Materi 3 proses morfologi

Post on 29-Jun-2015

4.590 views 4 download

Transcript of Materi 3 proses morfologi

PROSESMORFOLOGI

Oleh:Rahaju

Jl. L.A. Sucipto 22/32 Malang08155555048/0341-407607

Proses pembentukan kata dari sebuah bentuk dasar

melalui pembubuhan afik (dalam proses afiksasi)

pengulangan (dalam proses reduplikasi)

penggabungan (dalam proses komposisi)

Pemendekan (dalam proses akronimisasi)

pengubahan status (dalam proses konversi)

Pengertian

Afiksasi

Proses pembubuhan afik Hasilnya adalah kata berafik, kata berimbuhan, kata

turunan Contoh:

ter- + jauh terjauh ke-an + tidak adil ketidakadilan me- + gergaji menggergaji -an + sandar sandaran

Reduplikasi

Proses pembentukan kata dengan pengulangan bentuk dasarnya

Hasilnya berupa kata ulang Contoh:

Berjalan berjalan-jalan rumah rumah-rumah

Komposisi/pemajemukan

Proses pembentukan kata dengan cara menggabungkan beberapa kata

Hasilnya berupa kata gabungan kata, kelompok kata, atau kata majemuk

Contoh: Rumah + sakit rumah sakit Meja + makan meja makan

Akronimisasi

Proses pembentukan kata dengan cara pemendekan

Hasilnya berupa akronim atau singkatan

Contoh: Sekolah Menengah Atas SMA Jakarta Bogor Ciawi Jagorawi

Konversi

Proses pembentukan kata dengan cara pengubahan status

Contoh: Gunting itu terbuat dari baja. Gunting dulu baik-baik!

Bentuk kata

Makna gramatikal

Hasil proses morfologi

bila kegalauan menghampirimu

Izinkan aku jadi pelipurmu