Materi Komunitas Melek Internet - Bisnis Hijab Laris Lewat Internet By SallyHeart

Post on 14-Aug-2015

89 views 1 download

Transcript of Materi Komunitas Melek Internet - Bisnis Hijab Laris Lewat Internet By SallyHeart

BISNIS HIJAB LARIS

LEWAT INTERNET

Kenalan yuk…

Ayu

@Momalula

Ayu Momalula

@HijabSallyheart & @UkhtiSally

4

Memulai Bisnis

Target Pasar1.Wanita muda berhijab

2.Berusia 19 – 27 tahun

3.Kemampuan beli menengah

Tentukan Target Pasar

Pertanyaan: bagaimana pesatnya perkembangan

Sally?

Twitter kami : @UkhtiSally + @HijabSallyHeart

Instagram kami : @UkhtiSally + @HijabSallyheart

Channel kami : UkhtiSally

Pertanyaan: bagaimana mendapatkan followers

yang banyak di media sosial?

Pertanyaan: bagaimana mengukur pengaruh Sally

melalui media sosial?

Kenalan sama KLOUT SCORE yuk

Sekarang coba ini:1. Buka browsernya

2. ketik: www.klout.com/ukhtisally3. juga: www.klout.com/radityadika

Sama lho Social Influence Sally sama Bang Radit :’)

Pertanyaan:Apa dampak pengaruh sosial

(klout score) yang tinggi?

Jumlah penonton MELEDAK!

Event MEMBLUDAK!

Angka Penjualan ikut MELEDAK!

#DiarySally

#SallyShoes

Pertanyaan:Bagaimana cara meningkatkan pengaruh

sosial alias klout score kita?

Ini berkaitan erat dengan yang tadi: “bagaimana cara mendapatkan banyak followers”

1. Tebar Manfaat

• Niatkan untuk menebarkan manfaat

• Karena salah satu alasan orang follow adalah untuk belajar/mendapatkan manfaat

• Sebelumnya: pilih topik yang sesuai dengan brand/jualan kita

• Yang pasti kita dapat: PAHALA bonusnya: Rupiah/dollar

2. Topik KEKINIAN…

“Gaul” secara maya dan follow akun-akun sosmed berfollower besar untuk tau topik2 apa saja yang sedang dibicarakan orang

3. Main hati

Sentuh hati dari followers kita dengan materi-materi yang kena di hati.. Dan mereka akan berpikir:

“duuh.. Ini akun koq paham banget apa yang lagi ada di hatiku..”

4. Riset Topik

Cari tau, kira-kira topik apa saja yang DISUKAI oleh followers kita

Misal: ttg jodoh, taaruf, perawatan diri, dll

5. Ketahui “aturan pakai”

• Ibarat obat, setiap socmed punya aturan pakai alias aturan main yang berbeda

• Apa yang berhasil di twitter, belum tentu berhasil di facebook atau instagram dan sebaliknya juga demikian

• Belajar dari akun-akun ber klout score tinggi, ATM (amati tiru modifikasi)

6. Main Gambar

6. Main Gambar

• HP makin canggih, layar makin kinclong

• sebagian besar orang adalah TIPE VISUAL

• Jangan takut keluar uang untuk membuat gambar/foto menarik

• Terutama foto produk! Jangan sembarang foto, bayar fotografer supaya hasil memuaskan

• Belajar sedikit tentang aplikasi editing gambar

Jangan iri dengan rumput tetangga yang lebih hijau, kalau rumputnya aja kamu

nggak punya :D

Sekian dan Terimakasih ~