Ppt bio Pembelahan MEIOSIS

Post on 20-Jun-2015

2.591 views 266 download

description

Silahkan digunakan sebagai referensi untuk adik-adik kelas XII

Transcript of Ppt bio Pembelahan MEIOSIS

TOPIK : PEMBELAHAN SELSUB TOPIK : PEMBELAHAN MEIOSIS

Disusun Oleh :1. Afina Lutfi Azmi (01)

2. Eka Mailina Indriati (08)3. Fauzan Anggi(11)

4. Fenti Darna Pradewi(13)5. Lutvi Suci M(21)

6. Sintya Dinata Wandari(29)

MEIOSISMEIOSIS

MEIOSIS• Meiosis atau pembelahan reduksi

adalah pembelahan yang menghasilkan sel anakan dengan jumlah kromosom setengah jumlah kromosom sel induk

• Meiosis mengalami pembelahan sel 2 kali. Sehingga satu sel diploid(2n) akan menghasilkan empat sel haploid (n)

• ciri pembelahan secara meiosis adalah:

• 1. Terjadi di sel kelamin• 2. Jumlah sel anaknya 4• 3. Jumlah kromosen 1/2 induknya• 4. Pembelahan terjadi 2 kali

Proses Meiosis I

Proses Meiosis I terdiri atas Profase I,

Metafase I, dan Telofase I

Berikut penjabarannya

Profase 1

Pada tahap Pofase I DNA dikemas dalam kromosom. Pada akhir profare I terbentuk kromosom homolog yang berpasangan membentuk tetrad.Tahap Profase I dibagi menjadi 5 subfase, yaitu :1. Leptonema : Benang-benag kromatin memendek dan menebal ,serta mudah menyerap zat warna dan membentuk kromosom mengalami Kondensasi.

1. Leptonema : Benang-benag kromatin memendek dan menebal ,serta mudah menyerap zat warna dan membentuk kromosom mengalami Kondensasi.

`

`

Profase 1

2. Zigonema : Sentromer membelah menjadi dua dan bergerak kearah kutub yang berlawanan,sementara itu kromosom homolog saling berpasangan ( Sinopsis).

`

``

Profase 1

3. pachytene : masing-masing kromosom menggandakan

diri membentuk pasangan kromatid yang bersatu di

bagian sentromer. Terbentuk tetrad, yaitu empat

kromatid berada dalam posisi berdampingan.

` `̀`

Profase 1

4. diplotene : kromatid yang berdekatan saling melilit.

Dengan kata lain Kromosom homolog saling menjauhi, erjadi perlekatan berbentuk X yang disebut Kiasma dan merupakan tempat terjadinya Crossing Over.

` `̀`

Profase 1

e) diakinesis : daerah yang saling memilit putus, terjadi crossing

over (pindah silang), yaitu lengan-lengan kromosom homolog

bertukar tempat.

Dengan kata lain Terbentuk benang-benang spindel, dua sentriol sampai pada kutub yang berlawanan, membran inti dan nukleus menghilang.

`̀`

Profase 1

Kromosom homolog berpasangan di

bidang ekuator

`̀ `̀`̀ ```̀`̀

`̀`̀

Metafase 1

Pasangan kromosom homolog berpisah ke kutub yang berlawanan

`̀`̀

Anafase 1

Terbentuk dua buah sel anak

Telofase 1

a) Pada sel hewan, sentromer

menggandakan diri, terbentuk

gelendong pembelahan.

b) Pasangan kromatid bergerak

ke bidang ekuator.`̀

Profase 2

Pasangan kromatid berjajar di bidang ekuator.

Metafase 2

Pasangan kromatid ber pisah dan bergerak ke

kutub yang berlawanan

`

`

Anafase 2

a) Terbentuk nukleolus dan

membran inti.

b) Kromosom berada di kutub

c) Terbentuk sekat pemisah sel.

d) Terbentuk empat sel anak yang

memiliki kromosom setengah dari

kromosom sel induk.`

`

``

Telofase 2

Telofase 2

19

A. Profase Ia) Leptotene : butir-butir kromatin

membentuk benang kromosom.

b) zygotene : kromosom homolog saling

mendekatkan diri.

c) pachytene : masing-masing kromosom

menggandakan diri membentuk

pasangan kromatid yang bersatu I

bagian sentromer. Terbentuk tetrad,

yaitu empat kromatid berada dalam

posisi berdampingan.

d) diplotene : kromatid yang bedekatan

saling melilit.

e) diakinesis : daerah yang saling memilit

putus, terjadi crossing over (pindah

silang), yaitu lengan-lengan kromosom

homolog bertukar tempat.

f) Pasangan kromatid bergerak menuju

bidang ekuator

20

B.Metafase 1Pasangan kromosom homolog

berjajar di bidang ekuator

C.Anafase 1Pasangan kromosom homolog

berpisah ke kutub yang

berlawanan

D.Telofase 1Terbentuk dua buah sel anak.

21

E. Profase 2a) Terjadi penggandaan sentromer.

b) Pasangan kromatid bergerak ke bidang ekuator.

F. Metafase 2Pasangan kromatid berjajar di bidang ekuator.

G. Anafase 2Pasangan kromatid ber pisah dan bergerak ke kutub

yang berlawanan

E. Telofase 2a) Kromosom berada di kutub

b) Terbentuk membran inti.

c) Terbentuk sekat pemisah sel.

d) Terbentuk empat sel anak yang memiliki

kromosom setengah dari kromosom sel induk.

PERBANDINGAN MITOSIS DAN MEIOSIS

23

meosi

s

mito

sis

sel induk

profase 1profase

metafase metafase 2

metafase 1

anafase 1

anafase 2 anafase

telofasetelofase 2

Terima kasih atas perhatiannya