028. Pemeriksaan Laju Endap Darah

3
PEMERIKSAAN LAJU ENDAP DARAH ( DENGAN ALAT ESR-20) NO. DOKUMEN 028/RSUWB/SPO/LAB-YAN/ III/2015 REVISI 00 HALAMAN 1 / 2 STANDAR PROSEDUR OPERASIONAL TGL TERBIT 23 MARET 2015 Ditetapkan, Direktur Dr. Sri Kadarsih, MM PENGERTIAN Pemeriksaan laju endap darah (Dengan Alat ESR- 20) adalah pemeriksaan pengendapan eritrosit dalam satu jam secara otomatik yaitu menggunakan alat ESR-20. TUJUAN Mengetahui nilai pengendapan eritrosit dalam mm per jam. KEBIJAKAN Keputusan Direktur Nomor : 89/RSUWB/KEP/DIR/III/2015 Tentang Kebijakan Pelayanan Di Rumah Sakit Umum William Booth Semarang. RSU WILLIAM BOOTH SEMARANG Jl. Letjen. S. Parman No. 5 Semarang 50231 Tlp. (024) 8411800, Fax. (024) 8448773

Transcript of 028. Pemeriksaan Laju Endap Darah

PEMERIKSAAN

LAJU ENDAP DARAH

( DENGAN ALAT ESR-20)

NO. DOKUMEN

028/RSUWB/SPO/LAB-YAN/III/2015REVISI00HALAMAN

1 / 2

STANDAR PROSEDUR OPERASIONALTGL TERBIT

23 MARET 2015Ditetapkan,

DirekturDr. Sri Kadarsih, MM

PENGERTIANPemeriksaan laju endap darah (Dengan Alat ESR-20) adalah pemeriksaan pengendapan eritrosit dalam satu jam secara otomatik yaitu menggunakan alat ESR-20.

TUJUANMengetahui nilai pengendapan eritrosit dalam mm per jam.

KEBIJAKANKeputusan Direktur Nomor : 89/RSUWB/KEP/DIR/III/2015 Tentang Kebijakan Pelayanan Di Rumah Sakit Umum William Booth Semarang.

PROSEDURLangkah-langkah:

A. ALAT :

1. Tabung vacuum ESR2. Rak ESR

B. CARA KERJA1. Petugas menyiapkan tabung ESR.

2. Petugas memasukkan spesimen darah ke dalam tabung ESR dengan cara menusukkan ujung jarum spuit pada tutup karet tabung ESR sampai mencapai batas skala yang tertera. 3. Petugas menyiapkan alat ESR dengan cara menekan tombol ON, tunggu hingga muncul tanda READY.4. Petugas memasukkan no RM pasien pada kolom PATH ID, tekan OK.5. Petugas meletakkan tabung ESR pada rak ESR pada posisi tegak lurus serta jauhkan dari getaran.6. Petugas menghentikan pemeriksaan jika alat sudah berbunyi, maka pertanda pemeriksaan LED sudah selesai dan hasil pemeriksaan dilihat dari hasil print.7. Petugas menyalin hasil pada buku hematologi.C. NILAI REFERENSI NORMAL :

1. Laki-laki usia:

a. Dibawah usia 50 th : 10 mm/jam

b. Diatas usia 50 th : 12-14 mm/jam

2. Perempuan usia:

Dibawah usia 50 th : 12 14 mm/jam

UNIT TERKAIT Instalasi Farmasi

PEMERIKSAAN

LAJU ENDAP DARAH

( DENGAN ALAT ESR-20)

NO. DOKUMEN

028/RSUWB/SPO/LAB-YAN/III/2015REVISI00HALAMAN

2 / 2

ALUR KEGIATAN

Petugas menghentikan pemeriksaan jika alat sudah berbunyi, maka pertanda pemeriksaan LED sudah selesai dan hasil pemeriksaan dilihat dari hasil print

Petugas meletakkan tabung ESR pada rak ESR pada posisi tegak lurus serta jauhkan dari getaran

Petugas menyiapkan alat ESR dengan cara menekan tombol ON, tunggu hingga muncul tanda READY

Petugas menyalin hasil pada buku hematologi

Petugas memasukkan no RM pasien pada kolom PATH ID, tekan OK

Petugas memasukkan darah ke dalam tabung ESR dengan cara menusukkan ujung jarum spuit pada tutup karet tabung ESR sampai mencapai batas skala yang tertera

Petugas menyiapkan tabung ESR

RSU WILLIAM BOOTH

SEMARANG

Jl. Letjen. S. Parman No. 5

Semarang 50231

Tlp. (024) 8411800, Fax. (024) 8448773

RSU WILLIAM BOOTH

SEMARANG

Jl. Letjen. S. Parman No. 5

Semarang 50231

Tlp. (024) 8411800, Fax. (024) 8448773