sialolitiasis

Post on 14-Feb-2016

57 views 9 download

description

sialolithiasis adalah

Transcript of sialolitiasis

Referat

SIALOLITHIASISPembimbing

Drg.Ernani Indrawati, Sp.Ort

OlehFahmi Majid Al-Maghfur

209.121.0020

Definisi• pembentukan batu (calculi) diduga karena

penumpukan bahan degeneratif yang diproduksi oleh kelenjar saliva dan mengalami proses kalsifikasi hingga terbentuk batu,

Epidemiologi

• paling sering terjadi pada kelenjar saliva• terdapat 1,2% dalam populasi• angka kejadian pada laki-laki dan perempuan

adalah 1,04 banding 1,pada usia 25 tahun sampai 50 tahun

• 80-90% pada kelenjar submandibula• 6% pada kelenjar parotis• 2% pada kelenjar sublingual• 2% ditemukan pada kelenjar liur minor

Anatomi Kelenjar Saliva

Etiologi

• penyebab pasti sialolithiasis masih belum jelas• Kemungkin:

– berhubungan dengan infeksi kronis (Staphylococcus aureus , Streptococcus viridans)

– Sjögren's sindrom– peningkatan kalsium– Dehidrasi– asupan makanan berkurang– obat yang menurunkan produksi saliva– banyak kasus dapat timbul secara idiopatik

Patofisiologi

• belum diketahui secara pasti• Kemungkinan:

– adanya ekresi dari intracellular microcalculi ke dalam saluran duktus dan menjadi nidus kalsifikasi

– adanya substansi dan bakteri dari rongga mulut yang migrasi ke dalam duktus salivary dan menjadi nidus kalsifikasi

– pemicu nidus organik yang kemudian berkembang menjadi penumpukan substansi organik dan inorganik.

pembusukan membran sel akibat proses penuaan

menurunnya sekresi kelenjar, perubahan elektrolit, dan menurunnya sintesis glikoprotein

batu

Pemeriksaan Penunjang Sialography Ultrasonography Computed Tomography Scan Magnetic Resonance (MR) Sialography Endoskopis

Tanpa Pembedahan Terapi Tanpa pembedahan biasa diberikan

pada kondisi akut dengan pemberian analgetik dan antibiotik

KOMPLIKASI

• Komplikasi meliputi obstruksi terus-menerus dari saluran, yang mengarah ke invasi bakteri, pertumbuhan berlebih dan infeksi yang menyebabkan sialoadenitis.

Terima Kasih