Presentasi sistem informasi perpustakaan di Perpustakaan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

Post on 24-May-2015

870 views 5 download

description

Presentasi Sistem Informasi di Perpustakaan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

Transcript of Presentasi sistem informasi perpustakaan di Perpustakaan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

PEMBEKALAN MAHASISWA PARTTIME

Teknologi Informasi Perpustakaan

tak kenal maka tak sayang…

Wahhh, alumni parttime juga ya

kakak….

Iya afika, tapi sekarang sudah pindah di bag. staf

sistem informasi dan jaringan perpustakaan

uin-suka yk….

Apa yang perlu diketahui ?• Sudah tahu alamat website perpustakaan ?

• Sudah tahu alamat digital library perpustakaan uin-suka ?• Sudah tahu alamat OPAC perpustakaan uin-suka yk ?

Sudah Pernah Mengaksesnya ?,

mana coba tunjukin…

website perpustakaan uin-suka

http://lib.uin-suka.ac.id

Digital library uin-suka

http://digilib.uin-suka.ac.id

OPAC Perpustakaan uin-suka

Opac/katalog online yang ada di

perpustakaan “ono loro”/ada dua:1. Opac lama2. Opac baru

Kembali ke laptop,,, Ini lho tampilannya…

Mau coba yang mana dulu

brow ?

Hak Akses !!!

http://siprus.uin-suka.ac.id/parttime/

Dengan apa log in..nya ?

• Setiap mahasiswa parttime akan mendapatkan account sendiri-sendiri

• Setiap account hanya boleh digunakan sendiri• Account tidak boleh dipinjamkan ke sesama

teman partime/bahkan orang lain• Mhs parttime harus menggunakan account dg

sebaik-baiknya jangan sampai disalahgunakan (semua aktifitas dikontrol oleh ADMIN)

Page special for parttime

Input NIM & PASSWORD

Tampilan aplikasi sirkulasi

Scan barcode buku one by one

Contoh kasus buku terlambat….

+ han = tambahan

• Aplikasi realtime (untuk mengetahui status pinjaman dan juga pengembalian)

• Bila ada buku yang bermasalah harap confirm ke petugas…

Aplikasi skripsisiprus.uin-suka.ac.id/skripsi

pengembalian

Dealkey—si kunci loker

Tombol alternatif

• F1 = pinjam• F2 = kembali

• F3 = anggota• F4 = tamu

Gateway - pintu gerbang

Q & A• Matur suwun• Terima kasih• Thank you• Ghamsa hamnida• Arigatō gozaimasu• Mohon maaf apabila ada salah • Itu…………………….