Slide Anatomi Dan Fisiologi

Post on 24-Apr-2015

47 views 8 download

Transcript of Slide Anatomi Dan Fisiologi

Anatomi dan fisiologi Usus Halus

Oleh : Rahima BugisPembimbing :

dr. Pipin AbdillahSupervisor :

dr. Ronald E. Lusikooy, Sp.B, KBD

ANATOMI USUS HALUS

•DOUDENUM

•JEJUNUM

•ILUEM

Struktur lapisan jejunum Struktur lapisan ileum

Lapisan mikroskopik usus halus

VaskularisasiDuodenum : a.supra duodenalis, a.retroduodenalis, a.pancreaticoduodenalissuperior, a.pancreaticoduodenalis inferior, a.gastrica dextra, a.gastro epiploica dextra

Jejunum& ileum a.mesentrica superior melalui cabang aa.jejenales dan aa.ileae. Pembuluh-pembuluh darah berjalan di dalam mesenterium

InervasiDuodenum: Menerima serabut-serabut saraf dari plexus coeliacus dan plexus mesentericus superior, berjalan sesuai dengan pembuluh darah yang dipercabangkan oleh arteria coeliaca dan arteria mesenterica superior

Jejenum – ileum: Mendapatkan innervasi dari plexus mesentericus superior, dan percabangan serabut saraf berjalan mengikuti cabang-cabang arteri.

 

FISIOLOGI USUS HALUS

Fungsi utama : Pencernaan, Absorbsi, Sekresi dan Transportasi

Pemecahan dan Penyerapan Protein.pptx

Pemecahan dan Penyerapan Karbohidrat.pptx

Pemecahan dan Penyerapan Lemak.pptx Penyerapan berbagai Vitamin dan Mineral

.pptx

Terima Kasih