Pengembangan ESS Dimasa Depan

Post on 15-Feb-2018

224 views 0 download

Transcript of Pengembangan ESS Dimasa Depan

7/23/2019 Pengembangan ESS Dimasa Depan

http://slidepdf.com/reader/full/pengembangan-ess-dimasa-depan 1/1

7. Pengembangan ESS dimasa depan

Sistem ESS memiliki potensi yang luar biasa besar, seperti dapat dilihat pada

kalkulasi penghematan pada subbab sebelumnya. Sistem ini tentunya dapat dikembangkan

 jauh lebih besar lagi dan lebih fungsional tidak hanya terbatas pada mematikan beban secara

otomatis.

Kita dapat menambahkan beberapa fitur yang dirasa perlu pada sistem ESS ini agar

lebih aplikatif, misalnya dengan menambahkan alogaritma program dan sistem kontrol

disertai dengan display menggunakan mikrokontroller. Selain itu bisa juga ditambahkan

sistem telemetering pengontrolan jarak jauh. Aplikasinya pun bisa digunakan secara global

sehingga tercipta apa yang dinamakan “ smart home pada rumah. !entunya hal ini tidak

terbatas pada smart home, sistem penghematan energi dan pengontrolan otomatis ini dapat

diaplikasikan bahkan ke skala yang lebih besar seperti industri dan perkotaan, mengingat

kemajuan teknologi yang kian pesat. Kita akan bergerak ke era “Smart home System.

Smart home System adalah sebuah sistem otomatis berbasiskan komputer yangmemberikan segala kenyamanan, keselamatan, keamanan dan penghematan energi, yang

 berlangsung secara otomatis dan terprogram melalui komputer pada gedung atau rumah

tinggal. "apat digunakan untuk menggendalikan hampir semua perlengkapan dan peralatan

di rumah, mulai dari pengaturan tata lampu hingga ke berbagai alat#alat rumah tangga, yang

 perintahnya dapat dilakukan dengan menggunakan suara,inframerah, atau melalui kendali

 jarak jauh $remote%. Penerapan acsistem ini memungkinkan Anda untuk mengatur suhu

ruangan melalui termostat pada sistem A&, sehingga memberikan suasana adanya

kehidupan meski sebenarnya Anda dan seisi rumah sedang tidak ada di tempat.

Smart home menjadi pilihan untuk mengamankan rumah karena pada sistem smart

home kita dapat memantau tiap sudut dari rumah kita. Karena tiap alat elektronik yang telah

dipasang terhubung dengan controller atau actuator. 'tulah yang menggantikan fungsi saklar

tradisional. suatu sistem yang memungkinkan kontrol secara otomatis terhadap segala peranti

elektronik di rumah. Semua alat#alat elektronik dapat dikendalikan secara otomatis dari jarak

tertentu. !ermasuk A&, !(, home theatre, micro)a*e, (&"+"(" player, dan lampu.

'ntinya, setiap peranti elektronik yang terhubung dengan stop kontak dapat dikendalikan

dalam satu genggaman remote control. "engan remote control yang sama, kita bisa

mematikan micro)a*e di dapur dari kamar tidur yang berada di lantai dua.