Mobile Learning dengan Kelase : Membuat Kelas Online untuk Kegiatan Pembelajaran

Post on 27-May-2015

385 views 0 download

description

Slide ini berisikan bagaimana membuat kelas online dalam kelase untuk mendukung pembelajaran

Transcript of Mobile Learning dengan Kelase : Membuat Kelas Online untuk Kegiatan Pembelajaran

PT. Edukasi Satu Nol Satu

Menggunakan Kelase.Com dalamPembelajaran

http://www.edukasi101.com

Model Pemanfaatan Kelase.Com

Just-in-Time

Structured

Flipped-Classroom

Just in Time Learning

• Kelase digunakan untuk berkomunikasi dan menyampaikan informasi terkait pembelajaran di kelas (lewat Dinding/Timeline dan Pesan Pribadi)

• Materi ajar, tugas, diskusi online, akan diberikan guru sebelum atau pada saat pemberian materi (perkuliahan)

Structured Learning

• Materi perkuliahan, instruksi dan aktivitas pembelajaran online (forum diskusi, penugasan, dan quiz) tersedia secara lengkap dan terstruktur di kelas online untuk mendukung kegiatan pembelajaran tatap muka di kelas nyata.

• Fokus : semua materi tersedia secara online, mudah mengelola hasil pekerjaan siswa, dan siswa memberikan pengalaman belajar yang kaya dengan berbagai kegiatan pembelajaran online dan tatap muka

Flipped-Classroom

Flipped-Classroom

Flipped-Classroom

• Siswa belajar materi (yang biasa disampaikan dalam perkuliahan tatap muka) lewat video, podcast, bacaan dan materi lain yang tersedia di Kelase

• Di perkuliahan tatap muka, para siswa melakukan aktivitas diskusi, mengerjakan tugas dan proyek untuk mengaplikasikan pengetahuan

PT. Edukasi Satu Nol Satu

Mengembangkan Kelas OnlineDi Kelase.Com

http://www.edukasi101.com

Ringkasan Kegiatan

• Membuat sebuah Kelas dengan nama sesuai dengan Mata Pelajaran, Tingkat Pendidikan dan Semester

• Kelas dipergunakan untuk durasi 1 semester, dengan beberapa sesi/topik pembelajaran sesuai kebutuhan

• Lengkapi tiap sesi/topik dengan Bacaan dan Forum Diskusi

Membuat Kelas (1)

• Klik menu Kelas lalu klik tombol Buat Kelas

Membuat Kelas (2)

• Isi formulir isian data kelas, lalu klik tombol Simpan

Membuat Kelas (2)

• Klik tombol Masuk untuk masuk kedalam Kelas

Mengatur Tampilan Kelas (1)

• Ganti Foto dan Gambar Cover hingga tampilan kelas jadi lebih menarik

Menambah Sesi/Topik (1)

• Klik tombol “Tambah Sesi” di Halaman Kelas. Lalu isi formulir Sesi yang ada. Klik tombol Simpan untuk menyimpan data Sesi

Menambah Sesi/Topik (2)

• Klik tombol “Tambah Sesi” di Halaman Kelas. Lalu isi formulir Sesi yang ada. Klik tombol Simpan untuk menyimpan data Sesi

Menambah Sesi/Topik (2)

• Contoh susunan Sesi/Topik

Menambah Bacaan

• Klik tombol Opsi, lalu pilih Tambah Bacaan

Menambah Bacaan

• Contoh hasil akhir Halaman Bacaan

Menambah Forum Diskusi (1)

• Klik tombol Opsi, lalu pilih Tambah Forum

Menambah Forum Diskusi (2)

• Isi formulir Forum dengan lengkap, lalu klik tombol Simpan

Menambah Forum Diskusi (3)

• Hasil akhir Forum Diskusi. Untuk membuat posting diskusi klik tombol Topik

PT. Edukasi Satu Nol Satu

Terima kasihInformasi : gora@edukasi101.comsupport@edukasi101.com

http://www.edukasi101.com