MEMBANGUN KOTA...

Post on 06-Jan-2020

26 views 0 download

Transcript of MEMBANGUN KOTA...

MEMBANGUN KOTA BERKETAHANAN

Fokus Group Discussion Team Kerja Sosial Ekonomi

Bappeda DKI Jakarta18 November 2019

heruprasetyo.hs@gmail.com

JAKARTA - JAYAKARTA

ARTI HARFIAH KATA JAYAKARTA:

“Kemenangan yang diraih oleh sebuah perbuatan atau usaha"

karena berasal dari dua kata Sansekerta yaitu Jaya (जय) yang berarti "kemenangan"[11] dan Karta (कृत) yang berarti "dicapai".

wikipedia

Pesan moralnya: KEKHUSUSAN JAKARTA DIPEROLEH KARENA USAHA NYA UNTUK MENJADI KHUSUS, BUKAN KARENA ‘KEBETULAN’ MENJADI IBU KOTA NEGARA

ANDAI IBUKOTA TETAP DI YOGYAKARTA

4 JANUARI 1946 – 17 AGUSTUS 1950 IBU KOTA NEGARA DI YOGYAKARTA KARENA ALASAN POLITIK

Andaikata IKN Tetap di Yogyakarta, apakah Jakarta akan kehilangan keistimewaannya?

Apa keistimewaan Jakarta yang tidak terkait denganIKN?

100 th Yang Lalu, Nyaris

Batavia punya masalahlingkungan yang parah padaabad ke-18. Sanitasi dansistem drainasenya sangatburuk. Pelbagai penyakitmematikan seperti malaria, disentri, dan koleramerebak. Angka kematianmeningkat sampai-sampaijulukan “Ratu dari Timur” yang sempat disandangBatavia kerap diplesetkanmenjadi “Kuburan dariTimur”.

1920 – 1929, militer (cimahi, sumedang, cilacap), PU, KA, PTT, Meteo, Geo, SwastaBatal karena Depresi 1930an

Tulang Punggung Jakarta Bukan Politik AtauMiliter ….

• Berdasarkan data BPS (Badan Pusat Statistik) tahun 2015 tercatat jumlahindustri besar dan sedang di Indonesia sebanyak 26.322, dan yang tercatatsebagai perusahaan manufaktur adalah sebanyak 1.420.

• Sekitar 29% perusahaan manufaktur berada di Jakarta yakni sebanyak 285.• Dari 98 Kawasan Industri di Indonesia, 32 ada di JABODETABEK• Kontribusi sektor industri terhadap Produk Domestik Bruto ada pada kisaran 21%

http://presidenri.go.id/berita-aktual/meningkatkan-sumbangan-sektor-industri.html• Pengembangan kawasan industri menjadi perhatian utama pemerintah karena

mampu mewujudkan pemerataan ekonomi ke seluruh wilayah Indonesia.• PELABUHAN INTERNASIONAL TERSIBUK KE 22 DI DUNIA

• 70 persen uang beredar secara nasional tetap di Jakarta.• Energi listrik dari interkoneksi Jawa Bali dengan kapasitas 23,000 MW

Tulang Punggung Jakarta Adalah Ekonomi, Business Dan People

PESAN # 1: KEKHUSUSAN JAKARTA TIDAK TERGANTUNG IKN

Apa Yang Membuat Kota Besar MenarikBusiness Dan People

• DEMOGRAFI• ‘Cultural Melting Pot’ membuat dinamika kota menjadi hidup• Kepadatan, median usia, proporsi pria/wanita, kecepatan

pertumbuhan• QUALITY OF LIVING

• Pelayanan Kesehatan, Pendidikan, Penghasilan rata rata, Tingkat pengangguran, Pajak Daerah

• ENVIRONMENT• Kualitas udara, suhu, gunung, sungai, pantai, rth

• LEISURE• Fasilitas Olahraga, Musium, Kesenian, Hiburan, Kuliner

• TRANSPORTATION• Biaya rata2 bulanan, waktu tempuh, jaringan transportasi keluar

kota• GENERAL INFO

• Tingkat korupsi, pasar saham, aktivitas bisnis, human capital, kemudahan informasi, pengalaman budaya, dinamika politik

New York vs Washington DC,Kota Bisnis vs Ibu Kota Negara (1801)

• EASE OF DOING (COMPETITIVE) BUSINESS• Perijinan, Pengadaan, Kepastian, Fasilitas Keuangan, Produktifitas

SDM• INFRASTRUCTURE

• Logisitik, Supply Chain Management, Energi, Komunikasi, Air• SAFETY AND SECURITY

• Rasa aman dari gangguan keamanan, pemerasan, terorisme• DISASTER MANAGEMENT

• Peta kebencanaan, Perhatian untuk penanganan bersama, Manajemen Keberlanjutan Usaha

Apa Yang Membuat Kota Besar Menarik Business Dan People

Pesan #2 Private Sector Makin Penting SebagaiMitra Menjaga Kekhususan Jakarta

WHAT PARTNER WANT

1. PEMERINTAH SEBAGAI MITRA KERJASAMA MENEGAKKAN ETIKA BISNIS DAN INTEGRITAS

2. PRODUKTIVITAS KARYAWAN MELEBIHI UMP/UMK NYA

3. ‘LEVEL PLAYING FIELD’ BAGI SEMUA PELAKU USAHA

4. KETERBUKAAN INFORMASI BAIK YANG SIFATNYA PUSH MAUPUN PULL

5. QUICK AND CONSISTENT RESPONS ATAS SITUASI DAN ADUAN

6. RISIKO BISNIS RENDAH SAAT MENGHADAPI BENCANA

KERJASAMA MENEGAKKAN ETIKA DAN INTEGRITAS

• DALAM BUSINESS INTEGRITY FORUM IBL SEJAK 2013, SELALU MUNCUL KELUHAN INTEGRITAS TENTANG PERIJINAN, PENGADAAN DAN MANAJEMEN SDM

• KEADAAN INI MENYULITKAN TERJADINYA ‘LEVEL PLAYING FIELD’ DIANTARA PENGUSAHA

• MELALUI FORUM DAN SALURAN INFORMASI LAIN, DIHARAPKAN SECARA KOLEKTIF DAPAT DISUSUN SEBUAH INISIATIF BERSAMA ANTARA PEMERINTAH, PENGUSAHA DAN MASYARAKAT

• INISIATIF YANG BERUSAHA UNTUK MENINGKATKAN INTEGRITAS INI DIHARAP DAPAT DIMULAI DARI LOKASI YANG SANGAT PEDULI

• APAKAH JAKARTA DAPAT MENJADI PROPINSI PIONIR?

PRODUKTIVITAS MELEBIHI UMP/UMK

Produktivitas Tenaga Kerja Indonesia yang rendah, tidak mendukung UMP/UMK yang tinggi. Pada saat ini yang tampak adalah perpindahan lokasi bisnis ke lokasidg UMK rendah, seperti ke Jawa Tengah dan Jawa Timur.

PENINGKATAN PRODUKTIVITAS SANGAT URGEN UNTUK JABODETABEK JAKARTA/BEKASI/KRAWANG/TANGERANG/BOGOR/DEPOK (UMK > 3.5JT)

PRODUKTIVITAS MELEBIHI UMP/UMK

• PENGALAMAN IBL MENUNJUKKAN BAHWA KERJASAMA ANTAR PERUSAHAAN, INDUSTRIAL ESTATE, BLK, SMK DAN PEMDA KABUPATEN DAPAT DAN SANGAT EFEKTIF DILAKUKAN.

• MULAI DARI BATAM, KRAWANG, BEKASI, BANDUNG, YOGYA DAN MOJOKERTO TEAMING ANTAR SEKTOR TERBUKTI EFEKTIF.

MASALAH YANG DIHADAPI ADALAH SKALA, KARENA YANG PERLU DILAKUKAN JAUH LEBIH BANYAK DARI APA YANG SAAT INI DAPAT DILAKUKAN. DIPERLUKAN KERJASAMA PEMERINTAH DAN BISNIS YANG LEBIH SERIUS DAN BERSKALA BESAR.

RISIKO BISNIS RENDAH SAAT TERPAPAR BENCANA (RISK MANAGEMENT)

• JENIS DAN KELAKUAN BENCANA DI JAKARTA SANGAT DIKENAL OLEH BPBD• KEBAKARAN, POLUSI UDARA, MENGERING/TERCEMARNYA SUMBER AIR,

TANAH YANG MENURUN, KONTAMINASI LIMBAH INDUSTRI, CUACA EKSTRIM, GEMPA DAN KEMUNGKINAN TSUNAMI, DAN TERUTAMA BANJIR.

• NEGERI 13 SUNGAI PERLU KEWASPADAAN BENCANA TINGGI

Dampak banjir Jakarta January 2014 terhadapKawasan-kawasan Industri

Peninggiangardu trafosebagai upayamitigasi banjir

A series of “unexpected” events and lack of SCRM implementation

Major flood in Thailand [Jul.-Nov., 2011]“the another connected dots”

LESSONS LEARNT DARI 2 BENCANA BESAR DI ASIA

4

◼ Gempa “Great Eastern Japan Earthquake 2011” dan Banjir Besar SungaiChao Praya di Thailand 2011 mengingatkan risiko besar penghentianbisnis untuk jangka panjang, atau bahkan selamanya.

◼ Dampaknya terasa sampai tingkat nasional, regional dan global karenaterdisrupsinya supply chains.

Pembelajaran Dari Bencana

7

* Tidak cukup lagi mengandalkan hubunganantar pemangku kepentingan secarabusiness as usual

* Diperlukan kerjasama PtoP untukmemastikan terpraktekkannya Business Continuity Planning

* Bencana alam merusak kinerja perusahaan saat itu, danmengganggu daya saing dalam jangka panjang, bahkankelanjutan usaha

* Supply Chains yang makin global membuat kerentanan makinkritis

* Perusahaan kehilangan ‘jalur kehidupannya’ saat infrastrukturterkena bencana

Masyarakat Manajemen Makin Saling Tergantung(Interdependent), dampak dari Networked Society

Kerentanan Meningkat Bersama Makin Terkelindannya Bisnis

◼ Percepatan penyebaran “chain failure”

◼ Makin luasnya wilayah terdampak “chain failure”

◼ Meningkatnya kemungkinan disrupsi karenakegagalan pihak lain

◼ Meningkatnya kesulitan mendeteksi dini masalah

Makin banyak akan dihadapi kejadian ‘tak terduga’and

Membesarnya kerusakan ekonomi per kejadian

Contoh: BMW/Gaya Motor, Sunter

• 80 % dari seluruh produk untuk Indonesia dirakit di PT Gaya Motor, Sunter

• Parts BMW diperoleh dari 100an suppliers diseluruh dunia, hanya 35% nya di Eropa

• Lokasi masing masing supplier bisa saja terkena bencanalangsung atau tak langsung

• Kalau parts suppliernya yang di Thailand, atau Brazil, kebanjiran besar, bisa jadi kerugian juga terjadi di Indonesia

• SEBALIKNYA, BANYAK INDUSTRI DI JAKARTA MEMBUAT PARTS UNTUK PRODUK YANG DIJUAL DIDUNIA. BENCANA PADA MEREKA JUGA BISA BERDAMPAK GLOBAL.

BCP (al diatur dalam ISO 22313) dan TahapanPenanggulangan Bencana

• Business Countinuity Plan (BCP) adalah proses mengenaipembuatan perencanaan dan framework untuk memastikan bahwaproses bisnis dapat terus berlanjut dalam keadaan emergency – Merrill Lynch dan Deutch Bank di New York paska 11 September 2001. Setelah situasi

stabil masing-masing dapat melanjutkan operasi tanpa hilangnya data-data kritis. Industri di Sendai Jepang paska Tsunami 2011 juga dapat pulih lebih cepat danmelanjutkan operasi karena memiliki BCP.

• Proses perencanaan suatu Business Continuity Plan (BCP) akanmemungkinkan perusahaan mengurangi resiko bencana(reduce), merespon (respond) dengan baik ketika peristiwa itu terjadi, mempercepat pemulihan (recover) dari dampak langsung suatuperistiwa dan akhirnya mengembalikan (restore) operasi.

• Reduce, respond, recover dan restore dalam BCP ini prinsipnya adapada semua tahapan pengelolaan bencana (pra, saat dan paska).

Pihak pihak terkait dalam implementasi BCP

lintas sektor, Publik dan Privat (ISO 22313)

2019-11-19 24

SIAPKAH INDONESIA UNTUK MELAKUKAN BCP

• KOMUNITAS SIAGA BENCANA, ANTARA LAIN APAD INDONESIA, DMII DAN ACT, SUDAH MEMULAI KEGIATAN BCP SECARA AD-HOC, BAIK UNTUK PERUSAHAAN PERUSAHAAN DALAM KAWASAN INDUSTRI MAUPUN UNTUK UKM.

• DITENGARAI BAHWA PEMAHAMAN DAN PENYIKAPAN PROAKTIF TERHADAP KONSEP KONSEP SEPERTI SUPPLY CHAIN RISK MANAGEMENT (SCRM) DAN ISO 22313 BELUM TERLALU MELUAS

• KEKURANG PAHAMAN INI TIDAK AKAN MENCEGAH PERUSAHAAN MELAKUKAN TINDAKAN YANG TIDAK DIINGINKAN SAAT TERJADI BENCANA

• KESEMPATAN MASIH TERBUKA BAGI PEMDA DKI JAKARTA UNTUK MEMULAI DAN MEMIMPIN KAMPANYE KESADARAN AKAN PERLUNYA BCP, BERSAMA KOMUNITAS SIAGA BENCANA YANG ADA.

• SEKALIGUS MEMBANGUN KEMITRAAN KERJASAMA DENGAN PRIVATE SECTOR UNTUK MENGURANGI RISIKO BENCANA DI JAKARTA

Pesan # 3 Ketahanan Jakarta Dapat Makin Terjaga Dengan Kerjasama Berintegritas

Dengan Private Sector

Catatan Kaki: Peran Pemerintah Modern

• STUDI INTERNASIONAL ACCENTURE TENTANG PEMERINTAH MASA KINI MENILAI BAHWA TEKNOLOGI TELAH MEMUNGKINKAN BERGESERNYA PERAN PUBLIC SERVICE (PELAYANAN MASYARAKAT) KE PIHAK SWASTA

• SEBENARNYA HAL INI SUDAH BANYAK TERJADI, SEPERTI DALAM PELAYANAN POS, TELEKOMUNIKASI, TRANSPORTASI, INFORMASI DAN LAIN LAIN

• PERAN PEMERINTAH MENJADI MAKIN BERGESER KEARAH “LEAD”, “PARTNER” DAN “LET HAPPEN”, MENGISYARATKAN PENTINGNYA KEMITRAAN DENGAN SWASTA

• KUNCI DARI DAPAT DILAKUKANNYA PELAYANAN MASYARAKAT YANG ANDAL ADALAH MANAJEMEN DATA YANG BANYAK DAN TERUS TERUPDATE

• PEMERINTAH MEMILIKI AKSES KEPADA DATA YANG BESAR TERSEBUT, KHUSUSNYA YANG ADA DLAM WILAYAH KEKUASAANNYA

• PERAN APA YANG DAPAT DILAKUKAN OLEH PEMERINTAH (DAERAH? PUSAT?) UNTUK MENGHADAPI SITUASI YANG NISCAYA INI? APAKAH FASILITAS YANG DIBANGUN DI IBU KOTA (PROPINSI ATAU NEGARA) TELAH DIPERSIAPKAN UNTUK ITU?

Pesan # 4 Ibu Kota Negara atau tidak, Jakarta punya karisma yang telah terbangun dalamwaktu panjang. Menjaga dan merawatnya

bersama semua pemangku kepentinganmemastikan kekhususannya.

TERIMAKASIH DAN SELAMAT BEKERJA

INVASI DAN PENDUDUKAN

DAYA DUKUNG DAN DAYA TAMPUNG JAKARTA TERUS DIINTERVENSI MANUSIA:

MODAL ALAM DELTA DARI 13 SUNGAI, S/D 10 KM DARI PANTAI PERMUKAAN KERAS 25M DIBAWAH TANAH, DI SELATAN SAMPAI 15M, KETINGGIAN RATA2 7M DPLPELABUHAN INTERNASIONAL TERSIBUK KE 22 DI DUNIA

PENDUDUK YANG TERUS BERTAMBAH DAN KESENJANGANNYABEBAN BANGUNAN DAN INFRASTRUKTURBEBAN TRANSPORTASI DAN LOGISTIKBEBAN INDUSTRI DAN EMISI (32 KAWASAN INDUSTRI, 4 POWERPLANTS BATUBARA)