstruksiYASHINTA, Lubukbaja

NONGSA (BP) - Raisyah Kam-ila Diah, 5, bocah yang menderi-ta tumor ganas di otak dan mat-anya akhirnya diterbangkan keJakarta, Selasa (5/3) sore. Ia akanmenjalani perawatan kemoterapidan radioterapi di RS DarmaisJakarta.

Kemarin, Batam Pos bersamaKetua Forum Kepri Bangkit Oktav-io Bintana mengantar Raisyah dariRS Awal Bross (RSAB) hingga kebandara Hang Nadim. “Dengandirujuknya Raisyah ke Jakarta, be-sar harapan kami untuk kesembu-

K

Raisyah Berangkat dengan Iringan Doahannya. Kami berharap di sana bisamendapati perawatan yang inten-sif hingga sembuh,” kata Usep RS,Pimpinan Perusahaan Batam Pos,kemarin.

Menurut Usep, Batam Pos dandonatur lainnya telah berusahamemberikan yang terbaik agarRaisyah bisa sembuh seperti se-dia kala. “Kami juga mengucap-kan terima kasih kepada donaturyang telah membantu kesembu-han Raisyah. Perlu saya

Baca Bangun ...Hal 25

Baca Alun ...Hal 25

Baca Raisyah ...Hal 25

F.CECEP MAULANA/BATAM POS

ALUN (bertopeng) dibawa ke bekas kosnya di Penuin Centre, untuk menunjukkan cara dia membunuh TingTing, Selasa (5/3). Pra rekonstruksi itu menjadi tontonan warga sekitar.

OKTAVIOBintanamengantarRaisyahKamila Diahdi RS AwalBros,kemarin.Raisyahdirujuk keJakarta.

F.M JAMIL/BP

Page 18: 06 Maret 2013

METRO SOCIETY Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 18

EKOLAH Global Indo-Asia(SGIA) Batam berhasil menye-lenggarakan Science Fair & Art

Exhibition ke-3, Kamis (28/2) dan Ju-mat (1/3).

Di acara ini, peajar Sekolah Global Indo-Asia menampilkan hasil karya merekadalam bidang sains dan kesenian selamamereka belajar di dalam kelas.

Selain itu, mereka juga mengadakanperlombaan role play (bermain peran),spelling bee, science quiz bee, dan fash-ion show menggunakan bahan-bahandaur ulang.

”Di sini kami menampilkan sekaligusmelatih anak-anak agar berani me-nampilkan hasil karya dan kreasi mere-ka ke publik,” ujar Cornelius Kur-niawan, Ketua Panitia Science & ArtExhibition, beberapa waktu lalu.

Sementara itu, Kepala Sekolah SGIA

Dewi Lukitasari mengapresiasi adan-ya pameran tersebut. Beragam kegia-tan ini diharapkan bermanfaat bagisiswa, selain melatih berkarya jugaberani mengekspresikan hasil kreativ-itas mereka nantinya. Terlebih, katadia, kegiatan semacam itu menjadi pro-gram unggulan yang membedakanSGIA dengan sekolah lain di Batam.

”Jadi anak-anak bukan hanya pintardi bidang keilmuan, tapi juga aplika-tif,” ujarnya.

Acara tersebut juga dikunjungi dandimeriahkan oleh sejumlah orang tuasiswa. Ada juga perwakilan sekolahlain yang hadir pada saat pameran ber-langsung. ***

Ketua Panitia Cornelius Kurniawan. Foto bersama guru-guru Sekolah Global Indo-Asia.

Kostum tradisional terbuat dari bahan daur ulang. Foto bersama kelas 6 dan 7.

Hasil karya kelas 5 berkaitan dengan isu global.Pemeran terbaik science role play.

Bellivia dan Irene.

Kincir angin hasil karya siswa kelas 1.

EJUMLAH eksekutif yang berg-erak di dunia periklanan seperti Ad-vertiser, Agensi Kreatif, Agensi

Media, Production House, Media, danEvent Organizer menggelar QuarterlyMedal “Pariwara Golf Association” serikedua, Kamis (14/2) di Padang GolfRiverside, Cimanggis. Selain sekitar 50eksekutif pariwara, ajang silaturahmipara eksekutif ini juga dihadiri sedikit-nya 30 golfers dari luar pariwara.

Semua peserta yang mengikuti event initampak penuh sukacita dan mambuat fo-rum silaturahmi ini terjalin semakin han-gat. Masing-masing flight dibagi denganberbagai jenis kolaborasi, muda-tua, pria-wanita, Advertiser-Media Agency, Me-dia Owners-Production House.

Salah satu penyemangat para pesertadi turnamen ini adalah living legendSabam Siagian. Di usianya yang sudahmenginjak 80-an tahun, tokoh seniorThe Jakarta Post tersebut masihmenunjukkan akurasi dan konsistensin-ya dalam permainan golf. Hadir jugasejumlah tokoh pariwara seperti Hen-ry Saputra, CEO Zenith Optimedia,Ramachandran, Technical AdvisorIPG, Gunadi, Presiden Komisaris IPG,Johanes Uway, Presiden Direktur

JCnK, Adrian Kusnadi, Group CEOKaswall Dinamika Indonesia, SaidAbdullah, CEO CS Media, Andi Sadhadan Anton Ardiantoro dari Direksi Ac-tivate Media Nusantara serta Bimo Se-tiawan, CEO Kompas TV.

Trofi Pariwara Golf Association yangsebelumnya dipegang Made Masna dariSCTV kini berpindah tangan menjadimilik Riyadi Suparno dari The JakartaPost. Sedangkan Muhammad Rafiq,penyiar kondang I-Radio, tampil sebagaipemenang Best Net Overall. Sementaraurut Best Net kedua hingga keempatdiraih Yul Andriyono (RCTI), Suhar-sono (Best House Property), DanielTumiwa (Multiply) dan Adrian Kusna-di (Kaswall Dinamika Indonesia).

Ketua Dewan Pembina Panitia 2ndQuarterly Medal Pariwara Golf Asso-ciation Henry Saputra, mengaku puasdengan lancarnya event seri kedua ini.Hal ini tidak lepas dari fleksibilitasyang diberikan oleh Bagus dan Ratnadari pihak Riverside Golf Course, Ci-manggis, serta sejumlah rekanan me-dia dan advertiser yang turut berparti-sipasi dalam acara ini mulai dari TheJakarta Post sebagai host seri kedua,RCTI, SCTV, IVM, MNC TV, First

Media, Jawa Pos, Suara Merdeka,Kedaulatan Rakyat, Pikiran Rakyat,Riau Pos Group, Lampung Post, Ko-mpas Gramedia Media, MRA Media,Sony Mobile, Panasonic.

”Besar harapan kami, keberadaanevent Pariwara Golf Association yangdiadakan setiap tiga bulan ini, dapatmemperkuat silaturahmi semua ek-

sekutif yang bergerak di bidang Pari-wara/Periklanan,” kata Henry didamp-ingi Elia ”Itho” Widianto selaku Ket-ua Umum dan Kepala Tim Pelaksanakegiatan Ricky Djoharli. ***

Juara Quarterly Medal Pariwara Golf Association Series.

Para Juara 2nd PGA Series.Para eksekutif pariwara dan golfers di ajang silaturahmi Quarterly Medal Pariwara

Golf Association.

Peserta 2nd Quarterly Medal Pariwara Golf Association Flight.

Pengumuman pemenang 2nd Quarterly Medal Pariwara Golf Association.

SCIENCE FAIR & ART EXHIBITION SEKOLAH GLOBAL INDO-ASIAS

NARASI: RATNA IRTATIK

FOTO: DOK. SGIA

2nd Quarterly Medal Pariwara Golf Association

VALENTINE DAVALENTINE DAVALENTINE DAVALENTINE DAVALENTINE DAY I GOLF YOUY I GOLF YOUY I GOLF YOUY I GOLF YOUY I GOLF YOUS

NARASI: PARNA

FOTO: ISTIMEWA

Page 19: 06 Maret 2013
Page 20: 06 Maret 2013

DIJUAL

HONDA JAZZ 2007 AKHIRW. silver, pajak baru, kondisi ok, ex

wanita, tanpa perantara, hub : 0811771778

07004

DIJUAL

H. CRV ‘11Auto, 2.4cc, w. hitam mocca, hrg 285jt

hubungi : 081270278004

07459

DIJUAL

HONDA JAZZ IDSI ‘04htm met, auto, 1.5cc, jazz S AT ‘08, abu2

met, 1.5cc, hub : 082145252671 /08127718167

07140

DIJUAL CEPAT

H. JAZZ VTEC 2006bs klr batam, mulus, jok kulit, ban & velg

racing baru, pajak januari, harga nego, hub: 0778-7518818

05159

• T. AVANZA NEW VELOZ TH’13, READY STOCK, HTM, PTH,SILVER, DP 20JT

• T. RUSH TH’08, TYPE S, SILVER, A/T, DP 35JT• T. AVANZA ‘05, TYPE S, SILVER, A/T, 1.3CC, DP 25JT• T. PICNIC TH’02, HTM, A/T, SDH Z, 2.0CC, DP 30JT• T. HARRIER TH’03, HTM 3.0CC, A/T, DP 79JT• T. RAV4 TH’99, PTH, 2.0CC• H. ACCORD TH’00, SILVER, 2.0CC, A/T, DP 20JT (BS KLR

BATAM)• SUBARU TRIBECA TH’11, ABU2, DP 88JT (3 BARIS JOK)• SUBARU IMPREZA TH’11, HTM, HATCHBACK, 2.00CC, DP

35JT• N. GRAND LIVINA XV TH’09, SILVER, 1.5CC, DP 31JT• N. CEFIRO 2.0CC TH ‘99 ASLI, GOLD, DP 17JT (DOUBLE

AIRBAG)• N. LIVINA X -GEAR TH’08, SILVERSTONE, 2.0, DP 30JT• S. GRAND VITARA 2.0CC TH’0, SILVERSTONE, DP 40JT

*SYARAT & KETENTUAN BERLAKU

JUGA MENJUAL MOBIL BRAND NEW CBU, LEXUS, TOYOTA,DLL

DATANG LANGSUNG KE :

PT. J & J MOBILINDORUKO PERMATA BALOI

DEKAT POM BENSIN, SEI LADI - BATAM

DIJUAL CASH & CREDIT

DIJUAL

HONDA CRV ‘11ex cewek, 2400cc, w. coklat metalik,kondisi mulus, hub : 082121281112

048536

READY STOCK

TYT AVANZA G AUTO ‘13semua warna, DP hny 35jt an, bs cash

ataupun krdit, prses mudah & cepat, hub :GULLIT NGANTUNG 081270288000

048197

HARGA KHUSUSUNTUK SEWA

BULANAN

0853 6919 00000856 6819 00000778 - 9155 155

HARIAN-MINGGUAN-BULANAN* Avanza 2010* Avanza Veloz 2012* X-Over

FREE ANTAR JEMPUTLengkap Dengan Asuransi

All Risk

WWWWWANG CAR RENTANG CAR RENTANG CAR RENTANG CAR RENTANG CAR RENTALALALALAL

SEWA 2 HARI DAPAT DISC

DIJUAL

HONDA JAZZ IDSI ‘04hitam met, auto, Jazz s ‘08, abu2 met, 1.5cc auto, Avanza

s ‘10, hitam met, manual, Avanza g ‘09, manual, Lancer‘99, auto, 1.6cc, Galant ‘97 2.5cc hub : CV sandom jaya,

082145252671 / 08127718167

048394

DIJUAL

TYT RUSH S AT ‘10hitam, pajak baru Februari, KM rendah, jok

3 baris, 175jt nego, hub : 0778-6057172

047735

AFANIKS AUTO & ACCESORIES

H. NEW CRV ‘11hitam, KM 8000an, jrg pkai, 2.4cc, BP cantik, hrg 283jt

nego, CRV ‘07, hitam, 2.4cc, TV, DVD, bs klr btm, 240jtnego, DP 25%, proses cpt, hub : 5189222 / 082171561919

/ 082169233322, blkg psr mega legenda E2/23

048490

AFANIKS 2

H. CIVIC ‘00merah, auto Z, 76jt, Accord ‘97, 52jt, Accord ‘00,

66jt, Z, hub : 475757 / 081270114101 / 08217156 1919, no sms, ruko manalagi E No.1&2

048493

AFANIKS AUTO & ACCESORIES

5 UNIT AVANZA G, MT ‘09 AKHIRhitam & silver, bs kluar batam, hrg 130jt, T. Rush ‘07,silver, 158jt nego, DP 25%, proses cpt, no sms, hub :

5189222 / 082171561919 / 082169233322, blkg psr megalegenda E2/23

048489

DIJUAL

HONDA JAZZ IDSI TH '04W putih , jok kulit , Ex wanita (bisakeluar batam kondisi mulus). Tanpa

perantara Hub : 0823 92590001

047587

DIJUAL

TYT CORONA ABSOLUTE ‘97tangan pertama, body & mesin masih 90%

original, harga nego, hub : 0823 9278 2622

048498

DIJUAL

TYT KIJANG UNSER 1.8 MT ‘01pajak masih panjang, merah maroon,

kondisi mulus, pribadi, harga nego, hub :08117006008 / 08117700427

048179

DIJUAL - READY STOCK

AVANZA VELOZ G 1.3 AT ‘13ptih / htm, Avanza S 1.5 AT ‘08 / ‘11, slvr / htm,

Yaris S Lim. 1.5 AT ‘11, slvr (bs klr btm) hub : 0812

6101 9289 / 0812 77071979, PIN : 271E23BC

07699

READY STOCK TH 2013

READY STOCK AVANZAG Auto & E auto 2013, DP 33jt, angsuran 3jt

an/bln, selama bulan maret, hub : BEST,081372766588, PIN : 27CDC558

07695

DIJUAL TT / KREDIT

H. STREAM 1.7 ‘02 AUTOhitam, pajak baru, jok kulit, DP 25jt, T. RAV4 ‘98,

auto, silver, DP 20jt, Accord ‘00 auto, silver, DP20jt, hub : 08127771588 / 082173219898

048087

DIJUAL

TYT ALTIS ‘01 AUTOCorolla ‘97 AT/MT, crystl & non crstl, Lancer ‘97, AT,

Civic ‘97 AT, N. Sunny ‘97 MT, mlus & bgus, csh nego,

kredit, DP 20jt, hub : 081364025891 / 081375447007

048139

DIJUAL

TYT ALTIS ‘01Z, silver, mulus luar dalam, harga nego

hub : 081364083756

04823

READY STOCK

NEW TYT LIMOKhusus Taxi, hrg 160jt an

Uang Muka 40jt an,Hub : Mangunsong 081364649393

048405

READY STOCK

ALL NEW AVANZA ‘13Tersedia G, Auto & E, Auto, DP dimulai

30jtan, proses mudah & cepat, hub : JONILU 081270128866

048293

DIJUAL

1 UNIT COROLLA LIMITED ‘94Manual, VR 17, sound system, AC dingin,

sdh reg Z, kondisi Ok, harga nego, hub :085364442006

047596

DIJUAL CEPAT

GREAT COROLLA ‘92Manual, 1.5cc, model ‘94, mulus, hitam, jok

kulit, VR 17”, pribadi, hrg 45jt nego, hub :081364737230 / 085356599329

047757

DIJUAL

HONDA CITY TH’03wr n gold metk, jok kulit, VR, bs klr btm,

hrg 112 jt nego, Hub : 0811 7013 89

06805

DIJUAL CEPAT

H. JAZZ VTEC ‘07auto, abu2 metalik, VR, pajak baru, jok kulit,

kondisi mulus, siap pakai, harga nego, TP,hub : 08127019735

048111

DIJUAL

H. JAZZ IDSI ‘04Auto, biru, pajak baru, harga 110jt nego

hub : 081277411105

048403

DIJUAL DP MULAI 10JT KEATAS

6 AVANZA ‘04 S/D ‘08w. pilihan, 3 innova E ‘05-’08, Unser ‘00 s/d ‘03, w. pilihan,3 unit corona ‘96, ‘97, T. Rush ‘07, ‘08, ‘09, 2 unit fortunerV, full variasi, a/n, sdh z, hub : ruko merapi subur A1 no.

1&2 bt aji. Ruko Taman Eden Park A1 No. 11&12 btc,081372271888

047607

DIJUAL DP MULAI 10JT KEATAS

2 FORTUNER V FULL VARIASITV, DVD, sound system, T. Rush S ‘07, ‘08, ‘09, Avanza S‘05, ‘06, ‘07, K. Krista LGX ‘03, Corolla ‘94, ‘97, ‘98, Innova

V ‘04 s/d ‘08, T. Unser ‘00 s/d ‘03, sdh z, lgsg A/N, hub :ruko merapi subur A1 no. 1&2 bt aji. Ruko Taman Eden

Park A1 No. 11&12 btc, 081372271888

047607

DIJUAL DP MULAI 10JT KEATAS

3 UNIT T. RUSH S ‘07, ‘08, ‘09TV, DVD, 2 unit Kijang krista / LGX, 10 unit Unser ‘00 s/d

‘03, 2 Fortuner V, 3 Corona ‘96, ‘97, Corolla ‘94, ‘97, ‘98, 3unit Vios, TV, DVD, full sound system, A/N, sdh Z, hub :ruko merapi subur A1 no. 1&2 bt aji. Ruko Taman Eden

Park A1 No. 11&12 btc, 081372271888

047607

DIJUAL MURAH

TYT NEW RUSH S 1.5, AT ‘10w. silver metalik, kondisi sangat mulus, siap pakai, T.

Camry 2.4 AT ‘02, gold, jok kulit, asli japan, T. Altis, 1.8 AT‘01, gold, jok kulit, sdh Z, hub : 085355470483 /

081277071979, Pin BB : 271E23BC

048295

DIJUAL HARGA MIRING

TYT ALTIS ‘01w. silver, VR, TV, kondisi Ok, pribadi,

pajak baru, harga 100jt nego sampai jadi,hub : 085264126800

047608

DIJUAL CEPAT

TYT ALTIS ‘02auto, hitam, kondisi mulus, siap pakai,

harga 110jt nego, hub : 081277007788

048091

DIJUAL

LEXUS HARRIER ‘01silver, sunroof, original, Z. Mercy S280

‘03, silver, original terawat, Z, hrg nego,hub : 081270480077 / 087737380077

048095

DIJUAL

TYT. AVANZA TH’05silver, harga 118jt

hub : 08127752272 / 081275302217

041720

DIJUAL

HONDA CRV TH’98w. biru, sdh z, 2000cc, ex. wanita,

jarang pakai, siap pakai, hrg nego,Hub : 0813 7265 6330

048100

DIJUAL CEPAT

TYT. TOWN ACE TH’93w. putih, solar, pajak hidup, sdh rez z,

hrg 18 jt nego sampai jadi,Hub : 0853 7400 8016

047614

DIJUAL

2 UNIT HONDA JAZZ TH’07 /’04w.silver/hitm, asli original, full modif, kondisi

mulus, pribadi, hrg 2 unit 220 jt nett,Hub : 0853 563 89978, 0819 90 832 887

048297

DIJUAL MURAH

2 UNIT TYT.INNOVA TH’04w. biru/gold, bs klr btm, tangan pertama, panelkayu, sarung jok kulit, Hub : 0812 7707 1979,

0853 5547 0483, PIN BB 271E23BC

048296

DIJUAL

TYT. FORTUNER TH’10type g, w.htm, solar, hrg 270 jt nego, 4 unit

Avanza ‘09, ‘10, ‘11, bs klr btm, A/N, hrg nego,Hub : 0812 7717 8867, 0852 7210 2996

047610

DIJUAL

TYT. AVANZA S 1.3 TH’06auto, bs klr btm, w. merah maroon, VR, TV, DVD, pjk

msh lama, asuransi, kond. luar dlm mulus, msh ori,ex. pribadi, hrg 123 jt nego, Hub : 0853 5639 7771

047613

DIJUAL

TYT.COROLLA TH’97A/T, wrn abu2 mtk, pemakaian pribadi cewek,

pajk hidup, Hub : 0812 7000 4671

051911

DIJUAL CASH / KREDIT TT

TYT RUSH S ‘10 AUTOhitam, lampu model baru, jok 3 baris, harga

182jt, A/N, bs klr batam, hub :081270207788 / 08566536633

048190

KREDIT / TT / GS AUTO BT AJI

KIJANG LGX ‘04 AUTO103jt nego / Krista ‘01, auto, 95jt / H. oddysey

‘01, stir kayu, 81jt / H. CRV ‘98, auto, 79jt.hub : 081287540666 / 085668606268

050755

DIJUAL CASH / CREDIT

AVANZA ‘11silver, auto, A/N, bs klr btm, hrg 155jtHub : 081364021112 / 085226627788

05524

DIJUAL

TYT AVANZA ‘08 AUTOsilver, mulus, bgus. S. APV ‘10, abu2, mlus

& bgus, auto, DP 35jt cash, nego, credit Rp.35jt, hub : 081364025891 / 081375447007

048138

DIJUAL CEPAT

T. LITE ACE ‘97manual, solar, Z, w. putih, mesin prima,

kondisi mulus luar dalam, siap pakai, hub :085365782288

048121

DIJUAL

TYT KIJANG KRISTA ‘02silver, bisa keluar batam, auto, pajak baru,

harga 100jt nego, hub : 081364495400

06607

DIJUAL

TYT CORONA ‘99 AUTOw. gold, tv, dvd, jok kulit, harga 80jt

hub : 081364201289

050783

DIJUAL TT / KREDIT

TYT ALTIS 1.8 ‘00 AUTOhitam, full audio, jok kulit, DP 30jt, T. Corona GLi ‘99

auto, silver, DP 20jt, T. Corolla GLi kristal ‘97 auto,silver, DP 20jt, hub : 08127771588 / 082173219898

048086

DIJUAL CEPAT

TYT AVANZA S ‘08auto, bisa keluar batam, hub :

0811773006, sekupang - batam

07069

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013

DIJUAL / T. TAMBAH

H. JAZZ RS ‘09 AUTOHitam, nopol cantik, harga nego + h. jazz

vtech ‘05, auto, VR Chrome, hrg nego, hub :081372112323 / 0811770274

047617

DIJUAL / CASH / TT

KIJANG INNOVA V SOLAR ‘11putih, auto, full accesories, KM 15.00, hrg nego

• Rush S ‘08, auto, silver & cream, jok 3 baris,hrg nego , hub : 081372112323 / 0811770274

047618

HARIAN - MINGGUAN - BULANAN - THARIAN - MINGGUAN - BULANAN - THARIAN - MINGGUAN - BULANAN - THARIAN - MINGGUAN - BULANAN - THARIAN - MINGGUAN - BULANAN - TAHUNANAHUNANAHUNANAHUNANAHUNANTerima Antar Jemput (Express)

Tersedia : NEW FORTUNER (2011/12) - HITAM/PUTIHUntuk : NEW CRV 2.4 (2011/12) - D.MOCHA/HITAMKontrak : NEW X-TRAIL 2.5 (JAN 2011) - HITAMBulanan/ : NEW INNOVA (2011/12) - HITAM/SILVERTahunan : NEW AVANZA (2011/12) - HITAM/SILVER

NEW YARIS (2012) - HITAM/SILVER(New Car, Standard Price)

Mobil Baru / Harga Standard

Harian/ : NEW INNOVA (2012) : 400.000,-: VELOZ (2012) : 350.000,-: INNOVA : 350.000,-

Daily : AVANZA : 300.000,-: HONDA JAZZ : 350.000,-: TOYOTA YARIS : 400.000,-Tersedia : CRV putih (Bulanan/Harian Pernikahan)

(Kondisi Bersih/Terawat)

Service 1.Kontrak tahunan/bulanan dengan/tanpa Sopir& Conditions 2.Mobil bisa diantar ke tempat (sesuai permintaan)

3.Mobil dilengkapi dengan Asuransi (All Risk)

SEWSEWSEWSEWSEWA MOBIL /A MOBIL /A MOBIL /A MOBIL /A MOBIL /CAR RENTCAR RENTCAR RENTCAR RENTCAR RENTAL SERVICEAL SERVICEAL SERVICEAL SERVICEAL SERVICE

PT. AUTO SERIBU PERKASARUKO GADING MAS, SMPIng Dealer Ford No. 4,5,6ac

0778-70310000778-70310000778-70310000778-70310000778-70310000778-70110000778-70110000778-70110000778-70110000778-7011000

0821-692010000821-692010000821-692010000821-692010000821-69201000

AUTO 3000

01. ALPHARD FULL OPTION ‘12 3.5JT CALL02. ALPHARD LUXURY ‘05 2.3JT CALL03. HILUX DOUBLE CABIN ‘12 - 10JT04. NEW FORTUNER ‘12 1JT 11JT05. FORTUNER ‘10 800RB 10JT06. FORTUNER ‘06 650RB 8.5JT07. NEW INNOVA ‘10-11 400RB 6JT08. INNOVA ‘05 350RB 5JT09. NEW AVANZA-XENIA ‘12 300RB 4.5JT10. AVANZA ‘10-11 300RB 4.2JT11. RUSH 350RB 5.5JT12. LANDCRUISER PRADO 500RB 6JT13. NEW YARIS ‘10 400RB 5.8JT14. KIJANG KRISTA / LGX 250RB 3.5JT15. SUZUKI SWIFT 2009 350RB 5.5JT16. GRAND LIVINA ‘08 350RB 5.2JT17. NEW LIVINA X-GEAR ‘10 400RB 6JT18. HONDA NEW CRV ‘12 PUTIH 800RB 10JT19. HONDA NEW CRV ‘08 650RB 9JT20. HONDA NEW JAZZ ‘09 400RB 6JT21. HONDA JAZZ 350RB 5JT22. SUZUKI CARRY PICKUP ‘11 200RB 3JT

CAR RENTAL SERVICE

KOMP. TRIKARSA EQUALITA BLOK J NO.4-5 PASIR PUTIH, ARAH OCARINA

0778-701 3000 / 706 30000852 7211 3000

ASURANSI ALL RISK, ANTAR JEMPUT GRATIS,BESERTA SOPIR / TIDAK

TERIMA KARTU KREDIT/DEBIT

BULAN HARI

K - AUTOMOBILINDO

MOBIL - MOBIL BISA KELUAR BATAM

KIA SPORTAGE ‘10 ORANGE (PPN)NISS. X-TRAIL ‘09SILVER MET (PPN)HONDA CITY ‘07 IDSI HITAM METHONDA CITY ‘05 VTEC SILVER METHONDA JAZZ IDSI ‘05 HITAM METHONDA JAZZ VTEC ‘05 MERAH MD.METDAIHATSU TERIOS TX EXTRA ‘10 HITAM MET (PPN)T. NEW DYNA 2 1/2 TON BOX ‘07 BIRU

MOBIL - MOBIL BARU (CBU) - READY STOCK

NISSAN ALMERA 1,5 HITAMNISSAN TEANA 200XL BIRU TUA & SILVERLEXUS RX 270 HK STYLE PUTIHJOYLONG 16 SEATER(MESIN TOYOTA) PUTIHMITSUBISHI LANCER EX 2.0 GTS BLACK MIKA

MOBIL - MOBIL KHUSUS BATAM (PLAT Z)

TYT. LAND CRUISERCYGNUS ‘98/00 BIRU TUATYT. HARRIER 2,4 ‘01 PUTIHHONDA ACCORD 2,0 ‘00 HIJAU TUAHONDA ACCORD 2,0 ‘00 SILVERHONDA CIVIC VTIS ‘00 HITAMHONDA CIVIC EXI ‘97 HIJAUHONDA CRV 2,0 ‘00 SILVER

KOMP. PERTOKOANGALAXY

BLOK A NO. 7-8 BALOITELP.

(0778) 455 289,721 1189,

0853 7659 0440

0813 7235 7200 | 0821 7322 2011 | PIN BB : 330120FF

• T. FORTUNER ‘08, ABU2 METALIK (BS KLR BTM)• T. RUSH ‘09, HITAM METALIK• T. AVANZA G ‘10 MATIC, HITAM METALIK• T. AVANZA S ‘05, HITAM METALIK (BS KLR BTM)• T. INNOVA V ‘10, PUTIH• H. NEW JAZZ RS ‘08, BIRU METALIK (BS KLR BTM)• H. JAZZ IDSI ‘08, ABU2 METALIK (BS KLR BTM)

ALINDO AUTOMOBIL• H. JAZZ VTEC ‘05, HITAM METALIK (BS KLR BTM)• H. NEW CRV ‘07, ABU2 METALIK (BS KLR BTM)• S. GRAND VITARA ‘10, MERAH METALIK / MAROON• S. GRAND VITARA ‘08, HITAM METALIK (BS KLR BTM)• S. X-OVER ‘09, SILVER METALIK• S. X-OVER ‘10, MERAH METALIK• D. TERIOS ‘07, MERAH METALIK (BS KLR BTM)

KOMP. REZEKI GRAHA MAS BLOK I 1 NO.1SEI PANAS (BLK MIE TAREMPA)

DIJUAL

HONDA CIVIC TH’97manual, w.hijau tua, harga 55j. Hub:

0856 651 2341

05572

DIJUAL MURAH/BU (CASH/KREDIT)

H. CRV ‘01 AUTO (MODEL ‘06)Hanya 118jt + h. crv ‘00 + h. crv ‘02, bs klr btm(full sound system, ada DVD, TV) + h. civic vti1500cc, auto, hitam, th ‘97, hub : 0811691389

06042

DIJUAL

HONDA CRV TH’01silver, mulus luar dlm, hrg nego,

Hub : 0811 7768 73

06688

DIJUAL CASH / KREDIT

2 UNIT H. JAZZ IDSI ‘04, AUTOW. merah & hitam, kondisi mulus, bs klr

batam, harga 113jt, hub : 08566536633 /081270207788 (arah ocarina)

06120

DP MULAI 10JT KE ATAS

HONDA CRV ‘00 ‘01 ‘02 ‘083unit H Jazz, w pilihan, 3unit Accord, H Civic Sir, w htm,

3unit lancer, 4unir spacewagon, 3unit Odyssey, Rush,BMW X5, w silver, sdh Z. Hub : Ruko Merapi Subur A1

No.1&2, Bt Aji & Taman eden park, depan plamo gardenNo.11&12 batam centre. 0813 7227 1888

041709

DIJUAL

H. CRV ‘09Abu2 metalik, pajak baru, auto, 2400cc,

bisa keluar batam, hrg 273 jt nego, hub :08126911777 / 08876849777

048417

DIJUAL

H. CRV ‘01 MODEL ‘05Plat Z, mulus, harga 109jt nego dikit, silver

hub : 085264117212

048179

DIJUAL

HONDA CRV ‘10putih, hrg 260jt nego, auto, CRV 2011, auto,

hrg 280jt nego, hub : 081364140234 /081270278004

050790

DIJUAL

1 UNIT HONDA CRV ‘112400cc, auto, KM 21.000

hub : 0811691647 / 08117002882

05778

DIJUAL

HONDA CRV’02w.silver, H.stream’01, w. merah maroon, H. city, manual, w.silver, kijang krista ‘04, w. hitm /silver, kijang LGX’01, silver,

kondisi siap pakai, Hub : Bunda Auto Batam centre, 08537610 1416, 0852 7227 3072, Ruko Taman Lakota Bida Asri

048098

DIJUAL CEPAT

H. NEW CRV 2.4 ‘09 AUTOW. gold, tangan pertama, beli baru di batam, hrg265jt, H. Civic Sir ‘98 auto, silver DP 20jt, hub :

08127771588 / 082173219898

048083

DIJUAL

HONDA STREAM TH’06wrn abu2 mtk, bs klr btm, milik pribadi,

simpanan, bs kredit DP 40 jt, hrg 158 jt,Hub : 0815 5385 9900

048438

DIJUAL

TYT HILUX SHUF TH’98Auto, double gardan, hrg 85jt nego. Hub

: 0812 7787 728 / 0812 7027 8004

06911

DIJUAL

2 UNIT TYT HARRIER 2001kondisi oke, 3000cc& 2.2cc harga nego

hub : 081364008282

048500

DIJUAL CEPAT

LEXUS HARRIER ‘023000cc, kondisi mulus

hrg nego, hub : 08127005959

048045

Page 21: 06 Maret 2013

DIJUAL

NISSAN SUNNY TH’00 / 1.5CCmodel sentra, w.biru, kondisi istimewa, AC

dinginm CD player, velg racing, pajak pnjang, hrgnego, hub : 081364934555

05925

DIJUAL MURAH/BU (CASH/KREDIT)

PICKUP DOUBLE CABINnissan datsun TD 27 Diesel ‘97, pwer steering, AC,

67jt nego + sedan nissan sunny super saloon,1600cc, manual, jok kulit, th’97, 47jt nego

hub : 0811691389

06042

DIJUAL CEPAT

MITS LANCER GLXI ‘97 AUTO1.6cc, merah ferrari, pajak baru, jok kulit,

VR 16”, body luar dlm istmewa skali, tnganprtama, hrg 69jt nego, hub : 081364007252

06029

DIJUAL

MITS GALANT SALOON ‘00AT, kondisi prima, hrga 62jt,

hub : 082377669988

04979

Way of Life !

DIJUAL CEPAT

SPACE WAGON ‘01silver, jok kult, bersih luar dalam, harga

nego, hub : 085356564443

05993

DIJUAL

S. X- OVER AT ‘09silver, kondisi mulus / istimewa, H. Jazz

vtec ‘06, hitam, hub : 08127004041 /7052525 / 081372357200

041935

D I J U A L

SUZUKI APV DLX TH. 2005 AC dingin, CD, bodykaleng, velg racing, BP tg.pinang hrg 85jt nego,

Panther pickup turbo th.2008 bak kargo, pajak baru,harga 90jt nego. Hub : 0813 6404 7910

DEALER ISUZU ELF AUTHORISED KEPRI

DI JUAL 4BAN 100PS/6BAN 125PSMicrobus 16 & 20 seater, power stering,radio

singel CD+Mp3,kabin jungkit dan Camera mundurHubungi : Agus Gultom 081266445159

06053

CASH / KREDIT

S. APV ARENAdptkan disc besar2an & jg trsdia : S. pickup, APV, all

new swift, x-over & ertiga double blower, dptkn discmnarik, hub : 082377668803 / 081977551411 (RIO)

06142

CASH / KREDIT

S. CARRY PICK UPDP 23jt an, trsedia : pickup box, pickup FD,pickup WD, mega carry & mega carry x-tra,hub : 082377668803 / 081977551411 (RIO)

06143

CASH / KREDIT

S. ERTIGA AC DOUBLE BLOWERdual srs airbag, ABS, EBD, audio switch cntrol,msin 1400cc, hrg trjngkau & lbh mngrti kluarga,

hub : 082377668803 / 081977551411 (RIO)

06144

DIJUAL CEPAT

MITS LANCER ‘97 AUTOhitam, mulus luar dalam, sudah Z, ACdingin, hrg 57jt, hub : 085762772345

06101

DIJUAL

MITS LANCER ‘97 AUTOpribadi, hitam, VR, sunroof, airbag, jok kulit,

AC dingin, remote, sdh Z, kndisi bgus, hrg59.5jt nego (TP), hub : 08117701191

051461

DIJUAL

SUZUKI X-OVER TH’10auto, w. hitam, asuransi, jok kulit, kondisi

mulus, pribadi, hrg nego, Hub : 0813 64988885, 0856 6800 6111, PIN BB : 28FD311B

048142

DIJUAL

TYT CELICA TH’96/97 MANUALhitam, pajak baru (Z), kond OK, harga

nego sampai jadi. Hub : 0812 700 2071

05581

DIJUAL CEPAT & MURAH

TYT ESTIMA EXCLUSIVE Gmobil keluarga thn 1999 / 2000 asli, pjk

baru, w. merah hati, pribadi, kondisi sgt2bagus, hrga 63jt nego, hub : 082169278130

052665

DIJUAL

TYT HARRIER 2.4CC AT ‘02Hitam, kndisi sangat mulus, H. CRV ‘00, AT,

silver, mulus luar dalam, hub : 08127004041 /7052525 / 081372357200

041935

READY STOCK

ALL NEW FORTUNER TH’13w.putih, hitam, silver, dark grey, silky gold,

auto, bensin & solar, TDP 70jt-an, angs 7jt-an,Hub : JONI LU - 0812 7012 8866

051947

DIJUAL

INNOVA’05 / ‘06 TYPE GSilver, Kijang krista ‘04, biru, Lancer ‘97,

harga nego, Hub: 0812 70712345

05572

CREDIT / TT/ GS AUTO B.AJI

HONDA ODISSEY TH’01auto, stir kayu, grill stainless, mulus (Z), 81jt

nego, H.CRV’98, auto, siap pakai, pjk pjng (Z),79 jt, Hub : 0812 8754 0666, 0856 6860 6268

06003

DIJUAL

2 UNIT S. X-OVER ‘10silver + asuransi 3 thun & yg thun ‘11 w. biru

& kondisi mulus, hub : 081277118219

048196

DIJUAL

BRAND NEW NISSAN MARCHTDP 21jt, mobil bw plg, bawa clon pmbeli kekami komisi 1jt, syrt & kttntuan berlaku, hub

: 0778-5190707 / 08117005531

048483

DIJUAL CASH & KREDIT

N. GRAND LIVINA ‘09jok 3 baris, mulus, Dp 30jt

hub : 082173211110

07094

DIJUAL CEPAT

TYT ESTIMA ‘01VR, putih, jok kulit, pajak baru, M. Lancer

‘99 asli, silver kndsi mulus, pjak baru, hub :08566509723 / 08127051923

06846

NEW FORTUNER 2013

FORTUNER G-LUX AUTO ‘13total DP 73jt, cicilan 7.3jt, Fortuner G TRD 2013, total

DP 75jt, cicilan 7.8jt, hub : GULLIT NGANTUNG081270288000 (Sales Toyota Agung Automall)

047871

READY STOCK

ALL NEW TYT DYNAReady Chassis, dump truck box, bak besi,

dll, DP dimulai 10%, tenor 1-4 tahun.Hub : 0812 7012 8866 (JONI LU)

048399

DIJUAL / OVER KREDIT

TYT CORONA GLI 1.6 TH ‘97silver gold, pajak hidup, harga nego, hub

: reza 081266598881 / 081261028881

048110

DIJUAL

TYT COROLLA LIMITED ‘92gred, silver gold, mulus, ban baru, VR 16,

pajak baru, februari, Z, hub : 085374335557/ 085374337779

047887

DIJUAL

MITS COLT DIESEL ‘03 PS 100harga 155jt nego, colt diesel ps 120 ‘02,harga 160jt nego, hub : 081364140234 /

081270278004

050791

DIJUAL

SZKI APV ARENA GX ‘11auto, w. maroon metalik, mulus, ex

wanita, pemakaian pribadi, harga nego,hub : 081991101872

050794

DIJUAL

SZKI VITARA ‘97manual, full accesories, harga 63jt

nego, sudah Z, hub : 081364140234 /081270278004

050787

DIJUAL

S. ERTIGA SDX ‘10 MT, 1.4CCabu2 met, Swift ST ‘08, hitam met AT 1.5cc, Cefiro ‘01,

biru AT, 2.0cc, Cefiro ‘97, Space wagon ‘01, hitam 2.4cc,Space wagon ‘97, biru, 2.4cc, hub : CV Sandom Jaya,

082145252671 / 08127718167

048392

DIJUAL

MITS STORM 2001merah, auto, kondisi oke, harga nego

hub : 081364008282

048499

AFANIKS 2

MITS LANCER ‘97 AUTObiru, 65jt, Lite Ace ‘97, solar, 60jt nego, Galant

super saloon ‘98, 45jt, Sunny VIP ‘00, 65jt nego,hub : 475757 / 081270114101 / 0821 7156 1919,

no sms, ruko manalagi E No.1&2, btc

048494

AFANIKS AUTO & ACCESORIES

SPACE WAGON ‘01merah, over kredit 25jt, sdh byar 9x, 1.98jt/bln slma 25x,

tyt RAV4 ‘98, 2 pntu, auto, gold, 75jt, ford laser ‘01, auto,Z, 58jt, Civic ‘99, 65jt, M. FTO ‘01 merah, 125jt, , hub :

5189222 / 082171561919 / 082169233322,

048492

DIJUAL CEPAT

NISSAN SUNNY ‘97warna hijau, plat sdh Z, pajak baru

hub : 081270118344

048601

DIJUAL

NISSAN SUNNY VIP ‘99auto, jok kulit, body & mesin sangat

mulus, siap pakai, hub : 081364013773

048497

DIJUAL

TYT CAMRY TH’97Auto, w. grey, mulus luar dlm, Vr 17’, sdh z,asuransi all risk, mesin oke, hrg 53 jt nego,

bs over kredit, Hub : 0852 6366 0010

048202

DIJUAL

MITS AIRTEK 2.0 AT ‘02putih, pjk baru, kondisi mulus, pribadi,jok kulit, full accesories, hrg 92jt nego,

hub : 0811696992 / 0778-7225500

048173

DIJUAL

MITS GALANT ‘01VRM, jok kulit, sound system, TV, pjk baru, VR, ungu,

1800cc, DP 30jt, prm anggrek sari E1 no. 9, N. Summy‘98, auto, hijau, jok kulit, VR, 1600cc, hub :

081270002121

048078

OVER KREDIT

TYT AVANZA ‘06Hitam, 35jt

hub : 081990855666

07604

DIJUAL CASH & KREDIT

TYT LITE ACE ‘97Bensin, cargo, manual, 62jt nego, hub :

087791011791 / 081270005569

06816

DIJUAL CEPAT

TYT RAV4 ‘98 ASLI2 pintu, auto, double airbag, merah, jok kulit,

VR, LCD, mesin sehat, kond mulus, luar dalam,mobil cntik, p. pribadi, hub : 085265491698

048120

DIJUAL

TYT AVANZA S ‘09, ‘08, ‘07Avanza ‘10, tipe G, H. odyssey ‘01, T.picnic

‘99, N. Cefiro ‘01, hrg nego, hub :081270712345

06563

DIJUAL

TYT HARRIER ‘01 AUTOtangan prtama, warna gold, kond. mulus, velg

racing hrg 110jt, hub : 085765127798 /081313887658 / 085765126554

05495

DIJUAL

T.DYNA 125LT DUMPTRUCK ‘04hrga 140jt, hino dutro 130HD bak besi 2010, 175jt,

T. dyna 115et bak rangka besi 2003, 115jt nego -

atas nama / bs klr btm, hub : 085374008016

07067

READY STOCK

2 UNIT VELOZ TRD SPORTIVO2013, auto, w. putih, harga 186jt , hub :0812 7020 7788 / 0856 653 6633 (arah

ocarina)

050777

DIJUAL SEGERA

MAZDA CX-7, TAHUN 2008Warna Hitam, Kondisi Mulus

No. Polisi 2 Angka, Bisa Klr BatamHubungi : 08127056278

041945

DIJUAL

COLT DIESEL PS 100 BOX BESItahun 2002, Pajak + KIR Baru, Bisa Keluar

Batam, Harga Rp. 110 juta nego. Hubungi752 1903 / 786 5999

048209

DIJUAL TT / KREDIT

MITS SPACE WAGON ‘98 AUTOhijau, sunroof, DP 15jt, Mits mirage 1.5 ‘99 AT, biru,

DP 20jt. N. Cefiro ‘99 asli, auto, silver, DP 20jt, N.Presea 1.6 ‘97 auto, hijau, DP 15jt, hub :

08127771588 / 082173219898

048085

DIJUAL TT / KREDIT

MITS LANCER GLXI ‘99 ASLIauto, hitam, pjak baru, jok kulit, DP 20jt, Lancer

GLXi ‘97 auto, silver, DP 18jt, M. Galant VRM ‘00auto, biru, DP 20jt, hub : 08127771588 /

082173219898

048084

READY STOCK

AGUNG AUTOMALL SEKUPANGAll New Tyt. Fortuner

HUb : Piko 0812 7014 6221

06666

READY STOCK

AGUNG AUTOMALL SEKUPANGAll New Tyt. Innova

Hub : Syafriandi 0813 7892 2576

06666

READY STOCK

AGUNG AUTOMALL SEKUPANGAll New Tyt. Camry

Hub : Yanti 0852 6144 7252

06666

READY STOCK

AGUNG AUTOMALL SEKUPANGAll New Tyt. Vios, Khusus Taxi, DP 50jt, angsuran

3.5jt, termasuk argometer, cat, SPJK, lampumahkota, logo, Hub : Dedi A 0852 6363 3434

06666

READY STOCK

AGUNG AUTOMALL SEKUPANGAll New Tyt. Yaris

Hub : Khairul 0812 6600 9519

06666

READY STOCK

AGUNG AUTOMALL SEKUPANGAll New Tyt. Rush

Hub : James 0852 6453 0500

06666

READY STOCK

AGUNG AUTOMALL SEKUPANGAll New Tyt. Dyna

Hub : Ramon 0812 7044 3222

06666

READY STOCK

AGUNG AUTOMALL SEKUPANGAll New Tyt. Avanza

Hub : Syafril 0852 6400 3030

06666

DIJUAL

G. LIVINA 1.5 ULTIMATE ‘10Silver, jok kulit asli, 3 baris, mulus, pmkaian

pribadi, service rutin, tangan prtama, siappakai, 152jt nego, TP, hub : 08556566619

047756

DIJUAL

SZK CARRY MINIBUS ‘09Suzuki Carry box ‘ 07, harga nego

hub : 082172172864, 08127710845

052083

DIJUAL

G. VITARA LMTD EDITION ‘08STNK tahun 2007 akhir, 2000cc, KM 58rb

an, jarang pakai, kondisi mulus luar dlm, pjkbaru, hub : 085272605252 / 085366733362

048221

DIJUAL CEPAT

TYT UNSER ‘01 AUTOw. merah, siap pakai, kredit DP 20jt, tyt liteace ‘97 manual, siap pakai, kredit DP 18jt,

hub : 081270004619

048134

DIJUAL

VIOS LIMO NEW MODEL ‘07harga 125jt nego, Tyt vios limo 2005 harga

96jt nego, hub : 081294285626

050795

READY STOCK

NEW AVANZAG Auto & E Auto, hrg 150jta an

DP murah, hub : 081364649393

048241

DIJUAL CEPAT

XENIA XI MATIC ‘10 AKHIRtngn prtma, sarung jok, kca film solar guardplatinum, htam, asuransi, STNK msih lama,

125jt nego, hub : 081363084590

048244

DIJUAL / OVER KREDIT

SUBARU IMPRESSA ‘93 1.6CCmerah maroon, velg 17” ori japan, WRX STi parts (kap

msin alumunium, bumper, spoiler, grill, head lamp crystalfoglamp), jok kulit, lampu HID, knalpot racing, sdh Z,

kndsi mulus terawat, hub : 081270135995

047592

DIJUAL CEPAT

ALL NEW XENIA 2012M MT, DLX, silver, mulus seperti baru,

over kredit, hub : 081991178900

05752

DIJUAL

MERCY AMG ‘03VR chrome, siap pakai, sunroof, jok kulit,

auto, hrg 210jt nego, tnpa perantara, hub :081364140234 / 081270278004

050786

AFANIKS AUTO & ACCESORIES

D. TERIOS TX AUTO ‘12 / ‘11hitam, hrg 175jt nego, S. Karimun ‘99, hijau, bs klr batam,

57jt, DP 25%, proses cepat, hub : 5189222 /082171561919 / 082169233322, belakang pasar mega

legenda E2 / 23

048491

DIJUAL CEPAT

MERCY E240 2003smoke silver mettalic, auto, cruise cntrol, special 15”, alloyrims, new tire, Z plates, leather memory seats, AMG, well

maintained, good condition, 175jt (nego), hub :081277257169

047603

DISEWAKAN / DIJUAL

FORKLIFT TAHUN TINGGIsiap pakai, dan distributor chemical utkshipyard, prhotelan dan industri, hub :

08117019828 / 081533343344 / 085668800123

048538

VIP CARS RENTAL

WITH DRIVER(MOBIL NISSAN JUKE

2012, INNOVA 2012,AVANZA 2012)

FREE CARRY AND DROPTO PORT & HARBOUR

NO. HP :0813 7262 56290813 6439 5785

DIJUAL

MAZDA DOUBLE CABIN ‘06Diesel, bs klr batam, manual, harga 110jt

nego, hub : 081364140234 / 081270278004

050789

DIJUAL

MAZDA CX9 ‘10VR chrome, auto, jok kulit, bs keluar batam,

hrg 550jt nego, hub : 081364140234 /081270278004

050788

DIJUAL DP MULAI 10JT KEATAS

3 UNIT LIVINA XR & ULTIMATE‘08 & ‘10, 2 unit sunny, 4 Nissan terano spirit / kinrud,

4 unit mits. Storm, 3 T. rush, bisa keluar batam, A/N,hub : ruko merapi subur A1 no. 1&2 bt aji. Ruko

Taman Eden Park A1 No. 11&12 btc, 081372271888

047607

DIJUAL

MITS STORM ‘00Merah silver

harga 97jt negohub : 08127752272

047782

DIJUAL / T.TAMBAH

MITS CANTER BOX ‘97 2 TONBiru, Isuzu NHR box ‘97, 2 ton, putih, pwr window,

siap pakai, D. Espass box ‘05, hitam, mulusbanget, S. Carry pickup ‘09, putih, mulus, hub :

081270641991

048093

DIJUAL / T.TAMBAH

M. PS 11O INTERCOOLER ‘07Turbo Dumptruck, kuning, 3 ton, sgt mulus, M. PS

125 intercooler turbo ‘11, kuning, bs klr btm, blmprnh jlan, stock lama, T. Dyna ‘05, merah, 3 ton, T.

Dyna ‘95, putih, 2 ton, hub : 081270641991

048094

DIJUAL

S. X-OVER ‘09hitam. N. Grand livina ‘08, grey, mulus,

original, bs klr btm, harga nego, hub :081270480077 / 087737380077

048096

DIJUAL CEPAT

BMW 318i ‘01kondisi mulus, siap pakai, pajak baru, harga

88jt nego, hub : 0778-7030789

048092

DIJUAL CEPAT

MITS. LANCER GLXI TH’01wrn abu2 mtk, jok kulit, TV,velg chrome 17,

mulus luar dalam, hrg nego,Hub : 0853 5656 4443

048190

DIJUAL

NISSAN SENTRA '01W. Abu2, auto, pajak sampai 2014, sdh BP

dan asuransi 1 thn,kondisi dijamin mulus,pemakaian pribadi, 75jt nego, tanpa perantara

hub : 087791103457

051912

PT. ASTRA INTERNATIONAL TBK

PUAS! PROMO DISC AWAL THN 5-14JTDPmulai 28jt-an, All New Xenia, Terios,Luxio,Pickup & Minibus ‘2013, Hub. 0811 7700 062,0812 7023 3322 (Danny) pin BB : 28317B85.

06685

DIJUAL CEPAT

SUBARU WRX WARNA HITAMhrg 288jt, bs klr Btm.

Hub : 0778 - 472658 / 0852 6420 5318

47564

DAIHATSU PROMO

TERIOS HANYA 155JT ANXenia hnya 125jt an saja, info dan promo hub :

AJUN 081270256868 / 0778-7066778

051915

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013

READY STOCK

TYT DYNADump Truck Pasir & sampah, Box & bak terbuka,

Dp sangat ringan dan diskon gede-gedean, proses1 hari kerja, gratis biaya servis, Hub : 0812 7028

8000 (GULLIT NGANTUNG)

052940

READY STOCK

NEW TYT. AVANZA TH’13cashback 3 jt, Tyt. Fortuner, semua type ready, all

new yaris, Dyna, Vios, hrg special, Hub :Dedi Setiawan - 0812 7712 5153, 0857 6510 3565,

PIN BB : 27B536ED

07692

DIJUAL CEPAT BU

CORONA GLI LIMITED ‘98auto, silver, VR, jok kulit, mulus & Corolla EXSaloon ‘96, auto, merah, VR, kndisi sgt mlus,

hrg nego, hub : 081270167037 / 08127033157

048135

DIJUAL

MITS LANCER GLXI ‘97asli, auto, 1.6cc, silver, sound system,

kond. betul2 istimewa, pribadi, hrg 66jtnego, hub : 085356397779

047622

DIJUAL CASH / T. TBH

SUZUKI SWIFT ‘10merah maroon, auto, jok kulit, hrg nego •

N. Grand livina 1.5cc, auto, abu2, hrgnego, hub : 081372112323 / 0811770274

047620

AUTHORISED DEALER “ISUZU BATAM”

FRR, FTR, FVR, FVM, FVZ190-285PS, bisa diorder mlai dari chasis, boxaluminium, wings box / cargo. Bak besi tralis,

tangki, arm roll, tanki, crane, dump truck, hub :Ellen 085266733362

051942

DIJUAL CEPAT / BS KLR BATAM

S. ESCUDO ‘03 MANUALhitam, pajak baru, hrg 105jt, Escudo ‘01 auto, gold,super mulus, hrg 105jt, Avanza ‘05 auto, hitam, S,

hrg nego, hub : 08127771588 / 082173219898

048082

DIJUAL CEPAT

TYT. INNOVA G TH’05 AKHIRmanual, biru donker, pajk panjang, bs klr

btm, mesin ok, hrg 125 jt nego,Hub : 0813 6465 9799

047788

DIJUAL

2 UNIT TYT.AVANZA TH’09manual, w. silver, bs klr batm, avanza’08, w. gold mtk,

auto, bs klr btm, kondisi siap pakai, Hub : Bunda AutoBatam centre, 0853 7610 1416, 0852 7227 3072, Ruko

Taman Lakota Bida Asri

048097

DIJUAL CEPAT

COROLLA CRYSTAL SE ‘97saloon, w. biru donker, jok kulit, mulus,

bersih luar dalam, pribadi, pajak lama, hrgnego, bs bantu kredit, hub : 085322229653

048520

DIJUAL CEPAT

TYT AVANZA S MANUAL ‘11abu2 metalik, pajak baru bayar, KM 35.000,kondisi 98% sprti baru, tangan pertama, hrgnego, hub : 082122888803 / 081270912346

047590

DIJUAL CEPAT

TYT RUSH S MATIC ‘10merah, KM 26.000, TV, DVD, full

accesories, kondisi 98% seperti baru, harganego, hub : 081270912346 / 082122888803

047591

DIJUAL CEPAT

TYT LITE ACE ‘90pajak baru, sudah Z, warna putih, bensin,

harga 19jt nego, hub : 081372676690

047751

DIJUAL

TYT.HARRIER LEXUS ' 04Warna Gold, Kondisi Mulus

Harga 260jt negoHub : 0811702329

048016

DIJUAL / CASH / TT

TYT FORTUNER G-LUX ‘10hitam, auto, hrg nego • Avanza G ‘08, MT,hitam, hrg nego • Avanza S ‘06, AT, hitam,

hrg nego, hub : 081372112323 / 0811770274

047619

DIJUAL

YARIS S LIMITED ‘10silver, auto • Altis ‘01, auto • Galant super

saloon ‘97, auto • Cefiro ‘98, auto, hrgnego, hub : 081372112323 / 0811770274

047621

DIJUAL

KIJANG LGX TH’012,0cc, auto, pajak s/d akhir mei, 86 jt,

bs bantu kredit, Hub : 0813 6440 5570,0812 7716 677

06805

DIJUAL

MITS.SIGMA TH’98pemakaian pribadi, sdh plat z, hrg 30 jt,Hub : 0812 3317 665, (0778) 706 4967

048422

OVER KREDIT

NEW FORTUNER TYPE GDP 135 jt aja, 7 juta slma 3 thn, butuh uang,

Hub : 0813 6464 9393

06061

DIJUAL

TYT. AVANZA TH’10wrn hitm mtk, tgn pertama, milik pribadi,simpanan, bs kredit DP 30 jt, hrg 145 jt,

Hub : 0813 7236 1777 (sei panas)

048437

DIJUAL / READY STOCK / NEW

TYT. DYNAbaru, DP 20 jt, Tyt. Limo dgn hrg spesial,

Hub : Bpk. Ahmad - 0812 7756 3948

048256

DIJUAL / OVER KREDIT

SUZUKI ERTIGA TH’12 BLN 11wrn putih, hrg nego,

Hub : 0812 7048 8147, 0811 6969 21

05752

DIJUAL

DAIHATSU GRANDMAX ‘11Van (Modifikasi), bsa untuk jualan (moko), warna

putih, 90 juta/unit, Grandmax MiniBus ‘11, Silver &Gold, 95 juta/unit (bisa over kredit), Hubungi 752

1903 / 786 5999

035900

DIJUAL

BMW 328 ‘00km rndah, knds mlus, npol cntik, sound

sstem, pjak pnjang, ptih mutiara, hrg 115jtnego hub : 08192215140 / 081364657696

07070

DIJUAL

MERCY C180 AT ‘911800cc, hitam, kondisi mulus, pajak hidup,

sdh registrasi, tnpa perantara, hub :0811703534 / 081270972723

048630

DIJUAL

XENIA R AT DELUXE ‘12baru 3 bulan pakai, kondisi mulus,

pemakaian pribadi, harga 150.000.000nego, hub : 081276350009

048254

DIJUAL CEPAT

D. TERIOS ‘11 AKHIR 1600CChitam metalik, auto, tanganpertama, mulus

luar dalam, hrg 148jt nego sampai jadi, hub: 08127040188

048092

HARIAN-MINGGUAN-BULANAN

TYT AVANZA VELOZAvanza S, Tyt Unser, Innova. N. Livina

hub: 085272059222--0778-7250022

047898

HARGA MURAH

RENT CAR

MOTORBLITZ

DISEWAKAN

HARIAN-MINGGUAN-BULANANAvanza Veloz, Avanza S, Innova V.

Grand Livina Unser, Sedan.Hub: 085264918818--085836063483

06690

PROMO”

DISEWAKAN

AVANZA 2010manual, per minggu / perbulan

hub : 081270761199 / 085329668889

048161

DISEWAKAN SGT MURAH

TYT. AVANZA, INNOVAharga nego, Harian, Mingguan, Bulanan,

Hub: 0778-3153583--082172673588--081372778503

07670

HARIAN - MINGGUAN - BULANAN

AVANZA ‘10 / ‘11, NEW XENIAkondisi mobil bagus, dijamin bersih, service

centre 24 jam, hub : 085365156698,Pin BB : 216F6870

048171

DISEWAKAN

TYT AVANZA VELOZ ‘13 & ‘12Avanza S, T. Rush, T. Corona, Harian,

Mingguan & Bulanan, jg melayani daerah bt

aji, hub : 081372078169

06409

DISEWAKAN

AVANZA, XENIA TH’13/’12/‘11dan Kijang, 250.000, Harian, Mingguan,

Bulanan. Hub : 0813 6497 1136.

048404

Page 22: 06 Maret 2013

* JIKA ANDA SEDANG MENCARI TANAH DAN RUMAH YANG MURAH JANGAN LEWATKAN UNTUK TELP. KE*

HENDRI 0811 770 8914

1. PERUM PERMATA HIJAU BLOK A1 NO.9(LT 84M2, LB 39M2) BATU AJI 120JT

2. PERUM DOTAMANA BLK E NO.26-27(LT 198M2, LB 356M2) BATAM CENTRE 235 JT

3. PERUM VILLA PESONA ASRI BLK A17 NO.16 (LT 97M2, LB 81 M2) BTM CTR 185 JT4. PERUM ANGGREK SARI BLOK D06 NO.08 (LT 78M2, LB 45M2) BTM CTR 300 JT

DIJUAL CEPAT & MURAH RUMAH DI : HARGA JUAL

JUAL CEPAT BU, NEGO SAMPAI JADI

ORIANA BLK B12Hook, Btm Centre, T66/132m2, 2kt, 2km,

Siap Huni, Hub : 7020165 / 0852 64406198 Home Indah (Agent Property)

048175

DIJUAL

HANG LEKIR BLOK CC7 NO.1Type 27/70, tanah103m2, hook, full renovasi,

teralis, 2KT, 2KM, hrga nego, hub :081364725940 / 081372451319

051298

DIJUAL RUMAH & RUKO / KIOS DI BTM CTR SAMPING PASAR BASAH

RUMAH & KIOS DI :- BT. AJI- PIAYU- TG. UNCANG- PUNGGUR• BAYAR 5JT TERIMA KUNCI

••••• PERUM BUANA VISTPERUM BUANA VISTPERUM BUANA VISTPERUM BUANA VISTPERUM BUANA VISTA BTM CTR TYPE 36/A BTM CTR TYPE 36/A BTM CTR TYPE 36/A BTM CTR TYPE 36/A BTM CTR TYPE 36/72, CICIL UM 17 BLN72, CICIL UM 17 BLN72, CICIL UM 17 BLN72, CICIL UM 17 BLN72, CICIL UM 17 BLN

••••• PERUM BUANA REGENCY BTM - FREEPERUM BUANA REGENCY BTM - FREEPERUM BUANA REGENCY BTM - FREEPERUM BUANA REGENCY BTM - FREEPERUM BUANA REGENCY BTM - FREESHGB, AJB, BPHTB TYPE 42/87SHGB, AJB, BPHTB TYPE 42/87SHGB, AJB, BPHTB TYPE 42/87SHGB, AJB, BPHTB TYPE 42/87SHGB, AJB, BPHTB TYPE 42/87

••••• STOK TERBASTOK TERBASTOK TERBASTOK TERBASTOK TERBATTTTTAS & BISA PROGRAMAS & BISA PROGRAMAS & BISA PROGRAMAS & BISA PROGRAMAS & BISA PROGRAMJAMSOSTEK • BAJAMSOSTEK • BAJAMSOSTEK • BAJAMSOSTEK • BAJAMSOSTEK • BAYYYYYAR 5 JT TERIMA KUNCIAR 5 JT TERIMA KUNCIAR 5 JT TERIMA KUNCIAR 5 JT TERIMA KUNCIAR 5 JT TERIMA KUNCI

HUB : KURNIA - 0852 6455 3369, 0778 511 9649 PIN BB : 29D01F8E

RELAUNCHINGPASAR BASAH

& RUKO 3LTBATAM CENTRE

DIJUAL / DISEWAKAN

RUKO ALIBABA BLOK D NO. 02batam Centre, 2Lt, sudah renov, dkat pasar

nasa, cocok utk kntor / gudang, harga nego,hub : 081364147755 / 085272106161

06163

DIJUAL CEPAT & TAKE OVER RESTO

BEVERLY PARK BLOK H-10Type 65/ LT : 250m2, 3KT, 1KM, bonus AC +

sofa, hrg 540jt & take over restoran, Rp. 150jtNego. Hub : 0852 6491 0611 / 0856 6823 0752.

06687

DIJUAL CEPAT (BU)

PERUM MODENA RESIDENCEBlok D No.1, batam centre, T45/140, hook,

harga 210jt nego, hub : 081372666652

06984

DIJUAL RUMAH

CENTRAL SUKAJADIRmh 2LT, type 80/ 140, No. 140 (blk kepri mall

& kolam renang) 3kt, 2km, Hub : 0813 64815977, 0811 770 7803 (pemilik langsung),

047870

DIJUAL

THE CENTRAL SUKAJADI RESIDENCENo. 112 A, 3KT, 2KM, 1Kmr pembantu, hook, LT.150,LB. 160, full perabot, 4 AC, full teralis, hrg 700 jt nego,

Hub : 0877 9103 4511 / (0778) 7340 274

047562

MILIKI RUMAH & RUKO

CICILAN MULAI 30 RB/HARILokasi : TIban, Batuaji,tg. piayu Nagoya &

batam centre, hub : 081372125499 /08566617977

06411

CICIL UANG MUKA

SAMBIL MENEMPATI

PROMO CIPTA

CIPTA RESIDENCE, CIPTA LANDlokasi btm ctr, nagoya, tiban, tmbsi.tg.piayu,angs

UM bs cicil 17 x , Hub : JOE NDRURU - 0813 133333 69 / 0852 7839 7592 / 0778-7061821.

047866

3JT TRM KUNCI RMH ,GRATIS

BOOKING FEE 100%

PROSES CEPAT...DIAKUI!!!

DIJUAL / TAKE OVER

MEGA LEGENDA C2 NO302 lantai, full renov, cocok untuk kantor,

berminat hub : 081270061622 (no sms)

06138

DISEWAKAN

PURIMAS RESIDENCE A5 NO.5lokasi strategis di btm ctr, hook, smping

tmn, full furniture, 3KT, 1KM, carport, teralis,1 unit AC, hub : 081227789278

051065

DIJUAL CEPAT

MEDITERANIA BLOK II1 NO 3Abtc, LT 128, full renov, 4KT, 2KM, srtifikat

HM, dekat gerbang, harga nego, hub :08117702875

048113

DIJUAL CEPAT

RUKO MEGA LEGENDA B1 NO.423LT, 5x15, HGB, full renov, AC, dekat

kedai kopi, pasar ramai, nego, HP :081276367269

31231

DIJUAL CEPAT PINDAH TUGAS

ANGGREK SARI ALEXANDRIAT-111/160, sdh renovasi, KPR express,

UTJ 5jt lgsung KPR, rmh ready stock, hub :082174582229

06472

DIJUAL CEPAT

PURI LEGENDA A2-15 BTC3Lt, LT/LB : 128/288, 3KT, 3KM, cocok utk

kost / kantor, 800jt nego, hub : nancy0819234999, tanpa perantara

06268

PROMO RUMAH DAN RUKO SIAP HUNI

CIPTA RESIDENCECipta Asri, Cipta Land, Cipta Garden, type mulai

30/66, 38/72, 48/90 m2, ruko cicilan 1 pertama,terima kunci, lokasi strategis, sudah ramai, Hub :0813 7242 3234 (eva), 0812 7022 6009 (nanda)

07677

3JT TERIMA KUNCI

FREE BOOKING FEE, SHGB

& BPHTB....DIJAMIN***

DIJUAL / DISEWAKAN

RUMAH VILLA BUKIT INDAH E-15batam centre, Hook, dpn pom bensin,

dkt mega mall & kntor pmerintahan, Hub: 0878 0403 8988.

048395

DISEWAKAN / DIJUAL

PLAMO GARDEN BLOK J2/13KT, 3KM, 1KM dalam, 2AC

kompor gas, kulkas, springbedhub : 081806100997 / 081511740740

050776

DIJUAL

RUKO 3.5LT DI BTM CTRUk 5 x 18m, smping plamo & rmah di

legenda bali, hub : 081270760025

048129

DIJUAL

CENTRAL LEGENDA POINTBlok i no.5 btc, 2.5lt, uk 4.5x15, full renov,siap huni, hrg nego, hub : 08566535454 /

081364020235

048191

DIJUAL RUMAH

BUKIT PALEM BLOK C2/25T45/120, 2KT, 1KM, teralis, harga nego,

tanpa perantara, no sms, hub :081372097695 / 085765224895

048475

DIJUAL RUKO

RUKO KINTAMANI 2LTsdh ada kmr kost2an, hrg murah, Minatcall 0812 7073 9143 / 0819 90 900 208

07553

INVESTASI

CITRA INDAH , DEPAN TAMANJln 5 mobil, dpn pos, 300m ke skolah yos sudarso & pasar,

LT 9x18, LB 245, knaikan invest 70% dlm 5th & jmnn beli

balik lagi 135% dlm 5th (3x lpt dpsito), hub : 081991066697

06850

DIJUAL RUMAHDIJUAL RUMAHDIJUAL RUMAHDIJUAL RUMAHDIJUAL RUMAH

1. DUTA MAS Jln. Persil No.138Blok B6 No. 5,Type 90 / 150M2

2. ORCHIO PARK Blok C1/92 Type90/126M2.

3. Ruko di Sei PanasLuas 85 m2 Jln. LaksamanaBintan Blok F No. 03

Harga Nego

Hub: 0812 7000 8976

DIJUAL

GRAND BSI BLOK A2 NO.22 lantai, sdh renov, harga nego, tnpa

prantara, hub : 085274243888 /081267009596 / 08126610286

06739

RUMAH DISEWAKAN

DUTAMAS CLS 2 (TUDOR) NO.58LT 144, LB 100, 2KT, 1KM, dapur + 1KM

pembantu, 25jt / thn, hub :085264651071 / 0778-7048838

050775

RUMAH & RUKO

RUMAH & RUKOArea : Nagoya, Sei-Panas, Batam Centre,

Tiban, Batu Aji,tg.piayu, hub : 0853 7469 3969(TINA SIAHAAN) / 0852 72 11111 7 (DEDY)

048393

3 JUTA TERIMA KUNCI, CICILAN

HANYA 30RB/HARI, PROSES

MUDAH & CEPAT

DIJUAL

SUKAJADI JL. PALEM RATU 47LT 198m2, LB 120m2, 4KT, 2KM

langsung pemilik, hub : 081270450808

05811

RUMAH OBRAL

BTM CTR T45/81, RP 170JT• dsewkan ruko di nagoya , 30jt/bln • dijual

gudang 8000m2/11.000.000m, 3.5Milyar, hub: Pamela, 085264502296 / 0778-9109798

047883

DIKONTRAKKAN

PURI SELEBRITI BLOK B2/55T-50, 2KT, 1KM, gudang, 2AC, 1 water heater,

kitchen set, hub : Pak Eko 085356565203 /Robin 0778-7060490

05776

DIJUAL CEPAT

RUKO TOWNHOUSE ALEXANDRIAAnggrek sari, bangunan baru, full renovasi,

2lt, blok b1 no. 56, batam centre, hub :08119003429

048506

DIJUAL CEPAT

ROYAL GRANDE I BLOK G-08type 132/316, hook, di dpan club house

(bntuk tnah luas belakang), 2lt, 4KT, 3KM,hub : 081270888898

050772

DIJUAL/OVER KREDIT

KDA CLUSTER RAJAWALIrumah berikut isi, LB65, LT 141, renov, ada

gazebo mini, hub : 081222202233 /081990855666

048544

DIJUAL / DISEWA

BEVERLY PARK BLOK J NO.25Batam centre, T62/225, 3KT, 1KM, hook,

hrg 560jt nego, hub : 0852650923888

050793

DIJUAL RUMAH

KAVLINGukuran 10x15m, siap pakai, belakang

beverly hill, batam centre, hub :081275805911

047652

DIJUAL / DISEWAKAN

RMH BELLAVISTA BLOK A NO.9Full perabot, full furnish, 4KT, 4KM, water

heater, lingkungan Aman dan Asri & dijual KeziaT66. Hub : 0813 7298 7878 / 0813 7298 7777

048252

JUAL RUMAH - HAK MILIK

ORCHARD SUITE H3 NO.2Batam centre, SHM, full renov, furniture,

AC, T45 jadi T80, 3KT, 2KM, hrg nego, pastipuas, hub : 081266452966 / 0818309243

048368

DIJUAL RUMAH CANTIK

KOMPLEK ANGGREK MAS 3siap huni, 3KT, 2KM, dapur & kitchen set,

hub : 081927008288 / 081990900208

07691

DIJUAL

VILLA BUKIT INDAHBlok B no. 12B, T48, 2KT, 1KM, sudah

renovasi, harga nego, tnpa perantar, hub :0778-7890023

047577

DIJUAL CEPAT

MARCELIA BLOK A NO.652 lantai, 5KT diatas, 4KT dibawah, LT 173,

LB 346, sertifikat, hrg 690jt nego, hub :0811700534

047579

DIJUAL/ DISEWAKAN

RUKO PINGGIR JALAN, BCLt140/90, siap pakai, hrga nego, dijual depot

isi ulang air, djual ruko puri asri T28/60,hook, hub : 08127012382 / 085322225212

048614

RUKO & RUMAH

CIPTA LAND, CIPTA RESIDENCELokasi Btm Ctr, Tiban, Nagoya, Tembesi, piayu & Tj.

uncang, gratis booking fee Hub : Reza - 0821 300 30066, 0853 70707020, Wizda - 0853 7070 7010

048122

3 JT TERIMA KUNCI RUMAH

UANG MUKA BISA DICICIL 20X

PROSES CEPAT DIJAMIN

DIJUAL

KOMP. PERUM PLAMO GARDENBlok L No. 22, Batam

Luas Bangunan 120M2, Luas Tanah 150M2Hub : 0852 7201 0690 / 0852 6447 6655

050110

DISEWAKAN

RUKO ALEXANDRIABlok B8 No.40, Batam Centre, ruko 3LT,

uk. 4,5 x 18 m, dpn kara industrial,Hub : 0819 266 0872

048073

DIJUAL / DISEWAKAN (CEPAT)

VILLA BUKIT INDAHtype 150 / 162, Blok K No. 3A Batam Centre,

775 jt, sewa 80 jt 3KT + 1Kmr Pembantu, 3Km,AC, Full furnish, TV, 42 inc, Hub : 081270762876

07241

DIJUAL CEPAT / MAU PULKAM

ALAM RAYA 2 BLOK A NO.10smpng ruko manalagi, T42/90, full renov (baru 2 bln),

3KT, 2KM, prabotan (AC 3, krsi jati, TV, dl) hrg nego,

hub : 081267556190 / 082169897999 (no sms, TP)

048621

DIJUAL

RUKO BOTANIA GARDENBlok E2 No.7 Batam Centre & djual

Perumahan Anggrek Mas 3.Hub : 0778 - 7238000

047586

DIJUAL / DISEWAKAN

PURIMAS RESIDENCE2lt, 3KT, 3KM, full furnish, sdh renov,lokasi btam centre, hub : 0819 2713

6678 / 0813 6464 6678

07696

DIJUAL CEPAT

ROYAL SINCOM2unit ruko & 2lt, dpan Panasonic batam

centre, lokasi bgus & strategis, hub :085375257525

048262

OVER KREDIT

TAMAN RAYA THP IIIBlok GL-4, couple 36/84, renov, row

jalan 12m, over kredit 115jt, hub :085265683000 / 081365479650

048234

OVER KREDIT

PLAMO GARDEN E4 NO.2fully furnished, LB/LT 70/152, 3KT, 1KM,

trmasuk AC 3 unit, sofa, LCD 32”, mesin cuci,kulkas, dll, hrg nego, hub : 081363084590

048246

DIKONTRAKKAN

RUMAH BESERTA ISINYA2 lantai, 3KT, 3KM, 70.000.000 / thn

alamat : komp Dutamas blok B2 No.7 Hub : 0811 691 105.

047595

DIJUAL

RUKO MODENA BTM CTR2lt, sisa 4 unit lagi, cocok untuk segalausaha, parkiran luas, harga nego, hub :

08192246853 / 081990900208

047753

DIJUAL MURAH

BUKIT INDAH SUKAJADIJl. Cemara Norkflok no.6, T300/162, 2.5lt,

6KT, 3KM, hrga nego, hub : AM PROPERTY08127035303

047594

DIJUAL CEPAT1. Rumah Baloi View T42/84, Harga

210jt nego2. Ruko Legenda Point, Harga 215jt

nego3. Ready Stock Rumah Batam Centre,

Harga Dibawah 180jt4. Menerima Titip Jual, Rumah Seken

Hub :Riston | DEAL PROPERTY

081275327006PIN BB : 2A47F12B

DIJUAL CEPAT

COSTARICA ALTO NO.19T42/90, 2lantai, hadap timur, 3KT, 1KM, fullrenov, furnish, AC, lgsg a.n pembeli, harga

nego, hub : 081276862986 / 0778-7060898

048019

DIJUAL CEPAT

DUTAMAS BLOK C21 NO.42lt, 4KT, 2KM, LT 112m2, furnish, harga

nego sampai jadi, hub : 081270121686 /087894128021

048495

DIKONTRAKKAN

RUKO CITRA INDAH A6 NO.7Full keramik, telp, parkir luas, cocok utk

kantor, bank atau showroom, hub :0811691022 (pemilik)

06037

DIJUAL MURAH

BOTANIA BLOK F1 NO. 22B2lt, dpan SD, LB Lt1 : 27m2, LB Lt.2 :

38.25m2, LT, 65.25m2, lntai keramik, hrg400jt, tnpa perantara, hub : 085380077708

047777

DIJUAL

PLAMO GARDEN K2 NO.11Batam Centre, T38/104, 2KT, 1KM, fullrenov, pagar & teralis, hrg nego, hub :

085264609154, no sms

047598

DISEWAKAN/DIJUAL

KDA JL. KEPODANG BTM CTRLT : 212 m2 (Hook), LB : 150m2, 4KT,

2KM, R.Tamu, R.Keluarga, Dapur, R.MakanSgt trwat, furniture, TP, Hub : 08127005404

047707

DISEWAKAN/DIJUAL

MEGA LEGENDA A2 NO.18ruko 2lt, bkas rmah mkan, full peralatan rm,

full renov, hrg nego sampai jadi, hub :081364808361 / 082174396310

048635

DISEWAKAN

MEGA LEGENDA BLOK A2 NO.3ALokasi strategis, sudah ramai

hub : 0811691292

048402

DIJUAL / DISEWAKAN

KIOS DERMAGApasar segar sukajadi,

letak strategis, hrg negominat srius hub : 0778-7033093

047780

PROMO CIPTA

TERSEDIA RUKO & RUMAHbtc, 10jt terima kunci, B. Aji 3jt, Piayu & tiban 5Jt,

Free SHGB, BPHTB, AJB, saldo di bank + UMjamsostek, hub : JAI 0813 6490 7018, LINA 0813

6437 8858

047580

3 / 5 JUTA

TERIMA KUNCI

DIJUAL

TAMAN RAYA TAHAP 2A BLK CS01T39, hook, 3KT, 2KM, LT : 109,7m2, full renov,

furniture (TV, sofa, AC, meja mkn, kulkas),hrg nego smp jdi,

hub : 082389841866 / 085765273837

06559

DIJUAL / TAKE OVER KREDIT

ROYAL SINCOM (DPN PANASONIC)2 unit ruko, 2lt, sdh keramik, lokasi

strategis, dpan jl besar, harga nego, hub :081364008282

07075

DIJUAL CEPAT

TAMAN DUTAMASTanah bersertifikat, Uk 19.5m x 28mtr, dpan

skolah kalam kudus, harga 1m, bnus mobil RSjazz ‘08, kios pasar segar uk 3x3m, lks strategis,

hub : 085264898789

06605

DIJUAL

TAMAN DUTAMAS (SAMPINGGEREJA)

2 kavling tanah Hub : 0815 3679 5877,+601 7681 5176

07382

DIJUAL

VILLA BUKIT INDAHblok B/19, type 48/90, 2KT, 1KM, 1 gudang,

pagar, teralis,canopy, sdh renovasi,hrg 350 jt nego, Hub : 0852 4671 2878

07676

DIJUAL RUMAH BARU

PERUM ROYAL GRANDE BLOK A6Type 73/176 , hook, 1 lantai, 3KT

hub : 082392000029

07138

DIJUAL / SEWA

IMPERIUM LT.3hook, full furnish, 3KT, 3AC, 3KM, dll,

tanpa perantara, hub : 082174429929 /08999560000

06845

DIJUAL RUMAH CANTIK

TAMAN KOTA BALOIT55/78, 2KT, 1KM, dapur, siap huni, dpan

taman, hadap timur, hub : 081927008288 /081990900208

07691

DIJUAL

PLAMO GARDEN BLOK C NO24T96/54, 2KT, 1Km, R. keluarga, R.

makan, dapur, hub: 0813 6413 5288 /0821 7488 1955

07672

DIJUAL CEPAT

PERMATA REGENCY - BALOI1 unit townhouse, full renov, 2lt, bs utk office & tmpttnggal, 3KT, 3KM & kios di BCS mall lt2, LB 7.5m2,

dkat lift & pntu parkir SHM, hub : 0778-3151888 /08981319558 / 08981319553

047889

DIJUAL

TAMAN KOTA MAS B3 NO.17LB 70/90, 6mx15m, SHM, sdh renov, dpur

luas, brsih, siap huni & nyaman, lksistrategis, sbelah UIB, hub : 081364588898

047606

DIJUAL

RUKO 3LT, SUKAJADIhook, lksi strategis, dpan tama / fasum, dpn

homeschooling, prkntoran, dkt lapangangolf, hrga nego, hub : 081266041331

048176

DIJUAL

TANAH DI BUKIT INDAH RAYA IVNo. 14, sukajadi, seluas 531M2, diatas bukitdg view btm & s’pore, hrg 3,2 jt/m nego, Hub

: 0813 649 19119, 0812 700 5280

07680

DIJUAL

RUMAH DI BALOI MAS GARDENBlok M No.12, 2lantai, LT : 105m2, LB :

178m2, 4KT, 3KM. Hub : 0812 7693 1737

048163

DIJUAL

PUSAT KOTA BALOITownhouse 2lt, sisa 1 unit, full keramik, T63,

quality material & finish, DP 10-20%, lgsg KPR,minat hub : 085358525959 / 085356499158

048025

DIJUAL CEPAT (BU)

RUMAH KOST EXCLUSIVEfull furnish, AC, bedset, 4KT, view bagus, Sei

panas kmp melayu blok 1 no. 75 &ruko Botania blok D6 No. 10 hook, btm ctr,

ckp kmbalikn DP hub : 081371352966

047872

DIJUAL

RUMAH DI SUKAJADI TAHAP 2Siap huni, Jl. cemara tiang no.3 LT 144m2,

T90, 3KT, 2KM, full furnish, status SHM,hrg 390 jt, hub : 085 666 03302

047789

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013

DIJUAL

TAMAN KOTA BALOIT68/78, 3KT, 1KM, harga 350jt nego, hub :

ERA Imperial 464877 / 7032717

048427

DIJUAL / DISEWAKAN

CENDANA THP 4 BLOK D2 NO.15rumah T45, LT 136m, 2KM, 2KT, hlaman

blkng, full renov, sertifikat, hub :081280449012 / 08568734447

051071

DIJUAL RUMAH

DUTAMAS 2.5LT T200 full Renov. Minimalis siap huni. 3KT,

1Gudang, 3KM. Lantai Marmer. Harga NegoHub 0877 911 911 10 / 0819 90 900208

054752

DIJUAL RUMAH

KDAfull Renov type 50an /72. 2KT, 1KM. Harga

190jt Nego. Hub 0877 911 911 10 / 0819 90900208

054752

DIJUAL CEPAT RUMAH CANTIK

BELLAVISTA BATAM CENTRElb 160/lt108 2,5lantai 3kt, 2km full renovasifull interior...harga nego hub 08117011180/

082169998788

054753

DIJUAL RUMAH

GOLDEN LAND2Lt. Type 150/117 full Renov. Hook . 5KT,

2KM, siap huni. SHM minat hub 0821 69998788 / 0819 90900208

054753

DIJUAL CEPAT RUMAH CANTIK & RAPI

VILLA BUKIT INDAHtype 60/90 2kt 1km full renovasi, dan

interior...siap huni harga nego hub :08117011180 / 0819 90900208

154751

DIJUAL RUMAH

BALOI VIEW2Lt. Type 120an. 3KT, 2KM, Dapur, kanopi.

Harga Nego hub 0821 6999 8788 / 081990900208

154751

DISEWAKAN

JL. CEMARA ANGIN SUKAJADIType 200/262, 3KT, 2KM

info : ERA Imperial 464877 / 7032717

07623

DIJUAL TANAH

BUKIT INDAH SUKAJADIkavling 291, luas 285m2, Jl. kelapa hijau

sektor 4A, yg berminat bisa hub :081364189966 / 081364361818

052941

DIJUAL

BEVERLY PARK BLOK A/42type 105/162m2, batam centre, 3KT, 2KM, 1

gudang, 3AC, siap huni, hub :085264650228

048300

DIJUAL CEPAT

BATU BATAM PERMAIBlok C No. 20, 2 lantai, full renovasi, harga

nego, hub : 081372163120

051937

DIKONTRAKKAN

RUKO 3LT DI SEI BALOIDepan kantor camat / smping RS Permata

Hati, lksi strategis, pnggir jln, cocok buatush, hub : 085765074888

048299

DIJUAL

PRM PURI LEGENDA B15 NO16Batam centre, type, 60/105, 2KT, 1KM,

sertifikat hak milik, 265jt nego, hub :08127011390 / 085374302688

054460

DISEWAKAN

HARIAN, MINGGUAN, BULANANTyt. land Cruise, Avanza, Estima,

dan jenis mobil lainnya, Hub : 0811 7019 190

048294

100% BARU, CASH CREDIT

SUZUKI NEX INJECTIONSatria FU, hadiah lsg, w. lengkap, UM prtama 1 jt,

angs. 452.000/bln & trsdia mtor dg UM & angsrnyg sgt murah, Hub : 0853 6330 5330

047762

DIJUAL CEPAT

BEBERAPA MOTORMio Soul & Sporty & RX King, kondisi terawat

th ‘08 / ‘10 / ‘11, hub : Ricky 0811778824

06849

DIJUAL

KAWASAKI NINJA 250CC ‘11Merah, variasi& brng original dikasih, pjak

hidup, kndsi msh stndart, hrg 45jt nego, hub: 0811691647 / 08117002882

05777

DIJUAL

HONDA CBR 150CCKm 3500, mulus, 29jt, merah, 100& orisinil,

alarm, remote, hub : 081276312323

047736

DISEWAKAN

KIJANG 200RB/HARI, 3JT/BLNsedan 175rb/hari, avanza/xenia 250 rb/hari,

4jt/bln, Innova 300rb/hari,Hub : 0812 771 6677, 0812 7510 553

054452

MOTORBLITZ

DIJUAL

CLUSTER EVERFRESH BTM CTRT-93/119, 2lt, 3KT, 2KM, hadap timur, brsblahan

dg skolah Yos Sudarso dan pasar mitra, msh dlmon progress pmbngunan, hub : 08566644333

054455

RUMAH READY STOCK

BATAM CENTREType 45/102, unit terbatas, lokasi strategis,

hub : OLINE 081270302301 /087894052588

051944

5 JUTA

LANGSUNG KPR

HUB : RUDI 0812 77 2121 00 / 0813 7216 0600 PIN BB : 28C393EO

TIBAN :• CIPTA LAND

(VIEW SINGAPORE)• NEW TIBAN HOUSINGMARINA :• DEVIN PREMIERE• TAMAN CIPTA INDAH

PROMO PERUMAHAN & RUKO CIPTA GROUPBATU AJI :• BUANA MAS 2• BUANA BUKIT PERMATA• BUANA IMPIAN• BUANA VIEW• TAMAN CIPTA ASRI• REXVIN RESIDENCE

NAGOYA :• CIPTA RESIDENCEBATAM CENTRE :• BUANA VISTA 1, 2, 3 & 4• REXVIN VILLAGE• BUANA REGENCY• TAMAN JASINTA

3,5JTTERIMA KUNCI

FREE SHGB,BPHTB

UANG MUKA BISADICICIL 29X,

DAN DAPATKAN HADIAH MENARIK LAINNYA

DIJUAL

MAITRI GARDEN 1 & 2Type 48/101 & 40/78, 2KT, 1KM, spesifikasibata merah, dekat Universitas Batam. Hub :

Ruslan Weng - 0852 6441 8488.

047574

DIJUAL RUMAH

MITRA RAYA2,5 LT, hook, hdp jalan raya, posisi bagus,

ccok utk sgla usaha, hrg nego,Hub : 0819 2246 853 / 0819 90 900 208

07683

DIJUAL RUMAH TOWNHOUSE

BENGKONG DALAMjl. jawa no.17b, sdh renovasi, Full keramik, 2lt,

harga cash / netto 230jt, ada sertifikat, hub :0778-6059396, 7079396, 082368168836

06947

DIJUAL

BALOI RAYA BLOK C NO.8rumah 2 lantai, 3KT, 3KM, lengkap dg

prabotannya, luas tanah 114.93m2, hub :081376117648

047653

DIJUAL

CEMARA GARDEN RESIDENCEBatam Centre, type 36/112.5 ( Hook), 2KT,

1KM, Hrga 292 jt, Sdh termasuk AJB, SHGB,BPHTB, Telp : 0778-7430 372

047764

DIJUAL

ORCHID PARK BLOK E NO. 40type 178 / 777m2, halaman luas, hook, 2LT,

hrg 1,8M, Hub : 0812 7023 4991

048225

DISEWAKAN

RUMAH DISUKAJADI5jt/bln, 1KM, perabot lengkap, 4 AC, water heater,

WIFI, Hub : 0812 3317 665, (0778) 7064 967

048421

DISEWAKAN

RUMAH DI GOLDEN LANDblok G/23, 1,5 jt/ bln, 2KT, 1KM, 1 ruang tamu,

Hub : 0812 3317 665/ (0778) 7064 967

048420

TEMPAT USAHA

RUKO 2 LANTAIFUll renovasi, utk minimarket, kost2an, dkt industri

& pusat kota, Hub : 0813 722 33113,0821 7371 8656, (0778) 788 1189

054461

DISEWAKAN / DIJUAL

APARTEMEN IMPERIUMfull furnish, cocok bagi xpatriat,strategis, Hub : 0812 7748 389

054466

Page 23: 06 Maret 2013

IKLAN

TG. PINANG& SEKITARNYA

DIJUAL RUKO, SISA 3 UNIT

RUKO SINAR CIPTA 3LTjln raya batu 11 lama arah tg. uban, dan ruko sinar cipta

2lt, jl. batu 8 atas kota tg pinang (SHM, dlm tahappmbngunan), bs tukar tmbh mobil / tanah, hub :

081261019289 / PIN BB 27IE23BC

06684

DIJUAL CEPAT TANPA PERANTARA

JL. PELITA 2 NO 8rumah kos-kosan 22 kamar, berisi semua,

LT 547m2, harga nego sampai jadi, ygserius hub : 08127010918

050800

DISEWAKAN APARTMENT

NAGOYA MANSION APARTMENTTower A, Tower B, furnish,

Hub : VIVI MADYA - 0852 6380 5111

06748

DIJUAL

SERAYA MAS BLOK B NO.16ruko 3 lantai, full renovasi, harga nego, hub

: 081372163120

06675

DIJUAL CEPAT

RUMAH KOS2AN 2LT NAGOYA14KT, LT 155m2, sertifikat HGB smpai maret

2018, hrga 700jt nego, berminat hub :081364811800 (ibu Wiwin)

06187

DIJUAL

4 UNIT RUKO 4LTSeberang top100 pintu 1 jodoh, usaha hoteldan rumah walet sdg berjalan, berminat hub

: 085668362192

048066

HARGA PROMO

TCI 2 - BATUAJItp 36/84, hrg 116 jt , murah sekali, DP 14 jt,

bs cicil 8 kali, Hub : 0813 7288 9337

07681

DIJUAL RUMAH

TOWNHOUSE 2LT SUDAH SERTIFIKATFull keramik, sertifikat, bengkong dalam, jl.jawa no.17b. Hub : 0778 - 6059396 / 0823

6816 8836.

041546

DISEWAKAN

APART. NAGOYA MANSIONLt 06-09, tower B, full furnish, free

maintenance, hub : 081372993330

048200

DISEWAKAN

JL TEUKU UMARpelita, depan showroom honda nagoya, lksi

strategis, ccok utk showroom / bisnis lain,hub : 078-456209 / 081372954512

047706

DIJUAL RUMAH

NAGOYA PERMAIdepan pekkong windsor, type 200an, hook,

full renov, 6KT, 3KM, kitchen set, harganego, hub : 08192246853 / 081990900208

047753

DIJUAL

PERUM JUPITER RESIDENCEMarina City, Bt. Aji, LT135, LB38, hook,

harga 175jt, tanpa perantara, hub : 0778-7031769

048645

DIJUAL CEPAT

WISMA BUANA INDAH 2Blok F1 No.9 T21/65, 1KT, 1KM, surat2 lengkap

(srtifikat), dkat pasar sagulung, batu aji, harga 47jt

nego, hub : 081364523232 / 081364578181

048292

DIJUAL CEPAT

PEMDA 1 BLOK F NO.17 BT AJIT21, 5KT, 2.5lt, 3KM, full renov, hrg 185jt

nego, blkg pasar aviari, srtifikat hak milik,hub : 085347169968 / 081362833255

048636

DISEWAKAN

KOMP RUKO WIJAYA H NO.3Sekupang, 2lt, keramik, harga 25jt/thn, hub

: AHMAD 0811772482 / 0778-7496305

04936

DIJUAL RUMAH

MUTIARA VIEW BLOK A7 NO.2Tiban Baru, LT 90, LB 70, 3 KT, 1 KM,

full renov, ada bath up, harga nego, hub :081275677567

047882

DIJUAL CEPAT

TAMAN SARI HIJAU TIBANRumah T36/72, 2KT, ruang tamu,

toilet, hub : 082174447305

048211

DIJUAL

TIBAN MASYEBA BUKIT MASBlok F No. 15, djual bsrta isi kmplit, 2KT,1KM, 2AC, mtor kharisma, T45/78, hrga

175jt, hub : 081328051493

06259

GRATIS SERTIFIKAT

QUEEN SOUTHLINK TIBANview singapore, lokasi strategis, harga

terjangkau, harga jual 97.000.000, cicilanUM 900.000/bln, hub : 082169340750

07694

DIJUAL

TIBAN 1 BLOK D7 NO.127luas 300m2, SHM 4KT, 2KM, dapur

kering, dapur basah, harga nego, hub :081364043266

06288

RUMAH MURAH

TANJUNG SAKINAH TIBAN 3 uang muka 975rb, T36/72 & 36/66, keramik,

atap baja ringan, gypsum, terbatas, modelminimalis, hub : 085365345123 / 081372879345

048428

PROMO FREE BIAYA BPHTB

CICIL BISA 12BLN

DIJUAL RUMAH

VILLA MK KUNING C2 NO.7&8LT 97.5m2, LB 60m2 (T36 renov), pgar pintu, jndelateralis, 2KT, RT, KM, dpur full krmik, rmah PJB Blok

AH2, bt aji 21/60, 2KT, hrg nego, hub :081267565840

047584

DIJUAL TG. UNCANG

RUKO PARAMA RESIDENCEBlok III No. 3A, No. 5-7, 2lt • ruko pluto Blok III No. 7-

8, sdh renovasi, full keramik, 2lt • ruko legendajunction blok J1 no. 19, 2lt, hub : 0778-7000189,

6509396, 08319121126

06949

DIJUAL

RUKO 3 PINTU, 2 LANTAISudah sertifikat, ruko muka kuning paradise

blok c no. 2,3,4, sebelah RS Grace KlinikBt. Aji, hub : 0853 5632 6944

07246

DIJUAL RUMAH

PUSKOPKAR BLOK B10 NO 15, 36/87Sdh Renovasi,Lantai full keramik, 3KT, 2KM,

1R. Tamu,1 R. Keluarga, Dapur, LT 87M2, Hub:0812 7001 8456 / 0853 7453 3077

051297

OVER KREDIT

PERUM NUSA BATAMBt Aji, lks pnggr jalan raya, T38/90, 3KT, 2KM,dpur 2.5lt, kramik, over 105jt, ccilan 1.9jt/bln,

ssa krdit 6th 10bln, hub : 081270990808

048431

DIJUAL 2 UNIT

BAMBU KUNING PUSKOPKARBlok C12 No. 3& 4, T45/125, lksi

strtegis, dkt jlan besar, hrg nego, hub :081372163120

051916

DIJUAL

REXVIN RESIDENCEBlok B No. 9 batu aji

T48/78, 2KT, 1KMhub : Johan 087791007899

048046

DIKONTRAKKAN

3LT KOMP.WINDSOR SQUAREBlok A no.89 (depan pasar Avava Fresh

Market). Hub : 0812 7568 733 / 0853 55367733

054462

DIJUAL

VILLA VICTORIA ESTATETANJUNGPINANG, KM.5

Hrg 480 jt nego, Telp : 0778-7430 372

06718

DIJUAL / MAU PINDAH

LUCKY ESTATE HDP MARINA PARK3 unit rmh blok E, sdh renov, sdh ditinggikan, lokasi

strategis, ditengah kota, sedang disewakan, hrg$160.000, Hub : 0812 70 999 000, (0778) 729 7997

051950

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 23METROPOLIS

40 Mahasiswa ITBKunjungi MomentumShipyardSAGULUNG (BP) - Sebanyak 40 mahasiswa InstitutTeknologi Bandung (ITB) mengadakan kunjungan kePT Momentum Shipyard di Seilekop, Tanjunguncang,Senin (4/3) lalu. Kunjungan itu bertujuan melihat lang-sung gambaran tentang dunia industri.

”Ini merupakan bagian dari kunjungan 120 mahasiswaITB yang mengadakan tour industri ke berbagai peru-sahaan di Batam,” ujar Direktur PT Momentum Ship-yard Welly kemarin.

Welly mengatakan, para mahasiswa dari salah satukampus teknik terbaik nomor 7 di Asia dan nomor satudi Indonesia ini, adalah mereka yang mengambil pro-gram bidang studi Teknik Industri dan Manajemen Re-kayasa Industri.

”Kami menerima secara terbuka kunjungan para ma-hasiswa ini dengan memberikan pengetahuan seputardunia kerja industri di perusahaan kita. Ini juga sebagaibentuk dukungan kami terhadap dunia pendidikan diIndonesia,” ujarnya.

Ferzy Nugraha, mahasiswa semester 8 Program StudiTeknik Industri mengatakan, senang bisa berkunjungdan melihat langsung dunia industri di Batam. ”Dapatberkunjung ke kota industri terbaik di Indonesia, meli-hat proses pembuatan kapal, serta mendapatkan penge-tahuan langsung dari bosnya, ini menjadi pengalamanmenarik bagi kami. Pokoknya senanglah,” kata Ferzy.

Bersama rekan sekampusnya, kunjungan ini ber-manfaat bagi mereka dalam penyusunan tugas akhir,juga dapat memberikan gambaran tentang dunia in-dustri. (cha)

Terkait TowerTelekomunikasidi DepanSekolahLaksamana

warga saya. Namun, ada yang mautanda tangan,” katanya.

Lurah Mangsang Jhon Lee me-nyebutkan, perihal pembangunantower itu, sudah ada surat pember-hentian. ”Pembangunan tower sudahditindaklanjut lurah, untuk sementa-ra dihentikan sesuai hasil hearing.Sekarang warga ingin bongkar tow-er itu. Tapi saya bilang jangan dulu,nanti kami akan pertemukan lagimasyarakat, pemerintah, dan pemil-ik tower ini,” jelas Jhon Lee.

Tower itu diketahui milik PT Jari-ngan Tower Bersama. Tower iturencananya akan dijadikan towerkomunikasi. Tower itu dibangunpersis di depan Sekolah Laksama-na milik anggota DPRD KotaBatam Jauhin Hutajulu. Di samp-ing tower itu, merupakan pemuki-man warga dan SD 05 Seibeduk, se-hingga pembangunannya yangsudah berlangsung hampir setahunmasuk tahap finishing ditentangwarga, sehingga diberhentikan se-mentara waktu.

Jauhin Hutajulu yang coba dikon-firmasi tak berada di gedung DPRDBatam. Saat dihubungi ponselnyatak aktif.

Harus DibongkarPengerjaan tower di Blok E Bida

Ayu, Seibeduk yang sekarang ber-masalah tidak akan diproses izin-nya. Kepala Badan Kominfo KotaBatam Salim mengatakan, izin un-tuk melanjutkan pengerjaan proyekitu tidak akan diberikan jika wargatidak setuju. ”Izinnya itu tidak akanbisa diproses. Dan pengerjaanyatidak boleh dilanjutkan. Kalau war-ga tidak setuju, ya sudah janganngotot,” kata Salim.

Salim mengatakan, permasalahantower ini sudah lama terjadi. Bahkansudah pernah dibawa dalam RapatDengar Pendapat (RDP) tahun lalu.Ini dikarenakan warga sekitar tidakada yang setuju mengenai pemban-gunan tower tersebut.

Ia meminta kepada kontraktorn-ya untuk bisa legowo dengan kepu-tusan masyarakat yang tidak setujudengan pembangunan tower terse-but. ”Keputusan warga harus dihor-mati. Kalau tidak ada izinnya, makatidak boleh dilanjutkan pembangu-nannya,” kata Salim. ***

Senang dan Semangat IkutUndian Batam Pos Lagi

Ribut di Imigrasi, Damai di Kantor Polisi

EUSEBIUS-ALFIAN,Seibeduk

POI Miau Haa, 52, warga Peruma-han Bida Ayu Blok E/41 RT 01/RW09, Seibeduk meninggal mendadaksetelah mendengar suaminya diin-timidasi sekelompok orang takdikenal, Selasa (5/3) sekitar pukul03.00 WIB. Poi sempat dilarikan keRumah Sakit Camantha SahidiyaMukakuning, namun nyawanya taktertolong karena depresi berat.

Keluarga Poi tak terima dengankematiannya itu. Suami korban,Leem mengaku, kematian istrinyaitu karena depresi akibat tekanandari sekelompok orang terhadap ke-luarganya agar menandatangani su-rat persetujuan warga untuk kelan-jutan pembangunan tower teleko-munikasi yang berada di depanSekolah Laksamana Bidaayu, de-kat rumah Leem.

”Dua hari saya didatangi sekel-ompok orang. Hari pertama duaorang, hari kedua tiga orang. Sayadipaksa tanda tangan surat persetu-juan dari warga untuk melanjutkanpembangunan tower ini. Padahalsemua warga menolak pemban-gunan tower itu,” kata Leem.

Karena merasa tertekan, Leemmengaku sempat depresi dan mem-benturkan kepalanya ke tembokrumah, Senin (4/3) siang. Kejadianitu dipergoki Poi, yang lantasmenanyakan perihal kelakuananehnya itu, namun dia tidak mem-berikan penjelasan.

Menurut Leem, istrinya pun men-cari tahu ke warga sekitar. Setelahmengetahui soal intimidasi dari se-kelompok orang, Poi langsung jatuhpingsan. Warga kemudian meng-gotongnya ke rumah sakit. Namunsekitar pukul 03.00 WIB, Poi meng-hembuskan napas terakhir. ”Kalautak lihat saya deperesi, pasti istrisaya belum meninggal,” ujar Leem.

Kejadian tersebut dibenarkanwarga di sekitar rumah korban.”Sudah lama orang suruhan yangpunya tower itu datang memintapersetujuan warga, tapi warga tetapmenolak. Bahkan ada yangmenawarkan sejumlah uang, tapikami warga tetap tak mau,” kataMar, warga setempat.

Roni, Ketua RT 01 PerumahanBida Ayu, juga mengatakan halsenada. Kata dia, semua wargatetap menolak untuk menandatan-gani surat kelanjutan pembangunantower itu. ”Banyak keluhan dari

Suami Diintimidasi, Poi Meninggal Mendadak

BATAM KOTA (BP) - Satu unitsepeda motor Suzuki Let’s dariGebyar Heboh Batam Pos 2012 te-lah berpindah tangan. Adalah Muji-man, 53, warga yang tinggal diBlok 2 Jalan Mangga 1 Nomor 32B yang beruntung membawa pu-lang hadiah kedua tersebut.

Hadiah diserahkan langsung olehPimpinan Perusahaan Batam PosUsep RS di pelataran gedung Gra-ha Pena Batam, Batam Centre, Se-lasa (5/3).

Mujiman mengaku, senang danberniat mengirimkan lagi kupon

undian berlangganan Batam Posuntuk tahun mendatang. ”Siapa tahukali ini dapat hadiah utama, sayadengar rumah,” kata dia antusias.

Sebagai pemenang hadiah kedua,Mujiman awalnya tak begitu opti-mis bakal mendapatkan hadiah.Pasalnya, tahun lalu dia telah men-girimkan kupon undian serupa na-mun belum menuai hasil.

”Lagian yang semangat mengirimitu anak saya, tiap bulan dia kirim,”ujarnya.

Lantaran telah memiliki 3 unitsepeda motor, pria yang bekerja di

McDermott itu, berniat melegohadiah tersebut kepada kawannya.Meski begitu, Mujiman berteri-makasih kepada Batam Pos atashadiah yang diberikan.

Menurut dia, keluarganya tetapakan berlangganan Batam Pos. Se-lain manfaat dari sisi berita dan in-formasi, beragam keuntungan lainjuga didapat, antara lain lewat un-dian hadiah semacam ini.

”Baik di rumah atau di kantor ban-yak yang baca Batam Pos, soalnyaberitanya bagus dan jelas dibaca,”katanya. (rna)

BATAMKOTA (BP) - Dorkas, salahsatu warga sempat bersitegang denganSugeng, Wakil Kepala Imigrasi KelasIA Batam, 16 Februari lalu. Penyebab-nya, berkas perpanjangan paspor yangdilampirkan Dorkas hilang di kantorImigrasi.

Bukannya minta maaf, kata wanita 50-an tahun itu, Imigrasi justru memperlaku-kan dia dengan tidak sopan. Ia pun me-

laporkan kasus perbuatan tidak meny-enangkan ini ke polisi, Sabtu (1/3) lalu.

”Bukan jawaban yang saya dapat, tapimalahan Sugeng menyuruh saya keluardari ruangannya untuk mengantre danmelengkapi persyaratan kembali layak-nya mengurus paspor yang baru dengannada yang kasar dan arogan di depan or-ang ramai. Saya dipermalukan,” kataDorkas.

Polisi akhirnya memanggil Dorkas danSugeng. Sempat terjadi perang mulut didalam ruangan Kanit Polsek Batam Kota.Dorkas yang saat itu merekam kejadian,memberikan rekaman video itu kepadapolisi, akhirnya Sugeng pun memintamaaf kepada Dorkas. Paspor yang hilangjuga akan diganti kembali oleh pihakImigrasi.

”Saya bukan memperbesar masalah,

akan tetapi pelayanan pegawai Imigrasiyang membuat saya tidak terima. Semogaini menjadi pelajaran bagi pegawai-pe-gawai Imigrasi lainnya, khususnya Imi-grasi kelas IA Batam, yang selama initidak tersentuh,” kata Dorkas.

Sugeng yang dikonfirmasi soal lapo-ran tersebut, mengatakan ini hanya ke-salahan komunikasi dan sudah disele-saikan. (cr1)

F.IST

DIREKTUR PT Momentum Shipyard Welly memberikanpenjelasan tentang industri di perusahaannya kepadamahasiswa Institut Teknologi Bandung saat berkunjung,Senin (4/3) lalu.

F.IMAN WACHYUDI/BATAM POS

PIMPINAN Perusahaan Batam Pos Usep RS (kanan) menyerahkan hadiah sepeda motor Suzuki Let's kepada Mujiman,pemenang Gebyar Heboh Batam Pos di Gedung Graha Pena Batam, kemarin.

F.EUSEBIUS/BATAM POS

Leem, suami Poi Miau Haa.

Page 24: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013

Page 25: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 25METROPOLIS

IKLAN

proses peristiwa pembunuhan denganBerita Acara Pemeriksaan (BAP) ter-sangka Alun. Meski menyemut, wargatak bisa menyaksikan langsung pra re-kontruksi itu karena digelar secara ter-tutup. Polisi melarang warga menyak-sikan pra rekontruksi dari dekat.

Saat melihat Alun turun dari lantai duaruko, warga berdesakan mendekat. Mere-ka memotret Alun mengenakan kameraponsel. Namun, wajah Alun ditutupi sebo.Warga tak bisa melihat wajah Alun.

“Saya ingin tahu pembunuhnya sep-erti apa. Selama ini hanya lihat di ko-ran saja. Tapi wajahnya ditutupi sebo,kita tak bisa lihat,” terang Ali, wargaPenuin Centre.

Alun mengenakan, baju tahanan war-na merah tak banyak bicara. Ia dikawalsejumlah polisi. Tanpa mengenakan alaskaki, Alun menunjukkan beberapa ade-gan saat hendak membuang tas yangberisi pakaian Ting Ting.

“Ini bukan rekontruksi, tapi pra rekon-struksi. Tujuannya, untuk mencocokkan

menyala 24 jam,” katanya di GedungLembaga Adat Melayu (LAM) KotaBatam, Selasa (5/3).

Proyek interkoneksi listrik bawah lautBatam-Belakang Padang ini sudah lamadimulai. Rencana awal, proyek ini akanselesai pada pertengahan tahun 2012.Namun, hingga akhir 2012, proyektersebut tak kunjung selesai.

Kendala yang dihadapi PT PLN Per-sero, kata Rudi, adalah pada pembua-tan jaringan kabel bawah laut yangtidak boleh terputus. Kini, kabel terse-but sudah selesai dibuat dan menungguuntuk dipasang melintas pulau dari Tan-jung Pinggir Sekupang menuju Bela-

sampaikan, hingga hari ini, keluargaRaisyah masih membutuhkan bantuanuntuk biaya perawatan Raisyah,” kat-anya.

Hal senada juga dikatakan Oktavioyang sangat berharap Raisyah bisa sem-buh total. “Dari awal melihat broadcastdi BlackBerry saya sudah jatuh cintapada anak ini. Maksud jatuh cinta, yaadalah menolong Raisyah sampai sem-buh. Saya sudah menganggap dia sep-erti anak sendiri. Kasihan dia, masihkecil sudah diberi cobaan seperti ini. Ma-kanya saya akan tetap pantau perkemban-gan Raisyah,” ungkap Oktavio.

keterangan di BAP dengan kejadian-nya,” kata Kapolsekta Lubukbaja, Ko-mpol Aris Rusdyanto.

Menurut Aris, pihaknya belum bisamengungkap pra rekontruksi karenamasih dalam penyelidikan. “Belumbisa, ini masih tertutup. Kita tengahmenyamakan keterangan dulu. Nantikalau sudah rekonstruksi baru bisa dil-iput,” jelas Aris.

Sementara itu, Dewi Asmara, yangtinggal di dekat kos Ting Ting men-gaku, kaget mengetahui yang mem-bunuh Tingting adalah Alun. Pasalnyaselama melihat Alun, ia yakin Alunadalah pemuda yang pendiam dan takbanyak bicara. “Saya kaget saat bacadi koran kalau dia (Alun, red) pelakun-ya. Selama ini dia terkenal ramah danpendiam,” kata Dewi mengenang.

Namun Dewi tak menampik kalauAlun suka minum-minuman keras.“Hampir setiap kali saya lihat dia pastiminum-minuman kaleng. Kadang duaatau tiga kaleng,” terang Dewi.

Dewi berharap agar Alun dihukumberat .”Kalau bisa dia dihukum berat.

Soalnya dia sudah menghilangkan nya-wa gadis yang baik,” tutup Dewi.

Cucu, pemilik warung makanan di se-kitar kos Ting Ting mengaku sudah curigakepada Alun. “Sebelum ditangkap, sayasudah curiga sama dia. Hanya saja sayabelum bisa menuduh, nanti saya bisa dib-ilang mendahului hukum. Sekarang bisalega karena pembunuhnya sudah di-tangkap,” ungkap Teteh Cucu, panggilanakrabnya.

Sekitar pukul 11.45 WIB, polisikembali mengiring Alun keluar rukomelalui lorong. Namun saat itu polisi tam-pak kewalahan, karena warga juga ber-desakan ingin melihat Alun dari dekat.Sesampai di luar, Alun langsung dima-sukkan ke dalam mobil warna putih un-tuk dibawa ke Polsek Lubukbaja.

Diberitakan sebelumnya, Ting Tingditemukan tewas membusuk tanpa busa-na di dalam kamar kosnya pada perten-gahan Februari lalu. Ting Ting sempatdiduga tewas karena sakit, namun polisimenemukan bukti kalau Ting Ting di-bunuh. Alun akhirnya diringkus di Se-latpanjang. ***

Alun Suka Minum BirSambungan dari hal 17

kang Padang.Ditanyai tentang adanya kemungki-

nan target waktu yang kembali molor,Rudi mengaku tidak bisa berbuat bany-ak. Pemko Batam, sifatnya, hanya men-dukung proyek ini. Karena, proyek inimerupakan proyek PT PLN.

Pakai GasMasyarakat Belakang Padang bukan

berarti selama ini tidak menikmati lis-trik 24 jam penuh. Mereka sudah meni-kmati selama 24 jam penuh. Hanya saja,listrik yang dialirkan bukan dari bahanbakar gas, tetapi dari bahan bakar min-yak bumi, solar.

Disampaikan Senior Manajer Komu-nikasi dan Hubungan KelembagaanBright PLN Kota Batam, anak cabang

PT PLN Persero, Agus Subekti, in-terkoneksi bawah laut ini akan memu-ngkinkan masyarakat Belakang Padanguntuk menikmati listrik dari bahanbakar gas. Penggunaan gas sebagai ba-han bakar, memungkinkan PT. PLNPersero untuk menghemat biayaproduksi.

Dengan demikian, kemungkinan pe-nambahan subsidi untuk listrik di Be-lakang Padang lebih besar. Tarif DasarListrik (TDL) Kecamatan BelakangPadang akan mengikuti PT. PLN Ca-bang Tanjung Pinang yang masukdalam Regional Riau. “Jadi kalau mis-alnya, listrik di Belakang Padang itunanti lebih murah, kita yang di Batamtidak boleh protes,” kata Rudi. (ceu)

Belakang Padang Dialiri Listrik BatamSambungan dari hal 17

Sementara itu, Riana, bibi Raisyahmengaku, keluarganya telah menyiap-kan keberangkatan bocah malang ini keJakarta. “Ada lima orang yang be-rangkat. Tiga dari keluarga dan IbuAnisa (tetangga, Raisyah) beserta sua-minya. Mereka menemani kami sela-ma di Jakarta,” kata Riana.

Riana berharap Raisyah sembu. Kon-disi kesehatan Raisyah belum menam-pakan perubahan yang berarti setelahmenjalani operasi. ”Masih sama sep-erti sesudah menjalani operasi. Hanyangasih respon kalau kita panggil. Semogadengan dibawanya dia ke Jakarta bisapulih. Kata dokter kami di sana sekitarlima bulan. Kami mohon doanya untuk

kesembuhan Raisyah,” terang Riana sau-dara kembar Riani, ibu Raisyah.

Diberi Kursi KhususRaysah diantar langsung mobil ambu-

lance RS Awal Bros menuju ke tempatPertolongan Kecelakan Penerbangandan Pemadam Kebakaran (PKP-PK)Bandara Hang Nadim. Sesampainya diPKP-PK mobil ambulance dikawal ken-daraan bandara ke ruang pesawat Sri-wijaya Air. Arul, Leader Station Sriwi-jaya Air mengatakan, peralatan Rasyahdi pesawat sudah dipersiapkan sesuaidengan permintaan dan rujukan dari RSAB. Di antaranya satu tabung oksigenyang bisa digunakan selama 45 menit.(she/hgt)

Raisyah Berangkat dengan Iringan DoaSambungan dari hal 17

Ratusan Kosmetik Ilegal Beredar di Batam (2-Habis)

Seperti Narkoba, Sulit Lacak Pemasok

UNDANG-Undang Nomor 36 Tahun2000 tentang FTZ yang diubah menja-di Undang-Undang Nomor 44 Tahun2007 dan Peraturan Pemerintah Nomor10 Tahun 2012 tentang Arus Barangdari dan ke Kawasan FTZ membukacelah yang selebar-lebarnya hinggabarang kosmetik impor itu bebas ma-suk ke wilayah FTZ Batam, Bintan danKarimun.

“Dua payung hukum itu memangmembebaskan semua barang konsum-tif masuk ke BBK tanpa dikenakanPPN, PPnBM, Bea Masuk dan Cukai,”kata Emi Ludiyanto, Kepala BidangBimbingan Kepatuhan dan Layanan In-formasi (BKLI) Kantor Pelayanan Uta-ma Tipe B Bea dan Cukai Batam, pe-kan lalu.

Namun bagi Kepala BPOM Kepri, IGusti Ayu Adhi Aryapatni, UU FTZdan PP 10/2012 hanya mengatur pem-bebasan PPN, PPnBM, Bea Masuk danCukai barang konsumtif. Regulasi terse-but tidak menggugurkan aturan lainyang mengatur kewajiban importir dandistributor untuk memenuhi standar ke-sehatan, mutu, dan keamanan produkyang mereka impor, khususnya untukbahan makanan, obat-obatan dan kos-metik.

“Kalau semuanya bebas, siapa yangbisa menjamin bahan makanan, obat-obatan dan kosmetik yang masuk ke ka-wasan FTZ itu aman dari sisi keseha-tan?” kata wanita yang biasa dipanggilAry, itu.

Itulah gunanya BPOM hadir di Kepriuntuk mengawasi peredaran bahan ma-kanan, obat-obatan dan kosmetik tetapaman bagi kesehatan masyarakat.“Salah kalau menafsirkan kawasan FTZitu semua bebas dan tak ada pemerik-saan,” tegasnya.

BPOM dalam menjalankan tugasnyatetap mengacu pada protap yang adadan aturan hukumnya jelas. Antara lainUU Nomor 36 Tahun 2009 tentangKesehatan dan UU Pangan Nomor 18Tahun 2012.

Selain itu, mengacu pada PeraturanMenteri Kesehatan Nomor 1175/Men-

Maraknya peredaran kosmetikimpor maupun lokal tanpa izindan banyak yang mengandungzat berbahaya bagi kesehatan,tak terlepas dari status Batamsebagai kawasan perdagangan

dan pelabuhan bebas (free tradezone/FTZ).

M NUR - Y RIEZKY, Batam Kota

kes/Per/VIII/2010 Tahun 2010 tentangIzin Produksi Kosmetika. PeraturanMenteri Kesehatan Nomor 1176/Men-kes/Per/VIII/2010 Tahun 2010 tentangNotifikasi Kosmetika. Peraturan KepalaBadan Pengawas Obat dan MakananNomor HK.03.1.23.12.10.11983 Tahun2010 tentang Kriteria dan Tatacara Pen-gajuan Notifikasi Kosmetika.

Kemudian Peraturan Kepala BadanPengawas Obat dan Makanan NomorHK.03.1.23.12.10.12123 Tahun 2010tentang Pedoman Dokumen InformasiProduk. Peraturan Kepala Badan Pen-gawas Obat dan Makanan NomorHK.03.1.23.12.10.12459 Tahun 2010tentang Persyaratan Teknis Kosmetika.Peraturan Kepala Badan PengawasObat dan Makanan RI NomorHK.03.1.23.08.11.07517 Tahun 2011tentang Persyaratan Teknis Bahan Ko-smetik, dan aturan lainnya.

“Di pasal 2 Peraturan Kepala BPOMtentang persyaratan teknis bahan kos-metik, sangat jelas bahwa bahan kos-metika harus memenuhi persyaratanmutu sebagaimana tercantum dalamKodeks Kosmetika Indonesia atau stan-dar lain yang diakui atau sesuai keten-tuan peraturan perundang-undangan,”kata Ary.

Bahkan, kosmetik yang tidak menga-ndung bahan berbahaya tapi tidak me-miliki izin edar atau tidak terdaftar diBPOM, tetap dilarang beredar. “Penyi-taan kosmetik berbahaya saat razia akankami musnahkan. Ini salah satu sanksibagi yang melanggar,” tegas Ary.

Jika toko, distributor, maupun im-portir masih menjual produk serupadengan yang disita, maka BPOM akanmelayangkan teguran keras.

Ary mensinyalir kosmetik yang takmengantongi izin edar dan berbahayaseperti sitaan BPOM Kepri, alur ma-suknya ke Kepri sama dengan narko-ba. Pemilik utama barang atau pema-soknya alurnya terputus. Barang terse-but masuk melalui pelabuhan tikus disudut terpencil pulau-pulau di Batam.

“Pengedar dan penjual barang ilegalini tak pernah tahu siapa pemasokbarangnya itu. Lagian pembelian ba-rang-barang seperti itu tak pernahmenggunakan nota resmi. Sehinggasulit untuk melacak siapa pemain uta-manya,” ujar Ary.

Namun Emi mengungkapkan, ada tigacara kosmetik tersebut menginvasiBatam.Yakni melalui wisatawan, pela-buhan-pelabuhan rakyat, dan melaluipelabuhan resmi.

Wisatawan, kata Emi, bisa membawabanyak kosmetik yang tak terdaftarBPOM dari luar negeri ketika datangke Batam. Sedangkan melalui pelabu-han-pelabuhan rakyat, Emi mengatakansusah mengatasi itu. “Pelabuhan sep-erti itu sangat banyak di Batam. Mere-ka membawa barang, yang diambil darikapal-kapal, menggunakan pompong.Terus terang kami tak bisa mengawasipelabuhan-pelabuhan seperti itu selama24 jam,” kata Emi di kantornya Kamispekan lalu.

Namun, ternyata pengimpor juga bisamenggunakan jalur resmi melalui pel-abuhan yang ditunjuk seperti Pelabu-han Batuampar. Emi mengungkapkan,Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun2012 tentang membuat hampir seluruhbarang yang diimpor ke Batam tidakdiperiksa satu per satu.

“Sembilan puluh persen kontainerimpor yang masuk ke Batam masukmelalui jalur hijau. Artinya yang di-periksa hanya dokumen dan tidakmelakukan pemeriksaan terhadap isikontainer,” ungkap dia.

Akibatnya, rawan terjadi terjadipenyelundupan kosmetik oleh importiryang dokumennya tidak mencantumkanketerangan impor kosmetik. “Bisa sajadokumen impornya keramik, tapi isin-ya kosmetik,” ujar Emi.

Karena itu, BC memaksimalkanBidang Penindakan dan PenyidikanBC. Bagian ini berfungsi sebagai in-telijen, memastikan barangnya sesuaidengan dokumen. ***

KOSMETIKtanpa labelBPOM bisadibeli bebasdi sejumlahtoko diBatam.

F.M NOOR KANWA/BP

Page 26: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013

26

ADA yang enggak suka makansayur? Padahal makanan yang satu

ini kayak dengan vitamin danbagus untuk kesehatan tubuh,

bahkan ada yang berkhasiat bikinmuka bersinar lho. Eits, kenapa ya

enggak suka makan sayur?Pantengin terus Xpresi Batam Pos

besok!

Ada Apa Besok?

RE PONDENJENIS KELAMIN

Cowok 43,45%Cewek 56,55%

JUMLAH RESPONDEN200 Pelajar SMPdan SMA di Batam

SMP 49,64%SMU 50,36%

PENDIDIKAN

12-14 tahun 37,23%15-16 tahun 52,47%17-20 tahun 10,30%

USIA

Metode polling cluster random sampling tingkatkesalahan 4,5%. Instrumen polling Kuisioner Close

Question

Detektif KerryEpisode Perampokan Rumah Kosong (2)

Saat Pakai EarphoneMasih Bisa Dengar

Suara di SekitarMENURUTKU menden-garkan musik meng-gunakan earphone ituasyik banget. Asyiknya itukarena terserah kita mausekeras apapun suaranya,kita enggak bakalanmengganggu orang lain.

Walaupun aku lumayanketagihan dengerin musiklewat earphone tapi akutahu aturannya sih. Yamendengarkan musikmenggunakan earphone ituboleh-boleh saja, asalkanjangan sampai merugikandiri sendiri. Kalau musiknya diputar dengan volumeyang berlebihan, kita enggak bisa mendengarapapun yang ada di sekeliling kita. Misalnya kalau dipanggil sama orang tua atau ada apa gitu yangpenting, gara-gara musik yang didengerin terlalukeras kita jadi gak tahu. Gak bagus juga sih, lagipula menyetel lagu keras-keras langsung ke telingakita lbikin pendengaran kita akan berkurang.

Oleh karena itu, aku biasanya mendengarkan lagumenggunakan earphone dengan volume yang tidakterlalu tinggi. Tapi aku tetap bisa menikmati musikyang aku dengarkan. Aku selalu mengusahakan akumasih mendengar suara di sekitar. Belakangan ini,aku juga enggak terlalu sering pakai earphone sejakaku tahu earphone itu dapat mengganggu pendenga-ran. Kalau aku bosan mendengarkan musik meng-gunakan earphone, aku beralih ke speaker mini.Enggak masalah juga sih memutar musik denganmemakai speaker mini selama enggak ganggu orangsekitar. Yang penting jangan keseringan mendengar-kan suara yang keras langsung ke telinga. Bisa-bisagendang telinga kita pecah. (aisya/xpresi)

HOBIHOBIHOBIHOBIHOBI dengerin musik lewatearphone? Awas, Xpresi Kita mesti

tahu aturannya. Jangan sampaigara-gara keasyikan sering pakai

earphone, kalian jadi budeg. Ikhhh...enggak banget kan cakep-cakep

tapi budek.

AISYA GUSTIANA, Siswi SMAKartini

E SI

ARTUN

EarphoneBikin BudekANAK muda zaman sekarang gitukemana-mana biasanya ada barangmungil yang nyangkut di telinga. Ehmm,apalagi kalau bukan earphone. Ituloh alatuntuk mendengarkan suara baik musikataupun yang lainnya. Biasanya nihremaja sering banget mendengarkanmusik dari HP, mp3 atau mp4, iPod ataumungkin masih ada yang dengerin musik

pakai earphone dari radio hand-phone. Lagi santai emang

paling asyik kalausambil dengerin musikkesukaan kita.Gimana gak asyikcoba kalau dengerinmusik kesukaanpakai earphonesendirian, terserahkita mau sekeras apa

di telinga dan pastinyagak ada yang merasa

terganggu dengan volumesuara musiknya.Tapi tahu tidak Xpresi

Kita? Sering menggunakanearphone dengan volume

yang berlebihan dapat merusakpendenga-

ran.

Mendengarkan lagu memakai earphonedengan suara yang keras memangmengasyikkan. Dentuman suara alatmusik semakin keras dan serasa sedangada di konser. Hm, tapi lama-lamapendengaran kita semakin berkurang.Menurut Elia Roza, siswi SMA KartiniBatam, mendengarkan musik denganvolume yang keras memberikan keasikantersendiri yang tanpa di sadari mem-bahayakan pendengaran. ”Apalagi kalaulagi bosan dengerin lagu terus nyanyi-nyanyi sendiri bisa nyenangin diri lagi.”katanya.

Sebagai contoh di Amerika Serikat dilaporkan semakin banyak remaja yangdidiagnosis mengalami tuli dini. Merekaini merupakan orang-orang yang setiapharinya mendengarkan musik melaluiearphone selama berjam-jam. WahXpresi Kita jangan sampai seperti itu.Telinga ini diciptakan dengan berbagaibagian fungsi yang saling bekerja samasehingga kita mampu mendengar.Namun saat suara yang kita dengarterlalu keras, sel-sel rambut halus dirumah siput (koklea) akan rusak. Selrambut ini berfungsi menangkapfrekuensi suara yang masuk dan akanditeruskan ke otak. Nah, kalau sudahrusak, pendengaran kita akan terganggudan alhasil harus mendengar dua kaliatau mendengar dengan volume yangharus dinaikkan. Kalau kita mengalamiseperti mendengar dengungan di telinga(tinnitus) jangan diabaikan loh! Gejalaini merupakan tanda bahwa telah terjadikerusakan di dalam sel rambut. Walau-

pun sifatnya sementara, tapi kalau seringterjadi lama-kelamaan akan menyebab-kan kerusakan permanen karena sel-selyang tadi tidak sempat memperbaiki diriatau keburu mati dan akhirnyamenyebabkan ketulian.

Telinga kita ini diciptakan hanya untukmendengar suara audiosonik. Coba kitabayangkan saja kalau seandainyamanusia memiliki kemampuan menden-gar semua suara mulai dari infrasonik,audiosonik hingga ultrasonik. Wah, kitatidak akan bisa memejamkan mata dantidur pulas karena setiap saat mendegarsuara kelelawar, jangkrik, lumba-lumbahingga makhluk halus yang katanyasuaranya ultrasonik. Ih, mengerikan ! Ohiya bicara soal suara, suara itu diukurberdasarkan desibel (dB). Rata-rata levelsuara percakapan yang Xpresi Kitadengar berkisar 60dB, dan telingaseharusnya tidak sering mendengarsuara lebih dari 85 dB. Suara yangmelebihi 85 dB apabila didengar dalamjangka panjang sangat berbahaya.Volume suara tertinggi yang dihasilkanpemutar mp3 atau iPod adalah 100 dB.Level suara maksimal yang di rekomen-dasikan adalah kurang dari 85 dB. Jadiselama kita masih bisa mendengarkanorang di sekitar berbicara walaupunpakai earphone, tak masalah asalkanjangan sering dengan volume keras.Walaupun masih remaja, masih muda,punya segalanya dan cakep tapi budek.Aduh gak banget deh. Mulai sekarang,kurangi intensitas kita mendengarkanmusik menggunakan earphone ya. ***

MODEL: ELMA AZAAD/SMA KARTINI DAN NUR AZIZAH/SMK MANAGEMENTTRAINING SYSTEMS

FOTO: AISYA GUSTIANA/SMA KARTINI BATAM

ILUSTATOR: TATA

RONEI GUNAWANSiswa SMPN 6 Batam

Apakah kamu suka dengerin lagupakai earphone?

SUKA BANGET 85,71%Enggak suka 14,29%

Biasanya kalau pakai earphonevolumenya segimana?

BESAR 42,85%Kecil 21,42%

Sedang 35,73%

Kenapa kamu suka dengerin lagupakai earphone?

LEBIH ASIK AJA DENGERIN LAGU SENDIRI 53,57%Suka aja tanpa mengganggu orang lain 28,58%

Biar kelihatan keren 17,85%

Kenapa kamu sukadengerin lagudengan volume yangbesar?DEGUP LAGUNYA JADI ENAK58,76%Berasa kaya nonton konserlangsung 41,24%

Menurut kamuruginya pakaiearphone?Bisa bikin pendengaran berkurangkalau sering dengarkan musikkeras sekali lewat earphone46,43%ENGGAK TAU APA KERUGIANNYA53,57%

IKLAN

Page 27: 06 Maret 2013

Body SpaBody spa bermanfaat untuk

merontokan sel kulit mati danmenghaluskan tubuh.

WOMANIESTACANTIK

Eming sebelum rambutnya di-smoothing.

Eming terlihat cantik dengan rambutlurus usai di-smoothing.

BackTren Rambut Lurus

Basicto

Gaya rambut keriting gantung sempatdigemari. Namun, tampilan lurus tetap

jadi primadona para perempuan.RATNA IRTATIK, Batam

RAMBUT adalah mahkota bagi wanita.Beragam model dan tatanan rambut terusberubah seiring laju arus mode busanadunia. Pada era 1980-an, tatanan rambutkeriting mengembang pernahjadi idola para wanita.Kemudian, menginjak tahun90-an, gaya rambut mulaiberubah, dasaran rambut lurusdengan variasi blow(melengkung ke dalam) mulaidigemari. Namun, arus ituberubah pada tahun 2000berjalan hingga sekarang.Model rambut lurus denganvariasi keriting di bagian ujungrambut (keriting gantung)pesonanya meroket.

Meski sebagian kalanganmenganggap tatanan keriting gantungmasih begitu populer, namun ada jugayang beranggapan lain. Rambut lurus nanindah memberikan nilai lebih bagikeanggunan seorang wanita. Maka itu,sebagian wanita memilih tatanan back tobasic alias rambut lurus.

Menurut Joe, Hair Stylist dari Jey Salon diPerumahan Citra Batam Blok C Nomor 03Batam Centre, rambut lurus memberikesan rapi. Model rambut lurus adalahdasaran untuk membuat aneka tatananrambut lainnya.

”Kalau rambut awalnya ditata lurus, maudibentuk menjadi model apapun jugabisa,” ujar Joe ketika ditemui timWomaniesta Batam Pos, kemarin.

Model rambut lurus, sambung dia, jugamerupakan bentuk paling natural yangbanyak dipilih wanita. Selain mudah ditata,ditilik dari segi estetika juga tak kalahmenarik.

”Banyak juga kok yang suka rambutnyadigerai lurus, kesannya itu bagus selamatertata rapi,” katanya.

Namun, kata dia, tipikal rambutseseorang berbeda-beda. Ada yang sejaklahir tipikal rambutnya lurus, dan ada juga

yang lurusnya perlu bantuanpenata rambut. Pada kasuskedua, biasanya dipilihbeberapa metode pelurusanrambut, antara lain smoothingdan rebonding.

”Kalau rebonding, rambutnyamemang lurus tapi terkesankaku dan gak alami. Berbedadengan smoothing yang lurusdan lembut,” kata dia.

Dengan teknik pelurusan yangbagus, Joe menambahkan,maka rambut juga akan terlihatlurus sekaligus rapi. Bagi

sebagian wanita, bentuk lurus ini cukupuntuk dipakai beraktivitas sehari-hari,misalnya bekerja ke kantor dan bahkanuntuk kegiatan non formal lainnya.

Rambut lurus juga mudah dikreasikan kedalam bentuk tatanan lain. Bagi yangmenghendaki rambutnya disanggul atautatanan khusus untuk acara pesta, hairstylist biasanya juga tak kesulitan untukmenatanya sesuai model sanggul pestayang diinginkan. Begitu juga untukkegiatan keseharian, misalnya arisan atausekadar jalan-jalan, rambut lurus bisadigeraikan begitu saja atau jugadikreasikan dengan bentuk lainnya.Bahkan, yang ingin membentuk keritinggantung sekalipun.***

Berikut tips perawatan rambutyang dibagi oleh Joe, Hair Stylist

dari Jey Salon.

- Sesekali gunakan catokan untukmenambah awet pelurusan rambut.Namun, intensitasnya harus dijagasehingga tidak terlampau seringmenggunakannya.

- Karena smoothing menggunakan bahankimia dan pemanas dari catokan, tidakmenutup kemungkinan resiko rambutrusak, gunakan vitamin atau pelembabrambut secara berkala.

- Minimal lakukan hair mask 2 kali dalamseminggu ke salon, karena hair maskmerupakan perawatan creambath untukmencegah rambut rusak akibat terpaparbahan kimia.

- Jangan biarkan rambut stres karenasering menggunakan topi, helm, jilbabatau sejenis penutup kepala. Karena,keringat yang berlebihanmengakibatkan ketombe yang dapatmembuat rambut gatal dan berminyakserta lepek. Lakukan keramas maksimaldua hari sekali.

- Untuk menunjang perawatancreambath, gunakan vitamin ataupelembab sesuai jenis rambut dankerusakan rambut. (rna)

Tips

BAGI wanita yang ingin rambutnya ditatalurus, salah satu teknik perawatan yaknidengan smoothing. Berikut alur smoothingseperti yang disampaikan Joe dari JeySalon.

1. Setelah rambut dibersihkan, atur rambutuntuk pengaplikasian obat penetralisir.Produk yang dipakai bisa disesuaikandengan kecocokan suatu produk denganrambut Anda. Namun, Joemenganjurkan untuk menggunakanproduk yang bagus sehingga kualitastatanan juga bagus. Setelahdiaplikasikan merata, diamkan sekitar15-20 menit.

2. Cuci rambut sembari dipijat perlahan.

Tahapan Smoothing3. Keringkan rambut sebelum memasuki

tahapan selanjutnya. Dapatmenggunakan bantuan hair drieruntuk mempercepat prosespengeringan.

4. Tahap selanjutnya, yakni pencatokanrambut. Ambil beberapa bagian rambut,catok rambut sambil ditarik ke luar (kearah ujung luar) rambut. Lakukan berulanguntuk bagian rambut lainnya.

5. Setelah selesai, beri penetralisirrambut.

6. Setelah itu, cuci dan keringkan rambutkemudian dicatok lagi. Proses pencatokanmembutuhkan waktu sekitar 1 jam.

7. Terakhir, beri vitamin rambut agarrambut tetap kuat dan sehat.(rna)

Pengeringan rambut.

Cuci rambut sembari dipijat perlahan.

Pengaplikasian obat penetralisir dengan produkyang dipakai disesuaikan dengan kecocokanrambut.

Rawat Rambut dengan CreambathRAMBUT sebagai mahkota wanitatentu membutuhkan perawatan oleh sipemiliknya. Jika sering ditata atauterpapar bahan kimia, sebaiknya jugadiimbangi dengan perawatan yangdapat menjadikan rambut dan kulitkepala tetap sehat dan nyaman. Salahsatu perawatan yang digunakan, yaknicreambath.

Menurut Joe, Hair Stylist dari JeySalon, creambath adalah teknikmerawat rambut dengan menggunakankrim pencuci rambut yang berfungsimembersihkan kotoran di rambutsekaligus menjadikan rambut terasalebih lembut.

”Creambath juga dapatmembersihkan ketombe danmenghilangkan gatal-gatal di kulitkepala,” kata dia.

Creambath, juga dipercaya dapatmemperbaiki struktur dan akar rambut.Maka itu, perawatan ini biasanyadigunakan oleh mereka yang ingin

membuat rambuatnya sehat, termasukyang telah melakukan smoothing untukmeluruskan rambut.

Selepas smoothing, Joemenambahkan, biasanya rambut dankulit kepala terasa ringan.

”Pusing juga hilang, soalnya rambutterasa ringan dan gak berat di kepala,”ujarnya.

Creambath dapat dilakukan 2 kaliseminggu. Untuk membuat kulit kepalanyaman, biasanya creambathdiaplikasikan juga dengan pemijatanlembut, fungsinya melancarkanperedaran darah ke rambut.

Adapun jenis creambath, kata Joe,antara lain creambath tradisional,creambath spa, dan hair mask (maskerrambut).

Creambath tradisonal biasanyamenggunakan bahan yang terbuat daribuah-buahan atau tanaman, misalnyaalpokat, ginseng, lidah buaya atauwortel. (rna)

Batam Pos, Rabu 6 Maret 201327

Joe

IKLAN

Page 28: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 28

Melanggar akan Dimutasi

Papua Belajar Olah Sagu ke Meranti

F. AL AMIN/ BATAM POS

Pejabat TekenPakta Integritas

an barang dan jasa dalam pemer-intahan.

Acara d i lakukan d i au laRSUD Selatpanjang, Selasa(5/3) dengan disaksikan lang-sung Wakil Gubernur Riau,Raja Mambang Mit bersamaBupati Kepulauan Meranti, Ir-wan Nasir.

“Pakta integritas ini bukan ac-ara seremonial semata, kitaharus wajib memandangnya se-bagai proses mekanisme standardalam pelaksanaan tugas yangbaik dan terarah di lingkunganpemerintahan,” ujar BupatiMeranti, Irwan Nasir.

Dia mengatakan, acara ini se-bagai upaya penataan kelem-bagaan birokrasi yang baik diMeranti. ”Ini perlu membangunkomitmen para pejabat dilingkungan SKPD dalam meng-atur penyelenggaraan masing-masing kerja. Ini penting danamanah Amalkan demi masya-rakat,” ujar Irwan.

Pelaksanaan APBD dari tahunke tahun, kata Irwan, juga perlusejalan dengan peningkatan pe-mahaman teknis menyangkutkerja, tugas pokok dan fungsiaparatur, sesuai dengan sistemdan peraturan yang berlaku. “Ini

F. HUMAS PEMKAB MERANTI

SEKRETARIS Daerah Meranti Zubiarsyah menandatangani paktaintegritas disaksikan Bupati Irwan Nasir dan Wagubri, H Raja MambangMit di aula RSUD Selatpanjang, Selasa (5/3)

AL AMIN, Selatpanjang

SELURUH pejabat eselon II, III,dan IV Satuan Kerja PerangkatDaerah (SKPD) PemerintahanKabupaten Kepulauan Merantimenandatangani pakta integritastentang menciptakan Good Go-verment dan Good Governance dilingkungan pemerintahan.

Penandatanganan pakta integri-tas ini bersamaan dengan pembu-kaan bimbingan teknis pengada-

mutlak harus dilakukan, terlebihsaat ini, masyarakat semakinpintar dan kritis dalam menilaikinerja aparatur pemerintah,”katanya.

Irwan juga mengatakan, akanmemberi sanksi mutasi bagi pe-jabatnya yang tidak menjalankantugas sesuai pakta integritas. “Ka-lau tidak ada komitmen dan takmenghargai pakta integritas, yamutasilah akibatnya. Jalankankomitmen ini, jangan sampai adamutasi,” tegasnya.

Sebelumnya, Ketua PanitiaBimtek Pengadaan Barang danJasa dan Penandatanganan Pakta

Integritas, Ariady mengatakan,kegiatan ini dilaksanakan ber-dasarkan Perda Nomor 1 Tahun2013 tentang APBD Tahun Ang-garan 2013 dan Peraturan BupatiNomor 06 Tahun 2013 tentangpenjabaran pelaksanaan APBDTA 2013.

“Ini bertujuan memberi pema-haman menyangkut tugas pemer-intahan sesuai ketentuan yangberlaku,” ujar Ariady.

Sampai saat ini, Meranti barumemiliki 79 PNS yang mempun-yai Sertifikasi Keahlian Pengada-an Barang dan Jasa di Lingkun-gan Pemerintah. ***

F. AL AMIN/BATAM POS

BUPATI Meranti Irwan Nasir (tengah) foto bersama dengan perwakilanProvinsi Papua Barat dan IPB, saat malam ramah tamah dengan PemkabMeranti di balroom Grand Meranti Hotel Selatpanjang kemarin.

SELATPANJANG (BP) - Se-banyak 29 perwakilan dari DitjenPerkebunan Institut PertanianBogor (IPB) dan Dinas Perke-bunan Provinsi Papua dan PapuaBarat mengadakan kunjungan keSelatpanjang. Mereka belajarteknik persaguan di Meranti.

“Meranti merupakan kota saguyang pengolahannya berkembang

sangat bagus, sehingga kami me-milih kawasan ini untuk belajarteknik persaguan mulai dari pen-golahan hingga pengembanganvarietas unggul,” ujar KepalaRombongan Ditjen PerkebunanPapua, Murti Hastuti disela ra-mah tamah bersama PemkabMeranti di Ballroom Grand Mer-anti Hotel, Selatpanjang, Senin

(5/3). Ia menjelaskan, pihaknya

mendapat tugas dari presiden,membantu percepatan pemban-gunan di Provinsi Papua dan Pap-ua Barat. Salah satunya mengem-bangkan potensi sagu yang cuk-up besar di Papua dan Papua Bar-at mengingat kawasan ini memi-liki luas 1,2 hektare dan merupa-kan yang terbesar di dunia.

“Potensi yang cukup besar itubelum terolah dengan baik, ma-kanya selama tiga hari di Meran-ti, kami telah mendapat berbagaiilmu dasar, mulai dari pembibi-tan, perawatan hingga pengem-bangan sagu hingga menjadi ko-moditi yang memiliki nilai ekon-omis lebih tinggi. Kami akan ter-apkan di Papua,” jelas Murti.

Meranti telah memiliki teknolo-gi maju dalam pengolahan sagu,ditambah dengan kahadiran peru-sahaan PT Sampoerna Agro yangkerjasama penelitian tentang sagudengan IPB Bogor. “Akhirnyakita putuskan membawa rombon-gan ke Meranti.” (cr20)

Gula Pasir

AKTIVITAS buruhmembongkarpuluhan karunggula pasir diPelabuhanCamat,Selatpanjang,Senin (4/3) lalu.Para buruhmengangkut gulatersebut ke mobiluntukdidistribusikan kesejumlah tokokebutuhan pokokdi KotaSelatpanjang.

IKLAN

Page 29: 06 Maret 2013

KARIMUN (BP) - An-war Hasyim yang kini menjabat Sekretaris Dae-rah (Sekda) Kabupaten Karimun mengajukan pengunduran diri sebelum ha bis masa jabatan.

Keputusan ini diambil karena Anwar akan maju sebagai calon legislatif di pemilihan umum (Pemi-lu) 2014 mendatang. Ia akan menggunakan bend-era Golkar dengan daerah pemilihan (Dapil) Kar-imun II, yakni Meral, Meral Barat, Tebing.

‘’Berkas permohonan untuk pengunduran diri saya, sudah disampaikan ke Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Karimun untuk dapat

IKLAN

IKLAN

IKLAN

TANJUNGPINANG (BP) - Gu-bernur Kepulauan Riau (Gubke-pri), H Muhammad Sani meminta Kabupaten Kepulauan Anambas menggarap sektor pariwisatanya sebagai andalan. Sebab, pantai-pantai di Anambas, termasuk pan-orama bawah lautnya jauh lebih indah dari Bunaken, Sulawesi Utara (Sulut) yang terkenal itu.

Bahkan, televisi CNN menem-patkan Pulau Bawah, Anambas sebagai pulau terbaik dan memi-liki laguna terindah di dunia. Pantai Padang Melang yang memiliki panjang 8 kilometer dengan pasir yang indah, menjadi pesona tersendiri untuk menarik wi satawan. “Pemkab Anambas harus menangkap peluang itu,” kata Gubkepri di sela-sela kunjun-

gan kerja (kunker) ke Anambas, Selasa (5/3).

Gubkepri berani memband-ingkan Pulau Bawah dengan

Bu na ken, karena Februari lalu, Gubkepri berkunjung ke Bunaken sempena Hari Pers Nasional di Manado.

Salah satu upaya untuk men-dorong banyaknya wisatawan datang ke Anambas yaitu dengan pembangunan bandara di Letung, Jemaja agar bisa didarati pesawat jenis Boeing.

Komunitas Pemilik Motor Honda CB Pinang

Ta eli a mu ia a un isa abungBagi penggemar motor klasik,

tentunya sudah tidak asing lagi dengan motor Honda CB. Motor jenis ini pernah menjadi

idaman banyak orang pada tahun 1970-an.

YUSNADI, Tanjungpinang

MESKIPUN saat ini motor-motor baru banyak ber-munculan, namun tak sedikit pemilik motor Honda CB ini yang tetap bertahan untuk merawatnya. Di Tanjungpinang ada sekelompok orang yang tetap setia mengendarai motor klasik ini. Mereka membentuk komunitas bernama CB Pinang.

ingkat ketidaklulusan siswa SMA/MA Tan-jungpinang mencapai 48, 65 persen atau 829

siswa. Sementara untuk tingkat SMK jumlah siswa yang tidak

lulus mencapai 44,25 persen atau mencapai 593 siswa. Data ini di-peroleh berdasarkan hasil try out pertama Dinas Pendidikan Kota Tanjungpinang, Selasa (5/3).

Berdasarkan data yang diterima untuk SMA/MA, jumlah siswa yang mengikuti try out seban-

yak 1.704 siswa. Sementara un-tuk jurusan IPA jumlah siswa yang mengikuti try out sebanyak 1.340 siswa. Kebanyakan mata pelajaran yang paling sulit di-jawab siswa, yaitu pelajaran

48,65% Siswa Tak LulusHasil Try Out SMA Belum Memuaskan

RINTO, Tanjungpinang

T

41 RUMAH HANGUS55 KK Jadi Korban di Dabo

LINGGA(BP)- Musibah kebakaran yang terjadi di Belakang Pasar Ikan, Kelurahan Dabo cukup dahsyat dan terbesar setelah musibah tahun 1985. Total rumah yang terbakar 41 unit rumah dan 50 kepala keluarga (KK) kehilangan tempat tinggal.

Lurah Dabo, Recky Sarman Timur mengatakan, sehari setelah musibah kebakaran, barulah didapatkan data pasti jumlah korban kebakaran.

TANJUNGPINANG (BP) - Rencana penambahan tiga kursi DPRD Provinsi Kepri, daerah pemilihan Kota Batam menim-bulkan reaksi dari wakil rakyat daerah pemilihan luar Batam. Mereka menyimpulkan tidak seharusnya kursi Kota Batam dita-mbah mengingat banyak warga Batam tidak selamanya menetap di Batam.

’’Seharusnya, KPU pusat me-mahami kondisi Kota Batam. Sebagai kota industri, banyak warganya tidak menetap lama. Kita yakin, pusat tidak memahami hal ini, mereka menyamaratakan dengan warga daerah lainnya,’’ kata Wakil Ketua DPRD Kepri, Iskandarsyah, Selasa (5/4) ke-marin.

Pleno KPU pusat tentang pen-etapan jumlah anggota DPRD per daerah pemilihan pada Pemilihan Legislatif (Pileg) tahun 2014, se Indonesia, katanya dilaksanakan 9 Maret 2013 nanti.

Kursi Batam Seharusnya Tidak Ditambah LagiSeparuh Lebih Isi DPRD Kepri

Seharusnya, KPU pusat memahami kondisi

Kota Batam. Sebagai kota industri, banyak

warganya tidak menetap lama

Iskandarsyah

Wakil Ketua DPRD Kepri

Anwar Hasyim F.TRI

Pulau Bawah Lebih Indah dari Bunaken

ANGGOTA CB Pinang saat mendapat kunjungan komunitas CB dari Batam,

berkumpul bersama di Tepi laut Tanjungpinang, belum lama ini.

F.YUSNADI/BP

PUING-puing sisa kebakaran di Dabo. Ini musibah

kebakaran paling besar dalam 20-an tahun terakhir di Lingga.

F.DEDI/BP

PARA siswa SMAN 1 Tan-jungpinang saat mengikuti try out UN, Februari lalu.

F.YUSNADI/BP

Sekda Karimun Mundur

Baca Tak ... Hal 32

Baca 48,65% ... Hal 32

Baca Sekda.. Hal 32

Baca 41 ... Hal 32

Baca Kursi ... Hal 32

Baca Pulau ... Hal 32

SALAH satu pemandangan bawah laut di Pulau Bawah, Anambas.

F.NET

Batam Pos Rabu 6 Maret 2013

29

Page 30: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 30LINGGA

METRO SOCIETY

Wakil Gubernur Kepri, Soerya Respationo dan Wali Kota Tanjungpinang, mencoba mengoperasikan mobil penyapu jalan.

Wakil Gubernur Kepri menyerahkan satu mobil penyapu jalan ke Wali Kota Tanjungpinang secara simbolis.

Foto Bersama Wakil Gubernur Kepri Soerya Respationo, Wali Kota Tanjungpinang, Lis Darmansyah dan Wakil Wali Kota,

Syahrul, menuju ruang pertemuan.

Tandatangan serah terima satu mobil penyapu jalan.

Wali Kota Tanjungpinang, Lis Darmansyah, menyampaikan kata sambutan.

Wakil Gubernur Kepri, Soerya Respationo, menyampaikan kata sambutan.

Foto bersama Wakil Gubernur Kepri dan Wali Kota Tanjungpinang usai mengoperasikan mobil penyapu jalan di kantor Pemko.

PEMPROV BANTU TANJUNGPINANG KENDARAAN KEBERSIHAN

PEMERINTAH Provinsi Kepri, membantu satu unit kendaraan pembersih sampah jalan. Wali Kota Tanjungpinang, Lis Darman-syah mengucapkan terimakasih atas bantuan tersebut. ”Kami berterimakasih kepada Pemprov atas bantuan kendaraan kebersihan yang diberikan kepada Pemerintah Kota Tanjungpinang,” kata Lis Darmansyah di aula kantor Wali Kota Tanjungpinang, Senggarang, Selasa (5/3/2013).

Kota Tanjungpinang sebagai ibukota Provinsi Kepri, menjadi wajah dari Provinsi Kepri. Lis berharap Pemprov Kepri dapat ikut membantu menjaga Kota Tanjung-pinang agar tetap bersih. ”Kalau hari ini kami mendapat bantuan

satu mobil kebersihan, mudah-mu-dahan kedepan Pemprov menam-bah beberapa mobil kebersihan lagi,” katanya.

Sementara itu, Wakil Gubernur Kepri, Soerya Respationo sepakat dengan Wali Kota Tanjungpinang untuk menjaga kebersihan Kota Tanjungpinang. ”Pemprov tentu-nya sangat berkepentingan dengan wajah ibukota Tanjungpinang. Mu-dah-mudahan bantuan kendaraan kebersihan ini digunakan untuk tetap menjaga wajah Tanjungpi-nang bersih,” kata Soerya.

Selain itu, bantuan kendaraan itu diharapkan menjadi pemicu penambahan jumlah kendaraan kebersihan di Tanjungpinang. ”Satu kendaraan itu saya rasa

masih kurang untuk membersihkan seluruh wilayah Tanjungpinang. Mudah-mudahan adanya bantuan ini jadi pemicu penambahan ken-daraan kebersihan di Tanjungpi-nang. Pemprov dengan dukungan DPRD Kepri, siap bersinergi men-dukung program Pemko Tanjung-pinang,” ucapnya.

Acara penyerahan bantuan kend-araan kebersihan ini juga dihadiri Wakil Ketua II DPRD Kepri, Jumaga Nadeak, anggota DPRD Kepri dan Tanjungpinang, kepala SKPD Pemprov Kepri dan Pemko Tanjungpinang. ***

Narasi & Foto

ISTIMEWA

Tim Komnas HAM Turun ke SebungLINGGA (BP) - Tim Komisi Nasional (Komnas) Hak Azazi Manusia (HAM) turun ke Sebung, Desa Rejai,

Sebung dan PT Numbing Jaya Estate (NJE), Selasa (4/3) kemarin. Dalam kasus pembakaran balok kayu milik PT NJE, Polres Lingga menetapkan dua warga Sebung sebagai tersangka.

Empat orang dari Komnas HAM tersebut, masing-masing Nur Hidayah, Sriyana, Kushendro dan Arif telah sampai di Sebung. Rencananya, Rabu

(6/3) ini, mereka akan meng-gelar pertemuan dengan Camat Senayang, Kamaruddin dan perwakilan PT NJE.

”Tim dari Komnas HAM telah turun. Kami yang beberapa waktu lalu melapor ke Komnas HAM,” kata seorang warga dijadikan tersangka oleh Polres

Lingga, Andi Junaidi.Junaidi berharap Komnas HAM bisa menyelidiki ka-

sus ini. Masyarakat yang lemah dipermainkan dari sisi hukum oleh aparat karena kepentingan dengan perusa-haan perkebunan. “PT NJE belum melunasi ganti rugi lahan. Tapi mereka menebang kayu di lahan kami. Jadi kalau kami bakar, statusnya kayu milik masyarakat. Jadi bukan kayu milik perusahaan,” ujarnya.

Sebelumnya, dua warga Sebung, Desa Rejai, Senayang, Andi Junaidi dan Hamdan melaporkan kasus yang menimpanya ke Mabes Polri, Komnas HAM, Kementerian Kehutanan, dan DPR RI. Mereka menolak dijadikan tersangka oleh Polres Lingga dalam kasus pembakaran kayu atas laporan PT NJE.

Selain itu mereka juga mengadukan kasus yang dialami ke lembaga perlindungan saksi dan korban (LPSK). ”Kami menolak dijadikan tersangka. Ini atas intervensi PT Numbing, makanya kami dijadikan tersangka. Makanya kami melawan,” kata Andi yang secara swadaya berangkat ke Jakarta.

Menurut Junaidi, pelaporan yang dilakukan sebagai bentuk mencari keadilan dan perlindungan. Pasalnya, ada dugaan penetapan tersangka oleh Polres Lingga terhadap mereka, beraroma pesanan.

”Saat diperiksa, kami pernah diminta untuk tunduk kepada perusahaan itu dengan ancaman akan dijadikan tersangka. Sekarang ancaman itu memang terbukti, karena memang kami tidak akan tunduk sebelum pe-rusahaan memberikan apa yang menjadi hak kami,” ujarnya.

Dengan penetapan sebagai tersangka, mereka akhirnya tidak mau diam. Apalagi masyarakat Sebung mendu-kung perjuangan mereka. ”Masyarakat membakar kayu ramai-ramai karena PT NJE tak membayar ganti rugi lahan. Jadi apakah mereka berhak mengklaim kayu itu milik mereka,” sebutnya.

Kasus ini berawal saat ratusan warga Sebung menda-tangi lokasi PT NJE dan membakar sekitar 500 balok kayu pada 29 Juli 2012. Mereka menuntut perusahaan karet tersebut memenuhi kesepakatan pada rapat di Senayang beberapa waktu lalu, yang isinya perusahaan tidak boleh menjual kayu. (dea)

ke laut untuk mencari tali miliknya yang hanyut. Tali akan digunakan untuk membuat jaring ikan.

Di pantai dari kejauhan, ia melihat seperti ada bongkahan busa. Setelah didekati, ternyata mayat manusia. Korban memakai baju kaos lengan panjang warna coklat dan celana pendek jeans.

Memakai jam tangan merek

Casio dan sepatu merek Mares. Saksi melihat kepala korban tak ada lagi.

Melihat ini Hari langsung balik ke kampung, melaporkan ke kepala dusun. Setengah jam kemudian, kepala dusun melapor ke Polsek Sayang. Setelah menerima laporan kejadian, anggota Polsek Senayang langsung turun ke lokasi.

Terkait Konflik Warga dan PT NJE

Pembangunan Laboratorium Dialihkan ke SMA 1LINGGA (BP) - Proyek pembangu-nan laboratorium dianggarkan APBD Pro vinsi Kepri 2013, dialihkan dari SMA 2 Singkep ke SMA I Singkep Barat. Pasalnya, SMA 2 Singkep sudah memiliki ruangan laboratorium, sedangkan SMA I Singkep Barat sangat membutuhkannya.

Ketua Komisi III DPRD Lingga, Rudi Purwonugroho mengatakan, sejumlah anggota Komisi III DPRD Lingga saat berkunjung ke SMA I

Singkep Barat mendapat masukan dari kepala seko lah dan guru-guru, sekolah ini membutuhkan laborato-rium. ”Kami meninjau pelaksanaan try out pekan lalu. Kepala sekolah mengeluhkan mereka tak punya laboratorium untuk praktik,” kata Rudi, kemarin.

Keluhan ini ditindaklanjuti dengan koordinasi ke Komisi IV DPRD Kepri. Tujuannya, agar bantuan pem-bangunan laboratorium untuk SMAN

2 Singkep dialihkan ke sekolah ini. Tahun 2013, SMA 2 Singkep,

mendapatkan bantuan pembangu-nan ruang laboratorium. Padahal di sekolah itu sudah ada ruangannya. Pihak SMAN 2, juga menyetujui agar pembangunan ruang laboratorium dipindahkan.

Setelah koordinasi, DPRD Kepri menyatakan tidak menjadi perso-alan jika pembangunan dialihkan. Dengan catatan harus ada proposal

permintaan dari SMAN 1 Singkep Barat dan pernyataan persetujuan dari SMAN 2 Singkep yang di-tujukan kepada Disdik Provinsi Kepri. Tembusannya ke Komisi III DPRD Lingga dan Komisi IV DPRD Provinsi Kepri. ”Pihak SMA I Singkep Barat secepatnya membuat proposal. Tapi yang terpenting pihak SMA 2 Sing kep menyetujui,” ujarnya.

Pemprov Kepri juga diminta mela-

kukan kajian dan pantauan ke lapan-gan sebelum menganggarkan pem-

jika proyek tanpa kajian dikhawatir-kan akan mubazir.

Sebut saja pembangunan asrama siswa yang tak dihuni seperti di SMA I Singkep Barat. Siswa malas tinggal di asrama dan lebih memilih balik ke kampung masing-masing meski tiap hari harus melewati laut untuk menuju ke sekolah. (dea)

Anggota yang turun ke Laboh, antara lain Bripka Chandra, Briga-dir Medy, Briptu Wahyu, dan seorang PNS Koramil Senayang. Polisi memeriksa lima warga se-bagai saksi.

Kapolsek Senayang, AKP Syai-ful mengatakan, identitas korban belum diketahui. Saat ditemukan kepalanya tak ada lagi, sehingga

NELAYAN Laboh, Kecamatan Senayang, Hari (27), menemukan sesosok mayat laki-laki tanpa iden-titas di Pantai Tanjung Mengkuang, Laboh, Senin (4/3) pukul 05.00 WIB. Saat ditemukan kondisi mayat tak ada kepala.

Pagi itu, Hari keluar rumah menuju

DEDI ARMAN, Lingga menyulitkan mengenali identitas korban.

“Belum dapat dipastikan apakah korban ini nelayan atau orang dari mana,” kata Syaiful, kemarin.

Korban divisum dokter Puskes-mas Senayang. Usai divisum, kor-ban dimakamkan di pemakaman umum Laboh, Senayang, Senin (4/3) pukul 11.00 WIB. ***

Nelayan Temukan Mayat tanpa Kepala

Bank DarahDIREKTUR RSUD Dabo, dr Yan Cahyadi Anas menunjukkan bank darah yang ada di Unit Transfusi Darah RSUD Dabo. Saat ini Lingga belum memiliki Palang Merah Indo-nesia (PMI) Cabang Lingga.

F.DEDI ARMAN./BATAMPOS

Page 31: 06 Maret 2013

KARIMUN 31Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013

IKLAN

KM Natuna Indah Terbakar

Jembatan Pauh Telan Rp 10 M

Asah Kemampuan Siswa

Pabrik KMA Ditutup

F.TRI HARYONO/BATAM POS

CAMAT Buru Irwan Dinovri (kanan) menyerahkan piala Juara MTQ kepada Lurah Lubuk Puding, Samad.

Dian Baginda jadi Bunda PAUD Kundur Barat

Pedagang Tempati Coastal Area

SANDI, Karimun

Tak Kantongi Izin Prinsip

KOMISI A dan C DPRD Kabu-paten Karimun yang membidangi masalah hukum dan pemban-gunan, Selasa (5/3) menggelar rapat dengar pendapat (RDP) dengan Badan Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu, Badan Lingkungan Hidup dan Dinas Perhubungan (Dishub). Rapat ini membahas keberadaan bangunan asphal mixing plant (AMP) atau tempat pembuatan aspal milik PT Karimun Megah Abadi (KMA) di Seibati, Kecama-tan Tebing.

Hearing yang dipimpin Rasno selaku Wakil Ketua DPRD Ka-rimun tersebut mempersoalkan dan menanyakan keberadaan AMP milik PT KMA yang sudah berdiri sejak beberapa bulan

lalu, namun ketika dicek belum memiliki izin prinsip. Seperti izin mendirikan bangunan (IMB), izin tentang hinterland ordonante (HO) atau izin gangguan ling-kungan dan juga lokasi bangunan yang tidak sesuai peruntu-kan sebagaimana peraturan daerah (Perda) Rencana Tata Ruang dan Wilayah

(RTRW).

Untuk itu, Rasno memutus-kan perusahaan tersebut harus ditutup dan dipindahkan ke lokasi lain. Karena, belum ada izin dan lokasinya tidak sesuai ketentuan. Selain itu, dewan juga telah men-

erima laporan dari masyarakat set-empat yang men-erima dampak dari kegiatan op-

erasi AMP milik PT KMA.

“Perusahaan itu harus ditutup kar-ena tidak memenuhi

ketentuan dan tidak memiliki izin lengkap,” kata Rasno.

Sementara Jamaluddin se-

laku Ketua Komisi A m e n y e -b u t k a n ,

s e h a r -

usnya sebelum berdiri perusahaan itu mengajukan dan mengurus izin terlebih dulu. Di mata hu-kum atau aturan semuanya sama, sehingga tidak ada perusahaan yang diistimewakan. Untuk itu, dengan tegas dia menyatakan agar aktivitas AMP milik PT KMA di Seibati dihentikan.

“Saya juga meminta semua aktivitas perusahaan ini distop,” kata Jamaluddin.

Anggota Komisi C, M Asyura menyatakan, diketahuinya AMP milik PT KMA tidak punya izin setelah mendapatkan laporan dari masyarakat dan kemudian melaku-kan pengecekan ke lapangan. Ternyata memang benar, IMB dan HO untuk AMP di lokasi tersebut tidak ada. Bahkan, sesuai dengan surat dari Bappeda Karimun no-mor 309B/600/BPPD/2012 bahwa lokasi yang sekarang berdiri AMP milik PT KMA bukan perun-tukan kawasan in-

dustri, sehingga disarankan untuk pindah ke lokasi lain.

“Dari peruntukan lokasi saja su-dah menyalahi aturan,” katanya.

Kepala Badan Penanaman Mod-al dan Perizinan Terpadu, M Tahar membenarkan bahwa IMB dan HO terhadap bangunan AMP milk PT KMA tidak ada izin. Namun untuk diketahui, keberadaan AMP PT KMA di Seibati sesuai surat Bupati Karimun Nomor 370.C/UMM/XI/2012 perihal dukungan untuk menyelesaikan pengaspalan lintasan pacu bandara. Namun, bersifat sementara.

Pantauan Batam Pos, pada saat RDP antara legislatif dan ekse-kutif yang membahas masalah ke beradaan AMP milik PT KMA tanpa dihadiri manajemen dari perusahaan. Namun rapat tetap berjalan lancar. ***

Kerugian Capai Rp 30 JutaKARIMUN (BP) - KM Na-tuna Indah GT 29 yang sedang menjalani proses perbaikan di Pelantar Sejahtera, Kecamatan Meral, kemarin (5/3), sekitar pukul 10.30 WIB terbakar. Meski kebakaran hanya melanda bagian haluan kapal, namun kerugian diperkirakan mencapai Rp30 juta. Tak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut.

Pemilik kapal Toto Wijaya yang dijumpai Batam Pos di lokasi kejadian mengatakan, KM Natuna Indah sudah hampir dua bulan menjalani perbaikan di pelantar

tersebut. “Sebelumnya kapal ini jenis kapal rawai namun saya perbaiki untuk kapal tangkapan cumi,” jelasnya.

Maka untuk proses perbaikan dilakukan di pelantar tersebut oleh beberapa orang pekerja. Namun, kata Toto, siang kemarin tidak ada aktivitas pengerjaan di kapal tersebut. “Saya pun belum tahu pasti penyebab kebakaran, kar-ena saat kejadian pekerja sedang beristirahat,” jelasnya.

Disinggung apakah kapal terse-but masih bisa digunakan, Toto mengatakan jika dilihat dari kebakaran yang terjadi, pihaknya yakin kalau masih bisa digunakan menangkap ikan. Apalagi keba-karan tersebut hanya mengenai

haluan kapal. “Untungnya saat itu, kapal

dalam keadaan kosong dan tidak terdapat bahan bakar, sehingga api berhasil segera dipadamkan,” tegasnya.

Kapolsek Meral, AKP Bangun Tua Nasution yang ditemui di lokasi kejadian mengatakan, pihaknya bersama masyarakat langsung turun ke lokasi kejadian untuk memadamkan api. “Kita belum bisa memastikan penyebab kebakaran dan dari mana asal api. Upaya yang kita lakukan saat ini memadamkan api yang membakar ba gian depan kapal,” jelasnya.

Di lokasi kejadian, masyarakat saling bahu membahu memadam-kan api dengan pompa air. (bni)

F.IST

PARA juar lomba Bahasa Inggris berfoto bersama dengan panitia lomba SD Plus Avicena Indonesia.

KARIMUN (BP) - Sejumlah pedagang sudah menempati kios baru di dalam areal Panggung Rakyat Putri Kemuning, Senin (4/3) lalu. Pemindahan ini di-lakukan setelah pihak Dinas Perindustrian dan Perdagangan dan UKM (Disperindag UKM) melakukan penertiban pedagang yang sebelumnya berjualan di bahu jalan.

Berbagai menu makanan dan mi-numan disajikan bagi pengunjung dengan kursi dan meja sederhana. Pemindahan ini ternyata sangat direspon pengunjung. Bahkan pedagang pun mengaku karena dengan menempati kios baru bisa menekan biaya operasional.

“Kami sangat berterimakasih kepada Dinas Perindustrian, Per-dagangan Koperasi dan UKM Karimun. Karena dengan tempat jualan baru ini, kami bisa mene-kan biaya operasional,” ungkap salah seorang pedagang, Edi men-jawab Batam Pos, kemarin.

Sebelumnya, sebut Edi, biaya operasional yang harus dikelu-

arkannya terbilang tinggi. Dian-taranya biaya listrik dan ditambah biaya upah angkut gerobak.

“Untuk satu lampu dipatok Rp 80 ribu per bulan dikalikan dua lampu. Terus upah angkut ger-obak, mulai dari Rp 40 ribu per hari hingga Rp 80 ribu per hari. Tergantung jauh dekatnya angkut gerobak,” paparnya.

Dengan menempati lokasi baru ini, biaya listrik dan upah angkut bisa ditiadakan. Ini sangat men-guntungkan pedagang.

“Dengan tempat baru ini kita tidak memikirkan air, listrik dan upah angkut gerobak lagi,” jelas Edi.

Sebelumnya Kadisperindag dan UKM Karimun HM Hasbi, me-nyebutkan, sebanyak 73 pedagang sudah siap berjualan. Menyusul, gerobak mereka sudah diletakkan di kawasan Panggung Rakyat Pu-tri Kemuning. Para pedagang su-dah menempati lokasi di samping kanan dan kiri di dalam panggung rakyat tersebut, dengan berbagai fasilitas yang sudah ada. (tri)

KARIMUN (BP) - Membiasa-kan siswa berkomunikasi dalam bahasa Inggris sehari-hari, SD Plus Avicena Indonesia beberapa waktu lalu menggelar lomba Bahasa Inggris untuk tingkat sekolah TK dan SD se-Kecamatan Karimun.

Lomba Bahasa Inggris untuk dua kategori yakni lomba story telling diikuti peserta siswa TK, kelas I dan II SD. Sementara lomba cerdas cermat Bahasa Inggris diikuti peserta kelas III dan IV SD.

Kegiatan lomba yang dilaksana-kan dari tanggal 23-28 Februari lalu. Untuk bidang lomba story telling sekolah TK juara I di-menangkan oleh Sky Novendi, siswa TK Awana, juara II Erina Cyntami Tampubolon, siswi TK Awana.Untuk lomba story telling ting-

kat SD juara I dimenangkan oleh

Lena Elis Prasetia, siswi SD Negeri 002 Tanjungbalai Kar-imun, juara II Nadia Syalaisya. Sedangkan untuk lomba cerdas cermat Bahasa Inggris tingkat SD juara I dimenangkan SD Vidya Sasana, juara II SD Plus Avicena Indonesia, juara III SD Negeri 002 Tanjungbalai Karimun.

Kepala SD Plus Avicena Indo-nesia, Nur Asiah kepada Batam Pos mengatakan, melalui lomba Bahasa Inggris ini tentunya se-bagai wahana untuk mengasah kemampuan dan keterampilan da-lam menggunakan bahasa Inggris sebagai bahasa internasional.

“Disamping itu dengan kegiatan lomba dapat pula mencari bakat-bakat baru terutama di kalangan para pelajar tingkat TK dan SD sebagai langkah awal dalam mengikuti perlombaan Bahasa Inggris untuk tingkat lebih tinggi lagi,” tambahnya. (yud)

Tanjungberlian dan Lubuk Puding JuaraMTQ Tingkat KecamatanKARIMUN (BP) - Kelurahan Tanjungberlian Kota dan Kelura-han Lubuk Puding keluar sebagai juara umum gelaran musabaqah tilawatil Quran (MTQ). Tanjung-berlian menjadi juara umum MTQ tingkat Kecamatan Kundur Utara, sedangkan Lubuk Puding menjadi juara umum untuk MTQ tinkgat Kecamatan Buru.

Wakil Bupati Karimun Aunur -

matan Kundur Utara mengatakan,

larut dalam kegembiraan, karena MTQ tingkat kabupaten sudah di depan mata. Sementara bagi ka-

tahun ini belum berhasil sebagai juara harus lebih giat berlatih. Kesempatan masih ada, dengan giat berlatih dan memanfaatkan waktu prestasi dapat diraih.

“Merebut piala dalam setiap pelaksanaan MTQ harus diupaya-kan, namun mencari pahala lebih penting daripada merebut piala.

semaksimal mungkin, bahkan se-mua kemampuan sudah dilakukan. Dalam hal ini saya memeberikan apresiasi masyarakat, desa, kelu-rahan dan pemerintah kecamatan yang sudah melaksanakan MTQ

Sementara MTQ Kecamatan Buru resmi ditutup oleh Asisten II Pemkab Karimun, Arnadi Supaat,

Senin (4/3) malam lalu. Malam penutupan berlangsung meriah. Terlihat ribuan masyarakat me-nyesaki areal MTQ Kecamatan Buru.

“Dengan adanya MTQ ini, kita harapkan dapat meningkatkan sy-iar agama Islam. Khusus kepada pelajar dan pemuda, diharapkan mampu memperdalam Al Quran sebagai benteng dari pengaruh-pengaruh negatif. Seperti bahaya terhadap narkoba, pergaulan bebas dan sebagainya,” kata Arnadi.Camat Buru Irwan Dinovri

mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah mendu-kung pelaksanaan MTQ tingkat hingga berjalan lancar dan sukses. Kepada Kelurahan Lubuk Puding nantinya dipercayakan mewakili Kecamatan Buru untuk bertand-ing di MTQ tingkat Kabupaten Karimun.

Sedangkan kepada peserta yang belum berhasil keluar sebagai juara, Irwan meminta jangan berkecil hati. Tetapi terus beru-saha meningkatkan kualitas, sehingga bisa mencapai hasil maksimal di masa mendatang.

“Qari-qariah yang berhasil ini, nantinya masih mengikuti pe-mantapan dan persiapan untuk MTQ tingkat kabupaten. Mudah-mudahan Kecamatan Buru biasa meraih hasil terbaik di di ajang MTQ Kabupaten Karimun,” jelas Irwan. Walaupun waktu pelaksa-naan MTQ begitu singkat, tapi sudah terjalin kekompakan antar

(ims/tri)

DIAN Baginda Achmadsyah (tengah) berfoto bersama dengan Noerlizah Nurdin.

MORO (BP) - Kepala Bappeda Karimun TS Arif Fadillah men-gatakan, untuk pembangunan jembatan penyeberangan antara Pauh–Moro, telah dianggarkan Rp 10 miliar. Dananya diambil melalui APBD Karimun 2013.

Hal itu dikemukakan Arif Fadil-lah saat menyampaikan paparan program pembangunan dalam musyawarah rencana pembangu-nan (musrenbang) di Gedung Sri Baiduri, Moro, Selasa (5/3).

Dikatakannya, pembangunan

jembatan penghubung dari Desa Pauh ke Moro kota itu, akan diker-jakan dua tahap. Tahap pertama ta-hun 2013 dengan anggaran senilai Rp 5 miliar dan pekerjaan tahap kedua anggaran tahun 2014 senilai Rp 5 miliar sehingga total Rp 10 miliar. “Tentu dengan harapan jembatan penyeberangan ini akan berdaya guna untuk memperlancar hubungan darat dari Desa Pauh ke Moro. Yang utama bagi anak sekolah yang melanjutkan pen-didikannya ke Moro, artinya anak

sekolah tak perlu lagi mengguna-kan transportasi angkutan laut ke Moro nantinya,” ujarnya.

Ikut hadir dalam musrenbang itu yakni anggota DPRD Karimun, Bakti Lubis dan Jamaluddin daer-ah pemilihan Moro, Camat Moro M Fidias, Kacabjari Moro Rahmat Sentosa, Danramil Moro Kapten Suryadi, para lurah dan kades, tokoh masyarakat tempatan serta SKPD-SKPD yang berhubungan dengan program kerja pembangu-nan ke depan. (pst)

TANJUNGBATU (BP) - Bun-da Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), Kabupaten Karimun Noorlizah Nurdin menobatkan R A Dian Anggraeni Baginda Achmadsyah sebagai Bunda PAUD Kecamatan Kundur Barat. Penobatan Bunda PUAD tersebut dilaksanakan di Gedung Serba Guna Sawang yang dihadiri sera-tusan anak dari PAUD dan taman kanak-kanak (TK) se-Kecamatan Kundur Barat.Noorlizah Nurdin menegaskan,

pemilihan Bunda PUAD di Ke-camatan Kundur Barat sendiri sangat penting. Diharapkan den-gan dinobatkan bunda PAUD ke depannya dapat meningkatkan

kualitas pendidikan anak usia dini yang saat ini jumlahnya masih terbatas.

Selain itu, dengan terpilihnya bunda PAUD dapat memberi-kan motivasi orang tua untuk memasukan anaknya ke PAUD maupun taman kanak-kanak yang sudah ada. Dalam kesempatan itu, Noorlizah juga mengingatkan orang tua untuk tidak memaksa anak harus pandai tulis baca saat di PAUD atau TK.

“Saya ingatkan kepada orang tua, kalau anak-anak yang ada di PAUD tidak diajari belajar membaca, menulis dan berhitung (calistung). Mereka hanya ber-main, dan menggali kreativitas

membentuk karakter mereka. Untuk itu diharapkan pengertian orang tua, karena tidak ada akti-

PAUD yang ada anak-anak hanya bermain,” tegasnya.

Selesai dinobatkan sebagai Bunda PAUD Dian Angraeni Baginda Achmadsyah mengaku siap menjalankan amanah terse-but. “Kami akan berusaha un-tuk menjalankan kepercayaan ini semaksimal mungkin tentu dengan dukungan semua pihak. Diharapkan dengan penobatan bunda PAUD dapat menambah kepercayaan diri anak-anak, orang tua dan tenaga pendidik,” ujarnya. (ims)

F.IMAM SUKARNO/BATAM POS

F.GUSTIA BENNY/BATAM POS

KAPAL Motor (KM) Natuna terbakar saat proses perbaikan di Meral, Selasa (5/3). Meski tak ada korban jiwa, namun kerugian ditaksir men-capai rp 30 juta.

PABRIK aspal milik PT Megah Karimun Abadi ini dianggap ilegal karena tidak memiliki izin. Untuk itu DPRD Karimun

memintan pabrik ini ditutup.

F.TRI HARYONO/BATAM POS

Page 32: 06 Maret 2013

Polda Akan Bentuk Polres Anambas

IKLAN

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 32PROKEPRI

TANJUNGPINANG (BP)- Kan-tor DPRD Kepri di Pulau Dompak Laut, beberapa kali kemalingan. Barang yang hilang, antara lain pengeras suara (speaker), sound-system, dan televisi di ruang Wakil Ketua DPRD Kepri, Edi Siswoyo.

Wakil Ketua DPRD Kepri, Edi Siswoyo, membenarkan hal ini. ‘’Sejak pindah ke kantor baru, kita tidak nyaman sekali. Tidak saya saja yang mengeluhkannya tapi banyak anggota lain nya,’’kata Edi, Senin (4/3) petang.

Terkait kasus pencurian televisi yang ada di ruang kerjanya, Edi mengatakan Sekretaris DPRD mau pun Satpol PP belum bisa mengungkap pelakunya. ‘’Tele-visinya telah diganti yang baru. Televisi yang hilang belum ber-hasil ditemukan, pelakunya belum tertangkap,’’ katanya.

Edi minta Sekretaris DPRD memperhatikan kenyamanan ruang kerja wakil rakyat. Yang paling utama katanya penempatan aparat Satpol di kantor DPRD, be-nar-benar diberdayakan. ‘’Terus

Kantor DPRD Kepri Kemalingan

CB Pinang dibentuk untuk ajang silaturahmi dan memfasilitasi para pengguna motor CB di Tanjung-pinang. “Kami ingin memberikan tempat bagi teman untuk share dan bertukar pendapat mengenai motor CB karena motor ini sudah langka,” jelas Andi, salah seorang anggota CB Pinang.

Andi mengatakan, selain in-gin mempopulerkan motor CB, komunitas ini juga bisa dibilang untuk mengantisipasi agar motor CB ini tidak dilupakan masya-rakat. “Dengan adanya komunitas ini, motor tua tidak dilupakan,” katanya.

Karena tergolong motor tua, anggotanya pun kebanyakan orang-orang tua, namun bagi anak muda yang memiliki motor lawas dan ingin sharing, komunitas ini tetap terbuka bagi siapa saja.

“Komunitas ini tidak meli-hat umur, siapa saja boleh ber-gabung,” ujarnya.

Dengan bergabungnya anak-anak muda ini diharapkan dapat menjadi penghubung antara kaum tua dan kaum muda. “Kami ber-harap dengan bergabungnya anak-anak muda ini, komunitas motor CB ini tetap tumbuh dan tidak dilupakan,” jelasnya.

Mengenai onderdil dan pera-watan, Andi mengatakan, untuk

motor-motor tua onderdil me-mang sangat sulit didapat kar-ena sudah tidak diproduksi lagi. “Namun jika tidak dapat onderdil

dengan membuat onderdil sendiri agar perawatannya lebih hemat dan mudah,” katanya.

Ketika ditanya mengenai ke-hebatan motor-motor klasik bila dibanding dengan motor produksi terbaru, Andi mengakui motor klasik seperti CB ini tidak keting-galan zaman dan tidak kalah jika digunakan untuk touring.

“Untuk digunakan jarak jauh pun, motor tua ini tidak kalah dibanding motor keluaran terbaru,” akunya. ***

Tak Melihat Umur, Siapa Pun Bisa Gabung

untuk IPS, pelajaran ekonomi dan matematika yang sulit.

Untuk pelajaran matematika terdapat 60 persen siswa tidak lulus, ekonomi 60 persen tidak

tidak lulus. Kabid Dikmen Dinas Pendidi-

kan Tanjungpinang, Sumantri mengatakan, hasil try out yang pertama ini belum menjadi hara-pan sesungguhnya. Sekolah akan

menggelar pemantapan untuk para siswa lebih serius lagi. Jadw-al pelaksanaanya akan diserahkan ke sekolah masing-masing.

Diungkapkan Sumantri, um-umnya setiap kali melakukan try out pertama hasilnya selalu tidak memuaskan. Permasalahannya, soal try out yang pertama ini bahannya diambil dari semester genap dan semester ganjil. Pa-dahal siswa belum mempelajari sebagian soal yang diujikan karena mereka kini dalam tahap mempelajarinya. Dalam artian

ada soal belum diajarkan tapi su-dah diujikan atau belum sampai ke materi soal.

Sumantri mengatakan, sebelum-nya Dinas Pendidikan telah men-gumpulkan guru untuk mendap-atkan bimbingan dari Pusat Pen-didikan dari Badan Penelitian dan Pengembangan (Badan Litbang) Jakarta, bagaimana membimbing guru menyusun soal try out. Soal try out ini disusun berdasarkan standar kompetensi kelulusan. “Try out kedua akan dilaksanakan 4-6 Maret,” ujarnya. ***

Ada 34 unit rumah yang ludes dan tujuh unit rumah lagi terbakar ringan. Selain rumah, ada sekitar

”Ini musibah yang luar biasa. Kebakaran paling besar dalam 20-an tahun terakhir,” kata Recky saat menerima kedatangan Bu-pati Lingga, Daria saat datang ke lokasi penampungan korban keba-karan, Selasa (4/3) kemarin.

Bupati Daria mengatakan, Pem-kab Lingga akan membantu para korban kebakaran ini. Nanti-nya setiap KK akan didata akan mendapatkan bantuan melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah Lingga. ”Kalau dulu kita langsung bisa memberikan ban-tuan uang tunai melalui anggaran biaya tak terduga. Sekarang tak bisa lagi. Nanti akan diberikan melalui BPBD Lingga,”kata Daria.

Dijelaskan, ia juga merencana-kan agar korban kebakaran nanti-nya dapat mendapat bantuan rehab rumah tak layak huni (RTLH) tahun 2013. Nantinya dialokasikan sepersetujuan anggota dewan. “Jika tak melanggar aturan, kita anggaran untuk rehab rumah tak layak huni. Kita berikan kepada korban kebakaran ini,”ujarnya.

Dalam kesempatan ini, Daria dan istri memberikan bantuan secara pribadi kepada korban kor-

ban. Juga hadir Wakil Bupati Abu Hasim, Ketua Komisi III DPRD Lingga, Rudi Purwonugroho, ang-gota DPRD Lingga, Jimmy AT, Nurdin dan Kepala Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Lingga, Muslim.

Para korban ditampung di tenda penampungan yang dibuat Taruna Siaga Bencana (Tagana) Kabu-paten Lingga. Ada juga didirikan pos kesehatan di Belakang Pasar Ikan, Dabo. (dea)

41 Rumah Hangus

diproses. Dan, jika sudah disetu-jui oleh Pak Bupati, maka saya akan segera menyiapkan diri untuk menjadi caleg. Mengingat, mulai bulan depan nama-nama untuk bakal caleg sudah masuk ke KPU,’’ jelas Anwar, kemarin.

Wakil Ketua Bidang Pemenan-gan Pemilu DPD I Partai Golkar

Provinsi Kepri untuk Kabupaten Karimun, M Yusuf Sirat secara terpisah menyebutkan, secara resmi surat dari Anwar Hasyim untuk bergabung ke Golkar be-lum ada, namun pendekatan per-suasif ke partai sudah ada. ‘’Pada prinsipnya kita membuka pintu selebar-lebarnya untuk Bang An-war bergabung ke Golkar dengan tujuan tentu saja membesarkan

Sekda Karimun Mundur

‘’Sebelum pleno ini dilakukan, saya bersama Komisi II DPRD

Ketua Komisi II DPR-RI, Hakam Najah. Kita telah menjelaskan kondisi daerah pemilihan di Ke-pri,’’ katanya.

Rombongan DPRD Kepri, juga menemui beberapa anggota DPR-

RI lainnya, termasuk anggota DPR-RI asal daerah pemilihan Kepri, Herlini Amran.

‘’Kita mematuhi putusan Un-dang-undang. Tapi, kita juga yakin pusat tidak memahami kondisi daerah di Kepri.’’ kata Iskandarsyah.

Jika pleno KPU pusat nanti, tetap memutuskan kursi DPRD Kepri untuk daerah pemilihan

Kota Batam bertambah tiga, maka secara langsung setengah anggota DPRD Kepri berasal dari Kota Batam.

’’Anggota DPRD Kepri ber-

berasal dari Kota Batam, sama saja menggambarkan Kepri han-ya punya dua daerah pemilihan, yakni Kota Batam dan di luar Batam,’’ terang Iskandar syah.

Iskandarsyah menambahkan,

Batam di DPRD Kepri, tentu ber-peluang beberapa rapat paripurna dewan provinsi nanti dilaksana-kan di Kota Batam.

‘’Kita berharap, jumlah ket-erwakilan DPRD Kepri, daerah pemilihan Kota Batam, tetap se perti biasa, yakni berjumlah 23 orang,’’tukasnya. (zek)

Kursi Batam Seharusnya Tak Ditambah

Dalam dialog Gubkepri dengan tokoh masyarakat yang dipandu lang sung Bupati Anambas Mukh-taruddin, masyarakat banyak mengeluhkan soal keterbatasan listrik dan telekomunikasi.

Asisten Manajer (Asmen) Humas dan Sumber Daya Manusia (SDM) PLN Tanjungpinang, Nasri yang ikut dalam rombongan Gubkepri menyebutkan listrik di Ladan, Anambas, paling lambat September

2013 sudah bisa 24 jam, menunggu tangki untuk bahan bakar minyak (BBM) selesai dikerjakan.

Sementara untuk jaringan komu-nikasi, Manajer Teknik Telkomsel Batam, Andreas menyebutkan kendala telekomukasi dihadapi Anambas karena susahnya tran-misi. Solusinya tidak cukup dengan menara, jadi harus pakai satelit sehingga biayanya tinggi. Selain itu, minimnya transportasi ke Ana-mbas juga menjadi kendala karena mempersulit perawatan jaringan

telekomunikasi. Meski begitu, untuk beberapa kawasan, terutama di daerah Tarempa, akan segera terjangkau jaringan 3G, Maret ini.

Sebelumnya, dalam pertemuan di Kantor Bupati Natuna, Sani menegaskan jangan lagi ada seko-lah yang tak ada bangku atau yang reot di Negeri Segantang Lada ini. Semua sekolah harus bagus dan memberi kenyamanan bagi pelajar menimba ilmu.

Menurut Gubkepri, pendidi-kan merupakan salah satu fokus

pembangunan Pemprov Kepri

pula bidang Kesehatan, Kelautan Perikanan, Pariwisata, UKM, Perhubungan, Infrastruktur (jalan, listrik, air, migas) serta bidang pen-gentasan kemiskinan rehabilitasi rumah tak layak huni.

Dalam kesempatan yang sama, Tim Penggerak PKK Kepri yang dipimpin Ketua-nya Ny Hj Ai-syah Sani memberikan bantuan di Pendopo ConocoPhillips Matak Base. (ash)

Pulau Bawah Lebih Indah dari Bunaken

terang, kita tidak nyaman kerja di kantor baru. Siang, ruangan-nya panas. Setiap saat gerah,’’ kata Edi.

Salah seorang pegawai di ling-kungan Kesekretariatan DPRD, yang enggan namanya diko-rankan, ikut membenarkan be-berapa kali kantor DPRD Kepri Dompak kemalingan. ‘’Terakhir terjadi Minggu (3/3) yang hilang alat pengeras suara. Sebenarnya, telah sering kejadian ini terjadi di lingkungan kantor DPRD,’’ katanya. (zek)

ANAMBAS (BP) - Kapolda Kepulauan Riau (Kepri) Brigjen. Pol. Yotje Mende menegaskan akan membentuk Polisi Resort (Polres) di Kepulauan Anambas. Penegasan ini disampaikan oleh Yotje dalam sambutannya saat kunjungan kerja bersama Gu-bernur Kepri HM Sani di Matak Base, Kecamatan Palmatak Ana-

Yotje menjelaskan, untuk men-ingkatkan keamanan dan ketert-iban di Anambas harus dibentuk Polres tetapi pembentukan Polres ini masih terkendala jumlah Pol-sek sebagai syarat mutlak. Di An-ambas baru ada tiga Polsek, yakni Polsek Siantan, Palmatak, dan Polsek Jemaja. Sedangkan untuk membentuk Mapolres dalam suatu daerah harus ada sekurang-kurangnya empat Polsek.

“Untuk membentuk Mapolres, Anambas harus memiliki minimal empat Polsek atau tiga Polsek ditambah dengan satu Polsub Sek-

tor,” papar Yotje, kemarin.Untuk memenuhi persyaratan

yang diperlukan, Yotje akan mengembangkan Polsek Siantan menjadi Polsek Tipe Urban, dan menaikan status Pospol Nyamuk menjadi Polsub Sektor.

“Dengan demikian persyaratan

pendirian Polres bisa terpenuhi. Jadi 2014 mendatang Anambas sudah bisa dibentuk Polres,” jelas Yotje. Untuk pembentukan Mapolres di Anambas, Yotje juga mengharapkan dukungan Pemda Kepulauan Anambas, seperti ketersediaan lahan.

“Saya harap Pemda juga ikut mendukung dengan menghiba-hkan lahan untuk pembentukan Polres ini. Saya memang mend-engar Pemda sudah menyiapkan lahan seluas 3 hektare untuk keperluan ini. Saya mengucapkan terimakasih,” ucap Yontje. (sya)

TANJUNGPINANG (BP)- Wakil Gubernur Kepri Soerya Respationo meminta Pemko Tan-jungpinang mengawasi sektor pertambangan.

“Jangan sampai merusak ling-kungan. Kita yang rugi nanti,” kata Soerya di ruangan Wali Kota Tanjungpinang, Lis Darmansyah,

Perizinan tambang ini ada di kota, sedangkan provinsi bertin-dak sebagai pengawas pemban-

gunan di kabupaten/kota. Untuk itu harapnya setiap izin tambang yang diberikan harus direhabilita-si untuk penghijauannya kembali. Kalau ada perusahaan yang me-nambang tanpa memperhatikan prosedurnya maka selain izinnya dicabut mereka harus dipidanakan juga karena dalam undang-undang mengenai lingkungan hidup ada juga aturannya.

Wagub juga sudah menginstruk-sikan Kepala Dinas Perhubungan

Kepri, Muramis untuk berkor-dinasi dengan Dinas Perhubun-gan Kota Tanjungpinang terkait tonase muatan tongkang bauksit yang bisa diizinkan di laut.

Menanggapi pernyataan Wagub, Lis Darmansyah mengatakan Pemko Tanjungpinang sudah mengeluarkan surat peringatan ke-dua kepada pengusaha tam-bang yang sesukanya berpindah-pindah tempat tanpa mau melaku-kan penghijauan. (asr)

Soerya: Jangan sampai Merusak Lingkungan

partai serta untuk memenangkan Pemilu 2014,’’ jelasnya.

Dia berharap dengan bergabung-nya Anwar Hasyim menambah kekuatan Golkar pada untuk Pemilu 2014 mendatang. Dan diharapkan kursi di legislatif nanti akan bertambah banyak pula. Minimal jika saat ini 7 kursi, dia berharap bisa mendapatkan 10 kursi. (san)

Sambungan dari hal 29

Sambungan dari hal 29

Sambungan dari hal 29

Sambungan dari hal 29

Sambungan dari hal 29

Sambungan dari hal 29

Kendaraan Terjaring RaziaTANJUNGPINANG (BP) - Se-banyak 12 motor dan dua mobil terjaring razia gabungan Polres Tanjungpinang dan Dinas Per-

Kanit Patroli Polres Tanjungpi-nang, Ipda Firuddin mengatakan,

razia ini merupakan kegiatan rutin dan akan digelar di sejumlah lokasi di Tanjungpinang. “Yang dirazia mengenai kelengkapan administrasi, seperti SIM dan STNK dan kelangkapan lainnya,” tuturnya.

Dikatakannya, da lam ra-

zia kali ini sebanyak 14 kend-raan bermotor yang terjaring. Masing-masing kendraan yang ditahan tersebut karena tidak memiliki sejumlah kelengkapan administrasi.”Kendaraan yang di-tahan, semuanya akan dikeluarkan surat tilang. Ada yang tidak punya

STNK, ada juga yang tidak punya SIM,” bebernya.

Pantauan Batam Pos di lapangan sekitar pukul 16.30 Wib razia tersebut berakhir. Sedangkan ken-daraan yang terjaring diangkut ke Mapolres dengan menggunakan lori. (cr23)

KAPOLDA Kepri Brigjen Pol Yotje Mende berkunjung ke Anambas dan berdia-log dengan sejumlah tokoh masyarakat, kemarin.

F.SYAHID/BP

F.SYAHID/BP

Page 33: 06 Maret 2013

NATUNA Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 33

50 KK di Batu Kapal Direlokasi

Mobil LoryBesar / Fuso Baru Th 2012

Bak Panjang Sama Besardan Lebar

Hubungi :0811 812 774 0818812121

(Bapak Jeri)Komp. Tanah Mas Blok J

No. 5 Sei Panas

DISEWAKAN MOBIL

SEDOT WCSeptic/Holding tank, Wastafel,Saluran air, greasetrap, STP

PUNYPUNYPUNYPUNYPUNYA 3 MOBIL TINJAA 3 MOBIL TINJAA 3 MOBIL TINJAA 3 MOBIL TINJAA 3 MOBIL TINJAAlat/Team Clining yg lengkap

Hubungi :

PT. ABM0778 - 47861808127026648

www.sedottinja.com

JASA MAMPET

TELAH HILANGBarang - barang / Surat - surat Penting :1(satu) Buah KTP an. Dodi No KTP :2171102010940001, yg dikeluarkan oleh kantorDisduk Capil Kota Batam.1 (satu) Buah STNK Spd Motor An. Alina Nopol:BP 5392 IG, Noka : MH21KP001CK137216,Nosin: 1KP137616 Yg di keluarkan oleh KantorSamsat Polda Kepri. Tercecer Pada Hari Rabu27 Feb 2013 diseputaran Batam Kota. Bg ygmenemukan harap antar ke Perum. Eden Park

Blok J. No 26 Kec. Batam Kota

KEHILANGAN

PENGUMUMANBerikut Kami Informasikan BahwaAkan Dihapus Bukukan Oleh PTBPR DANA FANINDO dengan data -data sbb:

1. Suhemi2. Ani

Terima KasihTdd Management

PENGUMUMAN

TELAH HILANG - 1 LBR SRT KAV. AN.NORAULI SINURAT DGN NO KAV. 72 BLOKC-13 UK. 6X10M2, LOK. KAV SUMBERSERAYA - SEI LANGKAI (BATU AJI) BG YGMENEMUKAN HUB: 081364273311

TELAH HILANG - 1 BH SRT KAV. AN. ASRINBIN HASAN ABDULLAH DGN NO. 15 BLOKC-13 UK. 6X10M2 LOK. KAV SUMBERSERAYA - SEI LANGKAI (BATU AJI) BG YGMENEMUKAN HUB: 081372765039

TELAH HILANG - 1 LBR STNK ASLI AN.MEGAWATI ANDICA PUTRY, DGN NOPOL:BP 2063 EN, NOKA: MH1JF21139K229399,NOSIN: JF21E1228126 HUB: 081372632363

TELAH HILANG - 1 LBR SRT KAV. AN.AMISTEN MANIK DGN NO KAV. 71 BLOK C-13 UK. 6X10M2 LOK. KAV SUMBER SERAYA- SEI LANGKAI (BATU AJI) BG YGMENEMUKAN HUB: 081364273311

TELAH HILANG - 1 LBR STNK ASLI AN. SOP-IAN DGN NOPOL: BP 2982 FH, NOKA: MH-1KC3111AK016829 NOSIN: KC31E1016800.BG YG MENEMUKAN HUB : 0812 7089 0511

INFO IKLAN 460 000

IKLAN

Natuna Pintu Masuk Narkoba

F AULIA RAHMAN/BATAM POS.

GUBERNUR Kepri HM Sani menyerahkan penghargaan kepada kepala desa yang berhasil mensukseskan program RTLH tepat waktu tahun 2012 saat silaturahmi dengan warga Bunguran Barat, Natuna, Senin (4/3) malam. Sani juga menyerahkan sejumlah bantuan langsung untuk warga.

Pembangunan Jalan Sedanau Dilanjutkan

Sani: Jangan ada Sekolah Reot

Memasok Kepri dan NasionalAULIA RAHMAN, Natuna

KAPOLDA Kepri Brigjen Pol Yotje Mende mengatakan, Kabu-paten Natuna merupakan salah satu wilayah di Kepri yang ber-potensi dijadikan jalur penyudu-lupan barang haram jenis narko-ba ke Kepri bahkan hingga pa sar nasional. Menurut Kapolda, kon-disi geografis Natuna sangat ren-tan terhadap berbagai aktivitas penyelundupan, termasuk narko-tika.

Hal ini disampaikan Yotje saat berkunjung ke Natuna, Senin (4/3) lalu. Meski situasi di Natuna saat ini masih kondusif, namun tetap perlu diwaspadai karena potensi penyelundupan narkoba sangat tinggi

“Saat perayaan Natal tahun 2012 lalu, kami berhasil menggagalkan penyuludukan narkoba jenis he-roin di salah satu pelabuhan di Tanjungpinang bersama Bea Cukai dan Imigrasi. Narkoba ini tidak

menutup kemungkinan masuk me lalui Natuna,” kata Kapolda saat malam temu ramah dengan masyarakat Kecamatan Bunguran Barat, Senin (4/3) lalu.

Dugaan tersebut, kata Kapolda, berdasarkan kondisi letak geogra-fis Natuna yang berhadapan langs-ung dengan negara-negara luar dan berhadapan langsung dengan lautan. Seperti Vietnam, Thailand, Malaysia dan Singapura. Na tuna dijadikan jalur transit masuknya narkoba di Kepri.

Kata Yotje, narkoba yang masuk melalui Natuna tidak seluruhnya dipasok ke Kepri. Namun sering-nya barang haram tersebut juga hanya transit untuk menyuplai pasar nasional. Untuk itu Yotje berharap kerjasama instansi ter-kait ditingkatkan untuk menganti-sipasi hal ini.

“Kepedulian masyarakat juga sangat diperlukan untuk mencegah masuknya narkoba melalui jalur Natuna,” kata Yotje.

Mirisnya lagi, lanjut Yotje, Na-tuna tidak hanya berpotensi dae-rah transit narkoba. Namun term-asuk daerah rawan penyelundupan

manusia dari negara-negara te-tangga seperti Vietnam. Dia juga menegaskan supaya hal ini men-jadi perhatian aparat setempat.

“Jangan sampai Natuna ini di-jadikan tempat penyelundupan manusia, perlu dilakukan antisi-pasi. Jika penyelundupan manusia sudah terjadi, akan muncul ba-nyak hal negatif. Seperti kejaha-tan, menjadi mata-mata, teroris, kejahatan perang dan lainnya,” tegasnya.

Selebihnya, Natuna merupakan daerah yang rawan terjadinya pe-nangkapan ikan secara ilegal. Apa lagi potensi kelautan dan pe-rikanan di Natuna begitu melim-pah. Untuk itu Yotje meminta supaya satuan pengamanan laut yang terdiri dari Armabar, Bak-orkamla, Satuan Polisi Air dan instansi terkait lainnya bekerja-sama mengamankan sumber daya alam kelauatan dan perikanan di Natuna. “Mari seluruh stake holder bahu membahu mencegah pen-curian ikan di Natuna dari nela yan asing. Penyelundupan narkoba dan manusia yang sangat rawan di Na-tuna,” pungkasnya.***

NATUNA (BP) - Camat Bungu-ran Barat Natuna Anrizalzen mengatakan, pembangunan jalan lintas Pulau Sedanau dilanjutkan tahun ini. Lanjutan pembangunan jalan lintas menghubungkan pulau Sedanau dan Pulau Bunguran Besar itu dianggarkan sebesar Rp 2,5 miliar dengan panjang jalan 200 meter.

Jalan lintas pulau Sedanau ini, kata Anrizalzen, menggunakan anggaran APBD Provinsi Kepri yang akan direalisasikan secara bertahap. Dijelaskan, jalan terse-but sudah dibangun sejak 2010 sepanjang 900 meter dengan ang-garan Rp 10 miliar. Sementara total panjang tersebut mencapai lima kilometer.

“Tahun ini ditambah lagi 200 meter,” kata Anrizalzen ditemui

di Sedanau, Selasa (5/3).Dikatakan Camat, berdasarkan

desain fisik jalan lintas pulau Se-danau tersebut menelang angga-ran sebesar Rp 1,3 triliun. Proyek ini seluruhnya didanai APBD Kepri melalui mekanisme multi-years selaam 10 tahun.

“Tapi tergantung komitmen pe-merintah. Bisa saja dalam lima tahun, jalan lintas ini selesai. Ka-rena sangat tergantung pengang-garan. Ya maunya kami masyara-kat, lima tahun sudah selesai. Dan ada dana dari APBD kabupaten membantu menyelesaikan jalan lintas ini,” harapnya.

Jalan lintas Pulau Sedanau ini merupakan jalan yang dibangun di atas permukaan air atau pelan-tar. Tunjuannya mempermudah akses transportasi masyarakat yang

selama ini menggunakan sarana angkutan laut untuk penyeber-angan.

Serta mempermudah pemasangan jaringan air bersih dari pulau Se-mala untuk masyarakat Sedanau. Yang rencananya akan dibangun waduk air bersih yang bersumber dari Pulau Semala. Sebab jalan lintas Pulau Sedanau juga mele-watu Pulau Semala yang memi-liki sumber air berlimpah. (arn)

NATUNA (BP) - Sekitar 50 ke-pala keluarga (KK) di RT 02 RW 01 Kampung Batu Kapal yang menempati lahan milik Perusa-haan Daerah (Perusda) Natuna akan dipindahkan. Relokasi war-ga ini menyusul rencana pembangu-nan pusat bisnis (bussiness centre) dan hotel oleh Perusda Natuna di Batu Kapal.

Direktur Utama Perusda Natuna Kartubi mengatakan, pihaknya telah menyiapkan lahan seluas 1

hektare untuk memindahkan 50 KK dari Kampung Batu Kapal. Lokasinya di Kampung Puak yang tidak jauh dari Batu Kapal.

“Selama ini memang ada 50 KK yang membangun rumah dengan menumpang lahan milik Perusda. Makanya akan kami pindahkan,” kata Kartubi saat ditemui di Ranai, Senin (4/3).

Kartubi mengatakan, pihaknya akan mengakomodir seluruh war-ga yang ada di lokasi lahan milik

Perusda itu. Karena dalam per-janjian awalnya, warga mendiri-kan rumah di lahan Perusda ber-sedia dipindahkan jika akan di-gunakan. Dalam relokasi warga ini, kata Kartubi, Perusda akan kerjasama dengan Dinas Sosial Tenaga Ker ja dan Transmigrasi (Dinsos Nakertrans). Dalam hal ini Dinsos Nakertrans akan mem-bangun rumah, sementara Perus-da berperan dalam penyediaan lahan untuk warga. (arn)

2013, Natuna Dapat Rp 104 MiliarDari APBD Kepri NATUNA (BP) –Provinsi Kepri mengalokasikan anggaran sebesar Rp 104 miliar untuk program ke-giatan dan pembangunan di Na-tuna tahun anggaran APBD Pro-vinsi Kepri 2013. Anggaran ter-sebut diserap melalui dinas teknis masing-masing di lingkungan Pem kab Natuna.

“Tahun ini provinsi membantu Natuna sebesar Rp 104 miliar da-ri APBD provinsi,” kata Gubernur Kepri HM Sani, saat malam sila-turahmi dengan masyarakat Bun-guran Barat di Pulau Sedanau, Senin (4/3) malam.

Anggaran tersebut, kata Sani, peruntukannya diserap melalui

dinas teknis. Diantaranya Dinas Kelautan dan Perikanan, Dinas Pekerjaan Umum (PU), Dinas Ke sehatan, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, Dinas Perhubungan, Dinas Sosial, Dinas Pertanian, dan lainnya.

“Di dinas pendidikan ada dialo-kasikan dana untuk insentif guru, ada bantuan laptop dan pem-bangunan fisik lainnya sebesar Rp 5,7 miliar,” kata Sani.

Sani mengatakan, dari Rp 104 miliar dikucurkan untuk Kabupa-ten Natuna tahun ini terdapat se-jumlah pembangunan fisik. Di-antaranya di Dinas PU meliputi pembangunan jalan dan jembatan. Khususnya di Sedanau, APBD Provinsi Kepri memprioritaskan

pembangunan pelabuhan Pelni yang ditargetkan selesai dibangun tahun ini juga.

“Pelabuhan Pelni di Sedanau tahun ini dianggarkan Rp 2,5 mi-liar. Insya Allah tahun depan, su dah dapat dimanfaatkan,” be-bernya.

Di Dinas Perhubungan, dialo-kasikan dana untuk pembangunan Pelabuhan Perintis di Kecamatan Midai, Subi, Pulau Laut, dan la-njutan pelabuhan Pelni di Keca-matan Serasan.

Dan alokasi anggaran untuk pela-buhan, akan ditambah tahun 2014 mendatang.

“Pembangunan jalan menuju Ke larik ini dianggarkan sebesar Rp 25 miliar. Untuk pelabuhan,

tahun ini memang belum selesai, tapi tahun depan akan dilanjutkan,” katanya.

Pada malam silaturahmi tersebut, Gubernur Kepri HM Sani juga menyerahkan penghargaan ke-pada lima kepala desa yang dini-lai berhasil melaksanakan program pemerintah dalam pengentasan kemiskinan, melalui program re-hab rumah tidak layak huni (RT-LH).

Sani juga menyerahkan lang sung bantuan laptop untuk SMAN 1 Bunguran Barat, bantuan kepada warga lansia, karang taruna, dan bantuan masjid. Serta penyerahan dana klaim jamsostek kepada ne-layan Natuna oleh Pemkab Na-tuna kepada ahli waris.(arn)

NATUNA (BP) - Gubernur Ke-pulauan Riau HM Sani meminta jajaran Pemkab Natuna untuk mem-berikan perhatian khusus pa da sektor pendidikan. Kata Sani, se-mua bangunan sekolah harus bagus dan memberi kenyamanan bagi pelajarnya untuk menimba ilmu.

“Jangan ada sekolah yang reot,” kata Sani saat malam ramah tamah dengan sejumlah pejabat di Ling-kungan Pemkab Natuna di Natuna, Senin (4/3) malam.

Menurut Gubernur, pendidikan

salah satu fokus pem bangunan Pem prov Kepri. Selain itu ada pula bidang kesehatan, ke lautan dan perikanan, pariwisata, UKM, perhubungan, infrastruktur serta bidang pengentasan kemiskinan.

“Bukan yang lain tidak penting, tapi ini saja kita keroyok bersama, kita fokuskan,” kata Sani.

Pendidikan, kata Sani, merupakan investasi yang dapat mengubah nasib masyarakat. Karena itu, ka-ta mantan Bupati Karimun ini, dia tak ingin lagi mendengar ada anak

yang tak sekolah karena tak ada biaya. Sebab, saat turun ke daerah, Sani mengaku, masih menjumpai anak putus sekolah. Dan ketika ditanya mereka tidak tahu jika ada program beasiswa dari pemerintah. “Jangan terjadi lagi. Pendidikan bisa mengangkat anak-anak itu. Ini menjadi hal yang sangat penting. Karena provinsi menyediakan da-na untuk itu,” kata Sani.

Sani mengatakan, ia dan rom-bongan melakukan kunjungan ker ja ke Natuna untuk menjemput

aspirasi masyarakat tentang prio-ritas pembangunan apa yang san-gat diperlukan masyarakat.

“Ini bukan barang baru, hanya untuk lebih mempertajam, men-sinergikan program-program pembangunan yg harus kita laku-kan. Sehingga outcome-nya benar-benar ada,” ujarnya.

Gubernur mencontohkan program sinergi yang dilakukan dengan Pem kab Natuna, yaitu pembangu-nan Jalan Pring yang didanai APBD Natuna dan Kepri. (cca)

Bulan Ini, Proyek Pasar DilelangNATUNA (BP) - Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Dis perindag) Pemkab Natuna Senagib mengatakan, pasar Ka-bupaten Natuna yang menelan anggaran sekitar Rp 40 miliar akan dilelang awal Maret ini.

Saat ini, kata Senagib, sudah dalam proses di tim unit pelayanan pengadaan. Sebelum proyek fisik pasar kabupaten dilelang umum. Jika proses dokumen di pelanya-nan pengadaan selesai, maka ke-gaitan dilelang secara umum di Layanan Pengadaan dan Jasa Se-

cara Elektronik (LPSE).“Awal bulan Maret ini lelang

umum pasar kabupaten dimulai. Proses lelang melalui LPSE Pem-kab Natuna,” kata Senagib, Kamis (28/2).

Pasar ini dibangun diatas lahan seluas 14 ribu hektare. Lokasinya tepat di pusat pe merintahan Ka-bupaten Natuna di Jalan DKW Mohd Benteng, depan kantor BRI Ranai. Seluruh anggaran pembangu-nan pasar ini di danai APBD Na-tuna 2013 dan 2014.

Dikatakan Senagib, pembangu-

nan pasar dilaksanakan selama dua tahun menggunakan sistem tahun jamak.

Tahun 2013 dianggarkan sekitar Rp 20 miliar dan penganggaran dilanjutkan tahun 2014. Namun untuk fisik menelan anggaran sekitar Rp 38 miliar.

Konsep pasar ini lanjut Senagib, adalah pasar tradisonal dan modern. Memiliki ciri has ada Melayu yang gambarkan dibangunannya. Pasar ini dibangun dua lantai dilen-gkapi area parkir yang luas. (arn)

Enam Titik Rawan Kebakaran di Ranai

KEPALA Satpol PP dan Pemadam Kebakaran Natuna Subandi menjelaskan titik rawan kebakaran di Ranai, Natuna.

NATUNA (BP) - Kepala Kantor Satuan Polisi Pamong Praja dan Pemadam Kebakaran Pemkab Na-tuna Subandi mengatakan, di wi-layah Ranai dan sekitarnya terda-pat sejumlah titik rawan kebakaran. Namun pihaknya mengidentifi-kasi, ada enam titik yang dinilai paling rawan terjadi kebakaran.

Subandi menyebutkan, keenam titik rawan kebakaran tersebut an-tara lain perkampungan Pelantar Penagi Kelurahan Bandarsyah, perkampungan Jemengan, lokasi Pertamina Bandara Ranai, area sekitar kantor DPRD, PLN Ranai dan SPBU Ranai.

Bukan hanya merupakan wi-layah padat penduduk, keenam titik tersebut dinyatakan titik rawan kebakaran karena lokasinya yang sulit mendapatkan sumber air jika terjadi musibah kebakaran.

“Beberapa titik dalam peta ini, adalah lokasi rawan kebakaran.

Karena tidak ada sumber air, dan daerah padat penduduk,” kata Su-bandi usai merayakan hari jadi Pemadam Kebakaran ke 94 di kantor Pemadam Kebakaran di Ranai, Jumat (1/3).

Selama ini petugas pemadam sulit dapatkan air jika terjadi mu-sibah kebakaran lokasi tersebut. Contohnya beberapa kali peris-

tiwa kebakaran rumah warga di Ranai beberapa waktu lalu.

“Petugas telat kelokasi kebarakan, sumber air tidak ada di sekitar lokasi padat penduduk. Karena harus menyedot air, tidak jarang men yedot air laut,” ujar Subandi. Harusnya sambung Subandi, di Ranai sudah ditempatkan beber-apa unit bak penampung air. Se-

perti di dekat pasar dan sekitar Kota Ranai. Untuk kebutuhan air pemadam kebarakan.

Minimal ada tiga atau empat bak penampung.

“Tahun 2009 lalu pembangunan bak penampung itu sudah diang-garakan. Tetapi sampai sekarang tidak jelas, kenapa sampai sekarang tidak ada dibangun,” ujarnya.

Arie Hendarto, Teknisi dan ope-rator Pemadam Kebakaran Pemkab Natuna menambahkan, saat ini ada lima sumber air yang dapat digunakan petugas untuk suplai mobil pemadam adalah aliran sun-gai di Sihotang, Sungai Sepempang, aliran sungai Desa Sungai Ulu, aliran Sungai Pering dan aliran sungai sekitar Masjid Agung.

Tidak hanya itu, beberapa aliran sungai alternatif juga langsung terhubung ke air laut sehingga jika terjadi surut, maka air sung-ai juga akan terpengaruh. (arn)

F AULIA RAHMAN/BATAM POS.

F.AULIA RAHMAN/BATAM POS

Anrizalzen

Page 34: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013

Pemilik Depot Air Minum DibinaANAMBAS (BP) - Dinas Kesehatan Kabupaten Kepulauan Anambas, menggelar kursus higienis dan sanitasi bagi pengelola program dan pemilik depot air minum se-Kabupaten Anambas di Hotel Tropical Tarempa, Selasa (26/2) lalu.

Menghadirkan nara sumber dari Balai Teknik Kesehatan Lingkungan (BTKL) Kota Batam, petugas kesehatan atau puskesmas, Disperindag dan 20 pengusaha depot air isi ulang se-Anambas.

Kepala Dinas Kesehatan Anambas, Said Mohd Damrie mengatakan, sosialisasi ini dua hari 26-27 Februari lalu. Tujuannya, agar petugas kesehatan di Anambas, mendapatkan pemahaman lebih. Menurut Said, air minum isi ulang dijamin lebih steril dari pada direbus seperti biasa.

”Dengan sosialisasi ini, perusahaan bisa bermitra dengan Dinas Kesehatan dalam penyediaan air bersih siap minum,” kata Said.

Ia melibatkan pihak Disperindag supaya bisa menjelaskan cara

perizinan mendirikan depot air minum isi ulang, mengenai badan hukumnya dan sebagainya.

Anambas masih sedikit kesulitan ketika akan uji lab air minum, karena tidak punya laboratorium tes air minum. Sehingga jika pengusaha Anambas akan uji lab harus pergi ke Batam atau Tanjungpinang, yang memerlukan waktu lebih lama.

”Kami usahakan dalam waktu dekat ini Anambas punya lab yang bisa memeriksa air munum,” katanya lagi. (sya)

Antisipasi Peredaran Makanan Berbahaya

F. SYAHID/BATAMPOS

TIM dokter dari Dinas Kesehatan Kabupaten Kepulauan Anambas, mengambil sampel makanan dari warung di Tarempa, kemarin.

Dinkes Sidak ke Warung-Warung ANAMBAS (BP) - Dinas Kesehatan (Dinkes) Anambas, inspeksi mendadak (sidak) ke seluruh warung kopi di Tarempa, Selasa (5/3).

Sidak dimulai dari warung kopi di desa Sri Tanjung hingga warung kopi Loka. Tujuannya, melindungi masyarakat Anambas khususnya di Tarempa agar tidak mengonsumsi makanan tercemar bakteri maupun zat kimia yang membahayakan kesehatan.

Sidak dipimpin langsung Kepada Dinkes Anambas, Said M.Damrie ini dimulai pukul 10.00 hingga pukul 11.15 WIB. Sidak juga melibatkan Seksi Pengawasan Makanan dan Minuman, Lingkungan dan Seksi Perizinan dari Dinas Kesehatan Anambas, serta satpol PP Anambas.

Mereka mengambil sambil

sejumlah makanan dari seluruh warung kopi pedagang, untuk diuji di Laboratorium Dinas Kesehatan Anambas.

Dinkes telah memiliki alat mendeteksi makanan mengandung bahan berbahaya. ”Jika dari hasil lab terbukti ada makanan mengandung zat berbahaya, Dinkes memberikan sanksi tegas hingga pencabutan izin usaha jika yang bersangkutan tidak bisa dibina lagi,” kata Said. Zat kimia dimak-sud, seperti boraks, formalin, melamin, dan zat pengawet berbahaya lainnya.

Jika makanan mengandung zat berbahaya seperti boraks dikonsumsi terus menerus akan berdampak buruk bagi kesehatan. Terparah, menyebabkan penyakit kanker jika mengonsumsi berlebihan. Sedangkan untuk jangka cepat, keracunan dan muntah-muntah.

“Dalam sidak ini kita memberikan masukan dan pembinaan kepada pedagang agar tidak berbuat

curang,” jelas Said.Meski belum mendapatkan

pedagang yang curang namun pihaknya terus memantau di lapangan, karena tidak menutup kemungkinan ada pedagang sengaja memberikan bahan pengawat disejumlah jenis makanan untuk menghindari kerugian.

Seperti bahan membuat roti, mie goreng maupun kue khas Anambas. Sebab, cemilan khas Anambas ini harus habis dalam satu hari, jika tidak akan basi. ”Kami akan rutin sidak,” paparnya.

Pedagang makanan dan minuman di desa Tanjung mengaku mendukung sidak dinkes.

Pedagang berharap, sidak dapat memberikan masukan kepada mereka agar tidak menggunakan bahan makanan berbahaya.

”Kami tetap memberikan sampel makanan yang dibutuhan dinkes. Ini lebih baik daripada nantinya akan berakibat buruk,” kata salah seorang pedagang. (sya)

Pemprov Gelontorkan Rp 75 Miliar

F. SYAHID/BATAMPOS

GUBERNUR Kepri M Sani, menyampaikan kata sambutan di Katak Base Palmatak, Anambas, kemarin.

SYAHID, Anambas

GUBERNUR Kepulauan Riau (kepri), HM Sani berkunjung ke Kabupaten Kepulauan Anambas, Selasa (5/3). Mereka melakukan pertemuan dengan tokoh masyarakat se Anambas di Katak Base Palmatak Anambas.

Sani mengemukankan akan menggelontorkan dana Rp 75 miliar dari APBD Provinsi Kepri untuk Anambas. Dana itu, bentuk kontribusi Pemerintah Provinsi Kepri turut serta membangun kabupaten termuda di Kepri ini. ”Jangan dilihat besar kecilnya tapi itu bentuk kontribusi Provinsi membangun Anambas,” ujar Sani.

Sani berpesan, penggunaan dana itu itu pembangunan. Tidak mungkin pembangunan berjalan baik jika tidak ada kerja sama bersinergi antar pemerintah

provinsi, pemerintah kabupaten dan masyarakat. ”Jadi saya mengharapkan adanya kesatuan antar pemerintah Provinsi, Pemerintah Kabupaten dan masyarakat, demi pembangunan Anambas lebih baik,” kata Sani.

Pemprov Kepri akan terus ambil bagian membangun Anambas kedepannya dengan memperhatikan semua sektor. Tapi tetap harus ada prioritas bagian mana harus diutamakan dibantu pemprov.

Setelah kunjungan ini, Sani rapat koordinasi dan sinkronisasi program bersama Pemda Anambas untuk melihat kebutuhan masyarakat Anambas.

Selain i tu juga akan mensinergikan program Pemda Anambas dengan Pemprov Kepri. Diharapkan, ditemukan prioritas program yang akan dibantu Pemprov Kepri di 2014 mendatang.

”Jangan sampai nanti butuh teh, kami kasih kopi, kan gak nyambung,” seloroh nya.

Beberapa hal lain disoroti adalah masalah pariwisata. Pasalnya, potensi pariwisata di Kepulauan Anambas sangat luar biasa.

B a h k a n i a s e m p a t membandingkan dengan beberapa tempat pariwisata sejenis di Indonesia maupun di luar negeri. Sani yakin Anambas bisa maju di sektor pariwisata. Sani juga memerintahkan Bupati Anambas Tengku Muktarudin untuk mengembangkan sektor pariwisata Anambas.

”Pantai mana yang memiliki pasir sangat putih dengan panjang 7 KM? Padang Melang, dan di Anambas, potensi bawah laut dan potensi pulau tropisnya juga luar biasa. Jadi pak Bupati, tolong kembangkan priwisata ini dengan baik,’’ perintah Sani. ***

Page 35: 06 Maret 2013

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013 35TANJUNGPINANG

METRO SOCIETY

Dijambret, Rp12 Juta Melayang

Wakil Gubrnur Kepri, menyerahkan piala bergilir Gubernur CUP ke 2, kepada Ketua Perbakin Provinsi Kepri.

Wakil Gubernur, membidik sasaran. Salam kebersamaan, setelah menembak dalam pertandingan kejuaraan menembak.

Wakil Gubernur melihat hasil bidikan dalam kejuaraan menembak.

Wakil Gubernur, menyampaikan sambutan.Wakil Gubernur, Kepala Dinas Pariwisata Kepri, dan Kepala BKKD Kepri yang sekaligus Ketua Perbakin Kepri, berfoto bersama.

Wakil Gubernur larut dalam kejuaraan menembak. Nampak ia membidik sasaran tembak.

BATAM (BP) - Wakil Ketua MPR RI Lukman Hakim Saifuddin, membuka final Lomba Cerdas Cermat (LCC) 4 Pilar Kehidupan Berbangsa dan Bernegara Ting-kat SMA se-Kepri di Asrama Haji Batam Centre, Senin (4/3).

SMAN 2 Tanjungpinang keluar sebagai juara LCC 4 Pilar Ke-hidupan Berbangsa dan Bernegara

WAGUB KEPRI BUKA KEJUARAAN MENEMBAK

GUBERNUR KEPRI CUP KE IIWAKIL Gubernur Kepri, HM Soerya Respa-tiono, resmi membuka kejuaraan menembak Gu-bernur Kepri Cup ke II di lapangan tembak Seligi Sakti Mapolda Kepri, Sabtu (2/3). Kejuaraan ini diikuti ratusan peserta.

Selain peserta lokal, ajang bergengsi dige-lar Persatuan Penembak Indonesia (Per-bakin) Pengprov Kepri ini, juga diikuti atlet tembak dari Jakarta, Jawa Tengah, Medan dan Jambi.

Kelas diperlombakan seperti reaksi revolver, target pistol dan revolver, metal silhouette, reaksi

pelajar. Wakil Gubernur Soerya Respationo berharap

kegiatan ini digelar berkelanjutan. ***

Narasi dan Foto:HUMAS PEMPROV KEPRI

Wakil Guber-nur Kepulauan

RiauSoerya Respationo

bersama ang-gota Perbakin

saat pembukaan kejuaraan men-

embak Gubernur Kepri.

Putra, dan sepeda motor dikendrai Febra, melaju dari arah berlawanan. Tepat di Simpang Sei Ladi Sengga-rang, pengendara Avanza terkejut ketika Jupiter MX BP 4469 WB yang ditunggangi Febra tiba-tiba muncul di jalan tanjakan tersebut.

Iwansyah langsung banting setir, menghindari motor. Akhirnya mobilnya terbalik dan terguling jatuh ke lembah. Begitu pun den-gan pengendara sepeda motor juga ikut terjatuh, lantaran sama-sama terkejut.

Kedua kendaraan tersebut kini dia-mankan di Unit Laka Lantas Polres Tanjungpinang.

Dari pantauan di unit lakalantas, mobil Avanza hanya penyok. Se-dangkan motor rusak ringan. Kanit Lakalantas, Aipda Saiful Amri ke-

kejadian itu. Dikatakannya, korbannya hanya

luka ringan.”Kedua kendaraan tersebut sudah dievakuasi dan dibawa ke unit lakalantas,” jelas Saiful. (cr23)

Hindari Tabrakan, Masuk LembahTANJUNGPINANG (BP) - Mo-bil Toyota Avanza warna silver BP 1532 TH, terbalik dan masuk ke lembah ketika menghidari pen-gendara sepeda motor di Simpang Sei Ladi Senggarang, Tanjung-pinang, Selasa (5/3). Kejadian itu tidak menelan korban jiwa. Masing-masing pengedara hanya luka ringan sehingga dirawat di Rumah Sakit Umum Provinsi (RSUP) Batu 8.

Kejadian itu berawal, mobil Avanza dikendarai Iwansyah Zadin

TANJUNGPINANG (BP) - Leni

melintas di jalan Ahmad Yani tepatnya depan kantor Kodim Tanjungpinang, Senin (1/3) malam lalu.

Berdasarkan pengakuannya saat melapor ke Sentra Pelayanan Kepolisian (SPK) Polres Tan-jungpinang, ketika itu ia hendak pulang kerumahnya di Jalan Pe-muda Gang Setia Tanjungpi nang. Namun di tengah perjalanan ketika melintas di depan Kodim,

ada sepeda motor membututinya dari belakang, dan tiba-tiba me-nyambar tas miliknya yang di-gantungkan bagian depan sepeda motornya.

Ia sempat tarik menarik tasnya dengan pejambret. Namun karena takut terjatuh, diapun melepaskan tasnya. Pasalnya sepeda motor yang ia kendarai sudah tidak stabil lagi.

Kepada petugas SPK, di dalam tas tersebut ada dua ponsel Black-Berry dan Nokia E63, satu jam

tangan merek Guess dan kartu ATM BRI. Selain itu ada uang

nilai kerugian Rp 12 juta. Kasubag Humas Polres Tan-

jungpinang, AKP Wisnu Edhi Sadono ketika dikonfirmasi, membenarkan laporan penjam-bretan dialami Leni. ”Korban sudah membuat laporan dan anggota sudah melacaknya ke lapangan, semoga dalam waktu dekat pelaku bisa diamankan,” tutur Wisnu. (cr23)

F WIJAYA SATRIA/BATAM POS

WAKIL Ketua MPR RI, Lukman Hakim, membuka lomba cerdas cermat tingkat Kepri di Asrama Haji, Batam Centre, Senin (4/3).

SMAN 2 Juara Cerdas Cermat

tingkat SMA se-Kepri. Sekolah itu pun bakal menjadi wakil Kepri di LCC tingkat nasional setelah

SMAN I Kundur dan SMAN 4 Bintan.

Di Kepri, LCC ini diikuti 18 SMA dari tujuh kabupaten dan kota. Setelah melalui babak peny-isihan, SMA N 1 Kundur, SMA N

2 Tanjungpinang, dan SMA N 4

Acara ini dihadiri Ketua Tim Sosialisasi 4 Pilar Kehidupan Berbangsa dan Bernegara, Agun Gunarso Sudarso, Perwakilan Gubernur Kepri Said Agil, Wakil

Anggota DPR RI fraksi Demokrat Vena Melinda.

LCC 4 Pilar Kehidupan Ber-bangsa dan Bernegara tingkat SMA se-Kepri ini program kes-embilan dan tahun keenam diada-kan MPR RI.

Wakil Ketua MPR RI Lukman Hakim Saifuddin yang membuka Final Lomba LCC 4 Pilar men-gatakan, tujuan utama diseleng-garakannya LCC ini mewujudkan kecerdasan bangsa, agar siswa lebih memahami empat pilar bangsa Indonesia, dan sebagai wahana menjalin persahabatan dan persatuan generasi muda pe-serta lomba dari berbagai daerah di Indonesia.

Sebelumnya sudah ada delapan provinsi ikut serta dalam LCC. Setiap Provinsi akan mengirim-kan perwakilannya masing-mas-ing untuk kejuaraan LCC tingkat Nasional. (cr1)

WARGA RT 6 RW 2 Kelura-han Bukit Cermin Kecamatan Tanjungpinang Barat, kecewa dengan pelayanan PDAM yang lambat memperbaiki kerusakan pipa PDAM di jalur wilayah mer-eka. Akibatnya, delapan kepala keluarga, terpaksa membeli dan meminta air dari tetangga, selama dua bulan.

RT 6 RW 2 ini terdiri 38 kepala keluarga, namun hanya delapan kepala keluarga terganggu aliran air PDAM karena memiliki jalur pipa berbeda.

Anehnya lagi saat mereka tidak pernah mendapatkan aliran air PDAM mereka tetap harus mem-

bayar tagihan rekening air PDAM. Herannya rekening yang mereka bayar lebih besar dari pembayaran pemakaian bulanan yang biasa dibayarkan tiap bulannya.

”Kalau air mengalir, saya hanya

ribu. Tapi disaat kami tidak menggunakan air, malah saya harus bayar Rp125 ribu. Karena kami kecewa, untuk pembayaran bulan kedua kami tidak mau bayar,” kata Marhadi, yang ber-profesi sebagai penjual sate, Selasa (5/3).

Marhadi mengaku sudah men-gadukan lewat telepon maupun mendatangi kantor PDAM Tirta Kepri di Batu 3, tapi di lapangan mereka hanya mengecek dan tidak

ada perbaikan. Bahkan memperbaiki kebocoran

itu harus melapor dulu ke wali kota. Akibat dari terhentinya air dari PDAM, terpaksa Marhadi

digunakan selama dua hari, untuk kebutuhan sehari-hari, juga untuk jualan sate.

Hal sama dirasakan Cucuk. Dia juga terpaksa harus mem-beli air karena tidak enak hati terus-terusan meminta air dari tetangga yang saluran air PDAM nya tidak terganggu. Risma juga sama mengeluh seperti keluarga lainnya.

Apalagi Risma memiliki bayi harus membutuhkan air lebih banyak untuk menyuci pakaian

anak-anaknya. Karena tidak ter-lalu banyak uang, terpaksa Risma minta tolong setiap hari untuk menggunakan air dari tetangga lewat selang air.

Dirut PDAM Tirta Kepri, Abdul Kholik mengaku, kecewa atas pelayanan anggotanya yang tidak tanggap masalah di lapangan. Ab-dul Kholik juga langsung menel-epon anggotanya dan memastikan besok (hari ini, red) pipa rusak tersebut sudah harus dibongkar dan diperbaiki.

”Terkait pembayaran tersebut itu bisa dimasukkan dalam kom-plain. Mereka berhak komplain ke bagian pelayanan pelanggan. Nanti akan diproses,” kata Abdul Kholik. ***

Air Tak Mengalir Dua Bulan

Bayar Rekening

Malah Lebih

Tinggi

RINTO, Tanjungpinang

F.YUSNADI/BATAM POS

PENGENDARA melintas di Ja-lan Hang Tuah Tanjungpinang yang rusak, Senin (4/3). Ja-lan rusak terse-but hingga kini belum diper-baiki, sehingga bisa berakibat kecelakaan lalu lintas.

Bisa Akibatkan Kecelakaan

Page 36: 06 Maret 2013

IKLAN

Bauksit Rp 1,5 M Tak Bertuan Nguan Seng Ditemukan Membusuk

Pedagang Buah Ogah Pindah

BINTAN (BP) - Warga Wacopek Kijang dibuat geger dengan penemuan mayat seorang laki-laki di kebun cabai, Senin (4/3). Kondisi mayat yang diketahui bernama Nguan Seng, 54, ini sudah membusuk. Nguan Seng sehari-hari bekerja sebagai tukang kebun dan tinggal di kebun tersebut.

Mayat Nguan Seng pertama kali ditemukan oleh Jimmy. Saat itu Jimmy hendak mengantarkan makanan ke gubuk Nguan Seng. Namun Jimmy kaget ketika melihat temannya itu sudah terbujur kaku di lantai gubuk dengan kondisi membusuk dan bengkak.

Kapolsek Kijang Kompol Deden mengatakan, Nguan Seng setiap harinya berprofesi sebagai tukang kebun yang sebelumnya bekerja

sebagai nelayan. Selama ini Nguan Seng memang

tinggal sendiri. Menurut keterangan Jimmy kepada pihak kepolisian, almarhum sebelumnya memang pernah mengidap penyakit asma dan penyakit komplikasi lain-nya.

“Korban ditemukan sekitar jam 16.00 WIB. Setelah ada laporan atas penemuan mayat tersebut, langsung dibawa ke Puskesmas Kijang,” kata Kompol Deden.

Dari hasil pemeriksaan dokter Puskesmas, dr Royan, penyebab kematian korban karena sesak nafas karena korban mengidap penyakit asma. Setelah dipastikan tidak ada tanda-tanda kekerasan, jenazah langsung dibawa ke rumah duka. (tya/cnt)

BINTAN (BP) - Sejumlah pedagang buah simpang Tembeling menolak keras rencana relokasi ke Pasar Tani Bintan. Para pedagang beralasan lokasi tersebut sepi, sehingga mereka khawatir akan merugi karena dagangan mereka cepat busuk.

Pantauan koran ini, saat ini ada 15 penjual buah dan sayur di Simpang Tembeling. Mereka me ngaku tak mau dipindahkan ke Pasar Tani Bintan yang sudah di bangun Pemerintah Kabupaten Bintan.

“Kami diberi kios gratis di Pasar Tani, tak bakalan kami ambil dan tempati. Buat apa! Tak menghasilkan untuk tempat berjualan. Siapa yang mau lihat dagangan kami kalau

jualan buah di dalam seperti itu posisinya,” ujar Amin.

Namun, kata Amin, ia dan teman lainnya sudah bersiap-siap. Kalau memang dipaksa pindah, mereka akan memilih mencari lokasi lain untuk berjualan.

Amin berharap, sebelum memindahkan para pedagang pemerintah harusnya men so sia-lisasikan Pasar Tani Bintan itu supaya dikenal warga. Sehingga warga akan mengetahui rencana re lokasi tersebut.

Pantauan koran ini, Pasar Tani Bintan memang posisinya membelakangi jalan raya. Posisi ini dinilai tidak menguntungkan bagi para pedagang. (tya)

F.ARRAZI ADITYA/BATAM POS

WARGA menunjukkan lokasi penimbunan bauksit yang diduga milik pengusaha Al. Timbunan bauksit ini ditaksir bernilai Rp 1,5 miliar.

Diduga Hasil Tambang IlegalARRAZI ADITYA, Bintan

WARGA Tembeling Bintan menemukan timbunan bauksit beserta mesin tromol pencuci bauksit di Desa Mansur Kecil, Tembeling Tanjung, Bintan. Timbunan bauksit yang diduga ilegal ini ditaksir bernilai sekitar Rp 1,5 miliar.

Seorang warga yang enggan disebut namanya mengatakan, timbunan bauksit diduga hasil penambangan dari perusahaan milik seorang pengusaha setempat berinisial Al. Sebab saat itu Al membuka lahan di kawasan tersebut untuk hutan jati.

“Ketika cut and fill, sepertinya tanah ini mengandung bauksit. Sehingga tanah hasil pemotongan bukit saat buka lahan ditimbun dan siap dijual,” katanya.

Pantauan koran ini, lokasi penimbunan bauksit tersebut me-mang di tempat yang ter sembunyi. Sehingga tidak mudah untuk mengetahui adanya timbunan tersebut.

Namun hasil penelusuran koran ini, pihak kepolisian mengatakan bahwa Al tidak memiliki izin penambangan. Tapi ia bernaung di bawah perizinan tambang pengusaha lainnya, yang menambang di luar lokasi itu. Akan te tapi izin operasional pengangkutan bauksit belum diperoleh pengusaha yang hendak menjual bauksit.

“Jadi bauksit yang diduga milik Al itu ditimbun dan disembunyikan, sambil menunggu izin angkutan dan penjualan bauksit itu,” ujar

seorang polisi yang minta namanya tak disebut.

Sementara Dinas Pertambangan dan Energi (Distamben) Kabupaten Bintan sendiri mengaku belum mengetahui adanya timbunan bauksit tersebut. “Kita malah belum tahu adanya bauksit itu, tapi coba

nanti akan kami cek,” tegas Wan Rudi Iskandar, Kadistamben Bintan saat dikonfirmasi melalui telepon, kemarin.

Terkait perizinan, Rudi mengatakan, jika Al memiliki izin kuasa pertambangan (KP). Meski begitu Rudi akan kembali

memastikan apakah kegiatan tambang Al sudah sesuai dengan KP yang dikeluarkan oleh Distamben Bintan.

“Kami juga akan kroscek, apa sesuai dengan KP yang dimiliki atau tidak,” kata Rudi.

Sayangnya, Al tidak bisa

dikonfirmasi terkait dugaan kepemilikan timbunan bauksit tersebut. Saat wartawan koran ini ke rumahnya di dekat Pasar Berdikari Kijang Bintan Timur, ia tak ada di rumah.

“Bapak lagi di luar kota,” ujar seorang penjaga rumah Al.***

Batam Pos, Rabu 6 Maret 2013probintan