martinyunianto.files.wordpress.com  · Web viewBahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) ......

61
SATUAN ACARA PERKULIAHAN MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGAS KODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENIT PERTEMUAN KE : 1 A. TUJUAN INSTRUKSIONAL 1. UMUM Setelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami bahwa Tujuan utama dalam suatu operasi pemboran adalah untuk membuat hubungan antara formasi (yang produktif) dengan permukaan. Dengan mengetahui kondisi daerah yang akan dilakukan pemboran maka tahap – tahap dalam pemboran dapat dirancang dengan baik, sehingga diusahakan untuk mendapatkan hasil secara cepat, murah dan aman. Selain itu, materi ini juga dilengkapi dengan pengenalan terhadap teknologi pemboran yang digunakan dalam operasi pemboran lepas pantai (offshore drilling). Lahirnya teknologi pemboran lepas pantai diawali suatu keadaan semakin sulitnya menemukan lapangan minyak baru di daratan dan ditambah pula oleh fakta baru yang menunjukkan bahwa sebagian besar cekungan tepi benua merupakan tempat terakumulasinya fluida hidrokarbon yang potensial. Teknologi pemboran lepas pantai pada prinsipnya merupakan pengembangan dari teknologi pemboran didarat. 2. KHUSUS

Transcript of martinyunianto.files.wordpress.com  · Web viewBahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) ......

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 1

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami bahwa Tujuan utama dalam suatu operasi pemboran adalah untuk membuat hubungan antara formasi (yang produktif) dengan permukaan. Dengan mengetahui kondisi daerah yang akan dilakukan pemboran maka tahap – tahap dalam pemboran dapat dirancang dengan baik, sehingga diusahakan untuk mendapatkan hasil secara cepat, murah dan aman. Selain itu, materi ini juga dilengkapi dengan pengenalan terhadap teknologi pemboran yang digunakan dalam operasi pemboran lepas pantai (offshore drilling). Lahirnya teknologi pemboran lepas pantai diawali suatu keadaan semakin sulitnya menemukan lapangan minyak baru di daratan dan ditambah pula oleh fakta baru yang menunjukkan bahwa sebagian besar cekungan tepi benua merupakan tempat terakumulasinya fluida hidrokarbon yang potensial. Teknologi pemboran lepas pantai pada prinsipnya merupakan pengembangan dari teknologi pemboran didarat.

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting, sehingga pada pembahasan pokok bahasan lanjutan membuat anda termotivasi untuk memahami semua tahapan – tahapan yang dilakukan dalam pemboran dan berbagai pertimbangan untuk melakukan pemboran, sehingga setelah menyelesaikan perkuliahan ini, anda dapat melakukan perencanaan pemboran, desain pemboran yang cocok dan melakukan langsung kelapangan.

B. POKOK BAHASAN : PENDAHULUAN

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. Deskriptif tujuan pemboran sumur migas.1.2. Menguraikan secara umum metode – metode yang dipakai pada pemboran sumur migas.

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :a. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.b. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.c. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :a. Deskripsi tujuan pemboran sumur migas,

yaitu tujuan dasar dari pemboran migas, dan berbagai aspek pertimbangan yang diperlukan untuk melakukan kegiatan pemboran sumur migas.

b. Menguraikan metode – metode yang dipakai dalam pemboiran sumur migas.

c. Mata kuliah ini sangat penting sebagai bekal menjadi ahli di bidang pemboran migas yang handal.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

TAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARANPENUTUP Menutup Pertemuan:

a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

a. Menjawab pertanyaan b. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam mengenai pemboran.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 2

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami peralatan – peralatan yang digunakan dalam pemboran, baik dari aspek sistem penggerak, sistem pengangkatan, sistem pemutar, sistem sirkulasi, sistem blow out preventor, sistem penyemenan dan sistem penunjang,

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting untuk mengetahui berbagai peralatan yang digunakan dalam pemboran migas. Dimana peralatan yang digunakan dibagi dalam berbagai sistem yang saling berkaitan dan saling melengkapi pada proses pemboran.

B. POKOK BAHASAN : URAIAN DRILLING EQUIPMENT

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. Uraian sistem penggerak.1.2. Uraian sistem pengangkatan.1.3. Uraian sistem pemutar.

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :d. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.e. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.f. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :d. Menjelaskan bagaimana peralatan yang

dipakai dalam pengerak peralatan pemboran yang meliputi perhitungan tenaga motor dan efiensinya.

e. Menjelasakan tentang peralatan yang digunakan untuk mengangkat dan menyangga kegiatan pemboran.

f. Menjelaskan sistem pemutar yang digunakan untuk memutar rangkaian pipa bor dan memberikan beban (beratan) pada bagian atas dari pahat selama operasi pemboran berkangsung.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

TAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARANPENUTUP Menutup Pertemuan:

a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

c. Menjawab pertanyaan d. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam mengenai system penggerak, pengangkatan dan pemutar.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 3

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami peralatan – peralatan yang digunakan dalam pemboran, baik dari aspek sistem sirkulasi, sistem blow out preventor, sistem penyemenan dan sistem penunjang,

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting untuk mengetahui berbagai peralatan yang digunakan dalam pemboran migas. Untuk dapat mendeskripsikan fungsi lumpur pemboran, persiapan area pembuatan lumpur pemboran dan peralatan apa saja yang digunakan untuk membuat drilling fluid.

B. POKOK BAHASAN : DRILLING FLUID

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. Uraian Drilling fluid mud.1.2. Uraian preparasi area.1.3. Uraian drilling fluid equipment.

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :a. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.b. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.c. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :a. Menjelaskan bagaimana pentingnya fungsi

Lumpur dalam kegiatan pemboran.b. Menjelaskan urutan kegiatan yang dilakukan

dalam persiapan area pembuatan lumpur pemboran.

c. mendeskripsikan peralatan – peralatan yang dipakai pada pembuatan Lumpur bor.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENUTUP Menutup Pertemuan:a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk

mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

e. Menjawab pertanyaan f. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam mengenai lumpur pemboran migas.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 4

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami peralatan – peralatan yang digunakan dalam pemboran, baik dari aspek sistem sirkulasi, sistem blow out preventor, sistem penyemenan dan sistem penunjang,

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting untuk mengetahui berbagai peralatan yang digunakan dalam pemboran migas. Untuk dapat mendeskripsikan fungsi lumpur pemboran, persiapan area pembuatan lumpur pemboran dan peralatan apa saja yang digunakan untuk membuat drilling fluid.

B. POKOK BAHASAN : S I S T E M B L O W O U T P R E V E N T O R

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. rangkaian BOP stack.1.2. Peralatan BOP.

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :d. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.e. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.f. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :c. Mendeskripsikan pentingnya BOP untuk

menghindari blow out.d. Menjelaskan sistem kerja BOP.c. mendeskripsikan peralatan – peralatan yang

dipakai pada BOP.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENUTUP Menutup Pertemuan:a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk

mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

g. Menjawab pertanyaan h. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam mengenai penggunaan BOP pada Pemboran migas.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 5

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami peralatan – peralatan yang digunakan dalam pemboran, baik dari aspek sistem sirkulasi, sistem blow out preventor, sistem penyemenan dan sistem penunjang,

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting untuk mengetahui berbagai peralatan yang digunakan dalam pemboran migas. Untuk dapat mendeskripsikan fungsi lumpur pemboran, persiapan area pembuatan lumpur pemboran dan peralatan apa saja yang digunakan untuk membuat drilling fluid.

B. POKOK BAHASAN : CEMENTING

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. Komponen, Komposisi dan Karakterisrtik semen.1.2. Jenis Penyemenan.1.3. Metode penyemenan.

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :a. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.b. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.c. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :a. Menjelaskan bagaimana pentingnya fungsi

penyemenan.b. Menjelaskan jenis – jenis penyemenan.c. Menjelaskan metode – metode yang digunakan

pada kegiatan penyemenan.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENUTUP Menutup Pertemuan:a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk

mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

i. Menjawab pertanyaan j. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam mengenai penyemenan.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985..

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 6

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami peralatan – peralatan yang digunakan dalam pemboran, baik dari aspek sistem sirkulasi, sistem blow out preventor, sistem penyemenan dan sistem penunjang,

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting untuk mengetahui berbagai peralatan yang digunakan dalam pemboran migas. Untuk dapat mendeskripsikan fungsi lumpur pemboran, persiapan area pembuatan lumpur pemboran dan peralatan apa saja yang digunakan untuk membuat drilling fluid.

B. POKOK BAHASAN : CEMENTING

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. Peralatan penyemenan.1.2. Peralatan surface.1.3. Peralatan subsurface.

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :a. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.b. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.c. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :a. Menjelaskan peralatan yang dipakai pada

penyemenan yaitu peralatan surface dan subsurface.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENUTUP Menutup Pertemuan:a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk

mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

k. Menjawab pertanyaan l. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam mengenai peralatan yang dipakai pada penyemenan.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 7

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami peralatan – peralatan yang digunakan dalam pemboran, baik dari aspek sistem sirkulasi, sistem blow out preventor, sistem penyemenan dan sistem penunjang,

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting untuk mengetahui berbagai peralatan yang digunakan dalam pemboran migas. Untuk dapat mendeskripsikan fungsi lumpur pemboran, persiapan area pembuatan lumpur pemboran dan peralatan apa saja yang digunakan untuk membuat drilling fluid.

B. POKOK BAHASAN : SISTEM PENUNJANG

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. peralatan penunjang.1.2. Casing Hanger..

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :d. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.e. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.f. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :a. menjelaskan mengenai peralatan penunjang dan

casing hanger pada sumur bor.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENUTUP Menutup Pertemuan:a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk

mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

m. Menjawab pertanyaan n. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam mengenai peralatan penunjang.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 8

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami peralatan – peralatan yang digunakan dalam pemboran, baik dari aspek sistem lumpur pemboran.

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting untuk mengetahui berbagai peralatan yang digunakan dalam pemboran migas. Untuk dapat mendeskripsikan fungsi lumpur pemboran sampai dengan perhitungan lumpur bor.

B. POKOK BAHASAN : DRILLING FLUID

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. Fungsi lumpur bor1.2. komponen lumpur.

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :d. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.e. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.f. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :a. Menjelaskan fungsi dan komponen Lumpur

bor.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENUTUP Menutup Pertemuan:a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk

mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

o. Menjawab pertanyaan p. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam sifat – sifat lumpur bor yang dipakai.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 9

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami peralatan – peralatan yang digunakan dalam pemboran, baik dari aspek sistem sirkulasi, sistem blow out preventor, sistem penyemenan dan sistem penunjang,

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting untuk mengetahui berbagai peralatan yang digunakan dalam pemboran migas. Untuk dapat mendeskripsikan fungsi lumpur pemboran, persiapan area pembuatan lumpur pemboran dan peralatan apa saja yang digunakan untuk membuat drilling fluid.

B. POKOK BAHASAN : SIFAT - SIFAT LUMPUR BOR

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. Perhitungan densiti, viskositas, dan tekanan lumpur

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :g. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.h. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.i. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :b. Menjelaskan perhitungan densitas, viskositas,

dan tekanan Lumpur yang akan dipakai pada pemboran.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENUTUP Menutup Pertemuan:a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk

mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

q. Menjawab pertanyaan r. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam mengenai dalam sifat – sifat lumpur bor yang dipakai.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 10

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami peralatan – peralatan yang digunakan dalam pemboran, baik dari aspek sistem sirkulasi, sistem blow out preventor, sistem penyemenan dan sistem penunjang,

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting untuk mengetahui berbagai peralatan yang digunakan dalam pemboran migas. Untuk dapat mendeskripsikan fungsi lumpur pemboran, persiapan area pembuatan lumpur pemboran dan peralatan apa saja yang digunakan untuk membuat drilling fluid.

B. POKOK BAHASAN : SIFAT - SIFAT LUMPUR BOR

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. Perhitungan densiti Lumpur bor.

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :j. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.k. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.l. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :a. Membahas secara detail mengenai

perhitungan densitas Lumpur bor.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENUTUP Menutup Pertemuan:a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk

mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

s. Menjawab pertanyaan t. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam mengenai dalam sifat – sifat lumpur bor yang dipakai.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 11

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami peralatan – peralatan yang digunakan dalam pemboran, baik dari aspek sistem sirkulasi, sistem blow out preventor, sistem penyemenan dan sistem penunjang,

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting untuk mengetahui berbagai peralatan yang digunakan dalam pemboran migas. Untuk dapat mendeskripsikan fungsi lumpur pemboran, persiapan area pembuatan lumpur pemboran dan peralatan apa saja yang digunakan untuk membuat drilling fluid.

B. POKOK BAHASAN : SIFAT - SIFAT LUMPUR BOR

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. Perhitungan Viskositas lumpur bor.

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :m. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.n. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.o. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :b. Membahas secara detail mengenai

perhitungan viskositas Lumpur bor.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENUTUP Menutup Pertemuan:a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk

mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

u. Menjawab pertanyaan v. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam mengenai dalam sifat – sifat lumpur bor yang dipakai.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985.

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

MATAKULIAH : TEKNIK PEMBORAN MIGASKODE MATA KULIAH : TKP - WAKTU PERTEMUAN : 100 MENITPERTEMUAN KE : 12

A. TUJUAN INSTRUKSIONAL

1. UMUMSetelah menyelesaikan pokok bahasan ini, anda sebagai mahasiswa di Jurusan Teknik Pertambangan dapat memahami peralatan – peralatan yang digunakan dalam pemboran, baik dari aspek sistem sirkulasi, sistem blow out preventor, sistem penyemenan dan sistem penunjang,

2. KHUSUSSetelah mengikuti pokok bahasan ini, anda akan dapat memahami bahwa sebagai mahasiswa Jurusan Teknik Pertambangan khusunya pada opsi migas, mata kuliah ini penting untuk mengetahui berbagai peralatan yang digunakan dalam pemboran migas. Untuk dapat mendeskripsikan fungsi lumpur pemboran, persiapan area pembuatan lumpur pemboran dan peralatan apa saja yang digunakan untuk membuat drilling fluid.

B. POKOK BAHASAN : SIFAT - SIFAT LUMPUR BOR

C. SUB POKOK BAHASAN1.1. Perhitungan tekanan lumpur bor.

D. Kegiatan Belajar MengajarTAHAP KEGIATAN PENGAJAR KEGIATAN MAHASISWA MEDIA & ALAT PENGAJARAN

PENDAHULUAN Menjelaskan :p. Cakupan materi termasuk menyampaikan TIK

dan TIU untuk pertemuan ke-1.q. Teaching team yang akan bergantian

mengajar pada perkuliahan ini.r. Ketentuan perkuliahan (absensi, tugas, UTS

dan UAS, serta poses evaluasi belajar).

Mahasiswa memperhatikan penjelasan yang disampaikan dosen.

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENYAJIAN Menjelaskan tentang :c. Membahas secara detail mengenai

perhitungan tekanan lumpur bor.

Mahasiswa memperhatikan penjelasan dosen, kemudian dalam perkuliahan diberikan kebebasan kepada mahasiswa untuk interupsi dengan tujuan mengajukan pertanyaan atau mohon penjelasan yang terkait dengan konteks perkuliahan (model interaktif dan diskusi).

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

PENUTUP Menutup Pertemuan:a. Mengajukan sejumlah pertanyaan untuk

mengetahui tingkat pemahaman mahasiswa dan mengkondisikan kelas aktif dalam proses interaktif dan diskusi kelas..

b. Memberikan kesempatan bertanya kepada mahasiswa.

c. Memberikan kesimpulan tentang pokok bahasan.

w. Menjawab pertanyaan x. Mengajukan pertanyaan

Bahan kuliah dalam bentuk file ppt (powerpoint) sehingga memerlukan alat bantu berupa proyektor LCD dan komputer. Selain itu, diperlukan juga alat tulis (spidol) dan papan tulis

E. EVALUASI

1. Menilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan melalui respon jawaban untuk menjawab pertanyaan yang diajukan dosen dan keaktivan mahasiswa untuk menggali wawasan lebih dalam mengenai dalam sifat – sifat lumpur bor yang dipakai.

2. Pembebanan tugas mandiri, yaitu membaca buku yang terkait dengan pembahasan ini, sehingga nantinya siap untuk mengerjakan tugas terstruktur yang diberikan.

F. REFERENSI

1. Carl Gatlin, “Petroleum Engineering, Drilling and Completion”, Prentice Hall, Inc, Englewood Cliffs, N. J., 1960.2. Neal J. Adam, “Drilling Engineering, A Complete Well Planning Approach”, PennWell Books, PennWell Publishing Company,

Tulsa Oklahoma, 1985.