Jaringan Komputer - pengantar

Post on 19-Jan-2016

61 views 2 download

description

Jaringan Komputer - pengantar. Jaringan Mendukung Kehidupan. Sebelum ada teknologi ?. Pendidikan, kesehatan, pekerjaan, kreatifitas, kuliner, wisata ?. Setelah ada teknologi ?. Pendidikan Maju ? Kesehatan lebih baik ? Kreatifitas Meningkat ?. Teknologi Sebagai Penghubung. - PowerPoint PPT Presentation

Transcript of Jaringan Komputer - pengantar

Jaringan Komputer - pengantar

Jaringan Mendukung Kehidupan

Sebelum ada teknologi ?

Pendidikan, kesehatan, pekerjaan, kreatifitas, kuliner, wisata ?

Setelah ada teknologi ?

• Pendidikan Maju ?• Kesehatan lebih baik ?• Kreatifitas Meningkat ?

Teknologi Sebagai Penghubung

Penggunaan Teknologi

Fungsi Teknologi : connecting the world

• Dengan apa ?

JarKOm

• Menghubungkan dua komputer atau lebih sehingga dapat saling berkomunikasi dan berinteraksi ; bertukar data, bertukar filem colaborative work

How to Communicate ?

• Before communication can begin, we may have to reach an agreement on the method used

• Before communication can begin, we may have to reach an agreement on the language used

• Communication is succesful when the intended message has been received and confirmed

Metode Bahasa Konfirmasi

Komunikasi Jaringan Komputer

Elemen :• Rules• Medium• Messages• Device

Sending Message

Elemen Jarkom

• End Device• Intermediary Dev.

Topologi Jaringan

• Poin to poin• Star / MultiAcces• Bus• Ring

Poin To Poin

Poin to poin - cont

• Hanya melibatkan dua buah komputer• Contoh ; komunikasi antar dua komputer via

kabel null modem atau laplink atau infra merah

• Metode Akses dan protokol yang digunakan relatif sederhana

Star

Star – cont.

• Menggunakan switch sebagai sentra acces• Setiap komputer memiliki kabel tunggal yang

disambungkan ke switch, sehingga jika ada kabel yang putus, tidak menyebabkan jaringan lumpuh

• Kabel yang digunakan berjenis coaxial,UTP, STP• Pengiriman data menggunakan metode CSMA/CD

(Carrier Sense Multiple Acces /Collision Detection) Baseband

Bus

Bus – cont.

• Topologi bus menghubungkan komputer satu dengan lainnya secara berantai dengan perantara suatu kabel yang umumnya berupa kabel tunggal jenis koaksial. Semua Node dihubungkan secara seri menggunakan kabel tersebut. Topologi Bus umumnya tidak menggunakan suatu peralatan aktif untuk menghubungkan komputer.

• Oleh karena itu, pada ujung-ujung kabel koaksial harus ditutup dengan tahanan untuk menghindari pantulan yang dapat menimbulkan gangguan yang menyebabkan kemacetan jaringan.

• Keuntungan menggunakan topologi bus, yaitu:• Hemat kabel dan harganya lebih murah, karena harga kabel yang

digunakan lebih murah dan pada jaringan ini tidak dibutuhkan hub.• Layout kabel sederhana• Jika salah satu komputer mati maka tidak akan menganggu komputer

yang lain.• Mudah dikembangkan.• Kelemahan menggunakan topologi bus yaitu:• Deteksi dan isolasi kesalahan sangat kecil• Lalu lintas data yang padat sehingga sering terjadi tabrakan file data

yang dikirim.• Apabila salah satu client rusak atau kabel putus maka jaringan tidak

berfungsi.

Ring

Ring – cont.• Di dalam topologi Ring semua workstation dan server dihubungkan

sehingga terbentuk suatu pola lingkaran atau cincin. • Tiap workstation ataupun server akan menerima dan melewatkan

informasi dari satu komputer ke komputer lain, bila alamat- alamat yang dimaksud sesuai maka informasi diterima dan bila tidak informasi akan dilewatkan.

• Kelemahan dari topologi ini adalah setiap node dalam jaringan akan selalu ikut serta mengelola informasi yang dilewatkan dalam jaringan, sehingga bila terdapat gangguan di suatu node maka seluruh jaringan akan terganggu.

• Keunggulan topologi Ring adalah tidak terjadinya collision atau tabrakan pengiriman data seperti pada topologi Bus, karena hanya satu node dapat mengirimkan data pada suatu saat.

Arsitektur Jaringan

• Peer to Peer• Client Server

Peer To Peer

• Koneksi komputer ke komputer secara langsung

• Tanpa menggunakan switch• Masing-masing komputer dapat bertindak

sebagai server/penyedia data• Sekaligus sebagai client/meminta data kepada

komputer lain

Client Server

• Terdapat komputer yang bertindak sebagai server

• Memberikan pelayanan kepada komputer yang meminta/client

• Terdapat komputer yang bertindak sebagai client

• Mengirimkan request/permintaan data kepada server

JarKom berdasar Area

• LAN• MAN• WAN• Internet

LAN

LAN – cont.

Local Area Network (LAN) - perangkat jaringan LAN seperti switch, komputer, dan hub yang saling berhubungan dan mengakses berbagai alamat jaringan yang sama. Secara default semua informasi, juga dikenal sebagai paket, yang dihasilkan oleh perangkat jaringan tertentu ditransmisikan ke semua perangkat jaringan lain dalam LAN

LAN – cont.

• Router - sebuah perangkat yang mentransfer informasi, juga dikenal sebagai paket, antara LAN.

• Virtual Local Area Network (VLAN) - kelompok peralatan jaringan di berbagai segmen LAN fisik yang berkomunikasi satu sama lain seolah-olah mereka terdiri LAN tunggal.

LAN – cont.

• LAN tidak dapat bertukar informasi melintasi sebuah Wide Area Network (WAN).

• Sifat fisik LAN membutuhkan perubahan pada perangkat jaringan dan kabel apabila terdapat perubahan fisik ke lokasi peralatan jaringan.

• Pengaturan LAN tradisional adalah cukup untuk kantor kecil dengan hanya sebuah perangkat jaringan beberapa tapi untuk jaringan besar, atau untuk jaringan yang membutuhkan LAN yang akan dipecah menjadi segmen yang lebih kecil, VLAN akan diperlukan.

MAN

MAN – cont.• Metropolitan Area Network (MAN) pada dasarnya merupakan versi LAN

yang berukuran lebih besar dan biasanya memakai teknologi yang sama dengan LAN. MAN merupakan pilihan untuk membangun jaringan komputer antar kantor dalam suatu kota. MAN dapat mencakup perusahaan yang memiliki kantor-kantor yang letaknya sangat berdekatan dan MAN mampu menunjang data dan suara, bahkan bias disambungkan dengan jaringan televisi kabel. Jaringan ini memiliki jarak dengan radius 10-50 km. Didalam jaringan MAN hanya memiliki satu atau dua buah kabel yang fungsinya untuk mengatur paket data melalui kabel output.Namun ada alasan utama untuk memisahkan MAN sebagai kategori khusus adalah telah ditentukannya standart untuk MAN, dan standart ini sekarang sedang diimplementasikan. Standart tersebut disebut DQDB (Distributed Queue Dual Bus) atau 802.6 menurut standart IEEE. DQDB terdiri dari dua buah kabel unidirectional dimana semua komputer dihubungkan.

WAN

Internet

Internet – cont.

• Interkoneksi jaringan-jaringan komputer yang ada di dunia.

• Dukungan protokol Internet Protocol (IP)

Berdasarkan Media Penghantar

• Wire Network• Wireless Network

Wire Network

• Jaringan komputer yang menggunakan kabel sebagai media penghantar

• Kabel jenis tembaga biasanya untuk LAN• Untuk MAN,WAN menggunakan gabungan

kabel tembaga dan serat optik

Wireless Network

• Jaringan tanpa kabel yang menggunakan media penghantar gelombang radio / cahaya infrared

• Frekuensi yang digunakan pada radio untuk jaringan komputer biasanya menggunakan frekuensi tinggi 2.4 GHz dan 5.8 GHz.

• Infrared terbatas hanya untuk poin to poin