Hal 26 Selamat Datang Kelinci Emas - ftp.unpad.ac.id fileMenurut arsitek fengsui Ir Sidhi Wiguna...

Post on 02-Apr-2019

214 views 0 download

Transcript of Hal 26 Selamat Datang Kelinci Emas - ftp.unpad.ac.id fileMenurut arsitek fengsui Ir Sidhi Wiguna...

JUMAT, 28 JANUARI 2011 | | MEDIA INDONESIA | HALAMAN 21IMLEK 2562

PE R AYA A N I m l e k me rupakan sebuah pe rayaan besar bagi masyarakat Tionghoa.

Perayaan Imlek 2562 yang di-rayakan pada 3 Februari 2011 ini dilambangkan sebagai ta-hun kelinci emas.

Tahun kelinci dalam bahasa akademik ilmu fengsui disebut tahun xin mao, xin merupakan yin berunsur logam, sedangkan mao merupakan yin dengan un-sur kayu. Hal tersebut melam-bangkan hubungan yang ber-benturan antara elemen logam dan kayu.

Menurut arsitek fengsui Ir Sidhi Wiguna Teh, MT, bentrok-an antara elemen logam dan ka yu tersebut bisa saja berarti pertanda tampak tenang di per mukaan, tetapi sebenarnya penuh intrik dan gesekan di

dalam. Namun, gesekan pada 2011 ini masih dapat dika-takan lebih tenang jika dibandingkan d e n g a n 2 0 1 0 dengan terjadi gesekan antara yang berunsur l o g a m d a n yang berunsur kayu yang sifat-nya lebih keras.

Ta h u n k e l i n c i emas berdasarkan feng-sui metode flying star di gambarkan sebagai an-nual star nomor tujuh yang melambangkan mulut, pisau, perempuan muda, dan organ pernapasan.

“Oleh karena itu, pada 2011 masalah gosip dan skandal diprediksi akan cukup tinggi. Bukan cuma itu, penyalah-gunaan informasi yang dimulai Julian Assange dengan kasus

WikiLeaks akan terus bergu-lir dan memberikan efek

bola salju yang cukup berbahaya, dan ke-

mungkinan ter-jadinya kasus pembunuhan yang mening-kat,” kata Si-dhi.S i d h i j u g a

menambahkan, di tahun kelinci emas ini, wabah yang

menyebar berkaitan dengan kesehatan organ per-napasan. Oleh karena itu, se-baiknya lakukan berbagai anti-sipasi untuk organ pernapasan sedini mungkin.

“Annual star nomor tujuh di tahun kelinci ini juga berarti pada sektor timur ada annual star nomor lima yang melam-bangkan bencana ditambah dengan hadirnya grand duke of Jupiter (Tai Shui) sehingga membuat sektor timur perlu diwaspadai dengan penuh perhatian,” tuturnya.

Untuk itu, ia menyarankan untuk tidak melakukan peker-jaan tanah seperti ground break-ing atau mencangkul tanah pada sektor timur karena akan memberikan dampak yang berbahaya bagi penghuni ba-ngunan tersebut. Meski begitu, dapat dikatakan tahun kelinci juga sering dikatakan sebagai tahun peach blossom. Untuk itu tahun kelinci juga membuka kesempatan dan peluang jodoh bagi setiap orang.

Di tahun kelinci ini, bagi mereka yang masih menyendiri dan tidak mempunyai pasang-an akan mendapatkan kabar gembira karena di tahun ini memberikan efek enteng jodoh

Tahun Baru China yang dilambangkan sebagai kelinci emas digambarkan sebagai tahun yang lebih tenang.

AMALIA SUSANTI

Selamat Datang Kelinci Emas

Tiga Elemen Alam bakal Sukses Tahun IniBisnis dengan elemen alam seperti tanah, air, dan api berpeluang menggapai sukses tahun ini.Hal 22ANTARA/ MUSYAWIR

PersembahanOrang-Orang PilihanHanya mereka yang memiliki panggilan jiwa tanpa pamrih dan trah tertentu yang bisa menjadi tatung.Hal 25MI/ ARIS MUNANDAR

Atraksi Barongsaidi Dalam AkuariumSejumlah objek wisata, mal, dan perhotelan menggelar berbagai acara untuk menyemarakkan Imlek.

Hal 26MI/ SUMARYANTO

dan cenderung lebih mudah bertemu pasangan dengan syarat lahir pada hari macan, hari kuda atau hari anjing menurut kalender China.

Berharap lebih baikSementara itu, presenter

ber bahasa Mandarin Metro TV Sumi Yang, 27, berharap da-pat mengambil kebaikan dari sifat-sifat kelinci yang lincah, cerdik, dan penuh perhitungan. Gadis cantik kelahiran Riau 27 tahun silam itu berharap segala sesuatunya lebih baik daripada tahun sebelumnya.

“Dalam karier, kesehatan, rezeki, jodoh semoga dilancar-kan semuanya,” cetus Sumi yang bercita-cita menjadi peng-usaha.

Ketika disinggung mengenai persiapan Imlek, Sumi me-ngatakan telah mempersiapkan diri. Mulai dari makanan khas Imlek, hingga dekorasi rumah yang didominasi hiasan ber-warna merah. Sang ibu, menu-rut Sumi, telah mempersiapkan jauh-jauh hari untuk perayaan tahunan Tionghoa ini. (*/S-1)

amalias@mediaindonesia.com

nang an

i n c i an feng-ying star

b i

bola saljuberbah

munjadpeykdh

Smen

tahunini, w

menyebad k h t

ANTARA/ LUCKY R

ANTARA/ ERIC IRENG

ANTARA/ JAFKHAIRI