02Karbohidrat

51
KARBOHIDRAT KARBOHIDRAT Biokimia D3 Farmasi Biokimia D3 Farmasi

Transcript of 02Karbohidrat

  • KARBOHIDRATBiokimia D3 Farmasi

  • PendahuluanKH merupakan senyawa karbon yang banyak dijumpai di alam sebagai penyusun jaringan tumbuh-tumbuhan

    Nama lain KH adalah sakarida (bahasa latin saccharum = gula)

  • PengertianMerupakan polihidroksi aldehida atau polihidroksi keton yg mgd C, H dan O.

    Etiologi molekul yang terdiri dari carbon (C) dan hydrate (air H2O)

  • Rumus empiris (CH2O)nGugus fungsional: alkohol dan aldehida/keton

  • FungsiFungsi primer dari karbohidrat adalah sebagai cadangan energi jangka pendek (gula merupakan sumber energi).

  • FungsiFungsi sekunder dari karbohidrat adalah sebagai cadangan energi jangka menengah (pati untuk tumbuhan dan glikogen untuk hewan dan manusia). Fungsi lainnya adalah sebagai komponen struktural sel.

  • FungsiPada tumbuhancadangan makanan yang disimpan dalam akar, batang dan biji sebagai amilumPada manusia dan hewanKH disimpan dalam hati dan jaringan otot dalam bentuk glikogen

  • Klasifikasi (1)Berdasarkan gugus fungsinya digolongkan menjadi : Aldosa (gugus karbonil berada di ujung rantai aldehid) Ketosa (gugus karbonil berlokalisasi di dalam rantai keton)

  • Tugas!!Carilah contoh2 gula aldosa dan ketosa !

  • Klasifikasi (2)Menurut Hasil Uraiannya / Kompleksitasnya / Jumlah unit gulanya

  • Klasifikasi (3)1. GULA SEBENARNYAa. Monosakarida- Pentosa (arabinosa, fukosa, ramnosa, ribosa, ksilosa)- Heksosa (fruktosa,galaktosa, glukosa, manosa)

  • b. Disakarida- Mereduksi (gentiobiosa, laktosa,maltosa)- Tidak mereduksi (sukrosa)

    c. Trisakarida- Tidak mereduksi (rafinosa)

  • 2. BUKAN GULA

    a. Pentosan (araban, ksilan)b. Heksosan- glukosan (selulosa, dekstran, glikogen, amilum)- fruktosan (inulin, tritisin)- monosan- galaktosan

  • 3. TURUNAN KHa. Gum : eksudat tanaman berupa getah yg mgd KHb. Musilago : eksudat berupa lendir yg mgd KHc. Pektin : eksudat berupa gel yg mgd KH asam

  • Hemiasetal

    Hemiasetal adalah struktur siklik yang terbentuk karena adanya reaksi antara gugus OH sakarida dengan gugus aldehid dari molekul sakarida yang sama

  • MONOSAKARIDA

  • KH paling sederhana yang tidak dapat dihidrolisis menjadi KH lain

    Monosakarida yang terpenting adalah glukosa, galaktosa dan fruktosa

  • Kelompok MonosakaridaTerbagi menjadi dua kelompok, yi:

    Aldosa (gugus fungsional aldehid)Gula pereduksi fungsi aldehida bebas dari bentuk rantai terbuka mampu untuk dioksidasi menjadi gugus asam karboksilat2. Ketosa (gugus fungsional keton)Tidak mudah teroksidasi

  • Tata Nama Monosakarida

    Jml CNama FamiliRumus MolekulAldosaKetosa345678TriosaTetrosaPentosaHeksosaHeptosaOktosaC3H6O3C4H8O4????GliserosaEritrosaRibosaGlukosaDihidroksi asetonEritulosaRibulosaFruktosa

  • Monosakarida plg sederhana mp jumlah karbon 3 gliseraldehid dan dihidroksiaseton

  • GLUKOSAGlukosa merupakan aldoheksosa, yang sering kita sebut sebagai dekstrosa, gula anggur ataupun gula darah. Gula ini terbanyak ditemukan di alam.KH terpenting dalam diet

  • FRUKTOSAGula ini berbeda dengan gula yang lain karena merupakan ketosa

    Termanis dari semua gula

  • fruktosa

  • GALAKTOSAGula ini tidak ditemukan tersendiri pada sistem biologis, namun merupakan bagian dari disakarida laktosa.Bagian dari susu

  • galaktosa

  • Tugas !Bedakan struktur antara glukosa dan galaktosa...

  • D-RIBOSAKarena merupakan penyusun kerangka RNA maka ribosa penting artinya bagi genetika bukan merupakan sumber energi. Jika atom C nomor 2 dari ribosa kehilangan atom O, maka akan menjadi deoksiribosa yang merupakan penyusuna kerangka DNA.

  • D-ribosa(perhatikan gula ini memiliki 5 atom C)

    Struktur.tugas !

  • DISAKARIDA

  • MALTOSADisakarida ini tak ditemukan di alam kecuali pada kecambah padi-padian.Maltosa merupakan gabungan dari 2 molekul glukosa.ikatan antara kedua monosakarida merupakan ikatan C1-4. Atom C nomor 1 yang tak berikatan dengan glukosa lain dalam posisi beta

  • maltosa

  • LAKTOSALaktosa sering disebut sebagai gula susu. Tersusun atas glukosa dan galaktosa.(ikatan antara kedua monosakarida merupakan ikatan C1-4)Kita tidak dapat menggunakan galaktosa secara langsung, tetapi harus diubah menjadi glukosa.

  • laktosaLaktosa: Glukosa + Galaktosa

  • SUKROSASukrosa merupakan gula terbanyak yang bisa didapatkan dari tumbuhan. Tumbuhan yang banyak dimanfaatkan karena kandungan sukrosa adalah tebu dan bit.

  • sukrosaMerupakan gabungan dari molekul glukosa dan fruktosa

    (berbeda dengan maltosa dan laktosa, ikatan yang menghubungkan kedua monosakarida adalah ikatan C1-2)

  • sukrosaSukrosa : Glukosa + Fruktosa

  • OLIGOSAKARIDA

  • KH yang tersusun dari 3-10 satuan monosakarida

    Dapat dihidrolisis menjadi monosakarida

  • POLISAKARIDA

  • PolisakaridaKH yang dapat dihidrolisis menjadi banyak molekul monosakaridaRibuan molekul glukosa molekul selulosa (kerangka penunjang tanaman) atau amilum (cadangan makanan)

  • PATI/AMILUMPati merupakan polisakarida yang berfungsi sebagai cadangan energi bagi tumbuhan. Pati merupakan polimer -D-glukosa dengan ikatan (1-4). Kandungan glukosa pada pati bisa mencapai 4000 unit.

  • pati/amilumAda 2 macam amilum yaitu:* amilosa (pati berpolimer lurus) dan * amilopektin (pati berpolimer bercabang-cabang). Sebagian besar pati merupakan amilopektin.

  • pati/amilumAmilum dimakan dipecah mjd glukosa dibawa aliran darah ke hati glikogen, kebutuhan meningkat dipecah mjd glukosa lg

  • pati/amilum

  • GLIKOGENGlikogen merupakan polimer glukosa dengan ikatan (1-6). Polisakarida ini merupakan cadangan energi pada hewan dan manusia yang disimpan di hati dan otot sebagai granula. Glikogen serupa dengan amilopektin.

  • SELULOSASelulosa tersusun atas rantai glukosa dengan ikatan (1-4). Struktur selulosa yang merupakan polimer dari glukosa (bandingkan dengan pati)Selulosa lazim disebut sebagai serat dan merupakan polisakarida terbanyak. Fungsi: unsur struktural pada bagian luar sel

  • selulosaPunya rantai linier

  • THANK YOU...Next...Metabolisme Karbohidrat

    *