Powerpoint Pitiriasis Versikolor

Post on 01-Dec-2015

108 views 8 download

description

PITIRIASIS VERSIKOLOR

Transcript of Powerpoint Pitiriasis Versikolor

LAPORAN KASUS PITIRIASIS VERSIKOLOR

PEMBIMBING: dr. Ramona D. Lubis Sp. KK (K)

PENDAHULUAN

EPIDEMIOLOGI

GAMBARAN KLINIS

DIAGNOSIS

•Gambaran klinis

•Pemeriksaan Mikroskopis :

•Lampu Wood akan menunjukkan adanya pendaran (fluoresensi) berwarna kuning muda pada lesi yang bersisik

Regio vetebralis, infrascapularis dan regio lumbalis

Gambar 1: Dijumpai makula hipopigmentasi yang tertutupi skuama

halus yang multipel dengan ukuran plakat dan susunan polisiklik terletak

regional dan ruam sirkumskrip N

Regio femoris anterior sinister dan dekstra

Gambar 2: Dijumpai kelihatan makula hipopigmentasi yang tertutupi skuama halus yang multipel dengan ukuran numular-plakat dan susunan polisiklik. Terletak regional dan ruam sirkumskrip

Regio cruris anterior dan posterior dekstra dan regio surae

Gambar 3: kelihatan makula hipopigmentasi yang tertutupi skuama halus yang multipel dengan ukuran numular-plakat dan susunan polisiklik. Terletak regional dan ruam sirkumskrip. Ruam yang lain adalah makula hiperpigmentasi yang multipel dengan ukuran geografis serta sirkumskrip dan regional di regio cruris anterior dekstra et sinistra yaitu sebuah tattoo

Regio antebranchii posterior sinistraTerdapat ruam lain yaitu makula hiperpigmentasi yang multipel dengan ukurangeografis serta sirkumskrip dan regional di regio antebranchii posterior sinistra yaitu sebuah tattoo .

DIAGNOSA BANDING

PENTALAKSANAAN

PROGNOSIS

•Baik

Pitiriasis alba

Vitiligo

Baik

ketaonazole 2% 2-3 kali/minggu diberikan selama 2-4 minggu.

Shampo ketokonazole ini dioleskan selama 10-15 menit kemudian dibilas.

Terapi sistemik yaitu ketokonazole 1x200 mg/hari selama 10 hari.

LAPORAN KASUS• Seorang pria, suku Jawa, bangsa Indonesia, usia

21 tahun, belum menikah, tukang cuci piring, datang ke poliklinik Ilmu Kesehatan Kulit dan Kelamin RSUP H. Adam Malik Medan sub bagian pada tanggal 13 Aril 2012 dengan keluhan utama dengan awal keluhan bercak-bercak putih yang bersisik halus disertai rasa gatal di bagian punggung 7 bulan yang lalu dan menyebar ke daerah paha dan betis sejak 5 bulan yang lalu. Bercak-bercak tersebut lebih terasa gatal terutama pada saat berkeringat.

• Pada pemeriksaan fisik dijumpai keadaan umum baik, kesadaran kompos mentis, status gizi baik, suhu badan afebris dan tanda vital lainnya dalam batas normal.

• Pada pemeriksaan dermatologis dijumpai makula hipopigmentasi yang tertutupi skuama halus yang multipel dengan ukuran plakat dan susunan polisiklik terletak regional dan ruam sirkumskrip di regio vertebralis, intrascapulari dan di regio lumbalis. Terdapat juga ruam yang berukuran numular-plakat dengan susunan polisiklik dan berlokalisasi yang regional serta penyebaran bilateral di regio femoris, cruris dan surae. Ruam yang lain adalah makula hiperpigmentasi yang multipel dengan ukuran geografis serta sirkumskrip dan regional di regio antebranchii posterior sinistra serta regio cruris anterior dekstra et sinistra yaitu sebuah tattoo

• Penatalaksanaan pada pasien ini secara umum untuk tidak memakai baju yang lembab dan menjaga kebersihan diri. Penatalaksanaan khusus yang diberikan pada kasus ini adalah ketakonazol 2% 2-3 kali/minggu diberikan selama 2-4 minggu. Sampo ketokonazol ini dioleskan selama 10-15 menit kemudian dibilas. Diberikan juga terapi sistemik yaitu ketokonazol 1x200 mg/hari selama 10 hari.

• Prognosis quo ad vitam ad bonam, karena didapati keadaan umum baik., quo ad functionam ad bonam, karena tidak dijumpai adanya gangguan fungsi, quo ad sanationam ad dubia, karena mungkin kambuh jika pasien tidak teratur pengobatannya dan pasien masih sering memakai baju lembab dan higienitas yang kurang

DISKUSI

Penegakkan pada kasus ini :

ANAMNESA

Gambaran klinis

Pemeriksaan sediaan langsung

PEMERIKSAAN FISIK DAN DERMATOLOGIS

Pemeriksaan Sediaan Langsung

Pengambilan skuama menggunakkan skalpel tumbul

Sediaan skuama diberi KOH 10 %

Diperiksa menggunakan mikroskop memperlihatkan hifa yang bertangkai

pendek serta sporanya

DIAGNOSA BANDING

VITILIGO Tidak berskuama, ada faktor genetik , KOH(-)

PITIRIASIS ALBA

Awalnya makula eritema berskuama kemudian berubah menjadi makula hipopigmentasi dengan berskuama, ada riwayat infeksi, KOH (-)

PENATALAKSANAAN

• Menjaga kebersihan diri• Mengganti baju lembab

a. Shampo Ketokonazol 2% (2-3 kali seminggu, pakai sampai 3-4 minggu)

b. Ketokonazol 200 mg selama 10 hari

PROGNOSIS

Quo ad vitam : ad bonamQuo ad functionam : ad bonamQuo ad sanationam : ad dubia