00 015 Undangan TWG TB 19 Mar 1

download 00 015 Undangan TWG TB 19 Mar 1

of 5

Transcript of 00 015 Undangan TWG TB 19 Mar 1

  • 7/21/2019 00 015 Undangan TWG TB 19 Mar 1

    1/5

  • 7/21/2019 00 015 Undangan TWG TB 19 Mar 1

    2/5

    2

    Country Coordinating Mechanism

    The Global Fund to Fight AIDS, Tuberculosis, and Malaria Indonesia

    (CCM Indonesia)

    Kerangka Acuan Kegiatan

    Diskusi Berkelanjutan

    Perencanaan Penanggulangan TB, MDR-TB dan TB HIV Berbasis Masyarakat

    19 Maret 2014

    A. Latar Belakang

    Pada 20 dan 27 Januari 2014 Aisyiah dan CEPAT-LKNU telah menginisiasi pertemuan yang

    melibatkan beberapa CSO dengan stakeholder utama NTP, WHO, KNCV, PDPI, PPNI untuk

    mendiskusikan model pendekatan masyarakat dalam penanggulangan TB, TB Resistan Obat

    (MDR-TB) dan TB HIV.

    Selain membahas situasi TB, MDR-TB dan TB HIV Nasional dan DKI Jakarta juga dilakukan

    pemetaan wilayah kerja CSO, prinsip dasar pendekatan dan mitra utama dalam melaksanakan

    pendekatan. Secara umum, pendekatan yang dikembangkan mempunyai tujuan utama untuk

    meningkatkan enrollment ratedan success ratedalam pengobatan TB, MDR-TB dan TB HIV,

    tetapi setiap CSO yang terlibat memiliki pendekatan yang spesifik.

    Selanjutnya, berbagai peran spesifik yang perlu dijalankan oleh CSO adalah;

    Identifikasi suspek dan merujuk ke fasilitas kesehatan

    Peningkatan motivasi untuk memulai pengobatan

    Membantu pemantauan dan peningkatan kepatuhan pengobatan

    Memantau ketuntasan pengobatan

    Memberikan dukungan psikososial pada pasien

    Memberikan jejaring dukungan finansial dan sosial

    Melakukan contact tracing

    Mendorong pendekatan berbasis (kebutuhan) pasien ( patient-centred approach) dalam

    meningkatkan kualitas layanan Kesehatan

    Meskipun setiap CSO memiliki rencana yang berbeda dan spesifik, tetapi terdapat beberapa hal

    yang dapat dikerjakan bersama agar dapat menjalankan berbagai peran tersebut seperti,menyiapkan Standard Operating Procedure (SOP)untuk peran masyarakat, menyiapkan bahan

    pelatihan untuk pelaksana kegiatan lapangan berdasarkan SOP serta mengembangkan

    mekanisme pemantauan dan evaluasi.

    Menindaklanjuti hasil pertemuan tersebut, Technical Working Group (TWG) TB bekerjasama

    dengan TB CARE I yang didanai oleh USAID akan mengadakan pertemuan untuk membahas

    lebih lanjut hasil pertemuan CSO di bulan Januari tersebut.

  • 7/21/2019 00 015 Undangan TWG TB 19 Mar 1

    3/5

    3

    Country Coordinating Mechanism

    The Global Fund to Fight AIDS, Tuberculosis, and Malaria Indonesia

    (CCM Indonesia)

    Tujuan pertemuan:

    Menyusun rencana kerja pendekatan dan pelibatan masyarakat dan pasien TB di Indonesia

    Menyetujui tentang strategi dan rangkaian kegiatan yang akan didukung CSO dalam rangka

    Penanggulangan TB, MDR-TB dan TB HIV Berbasis Masyarakat

    Pengembangan SOP, Materi Pelatihan dan Mekanisme Pemantauan dan Evaluasi termasuk

    indikator, target dan timeline

    Keluaran dari pertemuan adalah:

    Revisi strategi dan draft rencana kerja pendekatan masyarakat masing-masing CSO

    Rencana tindak lanjut bersama

    B.

    Waktu dan Tempat

    Pertemuan direncanakan akan dilaksanakan di Hotel Blue Sky pada tanggal 19 Maret 2014.

    C. Agenda

    Waktu Agenda PIC Bahan

    09.3010.00 Pembukaan dan Pengarahan Direktur NTP

    Ketua TWG TB

    10.0011.00 Paparan progress masing-masing

    CSO dalam menyiapkan rencanaketerlibatan dalam pengembangan

    pendekatan masyarakat untuk

    penanggulangan TB, MDR-TB

    dan TB HIV

    CEPAT-LKNU,

    Aisyiah, CEPAT-JKM

    Slide dan

    konsep narasi

    11.0012.00 Diskusi dan masukan terhadap

    rencana CSO

    Fasilitator

    12.0013.00 ISHOMA

    13.0014.00 Paparan : SOP Peran Masyarakat

    dalam penanggulangan MDR-TB

    CEPAT-LKNU,

    Aisyiah, CEPAT-JKM

    Draft SOP

    14.0015.00 Diskusi dan Rencana Tindak

    Lanjut

    Fasilitator

    15.0015.30 Kesimpulan dan Penutup Ketua TWG

  • 7/21/2019 00 015 Undangan TWG TB 19 Mar 1

    4/5

    4

    Country Coordinating Mechanism

    The Global Fund to Fight AIDS, Tuberculosis, and Malaria Indonesia

    (CCM Indonesia)

    D. Peserta Pertemuan

    Anggota CCM TWG TB

    1.

    Drg. Mariani Reksoprodjo (PPTI)2. Prof. Dr. dr. Purwantyastuti, MSc, SpFK (PERDAFKI)

    3. Prof. Dr. dr. Sudijanto Kamso, SKM (IAKMI)4. Dr. Atikah M. Zaki, MARS (Muhammadiyah)

    5. Mary Linehan (USAID )

    6. Nina Tursinah, S.Sos,MM (APINDO)7. Masrul Huda, SE., MSi (UIN)

    8. Daniel Marguari S.Sos, MKM (Spiritia)

    9. Dra. Retnowati WD Tuti, MSi (PAMALI TB)

    10.Dr. Haikin Rachmat, MSc (UNDP)11.Tjia Candyana Yohan (TB Expert)

    12.

    Dr. Ahmad Hudoyo, SpP (PPTI)13.Jan Voskens (KNCV)14.Dr. Mohammad Akhtar (WHO)

    15.Intan Endang, SKM, M.Kes (PKK Pusat)

    16.Dr. Adi Sasongko, MA (YKB)17.Andy Marsden (MSH)

    18.Jhon Sugijarto (KNCV)

    19.Dr. Henry Diatmo (PPTI)20.Dr. Chawalit Natpratan (FHI)

    21.Dr. Arifin Nawas SpP (PDPI)22.Lea Suganda (DFAT)

    23.

    Christopher Raymond (PQM)

    NTP ( 2 Orang)

    Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta ( 2 Orang )

    CEPAT-LKNU ( 1 Orang)

    Aisyiah ( 1 Orang )

    JKM ( 1 Orang)

    PPTI ( 1 Orang )

    Perdhaki ( 1 Orang )

    PETA ( 1 Orang)

    KNCV ( 2 Orang)

    PDPI ( 1 Orang)

    PPNI ( 1 Orang)

    USAID ( 1 Orang)

    WHO ( 1 Orang )

    FHI (1 orang)

  • 7/21/2019 00 015 Undangan TWG TB 19 Mar 1

    5/5

    5

    Country Coordinating Mechanism

    The Global Fund to Fight AIDS, Tuberculosis, and Malaria Indonesia

    (CCM Indonesia)

    Spiritia (1 orang)

    JAPETI (1 orang)

    PAMALI (1 orang)

    CCM Secretariat (2 orang)

    E. Dana Pertemuan

    Pertemuan ini didanai oleh TB CARE-I