Soal Fisika Kelas x

Post on 24-Dec-2015

40 views 7 download

description

soal fisika x

Transcript of Soal Fisika Kelas x

Soal fisika kelas x 1. Hitunglah besar momentum serangga yang massanya 22 gram yang tengah terbang dengan laju 80 m/s?2. Dua buah mobil A dan B masing-masing bermassa 1000 kg. Kedua mobil tersebut sedang bergerak saling mendekati, dimana mobil A bergerak dengan kecepatan 10 m/s dan mobil B bergerak dengan kecepatan 20 m/s. Berapakah jumlah momentum mobil A dan B?3. Seorang penembak memegang sebuah senapan 3 kg dengan bebas sehingga membiarkan senapan bergerak secara bebas ketika menembakkan sebutir peluru bermassa 5 gram. Peluru itu keluar dari moncong senapan dengan kecepatan horizontal 300 m/s. Berapa kecepatan hentakan senapan ketika peluru ditembakkan?4. Dua nelayan sedang berada di perahu yang bergerak dengan kecepatan 2 m/s. Massa perahu 200 kg dan massa tiap nelayan 50 kg. Berapa kecepatan perahu sesaat sesudah seorang nelayan jatuh?5. Sebuah bola dengan massa 40 gram bergerak ke kanan dengan kelajuan 30m/smenumbuk bola lain yang massanya 80 gram yang mula-mula diam. Jika tumbukan lenting sempurna, berapakah kecepatan masing-masing bole setelah tumbukan?