Giardia Interaktif

Post on 12-Apr-2015

57 views 1 download

Transcript of Giardia Interaktif

Design by Bagian Parasitologi FKUI

MASTIGOPHORA(FLAGELATA)

SIFAT : MEMPUNYAI FLAGEL

MATRIX (Y) = CAMBUK PHOROS = MENGANDUNG

FLAGELATA

USUS

ATRIAL

DARAH &

JARINGAN

GIARDIA LAMBLIA

TRICHOMONAS VAGINALIS

LEISHMANIA

TRYPANOSOMA

GIARDIA LAMBLIA(LAMBLIA INTESTINALIS)

SEJARAH : TAHUN 1681 : ANTONI VAN LEEUWENHOEK TAHUN 1859 : LAMBL “INTESTINALIS” TAHUN 1915 : STILES GIARDIA LAMBLIA

GIARDIA LAMBLIA

HOSPES : MANUSIA PENYAKIT : GIARDIASIS

(LAMBLIASIS) DISTRIBUSI GEOGRAFIK : DITEMUKAN

KOSMOPOLIT

GIARDIA LAMBLIA

HIDUP DALAM :

USUS HALUS

SALURAN DAN KANDUNG EMPEDU

BELAH PASANG LONGITUDINAL

GIARDIA LAMBLIA

MENELAN KISTA MATANG

CARA INFEKSI

GIARDIA LAMBLIA

PATOLOGI DAN KLINIS : GEJALA TIDAK SELALU ENTERITIS KATARAL

GEJALA GIARDIASIS

DIARE KEMBUNG MUAL ANOREKSIA

MALABSORBSI

STEATORE

PENURUNAN BERAT BADAN

GIARDIA LAMBLIA

PATOLOGI DAN KLINIS : GANGGUAN ABSORBSI :

KAROTEN FOLAT VITAMIN B12

AKTIVITAS LIPASE PANKREATIK TERHAMBAT SINDROM MALABSORBSI

GIARDIA LAMBLIA

DIAGNOSIS : MENEMUKAN BENTUK TROFOZOIT

DALAM TINJA ENCER DAN CAIRAN DUODENUM

BENTUK KISTA DALAM TINJA PADAT

GIARDIA LAMBLIA

PENGOBATAN : METRONIDAZOL ALBENDAZOL TINIDAZOL FURAZOLIDON PAROMOMISIN KUINAKRIN

GIARDIA LAMBLIA

PROGNOSIS : BAIK BILA PENGOBATAN TEPAT DISERTAI HIGIENE PERORANGAN DAN

SANITASI LINGKUNGAN

GIARDIA LAMBLIA

EPIDEMIOLOGI KOSMOPOLIT PREVALENSI : 2-2,5% JAKARTA : 4,4%

PREVALENSI GIARDIASIS DI AS

KASUS GIARDIASIS / TAHUN– 1992 12.793– 1996 27.778– 1997 0,9 – 42,3 KASUS / 100.000 POPULASI

NEW YORK : 3.673 ATAU 20,3 KASUS / 100.000 POPULASI

VERMONT : 42,3 KASUS / 100.000 POPULASI

PENELITIAN DI ASPREVALENSI GIARDIASIS DITINJAU DARI :

KELOMPOK UMUR

TERTINGGI : - ANAK-ANAK UMUR 0-5 THN - ORANG DEWASA UMUR 31-

40 THN SEKS : TIDAK ADA PERBEDAAN MUSIM : AKHIR MUSIM PANAS - AWAL MUSIM

GUGUR ( SEPT – OKT )

TRANSMISI TINGGI PADA MUSIM PANAS

GIARDIA LAMBLIA

PENULARAN :

LANGSUNG TIDAK LANGSUNG

KELOMPOK RESIKO TINGGI

IMUNOKOMPROMAIS PENDAKI GUNUNG ORANG YANG BERKEMAH HOMOSEKSUAL ORANG BEPERGIAN ORANG YANG BEKERJA PADA TEMPAT

PENITIPAN ANAK ORANG YANG MINUM AIR DARI SUMUR

DANGKAL

GIARDIA LAMBLIA

EPIDEMIOLOGI LEBIH SERING PADA ANAK TERUTAMA USIA 6-10 TAHUN DARI KELUARGA BESAR

RUMAH YATIM PIATUSEKOLAH DASAR

TRAVELLER’S DIARRHEAORANG DEWASAKARENA MINUM AIR TERKONTAMINASI

GIARDIA LAMBLIA

PENCEGAHAN : MEMPERHATIKAN HIGIENE :

* CUCI TANGAN DENGAN SABUN

MENGHINDARI MAKANAN DAN AIR YANG TERKONTAMINASI

BUANG AIR BESAR DI JAMBAN MENGHINDARI HUBUNGAN SEKS

SECARA ORAL-ANAL