00 Kimia Dasar - Pengantar Perkuliahan

8
Kimia Dasar (ENG100802) Abdul Wahid Surhim

description

kimdas

Transcript of 00 Kimia Dasar - Pengantar Perkuliahan

Kimia Dasar (ENG100802)

Kimia Dasar(ENG100802)Abdul Wahid SurhimKimia DasarKimia merupakan ilmu pengetahuan yang mengkaji komposisi, sifat dan transformasi sutau materi yang berlangsung secara alamiah maupun sebagai hasil rekayasa manusia

Tujuan Instruksional UmumMembantu mahasiswa mengembangkan pengetahuan dalam bidang kimia dasar serta mengembangkan kecakapan belajar seumur hidup sehingga mahasiswa mampu mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi.Tujuan PembelajaranMahasiswa mampu:Memahami prinsip dan konsep utama ilmu kimia Memecahkan berbagai permasalahan di bidang kimia dengan melakukan perhitungan dan memberikan analisis penyelesaian.Mengembangkan kecakapan proses, kecakapan menyelesaikan masalah dan kecakapan komunikasi.ReferensiRalph H. Petrucci-Suminar, Kimia Dasar, Ed. Keempat-Jilid 1, Bogor, Indonesia, 1987.John McMurry, Robert C. Fay, Chemistry (3rd ed.), Prentice Hall, 2001.Raymond Chang, Williams College, Chemistry (7rd ed.), McGraw-Hill, 2003.

Sistem PenilaianNilai huruf Nilai angka A 100 85 A- 85 80 B+ 80 75 B 75 70 B- 70 65 C+ 65 60 C 60 55 C- 55 0 D 50 40 E 40 0 Silabus Kimia Dasar FT-UIMateri dan Pengukuran AtomMolekul dan AirPersamaan Kimia dan Konsep MolReaksi Kimia dan Larutan Struktur Atom dan Sifat PeriodikTermokimiaKinetika Kimia Kesetimbangan KimiaElektrokimiaMetal dan Material Padat ResponsiTujuan sesi ini adalah untuk me-review materi yang sudah dipelajari dan memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk mendiskusikan penyelesaian tugas yang diberikan. Waktu response/asistensi ditentukan dengan kesepakatan asisten Kimia Dasar dan mahasiswa.