Laporan kasus

Post on 28-Oct-2015

331 views 9 download

Transcript of Laporan kasus

LAPORAN KASUSKLAVUS

Pembimbing : Dr. armaidi darmawan, m.epid

 

OLEH :

Tri Ayu Wulandari S.Ked

G1A106043

KEPANITERAAN KLINIK SENIOR

BAGIAN ILMU KESEHATAN MASYARAKAT

PUSKESMAS SIMPANG IV SIPIN

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS JAMBI

PENDAHULUAN

Klavus adalah penebalan kulit berbatas tajam yang timbul pada tonjolan tulang, sering pada tangan dan kaki, disertai rasa nyeri

IDENTITAS PASIEN

Identitas PasienNama/Jenis Kelamin/Umur :

Nn.GI/Perempuan/23 TahunPekerjaan : pegawai tokoAlamat : RT.31 Simp.4

Sipin 

LATAR BELAKANG SOSIO-EKONOMI-DEMOGRAFI-LINGKUNGAN-KELUARGA

Status Perkawinan : Belum Menikah Jumlah anak/saudara : Anak ke 2 dari 2

bersaudara Status ekonomi keluarga: Sosio ekonomi

cukup Kondisi Rumah : baik Kondisi Lingkungan Keluarga : baik

Aspek Psikologis di Keluarga : baik 

Riwayat Penyakit Dahulu/Keluarga : Tidak ada anggota keluarga yang sakit

seperti ini. Pasien belum pernah sakit seperti ini

sebelumnya Riwayat alergi obat dan makanan disangkal

Keluhan Utama : Benjolan kecil yang terasa sangat nyeri

di telapak kaki kiri sejak 4 hari yang lalu.

Riwayat Penyakit Sekarang : ± 4 hari yll timbul benjolan kecil di

telapak kaki kiri. Benjolan tampak seperti kulit yang menebal, berukuran ± 1x2X0,2 cm, nyeri terutama (+)

Awalnya benjolan terasa sedikit nyeri keluhan tersebut dibiarkan oleh pasien dan tidak diobati oleh pasien.

CONT….

Pasien mengaku sehari-hari sering menggunakan sepatu dengan hak tinggi dan agak sempitmembuat kakinya sering terasa sakit. Sehari-hari ia mencuci kaki hanya saat mandi dan ketika ambil wudhu untuk sholat. Sakit seperti ini sebelumnya tidak pernah. Keluhan lain tidak ada.

KEADAAN UMUM

Keadaan sakit : tampak sakit sedang

Kesadaran : compos mentis Suhu : 36,5°C Nadi : 86 x/menit Pernafasan- Frekuensi : 18 x/menitKulit- Turgor : baik- Berat badan : 55 Kg

Tinggi badan : 158 cm

Pemeriksaan OrganKepala : Bentuk : normocephal Simetri : simetris

Mata : Exopthalmus/enophtal : (-) Kelopak : normal Conjungtiva : anemis (-) Sklera : ikterik (-) Kornea : normal Pupil : bulat, isokor, reflex cahaya +/+

Lensa : normal, keruh (-) Gerakan bola mata : baik

Hidung : tak ada kelainan Telinga : tak ada kelainan

Mulut Bibir : lembab Bau pernafasan : normal Gigi geligi : lengkap Palatum : deviasi (-) Gusi : warna merah muda, perdarahan (-) Selaput Lendir : normal Lidah : putih kotor (-), ulkus (-)LeherKGB : tak ada pembengkakanKel.tiroid : tak ada pembesaran

THORAK

Paru-paru Inspeksi : statis dan dinamis simetris,retraksi

(-)Palpasi : stremfremitus kanan = kiri Perkusi : sonor pada kedua lapangan paruAuskultasi: vesikuler (+) ronkhi -/-, wheezing

-/-.

Jantung Inspeksi : pulsasi, iktus cordis tidak terlihatPalpasi : thrill tidak terabaPerkusi : dbnAuskultasi : BJ I-II reguler, murmur (-), gallop (-)

AbdomenInspeksi : CembungPalpasi : lemas, hepar dan lien tidak terabaPerkusi :Asites (+) minimal, Shiftingdulness (+)Auskultasi : bising usus (+) normal

Ekstremitas AtasEdema (-), akral hangat, kekuatan otot 5 – 5 

Ekstremitas bawahEdema (-), akral hangat., kekuatan otot 5 – 5 

 

STATUS DERMATOLOGI Clavus dengan ukuran ø 1x2x0,5 cm di

plantar pedis sinistra.

DIFFERENTIAL DIAGNOSIS : Clavus Veruca vulgaris kalus DIAGNOSIS : Clavus 

TATA LAKSANA

Non medikamentosaMerendam kaki selama 30 menit

sebelum mengoleskannya akan mempercepat efek terapi

Medikamentosa :Salep asam salisilat 40%Asam mefenamat 3 X 500 mg tab

Pengobatan tradisional Bahan-Bahan :- 5 lembar daun dewa

Cara Pemakaian :- Tumbuk 5 lembar daun dewa sampai halus- Kemudian balurkan pada kulit yang di tumbuhi mata ikan- Setelah itu, bagian yang dibalurkan daun dewa tadi dibalut dengan mengunakan perban.

PROGNOSIS Quo ad vitam : bonam Quo ad functionam : bonam Quo ad sanationam : bonam 

TINJAUAN PUSTAKA 

Klavus adalah penebalan kulit berbatas tajam yang timbul pada tonjolan tulang, sering pada tangan dan kaki, disertai rasa nyeri

Etiologi Klavus biasanya merupakan sebab dari

deformitas yang sudah ada atau berhubungan dengan perubahan dinamik pada fungsi kaki dan akan menjadi lebih buruk dengan penggunaan alas kaki yang tidak sesuai.

PATOFISIOLOGI 

gerakan secara mekanik atau gaya gesek pada kulit yang berlebihan lamella pada stratum corneum akan membentuk inti sentral yang keras yang dinamakan radix atau nucleus.

KLINIS

nyeri khususnya pada area yang dimana sepatu dipakai atau yang menahan beban..

tampak papul keratotik dan plak yang timbul pada area yang menahan gerakan mekanik berlebih atau gerakan gesek.

kulit hiperkeratosis atau tebal; Lokasi yang paling umum adalah kaki,

CONT…

PENATALAKSANAAN

Mengatasi gejala simtomatik Mencari sumber stress mekanik yang

abnormal Menyembuhkan penyebab Mempertimbangkan tindakan bedah

bila upaya penatalaksanaan tersebut tidak berhasil

ANALISA KASUS

Pada pasien ini didiagnosa sebagai clavus karena didapatkan dari anamnesa adanya. Benjolan tampak seperti kulit yang menebal, berukuran ± 1x2X0,5 cm, terasa nyeri terutama bila menyentuh lantai ataupun saat pasien menggunakan sepatu atau sandal

Pasien mengaku sehari-hari sering menggunakan sepatu dengan hak tinggi dan agak sempit. Pada pemeriksaan fisik terutama status dermatologi ditemui clavus dengan ukuran ø 1x2x0,5c,m cm di plantar pedis sinistra.

Terapi diberikan berupa salep asam salisilat 40 % yaitu berupa salep keratolik,, yang dapat menipiskan lapisan kulit yeng menebal . Serta terapi simtomatis yang diberikan yaitu berupasam mefenamat.

Saat pulang dijelaskan juga kepada pasien bila keluhan tidak berkurang dan malah makin bertambah nyeri sehingga mengganggu kegiatan pasien, disarankan untuk control ulang ke puskesmas untuk dilakukan tindakn pembedahan.. Serta edukasi agar pasien selalu menjaga daya tahan tubuh dengan makan makanan bergizi, menjaga kebersihan badan terutama kaki.

MANAJEMEN :

Promotif : Penyuluhan pada pasien mengenai penyakit

clavus dan cara penyebabnya

Preventif : Jaga daya tahan tubuh dengan makan makanan bergizi Menjaga kebersihan badan terutama kaki. Mengurangi tekanan atau gesekan dengan sepatu atau

alas kaki yang. Alas kaki yang baik yaitu alas kaki yang lembut

Hindari penggunaan sepatu hak tinggi, dapat juga bila tidak dihindarkan penggunaan sepatu hak tinggi, baiknya pilihlah hak sepatu yang tidak terlalu tinggi (kurang dari 4 cm) dan ujung alas kaki berbentuk bulat untuk memberi ruang ibu jari kaki.

Penggunaan bantalan alas kaki (insole) juga dapat membantu untuk meratakan tekanan pada telapak kaki

Selalu memakai alas kaki (sepatu) yang cukup (tidak terlalu sempit) pastikan kaki nyaman memakainya, selalu ganti secara rutin kaos kaki, selalu jaga kebersihan kaki

Kuratif : Non medikamentosa

Merendam kaki selama 30 menit sebelum mengoleskannya akan mempercepat efek terapi

Medikamentosa :Salep asam salisilat 40%Asam mefenamat 3 X 500 mg tab

Disability pasien adalah seorang pekerja pegawai

toko,yang diwajibkan untuk memakai sepatu tinggi sehingga bila tidak dihindarkan penggunaan sepatu hak tinggi, baiknya pilihlah hak sepatu yang tidak terlalu tinggi (kurang dari 4 cm) dan ujung alas kaki berbentuk bulat untuk memberi ruang ibu jari kaki.

Penggunaan bantalan alas kaki (insole) juga dapat membantu untuk meratakan tekanan pada telapak kaki

Selalu memakai alas kaki (sepatu) yang cukup (tidak terlalu sempit) pastikan kaki nyaman memakainya, selalu ganti secara rutin kaos kaki, selalu jaga kebersihan kaki

RehabilitatifMenerangkan kepada pasien apabila tidak

mengalami perbaikan, dianjurkan untuk dilakukan tindakan bedah

Mengkonsumsi makanan bergizi dan vitamin untuk mempercepat penyembuhan luka dan pemulihan daya tahan tubuh.

TERIMA KASIH