PEMANFAATAN DAK UNTUK PENINGKATAN AKSES SEKTOR AIR … · Kondisi pencapaian akses air Bersih dan...

Post on 30-Oct-2019

15 views 0 download

Transcript of PEMANFAATAN DAK UNTUK PENINGKATAN AKSES SEKTOR AIR … · Kondisi pencapaian akses air Bersih dan...

PEMANFAATAN DAK UNTUK PENINGKATAN AKSES SEKTOR

AIR MINUM DAN SANITASI DI KAB. SIDENRENG RAPPANG

SUDIRMAN BUNGI, S.IP, M.Si. Sekretaris Daerah Kab. Sidenreng Rappang

DIBAWAKAN PADA ACARA KSAN 2017

HOTEL LE MERIDIEN JAKARTA, 07 NOVEMBER 2017

PEMETAAN MASALAH DAN KEBUTUHAN

AIR MINUM DAN SANITASI

DOKUMEN PERENCANAAN : RPJMD 2014-2018 RPIJM 2018-2022 RISPAM 2015-2018 SSK 2014-2018 PEMUTAKHIRAN SSK 2018-2022 APBD DESA

1

PERATURAN BUPATI SIDENRENG RAPPANG NOMOR 05 TAHUN 2017 TENTANG PEDOMAN

PENGELOLAAN DANA DESA

Pasal 12

1) Penggunaan belanja modal dan pembangunan sebagaimana dimaksud dalam pasal 7 huruf c, harus sesuai dan berdasarkan pada Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa dan diprioritaskan digunakan untuk (a) Pembangunan/rehabilitasi sarana air bersih di desa; (b) Pembangunan Jamban Keluarga; (c) Pembangunan sarana sanitasi lainnya.

2) Setelah prioritas dan target kebutuhan desa sebagaimana dimaksud pada ayat (1) selesai seluruhnya, maka desa dapat melakukan penggunaan belanja modal dan pembangunan untuk : (a) Pembangunan sarana dan prasarana pemerintahan desa; (b) Pembangunan sarana dan prasarana perhubungan berupa jalan; (c) Pembangunan sarana dan prasarana perekonomian; (d) Pembangunan sarana dan prasarana kebutuhan dasar; (e) Pembangunan sarana dan prasarana dasar; (f) Bantuan biaya pemilihan kepala desa.

PENEGASAN DALAM REGULASI

2

CIPTAKAN SINERGI

MENDU

KUNG

OPTIMALISASI KINERJA

DAK

DAU

APBN LAINNYA

PAMSIMAS

3

KUNCI KEBERHASILAN

FOKUS &

KOMITMEN PIMPINAN DAERAH

KETERPADUAN STAKEHOLDER

(BAPPEDA, BPKD, DINAS KESEHATAN, DINAS PERA, DINAS PU, DINAS PMD, DINAS

INFOKOM, TNI-AD, KSM, ASOSIASI BP-SPAM, SWASTA, FORUM CSR,)

REGULASI (UU, PP, PERMEN, PERDA, PERBUP)

PENDANAAN (APBN, DAK, DAU ,BAGI HASIL PBB,

DANA DESA, CSR)

4

DATA PENDUKUNG

PENDANAAN AIR BERSIH

2015 2016 2017

1,605,013,000 2,685,768,500 2,862,350,000

- 304,703,900

21,308,039,200

DAK

DAU

PAMSIMAS

ADD

PRIMA KESEHATAN

CSR

PROGRAM 2015 2016 2017

Air Bersih (DAK) Rp. 1.605.013.000,- Rp. 2.685.768.500,- Rp. 2.862.350.000,-

Air Bersih (DAU) Rp. 1.211.858.000,- Rp. 722.236.500,- Rp. 860.000.000,-

Pamsimas Rp. 804.650.000,- Rp. 1.041.000.000,- Rp. 2.513.750.000,-

Prima kesehatan Rp. 0,- Rp. 162.650.900,- Rp. 0,-

Alokasi Dana Desa Rp. 0,- Rp. 304.703.900,-- Rp21.308.039.200,-

CSR Rp. 240.000.000,-

TOTAL Rp. 3.621.521.000,- Rp. 4.916.359.800,- Rp. 27.544.193.200,-

Nama Kegiatan 2015 2016 2017

Air Limbah (DAK) Rp. 1.133.870.000,- Rp. 2.398.308.500,- Rp. 2.004.000.000,-

Air Limbah (DAU) Rp. 358.257.000,- Rp. 272.699.500,- Rp. 685.380.000,-

Persampahan Rp. 3.631.102.000,- Rp. 6.663.637.500,- Rp. 968.861.000,-

Drainase Rp. 4.053.509.000,- Rp. 17.963.238.000,- Rp. 11.962.053.000,-

Prima Kesehatan Rp. 1.022.400.000,- Rp. 4.069.800.000,- Rp. 2.788.200.000,-

Alokasi Dana Desa Rp. 6.434.474.000,-

TOTAL Rp. 10.176.738.000,- Rp. 31.367.683.500,- Rp. 24.842.968.000,-

2015 2016 2017

1,133,870,000 2,398,308,500 2,004,000,000

4,053,509,000

17,963,238,000

11,962,053,000

AIR LIMBAH DAK

AIR LIMBAH DAU

PERSAMPAHAN

DRAINASE

PRIMA KESEHATAN

ALOKASI DANA DESA

SUMBER DATA: HASIL OLAHAN BIDANG INFRASWIL BAPPELITBANGDA

PROGRAM PAMSIMAS DI KAB. SIDENRENG RAPPANG

SUMBER DATA: HASIL OLAHAN BIDANG INFRASWIL BAPPELITBANGDA

DESA REGULER REPLIKASI

48

4

17

6

JUMLAH DESA/KEL.

PAMSIMAS I (2008-2013)

PAMSIMAS II (2013-2016

JUMLAH SR

5298

1049

JUMLAH SR

PAMSIMAS I

PAMSIMAS II

21563 3705 3705

JUMLAH JIWA

PAMSIMAS I

PAMSIMAS II

PERAN PEMDA TERKAIT PENGUATAN

ASOSIASI BP-SPAMS PERDESAAN

KABUPATEN SIDENRENG RAPPANG DANA OPERASIONAL 1. DANA INTENSIF SEBESAR Rp. 30.000.000,- 2. DANA BASIC SEBESAR Rp. 20.000.000,-

INSENTIF BAGI PENGURUS ASOSIASI BP-SPAMS PERDESAAN “AMANAH” SEBANYAK Rp. 200.000,-/ORANG ATAU SEBESAR Rp. 57.600.000,-

PENGADAAN ALAT BOR DAN PENGURAS YANG DIHIBAHKAN KE ASOSIASI BP-SPAMS PERDESAAN “AMANAH” SEBESAR Rp. 250.000.000,-

PENGEMBANGAN WAWASAN BAGI PENGURUS ASOSIASI BP-SPAMS PERDESAAN “AMANAH” SEBESAR Rp. 80.000.000,-

MENGAKOMODIR HASIL MONITORING ASOSIASI BP-SPAMS PERDESAAN “AMANAH” DALAM APBD KABUPATEN BAGI LOKASI PAMSIMAS YANG FASILITASNYA TIDAK BERFUNGSI ATAU RUSAK.

PERAN SWASTA / CSR DALAM

PEMBANGUNAN AIR BERSIH

DAN SANITASI

UPC SIDRAP BAYU

ENERGI

PEKERJAAN PENGEBORAN + POMPA + LISTRIK DI DESA

MATTIROTASI SEBESAR Rp. 145.000.000

PEKERJAAN PENGEBORAN + POMPA + LISTRIK DI DESA

LAINUNGAN SEBESAR Rp. 95.000.000

Peta Sasaran Program Sanitasi

SUMBER DATA: HASIL OLAHAN BIDANG INFRASWIL BAPPELITBANGDA

DANA BAGI

HASIL PBB P1

P2 65% TAHUN

SEBELUMNYA

KELURAHAN

MENGGUNAKAN

DPA KECAMATAN

DESA DIALOKASIKAN

PADA BPKD SELAKU

SATUAN KERJA

PENGELOLA

KEUANGAN DAERAH

DENGAN SISTEM HIBAH

MINIMAL 70% DIGUNAKAN

UNTUK KEGIATAN

FISIK/INFRASTRUKTUR

SANITASI DAN AIR BERSIH

DAN 30% UNTUK

KEGIATAN NON FISIK.

DARI

MASYA

RAKAT

OLEH

MASYA

RAKAT

UNTUK

MASYA

RAKAT

ALUR PELAKSANAAN PROGRAM MANDIRI KESEHATAN

PEMBENTUKAN

POKJA

KABUPATEN

PENETAPAN PERBUP

JUKNIS DAN PAGU

DANA BAGI HASIL PBB

PEMBENTUKAN

POKJA

KELURAHAN DAN

FAS. KECAMATAN

BIMTEK POKJA KEL.

DAN FAS KEC.

PENGAJUAN

PROPOSAL OLEH

DESA/KEL.

VERIFIKASI

PROPOSAL

DITERIMA

REKOMENDASI

PENETAPAN PELAKS.

KEG.

PELAKSANAAN KEG.

DI LAP.

PELAPORAN

PELAKSANAAN

KEGIATAN

MONITORING

TIDAK

YA

PROGRAM PRIMA KESEHATAN DANA PRIMA KESEHATAN

TAHUN 2015 : Rp. 4.236.303.000,- (BHP) TAHUN 2016 : Rp. 5.232.845.000,- (BHP) TAHUN 2017 : Rp. 8.655.424.000,-

Rp. 6.570.886.000,- (BHP)

Tambahan Rp. 2.084.538.000,- (APBD).

Program yang dilaksanakan untuk mengatasi persoalan Sanitasi, Air Minum (Perbaikan Sarana Pamsimas) dan

Gizi Masyarakat

DANA

BAGI

HASIL

PBB P1 P2

65%

TAHUN

SEBELUM

NYA

Total Rp. 18.124.572.000,-

JUMLAH JAMBAN KELUARGA YANG TERBANGUN MELALUI PROGRAM PRIMA KESEHATAN DAN DANA ADD APBD

SUMBER DATA: LAP.PRIMA KESEHATAN

JAMBAN KELUARGA YANG TERBANGUN

568

2261

1599

3449

2015

2016

2017

2017 (ADD)

Kondisi pencapaian akses air Bersih dan Sanitasi kab. sidrap

SUMBER DATA: HASIL OLAHAN POKJA AMPL KAB. SIDRAP

* ANGKA SEMENTARA CAPAIAN TAHUN 2017

77.10% 75%

82.60% 80%

95.0% 85%

CAPAIAN TARGET

TARGET DAN CAPAIAN AIR BERSIH

2015

2016

2017

85.39%

80%

89.00%

85%

95%

89%

CAPAIAN TARGET

TARGET DAN CAPAIAN SANITASI

2015

2016

2017

KEBUTUHAN PENDANAAN

URAIAN TARGET AKSES KEBUTUHAN PENDANAAN (RP)

2018 2019 2018 2019

AIR MINUM 100% 100% 13.007.195.000 4.500.000.000

AIR LIMBAH 100% 100% 28.500.000.000 13.110.000.000

Peta pengembangan air limbah domestik

SUMBER DATA: DOKUMEN SSK KAB. SIDRAP 2018-2022

FOTO KEGIATAN DAK (AIR BERSIH)

SUMBER DATA: POKJA AMPL KAB. SIDRAP

FOTO KEGIATAN DAK SANITASI (MCK++)

SUMBER DATA: POKJA AMPL KAB. SIDRAP

FOTO PROGRAM PAMSIMAS

SUMBER DATA: POKJA AMPL KAB. SIDRAP

FOTO PROGRAM PAMSIMAS

FOTO PRIMA KESEHATAN

SUMBER DATA: POKJA PRIMA KESEHATAN KAB. SIDRAP

MODEL TANGKI SEPTIK PROGRAM PRIMA KESEHATAN

FOTO KEGIATAN ASOSIASI BP-SPAMS

BANTUAN ALAT BOR DAN PENGURAS KE ASOSIASI BP-SPAMS SUMBER DANA APBD